PROFIL IPAL KOTA SURAKARTA

dokumen-dokumen yang mirip
PROFIL IPAL YOGYAKARTA

PROFIL IPAL KOTA JAKARTA BARAT

PENGELOLAAN AIR LIMBAH KOTA SURAKARTA

BAB 9 BOQ DAN RAB 9.1 BOQ SPAL

PROFIL IPAL KOTA BANDA ACEH

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN. 5.1 Kesimpulan. terhadap perekonomian kota surakarta. Analisis

WALIKOTA KEDIRI PERATURAN DAERAH KOTA KEDIRI NOMOR 10 TAHUN 2012 TENTANG

Seminar Tugas Akhir. Mahasiswa: Monica Dewi Dosen Pembimbing: Ir. Eddy S. Soedjono, Dipl.SE., MSc., PhD. JURUSAN TEKNIK LINGKUNGAN (JTL)

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN. 2.1 Latar Belakang Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

BAB II PENYEBARAN KANTOR PEMERINTAHAN DAN PELAYANAN MASYARAKAT DI SURAKARTA

2 RENCANA TATA RUANG WILAYAH KOTA SURAKARTA TAHUN

BAS VI ANALISIS BIAYA OPERASIONAL DAN PEMELIHARAAN (O&M) IPAL MOJOSONGO DAN IPAL SEMANGGI

BAB I PENDAHULUAN. setiap kebutuhannya, tidak hanya untuk makan minum melainkan menjadi

IPAL MARGASARI KOTA BALIKPAPAN

MENGENAL SISTEM PERKOTAAN:

BAB I PENDAHULUAN. Sewon untuk diolah agar memenuhi baku mutu yang telah ditetapkan sebelum

PROFIL KABUPATEN / KOTA

BILL OF QUANTITY ( BOQ)

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI. 2.1.Latar Belakang Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

Mekanisme Pelaksanaan Program Hibah Air Minum APBN Tahun Anggaran 2015

FORM VII RUMUSAN KEGIATAN PEMBANGUNAN HASIL MUSRENBANGCAM TAHUN 2015 SEBAGAI BAHAN FORUM SKPD KOTA SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. Rahayu, Harkunti P (2009) didefinisikan sebagai. ekonomi.meminimalkan risiko atau kerugian bagi manusiadiperlukan

BAB 3 RENCANA KEGIATAN PEMBANGUNAN SANITASI

BAB I PENDAHULUAN. tinggal. Sehingga banyak lahan yang dialihfungsikan menjadi gedung-gedung. lahan kosong atau serapan air di daerah perkotaan.

MEKANISME PELAKSANAAN PROGRAM HIBAH AIR MINUM TA 2016

Program Hibah Air Limbah

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

PERENCANAAN PENINGKATAN PELAYANAN AIR BERSIH DI KECAMATAN TANJUNGPANADN KEBUPATEN BELITUNG

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

BAB II GAMBARAN UMUM INSTANSI Latar Belakang Perusahaan Daerah Air Minum Kota Surabaya

BAB III PROFIL INSTITUSI MITRA. saat thedakan pada tahun Pelaksanaan pembangunan diserahkan kepada NV

BAB II GAMBARAN UMUM WILAYAH SURAKARTA

Lampiran 5 Deskripsi Program Kegiatan

WALIKOTA SURAKARTA PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KOTA SURAKARTA NOMOR 11 TAHUN 2017 TENTANG

BAB VI MONITORING DAN EVALUASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. - Peta Jaringan Air Limbah di Kel. Condongcatur, Caturtunggal, dan Sinduadi Kab. Sleman Skala 1 : 17.

BUPATI BARITO KUALA PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BAB 2 LANDASAN TEORI Tinjauan Pustaka

Tabel 5.1. Rekapitulasi Indikasi Kebutuhan Biaya Pengembangan Sanitasi Untuk 5 Tahun

K E P U T U S A N DIREKSI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KOTA MALANG NOMOR : 03/034/2015 TENTANG

BAB I PENDAHULUAN. satunya rawan terjadinya bencana alam banjir. Banjir adalah suatu

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

1.8.(2) Peremajaan Permukiman Kota Bandarharjo. Semarang

KARAKTERISTIK BANGUNAN KANTOR KELURAHAN DI KOTA SURAKARTA

METODE PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYAMBUNGAN TIANG SEMENTARA

BAB III. TINJAUAN UMUM SURAKARTA dan TINJAUAN SEKOLAH DASAR YANG DIRENCANAKAN

BAB I PENDAHULUAN. mengenai sumber daya alam termasuk didalamnya air beserta kekayaan alam

BAB IV LEMBAR DATA PEMILIHAN (LDP)

RENCANA UMUM PENGADAAN DINAS TATA RUANG DAN PERMUKIMAN KOTA DEPOK TAHUN ANGGARAN 2012

Progres Pembangunan Tanggul Pantai Jakarta Tahap 2 Sudah 56,14 Persen

WALIKOTA PONTIANAK PROVINSI KALIMANTAN BARAT PERATURAN DAERAH KOTA PONTIANAK NOMOR 2 TAHUN 2016 TENTANG

Jakarta, 22 Desember Pemerintah Kota Semarang

BAB 3 GAMBARAN UMUM SITE PERENCANAAN. Gambar Peta Surakarta Sumber : (Bappeda, 2016)

LEMBARAN DAERAH KOTA TANGERANG

KERANGKA KERJA LOGIS (KKL)

BAB I PENDAHULUAN. Air merupakan kebutuhan yang sangat pokok bagi kehidupan, semua

2.2.1 Sumber, jenis dan macam air limbah 6

LEMBARAN DAERAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II SURAKARTA NOMOR : 16 TAHUN : 1991 SERI : B NO : 3 PERATURAN DAERAH KOTAMADYA DAERAH TINGKAT II SURAKARTA

PEDOMAN WAWANCARA I. : Bidang Permukiman dan Saluran Air Limbah, Yogyakarta. 2. Bagaimana dengan pembagian kewenangan dan tanggungjawab antar bagian?

Tabel 4.1. Rencana program dan kegiatan PHBS terkait sanitasi tahun SKPD penanggung jawab Paket 1 50,000,000 APBD Dinkes Kota Ternate

ANALISIS FREKUENSI KEJADIAN RISIKO PADA PELAKSANAAN PEMASANGAN SAMBUNGAN PIPA AIR PDAM SURABAYA OLEH : SANTIKA DEWI NUGRAHENI

BAB V PROGRAM DAN KEGIATAN KOTA

BAB I PENDAHULUAN. kawasan yang berasal dari air hujan maupun air buangan, agar tidak terjadi

STUDI PENYUSUNAN PROGRAM PENYEHATAN PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM (PDAM) KABUPATEN LAMONGAN

RINCIAN APBD MENURUT URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH, ORGANISASI, PENDAPATAN, BELANJA DAN PEMBIAYAAN

Perencanaan Sistem Penyaluran Air Limbah (SPAL) di Perumahan Mutiara Permai Kota Pekanabru

PROFIL KABUPATEN / KOTA

PROFIL KABUPATEN / KOTA

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA. Tata Kelola Program Hibah Air Minum Perkotaan APBN Murni TA 2016

EVALUASI PENGELOLAAN AIR LIMBAH SISTEM TERPUSAT DI KOTA MANADO

ANALISIS DAN PEMBAHASAN

Lampiran A. Kerangka Kerja Logis Air Limbah

MANAJEMEN PENGELOLAAN AIR LIMBAH DOMESTIK DI PROVINSI SUMATERA UTARA

BAB IV RENCANA PROGRAM PENGEMBANGAN SANITASI YANG SEDANG BERJALAN

BUPATI TANAH BUMBU PROVINSI KALIMANTAN SELATAN PERATURAN BUPATI TANAH BUMBU NOMOR 26 TAHUN 2016 TENTANG

Lampiran 7 Rencana Implementasi Lampiran 7.a.1: Kriteria Kesiapan dalam Mekanisme Penganggaran n+1 (khusus sumber dana dari Pemerintah)

MEMORANDUM PROGRAM SANITASI Program PPSP 2015

PEDOMAN STANDAR HARGA SATUAN INVESTASI SPAM

PEMERINTAH KOTA YOGYAKARTA PERATURAN WALIKOTA KOTA YOGYAKARTA NOMOR 109 TAHUN 2009 TENTANG

Perencanaan Peningkatan Pelayanan Sanitasi di Kelurahan Pegirian Surabaya

Matrik Kerangka Kerja Logis Kabupaten Luwu

BAB I PENDAHULUAN. berkembang di masyarakat. Banyaknya penyakit endemik di Indonesia seperti

Kementerian PUPR Mendorong Peran Aktif Pemda Mencapai Target 100% Akses Aman Air Minum

Kata Kunci : IPA Penet, Daerah Layanan, Jaringan Distribusi Utama, Suplesi dan software WaterNet

IV. GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN Sejarah dan Perkembangan PDAM Kabupaten Sukabumi. Pembentukan Perusahaan Daerah Air Minum Kabupaten Sukabumi

DESKRIPSI PROGRAM AIR LIMBAH

REKAPITULASI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SANITASI JANGKA MENENGAH

STUDI PENYEBAB DAN BIAYA PEKERJAAN TAMBAH/KURANG PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG KAMPUS STIE EKUITAS YKP BANK JABAR

REKAPITULASI : PERENC. REHAB/PEMELIHARAAN JALAN POROS UPT TANJUNG AGUNG

BAB III PENUTUP. A. Kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian, maka dapat diambil kesimpulan sebagai. berikut :

BAB I PENDAHULUAN. terdapat di laut (air asin), dan pada lapisan lapisan gunung es. Air mengikuti suatu

Tugas Akhir RE

Bab 1 Pendahuluan 1.1 Latar Belakang

PERHITUNGAN PEMBIAYAAN PENCAPAIAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL BIDANG PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG

BERITA ACARA PEMBERIAN PENJELASAN (BAPP)

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat untuk meningkatkan kualitas hidup. Peningkatan kualitas hidup

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI NEGARA PERUMAHAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA,

BERITA ACARA HASIL LELANG Nomor : BA.210/T.15/TU/PBJ/06/2017

PROFIL KABUPATEN / KOTA

BAB III ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

Transkripsi:

PROFIL IPAL KOTA SURAKARTA Pengembangan SPAL-T Kota Surakarta Di Kota Surakarta sebelumnya telah ada jaringan pipa air limbah peninggalan Belanda. Direktorat Jenderal Cipta Karya membangun Sistem Pengelolaan Air Limbah Terpusat dari tahun 1995 2001 berupa pengadaan dan pemasangan jaringan pipa air limbah dan pembangunan IPAL Semanggi dan IPAL Mojosongo melalui Proyek SSUDP (Semarang Surakarta Urban Development Program) dengan dana loan World Bank, APBN maupun APBD. Berikut ini rincian kegiatan Proyek SSUDP : Item Volume TA Uprating TA SR (akhir Maret 16) Jaringan Pipa Induk (600 mm 1300 mm) Jaringan Pipa Lateral dan Sekunder (150 mm 500 mm) Pemasangan Sambungan Rumah 12.000 m 1997-1999 56.070 m 1998/1999 5.700 unit 1997 2000 IPAL Mojosongo 24 l/det 1997/1998 50 l/det 2010 5.426 IPAL Semanggi 30 l/det 1999/2000 60 l/det 2008 8.998 M&E (pompa submersible 30 l/d ; 3 l/d ; 20 l/d) 6 / 2 / 6 unit 1999/2000 Genset 70 kva 1 unit 2000 Peralatan (Pick Up, Dump Truck, ROM Combi, Vacuum Truck, Truck Crane) 6 unit 1997/1998

Sumber Data : UPL PDAM Kota Surakarta Keterangan : IPAL Mojosongo melayani Kota Surakarta bagian Utara IPAL Semanggi melayani Kota Surakarta bagian Selatan Kemudian pada TA. 2012 dibangun IPAL Pucangsawit Item Volume TA SR (akhir Maret 16) IPAL Pucangsawit 40 l/det 2012 577 Sumber Data : UPL PDAM Kota Surakarta Keterangan : IPAL Pucangsawit melayani Kota Surakarta bagian Tengah Data Jaringan Pipa Existing : No Pipa Diameter (mm) Panjang (km) I II III IV Pipa Ex Belanda 1, Sistem Kasunanan 250-375 20,5 2. Sistem Mangkunegaran 250-375 13 3. Sistem Jebres 250-375 3,9 Proyek SSUDP 1, Pipa Utama/Interceptor 600 1.300 12 2. Pipa Sekunder 300-500 24,1 3. Pipa Lateral 150 60 Perumnas Mojosongo 1. Perumnas Mojosongo Pembangunan Baru 1. Sekunder Semanggi Thn. 2007 2. Sekunder Rajiman, Veteran, Yos Sudaarsp Thn. 2009 3. Sekunder Perintis Kemerdekaan, Agus Salim, Patimura, Sudiarto, Kahar Muzakar 4. Lateral 200-500 20,5 300 2,38 300 600 2,38 300-600 4,5 160 3m256

V Tambahan Tahun 2011 1. Sekunder (wilayah Utara) 2. Lateral VI Tambahan Tahun 2012 1. Sekunder (wilayah Tengah) 2. Lateral VII Tambahan Tagun 2013 1.Lateral VIII Tambahan Tahun 2014 1.Lateral 300 4,35 150 2,084 300-400 2 150 2,959 150 3,965 150 8,343 IX Sambungan Rumah 100 15,018 SR Sumber Data : UPL PDAM Kota Surakarta 5.426 SR WILAYAH UTARA PENGGELONTOR SISTEM MANGKUNEGARAN IPAL MOJOSONGO 50 LT/DT MANGKUNEGARAN WILAYAH TENGAH KASUNANAN WILAYAH SELATAN 8.998 SR 576 SR IPAL PUCANGSAWIT 40 LT/DT IPAL SEMANGGI 60 l/dt Gambar 1.1 Peta Pelayanan Sistem Air Limbah Terpusat Kota Surakarta Sumber Data : UPL PDAM Kota Surakarta

Kemudian pada SPAL-T existing tersebut diatas, oleh Direktorat Jenderal Cipta Karya dengan dana APBN TA. 2016 jaringan pipa yang ada tersebut dikembangkan lagi melalui Paket Paket Pekerjaan sebagai berikut : 1. Paket Pekerjaan SKA.02 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Selatan 2. Paket Pekerjaan SKA.03 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Tengah. 3. Paket Pekerjaan SKA.04 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Utara. Selain daripada ke 3 (tiga) Paket Pekerjaan Pengembangan Jaringan Pipa tersebut diatas, Direktorat Jenderal Cipta Karya dengan dana APBN Tahun Anggaran 2016 membangun juga SPALT Kawasan, yaitu Paket SKA.01 Pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah Kawasan Jebres yang terletak didalam Kampus UNS untuk melayani wilayah Kampus UNS dan pemukiman penduduk disekitarnya (RW.10 ; RW. 11 ; RW. 12 ; RW. 13 dan RW. 14 Kelurahan Jebres). Lokasi IPAL Lokasi IPAL Existing : 1. IPAL Semanggi melayani Kota Surakarta bagian Selatan. IPAL Semanggi terletak di Semanggi Kelurahan Pasar Kliwon dan berjarak 5 km dari pusat kota dan 0,05 km dari pemukiman.

Gambar 1.2 IPAL Semanggi (Existing) 2. IPAL Pucangsawit melayani Kota Surakarta bagian Tengah. IPAL Pucangsawit terletak di Jurug, Pucangsawit Kelurahan Jebres. Jarak dari pusat kota 5 km dan jarak dari pemukiman 0,5 km. ` Gambar 1.3 IPAL Pucangsawit (Existing)

3. IPAL Mojosongo melayani Kota Surakarta bagian Utara. IPAL Pucangsawit terletak di Kedungtungkul, Mojosongo, Kelurahan Jebres. Jarak dari pusat kota 5 km dan dari pemukiman 0,05 km. Gambar 1.4 IPAL Mojosongo (Existing) 4. IPAL Kawasan Jebres (yang sedang dalam tahap pembangunan pada TA.2016) terletak didalam komplex Kampus UNS, Kentingan, Kelurahan Jebres. Jarak dari pusat kota 4 km dan dari pemukiman 1 km. Gambar 1.5 Pembangunan IPAL Kawasan Jebres yang sedang dibangun TA. 2016 Wilayah Pelayanan dan Cakupan Pelayanan 1. Paket SKA.01 Pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah Kawasan Jebres. Wilayah pelayanan Paket SKA.01 adalah complex Kampus UNS di Kentingan dan pemukiman penduduk disekitarnya (RW.10 ; RW. 11 ; RW. 12 ; RW. 13 dan RW. 14 Kelurahan Jebres).

Paket SKA.01 direncanakan untuk melayani 910 Sambungan Rumah. 2. Paket SKA.02 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Selatan. Wilayah pelayanan Paket SKA.02 adalah merupakan perluasan dari wilayah pelayanan existing di bagian selatan Kota Surakarta yaitu berupa pemasangan jaringan pipa induk, lateral dan service di : a. Lokasi I, daerah Kelurahan Semanggi b. Lokasi II, daerah sekitar Jl. Samanhudi c. Lokasi III, daerah Jl. Suharso dan Jl. Siwalan Paket SKA.02 direncanakan dapat melayani 6.115 Sambungan Rumah (SR) 3. Paket SKA.03 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Tengah. Wilayah pelayanan Paket SKA.03 ini adalah merupakan perluasan dari wilayah pelayanan existing di bagian tengah Kota Surakarta yaitu berupa pemasangan jaringan pipa induk, lateral dan service di : a. Lokasi I, daerah Kepatihan b. Lokasi II, daerah Jagalan c. Lokasi III, daerah Kampung Sewu Paket SKA.03 direncanakan dapat melayani 2.500 SR 4. Paket SKA.04 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Utara Wilayah pelayanan Paket SKA.04 ini adalah merupakan perluasan dari wilayah pelayanan existing di bagian utara Kota Surakarta yaitu berupa pemasangan jaringan pipa induk. Lateral dan service di : a. Lokasi I, daerah Kelurahan Nusukan b. Lokasi II, daerah Kelurahan Kadipiro c. Lokasi III, daerah Kelurahan Pucangsawit Paket SKA.03 direncanakan dapat melayani 2.527 SR

Aspek Kelembagaan SPAL-T Kota Surakarta Pada tanggal 26 Juni 1998 Walikotamadya Kepala Daerah Tingkat II Kotamadya Surakarta membuat Surat Keputusan No. 002 Tahun 1998 mengenai SOT PDAM Kodya Dati II Surakarta. Kemudian melalui Perda No. 3 Tahun 1999, pengelolaan limbah cair dilaksanakan oleh Unit Pengelolaan Air Limbah yang berada dalam tanggung jawab Direktur PDAM Kodya Surakarta. Selanjutnya melalui Keputusan Direksi PDAM Kodya Surakarta No. 800/1637.1/PAM dibentuk Unit Pengelola Limbah Cair (UPL) yang dalam Struktur PDAM Kodya Surakarta disebut Bidang Limbah Cair dan berada dibawah Direktur Teknik dan bertanggung jawab langsung kepada Direktur PDAM. Seorang Kepala UPL dibantu oleh 3 (tiga) Kepala Seksi yaitu Seksi Perencanaan Limbah Cair, Seksi Instalasi Limbah Cair dan Seksi Pengolahan Limbah Cair. Status Pelaksanaan Status progres per Paket adalah sebagai berikut : Paket SKA.01 Pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah Kawasan Jebres Status progress pada tanggal 23 Oktober 2016 : Progres Fisik - Rencana : 72% - Realisasi : 55% - Deviasi : -17% Progres Keuangan : - Realisasi : 38,77% Pipa yang sudah terpasang : - Ø 100 mm = 5.818 m - Ø 150 mm = 2.191 m - Ø 200 mm = 730 m - Ø 300 mm = 193 m

Progres pembangunan IPAL = 85% Paket SKA.02 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Selatan Status Progres pada tanggal 23 Oktober 2016 : Progres Fisik : - Rencana 50,6% - Realisasi 53,47% - Deviasi + 2,87% Progres Keuangan : - Realisasi : 33,24% Pipa yang sudah terpasang : Ø 300 mm = 4.442 m Ø 200 mm = 4.202 m Ø 150 mm = 14.404 m Man Hole yang sudah terpasang : Ø 100 cm = 13 unit Clean Out yang sudah terpasang : Ø 30 cm = 274 unit Pekerjaan yang sedang dikerjakan : Pemasangan pipa Ø 300 mm di Jl. Duwet, Jl. Tanjung, Jl. Mojo Pemasangan pipa Ø 200 mm dan Ø 150 mm di kawasan Kel. Karangasem dan Jajar. Paket SKA.03 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Tengah Status Progres pada tanggal 23 Oktober 2016 : Progres Fisik - Rencana : 60,432% - Realisasi : 44,633% - Deviasi : - 15,799% -

Progres Keuangan : - Realisasi : 12,86% Pipa tang sudah terpasang : - Ø 150 mm = 4.351 m - Ø 200 mm = 9.351 m - Ø 300 mm = 1.160 mm Clean Out yang sudah terpasang : - Type 1 = 207 unit - Type 2 = 107 unit Paket SKA.04 Pengembangan Perpipaan Utama/Induk, Pipa Service, Lateral (IC) Sistem AL Kota Surakarta bagian Utara Status Progres pada tanggal 23 Oktober 2016: Progres Fisik - Rencana : 65% - Realisasi : 66,57% - Deviasi : +1,5% Progres Keuangan : - Realisasi : 32,27% Pipa yang sudah terpasang : - Ø 150 mm = 9.770 m - Ø 200 mm = 7.793 m - Ø 300 mm = 2.258 m Clean Out yang sudah terpasang : 411 unit Reinstatement : - Jalan aspal = 3.000 m - Rabat beton = 50 m3