UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA UNTUK BERTANYA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

SKRIPSI Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

UPAYA PENINGKATAN PROFESIONALISME GURU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH MUHAMMADIYAH

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

PENANAMAN KARAKTER KEMANDIRIAN PADA SISWA TUNAGRAHITA KELAS 8C SMPLB. (Studi Kasus di SLB Negeri Surakarta Tahun Pelajaran 2013/2014) SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

PEMBENTUKAN KARAKTER KERJA KERAS PADA SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

IMPLEMENTASI KURIKULUM TAHUN 2013 TENTANG EVALUASI DALAM PROSES PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA. DAN KEWARGANEGARAAN (Studi Kasus: Di Kelas X IIS 1

PENANAMAN NILAI KESETIAKAWAN SOSIAL DI SEKOLAH (Studi Kasus di SMP Negeri 26 Surakarta)

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN PADA PONDOK PESANTREN KHALAFIAH DI KUDUS

PENGUATAN NILAI-NILAI PANCASILA MELALUI KEGIATAN KEPRAMUKAAN PADA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 BANYUDONO KABUPATEN BOYOLALI TAHUN AJARAN 2013/2014

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai drajat Sarjana S- 1. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

NILAI SPIRITUAL, HAK ASASI MANUSIA, DAN KESADARAN HUKUM DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (Studi Hermeneutika pada Lagu-Lagu Rhoma Irama)

IMPLEMENTASI NILAI-NILAI MORAL SILA KETUHANAN YANG MAHA ESA DALAM ETIKA PROFESI GURU DI SMP NEGERI 2 BOYOLALI

KESIAPAN GURU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DALAM MENGHADAPI SERTIFIKASI GURU PADA SMA NEGERI I JATISRONO TAHUN AJARAN 2010/2011

MIMPI SEBAGAI MOTIVASI BERPRESTASI MERAIH CITA-CITA (Analisis Semiotika pada Film Sang Pemimpi)

PEMERIKSAAN TINDAK PIDANA OLEH UNIT PERLINDUNGAN PEREMPUAN DAN ANAK (PPA): PROSES, KENDALA DAN SOLUSINYA (Studi Kasus di Polres Klaten)

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

UPAYA MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATERI BUDAYA DEMOKRASI MENUJU MASYARAKAT MADANI MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN TEAM QUIZ DALAM PROSES PEMBELAJARAN

KONSTRUKSI PENDIDIKAN KARAKTER KERJA KERAS

IMPLEMENTASI NILAI GOTONG ROYONG DALAM TRADISI GUMBREGAN

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh : YUNI NIM.

Untuk memenuhi sebagaian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Kewarganegaraan

PERAN SOSIAL GURU DI MASYARAKAT. (Studi Kasus di Kelurahan Wonokarto Kecamatan Wonogiri Kabupaten. Wonogiri Tahun 2013) SKRIPSI

SKRIPSI Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

IMPLEMENTASI BANTUAN PENDIDIKAN MASYARAKAT. (Studi Kasus Di SMP Muhammadiyah 10 Surakarta Berdasarkan. Perda No. 11-A Tahun 2012 Tentang BPMKS)

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai. derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

KEMANDIRIAN BERKELUARGA DALAM PERKAWINAN DI BAWAH UMUR (Studi Kasus Di Desa Sumberjosari, Karangrayung, Grobogan)

PERANAN GURU PKn DALAM MEMBINA SISWA BERPERILAKU MENYIMPANG DARI KELUARGA BROKEN HOME

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE IMAGE STREAMING

PENANAMAN KARAKTER DISIPLIN DAN KERJA KERAS PADA ANAK-ANAK KELUARGA PEDAGANG. (Studi Kasus di Pasar Raya Gentan, Baki, Sukoharjo) SKRIPSI

IMPLEMENTASI PENGENAAN TARIF AKAD NIKAH SKRIPSI. derajat S-I Program Studi Pendidikan. Pancasila dan Kewarganegaraan

MUATAN KARAKTER KERJA KERAS DAN SIKAP PANTANG MENYERAH PADA BUKU SEPATU DAHLAN (Analisis Isi Buku Sepatu Dahlan)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

KESENJANGAN ANTARA TEORI DAN PRAKTEK TENTANG BERTOLERANSI ANTARUMAT BERAGAMA

Oleh: MAHRIFATU ROKHANA A

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

TAHUN AJARAN 2011 / 2012 SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S- 1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S- 1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

ASPEK PENDIDIKAN MORAL DALAM PERSPEKTIF GENDER (Analisis Semiotik terhadap Film Jamila dan Sang Presiden)

IMPLEMENTASI KURIKULUM TAHUN 2013 DALAM PENYUSUNAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

PERANAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA (BPD) DALAM OPTIMALISASI PENINGKATAN DAN PEMANFAATAN PENDAPATAN ASLI DESA (PAD)

SKRIPSI. Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan. Pancasila dan Kewarganegaraan. Disusun oleh: NIKEN ISTIARNI A

Disusun Oleh: ARMAN WIJAYANTO A

PENERAPAN MEDIA AUDIO VISUAL

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian prasyarat Guna mencapai derajat Sarjana S- 1. Pendidikan Kewarganegaraan. Diajukan Oleh:

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Biologi. Oleh: FAJAR PRIYANTO A

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

PENINGKATAN KEMANDIRIAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN METAKOGNITIF BERBASIS TUTOR SEBAYA

PENINGKATANN KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE MAKE

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat Guna Mencapai Derajat S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION

PELAYANAN HAK MENDAPATKAN PENDIDIKAN PADA SISWA KURANG MAMPU (Studi Kasus Pelaksanaan Program Sintawati di SMA Negeri 1 Gondang Kabupaten Sragen)

KONSTRUKSI PESAN MORAL DALAM SYAIR LAGU. (Studi Hermeneutika pada Lagu-lagu Album Manusia Setengah Dewa dari Iwan Fals)

BUDAYA SALAMAN SEBAGAI UPAYA MENUMBUHKAN KARAKTER BERSAHABAT DI LINGKUNGAN SEKOLAH (Studi Kasus Pada Siswa SMK Negeri 1 Banyudono Kabupaten Boyolali)

Diajukan Oleh: FATHANAH SEPTIANA PURWANINGSIH A

PENANAMAN KARAKTER TANGGUNG JAWAB DAN KERJA KERAS DI DESA JATI KECAMATAN SUMBERLAWANG KABUPATEN SRAGEN

FAKTOR PENYEBAB DAN DAMPAK NEGATIF NIKAH SIRI BAGI PEREMPUAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENCERITAKAN TOKOH IDOLA DENGAN MEDIA BONEKA PESERTA DIDIK KELAS VII A SMP NEGERI 2 GATAK KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN AJARAN

Diajukan Oleh : INDAH YULIANA A

PERAN GERAKAN PRAMUKA DALAM RANGKA PEMBINAAN KESADARAN HUKUM PADA SISWA KELAS VII DI SEKOLAH

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Kewarganegaraan. Oleh: SUBEKTI NUR SURYANI A

BRIAN KARTIKASARI PUTRI A

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN STUDENT FASILITATOR AND EXPLAINING SISWA KELAS V SD NEGERI SAREN 1 KEC.

PENANAMAN KARAKTER SEMANGAT KEBANGSAAN DAN CINTA TANAH AIR DALAM KEGIATAN EKSTRAKURIKULER HIZBUL WATHAN DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

KEHIDUPAN PEREMPUAN PEDAGANG PADA MALAM HARI DI PASAR TRADISIONAL DALAM PERSPEKTIF GENDER (STUDI KASUS DI PASAR LEGI KOTA SURAKARTA) SKRIPSI

KEMAMPUAN GURU MATA PELAJARAN BIOLOGI DALAM PEMBUATAN SOAL HOT (HIGHER ORDER THINKING) DI SMA NEGERI 1 WONOSARI KLATEN

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh: ADINA NURUL AKHMADAH A

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1 PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN

PENANAMAN KARAKTER RELIGIUS DI KALANGAN REMAJA. (Studi Kasus pada Remaja Masjid di Desa Tanjungsari Kecamatan Tersono Kabupaten Batang) Skripsi

MENINGKATKAN KECERDASAN KINESTETIK MELALUI PERMAINAN MENANGKAP BOLA MEMANTUL PADA ANAK KELOMPOK B TK ABA SAJEN I TAHUN AJARAN 2011/2012

PERAN PARTAI POLITIK GOLKAR DALAM PENDIDIKAN POLITIK. (Studi Kasus di DPD Partai GOLKAR Kabupaten Sragen)

PENINGKATKAN KEMAMPUAN DALAM MENGEMUKAKAN PENDAPAT. MELALUI METODE PEMBELAJARAN TIME TOKEN PADA PKn SISWA

PENINGKATAN KOMUNIKASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL (PTK

PROFESIONALISME BADAN PERMUSYAWARATAN DESA DALAM MENJALANKAN TUGAS DAN FUNGSINYA SKRIPSI. derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan

SKRIPSI Untuk Memenuhi sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

ANALISIS FUNGSI DAN NOSI PREFIKS PADA KARANGAN SISWA KELAS Vlll E SMP NEGERI 1 PLAOSAN, MAGETAN, JAWA TIMUR

KORELASI ANTARA POLA KEPEMIMPINAN ORANG TUA DENGAN KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS IV SDN 03 WONOREJO JATIYOSO KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2012/2013

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KOMUNIKASI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BANYUDONO

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER RELIGIUS PADA SISWA KELAS X SMA (Studi Kasus SMA Negeri 1 Kayen Kabupaten Pati Tahun Pelajaran 2013/2014)

PENANAMAN NILAI-NILAI KREATIF DAN CINTA TANAH AIR PADA SENI TARI. (Studi Kasus Sanggar Seni Sekar Jagad Desa Kotakan Kecamatan

PENGGUNAAN STRATEGI JIGSAW

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBERIAN PERTANYAAN INOVATIF

Oleh: INNA KADARWATI A

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA PENINGKATAN KETUNTASAN BELAJAR MELALUI STRATEGI CARD SORT

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA MELALUI PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Matematika

PERAN ORANG TUA DALAM PENANAMAN NILAI-NILAI BUDI PEKERTI PADA ANAK

IMPLEMENTASI PENILAIAN PORTOFOLIO (PORTOFOLIO ASSESSMENT) GURU MATA PELAJARAN IPA DI SMP NEGERI 2 BANYUDONO SKRIPSI

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian Persyaratan Guna mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Oleh: MEIDA KUSUMANINGRUM

Transkripsi:

UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA UNTUK BERTANYA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (Studi Kasus di Kelas VII SMP Negeri 1 Gatak Tahun Pelajaran 2013/2014) SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai DerajatSarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Disusun Oleh: INDAH DEVI NOVITASARI A220100070 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

HALAMAN PERSETUJUAN UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA UNTUK BERTANYA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (StudiKasus di Kelas VII SMP Negeri 1 GatakTahunPelajaran 2013/2014) Yang dipersiapkan dan disusun oleh: INDAH DEVI NOVITASARI A2200100070 Telah disetujui untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi Falkutas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Pembimbing Dra. Sundari, SH, M.Hum NIK.151 ii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA UNTUK BERTANYA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (Studi Kasus di Kelas VII SMP Negeri 1 Gatak Tahun Pelajaran 2013/2014) Yang dipersiapkan dan disusun oleh: INDAH DEVI NOVITASARI A2200100070 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada Hari/Tanggal:, Maret 2014 Dinyatakan telah memenuhi syarat 1. Dra. Sundari, SH, M.Hum (...) 2. Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si (...) 3. Drs. Achmad Muthaliin, M.Si (...) Surakarta, Maret 2014 Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Dekan, Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum. NIP. 19650428 199303 1001 i

PERNYATAAN Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dimanapun dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka. Apabila ternyata kelak dikemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya bertanggungjawab sepenuhnya. Surakarta, Maret 2014 Yang menyatakan, INDAH DEVI NOVITASARI A220100070 ii

MOTTO Sesungguhnya benar bahwa kita tidak tahu apa yang kita miliki sampai kita kehilangan, tetapi sungguh benar pula bahwa kita tidak tahu apa yang belum pernah kita miliki sampai kita mendapatkannya (Kahlil Gibran) Belajar dari kegagalan adalah cara meraih kesuksesan, tidak pernah gagal berarti tidak pernah menang, jika tidak pernah mengalami kegagalan dan pahitnya kegagalan, maka tidak akan dapat merasakan manisnya kesuksesan (Penulis) Percaya dari apa yang kita yakini merupakan awal dari sebuah keberhasilan. Maka percayalah bahwa keberhasilan akan kita capai selama kita yakinni (Penulis) iii

PERSEMBAHAN Sebagai ungkapan rasa syukur dan rasa terima kasih dengan kerendahan hati skripsi ini penulis persembahkan kepada: 1. Ayah dan Ibu tercinta yang telah mencurahkan kasih sayang, dukungan dan do a yang tulus untuk keberhasilanku. Hanya do a dan ucapan terima kasih yang bisa ananda berikan. 2. Kedua adikku tersayang Dicky Aris Saputra dan Ananda Apriliana sari yang sudah memberikan semangat dan dukungan. 3. Sang pujaan hati Mas Feri Eko Kustanto, yang selalu memberikan dorongan, semangat, dan doa kepadaku, terimakasih atas semua pengorbanan yang telah diberikan selama ini. 4. Sahabat-sahabatku yang menjadi lilin kecil saat aku terduduk lesu dan saat aku resah (Kresek, Riyem, Trimbil, Didik) dan teman-teman Pondok Nurotul imamah (Fitri, Anis, Leni, Ari, Prih, Endah dan Erni) yang selalu memberikan semangat dan doa untuk kelancaran skripsi saya, terima kasih atas dukungan dan keceriaan yang telah kalian berikan. 5. Guru-guruku serta dosen-dosenku yang senantiasa memberikan nasehat untuk selalu berkarya lebih baik. 6. Almamaterku. iv

KATA PENGANTAR Assalamu alaikumwr. Wb Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmad dan hidayah-nya, sholawat serta salam teruntuk Nabi Muhammad SAW. Sehingga penulis dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi, yang berjudul Upaya Guru dalam Meningkatkan Keberanian Siswa untuk Bertanya pada Pembelajaran Pendidikan KewarganegaraanStudiKasus di Kelas VII Negeri 1 Gatak Tahun Pelajaran 2013/2014. Penulisan skripsi ini digunakan untuk memenuhi syarat dalam rangka mencapai gelar sarjana Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penyusunan skripsi ini tidak lepas dari usaha dan doa penulis semata, namun juga pihak-pihak yang telah membantu baik langsung maupun tidak langsung, maka dalam kesempatan ini dengan rasa hormat penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu pendidikan UMS yang telah memberikan izin penulis untuk melakukan penelitian. 2. Drs. Achmad Muhibbin, M.Si,selaku Ketua Progrsm Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Fakultas Keguruan dan Ilmu v

PendidikanUniversitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan izin kepada penulis untuk menyusun skripsi. 3. Drs. Acmad Muthali in, M. Si, selaku Sekretaris Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta dan pembimbing akademik yang telah membantu penulis dalam menentukan pembimbing 1, serta telah memberikan arahan dalam penyusunan skripsi ini. 4. Dra. Sundari, SH. M.Hum, selaku pembimbing yang selalu memberikan motivasi dan bimbingan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. 5. Drs. Ahmad Muhibbin, M.Si, selaku penguji II yang telah memberikan rekomendasi persetujuan judul dan telah memberikan waktunya untuk menguji skripsi ini. 6. Drs. AchmadMuthali in, M.Si,selaku pengujiiii yang telah memberikan waktunya untuk menguji skripsi serta arahan dalam penyusunan skripsi ini. 7. Yth. Bapak/Ibu dosen Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah rela dan ikhlas memberikan ilmu yang bermanfaan, sehingga penulis dapat mencapai gelar sarjana S-I. 8. Yth. ViveriWuryandari, S.Pd, selaku kepala sekolah SMP Negeri 1 Gatak yang telah memberikan izin untuk penelitian dan memberikan informasi yang sangat bermanfaat untuk penulis. 9. Yth. Sukarno, S.Pd, selaku guru Pendidikan Kewarganegaraan kelas VII SMP Negeri 1 Gatak yang telah membantu dan memberikan bimbingan terhadap penelitian. vi

10. Bapak/Ibu Guru dan staf karyawan SMP Negeri 1 Gatak. 11. Siswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak. 12. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu dan memberikan semangat selama penyusunan skripsi ini. Semoga amal baik semua pihak yang membantu dalam penyusunan skripsi ini mendapat imbalan dari Allah SWT. Dengan segala kerendahan hati penyusunan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena keterbatasan yang dimiliki penulis. Untuk itu segala kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan dari pembaca. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis pada khususnya dan bagi para pembaca pada umumnya. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Maret 2014 Penulis, INDAH DEVI NOVITASARI A220100070 vii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... PERNYATAAN... MOTTO... PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... ABSTRAK... i ii iii iv v vi vii x xiii xiv xv xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Perumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 6 D. ManfaatatauKegunaanPenelitian... 7 E. DaftarIstilah... 8 BAB II LANDASAN TEORI A. KajianTeori... 10 1. Kajian mengenai Upaya Guru... 10 a. Pengertian upaya... 10 b. Pengertian guru... 11 viii

c. Kompetensi guru... 12 d. Kode etik guru... 13 2. Kajian mengenai Keberanian Siswa Bertanya... 13 a. Pengertian berani... 13 b. Pengertian siswa... 14 c. Pengertian bertanya... 15 d. Manfaat mengajukan pertanyaan... 15 e. Faktor-faktor yang mempengaruhi siswa tidak berani bertanya... 16 f. Faktor-faktor yang mempengaruhi keberanian bertanya... 17 g. Teknik mendapatkan umpan balik dari siswa... 18 h. Indikator keberanian bertanya... 19 3. Kajian mengenai Pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan... 20 a. Pengertian belajar... 20 b. Pengertian mengajar... 20 c. Ciri-ciri belajar mengajar... 21 d. Pengertian pembelajaran... 21 e. Syarat-syarat pembelajaran... 22 f. Evaluasi pembelajaran... 23 g. Pengertian pendidikan... 23 h. Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan... 24 i. Pengertian pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. 25 j. Pentingnya pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan 25 ix

B. KajianPenelitian yang Relevan... 25 C. KerangkaPemikiran... 27 D. RancanganatauDesainPenelitian... 29 BAB III METODE PENELITIAN A. TempatdanWaktuPenelitian... 32 B. JenisdanStrategiPenelitian... 33 C. SubjekdanObjekPenelitian... 34 D. Sumber Data... 35 E. TeknikdanInstrumenPengumpulan Data... 37 F. Keabsahan Data... 39 G. TeknikAnalisis Data... 40 H. ProsedurPenelitian... 43 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Lokasi Penelitian... 44 B. Deskrepsi Data Hasil Penelitian... 47 C. Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori... 72 BAB V KESIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Kesimpulan... 79 B. Implikasi... 82 C. Saran... 83 DAFTAR PUSTAKA... 85 LAMPIRAN x

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1. PerincianKegiatanPenelitian... 32 xi

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Skema Desain Penelitian... 29 Gambar3.2. Komponen-komponen Analisis Data Model Interaktif... 42 Gambar 4.3.PenelitisedangwawancaradenganBapak Sukarno selaku Guru PKnkelas VII SMP Negeri 1 Gatak... 50 Gambar 4.4.PenelitisedangwawancaradenganSaghitasalahsatusiswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak... 52 Gambar 4.5.PenelitisedangwawancaradenganWakhidsalahsatusiswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak... 54 Gambar 4.6.PenelitisedangwawancaradenganApriliasalahsatusiswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak... 56 Gambar 4.7.PenelitisedangwawancaradenganBapak Sukarno mengenai Upaya guru dalammeningkatkankeberaniansiswauntuk bertanya... 58 Gambar 4.6.PenelitisedangwawancaradenganEkasalahsatusiswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak... 68 xii

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Surat Izin Riset... 87 Lampiran 2.Surat Keterangan Riset... 88 Lampiran 3. Jadwal Pembimbingan... 89 Lampiran 4. Pedoman Observasi... 90 Lampiran 5. Pedoman Dokumentasi/Pencatatan Arsip... 92 Lampiran 6. Pedoman Wawancara... 94 Lampiran 7. Uraian Catatan Lapangan... 96 Lampiran 8. Dokumentasi Penelitian... 117 xiii

ABSTRAK UPAYA GURU DALAM MENINGKATKAN KEBERANIAN SISWA UNTUK BERTANYA PADA PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (Studi Kasus di Kelas VII SMP Negeri 1 Gatak Tahun Pelajaran 2013/2014) Indah Devi Novitasari, A220010070, Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammmadiyah Surakarta, 2014, xvi+ 117 Halaman (Termasuk Lampiran) Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mendiskripsikan keberanian siswa untuk bertanya pada pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di kelas VII, 2) Menggambarkanupaya guru dalammeningkatkankeberaniansiswauntukbertanyapadapembelajaranpendidikankew arganegaraan di kelas VII, 3) Mendiskripsikankendala yang dihadapi oleh guru dalam meningkatkan keberanian siswa untuk bertanya pada pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di kelas VII. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Strategi penelitian yang digunakan adalah studi kasus. Keabsahan data dalam penelitian ini menggunakan dua macam trianggulasi. Pertama trianggulasi sumber data yang berupa informan dati tempat, peristiwa, dan dokumen. Kedua trianggulasi teknik atau metode pengumpulan data berasal dari hasil wawancara, observasi, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian mengenai upaya guru dalam meningkatkan keberanian siswa untuk bertanya pada pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di kelas VII SMP Negeri 1 Gatak Tahun Pelajaran 2013/2014 dapat ditarik kesimpulan: 1) Keberanian siswa untuk bertanya, meliputi: siswa kurang antusias mengikuti pembelajaran, siswa tidak berani bertanya karena takut salah, ditertawakan, dan pertanyaan dianggap tidak masuk akal, tidak beranimengangkattanganuntukbertanya,gugup dan tidak berani menatap wajah orang yang ditanyai,kurang percaya diri, kurang motivasi dalam pembelajaran. 2) Upaya guru meningkatkan keberanian siswa untuk bertanya, meliputi: menciptakan suasana yang menyenangkan, memotivasi siswa untuk bertanya (memberikan nilai bagus, sanjungan, gerakan tubuh yang menggambarkan ungkapan senang, memberikan hadiah), memahami karakteristik siswa, menggunakan metode yang bervariasi. 3) Kendala yang dihadapi oleh guru dalam meningkatkan keberanian siswa untuk bertanya, meliputi:kurangnya kesiapan siswa untuk menerima pelajaran, kurangnya keterampilan siswa untuk bertanya, minat yang dimiliki siswa untuk bertanya,tekanan dari diri siswa, faktorlingkungan dansuasanabelajar. Katakunci:Upaya guru,keberanian bertanya, pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan. xiv