GAMBARAN PELAKSANAAN METODE KEPERAWATAN TIM DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT PARU DR. ARIO WIRAWAN SALATIGA. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun Oleh : Nova Hery Kristiyanto

SKRIPSI. Disusun Oleh: Stefanus Oka Mahendra

Gambaran Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kejadian Balita Gizi Kurang di Wilayah Kerja Puskesmas Jetak SKRIPSI

SKRIPSI. Oleh VERONICA LEGARANO

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun Oleh: Jein Sulastri

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEJADIAN ISPA PADA BALITA USIA 1-4 TAHUN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

IDENTIFIKASI PENEMPATAN POSISI TERHADAP SATURASI OKSIGEN PADA PASIEN PENYAKIT PARU OBSTRUKSI KRONIS DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT PARU

Efektivitas Cuci Tangan dengan Sabun Antiseptik Mengurangi. Cemaran Stafilokokus di Ruang Rawat Inap Flamboyan 2 Rumah Sakit

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN POLA TIDUR PASIEN RAWAT INAP TUBERCULOSIS PARU DI RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA SKRIPSI

GAMBARAN ASPEK SPIRITUAL KLIEN PASCA AMPUTASI SALAH SATU ANGGOTA TUBUH SKRIPSI

ANALISIS FUNGSI PELAYANAN KESEHATAN DALAM UPAYA PENCEGAHAN GIZI BURUK PADA BALITA DI PUSKESMAS NEKAMESE KABUPATEN KUPANG PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR

POLA PEMENUHAN GIZI ANAK PADA ORANG TUA SINGLE PARENT DI CABEAN MANGUNSARI SALATIGA SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU SUNTIK KEMBALI BAGI AKSEPTOR KB SUNTIK 3 BULAN DI PUSKESMAS SIDOREJO LOR SALATIGA SKRIPSI

PERSEPSI PASANGAN USIA MUDA DALAM PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI DI DUSUN KRAJAN, DESA REGUNUNG, KEC.TENGARAN, KAB.SEMARANG SKRIPSI

GAMBARAN KUALITAS HIDUP LANSIA PASCA STROKE DI PANTI SOSIAL MENARA KASIH (PSMK) SALATIGA SKRIPSI

Akumulasi Bakteri Stafilokokus pada Seragam Perawat High Care Unit (HCU) Di Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan Salatiga SKRIPSI

GAMBARAN PENYEBAB ANAK MEROKOK PADA USIA SEKOLAH DASAR SKRIPSI

SKRIPSI. Disusun Oleh : Marsyel Werluka

Hubungan Family Centered Care Dengan Efek Hospitalisasi Pada Anak di Ruang Dahlia Rumah Sakit Panti Wilasa Citarum, Semarang

DUKUNGAN SOSIAL DALAM KEGIATAN SPIRITUAL UNTUK MENGATASI KESEPIAN PADA LANSIA DI DESA RANDUSARI TENGARAN SKRIPSI

HUBUNGAN DUKUNGAN SOSIAL KELUARGA DENGAN KECEMASAN MENGHADAPI KEMATIAN PADA LANSIA DI PANTI INAKAKA AMBON SKRIPSI

GAMBARAN PELAKSANAAN PERAN ADVOKASI PERAWAT PADA PASIEN DAN KELUARGA DI RUANG DIAMOND B RUMAH SAKIT KEN SARAS UNGARAN SKRIPSI

PENERAPAN STRATEGI PELAKSANAAN (SP 1-2) KOMUNIKASI PERAWAT KEPADA PASIEN HARGA DIRI RENDAH DI RUANG SUB AKUT RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH PROVINSI MALUKU

HUBUNGAN RELIGIUSITAS DENGAN RESILIENSI PADA IBU YANG MEMILIKI ANAK RETARDASI MENTAL SKRIPSI. Diajukan dalam rangka penyelesaian studi Srata

GAMBARAN STRATEGI KOPING PADA IBU YANG MEMILIKI ANAK TUNAGRAHTA DI SEKOLAH LUAR BIASA (SLB) NEGERI SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

GAMBARANKOPINGPADA PENDERITA TUBERKULOSISDALAM MENGHADAPI PENYAKITNYA di RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN AIR REBUSAN DAUN SALAM (Syzgium polyanthum) TERHADAP PENURUNAN KADAR ASAM URAT PADA LANSIA DI TEGALSARI SALATIGA

GAMBARAN PERILAKU PERSONAL HYGIENE PEMULUNG TPA (TEMPAT PEMBUANGAN AKHIR) NGRONGGO KOTA SALATIGA

SURVEY PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL TERHADAP SENAM HAMIL DI PUSKESMAS SIDOREJO LOR KOTA SALATIGA SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA POLA KONSUMSI PANGAN LANSIA DENGAN HIPERTENSI DI DESA TAJUK KECAMATAN GETASAN KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR DETERMINAN KETIDAKLENGKAPAN PEMBERIAN IMUNISASI KEPADA BAYI DI NEGERI OMA, KECAMATAN PULAU HARUKU, MALUKU TENGAH SKRIPSI

PERAN KELUARGA DALAM PROSES REHABILITASI PASIEN RAWAT INAP DI RUANG BISMA (VIP) RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Oleh : Maria Dyah Kurniasari

Pengukuran Risiko Obesitas Pada Remaja Sekolah Setingkat SMP Di Kecamatan Getasan Kabupaten Semarang

PENGARUH SENAM HAMIL TERHADAP KUALITAS TIDUR PADA IBU HAMIL DI DUA RUMAH SAKIT SWASTA KOTA SALATIGA SKRIPSI

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2012

GAMBARAN PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PEMANFAATAN TANAMAN OBAT KELUARGA (TOGA) DI WILAYAH GAMOL RW 5 KECAMATAN SIDOMUKTI KOTA SALATIGA

PENGARUH SINDROM PRAMENSTRUASI TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWI KELAS XI DI SMK KRISTEN SALATIGA SKRIPSI

KETERKAITAN MOTIVASI DIRI DENGAN KINERJA PERAWAT DALAM PEMBERIAN ASUHAN KEPERAWATAN KEPADA PASIEN di RUANG HCU (HIGH CARE UNIT)

FAKTOR-FAKTOR DOMINAN YANG MENYEBABKAN TERJADINYA PENYAKIT KULIT MENULAR PADA WARGA KELURAHAN KALIBENING KECAMATAN TINGKIR SALATIGA SKRIPSI

HARGA DIRI PADA KLIEN PASCA GAGAL GINJAL KRONIK SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Di Universitas Kristen Satya Wacana.

GANGGUAN TIDUR PADA PERAWAT PEKERJA SHIFT SKRIPSI. Disusun Oleh: Noni Doe

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. oleh Oktaviana Dewi

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan. Disusun oleh: Yeusy Vitasari

GAMBARAN KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA PERAWAT DI RUMAH SAKIT TENTARA Tk II Prof. Dr. J.A.LATUMETEN KOTA AMBON

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PENCEGAHAN PENULARAN DI DALAM ANGGOTA KELUARGA PASIEN TB PARU DI BALAI KESEHATAN PARU MASYARAKAT WILAYAH AMBARAWA SKRIPSI

PERBEDAAN BURNOUT PADA PERAWAT UNIT RAWAT INAP DAN PERAWAT UNIT RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH SALATIGA SKRIPSI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

PERAN WANITA SINGLE PARENT DALAM PERKEMBANGAN KOMPETENSI EMOSI PADA REMAJA DI SALATIGA SKRIPSI

PERILAKU IBU MENYUSUI DALAM PEMBERIAN ASI DI DUSUN POLOBOGO DAN SODONG, DESA POLOBOGO, KECAMATAN GETASAN, KABUPATEN SEMARANG SKRIPSI

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEJADIAN PILIH-PILIH MAKANAN (PICKY EATERS) PADA BALITA DI BANTUL YOGYAKARTA

PANDANGAN DAN PERAN KELUARGA DALAM PERAWATAN ANGGOTA KELUARGA YANG MENDERITA SKIZOFRENIA DI KELURAHAN TEGALREJO SALATIGA SKRIPSI

GAMBARAN PHBS RUMAH TANGGA WARGA DUSUN DERES YANG BEKERJA SEBAGAI PEMULUNG DI TPA BLONDO DENGAN KEJADIAN ISPA SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam memperoleh gelar sarjana keperawatan

SKRIPSI. Disusun Oleh : FENNY SILVIAN BARANIKA Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan

EFEKTIVITAS PROMOSI PENJUALAN PADA KFC SALATIGA

AKUMULASI STAFILOKOKUS PADA LINEN TEMPAT TIDUR PASIEN DI RUANG HIGH CARE UNIT (HCU) RUMAH SAKIT PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA SKRIPSI

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan studi deskriptif. Penelitian kualitatif dimaksudkan. untuk memahami hal-hal yang terjadi dan dialami oleh subjek

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DAN SIKAP MENGENAI VULVA HYGIENE

HUBUNGAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK SOSIALISASI DENGAN KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL PASIEN HARGA DIRI RENDAH DI BANGSAL PRIA RUMAH SAKIT JIWA DAERAH

MAKNA MEJA GANDONG. ( Suatu Studi Antropologi-Budaya terhadap Adat Perkawinan. di Paperu Kabupaten Maluku Tengah Propinsi Maluku ) TESIS

GAMBARAN KEJADIAN HIPERTENSI DI DESA KARANGAN, KECAMATAN MEMPAWAH HULU, KABUPATEN LANDAK, PROVINSI KALIMANTAN BARAT SKRIPSI

PERAWATAN MASA NIFAS ETNIS TIONGHUA: STUDI NARATIF DI KECAMATAN TUMBANG TITI KABUPATEN KETAPANG KALIMANTAN BARAT SKRIPSI

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SEKOLAH DASAR

PERILAKU SEKSUAL PASIEN RAWAT INAP RSJD. dr. AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG SKRIPSI

HUBUNGAN KOMUNIKASI TERAPEUTIK PERAWAT DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RAWAT INAP RUMAH SAKIT PANTI WALUYO SURAKARTA SKRIPSI

PENGARUH KEPUASAN PELANGGAN MEMBERSHIP CARD ORIFLAME TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN PADA KOSMETIKA ORIFLAME DI YOGYAKARTA. Oleh:

POLA HIDUP KESEHARIAN DAN POLA KOMUNIKASI KELUARGA ANTARA PENDERITA POST STROKE DENGAN PENGASUHNYA DI KOTA TOMOHON

ANALISIS HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN FREKUENSI KEKAMBUHAN KLIEN SKIZOFRENIA DI RUMAH SAKIT JIWA AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG

KORELASI PENGETAHUAN KELUARGA TERHADAP RELAPS PASIEN GANGGUAN JIWA DI RSJD DR.AMINO GONDOHUTOMO SEMARANG SKRIPSI

SKRIPSI Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi Syarat Syarat Guna memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Ekonomi

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Oleh Andi Susanto NIM

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGEMBANGAN PRAKTIK KEPERAWATAN MANDIRI SKRIPSI. Disusun Oleh: Fedwarto Ndruru

PERBANDINGAN ANGKA KEJADIAN FLEBITIS PADA PEMASANGAN KATETER INTRAVENA PADA TANGAN DOMINAN DENGAN NONDOMINAN DI RUMAH SAKIT PARU

SKRIPSI. untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana. oleh Sebastianus Herdianto

PERILAKU KESEHATAN IBU HAMIL YANG MENDERITA MALARIA PADA SUKU AMUNGME DI TIMIKA SKRIPSI

SKRIPSI. Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi Syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranta

LATENT ROOT REGRESSION DALAM MENGATASI MULTIKOLINEARITAS PADA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IHSG DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

Lampiran 1: LEMBAR PERSETUJUAN

HUBUNGAN ANTARA TRAUMA KONFLIK ETNORELIGIUS TAHUN DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA HALMAHERA UTARA SKRIPSI

STUDI PERILAKU PENGOBATAN DAN PENGELOLAAN DIABETES MELLITUS DI KELURAHAN PURWODADI DAN DESA TRUWOLU JAWA TENGAH SKRIPSI. Disusun Oleh : Irma Aryani

SKRIPSI. untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana

PEMENUHAN KEBUTUHAN GIZI PASIEN KANKER HATI DI MRCCC SILOAM HOSPITALS SEMANGGI JAKARTA SKRIPSI. Disusun Oleh: Natalia Werinussa

Studi Epidemiologi Penderita Hipertensi di Dusun Gesing Desa Gesing. Kecamatan Kandangan Kabupaten Temanggung SKRIPSI

FAKTOR PENYEBAB SEBAGIAN GURU SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI DIKECAMATAN AMBARAWA BELUM MEMBUAT PENELITIAN TINDAKAN KELAS SKRIPSI

Disusun oleh: Hanna Novita Prastya NPM:

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PERAN PERAWAT DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN SPIRITUAL PASIEN DI RS PARU dr. ARIO WIRAWAN SALATIGA

PENGGUNAAN MAKE A MATCH

PERILAKU ASIMETRIS PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TERHADAP TRANSFER PEMERINTAH PUSAT ( )

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PEMASANGAN TERAPI INTRAVENA DENGAN ANGKA KEJADIAN FLEBITIS DI RUMAH SAKIT PANTI WILASA CITARUM SEMARANG

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEMILIHAN ALAT KONTRASEPSI PADA AKSEPTOR KB DI PUSKESMAS TEGALREJO SALATIGA SKRIPSI

PERLINDUNGAN HAK CIPTA DAN INDIKASI GEOGRAFIS UNTUK KERAJINAN BATIK GLUGU SKRIPSI

DUKUNGAN KELUARGA PADA ANAK DENGAN RETARDASI MENTAL RINGAN DAN SEDANG (SEBUAH STUDI FENOMENOLOGI) SKRIPSI. Disusun Oleh : Wisnu Wardhana

PERSEPSI WARGA MENGENAI PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT DI DUSUN KEBONAN, GETASAN SKRIPSI

PROSES BERPIKIR SISWA SMA DALAM MEMECAHKAN MASALAH PERBANDINGAN SENILAI DAN PERBANDINGAN BERBALIK NILAI BERDASARKAN KEMAMPUAN MATEMATIKA

DISABILITAS PENDERITA ARTHRITIS DI MASYARAKAT POSO SULAWESI TENGAH [Studi di Desa Tangkura Poso Pesisir Selatan]

Transkripsi:

GAMBARAN PELAKSANAAN METODE KEPERAWATAN TIM DI RUANG DAHLIA RUMAH SAKIT PARU DR. ARIO WIRAWAN SALATIGA Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Disusun Oleh : Jenter Yanrianto 462009032 PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA 2014

ii

iii

iv

v

ABSTRAK Jenter Yanrianto, 462009032, Gambaran pelaksanaan metode keperawatan tim di ruang Ruang Dahlia Rumah Sakit Paru dr, Ario Wirawan Salatiga, Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Kristen Satya Wacana. Pembimbing 1: Ns. Natalia R Yulianti, S. Kep., M.A.N Pembimbing 2 : Ns. Agus Fitrianto, S. Kep Latar belakang : Metode keperawatan tim yang merupakan salah satu bentuk sistem pemberian pelayanan keperawatan profesional (SP2KP) lahir setelah perang dunia kedua sekitar tahun 1950 dan selanjutnya diterapkan oleh banyak negara. Di Indonesia metode ini baru dikembangkan pada tahun 1997. Rumah Sakit Paru dr. Ario Wirawan (RSPAW) Salatiga merupakan salah satu rumah sakit yang menerapkan metode keperawatan tim, namun penerapannya masih belum dapat dilakukan sesuai dengan konsepnya. Tujuan : Mengenali pelaksanaan metode keperawatan tim yang ditrapkan di ruang rawat inap RSPAW Salatiga. Metode: Penelitian ini menggunakan desain studi kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sampel untuk penelitian ini adalah perawat Ruang Dahlia RSPAW Salatiga sebanyak 5 orang. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan cara wawancara semi terstruktur. Data dianalisis dengan analisis tematik. Keabsahan data diuji dengan uji credibility, dependability, confirmability, dan transferability.hasil : Ditemukan lima tema tentang gambaran pelaksanaan metode keperawatan tim, yaitu (1) Ada pembagian tanggung jawab menangani pasien, (2) Keterbatasan tenaga perawat, (3) Ketua tim memiliki peran penting, (4) Pemberian asuhan keperawatan lebih fokus, (5) Perlunya pelatihan tentang SP2KP. Kata kunci: keperawatan tim, profesional, model praktik Daftar pustaka : 41(1992-2014) vi

LEMBAR PERSEMBAHAN DAN MOTTO Skripsi ini saya persembahkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang menjadi penolong saya setiap saat, untuk yang tersayang Papah dan Mama, Kakak dan Adik, serta keluarga besar yang mendukung selama kuliah. Motto Orang-orang yang menabur dengan mencucurkan air mata, akan menuai dengan sorak sorai. Orang yang berjalan maju dengan menangis sambil menabur benih, pasti pulang dengan sorak sorai sambail membawa berkas-berkasnya (Mazmur 126: 5-6) If you want to live a happy live, tie it to the goal, not to people or objects. (Albert Einstein) vii

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus, Allah Yang Maha Kuasa yang telah memberikan kasih, cinta dan anugerahnya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir skripsi ini dengan segala anugerahnya. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelas Sarjana Keperawatan pada Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Kristen Satya Wacana. Dalam penyelesaian tugas akhir ini, banyak tantangan yeng penulis alami. Akan tetapi, atas dukungan dari berbagai pihak, maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan baik. Dengan segala kerendahan hati, penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung, memberikan semangat, membimbing, mendampingi, memberi saran dan dukungan moril maupun materiil bagi penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan terima kasih kepada: 1. Bapak Ir Ferry. F. Karwur, M.Sc.,Ph.D selaku Dekan FIK UKSW. 2. Direktur Rumah Paru dr. Ario Wirawan Salatiga yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian di RS tersebut. 3. Ibu Ns. Natalia Ratna Yulianti, S.Kep, M.A.N selaku pembimbing 1 yang sudah memberikan saran dan motivasi yang banyak bagi penulis untuk menyelesaikan tugas akhir ini. Bapak Ns. Agus Fitrianto, S. Kep selaku pembimbing 2 yang telah memberikan begitu banyak pengajaran yang viii

ix

UCAPAN TERIMA KASIH Sebuah anugerah yang tidak terungkapkan bagi penulis, saat penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini. Sungguh bukan karena kuat dan gagah penulis, tetapi penulis sadar sepenuhnya, bahwa karya ini semata mata hanya anugerah Tuhan Yesus. Dalam penyusunan skripsi ini, penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis. Hanya dengan anugerahnya dan dukungan doa, semangat dari orang orang luar biasa di sekeliling penulis, maka skripsi ini dapat diselesaikan. Oleh karena itu dengan selesainya penulisan skripsi ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Untuk Tuhanku Yesus Kristus yang selalu mendampingi penulis setiap saat dan dimana penulis berada, yang senantiasa mencintaiku serta selalu memberikan anugerahanugerahnya, sungguh kemuliaannya penulis mampu menyelesaikan tugas akhir ini. 2. Untuk bapakku tercinta Tarso Teguh Irianto dan mama tersayang Nuryeni yang selalu memberikan dukungan serta doa. Juga adik-adikku Thresia dan Bima serta keluarga besarku tercinta terima kasih, yang senantiasa mendoakan penulis dan selalu memberi semangat serta dukungan baik moril maupun materil. 3. Terimakasih kepada Ns. Agus Fitrianto, S. Kep dan Ns. Natalia Ratna Yulianti, S.Kep, M.A.N yang memberikan bimbingan selama kuliah juga penulisan tugas akhir 4. Untuk sahabat-sahabatku terkasih yang selalu memberi dukungan, terima kasih banyak untuk Bayu, Ardan, Rio, Nino Kalista dan semua angkatan FIK 2009 yang selalu mendukung saya, memberi semangat dan motivasi-motivasi x

untuk peneliti serta memberikan banyak masukan dan saran kepada penulis. 5. Untuk Marines Eka Yunia Sari yang selalu memberikan semangat bagi penulis untuk menyelesaikan tugas akhir. xi

Daftar Isi PERNYATAAN KEASLIAN KARYA TULIS TUGAS AKHIR... i PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS... ii HALAMAN PERSETUJUAN... iii HALAMAN PENGESAHAN... iv ABSTRAK...v LEMBAR PERSEMBAHAN DAN MOTTO...vi KATA PENGANTAR...viii UCAPAN TERIMA KASIH... vi Daftar isi... vi BAB I... 1 Pendahuluan... 1 1.1 Latar belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 6 1.3 Tujuan Umum... 6 1.4 Manfaat Penlitian... 6 1.4.2. Bagi Rumah Sakit... 6 BAB II... 7 Tinjauan Teori... 7 xii

2.1 Teori... 7 2.1.1 Keperawatan... 7 2.1.2 Pelayanan Keperawatan... 8 2.1.3 Penerapan Praktik Keperawatan... 8 2.1.5 Komponen dalam metode keperawatan tim.... 12 2.4 Penelitian Terkait... 17 BAB III... 20 METODE PENELITIAN... 20 3.1 Metode penelitian... 20 3.2 Populasi dan Sample... 20 3.3 Tempat dan Waktu Penelitian... 21 3.4 Teknik Pengumpulan Data... 21 3.4.1 Cara dan Alat Pengumpulan Data... 21 3.5 Analisis Data... 22 3.6 Keabsahan Data... 23 3.7 Etika Penelitian... 26 BAB IV... 29 HASIL DAN PEMBAHASAN... 29 4.1 Gambaran partisipan... 30 4.2. Hasil Penelitian... 31 4.3. Pembahasan... 39 xiii

4.4 Keterbatasan Penelitian... 49 BAB V... 50 SIMPULAN DAN SARAN... 50 5.1. Kesimpulan... 50 5.2. Saran... 50 5.2.1. Bagi Rumah Sakit... 50 5.2.3. Bagi Penelitian Selanjutnya... 51 Daftar pustaka... 52 Buku :... 52 Jurnal :... 53 Artikel Dari Internet... 55 Lampiran 1... 56 Lampiran 2... 57 Lampiran 3... 58 Daftar Pertanyaan Wawancara... 58 Lampiran 4... 60 Transkrip Wawancara... 60 Lampiran 5... 62 Analisis Tema Berdasarkan Kategori... 62 Lampiran 6... 66 LEMBAR PERSETUJUAN... 66 xiv

xv