Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet Koestana Di Harian Kompas

dokumen-dokumen yang mirip
PROSES KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA MANTAN AU PAIR INDONESIA DENGAN KELUARGA ANGKAT SELAMA BERADA DI JERMAN SKRIPSI

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI DAN PERUBAHAN SIKAP NARAPIDANA SKRIPSI

PEMAKNAAN LIRIK LAGU Jablay (Analisis Semiotika Pemaknaan Lirik Lagu Jablay Yang Dipopulerkan Oleh Titi Kamal) SKRIPSI FRYDO FAISAL MONARDI

STRATEGI PUBLIC RELATIONS

KONTRUKSI BERITA DALAM MEDIA MASSA

GROUPTHINK DALAM KOMUNIKASI KELOMPOK

Media dan Kekerasan Terhadap Anak. (Analisis Isi Berita Kekerasan Terhadap Anak dalam Harian Medan Pos) SKRIPSI

REPRESENTASI CITRA PEREMPUAN DALAM FOTOJURNALISTIK SKRIPSI

PERANAN PEMBIMBIMBING KEGIATAN PUBLIC SPEAKING (MUHADOROH) DALAM MENINGKATKAN KEPERCAYAAN DIRI SISWI DI PESANTREN DARUL HIKMAH MEDAN SKRIPSI

STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN DAN KEPUTUSAN PELANGGAN MENGINAP

PENGARUH KOMUNIKASI ANTARBUDAYA DAN HUBUNGAN YANG HARMONIS SKRIPSI. Disusun Oleh : LUKTRI ARSHEILA

TAMPILAN KEKERASAN DALAM FILM (Studi Analisis Isi Tentang Kekerasan Fisik dan Psikologis Dalam Film The Raid: Redemption Karya Gareth Evans)

PROGRAM CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) DAN CITRA PERUSAHAAN

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP TAYANGAN SIDANG KOPI SIANIDA

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI PASIEN DAN DOKTER (STUDI KASUS KOMUNIKASI ANTARPRIBADI PASIEN DAN DOKTER DI POLI ORTHOPAEDI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN) SKRIPSI

KOMUNIKASI ANTARPRIBADI SUAMI ISTRI. (Studi Kasus Kualitatif Pasangan Suami Istri Yang Menikah Tanpa Pacaran di Kota Medan) SKRIPSI

TINJAUAN MAKNA DAN BAHASA VISUAL PADA IKLAN PAPAN REKLAME KAMPANYE POLITIK

PENGARUH PESAN PERINGATAN KESEHATAN TERHADAP KESADARAN PEROKOK SKRIPSI CALVIN

SKRIPSI. Nia Lestari

PERSEPSI SISWA TERHADAP NILAI BUDAYA PADA IKLAN FASTFOOD

ANALISIS RETORIKA PASANGAN CALON KEPALA DAERAH DALAM DEBAT KANDIDATPEMILIHAN KEPALA DAERAH

Metafora Matahari Dalam Film Suncatchers. (Analisis Semiotika Metafora Matahari dalam Film SUNCATCHERS ) SKRIPSI

EMPLOYEE RELATIONS DAN KEPUASAN KOMUNIKASI SKRIPSI

STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF AKTIVITAS KOMUNIKASI PETUGAS TELLER BANK BNI 46 CABANG TOMANG ELOK MEDAN DALAM MELAYANI KONSUMEN SKRIPSI

PENGARUH KOMUNIKASI KELOMPOK TERHADAP AKTUALISASI DIRI

TAYANGAN IKLAN PEMILU 2014 DAN MOTIVASI PEMILIH PEMULA SKRIPSI AULIANI NUR ISLAMI

PEMENUHAN KEBUTUHAN PADA PENDENGAR RADIO SKRIPSI

TESIS. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Ilmu Hukum

KREDIBILITAS PENDIDIK INSTITUSI PENDIDIKAN FORMAL DAN NONFORMAL DI MATA SISWA

GAYA KOMUNIKASI ORANGTUA DENGAN PERILAKU ASERTIF

EFEKTIFITAS SALURAN KOMUNIKASI DALAM PEMILU SKRIPSI ANDRI AGASI MARPAUNG

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA BANK KONVENSIONAL DAN BANK SYARIAH DENGAN MENGGUNAKAN METODE RASIO KEUANGAN PERIODE SKRIPSI

AKTIVITAS KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA TJONG A FIE. (Studi Biografi Gaya Komunikasi Tjong A Fie Dalam Komunikasi Antar Budaya) SKRIPSI.

LAMAN SAMPUL STUDI KELAYAKAN PEMBANGUNAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTM) LUBUK GADANG DI SUMATERA BARAT DENGAN PENDEKATAN SYSTEM DYNAMICS

NILAI-NILAI SOSIAL PADA SERIAL DRAMA MISAENG (Analisis Isi Muatan Nilai-Nilai Sosial Tayangan Serial Drama Korea Misaeng ) SKRIPSI

POLA KOMUNIKASI EFEKTIF DALAM MENGATASI MASALAH BELAJAR

PERNYATAAN ORISINALITAS

PROSES AKULTURASI DAN PERUBAHAN IDENTITAS

SKRIPSI. Komunikasi Antarpribadi Pada Anak Penderita Autisme. Diajukan Oleh : Camilla Emanuella Sembiring

STRATEGI PENJUALAN MELALUI MEDIA ONLINE DAN TINGKAT KEPUASAN MEMBELI SKRIPSI RINDY ANSHARI PROGRAM STUDI HUBUNGAN MASYARAKAT

KOMUNIKASI BERMEDIA DAN PERILAKU PELAJAR (STUDI KORELASIONAL TENTANG PENGGUNAAN SMARTPHONE TERHADAP PERILAKU PELAJAR SMA NEGERI I MEDAN) TESIS.

MUSEUM BAHARI TANJUNG MAS SEMARANG DENGAN DESAIN UNDERWATER

HUBUNGAN ANTARA KEPUASAN KERJA DENGAN KINERJA KARYAWAN PADA PT ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) KANTOR CABANG JAKARTA TIMUR SKRIPSI WIDIANA SASTI KIRANA

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA PERENCANAAN DAN PENGEMBANGAN KARIR PEGAWAI PADA DIREKTORAT JENDERAL PEMASYARAKATAN T E S I S

KONSTRUKSI IDENTITAS DIRI REMAJA PENGGUNA MEDIA INSTAGRAM DI KOTA MEDAN. Oleh ARISAI OLGA HAKASE PASARIBU

PERAN PUBLIC SPEAKING DALAM KEGIATAN OPEN MIC SKRIPSI DISA YUMNA ROVIS

PEMAKNAAN SIMBOL KOMUNIKASI PADA KOMUNITAS SEPEDA TUA DI KOTA MEDAN SKRIPSI. ADDINA ISLAMI UTAMA SIREGAR Program Studi Public Relations

FUNGSI MEDIA RADIO DALAM PENYAMPAIAN PESAN

PERSEPSI ANAK TENTANG PROGRAM ACARA TV

UNIVERSITAS INDONESIA

SELEBRITI ASING DAN POSITIONING PRODUK

FEAR OF FLOATING: STUDI EMPIRIS SISTEM NILAI TUKAR SECARA DE FACTO DI INDONESIA DALAM PERIODE

PERSEPSI MANTAN NARAPIDANA TERHADAP IKLAN HAPPYDENT WHITE (VERSI MELARIKAN DIRI DARI PENJARA) SKRIPSI

PERANAN STRUKTUR ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN KOORDINASI KERJA PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk KANTOR CABANG USU MEDAN DRAFT SKRIPSI

KOMUNIKASI ANTARBUDAYA ETNIS TIONGHOA DAN PRIBUMI DI KOMPLEK PURI KATELIA INDAH KECAMATAN MEDAN JOHOR KOTA MEDAN SKRIPSI

TESIS. Oleh : NOVIE SOEGIHARTI NPM

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA JAKARTA

PERANAN BPOM DALAM MELAKUKAN TINDAKAN HUKUM TERHADAP PRODUK MAKANAN IMPOR YANG MENGANDUNG MELAMIN TESIS. Kartika Ajeng.

PEMBERDAYAAN LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT (LSM) DALAM UPAYA PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA T E S I S

ANALISIS PELAKSANAAN PENGAWASAN ORANG ASING BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NOMOR 9 TAHUN 1992 TENTANG KEIMIGRASIAN TESIS RUDI HALOMOAN TOBING

IMPLIKASI PENERIMAAN SIPRUS DALAM KEANGGOTAAN UNI EROPA TERHADAP PENERIMAAN TURKI DALAM KEANGGOTAAN UNI EROPA TESIS

TESIS. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Magister Kenotariatan EIRENES MARIA HENDRA, SH

STRATEGI PENCEGAHAN PERDAGANGAN PEREMPUAN DIBAWAH UMUR TESIS. Nama : ACHMAD BRAHMANTYO MACHMUD NPM : NPM

UNIVERSITAS INDONESIA TRANSFER ARSIP DINAMIS INAKTIF : STUDI KASUS DI PUSTAKA BOGOR SKRIPSI HUTAMI DEWI

IKLAN PADA PROVIDER AXIS DAN TELKOMSEL DI TELEVISI SKRIPSI PERDANA TUA SIMATUPANG

UNIVERSITAS INDONESIA PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI REKAPITULASI DOKUMEN PERUNDANG-UNDANGAN DI INDONESIA SKRIPSI RIZAL MULYADI

SAMBA FILE SERVER DENGAN AUTO FAILOVER NETWORK FILE SYSTEM (NFS) BERBASIS LINUX

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA

PEMBATALAN PERJANJIAN SEBAGAI PERBUATAN MELAWAN HUKUM SKRIPSI PRITA ANINDYA X

UNIVERSITAS INDONESIA STATUS GIZI IBU MENYUSUI DAN FAKTOR FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DI JAKARTA BARAT TAHUN 2009 SKRIPSI DESSY SEPTIANINGSIH Y

PENGARUH SOSIALISASI KELUARGA TERHADAP PERILAKU PROSOSIAL ANAK USIA REMAJA AWAL (Studi Pada Murid-Murid SLTP Negeri X di Jakarta) SKRIPSI

KOMUNIKASI PENYULUHAN DAN TINGKAT ADOPSI INOVASI

UJI AKTIVITAS ANTIDIABETES EKSTRAK DAN FRAKSI DARI EKSTRAK n-heksana BUAH KETAPANG DAN PENAPISAN FITOKIMIA DARI FRAKSI TERAKTIF SKRIPSI

PENAMBAHAN BAHAN KIMIA FENILBUTAZON PADA JAMU TRADISIONAL REMATIK

UNIVERSITAS INDONESIA

PERLAKUAN PEMOTONGAN PPh PASAL 23 ATAS TRANSAKSI YANG DILAKUKAN FREIGHT FORWARDING: (SUATU TINJAUAN UNTUK MENINGKATKAN KEPASTIAN HUKUM) SKRIPSI

EKSTERNAL PUBLIC RELATIONS DAN KEPUASAN PASIEN SKRIPSI

DESAIN PELATIHAN KETAHANAN NASIONAL UNTUK PIMPINAN ORGANISASI KEMASYARAKATAN PEMUDA (OKP) TESIS

LAPORAN KERJA KULIAH PERPUSTAKAAN PROSES PENGOLAHAN BAHAN PUSTAKA BUKU DI PERRPUSTAKAAN SMA NEGERI KEBAKKRAMAT

REPRESENTASI KEMISKINAN PADA TAYANGAN REALITY SHOW. (Analisis Semiotika pada Program Acara Orang Pinggiran Trans 7) SKRIPSI

Pembuatan Game Rupiahku Menggunakan Adobe Flash

EVALUASI DAN ANALISIS KONSEKUENSI ALAT PEMADAM API RINGAN DI GEDUNG A FKM UI TAHUN 2009 DENGAN METODE EVENT TREE ANALYSIS SKRIPSI

KONSEP DIRI PARA PENGGUNA HANDPHONE SKRIPSI ANITA FITRIA NASUTION

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS INDONESIA TESIS

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menempuh Ujian Sidang Sarjana Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi.

RELEASE AND DISCHARGE SEBAGAI ALTERNATIF PENYELESAIAN MASALAH (Studi Kasus Kebijakan Penyelesaian BLBI)

PERAN BADAN NARKOTIKA NASIONAL (BNN) DALAM PENANGGULANGAN KEJAHATAN NARKOBA DI KOTA MEDAN SKRIPSI. Oleh : OTNIEL PAHOTTON PASARIBU NIM :

MEMBONGKAR MAKNA DAN MITOS DALAM ALBUM POP RELIGI. (Studi Analisis Semiotika Tentang Makna dan Mitos. Pada Sampul Album Pop Religi GIGI) SKRIPSI

PESETUJUAN LAPORAN PROYEK AKHIR

PENERAPAN CONTROLLED FOREIGN CORPORATION (CFC) RULES DI INDONESIA : SUATU TINJAUAN UNTUK MENCEGAH PENGHINDARAN PAJAK (ANTI-TAX AVOIDANCE) SKRIPSI

SKRIPSI. Media Sosial dan Citra Diri. Diajukan Oleh : Irend Eka Andhika

HAMBATAN KOMUNIKASI ANTARA MERTUA DAN MENANTU

Novi Indriyani

KOMUNIKASI POSITIF GURU DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA SKRIPSI

UNIVERSITAS DIPONEGORO YOUTH CENTER KUDUS DENGAN PENEKANAN DESAIN ARSITEKTUR ORGANIK TUGAS AKHIR PERIODE JANUARI JULI 2015

IKLAN DAN BRAND AWARENESS SISWA

Transkripsi:

Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet Koestana Di Harian Kompas (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan) SKRIPSI Yudha Ikhsan 110904018 DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet Koestana Di Harian Kompas (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan) SKRIPSI Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar sarjana Program Strata I (S1) pada Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Poltik Universitas Sumatera Utara Yudha Ikhsan 110904018 DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK LEMBARPERSETUJUAN Skripsiinidisetujui untuk dipertahankan oleh: Nama : Yudha Ikhsan Departemen :Ilmu Komunikasi (HUMAS) JudulSkripsi : Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet di Harian Kompas (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan) Medan, Maret 2015 Dosen Pembimbing, Ketua Departemen, Drs. Syafruddin Pohan, M.SiDra.FatmaWardy Lbs,MANIP. 19581205198931002 NIP. 196208281987012001 DekanFISIP-USU, Prof. Drs. Badaruddin, M.Si NIP. 196805251992031002

HALAMANPERNYATAANORISINALITAS Skripsiiniadalah hasilkaryasayasendiri, semuasumber baikyangdikutip maupun dirujuk telah saya cantumkan sumbernyadengan benar. Jika kemudian hari sayaterbukti melakukan pelanggaran(plagiat), makasayabersedia diproses sesuai dengan hukumyangberlaku. Nama : Yudha Ikhsan TandaTangan: Tanggal : Maret 2015

HALAMANPENGESAHAN Skripsiinidiajukan oleh : Nama : Yudha Ikhsan Departemen :Ilmu Komunikasi (Humas) JudulSkripsi :Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet Koestana di Harian Kompas (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan) Telahberhasildipertahankandi hadapan DewanPengujidanditerima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi pada Departemen Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial danilmupolitik MajelisPenguji Ketua Penguji : Penguji : PengujiUtama Ditetapkan di : Medan Tanggal :

HALAMANPERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGANAKADEMIS Sebagai civitas akademik Universitas SumateraUtara,sayayangbertandatangan di bawah ini: Nama : Yudha Ikhsan Departemen :Ilmu Komunikasi (Humas) Fakultas :Ilmu Sosial danilmu Politik Universitas : SumateraUtara Jenis Karya : Skripsi Demipengembangan ilmupengetahuan,penelitimeneytujuiuntukmemberikan kepadauniversitas SumateraUtaraHakBebasRoyaltiNon Eksklusif(Non- exclusiveroyalty- FreeRight) ataskaryailmiah sayayangberjudul:konstruksi Realitas Pesan Ilustrasi Pada Pemaknaan Imaji Kebangsaan (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan), beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak BebasRoyaltiNoneksklusif ini, Universitas SumateraUtaraberhak menyimpan, mengalihmedia/format-kan, mengeloladalambentuk pangkalandata (database), merawatdanmempublikasikantugasakhirsaya tanpameminta izindarisaya selama tetapmencantumkan namasayasebagaipenulisataupenciptasebagai pemilik Hak Cipta. Demikian pernyataan inisayabuat dengan sebenarnya. Dibuat di : Medan Padatanggal : Maret, 2015) YangMenyatakan HALAMAN PENGESAHAN (Yudha Ikhsan

7 Skripsi ini diajukan oleh Nama : Yudha Ikhsan Departemen : Ilmu Komunikasi Judul Skripsi :Konstruksi Realitas Pesan Imaji Kebangsaan Dalam Ilustrasi Karya Jitet di Harian Kompas (Studi Analisis Semiotika Ilustrasi Ilustrator Jitet di Harian Kompas Terhadap Makna Imaji Kebangsaan) Telah berhasil dipertahankan di hadapan Dewan Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Ketua Penguji : Majelis Penguji Penguji : Drs. Syafruddin Pohan, M.Si, Ph. D Pemguji Utama : NIP. 195812051989031002 Ditetapkan di : Medan Tanggal : Maret 2015 KATA PENGANTAR

8 Puji dan syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Mahas Esa Allah SWT, karena berkat rahmatnya serta hidayahnya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) (USU). Saya menyadari tanpa bimbingan dari berbagai pihak, dari awal masa perkuliahan hingga sampai pada penyusunan skripsi ini, sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu, saya ingin mengucapkan terimakasih sangat mendalam kepada kedua orang tua tercinta Drs. Safrin M.Si (Bapak) dan Dra. Dahniar (Ibu) yang telah berupaya melakukan yang terbaik untuk kebaikan peneliti, serta senantiasa terus berdoa kepada Allah SWT untuk kelancaran proses penelitian ini berlangsung. Juga kepada Feby Aulia (Kakak) dan Gilang Putra Bahana (Adik) yang telah banyak memberikan dukung moril sehingga peneliti terus termotivasi untuk melakukan yang terbaik. Peneliti juga mengucapkan puji dan syukur dari lubuk hati yang terdalam, saya ingin menyampaikan ucapan sebesarnya terimakasih kepada: 1) Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. 2) Ibu Dra. Fatma Wardy Lubis, M.Si selaku Ketua Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU 3) Bapak Drs. Syafruddin Pohan, M.Si, Ph.D selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini. Terimakasih untuk pengertian dan kebebasan yang Bapak berikan sehingga saya bisa mengeksplorasi materi skripsi dengan leluasa. 4) Bapak/ibu dosen dan staf pengajar Ilmu Komunikasi FISIP USU yang telah berperan besar dalam terlaksananya perkuliahan selama ini. 5) Siti Safira Mayhara S. pemberi kesejukan dalam keringnya ilalang kehidupan. Terimakasih atas perhatian dengan tulus yang senantiasa memotivasi peneliti untuk melakukan yang terbaik. 6) Edi S. Maha, Rizky Ananda, dan Nabilah Adzhani. Rekan, partner in crime, yang memiliki waktu sangat terbatas tetapi memiliki kesediaan yang sangat tinggi untuk terus memotivasi. 7) Rumah, tempat berkeluh kesah dan tempat berproses dari diam menjadi berlari wadah peneliti untuk menjadi terampil, Pers Mahasiswa Pijar. Terimakasih atas prosesnya yang sangat berharga sehingga menjadikan peneliti intelektual pekerja keras. Terimakasih waktuwaktu mesra yang sangat elok untuk dikenang. Ariverderci.

9 8) M. Zahrawi sepupu terbaik yang banyak mengajarkan pentingnya bekerja keras. Juga Kepada teman-teman Ilmu Komunikasi FISIP USU, ANTO, sangat indah nian dikenang memori jiwa. 9) Perhumas Muda USU terimakasih atas waktu-waktu yang indah untuk dikenang. Jangan pernah takut untuk mencoba, dan terus bekerja serta berusaha untuk melakukan yang terbaik. Perhumas Muda Medan terimakasih atas pengertian dan kebaikannya, semoga bisa menjadi lebih lagi amin. 10) Kepada Kakanda Jovita Sabarina Sitepu, atas kesediaanya memberikan kritikan dan nasihat untuk menjadikan skripsi ini lebih baik lagi. 11) Ibu Mazdalifah yang telah banyak membantu peneliti dalam halnya memberikan kemajuan dalam melaksanakan kegiatan kampus dan berorganisasi. 12) Jitet Koestana, seniman hebat dari kota Semarang. Senang sekali bisa berdiskusi dan mengenal Anda sebagai seorang teman, partner diskusi, dan Indonesianis berjiwa nyeni. Terimakasih atas kesediaanya membantu peneliti. Terimakasih atas data-data penelitian yang sangat membantu peneliti. 13) Herman Tan Dela Oeslan (Harian Analisa) dan Basuki Hu Wie Tian (Harian Waspada), terimakasih atas proses wawancaranya yang telah banyak mengorbankan waktu. Tetap terus berkarya pak. 14) USU Channel, jangan pernah menyerah. Tunjukkan kalian bisa lebih baik dan lebih giat dalam proses menghasilkan karya jurnalistik. Salam berita. Sukses untuk USU Channel. 15) Kakak Siti Nuraini yang telah banyak memberikan semangat, ide-idel liar namun spektakuler, kritikan serta nasihat membangun, dan khususnya yang paling penting daftar literatur yang sangat komperhensif membuat penelitian dari peneliti bisa menjadi lebih baik. Salam sukses. 16) Kepada sang kepingan mimpi-mimpi yang berserakan, kita kembali, merindu kembali kepada sang jiwa utuh, berjalan tanpa takut di sela-sela kabut hati. Kita menuju mimpi, bersama diriku Yudha Ikhsan. Universiteit Franfurt 2015. Lembaran ini tidak pernah cukup untuk menitikkan air mata kebahagiaan. Sangat terkira senangnya atas kebaikan para pemuja hati, kebaikan pembuka mimpi. Terimakasih banya atas kiranya, pihak-pihak, individu yang telah banyak membantu peneliti mulai ketika semester awal hingga akhirnya peneliti bisa menyelesaikan tugas akhirnya secara maksimal. Akhir kata, saya berharap ini merupakan langkah awal dari perjalanan kehidupan mimpiku. Saya berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga skripsi ini dapat menjadi kontribusi yang signifikasn bagi dunia keilmuan, khususnya Ilmu Komunikasi.

10 Medan, Maret 2015 Peneliti, Yudha Ikhsan

11 HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIK Sebagai civitas akademika, saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : Yudha Ikhsan Departemen : Ilmu Komunikasi Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (ISIP) Universitas : (USU) Jenis Karya : Skripsi Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non Eksklusif (Non-Exclusive Royalty Free Right) atas karya ilmuah saya yang berjudul : Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royali Non-eksklusif ini berhak menyimpan mengalihmedia/format-kan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database), merawat dan memublikasikan tugas akhir saya tanpa meminta izin dari saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai penulis/pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya Dibuat Pada tanggal :.. : Yang Menyatakan ( )