SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: ULFATUN NIKMAH A

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA BAHASA INDONESIA MELALUI MEDIA PAPAN SELIP (SLOT BOARD) PADA SISWA KELAS II SDN 2 KARANGTALUN TAHUN 2013/2014 SKRIPSI

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA BOYOLALI TAHUN 2013/2014 SKRIPSI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS DESKRIPSI MELALUI PENERAPAN STRATEGI INFORMATION SEARCH PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 UNDAAN LOR KUDUS

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagai persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajuka

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pendidikan Guru Sekolah Dasar

RONDIYATUN A54F100034

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA DENGAN

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA MELALUI STRATEGI STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan. Guna Mencapai Drajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN SOSIODRAMA

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar LULUK RIF ATIN A54F100033

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

: MAKMUR HIDAYANTO A.

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PARAGRAF NARASI MELALUI METODE JOURNALIST S QUESTIONS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI I DELANGGU

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP PROFESIONALISME GURU SEKOLAH DASAR ISLAM TERPADU (SDIT) NUR HIDAYAH SURAKARTA TAHUN AJARAN 2010/2011

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Akuntansi. Disusun Oleh:

SKRIPSI. Digunakan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Disusun oleh: ATIKA NUR RAHMAWATI A.

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR IPA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN STUDENT FASILITATOR AND EXPLAINING SISWA KELAS V SD NEGERI SAREN 1 KEC.

IMPLEMENTASI MEDIA WORDWALL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN VOCABULARY DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS IV SD N NGADIREJO II KARTASURA SKRIPSI

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 2

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Metode. Pembelajaran Discovery Pada Pembelajaran IPA. Kelas IV SDN Gawanan 02 Colomadu

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. DiajukanOleh: MUHAMAD HASAN A.

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI PENERAPAN METODE ROLE PLAYING PADA SISWA KELAS IV SDN KAYEN 01 PATI TAHUN 2013

PENINGKATAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE POLAMATIKA PADA KELAS V SD NEGERI BRATAN II No. 170 SURAKARTA TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun oleh

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Prasyarat. Guna Mencapai Derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar.

Oleh: DESSY DWI JAYANTI A

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun oleh: DENI SUTRISNI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Memperoleh Derajat Sarjana S-1 Pada Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP)

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian prasyarat Guna mencapai derajad Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh: DWI MUGI LESTARININGRUM

RIRIN NURAINI NIM A

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Diajukan oleh: HANIFAH

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagai persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 PGSD. Disusun Oleh NUR FITRIA A

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA TIGA DIMENSI PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 02 GLINTANG SAMBI BOYOLALI SKRIPSI

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN OUTING CLASS UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

SKRIPSI Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar SITI RUSMINAH A

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS AKSARA JAWA MELALUI MEDIA CHARTA DENGAN STRATEGI TALKING-STICK PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 4 SOBO KECAMATAN GEYER

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PERMULAAN MELALUI PENERAPAN METODE STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS)

KELAS IV. Skripsi. Sarjana S-1

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA POKOK BAHASAN VOLUME KUBUS DAN BALOK MELALUI PENDEKATAN BELAJAR TUNTAS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS TENTANG KENAMPAKAN ALAM DAN BUATAN DI INDONESIA DENGAN STRATEGI MAKE A MATCH KELAS V

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN LEARNING STARTS WITH A QUESTION

SKRIPSI. Untuk memenuhi sebagian persyaratan. Guna mencapai derajat. Sarjana S-1. Pendidikan Guru Sekolah Dasar PIPIT SUWARDI A

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh:

PENGGUNAAN METODE PEMECAHAN MASALAH SISTEMATIS (SYSTEMATIC APPROACH TO PROBLEM SOLVING) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh Genda Widayati A54B111032

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS III MI MUHAMMADIYAH BLAGUNG

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh:

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S1. Pendidikan Guru Sekolsh Dasar. Disusun Oleh: PRIHANDINI SUKUSDA

PENERAPAN METODE QUIZ TEAM UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATA PELAJARAN IPA

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Oleh: FITRI NUR FATHONAH A FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Oleh: NURYATI A

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN KEMAMPUAN MENULIS CERITA BAHASA INDONESIA MELALUI STRATEGI PICTURE AND PICTURE PADA SISWA KELAS IV

PENERAPAN STRATEGI COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION (CIRC) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA INTENSIF PADA MATA PELAJARAN BAHASA

PEMBELAJARAN KOOPERATIF JIG SAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA KELAS IV SDN 03 LEMPONG JENAWI KARANGANYAR TAHUN PELAJARAN 2012/ 2013

Skripsi. Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Pendidikan Guru sekolah Dasar. Oleh: KUSTIARINI NIM: A

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI Disusun untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1. Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

PEMAHAMAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 01 GANTIWARNO KECAMATAN KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN AJARAN 2012/2013

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan oleh: NUNIK SUSANTI

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA HURUF JAWA MELALUI METODE IQRO PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI II KRISAK KECAMATAN SELOGIRI TAHUN AJARAN 2012/2013

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KREATIVITAS PADA MATA. PELAJARAN PKn SISWA KELAS V SD NEGERI II MOJORENO

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh:

PENINGKATAN AKTIVITAS BELAJAR IPA MELALUI PENDEKATAN PEMBELAJARAN SAVI PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 01 ANGGASWANGI GROBOGAN TAHUN AJARAN 2012/2013

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI PENERAPAN STRATEGI GUIDED NOTE TAKING UNTUK SISWA KELAS IV SD NEGERI 4 GONDANG BARU, SRAGEN

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DENGAN MEDIA GAMBAR BERKATA KUNCI SISWA KELAS IV SD NEGERI I MLOPOHARJO WURYANTORO WONOGIRI

PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN MAKE A MATCH

UPAYA MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR IPA MELALUI PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI KARANGASEM II

STUDI KOMPARASI STRATEGI TWO STAY TWO STRAY DAN PICTORIAL RIDDLE TERHADAP HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL KELAS IV MI

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Skripsi Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Disusun Oleh :

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS V

PENINGKATAN MINAT BELAJAR IPA MELALUI PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL MODEL INKUIRI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI NGLOROG 5 SRAGEN 2013/2014

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN DAN KONEKSI MATEMATIKA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBING PROMPTING

SKRIPSI. Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PEMBERIAN PERTANYAAN INOVATIF

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERFIKIR KRITIS DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DENGAN PENDEKATAN SCIENTIFIC

EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM POSING DIPADUKAN STRATEGI PEMBELAJARAN STUDENT HAVE QUESTION

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN MELALUI METODE IMAGE STREAMING

Skripsi S-1 Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar. Diajukan Oleh:

PENERAPAN STRATEGI PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS IV SD NEGERI I BALEHARJO TAHUN AJARAN 2012/ 2013

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN TAI (TEAMS ASSISTED INDIVIDUALIZATION)

(PTK Pembelajaran Matematika Kelas VII C Semester Genap SMP Penda Tawangmangu Tahun 2012/2013)

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN SMALL-GROUP WORK DAN MEDIA FLANNELGRAPH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SD AL-FIRDAUS

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Jurusan Pendidikan Matematika. Oleh :

Transkripsi:

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS HURUF TEGAK BERSAMBUNG MELALUI PENERAPAN METODE STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) PADA SISWA KELAS IISD N 1 PULOREJO TAHUN2013/2014 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh: ULFATUN NIKMAH A 510100115 PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS HURUF TEGAK BERSAMBUNG MELALUI PENERAPAN METODE STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) PADA SISWA KELAS IISD N 1 PULOREJO TAHUN2013/2014 SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh: ULFATUN NIKMAH A 510100115 PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 i

ii

iii

iv

MOTTO Seseorang yang sangat pintar tidak akan pernah berhasil bila tidak pernah berusaha dan bekerja keras" ** God of Study** "Semua mimpi kita dapat menjadi kenyataan, jika kita punya keberanian untuk mewujudkannya" ** Walt Disney** Untuk menyelesaikan sesuatu yang besar, tidak hanya harus dengan tindakan, tetapi juga impian. Tidak hanya suatu rencana, tetapi harus percaya ** Anatole France ** Kegagalan hanya terjadi bila kita menyerah **Lessing** "Never you say give up, do what you can do. everything must have its course. Opportunity only comes once. You must be able to achieve what you want. Life is a process that must be passed, and how we are going to pass in this process that will be called a success". Entah itu akan berhasil atau gagal, kau harus tetap melanjutkannya hingga akhir. Hanya dengan itu, kau bisa melangkah ketingkat selanjutnya **JB, Dream High 2** v

HALAMAN PERSEMBAHAN Karya ini dipersembahkan kepada: 1. Ibu, yang menjadi sumber inspirasi dan kekuatan, yang selalu mencurahkan kasih sayang dan ketulusan, serta doa yang tiada henti. 2. Ayah, yang selalu memberikan kekuatan dan dukungan dalam segala hal yang tidak bisa dinilai dengan apapun. 3. Adik, yang selalu mewarnai hari-hariku. vi

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum warohmatullahi wabarakatuh., Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala nikmat hidup dan kesempatan mengenggam ilmu, serta sholawat senantiasa tercurah kepada Rasulullah SAW sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul Peningkatan Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung Melalui Penerapan Metode Struktural Analitik Sintetik (SAS) pada Siswa Kelas II SD N 1 PulorejoTahun 2013/2014. Skripsi ini disusun sebagai salah satu persyaratan untuk mencapai derajat sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan di Universitas Muhammadiyah Surakarta. Dalam penelitian dan penyusunan skripsi ini, penulis banyak dibantu, dibimbing, dan didukung oleh banyak pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1. Dra. Nining Setyaningsih, M. Si., sebagai dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah berkenan memberikan izin kepada penulis dalam melakukan penelitian. 2. Drs. Saring Marsudi, S. H., M. Pd., selaku ketua Program Studi PGSD. 3. Drs. Muhroji, S. E., M. Si., sebagai dosen pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan arahan dalam penelitian dan penyusunan skripsi ini. vii

4. Fitri Puji Rahmawati, S. Pd selaku Pembimbing Akademik kelas C. Terima kasih atas bimbingan dan arahannya selama ini. 5. Dosen-dosen FKIP khususnya dosen PGSD yang telah mendidik dan memberikan ilmunya selama ini. Semoga dapat menjadi bekal yang bermanfaat bagi penulis di masa yang akan datang. 6. Slamet Rianto, S. Pd selaku Kepala SD N 1 Pulorejo yang telah berkenan memberikan izin untuk mengadakan penelitian. 7. Sri Suhartatik, S. Pd sebagai wali kelas II SD N 1 Pulorejo yang telah memberikan kesempatan, bimbingan dan arahan kepada penulis selama penelitian. 8. Seluruh keluarga besar SD N 1 Pulorejo yang memberikan bantuan kepada penulis dalam mengadakan penelitian. 9. Kedua orang tua dan keluarga besar yang telah memberikan doa, dukungan, dan pengorbanannya. 10. Teman-teman PGSD khususnya kelas C angkatan 2010, terima kasih atas kehangatan, kekompakan, dan kebersamaannya selama ini. Bersama kalian kutemukan sahabat baru, pengalaman baru, keluaraga, dan semangat meraih cita-cita. 11. Sahabat-sahabat ASPAL yang telah memberikan doa dan dukungan dari jauh. Mari wujudkan mimpi kita bersama. 12. Teman-teman kost Taska 4 Nilasari: Yunita Fajarsari, Erlinda Dihan Pratiwi, Riska Dwi Cahyani, Ajeng Agestyana, Ayu Hertika P, Ita Dewi Ermawati, Anna Endri Lestari, Eni Ranta Winata, Ardari Inka Mentari yang telah viii

menjadi keluargaku di Solo. Keceriaan dan kegilaan kalian tidak akan pernah terlupakan. 13. Termometer penyemangatku yang selalu menghiburku ketika kejenuhan melanda saat penyusunan skripsi ini. 14. Dan semua pihak yang telah membantu dan mendukung penulis selama ini yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Semoga seluruh bantuan dan dukungan yang telah diberikan kepada penulis menjadi amal shaleh dan mendapatkan balasan kebaikan dan pahala dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa karya ini masih jauh dari kata sempurna, masih banyak kekurangan dan kelemahan, maka dari itu kritik dan saran yang membangun penulis harapkan. Semoga penyusunan karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi penulis secara khususnya dan pembaca pada umumnya. Wassalamu alaikum warohmatullahi wabarakatuh. Surakarta, 12 Desember 2013 Penulis ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... HALAMAN PERSETUJUAN... HALAMAN PENGESAHAN... HALAMAN PERNYATAAN... HALAMAN MOTTO... HALAMAN PERSEMBAHAN... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... i ii iii iv v vi vii x DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii ABSTRAK... xviii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah... 1 B. Identifikasi Masalah... 5 C. Pembatasan Masalah... 6 D. Rumusan Masalah... 6 E. Tujuan Penelitian... 6 F. Manfaat Penelitian... 7 x

BAB II LANDASAN TEORI A. Kajian Teori... 9 1. Bahasa Indonesia... 9 2. Ruang Lingkup Bahasa Indoensia... 15 3. Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung... 16 B. Metode Struktural Analitik Sintetik (SAS)... 20 1. Hakikat Metode Pembelajaran... 20 2. Metode Pembelajaran Membaca dan Menulis Permulaan... 21 3. Metode Struktural Analitik Sintetik (SAS)... 25 C. Penelitian yang Relevan... 30 D. Kerangka Berpikir... 34 E. Hipotesis... 36 BAB III METODE PENELITIAN A. Seting Penelitian... 37 1. Tempat Penelitian... 37 2. Waktu Penelitian... 37 3. Siklus Penelitian... 38 B. Subjek dan Objek Penelitian... 39 C. Prosedur Penelitian... 39 D. Jenis dan Sumber Data... 45 E. Teknik Pengumpulan Data... 46 1. Observasi atau Pengamatan... 46 2. Wawancara... 46 xi

3. Tes... 46 4. Dokumentasi... 47 F. Instrumen Penelitian... 47 1. Pedoman Observasi (Pengamatan)... 47 2. Pedoman Wawancara... 48 3. Lembar Penilaian keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung... 48 G. Validitas Data dan Validitas Instrumen... 50 1. Validitas Data... 50 2. Validitas Instrumen... 50 H. Analisis Data... 51 I. Indikator Pencapaian... 52 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Seting Penelitian... 53 1. Profil Sekolah... 53 2. Visi dan Misi... 53 3. Sarana dan Prasarana... 54 4. Keadaan Sumber Daya Manusia (SDM)... 55 B. Deskripsi Kondisi Awal... 57 C. Deskripsi Pelaksanaan Tindakan... 60 1. Siklus I... 60 2. Siklus II... 77 D. Hasil Penelitian... 92 xii

E. Pembahasan Hasil Penelitian... 96 BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan... 100 B. Implikasi... 100 C. Saran... 101 DAFTAR PUSTAKA... 102 LAMPIRAN... 104 xiii

DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Standar Isi Bahasa Indonesia Kelas II Sekolah Dasar... 16 Tabel 2.2 Persamaan dan Perbedaan Penelitian... 33 Tabel 3.1 Rincian Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian... 38 Tabel 3.2 Skor Penilaian... 49 Tabel 3.3 Skala Nilai Indikator Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung... 49 Tabel 3.4 Penilaian Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung... 49 Tabel 4.1 Sarana dan Prasarana SD N 1 Pulorejo... 54 Tabel 4.2 Data Guru dan Karyawan SD N 1 Pulorejo... 56 Tabel 4.3 Data Jumlah Siswa SD N 1 Pulorejo Tahun 2013/2014... 56 Tabel 4.4 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung pada Prasiklus... 58 Tabel 4.5 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung pada Prasiklus dan Siklus I Pertemuan 1... 67 Tabel 4.6 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung pada Siklus I Pertemuan 1 dan Siklus I Pertemuan 2... 75 Tabel 4.7 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung pada Siklus I Pertemuan 2 dan Siklus II Pertemuan 1... 83 Tabel 4.8 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung pada Siklus II Pertemuan 1 dan siklus II Pertemuan 2... 91 xiv

Tabel 4.9 Nilai Hasil Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung dari Prasiklus sampai Siklus II... 93 xv

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Bagan Kerangka Berpikir... 35 Gambar 3.1 Alur Pelaksanaan PTK... 40 Gambar 4.1 Grafik Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung dari Prasiklus sampai Siklus I Pertemuan 1... 69 Gambar 4.2 Grafik Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis huruf Tegak Bersambung dari Siklus I Pertemuan 1 sampai Siklus I Pertemuan 2... 77 Gambar 4.3 Grafik Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung dari Siklus I Pertemuan 2 sampai Siklus II Pertemuan 1... 85 Gambar 4.4 Grafik Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung dari Siklus II Pertemuan 1 sampai Siklus II Pertemuan 2... 92 Gambar 4.5 Grafik Peningkatan Nilai Keterampilan Menulis Huruf Tegak Bersambung dari Prasiklus sampai Siklus II... 95 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Surat Permohonan Ijin Riset... 105 Lampiran 2 Daftar Nama Siswa Kelas II SD N 1 Pulorejo... 106 Lampiran 3 Pedoman Wawancara... 107 Lampiran 4 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 1... 109 Lampiran 5 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus I Pertemuan 2... 114 Lampiran 6 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II Pertemuan 1... 120 Lampiran 7 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Siklus II Pertemuan 2... 127 Lampiran 8 Pedoman Observasi Prasiklus... 132 Lampiran 9 Pedoman Observasi Siklus I Pertemuan 1... 135 Lampiran 10 Pedoman Observasi Siklus I Pertemuan 2... 138 Lampiran 11 Pedoman Observasi Siklus II Pertemuan 1... 141 Lampiran 12 Pedoman Observasi Siklus II Pertemuan 2... 144 Lampiran 13 Lembar Penilaian Prasiklus... 147 Lampiran 14 Lembar Penilaian Siklus I Pertemuan 1... 149 Lampiran 15 Lembar Penilaian Siklus I Pertemuan 2... 151 Lampiran 16 Lembar Penilaian Siklus II Pertemuan 1... 153 Lampiran 17 Lembar Penilaian Siklus II Pertemuan 2... 155 Lampiran 18 Surat Keterangan... 157 xvii

ABSTRAK PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS HURUF TEGAK BERSAMBUNG MELALUI PENERAPAN METODE STRUKTURAL ANALITIK SINTETIK (SAS) PADA SISWA KELAS II SD N 1 PULOREJO TAHUN 2013/2014 Ulfatun Nikmah, A510100115, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013, xviii + 157 halaman Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis huruf tegak bersambung melalui penerapan metode Struktural Analitik Sintetik (SAS) pada siswa kelas II SD N 1 Pulorejo tahun 2013/2014. Penelitian tindakan kelas ini terdiri dari dua siklus, dimana setiap siklus dilaksanakan dalam dua kali pertemuan. Subjek penelitian yang dikenai tindakan adalah siswa kelas II SD N 1 Pulorejo yang berjumlah 32 siswa, subjek pelaku tindakan yaitu peneliti yang bertindak sebagai guru. Objek penelitian ini yaitu keterampilan menulis huruf tegak bersambung dan metode Struktural Analitik Sintetik (SAS). Teknik pengumpulan data yang digunakan: wawancara, observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan deskriptif kualitatif yang meliputi tahap reduksi data, tahap penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan keterampilan menulis huruf tegak bersambung yang dapat dilihat dari peningkatan nilai rata-rata kelas dan prosentase ketuntasan pada setiap siklusnya. Pada kondisi awal sebelum dilaksanakan tindakan nilai rata-rata kelas 59,84 dengan prosentase ketuntasan sebesar 43,75%, siklus I pada pertemuan 1 nilai rata-rata 65,97 dengan prosentase ketuntasan sebesar 56,25% dan pada pertemuan 2 nilai rata-rata kelas 72 dengan prosentase ketuntasan 68,75%. Pada siklus II pertemuan 1 nilai rata-rata kelas 78,03 dengan prosentase ketuntasan sebesar 84,38% dan pada pertemuan 2 mengalami peningkatan rata-rata kelas menjadi 82,13 dengan prosentase ketuntasan sebesar 90,63%. Selain itu, keterampilan guru dan aktivitas siswa yang diamati dalam lembar observasi juga mengalami peningkatan. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa penerapan metode Struktural Analitik Sintetik (SAS) dapat meningkatkan keterampilan menulis huruf tegak bersambung pada siswa kelas II SD N 1 Pulorejo tahun 2013/2014. Kata kunci: keterampilan menulis huruf tegak bersambung, metode Struktur Analitik Sintetik (SAS) xviii