Storyboard Multimedia Interaktif

dokumen-dokumen yang mirip
STORYBOARD MULTIMEDIA INTERAKTIF. Disusun : Tim ICT FKIP Unram

METODOLOGI PENGEMBANGAN MULTIMEDIA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB II LANDASAN TEORI. sistem komputer tersusun atas tiga elemen, yaitu. 1. Hardware (Perangkat Keras), merupakan rangkaian elektronika

Storyboard Dalam Media Pembelajaran Interaktif *) Oleh : Nur Hadi Waryanto Jurusan Pendidikan Matematika FMIPA UNY

LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT MULTIMEDIA (OPERASI PADA PECAHAN)

MEMBANGUN MEDIA BELAJAR BERBASIS ICT

Microsoft. Office 2007

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem 3.1 Metode Penelitian

Tips Trik Ms. Power Point 2010 Membuat Media Interaktif

Kemampuan peserta. Daya Serap Peserta. Kemampuan pengajar. Efektifitas alat bantu pengajaran. Alat Bantu Pengajaran

Bab 5. Dasar-dasar Action Script

DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATA KULIAH PRAKTEK SISTEM TELEKOMUNIKASI TERAPAN

BAB III METODE PENELITIAN

MODUL #1 Membuat Kartu Nama dengan CorelDraw

multimedia interaktif adalah suatu multimedia yang dilengkapi dengan alat pengontrol yang

DASAR-DASAR MULTIMEDIA INTERAKTIF (MMI) by: Agus Setiawan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

3. Mengapa dengan Powerpoint?

Six: Pembuat Presentasi. Point of View. KETRAMPILAN KOMPUTER by: Ahmad Syauqi Ahsan

BAB III METODE PENELITIAN. adalah Metode Penelitian dan Pengembangan atau dikenal juga dengan istilah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

MICROSOFT POWERPOINT. Pendahuluan

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III METODE PENELITIAN

PELATIHAN MICROSOFT POWER POINT Ariandita Sari Marhamah Fauzan Agus Resty Deniawanty Wira Hanifah

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB II LANDASAN TEORI

MICROSOFT OFFICE POWERPOINT

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

KKPI (Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi)

Tahapan Proses Pembuatan Animasi / Pipeline

Mempersiapkan Presentasi Profil Perusahaan

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

Microsoft PowerPoint USAID-DBE1: Management and Education Governance [MODUL POWERPOINT] Pilot Project EMIS-ICT Strengthening in Aceh

Langkah-langkah Membuat Multimedia

BAB IV MEMBUAT KARYA GRAFIS SEDERHANA

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

HANDOUT DASAR ANIMASI

APLIKASI INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA PENGENALAN KEBUDAYAAN INDONESIA

MICROSOFT POWERPOINT

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA PEMBAHASAN MASALAH. canggih, maka semakin banyak komponen yang terdapat di dalam sebuah komputer.

BAHAN PRAKTIKUM FLASH. Digunakan Untuk matakuliah Pengembangan Media Pembelajaran Matematika

BAB III PERANCANGAN SISTEM

PENGENALAN INTERFACE MACROMEDIA DITECTOR MX

BAB 3 PERANCANGAN ANIMASI. Operasi matematika pada taman kanak-kanak. Dengan menggunakan perancangan,

1. Tentang Ms Power Point

Macromedia Flash 8. Untuk dapat memahami dasar-dasar dari software macromedia flash 8 kita akan melewati beberapa tahapan belajar, yaitu:

Tutorial Software Lecture Maker

LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT MULTIMEDIA INTERAKTIF RAHASIA DI BALIK FUNGSI KOMPOSISI

FM-UDINUS-BM-08-05/R0

Bab 15 Menggunakan Menu Navigasi Berupa Switchboard dan Form

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Pengumpulan data diperoleh melalui kuisioner yang dirumuskan

MEMBUAT DESAIN DAN LAY OUT PRESENTASI DENGAN MICROSOFT POWERPOINT

BAB III ANALISA, KONSEP DAN PERANCANGAN

BAB III METODE PENELITIAN

MS.POWERPOINTsebuah handout

Instalasi. Berikut ini adalah langkah langkah instalasi game Battle Throne: 1. Double click installer untuk membuka dialog instalasi

Tutorial # A-02 : Slide Show

tampilan 1 ke tampilan 2

SILABUS MATAKULIAH. Pendahuluan Mengenal Tools Air for Android. - Menu bar - Component Inspektor - Tool Box - Libraries - Stage

BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

APLIKASI MULTIMEDIA PEMBELAJARAN GEOGRAFI STRUKTUR LAPISAN ATMOSFER DAN LITHOSFER UNTUK TINGKAT SMP DENGAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS5 :

LATIHAN SOAL MATA PELAJATAN : TIK

IBM LOTUS SYMPHONY PRESENTATIOM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV MEMBUAT KARYA GRAFIS SEDERHANA

PROGRAM PEMBELAJARAN INTERAKTIF

MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PERANGKAT LUNAK PENGOLAH ANGKA UNTUK KELAS XI SMA NEGERI 2 WATES

ANIMASI PEMBELAHAN SEL

`PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS SIMULASI PADA STANDAR KOMPETENSI DASAR FOTOGRAFI. Reza Bagus A, I Made Wirawan

Gambar 1. Membuka Power Point

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Yogyakarta

BAB 4. Implementasi dan Evaluasi Sistem

BAB II LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI

FLASH DASAR-DASAR ANIMASI

PERTEMUAN II PENGOLAHAN GAMBAR VECTOR 1

BAB 2 LANDASAN TEORI. menganimasikannya, serta mudah dipelajari. Flash tidak hanya digunakan dalam

BAB III PEMBAHASAN MASALAH

ANIMASI TUMBUKAN BENDA

Seperti yang ada dalam storyboard, multimedia pembelajaran saya terdiri dari empat menu utama yaitu:

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Mengenal PowerPoint 2007

BAB III METODE PENELITIAN

Modul Praktikum Basis Data 11 Membuat Menu dengan Form

NAMA :... KELAS :... SEMESTER :... SEKOLAH :...

BAB II LANDASAN TEORI

Ketika jendela Microsoft Word dibuka, maka secara otomatis akan disediakan 1 buah dokumen baru. Untuk menambahkan dokumen baru, caranya :

Microsoft Power Point 2003

(PEKERTI) MEDIA PEMBELAJARAN

MULTIMEDIA PEMBELAJARAN. Oleh : SUNARYO SOENARTO PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO- UNY

BAHAN AJAR INTERAKTIF TIKMM072 B18

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

PEMBUATAN APLIKASI MULTIMEDIA PEMBELAJARAN SISTEM KOORDINASI DAN ALAT INDERA MANUSIA PADA MATA PELAJARAN BIOLOGI

BAB I PENDAHULUAN ... A. Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi sekarang ini perkembangan ilmu pengetahuan dan

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. spesifikasi tertentu untuk computer yang digunakan yaitu: Pentium IV 2.0 Ghz. Memory 512 MB.

Transkripsi:

STORYBOARD Cara alternatif untuk mensketsakan kalimat penuh sebagai alat perencanaan visualisasi ide dari aplikasi yang akan dibangun, sehingga dapat memberikan gambaran dari aplikasi yang akan dihasilkan Susunan grafis dalam bentuk ilustrasi atau gambar yang ditampilkan secara berurutan untuk tujuan persiapan pembuatan film, animasi dan media interaktif visual script yang akan dijadikan outline dari sebuah proyek, ditampilkan shot by shot yang biasa disebut dengan istilah scene.

Karakteristik MMI: Content Representation Multimedia Full Color and High Resolution Tipe-tipe pembelajaran yang bervariasi. Respon Pembelajaran dan Penguatan Mengembangkan prinsip Self Evaluation Dapat digunakan secara klasikal atau individual

Fungsi: Memperjelas Flow Chart Pedoman bagi Animator, Programmer & Narrator Dokumen Tertulis Bahan Pembuatan Manual Book

Ketentuan Umum: Bentuk-bentuk gambar yang disiapkan disertai dengan penjelasan-penjelasan atau narasi. Penulisan storyboard ini sebaiknya diisi unsur visual terlebih dahulu. Narasi biasanya disusun kemudian untuk melengkapi hal-hal yang sulit diungkapkan dalam bentuk visual. Bahasa yang digunakan adalah bahasa lisan bukan bahasa tulisan (terutamayangharusdibacakanolehnarrator) sederhana, mudah dibaca dan dipahami.

Ketentuan Umum: Struktur kalimat sederhana,hindari kalimat-kalimat yang panjang dan berbelit. Simbol dalam bentuk yang sederhana, jelas maknanya serta sudah diketahui oleh siswa. Gambar dalam bentuk yang menarik, warna kontras (kecualiuntukbackground) komposisi yang tepat dan

Informasi yang dicantumkan: 1. Sketsa atau gambaran layar, halaman atau frame. 2. Warna, penempatan dan ukuran grafik, jika perlu 3. Teks asli, jika ditampilkan pada halaman atau layar 4. Warna, ukuran dan tipe font jika ada teks 5. Narasi jika ada 6. Animasi jika ada 7. Video, jika ada 8. Audio, jika ada 9. Interaksi dengan pengguna, jika ada 10. Dan hal-hal yang perlu diketahui oleh staf produksi

Kartu Storyboard Multimedia Interaktif Format:

Format: DOUBLE COLOUM

LANDSCAPE Storyboard Multimedia Interaktif Format:

LANDSCAPE Storyboard Multimedia Interaktif Format:

MOUSE OVER Storyboard Multimedia Interaktif ISTILAH: Artinya, pada saat mouse mendekati objek yang diberi perintah mouse over, maka akan tampil teks penjelas atau objek gambar. DRAG Artinya menekan mouse sambil mendorongnya, selama mouse ditekan icon tidak boleh dilepaskan. DROF AND DRAG Artinya objek yang akan di pindahkan di blok terlebih dahulu, mirip juga dengan perintah drag. ENTER Satu perintah untuk menjalankan program dengan cara menekan ENTER pada keyboard, dengan mengarahkan pointer terlebih dahulu pada icon yang akan di enter.

INPUT TEXT Storyboard Multimedia Interaktif ISTILAH: Perintah dimana, pengguna untuk mengetikan tek pada disediakan. ALERT Muculnya respon seketika, yang berisi tulisan penjelasan, respon. TOOLTIP Hampir mirip dengan mouse dikhususkan untuk memberikan toolbar, atau menu fil

SCROOL Storyboard Multimedia Interaktif ISTILAH: Alat untuk menggeser sebelah kanan atau kiri, apabila teks/gambar yang disajikan melebihi dari layar monitor atau juga untuk melihat tampilan setiap halaman RADIO BUTTON Perintah untuk mebuat tapilan dimana pengguna dapat menglik tombol option yang tersedia,biasanya digunakan untuk pooling, pengisian checklist, dll. PASWORD HYPERLINK

NEXT Storyboard Multimedia Interaktif NAVIGATOR: Perintah untuk lanjut pada frame/slide berikutnya selanjutnya. BACK Perintah untuk kembali pada frame/ slide sebelumnya EXIT / QUIT Perintah untuk keluar dari program atau keluar dari jendela yang ada dalam program tersebut.

Kriteria penilaian: Efektif dan Efisien dalam Pengembangan Maupun Penggunaan Media Pembelajaran Reliabilitas (Kehandalan) Maintainabilitas (Dapat Dipelihara/Dikelola dengan Mudah) Usabilitas (Mudah Digunakan dan Sederhana dalam Pengoperasiannya) Ketepatan Pemilihan Jenis Aplikasi/Software/Tool untuk Pengembangan

Kriteria penilaian: Kompatibilitas (Media Pembelajaran Dapat Diinstalasi/Dijalankan di Berbagai Hardware dan Software yang Ada) Pemaketan Program Media Pembelajaran Terpadu dan Mudah dalam Eksekusi Dokumentasi Program Media Pembelajaran yang Lengkap Reusabilitas (Sebagian atau Seluruh Program Media Pembelajaran dapat Dimanfaatkan Kembali untuk Mengembangkan Media Pembelajaran Lain)

Contoh :

Contoh :

Contoh :