BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Tabel 3.3. Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian Jenis Kegiatan

dokumen-dokumen yang mirip
Pengajuan judul serta persiapan dan penyusunan proposal penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III Metode Penelitian A. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini dilakukan selama 5 bulan yaitu bulan Januari sampai Mei 2016.

BAB III METODE PENELITIAN

commit to user BAB III METODE PENELITIAN

Bulan (2016) Desember Januari Febuari Maret April Mei

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Tabel III. Waktu dan Tempat Penelitian. Agustus September Oktober November Desember Januari

penelitian. Pendeskripsian meliputi mencatat dan meneliti novel Ipung 1 karya Prie

Citra wanita dalam novel perempuan jogja karya achmad munif: analisis berdasarkan pendekatan feminisme. Oleh : Rusmiati K

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. valid dalam penelitian haruslah berlandaskan keilmuan yaitu rasional, empiris

BAB III METODE PENELITIAN. Des 1234

BAB III METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Tabel 3.1. Rincian Waktu dan Tahap Penelitian Waktu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tabel 1. Waktu dan Jenis Kegiatan

BAB III METODE PENELITIAN. Tabel 3.1 Rincian Waktu dan Jadwal Kegiatan Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. Pendidikan Karakter Novel Lampuki Karya Arafat Nur serta Relevansinya dengan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III. METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Tabel 1. Waktu Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Magelang. Alasan peneliti memilih lokasi ini karena di Dusun

BAB III METODE PENELITIAN. rawan terjadi praktek ketidaksetaraan gender dalam kepengurusannya, maka

BAB III METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Lokasi penelitian ini dilakukan di Universitas Negeri Yogyakarta.

BAB III METODE PENELITIAN

commit to user BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Untuk mengefektifkan penulisan skripsi, maka peneliti menetapkan

BAB III METODE PENELITIAN. tenaga kerja wanita (TKW) ini dilaksanakan di desa Citembong,

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Metode

Jenis Kegiatan. Feb Mar Apr Mei Jun. 1. Pengajuan judul, revisi proposal, pengurusan izin penelitian.

BAB III METODE PENELITIAN. Obyek dalam penelitian kualitatif adalah obyek yang alamiah atau natural setting.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. tersebut didasarkan pada pertimbangan bahwa SPBU di atas adalah SPBU yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. pada sekolah Negeri yang terdiri dari SMA Negeri 1, SMA 2, SMA Negeri 3 dan

BAB III METODE PENELITIAN. memperoleh data dan informasi yang objektif dibutuhkan data-data dan

BAB III METODE PENELITIAN. dalam keluarga muslim serta implementasi nilai-nilai Islam dalam

BAB III METODE PENELITIAN. inilah yang dijadikan tempat berkumpulnya Virginity Jogja pada waktu

BAB III METODE PENELITIAN. dengan pendekatan struktural (objektif). Metode dan pendekatan ini dianggap

BAB III METODE PENELITIAN. Desa Ketep, Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang. Dipilihnya

BAB III METODE PENELITIAN. Pengemis, Pengamen dan Gelandangan di Kota Madiun ini, jenis penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. keberhasilan suatu penelitian. Penelitian ini mengambil lokasi tersebut karena

eksistensi tradisi nyadran di Gunung Balak dalam arus globalisasi yang masuk dalam kehidupan masyarakat.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Modinan masih melestarikan tradisi Suran Mbah Demang.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kisah sukses Desa Wisata Pentingsari yang kini telah menjadi Desa Wisata

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. ditujukan untuk menganalisis secara mendalam dan mendeskripsikan suatu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

METODE PENELITIAN. dari data penelitian yang didapat (Nawawi, 2001:240). Dalam penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Trimurti, Kecamatan Srandakan, Kabupaten Bantul. Dusun Puron memiliki

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif menurut Sukmadinata (2010: 72) adalah suatu bentuk penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN. Pemuda Hijau Indonesia) regional Yogyakarta ini menggunakan metode

BAB III METODE PENELITIAN. adalah untuk mengetahui perencanaan, pengorganisasian, pelaksanaan. dan pengawasan dalam pengelolaan jum at berinfaq Dengan

BAB III METODE PENELITIAN. kriteria pengambilan data yang akan dilakukan. untuk mengumpulkan data-data sekaligus untuk dianalisis lebih

III. METODE PENELITIAN. untuk memberikan gambaran umum dan penjelasan dengan berdasarkan data-data

BAB III METODE PENELITIAN. Pandanan Kecamatan Wonosari Kabupaten Klaten. yaitu bulan Oktober sampai bulan Desember 2012.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. A. Metode Penelitian. B. Pendekatan Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. perilaku, persepsi, motivasi, tindakan, dan lain-lain, secara holistik, dan

BAB III METODE PENELITIAN. Jumoyo Kecamatan Salam Kabupaten Magelang. Penelitian ini menggunakan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Menurut Bogdan dan

BAB III METODE PENELITIAN. Mungkid, Kabupaten Magelang. Dipilihnya lokasi ini sebagai tempat

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. bermaksud untuk memahami fenomena tentang apa yang dialami oleh subjek

BAB III METODE PENELITIAN. menganalisis fenomena, peristiwa, aktivitas sosial, sikap, kepercayaan, dan perilaku yang dapat diamati.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian akan dilakukan di Kecamatan Biringkanaya Kota Makassar

BAB III METODE PENELITIAN. terlaksananya kegiatan komunitas IBLBC yang dilakukan di sekitaran Panahan,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. yang dapat dimanfaatkan oleh peneliti. 1 Pemilihan lokasi atau site selection

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Boyband Korea (Studi pada Komunitas Safel Dance Club ) mengambil. penggemar boyband Korea di Kota Yogyakarta.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tentang Fenomena Kehidupan Anak Pekerja Ojek Payung di

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. prosedur penelitian yang menghasilkan data deskriptif berupa kata- kata

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. berlokasi di desa Pakis, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Klaten yang

BAB III METODE PENELITIAN. Michael menjelaskan penelitian deskriptif adalah melukiskan secara fakta atau

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. pengertian yang mendalam tentang suatu gejala, fakta atau realita. Fakta, realita,

BAB III METODE PENELITIAN. Suatu penelitian, diperlukan adanya pendekatan penelitian. Pendekatan

Transkripsi:

digilib.uns.ac.id BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini merupakan sebuah penelitian kepustakaan dengan objek novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir A.S. Berdasarkan objek penelitian yang berupa pustaka, maka penelitian ini cenderung dilaksanakan di perpustakaan. Selain itu, juga dilakukan di sekolah untuk mendapatkan data-data penelitian. Waktu yang dialokasikan dalam penelitian ini adalah enam bulan, yaitu bulan Januari sampai Juni 2015. Adapun rincian waktu dan jenis kegiatan penelitian dapat dilihat dalam tabel berikut. N o Tabel 3.3. Waktu dan Jenis Kegiatan Penelitian Jenis Kegiatan 1 Pengajuan judul 2 Penyusunan proposal 3 Pengajuan proposal 4 Perijinan penelitian 5 Pengumpulan Data 6 Analisis data 7 Penyusunan laporan Januari Februari Maret April Mei Juni 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 B. Pendekatan dan Jenis Penelitian Berdasarkan masalah yang diajukan, dalam penelitian ini menggunakan pendekatan struktural dan bentuk penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Setyosari (2013: 50) menjelaskan bahwa penelitian kualitatif merupakan penelitian yang dalam penelitiannya menggunakan teknik-teknik observasi, wawancara dan analisis isi. Lebih commit lanjut, to user Zuldafrial dan Lahir (2012: 5) 30

digilib.uns.ac.id 31 menjelaskan data deskriptif merupakan data yang dikumpulkan berupa kata, gambar dan bukan angka. Adapun objek dalam penelitian ini adalah novel yang juga berupa kata, kalimat, paragraf serta wacana. C. Data dan Sumber Data Data yang dikaji dalam penelitian ini berupa data kualitatif. Menurut Sutopo (2002: 49 51), jenis-jenis sumber data dalam penelitian kualitatif adalah narasumber/informan, peristiwa/aktivitas, tempat/lokasi, dan dokumen/arsip. Artinya, Sumber data merupakan segala sesuatu yang dapat memberikan informasi mengenai data, apabila peneliti menggunakan wawancara dalam mengumpulkan datanya, maka sumber data tersebut disebut responden. Responden merupakan orang yang menjawab pertanyaan peneliti, baik pertanyaan secara lisan maupun tertulis. Jadi datanya bisa berupa kata-kata lisan dan tulisan. Data yang dikaji dalam penelitian ini berupa data kualitatif. Adapun sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Dokumen Data yang digunakan dalam penelitian ini berupa telaah dokumen berupa novel. Sumber data yang digunakan berupa data primer dan data sekunder. Sumber data primer adalah dokumen yakni novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS yang berjumlah 115 halaman dan diterbitkan oleh PT Bina Ilmu pada tahun 1991. Sumber data sekunder adalah buku yang relevan, jurnal, makalah dan sebagainya yang dibutuhkan dalam kajian teori. 2. Informan Informan yang dipilih dalam penelitian ini ada tiga, yaitu siswa, guru dan ahli novel Jawa. Informan pertama adalah dua guru yang berasal dari dua sekolah negeri yakni sekolah negeri unggulan dan non unggulan, yaitu Ibu Dewi Untari dan Ibu Oni. Informan kedua adalah peserta didik yang berasal dari dua sekolah negeri yakni sekolah negeri unggulan dan non unggulan, yaitu Feren dan Verawati. Informan ketiga adalah ahli novel Jawa, yaitu Bapak Djoko Sulaksono.

digilib.uns.ac.id 32 D. Teknik Sampling Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Setyosari (2013: 196 198) mengatakan bahwa, purposive sampling mencerminkan dan menentukan seberapa jauh sampel tersebut bermanfaat dalam membuat kesimpulan penelitian. Peneliti mengutip bagian-bagian dalam naskah novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS, yang dijadikan sebagai sumber data yang mewakili informasi penting agar bisa digunakan untuk dianalisis dalam rangka mengetahui totalitas makna dalam novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir A.S. tersebut. Kutipan-kutipan tersebut terdiri dari kutipan bahasa Jawa yang diterjemahkan ke dalam bahasa Indonesia. Adapun dasar kamus yang digunakan adalah Bausastra Jawa karangan S. Prawiro Atmodjo. E. Pengumpulan Data Pengumpulan data merupakan cara-cara yang harus ditempuh untuk memperoleh data yang diperlukan dalam penelitian dengan menggunakan alat tertentu. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan analisis dokumen dan wawancara. 1. Analisis Dokumen a. Pembacaan intensif novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS. b. Pengidentifikasian unsur-unsur pembangun novel. c. Penandaan bagian-bagian yang diindikasikan sebagai penanda dan petanda. d. Penandaan bagian-bagian yang menginformasikan nilai-nilai pendidikan. 2. Wawancara a. Penggalian informasi terkait kesesuaian novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS sebagai media apresiasi karya sastra kepada ahli sastra, guru di Sekolah Menengah Atas (SMA) dan siswa Sekolah Menengah Atas (SMA).

digilib.uns.ac.id 33 F. Uji Validitas Data Uji validitas data pada penelitian ini menggunakan triangulasi. Moleong (2001: 178) menjelaskan bahwa, triangulasi merupakan teknik pemeriksaan keabsahan data yang memanfaatkan sesuatu yang lain di luar data untuk keperluan pengecekkan sebagai pembanding terhadap data. Triangulasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah triangulasi teori dan triangulasi sumber. 1. Triangulasi teori: hasil akhir penelitian kualititatif berupa sebuah rumusan informasi. Informasi tersebut selanjutnya dibandingkan dengan perspektif teori yang relevan untuk menghindari bias individual peneliti atau temuan atau kesimpulan yang dihasilkan. 2. Triangulasi sumber: teknik pemeriksaan kebenaran data hasil analisis dengan mewawancarai sumber yang berbeda, tetapi membahas masalah yang sama. Dalam hal ini peneliti mewawacarai ahli sastra (dosen), guru bahasa Jawa, dan siswa. G. Analisis Data Setyosari (2013: 218) mengatakan bahwa. Analisis data merupakan pekerjaan yang sangat kristis dalam proses penelitian. Peneliti harus secara cermat menentukan pola analisis bagi data penelitiannya. Hal ini berarti, analisis data merupakan bagian yang penting dalam penelitian ilmiah karena dengan menganalisis data yang diteliti dapat dicari arti atau maknanya dan akan mendatangkan manfaat sebagai pemecah masalah. Miles dan Huberman (1992: 16) menjelaskan bahwa ada tiga alur kegiatan dalam analisis data. Analisis data tersebut terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Lebih lanjut akan dijelaskan pada kutipan dibawah ini. 1. Reduksi Data Reduksi data merupakan proses penyederhanaan dan abstraksi data yang ada dalam catatan yang didapat dari sumber data penelitian. Data yang telah direduksi memberi gambaran yang jelas mengenai permasalahan yang dikaji serta mempermudah peneliti untuk commit mencari to user kembali data yang diperoleh jika

digilib.uns.ac.id 34 digunakan sewaktu-waktu. Pada langkah ini yang dilakukan peneliti adalah mencatat data yang diperoleh dalam bentuk uraian yang terperinci. Data yang diambil berupa kata-kata atau kalimat tertulis dalam objek penelitian novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS. Data didukung dengan sumber lain seperti wawancara, buku, skripsi maupun jurnal. 2. Penyajian Data Setelah dilakukan reduksi data, peneliti menyusun data-data yang telah diperoleh. Sekumpulan informasi sudah ditetapkan kemudian disusun secara teratur dan terperinci agar mudah dipahami. Data-data tersebut kemudian dianalisis dengan teliti untuk menunjukkan jawaban yang diharapkan. Novel Ombak Sandyakalaning karya Tamsir AS, akan dibahas dengan cara menitikberatkan pada analisis struktural. Berdasarkan langkah tersebut akan diperoleh deskripsi tentang unsur struktural, nilai-nilai pendidikan serta kesesuaiannya terhadap pembelajaran apresiasi sastra di SMA. 3. Penarikan Kesimpulan Pada tahap ini dibuat kesimpulan tentang hasil dari data yang diperoleh sejak awal penelitian. Simpulan ini masih perlu adanya verifikasi yaitu penelitian kembali tentang kebenaran laporan sehingga hasil yang diperoleh benar-benar valid. Ketiga komponen tersebut saling berkaitan dan dilakukan secara terus menerus mulai dari awal, saat penelitian berlangsung, sampai pada akhir penelitian. Adapun proses analisis model mengalir jika digambarkan sebagai berikut.

digilib.uns.ac.id 35 Masa pengumpulan data REDUKSI DATA Antisipasi Selama Pasca PENYAJIAN DATA Selama Pasca ANALISIS PENARIKAN SIMPULAN Selama Pasca Gambar 3.1 Model Analisis Mengalir (Flow Model of Analysis) Miles dan Huberman (1992: 18) H. Prosedur Penelitian Prosedur penelitian berisikan kegiatan penilitian dari awal hingga akhir yang ditentukan peneliti untuk memberi arah bagi penelitiannya. Artinya kegiatan ini dilaksanakan oleh seorang peneliti secara teratur dan sistematis untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu. Tahap-tahap penelitian ini dapat digambarkan sebagai berikut. 1. Tahap Persiapan a. Prapenelitian untuk mendapatkan gambaran tentang objek penelitian. b. Pengajuan judul dan membuat proposal. c. Pengumpulan data sesuai dengan teknik pengumpulan data yang telah direncanakan. 2. Tahap Analisis Data a. Peneliti mengumpulkan data untuk menganalisis tentang kajian struktural dan nilai pendidikan novel ombak sandyakalaning, karya Tamsir A.S serta relevansinya sebagai materi pembelajaran apresiasi sastra siswa sma. Selain itu data juga diperoleh dari hasil wawancara dari ahli sastra, guru bahasa Jawa SMA dan peserta didik SMA.

digilib.uns.ac.id 36 b. Peneliti menyederhanakan data yang didapat untuk direduksi sehingga memperjelas tentang permasalahan yang dikaji yakni kajian struktural dan nilai pendidikan novel ombak sandyakalaning, karya Tamsir A.S serta relevansinya sebagai materi pembelajaran apresiasi sastra siswa SMA. 3. Tahap Akhir a. Penulisan kesimpulan akhir dari seluruh analisis yang telah dilakukan. b. Penyusunan laporan penelitian.