ANALISIS KINERJA INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP ESTIMASI RANKING BANK PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. teknologi informasi, persaingan ketat, dan pertumbuhan inovasi yang terusmenerus.

SKRIPSI PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERBANKAN TERBUKA DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH

ANALISIS MANAJEMEN PEMBIAYAAN PADA PT. BANK SYARIAH MANDIRI (PERSERO) TBK CABANG PEMBANTU KISARAN

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF DAN KOMPONENNYA DI BURSA EFEK INDONESIA DRAFT SKRIPSI.

PENGARUH FAKTOR INTERNAL PERUSAHAAN TERHADAP EKSPOSUR FLUKTUASI NILAI TUKAR PADA INDUSTRI PERBANKAN YANG GO PUBLIC DI INDONESIA

ANALISIS SISTEM REKRUTMEN DAN IMBALAN TERHADAP KUALITAS KERJA KARYAWAN PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (BRI) CABANG RANTAU PRAPAT

VALUASI HARGA WAJAR SAHAM PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA, Tbk. DRAFT SKRIPSI ANDRIAN LORAND MANURUNG DEPARTEMEN MANAJEMEN

SKRIPSI OLEH TULUS G PASARIBU MANAJEMEN

PENGARUH JUMLAH KREDIT GADAI YANG DISALURKAN TERHADAP LABA PERUM PEGADAIAN CABANG PADANG BULAN MEDAN

ANALISIS IMPLEMENTASI MANAJEMEN PIUTANG PADA PERUM PERUMNAS REGIONAL I MEDAN

ANALISIS HUBUNGAN STRUKTUR MODAL DENGAN RETURN ON ASSET (ROA) DAN RETURN ON EQUITY (ROE) PADA PT PLN (PERSERO) WILAYAH SUMATERA UTARA CABANG MEDAN

SKRIPSI ANALISIS VALUE ADDED SEBAGAI INDIKATOR INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PERBANKAN DI INDONESIA OLEH : HERIAMAN HARIANJA

DRAFT SKRIPSI OLEH : VRIESCHA D PARHUSIP MANAJEMEN

ANALISIS HUBUNGAN NET PROFIT MARGIN DAN TOTAL ASSET TURNOVER DENGAN RETURN ON ASSET PADA PT (PERSERO) PELABUHAN INDONESIA I MEDAN

PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI TERHADAP PENINGKATAN EFEKTIVITAS KERJA PADA PT TELEKOMUNIKASI INDONESIA TBK MEDAN

SKRIPSI ANALISIS CAMEL UNTUK MENILAI TINGKAT KESEHATAN BANK PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ANALISIS KINERJA KEUANGAN PADA PERUM PEGADAIAN KANTOR WILAYAH I MEDAN

ANALISIS HUBUNGAN RASIO LEVERAGE DENGAN RETURN ON INVESTMENT (ROI) PADA PT WAHANA OTTOMITRA MULTIARTHA,Tbk DRAFT SKRIPSI OLEH:

PENGARUH ATMOSFER LINGKUNGAN TOKO TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA MATAHARI DEPARTMENT STORE GRAND PALLADIUM MEDAN

SKRIPSI PENGARUH RASIO PEMBAYARAN DIVIDEN DAN DIVIDEN PER LEMBAR SAHAM TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH

ANALISIS KEMANDIRIAN PRIBADI DAN PERILAKU KEWIRAUSAHAAN PADA PEDAGANG PANDAI BESI JL. GALANG DAN PANDAI BESI JL. SEKIP LUBUK PAKAM

BAB III METODE PENELITIAN. melakukan penelitian tentu dibutuhkan metode yang tepat untuk dapat mencapai

DRAFT SKRIPSI OLEH YOSE FOEJISANTO MANAJEMEN

DRAFT SKRIPSI OLEH BIMA PUTRA PERANGIN-ANGIN MANAJEMEN

PENGARUH PELATIHAN DALAM MENGHASILKAN KARYAWAN YANG BERKUALITAS PADA PT COCA-COLA BOTTLING INDONESIA UNIT MEDAN

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN DI BURSA EFEK INDONESIA

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC VALUE ADDED DAN MARKET VALUE ADDED (Studi pada PT Telkom Tbk dan PT BRI Tbk)

ANALISIS PEMBERIAN KREDIT DAN SISTEM PENAGIHAN PIUTANG PADA PT. ADIRA DINAMIKA MULTI FINANCE CABANG MEDAN DRAFT SKRIPSI.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENDORONG WOMEN ENTREPRENEUR DALAM MENDIRIKAN USAHA SALON DI JALAN JAMIN GINTING

ANALISIS PENGARUH RASIO PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MAKANAN DAN MINUMAN DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUI KOLEKTIBILITAS KREDIT ANGSURAN FIDUSIA (KREASI) PADA PERUM PENGADAIAN CABANG SUNGGAL MEDAN OLEH:

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT. TERAS TEKNIK PERDANA KUALA TANJUNG

PENGARUH PERENCANAAN STRATEGIS SUMBER DAYA MANUSIA TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT. BANK BUKOPIN CABANG MEDAN

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN YANG GO PUBLIC

ANALISIS KINERJA KEUANGAN BERDASARKAN RASIO KEUANGAN EARLY WARNING SYSTEM PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

ANALISIS HUBUNGAN RASIO LIKUIDITAS, RASIO LEVARAGE, RASIO AKTIVITAS TERHADAP RASIO PROFITABILITAS PADA PT. AHLINDO PERKASA ALAM DRAFT SKRIPSI OLEH :

SKRIPSI OLEH MUTIA RIZKI AMALIA

ANALISIS PENGARUH RASIO PENILAIAN PASAR TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STRATA-1 MEDAN DRAFT SKRIPSI OLEH DENARI HUTABARAT MANAJEMEN

PENGARUH PEMBAGIAN KERJA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. BNI (PERSERO),TBK KANTOR CABANG SYARIAH MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRES KERJA TERHADAP KUALITAS KERJA KARYAWAN PT.PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN

PENGARUH PROMOSI JABATAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA KARYAWAN PADA BAGIAN KANTOR DIREKSI PT.PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN SKRIPSI OLEH

PENGARUH KONDISI FISIK DAN NONFISIK BUS TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA BUS DAMRI JURUSAN MEDAN - BINJAI

PENGARUH PEREKRUTAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PTP NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN DRAF SKRIPSI OLEH: ERY ANDHIKA DEPARTEMEN MANAJEMEN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEDISIPLINAN KERJA KARYAWAN PADA KANTOR WILAYAH PERUM PEGADAIAN MEDAN SKRIPSI OLEH :

SISTEM PENGAWASAN INTERN ATAS PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADA PERUM JAMKRINDO MEDAN SKRIPSI. Diajukan Oleh :

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PEDAGANG PAKAIAN WANITA DI PASAR KOTA TANJUNG MORAWA

SKRIPSI PENGARUH PROFITABILITAS DAN LIKUIDITAS TERHADAP CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) PADA BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK OLEH

ANALISIS MODAL KERJA SEBAGAI DASAR PENILAIAN POSISI KEUANGAN PERUSAHAAN PADA PT. PERUSAHAAN PERKEBUNAN LONDON SUMATERA INDONESIA, Tbk.

PENGARUH TUNJANGAN FINANSIAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. BANK SUMUT KANTOR CABANG UTAMA MEDAN DRAFT SKRIPSI OLEH:

PENGARUH SISTEM PENDELEGASIAN WEWENANG TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. MOPOLI RAYA MEDAN SKRIPSI OLEH : JULI ASRIMA MANAJAMEN

PERANAN STRUKTUR ORGANISASI DALAM MENINGKATKAN KOORDINASI KERJA PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk KANTOR CABANG USU MEDAN DRAFT SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WIRAUSAHAWAN MEMILIH LOKASI DI PAJAK USU MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSUMEN BERKUNJUNG PADA RUMAH MAKAN ISTANA MINANG JL. SISINGAMANGARAJA PARAPAT

PENGARUH RELATIONSHIP QUALITY TERHADAP LOYALITAS NASABAH MENGGUNAKAN TABUNGAN MARHAMAH PADA BANK SUMUT SYARIAH CABANG MEDAN

ANALISIS RASIO KEUANGAN EARLY WARNING SYSTEM TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH PENILAIAN KESEHATAN BANK TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT DI SUMATERA UTARA

BAB III METODELOGI PENELITIAN

ANALISIS PENGARUH EFEKTIVITAS OPERASIONAL TERHADAP RETURN ON INVESTMENT PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTAT DI BURSA EFEK INDONESIA DRAF SKRIPSI

DRAFT SKRIPSI. Oleh : Nama : Tuti Auliawati NIM : Departemen : Akuntansi

PENGARUH KUALITAS LAYANAN SMS BANKING TERHADAP LOYALITAS NASABAH PADA PT. BANK BRI CABANG ISKANDAR MUDA MEDAN

PENGARUH TIM KERJA (WORK TEAM) TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PTPN IV UNIT KEBUN LARAS

DRAFT SKRIPSI OLEH: ADDINA DAMANIK MANAJEMEN

ANALISIS SWOT PADA TOKO LESTARI RATTAN AND FURNITURE Jl. Gatot Subroto No. 457 MEDAN

TUGAS AKHIR PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI REKENING TABUNGAN DAN REKENING GIRO PADA BANK MANDIRI CABANG MEDAN ZAINUL ARIFIN.

DRAFT SKRIPSI OLEH GEORGIA ULINA DEPARTEMEN MANAJEMEN

PENGARUH PERENCANAAN STRATEGIS SUMBER DAYA MANUSIA DALAM MENINGKATKAN PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PT. BNI (Persero) Tbk. KANTOR CABANG MEDAN SKRIPSI

ANALISIS PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP STRATEGI BAURAN PEMASARAN PADA RESTORAN KENTUCKY FRIED CHICKEN (KFC) CABANG HELVETIA MEDAN

TUGAS AKHIR TATA CARA PENGELOLAAN SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR DI BAGIAN SEKRETARIAT DEKAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTAR.

DRAFT SKRIPSI OLEH VANI GUSMELYA TAMBUNAN MANAJEMEN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK RAKYAT INDONESIA SYARIAH MENGGUNAKAN PENDEKATAN LABA RUGI DAN NILAI TAMBAH

PENGARUH EFIKASI DIRI DAN KEBUTUHAN AKAN PRESTASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. GERGAS UTAMA MEDAN

ANALISIS PERPINDAHAN KONSUMEN KARTU PRA BAYAR TELEPON SELULER PADA OPERATOR SELULER LAIN KE TELKOMSEL (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Sastra USU)

ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PERMINTAAN KREDIT PEMILIKAN RUMAH (KPR) PADA PT BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) CABANG MEDAN

PERANAN KEBIJAKAN PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN VOLUME DEPOSITO PADA PT. BANK BUMIPUTERA INDONESIA, TBK CABANG MEDAN

SKRIPSI OLEH : NESYA ZWIALMI BR.HTB PROGRAM STUDI STRATA SATU AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

PENGARUH ASPEK CAPITAL, ASSET, EARNING DAN LIQUIDITY TERHADAP PERTUMBUHAN LABA BANK UMUM DI INDONESIA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STRATA 1 MEDAN SKRIPSI OLEH : FITRI YANTI NL DEPARTEMEN MANAJEMEN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STRATA-1 MEDAN

TUGAS AKHIR FUNGSI ANGGARAN SEBAGAI ALAT PERENACANAAN DAN PENGAWASAN BIAYA OPERASI PADA PT PLN (PERSERO) UPT MEDAN. O l e h : AYU NOVITA SARI

PENGARUH PRODUK, LAYANAN PELANGGAN DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG DI PT. PERMATA BANK CABANG MEDAN

SKRIPSI PENGARUH LEVERAGE DAN KUALITAS KEUANGAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH LISMA KURNIAWAN BUTAR-BUTAR

ANALISIS PENGEMBANGAN KARYAWAN DALAM MENINGKATKAN KUALITAS KERJA PADA PT. PLN (PERSERO) Unit Pengatur Beban SUMBAGUT

DRAFT SKRIPSI ANALISIS PERBEDAAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN ANTAR SEKTOR YANG GO PUBLIC YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA

ANALISIS PENGARUH RASIO HUTANG TERHADAP EARNING PER SHARE (EPS) PADA PERUSAHAAN PROPERTI YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH UNTUK MENABUNG PADA PT BANK TABUNGAN NEGARA (Persero) CABANG MEDAN

SKRIPSI OLEH AMIR HAMZAH NASUTION MANAJEMEN

PENGARUH PEMBERIAN INSENTIF TERHADAP PRESTASI KERJA PADA PT GERGAS UTAMA MEDAN SKRIPSI OLEH: AULIA AKBAR MANAJEMEN

PERANAN KOMUNIKASI DALAM MENINGKATKAN EFESIENSI KERJA PADA BALAI PELATIHAN KESEHATAN (BAPELKES) PROPINSI SUMATERA UTARA TUGAS AKHIR.

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS PROGRAM STUDI DIPLOMA III MANAJEMEN KEUANGAN

PENGARUH KINERJA BANK TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SWASTA NASIONAL DEVISA DI BURSA EFEK INDONESIA

OLEH RICKY

DRAFT SKRIPSI FAUZIAH RAHMAH MANAJEMEN

ANALISIS PERBANDINGAN PENGARUH TINGKAT SUKU BUNGA KREDIT TERHADAP JUMLAH KREDIT DAN PEMBIAYAAN PADA BANK KONVENSIONAL DAN BANK SYARIAH DI INDONESIA

SKRIPSI OLEH THREE VERA NITA MANAJEMEN

JURUSAN ILMU EKONOMI STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

BAB I PENDAHULUAN. an perhatian perusahaan pada praktek pengelolaan aset tak berwujud (intangible

DRAFT SKRIPSI OLEH: IKA PRATIWI SIMBOLON MANAJEMEN

ANALISIS PERAN INTERMEDIASI PERBANKAN DI INDONESIA PADA TAHUN SKRIPSI

Transkripsi:

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI PROGRAM STRATA-1 MEDAN ANALISIS KINERJA INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP ESTIMASI RANKING BANK PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI OLEH: RINDY ERMILA 060502137 MANAJEMEN Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Medan 2010

ABSTRAK Rindy Ermila (2010), Analisis Kinerja Intellectual Capital Terhadap Estimasi Rangking Bank Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Di bawah bimbingan Dr. Drs. Muslich Lutfi Nasution, MBA, Prof. Dr. Ritha F. Dalimunthe, SE, M.Si (Ketua Departemen Manajemen), Dra. Lisa Marlina, MSi (Penguji I), Dr. Khaira Amalia F. SE MBA Ak. (Penguji II) Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja Intellectual Capital pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia yang diukur dengan metode Value Added Intellectual Coefficient (VAIC ). Selanjutnya, dibuat pemeringkatan berdasarkan Business Performance Indicator (BPI) selama lima tahun, 2004-2008. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Pengambilan sampel dengan metode purposive sampling, dengan sampel 17 bank. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis VAIC (Value Added Intellectual Coefficient). Metode VAIC dikembangkan oleh Ante Pulic pada tahun 1997. Hasil penelitian tersebut menghasilkan pemeringkatan perusahaan perbankan berdasarkan kategori- kategori, yaitu kategori top performers, good performers, common performers, dan bad performers. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada tahun 2004 dan 2008, secara umum kinerja intellectual capital perusahaan perbankan di BEI termasuk dalam kategori good performers dengan skor VAIC masing-masing 2,48 dan 2,12. Pada tahun 2007, perusahaan perbankan termasuk dalam kategori common performers. Pada tahun 2005 dan 2006, perusahaan perbankan termasuk dalam kategori bad performers dengan skor VAIC masing-masing 0,32 dan 1,25. Kata Kunci: Intellectual Capital, Value Added Intellectual Coefficient (VAIC ), Business Performance Indicator (BPI)

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas kasih karunia, bimbingan dan berkatnya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Tujuan penulisan skripsi ini adalah sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar sarjana ekonomi Departemen Manajemen pada. Penulis telah banyak mendapatkan bimbingan, nasihat dan dorongan dari berbagai pihak selama perkuliahan hingga penulisan skripsi ini. Penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Bapak Drs. Jhon Tafbu Ritonga, M.Ec selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 2. Ibu Prof. Dr. Ritha F. Dalimunthe, SE, M.Si, selaku Ketua Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi. 3. Ibu Dra. Nisrul Irawati, MBA, selaku Sekretaris Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi. 4. Bapak Dr. Drs. Muslich Lutfi, MBA, selaku Dosen Pembimbing yang telah berkenan meluangkan waktu untuk membimbing penulis dalam proses penulisan serta penyusunan skripsi ini. 5. Ibu Dra. Lisa Marlina, M.Si selaku Dosen Penguji I yang telah memberikan banyak saran dan masukan dalam penulisan skripsi ini. 6. Ibu Dr. Khaira Amalia F. SE, MBA, Ak. selaku Dosen Penguji II yang telah memberikan banyak saran dan masukan dalam penulisan skripsi ini.

7. Seluruh Dosen dan Pegawai Fakultas Ekonomi atas semua jasa yang telah diberikan selama masa perkuliahan. 8. Ayah dan Ibu tercinta, R. Sembiring Meliala dan S. Br. Singarimbun yang merupakan sumber inspirasi dan senantiasa memberikan kasih sayang, motivasi, nasehat, bantuan dana dan material, serta doa yang selalu menyertai peneliti. 9. Abang dan Kakak tercinta, Lea Devika dan Randy Maranatha yang telah memberikan motivasi, kasih sayang, dukungan, dan doa kepada peneliti. 10. KTB_CiU, K Malem, Melda (sadho), Lytha, Anita, Nina, dan Yenny. Terima kasih atas doa, motivasi, semangat, dukungan, perhatian dan persahabatan yang diberikan kepada peneliti. 11. Teman-teman seperjuangan Manajemen 2006. 12. Teman-teman R29 (K Fitri, K Sari, Ita, K Ayu, Anggun, Rashel, Mardha), serta K Erly dan Bi Udha. Peneliti mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak untuk perbaikan skripsi ini ke depannya. Akhir kata, peneliti berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak. Medan, Mei 2010 Penulis, Rindy Ermila

DAFTAR ISI Halaman ABSTRAK... i KATA PENGANTAR... ii DAFTAR ISI... iv DAFTAR TABEL... vi DAFTAR GAMBAR... vii BAB I PENDAHULUAN A Latar Belakang Masalah...1 B. Perumusan Masalah...4 C. Kerangka Konseptual...4 D. Tujuan dan Manfaat Penelitian...5 E. Metode Penelitian...6 1. Batasan Operasional...6 2. Definisi Operasional...7 3. Lokasi dan Waktu Penelitian...8 4. Jenis dan Sumber Data...9 5. Populasi dan Sampel...9 6. Teknik Pengumpulan Data...10 7. Teknik Analisis Data...11 BAB II URAIAN TEORITIS A. Penelitian Terdahulu...14 B. Pengertian Intellectual Capital...16 C. Komponen Intellectual Capital...17 D. Pengukuran Intellectual Capital...19 E. Value Added Intellectual Coefficient (VAIC )...27 BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN A. Sejarah Bursa Efek Indonesia...30 B. Profil Perusahaan...33 1. Bank Bumiputera Indonesia Tbk...33 2. Bank Central Asia Tbk...34 3. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk...35 4. Bank Nusantara Parahyangan Tbk...36 5. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk...37 6. Bank Danamon Indonesia Tbk...38 7. Bank Eksekutif Internasional Tbk...39 8. Bank Kesawan Tbk...40 9. Bank Mandiri (Persero) Tbk...41 10. Bank Internasional Indonesia Tbk...41

11. Bank Permata Tbk...42 12. Bank Swadesi Tbk...43 13. Bank Victoria Internasional Tbk...44 14. Bank Mayapada Internasional Tbk...45 15. Bank Mega Tbk...45 16. Bank OCBC NISP Tbk...46 17. Bank Pan Indonesia Tbk...47 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN A. Analisis Deskriptif...49 B. Peringkat Bank Berdasarkan BPI (VAIC )...51 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan...57 B. Saran...57 DAFTAR PUSTAKA...59 LAMPIRAN

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Jumlah Sampel Berdasarkan Karakteristik Sampel... 10 Tabel 1.2 Sampel Penelitian... 10 Tabel 2.1 Perbandingan Konsep Intellectual Capital Menurut Beberapa Peneliti... 17 Tabel 2.2 Klasifikasi Intellectual Capital... 18 Tabel 2.3 Metode Pengukuran Intellectual Capital... 21 Tabel 4.1 Nilai Rata-rata Revenue dan Expense Perusahaan Perbankan di BEI 2004 2008... 49 Tabel 4.2 Nilai Rata-rata HC, CE, SC dan VA Perusahaan Perbankan di BEI 2004 2008... 50 Tabel 4.3 Nilai Rata-rata VACA, VAHU, STVA dan VAIC Perusahaan Perbankan di BEI 2004 2008... 50 Tabel 4.4 Daftar Bank yang Termasuk Top Performers... 52 Tabel 4.5 Daftar Bank yang Termasuk Good Performers... 53 Tabel 4.6 Daftar Bank yang Termasuk Common Performers... 54 Tabel 4.7 Daftar Bank yang Termasuk Bad Performers... 55

DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Kerangka Konseptual VAIC... 5