KAJIAN PENGGUNAAN PONDASI DANGKAL PADA JEMBATAN (Studi Kasus Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil)

dokumen-dokumen yang mirip
BAB VI REVISI BAB VI

ANALISIS PENGGUNAAN FONDASI TELAPAK GABUNGAN PADA JEMBATAN BENTANG PENDEK (Studi Kasus Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil)

JURNAL ILMU-ILMU TEKNIK - SISTEM, Vol. 11 No. 1

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KONTROL ULANG PENULANGAN JEMBATAN PRESTRESSED KOMPLANG II NUSUKAN KOTA SURAKARTA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 3 LANDASAN TEORI. perencanaan underpass yang dikerjakan dalam tugas akhir ini. Perencanaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Didalam sebuah bangunan pasti terdapat elemen-elemen struktur yang

MODIFIKASI PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN MALO-KALITIDU DENGAN SYSTEM BUSUR BOX BAJA DI KABUPATEN BOJONEGORO M. ZAINUDDIN

BAB V PONDASI DANGKAL

PERENCANAAN STRUKTUR JEMBATAN BANGILTAK DESA KEDUNG RINGIN KECAMATAN BEJI KABUPATEN PASURUAN DENGAN BUSUR RANGKA BAJA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERENCANAAN JEMBATAN RANGKA BAJA SUNGAI AMPEL KABUPATEN PEKALONGAN

KAJIAN KEMAMPUAN DAYA DUKUNG PONDASI TIANG PANCANG PADA ABUTMENT JEMBATAN BERDASAR BEDAH BUKU BOWLES

DESAIN PONDASI TELAPAK DAN EVALUASI PENURUNAN PONDASI ENDRA ADE GUNAWAN SITOHANG

A. BERAT SENDIRI ABUTMENT LUAS (m^2)

PERENCANAAN JEMBATAN KALI TUNTANG DESA PILANGWETAN KABUPATEN GROBOGAN

Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Brawijaya

MODIFIKASI PERENCANAAN JEMBATAN BANTAR III BANTUL-KULON PROGO (PROV. D. I. YOGYAKARTA) DENGAN BUSUR RANGKA BAJA MENGGUNAKAN BATANG TARIK

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Supriyadi (1997) struktur pokok jembatan antara lain seperti

PERANCANGAN JEMBATAN KATUNGAU KALIMANTAN BARAT

OLEH : ANDREANUS DEVA C.B DOSEN PEMBIMBING : DJOKO UNTUNG, Ir, Dr DJOKO IRAWAN, Ir, MS

MODIFIKASI PERENCANAAN JEMBATAN JUANDA DENGAN METODE BUSUR RANGKA BAJA DI KOTA DEPOK

HALAMAN PENGESAHAN. Judul Tugas Akhir : EVALUASI DAN PERENCANAAN JEMBATAN KALI PELUS PURWOKERTO. Disusun oleh : Semarang, Agustus 2006

Integrity, Professionalism, & Entrepreneurship. : Perancangan Struktur Beton. Pondasi. Pertemuan 12,13,14

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. dengan tanah dan suatu bagian dari konstruksi yang berfungsi menahan gaya

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. menahan gaya beban diatasnya. Pondasi dibuat menjadi satu kesatuan dasar

ANALISA PERENCANAN JEMBATAN KALI WULAN DESA BUNGO KECAMATAN WEDUNG KABUPATEN DEMAK UNTUK BANGUNAN ATAS

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Supriyadi (1997) struktur pokok jembatan antara lain : Struktur jembatan atas merupakan bagian bagian jembatan yang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Isi Laporan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II STUDI PUSTAKA 2.1 Tinjauan Umum 2.2 Aspek Lalu Lintas

DAFTAR ISI DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR NOTASI DAN SINGKATAN

a home base to excellence Mata Kuliah : Struktur Beton Lanjutan Kode : TSP 407 Pondasi Pertemuan - 4

BAB I PENDAHULUAN. Seluruh muatan (beban) dari bangunan, termasuk beban-beban yang bekerja pada

Meliputi pertimbangan secara detail terhadap alternatif struktur yang

TUGAS AKHIR PERENCANAAN ULANG STRUKTUR JEMBATAN MERR II-C DENGAN MENGGUNAKAN BALOK PRATEKAN MENERUS (STATIS TAK TENTU)

KAJIAN PEMILIHAN PONDASI SUMURAN SEBAGAI ALTERNATIF PERANCANGAN PONDASI

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PUSAT GROSIR BARANG SENI DI JALAN Dr. CIPTO SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. konstruksi, yaitu konstruksi struktur atas dan struktur bawah jembatan. Bagianbagian

BAB I PENDAHULUAN. A. Teori Umum

Laporan Tugas Akhir Ratna Sari Cipto Haryono BAB I PENDAHULUAN Maulana BAB I PENDAHULUAN

BAB V PERHITUNGAN STRUKTUR

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. geser membentuk struktur kerangka yang disebut juga sistem struktur portal.

DAFTAR ISI HALAMAN PENGESAHAN HALAMAN PERNYATAAN KATA PENGANTAR DAFTAR TABEL DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN DAFTAR LAMBANG, NOTASI, DAN SINGKATAN

BAB VIII PERENCANAAN PONDASI SUMURAN

III. METODE PENELITIAN. Pada penelitian ini metode yang digunakan adalah dengan analisis studi kasus

struktur. Pertimbangan utama adalah fungsi dari struktur itu nantinya.

PERHITUNGAN STRUKTUR BETON BERTULANG GEDUNG KANTOR TUJUH LANTAI DI PONTIANAK. Arikris Siboro 1), M. Yusuf 2), Aryanto 2) Abstrak

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dalam menentukan jenis pondasi bangunan ada beberapa hal yang harus diperhatiakan dan dipertimbangkan diantaranya :

Nama : Mohammad Zahid Alim Al Hasyimi NRP : Dosen Konsultasi : Ir. Djoko Irawan, MS. Dr. Ir. Djoko Untung. Tugas Akhir

BAB I PENDAHULUAN. I. 1. Latar Belakang. Banyak faktor yang mempengaruhi perkembangan dan kemajuan suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki ribuan pulau

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. pergesekan lempeng tektonik (plate tectonic) bumi yang terjadi di daerah patahan

II BAB II STUDY PUSTAKA

JEMBATAN RANGKA BAJA. bentang jembatan 30m. Gambar 7.1. Struktur Rangka Utama Jembatan

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

LANDASAN TEORI. Katungau Kalimantan Barat, seorang perencana merasa yakin bahwa dengan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. meskipun istilah aliran lebih tepat untuk menyatakan arus lalu lintas dan

Persembahan Untuk Bangsa dan Tanah Air Ku... Indonesia... Untuk Papa dan Mama. Untuk Segenap Cinta Yang Papa Mama Berikan...

PERBANDINGAN PERANCANGAN JUMLAH DAN LUASAN TULANGAN BALOK DENGAN CARA ACI DAN MENGGUNAKAN PROGRAM STAAD2004

BAB II LANDASAN TEORI

PERENCANAAN LANTAI KENDARAAN, SANDARAN DAN TROTOAR

ANALISIS KESTABILAN PONDASI JEMBATAN STUDI KASUS : JEMBATAN ESSANG-LALUE

KATA PENGANTAR. Dalam makalah ini saya membahas mengenai macam-macam Pondasi Dangkal beserta karakteristik Pondasi Dangkal.

PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PARKIR SUNTER PARK VIEW APARTMENT DENGAN METODE ANALISIS STATIK EKUIVALEN

BAB III METODE PERANCANGAN JEMBATAN RANGKA BAJA KERETA API. melakukan penelitian berdasarkan pemikiran:

I. PENDAHULUAN. Pada perencanaan pembangunan sebuah pondasi harus diperhatikan beberapa

T I N J A U A N P U S T A K A

III - 1 BAB III METODOLOGI

PERENCANAAN ABUTMEN DAN ALTERNATIF JALAN PENDEKAT JEMBATAN BRAWIJAYA KEDIRI. Wilman Firmansyah

KONTRIBUSI DAYA DUKUNG FRIKSI DAN DAYA DUKUNG LACI PADA PONDASI TIANG TONGKAT

HALAMAN PENGESAHAN PERENCANAAN PONDASI KSLL ( KONSTRUKSI SARANG LABA-LABA ) PADA PROYEK INSTALASI RAWAT INAP YAYASAN RUMAH SAKIT ISLAM SURAKARTA

disusun oleh : MOCHAMAD RIDWAN ( ) Dosen pembimbing : 1. Ir. IBNU PUDJI RAHARDJO,MS 2. Dr. RIDHO BAYUAJI,ST.MT

Jurusan Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Mataram

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PERHITUNGAN STRUKTUR BETON BERTULANG HOTEL 8 LANTAI DI JALAN AHMAD YANI 2 KUBU RAYA

Dinding Penahan Tanah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang berlaku untuk mendapatkan suatu struktur bangunan yang aman

BEBAN JEMBATAN AKSI KOMBINASI

PERHITUNGAN SLAB LANTAI JEMBATAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II PERILAKU DAN KARAKTERISTIK JEMBATAN

JURNAL TUGAS AKHIR PERHITUNGAN STRUKTUR BETON BERTULANG PADA PEMBANGUNAN GEDUNG PERKULIAHAN FAPERTA UNIVERSITAS MULAWARMAN

STUDI PERENCANAAN STRUKTUR BETON BERTULANG PADA GEDUNG SUPERMARKET PRASADA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SK SNI T DI KABUPATEN BLITAR.

PERENCANAAN JEMBATAN PRATEGANG KALI SURU PEMALANG

PERATURAN MUATAN INDONESIA BAB I UMUM Pasal 1.0 Pengertian muatan 1. Muatan mati (muatan tetap) ialah semua muatan yang berasal dari berat bangunan

HALAMAN PENGESAHAN LAPORAN TUGAS AKHIR PERENCANAAN JEMBATAN LAYANG PERLINTASAN KERETA API KALIGAWE DENGAN U GIRDER

PERENCANAAN UNDERPASS JALAN LAKSDA ADISUTJIPTO YOGYAKARTA (STUDI KASUS DI PERSIMPANGAN JALAN BABARASARI DAN JALAN LAKSDA ADISUTJIPTO)

DESAIN PONDASI TELAPAK DAN EVALUASI PENURUNAN PONDASI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. paling bawah dari suatu konstruksi yang kuat dan stabil (solid).

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

STUDI STABILITAS DINDING PENAHAN TANAH KANTILEVER PADA RUAS JALAN SILAING PADANG - BUKITTINGGI KM ABSTRAK

PERHITUNGAN ABUTMENT DAN PONDASI PADA JEMBATAN WEIH KANIS KABUPATEN BENER MERIAH TUGAS AKHIR

LEMBAR PENGESAHAN PERENCANAAN JEMBATAN BETON BERTULANG TIPE GELAGAR BENTANG 15 METER DENGAN PRINSIP ELASTIK PENUH

PERHITUNGAN VOIDED SLAB JOMBOR FLY OVER YOGYAKARTA Oleh : Ir. M. Noer Ilham, MT. [C]2008 :MNI-EC

Transkripsi:

KAJIAN PENGGUNAAN PONDASI DANGKAL PADA JEMBATAN (Studi Kasus Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil) Agung Nusantoro 2, Nurmansyah Alami 1. 1 Teknik Sipil/Universitas Muhammadiyah Purworejo, Purworejo, 54151 2 Teknik Sipil/Universitas Muhammadiyah Purworejo, Purworejo, 54151 ABSTRAK Analisis Penggunaan Pondasi Telapak Gabungan pada Jembatan Bentang Pendek (Studi Kasus Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil). Tujuan dilakukan kajian ini yaitu untuk menganalisis fondasi telapak gabungan bila diterapkan pada jembatan bentang pendek pada Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil di Kecamatan Ngombol, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah. Daya dukung tanah yang diambil dari 2 titik pada lokasi, menyatakan letak daya dukung tanah keras berbeda yaitu berada di kedalaman -15,20 m dan -4,60 m. Penelitian ini menggunakan data daya dukung tanah keras dengan kedalaman -15,20 m. Daya dukung tanah izin dicari menggunakan metode Terzhagi. Analisis stabilitas internal dan stabilitas eksternal dilakukan untuk mengetahui kemampuan fondasi telapak gabungan dalam memikul beban rencana pada kondisi tanah tersebut. Hasil analisis menunjukkan bahwa fondasi telapak gabungan dapat diterapkan pada Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil dengan tegangan tanah maksimum 98,819 T/m2. Stabilitas internal dengan hasil tegangan desak izin (132 kg/cm2) lebih besar dari tegangan desak yang terjadi (48,25 kg/cm2), tegangan tarik izin (144 kg/cm2) lebih besar dari tegangan tarik yang terjadi (142,7 kg/cm2), dan kuat geser izin (172 kg/cm2) lebih besar dari kuat geser yang terjadi (29,29 kg/cm2). Stabilitas eksternal dengan hasil angka keamanan (SF) geser yang bekerja (2,25) lebih besar dari SF izin (2), SF guling yang bekerja (2,498) lebih besar dari SF izin (2) dan eksentrisitas yang bekerja kurang dari eksentrisitas izin. Kata kunci: Pondasi Telapak, Jembatan Bentang Pendek. PENDAHULUAN Pengujian tanah yang dilakukan pada Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil, memberikan hasil data tanah yang menyebutkan bahwa letak lapisan tanah keras untuk uji sondir pada titik 2 lapisan tanah keras dengan qc sebesar 140 kg/cm2 terletak di kedalaman -15,20 meter dari muka jalan existing dan untuk uji sondir pada titik 1 menyebutkan lapisan tanah keras qc sebesar 120 kg/cm2 terletak pada kedalaman -4,60 meter dari muka jalan existing. Maka dari itu perlu di lakukan penelitian mengenai fondasi yang dapat digunakan untuk konstruksi jembatan bentang pendek 5,8 meter dan lebar jembatan sebesar 7,2 meter. KAJIAN TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA A. Kajian Teori 1. Pembebanan a. Beban Primer adalah beban yang merupakan beban utama dalam perhitungan tegangan pada setiap perencanaan jembatan. b. Beban Sekunder

adalah beban sementara yang mengakibatkan tegangan-tegangan yang relatif kecil dari pada tegangan akibat beban primer dan biasanya tergantung dari bentang, bahan, sistem konstruksi, tipe jembatan, dan keadaan setempat. Beban sekunder terdiri dari beban angin, beban rem, beban gempa, gaya tekanan tanah akibat gempa, gaya akibat gesekan pada tumpuan, dan beban akibat susut dan rangkak serta perubahan suhu. c. Beban Khusus d. adalah beban yang merupakan beban-beban khusus untuk perhitungan tegangan pada perencanaan jembatan. Beban khusus ini terdiri dari gaya sentrifugal, gaya tumbuk pada jembatan, beban dan gaya selama pelaksanaan pekerjaan, gaya akibat aliran air dan tumbukan benda-benda hanyutan, serta gaya angkat. 2. Kombinasi Pembebanan Konstruksi jembatan beserta bagian-bagiannya harus ditinjau terhadap kombinasi pembebanan dan gaya yang mungkin bekerja. Tegangan yang digunakan dalam pemeriksaan kekuatan konstruksi yang bersangkutan dinaikkan terhadap tegangan yang diijinkan sesuai keadaan elastis. Tegangan yang digunakan dinyatakan dalam persen terhadap tegangan yang diijinkan sesuai kombinasi pembebanan dan gaya pada Tabel 1. Tabel 1. Kombinasi Pembebanan No Kombinasi Pembebanan dan Gaya Tegangan yang dipakai terhadap Tegangan Ijin 1 M +(H + K)+ Ta + Tu 100% 2 M + Ta + Ah + Gg + A + SR + Tm + S 125% 3 Kombinasi (1) + Rm + Gg + A + SR + Tm + S 140% 4 M + Gh + Tag + Gg + AHg + Tu 150% 5 M + P1 130% 6 M + (H +K) + Ta + S + Tb 159% (Sumber : PPPJJR) 3. Daya Dukung Tanah Daya dukung tanah ( ) adalah kemampuan tanah memikul tekanan, atau tekanan maksimum yang diijinkan bekerja pada tanah di atas fondasi. Daya dukung terfaktor ( ) atau Factored Bearing Capacity adalah kemampuan tanah memikul tekanan atau tekanan maksimum pada batas runtuh. Daya dukung tanah dapat dihitung menggunakan rumus berikut ini: 4. Pondasi Dangkal Pondasi dangkal adalah Pondasi yang mendukung beban secara langsung, dapat ditentukan dengan rumus Df/B < 4. Beberapa contoh fondasi dangkal yaitu fondasi batu kali, fondasi telapak tunggal, fondasi telapak gabungan, fondasi rakit, fondasi lajur, dan fondasi konstruksi sarang laba-laba (KSLL).

5. Analisis Stabilitas Struktur bawah meliputi Abutment dan Fondasi Telapak Gabungan. Konstruksi ini dianalisis mengenai stabilitas internal dan stabilitas eksternal. B. Tinjauan Pustaka 1. Endra Ade Gunawan Sitohang dan Roesyanto, Universitas Sumatera Utara Endra Ade Gunawan Sitohang dan Roesyanto dalam skripsinya yang berjudul Desain Pondasi Telapak dan Evaluasi Penurunan Pondasi. Tugas akhir ini bertujuan untuk mendesain pondasi telapak pada tanah lempung mulai dari menghitung daya dukung tanah, dimensi fondasi, penulangan, kontrol kuat geser 1 arah dan 2 arah, sampai pada evaluasi penurunan pondasi. Untuk perhitungan penurunan digunakan dua metode yaitu metode one point dan metode sub-layer untuk menentukan metode yang dapat memberikan hasil lebih akurat. METODE PENELITIAN A. Tempat Penelitian Penelitian ini dilakukan pada Proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil yang beralamat di Desa Secang, Kecamatan Ngombol, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah. B. Pengumpulan Data Data yang diperlukan dalam penelitian ini adalah : 1. Data tanah 2. Gambar situasi C. Langkah-langkah Penelitian 1. Studi Pustaka Sebelum melakukan penelitian ini dilakukan studi pustaka yang berkaitan dengan penelitian yang dilakukan 2. Pengumpulan Data Pada proses pengumpulan yang dilakukan yaitu dengan pengambilan data yang dilakukan pada Proyek Penggantian Jembatan Secang, di Kecamatan Ngombol, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah, berupa data tanah dan gambar situasi. 3. Perhitungan Beban Struktur Atas Jembatan Setelah memperoleh data yang dibutuhkan, maka langkah selanjutnya yaitu menghitung beban rencana yang dihasilkan dari struktur atas berdasarkan gambar situasi yang diperoleh. 4. Perencanaan Abutment dan Fondasi Telapak Gabungan Untuk merencanakan abutment dan fondasi telapak gabungan ini harus memperhatikan beban struktur atas yang ditopang serta kondisi tanah. Selain itu juga harus mempertimbangkan muka air pada irigasi yang digunakan untuk mengaliri persawahan disekitarnya.

5. Pengecekan Stabilitas Internal, Eksternal, dan Daya Dukung Tanah berdasarkan hasil Sondir. Perencanaa Abutment dan fondasi telapak gabungan yang telah direncanakan, di cek terhadap stabilitas internal, stabilitas eksternal, dan daya dukung tanah berdasarkan hasil sondir. Jika semua syarat aman terpenuhi maka analisis perhitungan berakhir. Namun, jika terdapat syarat yang tidak terpenuhi maka perlu dilakukan perencanaan dan analisis perhitungan kembali sampai diperoleh hasil bahwa semua syarat aman terpenuhi. 6. Menarik Kesimpulan Dari hasil analisis tersebut di ambil suatu kesimpulan mengenai dimensi fondasi telapak gabungan yang dapat digunakan pada proyek tersebut. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Data Perencanaan jembatan Secang ini mempunyai panjang bentang 5.8 m dan lebar 7.2 m, merupakan jembatan beton bertulang dengan klasifikasi jalan III C. B. Analisis Data 1. Pembebanan Struktur Atas Tabel 2. Total Beban Mati Konstruksi Bangunan Atas No Muatan Beban (Ton) 1 Plat lantai 20,99 2 Aspal 3,19 3 Trotoar + Besi siku L60.60.6 3,724 4 Sandaran 9,7013 5 Balok 5,0625 6 Diafragma 0,711 7 Plat Injak 12,6 8 Air hujan 0,87 (Sumber: Analisis Perhitungan) P(total) 56,85 2. Kombinasi Pembebanan Kombinasi 1 = M +(H + K) + Ta + Tu = 525,82 T Kombinasi 2 = M + Ta + Ah + Gg + A + SR + Tm + S = 454,86 T Kombinasi 3 = Kombinasi (1) + Rm + Gg + A + SR + Tm + S = 540,64 T Kombinasi 4 = M + Gh + Tag + Gg + AHg + Tu = 411,90 T

Tabel 3. Beban yang Diizinkan Kombinasi Beban yang Bekerja (T) Persentase Tegangan yang Diizinkan (%) Beban yang Diizinkan (T) 1 525,82 100 525,82 2 454,86 125 568,57 3 540,64 140 756,90 4 411,90 150 617,86 (Sumber: Analisis Perhitungan) Berdasarkan perhitungan kombinasi di atas maka diambil beban yang terbesar untuk beban pada perencanaan fondasi, yaitu: Kombinasi = 3 Beban = 756,90 T 3. Daya Dukung Tanah Berdasarkan data tanah pengujian sondir titik 2 pada proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil. σult = 1,3.c.Nc + q.nq + 0,4B.γ.Nγ = (1,3 x 1,8 t/m2 x 31,7) + (7,55 t/m2 x 19,2) + (0,4 x 1,641 t/m3 x 7 m x 16,81) = 296,456 t/m2 σmax = qu/sf = 296,456 T/m2/3 = 98,819 T/m2 4. Stabilitas Internal Untuk pengecekan stabilitas internal, ditinjau berdasarkan tiga potongan. Gambar 1. Gambar pondasi gabungan dan potongan gaya internal. Pada struktur diatas

diambil potongan A-A, B-B, dan B -B. Tabel 4. Rekapitulasi Stabilitas Internal Potongan Tegangan Desak Tegangan Tarik Tegangan Geser Izin Terjadi Izin Terjadi Izin Terjadi A-A 132 30,751 144-14,45 172 0,58 B-B 132 48,251 144 23,21 172 1,39 B -B - - 144 142,7 172 29,29 (Sumber: Analisis Perhitungan) 5. Stabilitas Eksternal Berikut ini adalah perhitungan stabilitas eksternal a. Stabilitas Terhadap Geser Dasar Fondasi = 468,49 x tan 2/3.25,6 + (1,8 t/m 2 x 7,0 m) / 72,152 = 2,25 > 2 Aman. b. Stabilitas terhadap Guling Dasar Fondasi ΣMx = momen penahan ΣMy = momen guling c. Stabilitas terhadap eksentrisitas (Suryolelono, 1994:105) e = ((ΣMx ΣMy)/ ΣV)) - (B/2) < B/6 AMAN!!! = ((339 tm 135,69 tm)/468,488 - (7/2) < (7/2) = -3,07 < 1,17 d. Kontrol Tegangan Tanah pada Dasar Abutmen σ max = 7,911 t/m2 x 1,63 = 12, 879 t/m2 σ min = 7,911 t.m2 x 3,63 = 28,701 t/m2 σ max dan σ min σ max = 98,819 t/m2 e. Kontrol Daya Dukung berdasarkan uji sondir Kapasitas Dukung Izin = σ:sf = 10:3 = 3,33 kg/cm2 = 33,33 T/m²

16,096 T/m 2 < 33,33 T/m 2 AMAN.. C. Pembahasan Hasil Penelitian Melalui data dari pengujian tanah tersebut, peneliti menentukan kedalaman fondasi yang akan di analisis yaitu pada kedalaman -4,60 meter dari muka jalan existing dengan hasil pungujian sondir mendapat nilai daya dukung tanah sebesar 10 kg/cm2 dan daya dukung perencanaan sebesar 1,6096 kg/cm2. Berdasarkan analisis didapatkan hasil bahwa fondasi dengan kedalaman -4,60 dari muka jalan existing dan fondasi telapak gabungan dengan panjang 8,46 meter, lebar 7 meter, dan ketebalan 0,4 meter mampu menahan beban yang direncanakan. Hal ini didasarkan pada pengecekan terhadap stabilitas internal dan stabilitas eksternal yang dilakukan serta semua syarat keamanan telah terpenuhi. SIMPULAN Berdasarkan analisis data yang dilakukan, dapat disimpulkan bahwa fondasi telapak gabungan dengan dimensi 8,46 meter x 7 meter yang terletak pada kedalaman -4,60 meter dapat menahan beban yang bekerja sehingga dapat diterapkan pada proyek Penggantian Jembatan Secang Kecil di Kecamatan Ngombol, Kabupaten Purworejo, Provinsi Jawa Tengah. DAFTAR PUSTAKA Asroni, Ali. 2010. Kolom Fondasi & Balok T Beton Bertulang. Yogyakarta: Graha Ilmu. Ade, Gunawan Sitohang Endra dan Roesyanto. Desain Pondasi Telapak dan Evaluasi Penurunan.Skripsi tidak diterbitkan. Universitas Sumatera Utara. Medan. Diunduh dari http://jurnal.usu.ac.id pada 22 Juni 2016. Bowles, Joseph.E. 1988. Foundation Analysis and Design. (Terjemahan Pantur Silaban). Jakarta: Erlangga. Departemen Pekerjaan Umum. 1987. Pedoman Perencanaan Pembebanan Jembatan Jalan Raya. Jakarta. Departemen Pekerjaan Umum. RSNI T-02-2005. Jakarta. Direktorat Jenderal Cipta Karya. 1979. Peraturan Beton Bertulang Indonesia 1971 N.I.-2. Bandung. J, Manoppo Fabian. 2013. Perilaku Tanah Exspansif Terhadap Daya Dukung. Jurnal Ilmiah Media Enggineering, 3, 161-166. Diunduh dari http://ejournal.unsrat.ac.id pada 14 Agustus 2016. Julfrenly, O.L., et.al. 2013. Analisis Kestabilan Pondasi Jembatan, Studi Kasus : Jembatan Essang-Lalue. Jurnal Sipil Statik,11, 730-744.

Mahendra Andy. Kajian Daya Dukung Pondasi Abutment Jembatan Bawas Kabupaten Kubu Raya. Skripsi tidak diterbitkan.universitas Tanjungpura. Pontianak. Diunduh dari http://download.portalgaruda.org/article.php pada 8 Agustus 2016. Pamungkas, Anugrah, et.al.2013. Desain Pondasi Tahan Gempa. Yogyakarta: Andi Offset. Purwanto, Edy. 2015. Mata Kuliah Fondasi-I Desain Fondasi Dangkal. Hand Out, tidak diterbitkan. Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta. Rachmayani, Khairul Maulana. 2012. Rancangan Pondasi Sumuran pada Jembatan Panjang Bentang 12 Meter. Skripsi tidak diterbitkan. Sekolah Tinggi Teknik Iskandar Thani, Banda Aceh. Supriyadi Bambang, et.al. 2000. Jembatan. Yogyakarta: Beta Offset. Suryolelono, Kabul Basah. 1994. Perancangan Fondasi. Yogyakarta: Nafiri Suryolelono, Kabul Basah. 1994. Teknik Fondasi Bagian I Fondasi Telapak dan Dinding Penahan Tanah. Yogyakarta: Nafiri