PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE

dokumen-dokumen yang mirip
PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn PADA SISWA KELAS IV MELALUI MODEL NHT (NUMBERED HEADS TOGETHER) DI SD 1 UNDAAN TENGAH KUDUS TAHUN AJARAN 2013/2014

Oleh NAILI NURUL IZZA NIM

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PEER LESSONS BERBANTUAN PETA KONSEP UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS KELAS IV DI SDN 2 RAGUKLAMPITAN

Oleh UMI ROFI ATUN NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE INSIDE OUTSIDE CIRCLE (IOC) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE STAD UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM MATERI GLOBALISASI KELAS IV SD 2 PURWOREJO BAE KUDUS

Oleh ENI PURNAMA SARI NIM

PENERAPAN MODEL THINK PAIR SHARE UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN MATERI GLOBALISASI KELAS IV SD 2 PIJI DAWE KUDUS

MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

Oleh: ANDI MOH. SULISTIYONO NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MATERI GLOBALISASI PADA SISWA KELAS IV SD 4 SOCO DAWE KUDUS

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

PENERAPAN STRATEGI INFORMATION SEARCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SD 2 MLATI KIDUL KABUPATEN KUDUS.

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PKn MELALUI MODEL TWO STAY TWO STRAY KELAS IV SDN 4 KESAMBI KUDUS

PENERAPAN MODEL EXAMPLE NON EXAMPLE UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPA MATERI SUMBER DAYA ALAM PADA SISWA KELAS IV SD 6 GONDANGMANIS BAE KUDUS

Oleh UMI KHOLIPAH NIM

KEEFEKTIFAN MODEL QUANTUM LEARNING DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUBTEMA KEINDAHAN ALAM NEGERIKU MUATAN IPS DAN BAHASA INDONESIA

PENERAPAN MODEL MAKE A MATCH UNTUK PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS IV SD 1 WERGU WETAN. Oleh OKY FIRDA DEVIANA

PENERAPAN MODEL THINK PAIR SHARE BERBASIS LINGKUNGAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS KELAS IV SD 1 SIDOMULYO DEMAK

Oleh AMRINA AMALIYA NIM

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN PICTURE AND PICTURE DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SD 2 MEDINI KUDUS PADA MATA PELAJARAN IPS TAHUN

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN KELAS IV SEMESTER II MENGGUNAKAN MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT DI SDN 3 BULUNG CANGKRING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn MATERI GLOBALISASI SISWA KELAS IV SD 3 SADANG

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS OLEH UMI CHOLIFAH NIM.

SKRIPSI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLE NON EXAMPLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS KELAS IV SD 06 BULUNGCANGKRING JEKULO KUDUS

PENERAPAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA MATERI PECAHAN SISWA KELAS IV SD NGEPUNGROJO 02 PATI

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER

USWATUN KHASANAH NIM

Oleh YENNI NOVITASARI NIM

MODEL PROBLEM BASED LEARNING

Oleh LAILATUS SURUR NIM

Oleh EKO FITRIANTO NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK BERMEDIA PUZZLE UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV SD 5 JURANG KUDUS

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW

Oleh PUSPITA ANGGRAENI NIM

Oleh ZUANIS NIM

Oleh MIA FITRIANA NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH BERBANTUAN MEDIA PAPAN FLANEL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD 4 KANDANGMAS

PENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE BERBANTUAN MEDIA AUDIO VISUAL

Oleh MUSFIROH NIM

Oleh FINA HERMAWAN NIM

PENERAPAN MODEL CREATIVE PROBLEM SOLVING UNTUK MENINGKATKAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS V PADA IPA MATERI PEREDARAN DARAH DI SD 04 JEKULO

Oleh SRI SUNDARI NIM

PENERAPAN PENDEKATAN PMRI PADA MATERI JARAK DAN KECEPATAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN NGEGOT DEMAK TAHUN PELAJARAN

Oleh SIGIT PRAMULA RAMADHAN NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SDN KETANJUNG 3 MATERI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

PENERAPAN MODEL KOOPERATIF JIGSAW BERBANTUAN MEDIA BAGAN DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SISWA SD 2 JURANG KUDUS

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

PENGGUNAAN PUZZLE DALAM MODEL TWO STAY TWO STRAY UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SDN JRAHI 01 PATI

Oleh ROHMATUN SULISTIYANI

PENERAPAN MODEL INDEX CARD MATCH UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERMASALAHAN SOSIAL SISWA KELAS IV SDN BERMI 02 TAHUN 2014/2015

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMPULKAN MELALUI

Oleh ERIKA SULISTYA NUGRAHA NIM

PENERAPAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SD 02 MEDINI UNDAAN KUDUS

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KANCING GEMERINCING BERBANTUAN MEDIA PETA KONSEP PADA SISWA KELAS IV SDN 3 NGELING JEPARA

Oleh SARI PUSPITO NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) PADA SISWA KELAS IV SD MINTOBASUKI 02 TAHUN 2013/2014

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA METODE OUTDOOR LEARNING BERBASIS LINGKUNGAN SISWA KELAS IV SD 01 GOLAN TEPUS. Oleh EFA AFIFAH NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MATERI GLOBALISASI MELALUI MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) PADA SISWA KELAS IV SD 2 PEGANJARAN BAE KUDUS

Oleh : RANI ARDIANA NIM

MODEL PEMBELAJARAN TPS (THINK PAIR SHARE) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SDN 3 UNDAAN LOR KUDUS TAHUN AJARAN 2013/2014

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI MODEL TALKING STICK

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK PENINGKATAKAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SD 2 KIRIG MEJOBO KUDUS

PENERAPAN MODEL TEAMS ASSISTED INDIVIDUALIZATION UNTUK PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PANTUN SISWA KELAS IV SDN 2 KARANGROWO KUDUS

Oleh NURUL HIDAYAH NIM

PENERAPAN MODEL THINK PAIR SHARE

PENERAPAN MODEL CIRCUIT LEARNING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI SUMBER DAYA ALAM PADA KELAS IV SEMESTER 2 DI SDN 3 MEGAWON KUDUS

IMPLEMENTASI MODEL EXAMPLE NON-EXAMPLE UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA KELAS IV SD 2 TEMULUS MEJOBO KUDUS

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA CEPAT MELALUI TEKNIK SKIMMING SISWA KELAS V SD 4 BESITO KUDUS. Oleh: AINI RAHMAWATI NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKn SISWA KELAS V SDN 1 JEPANG PAKIS KECAMATAN JATI KUDUS

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS 4 DENGAN MODEL PEMBELAJARAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DI SD 1 PURWOREJO KUDUS

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING PADA PEMBELAJARAN IPS KELAS V SD 4 JATI WETAN KUDUS

PENERAPAN MODEL NUMBERED HEAD TOGETHER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KELAS IV SDN 02 TAHUNAN JEPARA

PENERAPAN MODEL ROLE PLAYING UNTUK PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI TOKOH KEMERDEKAAN INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD 1 JOJO KUDUS

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI PEMBELAJARAN TEAMS GAMES TOURNAMENT

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PAIR

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS V SEMESTER II SD 2 BULUNGKULON 2012/2013

SKRIPSI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MATERI PECAHAN DAN URUTANNYA SDN 5 BULUNGCANGKRING

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INQUIRY PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 KALIPUTU KUDUS

Oleh SRI WANTI NIM

PENERAPAN MODEL GROUP INVESTIGATION UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS IV SD 1 KEDUNGDOWO KUDUS

Oleh: DIAN DWI SURYANI NIM

PENERAPAN MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING

Oleh RINA AGUSTIANI NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION MATERI SEJARAH KEMERDEKAAN INDONESIA KELAS V SD 02 PIJI DAWE

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MATERI PERKEMBANGAN TEKNOLOGI MELALUI PENERAPAN MODEL NUMBERED HEADS TOGETHER PADA KELAS IV SD 1 KANDANGMAS

PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP SUMBER DAYA ALAM MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA KELAS V SD 5 DERSALAM KUDUS

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN CTL PADA SISWA KELAS IV SD 3 MEJOBO KUDUS. Oleh Siska Wulandari NIM

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN KELAS IV DI SDN BATUKALI KALINYAMATAN JEPARA

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL COURSE REVIEW HORAY MATERI SUMBER DAYA ALAM MATA PELAJARAN IPA KELAS IV SD 2 JATIWETAN

Oleh INDRI MAULIDA NIM

PENINGKATAN HASIL BELAJAR ILMU PENGETAHUAN SOSIAL MELALUI MODEL PEMBELAJARAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN THINK PAIR SHARE

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TWO STAY TWO STRAY

PENINGKATAN HASIL BELAJAR PKn MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ROLE PLAYING BERBANTUAN MEDIA BONEKA TANGAN PADA SISWA KELAS V SDN 3 TUNGGUL

Transkripsi:

PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE BERBANTUAN VIDEO PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SDN 1 GETASSRABI Oleh SETYOWATININGSIH NIM 201033156 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2014 i

ii

PENERAPAN METODE THINK PAIR SHARE BERBANTUAN VIDEO PEMBELAJARAN DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SDN 1 GETASSRABI SKRIPSI Diajukan Kepada Universitas Muria Kudus untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan dalam Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Oleh SETYOWATININGSIH NIM 201033156 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MURIA KUDUS 2014 iii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO Pekerjaan besar tidak dihasilkan dari kekuatan, melainkan ketekunan. (Samuel Johnson) PERSEMBAHAN Alhamdulillah atas rahmat dan hidayah-nya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Skripsi ini saya persembahkan kepada: Kedua Orang Tua saya yang tercinta (Bapak Kadaryono dan Ibu Sultini), beserta adikku tersayang (Dewi Retno Ambarwati) yang selalu memberikan kasih sayang dan motivasi. iv

v

vi

PRAKATA Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-nya sehingga penelitian dan penyusunan skripsi dengan judul Penerapan Metode Think Pair Share Berbantuan Video Pembelajaran Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V SDN 1 Getassrabi dapat terselesaikan dengan baik sesuai waktu yang direncanakan. Skripsi ini disusun untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muria Kudus. Penyusunan skripsi ini dapat terselesaikan dengan bantuan dari berbagai pihak, maka dari itu peneliti menyampaikan ucapan terima kasih kepada yang terhormat; 1. Dr. Slamet Utomo, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan atas izin dan rekomendasinya kepada peneliti untuk menyusun skripsi ini. 2. Dr. Murtono, M.Pd., Ketua Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar atas izin dan rekomendasinya kepada peneliti untuk menyusun skripsi ini. 3. Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd., Dosen Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan dan saran-saran kepada peneliti sejak awal penelitian sampai dengan selesainya penulisan skripsi ini. 4. Wawan Shokib Rondli, S.Pd., M.Pd., Dosen pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan saran-saran kepada peneliti sejak awal penelitian sampai dengan selesainya penulisan skripsi ini. vii

5. Sulaiman, S.Pd. Kepala SDN 1 Getassrabi Kudus yang telah memberikan izin penelitian di SDN 1 Getassrabi Kudus. 6. Suyoto, S.Pd. SD, guru kolaborator yang telah membantu pelaksanaan penelitian di kelas V SDN 1 Getassrabi Kudus. 7. Seluruh guru, karyawan dan siswa kelas V SDN 1 Getassrabi Kudus yang membantu peneliti melaksanakan penelitian. 8. Seluruh Bapak dan Ibu dosen jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar yang telah memberikan ilmu kepada peneliti. 9. Teman-teman PPL (Nisak, Martha, Yudi, Kholis) yang telah membantu peneliti dalam melaksanakan penelitian. 10. Teman-teman kelas D PGSD UMK angkatan 2010, serta teman-teman KKN Tematik Posdaya Jenengan Klambu Grobogan yang selalu menjadi motivasi peneliti dalam menyelesaikan skripsi 11. Semua pihak yang telah membantu penyelesaian skripsi ini. Demikian skripsi ini telah tersusun sesuai rencana semoga bermanfaat bagi ilmu pengetahuan. Demi kesempurnaan skripsi ini saran dan kritik yang membangun sangat diharapkan peneliti. Kudus, 12 Juli 2014 Setyowatiningsih NIM.201033156 viii

ABSTRACT Setyowatiningsih. 2014. The Implementation of Think Pair Share Method Assisted Video Learnung for Increasing Learning Outcomes Towards Social Studies 5 th Grade of SDN 1 Getassrabi. Skripsi. Education of Elementary School Teacher Department, Faculty of Teacher Training and Education, Muria Kudus University. Advisor: (1) Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd. (2) Wawan Shokib Rondli, S. Pd., M. Pd. Key Words: Think Pair Share, Learning Outcomes. The background case within this research is the low student learning outcomes in social science that caused by lack of students motivation, the use of learning methods monotonous and lack of instructional media usage by teachers. Starting from these researchers conducted a study using the Think Pair Share method assisted video learning that aims to increasing students learning outcomes in social science 5 th grade of SDN 1 Getassrabi and increasing teacher s learning skill at 5 th grade of SDN 1 Getassrabi. Think Pair Share method is a form of cooperative learning in pairs which give students time to think, respond, and help each other. The role of instructional videos in the Think Pair Share method is helping students to understanding the material that is memorized, so learning will be more contextual and fun. Teacher and 20 students of 5 th grade of SDN 1 Getassrabi as the subject of this research is applying in 2 cycles, where each cycle consists of 2 meeting. The collecting data method are observation, interviews, tests and documentation. The instruments that needed in this research are interview rules, the questions of test, and observation sheet. This research has two analysis technique, they are qualitative and quantitative analysis technique. The results of research about Think Pair Share method assisted video learning shows that there are increasing number of learning outcomes (cognitive, affective, and psychomotor aspect) and teacher s learning skill. Student s classical passing standard pre cycle of realization is 60% and has average 60,55. It s increased in cycle I become 70% and has average 66,4. Student s classical passing standard in increased again in cycle II with 90% with 75,8 in average. In the affective aspect of learning outcomes, increasing from the cycle I has average reached 67,94% (Good) to 84,25%. (Good). While the psychomotor aspect of learning outcomes in the cycle I average of 75,09% (Good) increased to 92,14% (Very Good) in cycle II. The teacher s learning skill in cycle I have average score 82,29% (Good) and it s increasing in cycle II, become 92,71% (Very Good). The conclusions of this research that implementation Think Pair Share methods assisted video learning can increasing student learning outcomes that include cognitive, affective, and psychomotor social science 5 th grade SDN 1 Getassrabi, as well as increasing of teacher s learning skill. Suggestion for the students is basically make attention to every learning process submitted by the teacher. Teachers should be use variety model of learning such us Think Pair ix

Share method assisted video learning. For principal should be give policy in order to teacher be variety model of learning such us Think Pair Share method assisted video learning. x

ABSTRAK Setyowatiningsih. 2014. Penerapan Metode Think Pair Share Berbantuan Video Pembelajaran dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran IPS Kelas V SDN 1 Getassrabi. Skripsi. Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muria Kudus. Dosen Pembimbing: (1) Dr. Sri Utaminingsih, M.Pd. (2) Wawan Shokib Rondli, S.Pd., M.Pd. Kata-kata kunci: Think Pair Share, Hasil Belajar. Latar belakang masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS yang disebabkan oleh kurangnya motivasi belajar siswa, penggunaan metode pembelajaran yang monoton dan minimnya penggunaan media pembelajaran oleh guru. Berawal dari inilah peneliti melakukan penelitian dengan menggunakan metode Think Pair Share berbantuan video pembelajaran yang bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas V SDN 1 Getassrabi dan meningkatkan keterampilan guru dalam pembelajaran IPS kelas V SDN 1 Getassrabi. Metode Think Pair Share merupakan salah satu bentuk metode pembelajaran kooperatif secara berpasangan yang memberi siswa waktu untuk berpikir, merespon, serta saling membantu satu sama lain. Peran video pembelajaran dalam metode Think Pair Share ini yaitu membantu peserta didik dalam memahami materi yang bersifat hafalan, sehingga pembelajaran akan lebih kontekstual dan menyenangkan. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan di kelas V SDN 1 Getassrabi dengan subjek penelitian yaitu guru dan 20 siswa. Penelitian ini berlangsung selama dua siklus, setiap siklus terdiri dari dua pertemuan. Metode pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, wawancara, tes dan dokumentasi. Instrumen yang digunakan berupa pedoman wawancara, soal evaluasi, dan lembar observasi Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini terbagi menjadi dua yaitu teknik analisis data kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menggunakan metode Think Pair Share berbantuan video pembelajaran menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar siswa (ranah kognitif, afektif, dan psikomotorik) dan keterampilan guru setiap siklusnya. Ketuntasan klasikal siswa prasiklus sebesar 60% dengan rata-rata 60,55, meningkat pada siklus I menjadi 70% dengan rata-rata 66,44, dan pada siklus II meningkat menjadi 90 % dengan rata-rata 75,8. Pada hasil belajar ranah afektif, terjadi peningkatan dari siklus I rata-rata mencapai 67,94% (Baik) menjadi 84,25% (Baik). Sedangkan hasil belajar ranah psikomotorik pada siklus I rata-rata 75,09% (Baik) naik menjadi 92,14% (Sangat Baik). Keterampilan guru pada siklus I memperoleh skor rata-rata 82,29% (Baik), meningkat pada siklus II menjadi 92,71% (Sangat Baik). xi

Simpulan dalam penelitian ini yaitu penerapan metode Think Pair Share berbantuan video pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar siswa yang mencakup ranah kognitif, afektif, dan psikomotorik, serta meningkatkan keterampilan guru. Saran dalam penelitian ini, siswa hendaknya selalu memperhatikan apa yang disampaikan guru dan aktif dalam pembelajaran. Guru hendaknya menggunakan model pembelajaran yang variatif, salah satunya yaitu metode Think Pair Share berbantuan video pembelajaran. Bagi kepala sekolah hendaknya memberikan kebijakan agar guru menggunakan model pembelajaran yang variatif, salah satunya yaitu metode Think Pair Share berbantuan video pembelajaran. xii

DAFTAR ISI Halaman SAMPUL... i LOGO... ii JUDUL... iii MOTTO DAN PERSEMBAHAN... iv PERSETUJUAN PEMBIMBING... v PENGESAHAN PENGUJI... vi PRAKATA... vii ABSRTACT... ix ABSTRAK... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xvi DAFTAR BAGAN... xvii DAFTAR DIAGRAM... xviii DAFTAR FOTO... xix DAFTAR LAMPIRAN... xx BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Rumusan Masalah... 7 1.3 Tujuan Penelitian... 7 1.4 Kegunaan Penelitian... 7 1.5 Ruang Lingkup Penelitian... 8 1.6 Definisi Operasional... 9 BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1 Kajian Pustaka... 11 2.1.1 Metode Think-Pair-Share... 11 2.1.2 Hasil Belajar... 14 2.1.2.1 Belajar... 14 2.1.2.2 Hasil Belajar... 15 2.1.2.3 Ruang Lingkup Hasil Belajar... 16 2.1.2.4 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar... 19 2.1.3 Keterampilan Guru... 21 2.1.4 Video Pembelajaran... 23 2.1.4.1 Media... 23 2.1.4.2 Video Pembelajaran... 23 2.1.5 IPS... 24 2.1.5.1 Hakikat Pendidikan IPS... 25 2.1.5.2 Tujuan Pendidikan IPS di SD... 27 2.1.5.3 Ruang Lingkup... 30 2.1.5.4 Perjuangan dalam Mempertahankan Kemerdekaan... 30 2.2 Penelitian yang Relevan... 34 2.3 Kerangka Berpikir... 35 2.4 Hipotesis Tindakan... 36 xiii

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian... 37 3.1.1 Setting... 37 3.1.2 Karakteristik Subjek Penelitian... 37 3.2 Variabel Penelitian... 38 3.2.1 Variabel Bebas... 38 3.3 Rancangan Penelitian... 38 3.3.1 Siklus I... 42 3.3.2 Silus II... 44 3.4 Prosedur Penelitian... 46 3.4.1 Data dan Sumber Data... 46 3.4.2 Metode Pengumpulan Data... 47 3.4.3 Instrumen Penelitian... 51 3.5 Teknik Analisis Data... 56 3.5.1 Data Kuantitatif... 56 3.5.2 Data Kualitataif... 59 3.6 Indikator Keberhasilan... 62 BAB IV HASIL PENELITIAN 4.1 Prasiklus... 63 4.2 Deskripsi Hasil Penelitian Siklus I... 66 4.2.1 Perencanaan... 66 4.2.2 Pelaksanaan Tindakan... 68 4.2.3 Observasi... 75 4.2.4 Refleksi... 86 4.3 Deskripsi Hasil Penelitian Siklus II... 90 4.3.1 Perencanaan... 91 4.3.2 Pelaksanaan Tindakan... 93 4.3.3 Observasi... 98 4.3.4 Refleksi... 108 BAB V PEMBAHASAN 5.1 Hasil Belajar IPS... 117 5.1.1 Hasil Belajar Ranah Kognitif... 117 5.1.2 Hasil Belajar Ranah Afektif... 120 5.1.3 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik... 123 5.2 Keterampilan Guru... 125 BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1 Simpulan... 128 6.2 Saran... 129 DAFTAR PUSTAKA... 131 LAMPIRAN... 135 PERNYATAAN... 297 DAFTAR RIWAYAT HIDUP... 298 xiv

DAFTAR TABEL xv Halaman Tabel 2.1 Penelitian yang Relevan... 33 Tabel 3.1 Kriteria Ketuntasan Minimal Mata Pelajaran IPS Kelas V SDN 1 Getassrabi... 57 Tabel 3.2 Kriteria Tingkat Keberhasilan Belajar Siswa... 58 Tabel 3.3 Rating Scale Lembar Pengamatan... 60 Tabel 3.4 Rambu-rambu Analisis Hasil Analisis... 61 Tabel 4.1 Hasil Belajar Ranah Kognitif Prasiklus... 62 Tabel 4.2. Ketuntasan Belajar Siswa Prasiklus... 65 Tabel 4.3 Jadwal Penelitian Tindakan Kelas Pada Siklus I... 66 Tabel 4.5 Ketuntasan Belajar Siswa Siklus I... 76 Tabel 4.6 Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I Pertemuan 1... 78 Tabel 4.7 Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I Pertemuan 2... 79 Tabel 4.8 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 1... 81 Tabel 4.9 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I Pertemuan 2... 82 Tabel 4.10 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Siklus I... 84 Tabel 4.11 Peningkatan Nilai Hasil Belajar Siswa Prasiklus dan Siklus I... 87 Tabel 4.12 Peningkatan Ketuntasan Belajar Siswa Prasiklus dan Siklus I... 88 Tabel 4.13 Analisis Kegiatan Pembelajaran Siklus I... 89 Tabel 4.14 Jadwal Penelitian Tindakan Kelas Pada Siklus II... 91 Tabel 4.15 Hasil Belajar Ranah Kognitif Siklus II... 98 Tabel 4.16 Ketuntasan Belajar Siswa Siklus II... 99 Tabel 4.17 Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 1... 101

Tabel 4.18 Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus II Pertemuan 2... 102 Tabel 4.19 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus II Pertemuan 1... 104 Tabel 4.20 Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus II Pertemuan 2... 105 Tabel 4.21 Hasil Pengamatan Keterampilan Guru Siklus II... 107 Tabel 4.22 Analisa Kegiatan Pembelajaran Siklus II... 109 Tabel 4.23 Peningkatan Hasil Belajar Siswa Prasiklus, Siklus I dan Siklus II... 111 Tabel 4.24 Peningkatan Ketuntasan Belajar Siswa Prasiklus, Siklus I dan Siklus II... 112 xvi

DAFTAR BAGAN Halaman Gambar 2.1 Bagan Kerangka Berpikir... 36 Gambar 3.1 Siklus Penelitian Tindakan Kelas... 39 xvii

DAFTAR DIAGRAM Halaman Diagram 4.1 Kategori Hasil Belajar Ranah Kognitif Prasiklus... 64 Diagram 4.2 Ketuntasan Belajar Siswa Prasiklus... 65 Diagram 4.3 Kategori Hasil Belajar Ranah Kognitif Siklus I... 76 Diagram 4.4. Diagram Ketuntasan Belajar Siswa Siklus I... 77 Diagram 4.5 Peningkatan Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I... 80 Diagram 4.6 Peningkatan Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I... 83 Diagram 4.7 Keterampilan Guru Siklus I... 86 Diagram 4.8 Grafik Perolehan Hasil Belajar Siswa Siklus I... 87 Diagram 4.9 Peningkatan Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Prasiklus dan Siklus I.... 88 Diagram 4.10 Kategori Hasil Belajar Ranah Kognitif Siklus II... 99 Diagram 4.11 Diagram Ketuntasan Belajar Siswa Siklus II... 100 Diagram 4.12 Peningkatan Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus II... 103 Diagram 4.13 Peningkatan Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus II... 106 Diagram 4.14 Keterampilan Guru Siklus II... 108 Diagram 4.15 Grafik Peningkatan Hasil Belajar Ranah Kognitif... 112 Diagram 4.16 Peningkatan Ketuntasan Hasil Belajar Siswa Prasiklus, Siklus I dan Siklus II... 113 Diagram 4.17 Peningkatan Hasil Belajar Siswa Ranah Afektif... 114 Diagram 4.18 Peningkatan Hasil Belajar Siswa Ranah Psikomotorik... 115 Diagram 4.19 Peningkatan Keterampilan Guru... 116 xviii

DAFTAR FOTO Halaman Foto 4.1 Siswa Menyanyikan Lagu Halo-Halo Bandung... 69 Foto 4.2 Peneliti Menjelaskan Materi dengan Berbantuan Video (Think)... 70 Foto 4.3 Siswa Mengerjakan LKS Secara Berkelompok (Pair)... 71 Foto 4.4 Siswa Mempresentasikan Hasil Diskusi (Share)... 71 Foto 4.5 Peneliti Menjelaskan Materi Dengan Berbantuan Video (Think)... 73 Foto 4.6 Siswa Mengerjakan LKS Secara Berkelompok (Pair)... 74 Foto 4.7 Siswa Mempresentasikan Hasil Diskusi (Share)... 74 Foto 4.8 Siswa Berkelompok Berpasangan dengan Memperhatikan Video (Pair)... 94 Foto 4.9 Siswa Mempresentasikan Hasil Diskusi (Share)... 95 Foto 4.10 Siswa Berkelompok Berpasangan dengan Memperhatikan Video (Pair)... 97 Foto 4.11 Siswa Mempresentasikan Hasil Diskusi (Share)... 97 xix

DAFTAR LAMPIRAN Halaman Lampiran 1. Jadwal Penelitian... 135 Lampiran 2. Data Siswa Kelas V SDN 1 Getassrabi... 136 Lampiran 3. Hasil Belajar Ranah Kognitif Prasiklus... 137 Lampiran 4. Hasil Belajar Ranah Afektif Prasiklus... 138 Lampiran 5. Hasil Observasi Keterampilan Guru Prasiklus... 140 Lampiran 6. Hasil Wawancara Guru Prasiklus... 142 Lampiran 7. Hasil Wawancara Siswa Prasiklus... 144 Lampiran 8. Kisi-kisi Soal Uji Coba Instrumen Siklus I... 145 Lampiran 9. Soal Uji Coba Siklus I... 147 Lampiran 10. Kisi-kisi Soal Uji Coba Instrumen Siklus II... 153 Lampiran 11. Soal Uji Coba Siklus II... 155 Lampiran 12. Validitas dan Reliabilitas... 161 Lampiran 13. Silabus Siklus I Pertemuan I... 165 Lampiran 14. RPP Siklus I Pertemuan I... 167 Lampiran 15. Lembar Kegiatan Siswa... 177 Lampiran 16. Silabus Siklus I Pertemuan II... 178 Lampiran 17. RPP Siklus I Pertemuan II... 180 Lampiran 18. Lembar Kegiatan Siswa... 187 Lampiran 19. Kisi-kisi Soal Test Siklus I... 188 Lampiran 20. Evaluasi Siklus I... 190 Lampiran 21. Hasil Belajar Ranah Kognitif Siklus I... 194 xx

Lampiran 22. Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I... 195 Lampiran 23. Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I... 203 Lampiran 24. Hasil Observasi Keterampilan Guru Siklus I... 210 Lampiran 25. Silabus Siklus II Pertemuan I... 222 Lampiran 26. RPP Siklus II Pertemuan I... 224 Lampiran 27. Lembar Kegiatan Siswa... 231 Lampiran 28. Silabus Siklus II Pertemuan II... 232 Lampiran 29. RPP Siklus II Pertemuan II... 234 Lampiran 30. Lembar Kegiatan Siswa... 240 Lampiran 31. Kisi-kisi Soal Tes Siklus II... 241 Lampiran 32. Evaluasi Siklus II... 243 Lampiran 33. Hasil Belajar Ranah Kognitif Siklus II... 248 Lampiran 34. Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus II... 249 Lampiran 35. Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus II... 257 Lampiran 36. Hasil Observasi Keterampilan Guru Siklus II... 264 Lampiran 37. Hasil Wawancara Guru setelah PTK... 276 Lampiran 38. Hasil Wawancara Siswa setelah PTK... 278 Lampiran 39. Peningkatan Hasil Belajar Ranah Kognitif Prasiklus, Siklus I, dan Siklus II... 279 Lampiran 40. Peningkatan Hasil Belajar Ranah Afektif Siklus I dan Siklus II..... 280 Lampiran 41. Peningkatan Hasil Belajar Ranah Psikomotorik Siklus I dan Siklus II... 281 Lampiran 42. Peningkatan Keterampilan Guru Siklus I dan Siklus II... 282 Lampiran 43. Dokumentasi Pembelajaran... 283 xxi

Lampiran 36. Penetapan Pembimbing Skripsi... 288 Lampiran 37. Berita Acara Bimbingan Dosen Pembimbing 1... 289 Lampiran 38. Berita Acara Bimbingan Dosen Pembimbing 2... 291 Lampiran 39. Surat Izin Penelitian... 293 Lampiran 40. Surat Keterangan telah Melakukan PTK... 294 Lampiran 41. Surat Keterangan Selesai Bimbingan... 295 Lampiran 42. Surat Permohonan Ujian Skripsi... 296 xxii