EVALUASI 6 BULAN PEMERINTAHAN JOKOWI-JK: Ini PESAN dari Rakyat untuk JOKOWI - JK. Periode Survei: April /05/ METODOLOGI

dokumen-dokumen yang mirip
Laporan Survei PREFERENSI POLITIK MASYARAKAT Menuju Pemilihan Langsung Gubernur/Wakil Gubernur Provinsi DKI Jakarta 2017

Rilis Survei PREFERENSI POLITIK MASYARAKAT Menuju Pemilihan Langsung Gubernur/Wakil Gubernur Provinsi Jawa Timur 2018

INI KATA PUBLIK JAKARTA TENTANG CALON GUBERNUR MEREKA

EVALUASI PUBLIK TERHADAP KINERJA 6 BULAN PEMERINTAHAN JOKOWI-JK

Tiga Isu Menanti Kabinet Jokowi. LSI DENNY JA Oktober 2014

Head to Head Jokowi-JK Versus Prabowo Hatta Dan Kampanye Negatif. Mei 2014

Paska Setahun Jokowi JK Dibutuhkan Menteri Utama? LSI DENNY JA Oktober

BEREBUT DUKUNGAN DI 5 KANTONG SUARA TERBESAR. Lingkaran Survei Indonesia Mei 2014

PKB 4,5%, PPP 3,4%, PAN 3,3%, NASDEM 3,3%, PERINDO

Jokowi Pasca Naiknya BBM. LSI DENNY JA November 2014

Publik Menilai SBY Sebagai Aktor Utama Kemunduran Demokrasi Jika Pilkada oleh DPRD

Paska PAN Gabung Pemerintah LSI DENNY JA SEPTEMBER 2015

HASIL SURVEI NASIONAL PROGRAM PARTAI POLITIK DAN KOMPETENSI CALON PRESIDEN 2014 SURVEI DAN POLING INDONESIA

PILKADA OLEH DPRD DINILAI PUBLIK SEBAGAI PENGHIANATAN PARTAI

HARAPAN & ANCAMAN JOKOWI - JK

Ada Apa dengan Milenial? Orientasi Sosial, Ekonomi dan Politik. Rilis dan Konferensi Pers Survei Nasional CSIS 2017 Jakarta, 2 November 2017

Kenaikan Elektoral & Kepuasan Publik

Kenaikan Elektoral & Kepuasan Publik

13 HARI YANG MENENTUKAN HEAD TO HEAD PRABOWO HATTA VS JOKOWI - JK. Lingkaran Survei Indonesia Juni 2014

Mayoritas Publik Ingin DPR Tandingan Segara Bubarkan Diri. LSI DENNY JA November 2014

RASIONALITAS PILKADA DAN CALON INDEPENDEN UNTUK PILKADA DKI JAKARTA

PROSPEK KABINET DAN KOALISI PARPOL

LAPORAN TELESURVEI PERSEPSI PUBLIK TERHADAP PILKADA DKI JAKARTA JULI 2016

Refleksi dan Harapan Ekonomi-Politik Evaluasi Publik Nasional. Lembaga Survei Indonesia (LSI)

DUKUNGAN TERHADAP CALON INDEPENDEN

Evaluasi Pemilih atas Kinerja Dua Tahun Partai Politik. Survei Nasional Maret 2006 Lembaga Survei Indonesia (LSI)

RILIS SURVEI NASIONAL 2012 STAGNASI PERILAKU PEMILIH: FENOMENA PARTAI POLITIK MATI SURI

EVALUASI 13 TAHUN REFORMASI DAN 18 BULAN PEMERINTAHAN SBY - BOEDIONO

100 HARI JOKOWI : 3 RAPOR MERAH, 2 RAPOR BIRU LSI DENNY JA JANUARI 2015

Matahari Kembar Kapolri? LSI DENNY JA Januari 2015

Head to Head Dukungan Capres Pasca Penetapan Resmi KPU

KESENJANGAN PENDAPATAN: Harapan Publik terhadap Pemerintahan Jokowi-JK SURVEI NASIONAL

Indonesia di Mata Generasi Muda Survei KedaiKOPI. 7-8 Agustus 2017

GOLKAR PASCA PUTUSAN MENKUMHAM. LSI DENNY JA Desember 2014

MEDIA SURVEI NASIONAL

Kebangkitan Seminggu Terakhir. Head to Head Jokowi-JK vs Prabowo-Hatta

Kedaerahan dan Kebangsaan dalam Demokrasi Sebuah Perspektif Ekonomi-Politik. Lembaga Survei Indonesia (LSI) Jakarta, 20 Maret 2007

LAPORAN EKSEKUTIF SURVEI NASIONAL MEI 2014

DEBAT CAPRES-CAWAPRES DAN KECENDERUNGAN SIKAP PEMILIH

Pertarungan Wilayah Strategis Dan Efek Cawapres

Kondisi Hukum SETELAH KASUS BG LSI DENNY JA FEBRUARI 2015

AMANDEMEN UUD 45 UNTUK PENGUATAN DEWAN PERWAKILAN DAERAH (DPD) SEBUAH EVALUASI PUBLIK. LEMBAGA SURVEI INDONESIA (LSI)

Tiga Tahun Partai Politik : Masalah Representasi Aspirasi Pemilih

Blunder Politik Demokrat???? Kasus Nazaruddin dan Perubahan Dukungan Partai. Analisis Survei Nasional Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Juni 2011

Press Release HASIL SURVEI

Temuan Survei Pandangan Masyarakat terhadap Keberadaan KPK dalam pemberantasan Korupsi

ISU KEBANGKITAN PKI SEBUAH PENILAIAN PUBLIK NASIONAL. Temuan Survei September 2017

RILIS SURVEI ELEKTABILITAS CALON GUBERNUR WAKIL GUBERNUR JAWA TIMUR 2018

Lima Rapor Merah Satu Rapor Biru

Merosotnya Leadership SBY di Mata Publik. Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Juni 2011

LAPORAN SURVEI PERIODIK EVALUASI KINERJA. 3 TAHUN Kompas.id JOKOWI-KALLA. #3thJokowIJK OKTOBER 2017

MAYORITAS PUBLIK INGIN CAPRES SIAP TERIMA KEKALAHAN. Konpers LSI Juli 2014

LEMBAGA PEMBERANTASAN SURVEI OPINI PUBLIK NASIONAL

QUICK COUNT PILPRES & PILKADA PALING PRESISI PROPOSAL SURVEI PILKADA SERENTAK 2018

Legacy SBY Di Bidang Politik dan Demokrasi. LSI DENNY JA Oktober 2014

ARAH BARU PERILAKU PEMILIH

PENDAHULUAN. LAPORAN SURVEI PILKADA KAB. Sumedang Temuan Survei : Agustus 2017

HASIL SURVEI ASPIRASI WARGA DEPOK MENGENAI PERMASALAHAN KOTA MENJELANG PEMILIHAN WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA DEPOK 2015

PREDIKSI PEROLEHAN SUARA PEMILIH PADA PILKADA DKI JAKARTA 2007

LAPORAN SURVEI NASIONAL Persepsi Publik Terhadap Kepala Daerah Berprestasi 29 SEPTEMBER 2016

Poli&k Uang dan Rekayasa Poli&k Ancam Transisi Demokrasi

Kekuatan Elektoral Partai-Partai Islam Menjelang Pemilu 2009

Publik Cemas dengan Pemerintahan yang Terbelah

KRITERIA IDEAL MENTERI DAN EVALUASI ATAS KINERJA PEMERINTAHAN SBY MENJELANG TERBENTUKNYA KABINET BARU

Publik Ingin Gubernur Jakarta Yang Bisa Atasi Banjir, Sampah dan Macet. Kerjasama dengan Cikom LSI

Headline Berita Hari Ini Periode: 17/11/2014 Tanggal terbit: 17/11/2014

IMAGOLOGI POLITIK SKRIPSI. Oleh : WAHYUDI AULIA SIREGAR NIM : : Drs. P. Anthonius Sitepu, MSi

Politik Uang dan Rekayasa Politik Ancam Transisi Demokrasi

Daftar Kuesioner. : Jln. Yos Sudarso km 11,5 komp. Bea Dan Cukai No.13

Pemerintah Baru, Masalah Lama Kamis, 04 September :12 - Terakhir Diperbaharui Kamis, 04 September :49

RPJMN dan RENSTRA BPOM

LAPORAN SURVEI DKI JAKARTA Persepsi Masyarakat Terhadap Program Kerja Cagub-Cawagub DKI Jakarta TEMUAN SURVEI 14 Desember 2016

KEPERCAYAAN TERHADAP DPR DI TITIK TERENDAH. LSI DENNY JA Analis Survei Nasional, Desember 2015

SURVEI NASIONAL PEMILIH MUDA: EVALUASI PEMERINTAHAN, CITRA DAN PILIHAN PARPOL DI KALANGAN PEMILIH MUDA JELANG PEMILU 2014

LAPORAN SURVEI NASIONAL MEMBACA PETA DUKUNGAN & ELEKTABILITAS CAPRES-CAWAPRES 2014

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Konteks Masalah

KONTROVERSI PUBLIK TENTANG LGBT DI INDONESIA

GLOBAL! CORRUPTION! BAROMETER 2017

KECENDERUNGAN SENTIMEN EKONOMI- POLITIK 2008

ISU-ISU PUBLIK DAN PILKADA GUBERNUR DKI JAKARTA 2007

LAPORAN SURVEY PERILAKU PEMILIH MENJELANG PILKADA KABUPATEN LAMONGAN

1II PROFIL RESPONDEN...

KAMPANYE DAN PERILAKU PEMILIH DALAM PILKADA GUBERNUR DKI JAKARTA. Temuan Survei Juli 2007

BRR Gagal, Aceh Hilang dari Peta NKRI Evaluasi Publik Aceh dan Nias Setahun Pasca Tsunami

AKUNTABILITAS POLITIK: EVALUASI PUBLIK ATAS PEMERINTAHAN. Temuan Survei Nasional

Lembaga Survei Indonesia - IFES Indonesia. Survei Nasional Pasca Pemilihan Umum Presiden 2014 Oktober 2014

Silakan isi identitas Anda berikut ini. Nama : Pekerjaan : L/P : Pendidikan terakhir : Usia :

MAYORITAS PUBLIK KHAWATIR PEMERINTAHAN LUMPUH DI TAHUN Lingkaran Survei Indonesia Desember

Flow chart penarikan sampel exit poll

Lampu Kuning Negara Hukum Indonesia

Optimisme Publik, Konsolidasi Kekuasaan dan Dinamika Elektoral

Efek Jokowi: Peringatan Penting dari Survei Eksperimental

Nawacita Bersama Kampung Keluarga Berencana (KB)

TANGGAPAN TERHADAP GLOBAL CORRUPTION BAROMETER. Jakarta, 9 Juli 2013

LAPORAN SURVEI PROVINSI BANTEN (DATA SURVEI 7 12 APRIL 2016)

PENETRASI & PERILAKU PENGGUNA INTERNET INDONESIA 2017

Lembaga Survei Indonesia - IFES Indonesia. Survei Nasional Pasca Pemilihan Umum Presiden 2014 Oktober 2014

MEMPERKUAT PENGORGANISASIAN MASYARAKAT SIPIL UNTUK MEMPERCEPAT DEMONOPOLISASI DI POLITIK DAN EKONOMI

EFEK PENCAPRESAN JOKO WIDODO PADA ELEKTABILITAS PARTAI POLITIK

SPLIT VOTING DALAM PEMILIHAN PRESIDEN 2009

Transkripsi:

EVALUASI 6 BULAN PEMERINTAHAN JOKOWI-JK: Ini PESAN dari Rakyat untuk JOKOWI - JK Periode Survei: 24-30 April 2015 11/05/2015 1 METODOLOGI Jumlah Responden & Margin of Error : 450 responden dengan Margin of Error (MoE) +/- 4,62% pada tingkat kepercayaan 95% Metode Penarikan Sample : Pemilihan sample dilakukan secara acak (probability sampling) menggunakan metode sample acak bertingkat (multistage random sampling) dengan memperhatikan proporsi antara jumlah sample dengan jumlah pemilih di setiap kota. Unit sampling primer survei (PSU) ini adalah kelurahan. Jumlah responden masing-masing PSU adalah 10 orang yang tersebar secara proporsional di 45 kelurahan terpilih di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Tangerang Selatan, dan Bekasi. Pengumpulan Data: Proses pengumpulan data dilaksanakan dari tanggal 24 30 April 2015, melalui wawancara tatap muka (face to face interview). Wawancara menggunakan kuesioner terstruktur (structured interview) terhadap 450 orang responden. Responden adalah pemilih yang telah berusia 17 tahun ke atas atau sudah memenuhi syarat pemilih ketika survei dilakukan. 11/05/2015 2 1

PERSOALAN PALING POKOK YANG TENGAH DIRASAKAN PUBLIK Harga kebutuhan pokok yang mahal 57.1 Harga BBM yang mahal 20.2 Kemacetan 8.2 Susah mencari lapangan kerja Tidak adanya rasa aman 3.1 5.3 Biaya berobat yang mahal 13 1.3 Banjir Lainnya 1.1 2.2 1.3 11/05/2015 3 TINGKAT KEPUASAN PUBLIK TERHADAP KINERJA JOKOWI-JUSUF KALLA 3.1% Puas 31.3% Belum Puas 65.6% 11/05/2015 4 2

EVALUASI PUBLIK TERHADAP KEBIJAKAN STRATEGIS PEMERINTAH (1) Setuju Tidak Setuju 83.6 78.9 90.9 92.0 57,1 57.1 65.6 13.8 17.1 6.2 2.7 4.0 2.9 5.1 2.9 33,6 33.6 25.8 9.3 8.7 Naik-turun harga BBM Impor Beras Kenaikan Tarif Dasar Listrik Kenaikan Harga Gas Reformasi Pajak & Bea Cukai Posisi Tim Sukses di BUMN 11/05/2015 5 EVALUASI PUBLIK TERHADAP PROGRAM UNGGULAN PEMERINTAH (1) Puas Tidak Belum Puas 54.2 64.9 60.2 38.2 22.9 28.9 7.6 12.2 10.9 Kartu Indonesia Sehat Kartu Indonesia Sejahtera Kartu Indonesia Pintar 11/05/2015 6 3

EVALUASI PUBLIK TERHADAP PROGRAM UNGGULAN PEMERINTAH (2) Puas Tidak Belum Puas 72.7 71.3 58.4 33.6 22.9 8.0 15.3 12.0 5.8 Program Beras Murah Program Rumah Murah Program Penurunan Harga Sembako 11/05/2015 7 EVALUASI PUBLIK TERHADAP PROGRAM NAWA CITA Puas Tidak Belum Puas Menghadirkan kembali negara & memberi rasa aman Membangun pemerintahan yang bersih & demokratis 33.1 38.2 59.6 53.8 7.3 8.0 Membangun Indonesia dari pinggiran 34.0 56.2 9.8 Melakukan reformasi sistem & penegakan hukum 29.6 62.2 8.2 Meningkatkan kualitas hidup manusia 32.9 58.0 9.1 Meningkatkan produktivitas rakyat 30.0 59.3 10.7 Mewujudkan kemandirian ekonomi 28.2 60.4 11.3 Melakukan revolusi karakter bangsa 26.7 63.3 10.0 Memperteguh kebhinekaan 34.4 53.8 11.8 11/05/2015 8 4

POLA KOMUNIKASI PEMERINTAH Baik Buruk 52.2 54.2 52.7 46.7 45.8 40.9 46.9 43.6 34.7 39.3 7.6 6.9 9.6 11.1 8.0 Komunikasi dengan KIH Komunikasi dengan PDIP Komunikasi dengan DPR Komunikasi dengan Menteri Komunikasi dengan Masyarakat 11/05/2015 9 EVALUASI PUBLIK TERHADAP BEBERAPA KEMENTRIAN Puas Tidak Puas Kementrian Bidang Perekonomian 26.4 63.1 10.4 Kementrian Bidang Pembangunan Manusia & Kebudayaan 38.9 47.8 13.3 Kementrian Bidang Politik, Hukum dan Keamanan 31.6 56.7 11.8 Kementrian Bidang Kemaritiman 50.0 38.0 12.0 Kementrian (Seskab, Sesneg, Bappenas) 31.8 54.9 13.3 11/05/2015 10 5

PERLU ATAU TIDAKNYA RESHUFFLE KABINET 7% Tidak Perlu 37% Perlu 56% 11/05/2015 11 FAKTOR UTAMA YANG PALING MEMPENGARUHI BERTAHANNYA PEMERINTAH JOKOWI-JK DALAM 5 TAHUN 41.3 16.2 13.6 12.7 8.9 7.3 Faktor dukungan publik Faktor kinerja menteri yang baik Faktor dukungan partai koalisi Faktor ekonomi Faktor dukungan di tingkat global DPR 11/05/2015 12 6

POLA HUBUNGAN ANTARA JOKOWI DAN PDIP 34.4 33.4 32.2 Jokowi sebaiknya menjaga jarak dengan PDIP Jokowi sebaiknya berhubungan baik dengan PDIP 11/05/2015 13 PERSEPSI PUBLIK TERHADAP KEMANDIRIAN PRESIDEN 60.7 26.9 12.4 Jokowi sudah mandiri sebagai presiden Jokowi masih mendapatkan pengaruh dari partai penggusung 11/05/2015 14 7

TINGKAT KEPUASAN BERDASARKAN JENIS KELAMIN, USIA & PENGELUARAN KATEGORI BASELINE PUAS TIDAK PUAS TOTAL JENIS KELAMIN Laki-Laki 50 29.8% 66.2% 4.0% 100.0% Perempuan 50 32.9% 64.9% 2.2% 100.0% USIA Dibawah 19 Tahun 3.3 33.3% 60.0% 6.7% 100.0% 20-29 Tahun 22.4 37.6% 58.4% 4.0% 100.0% 30-39 Tahun 21.6 29.9% 70.1% 0% 100.0% 40-49 Tahun 25.8 34.5% 62.9% 2.6% 100.0% 50 Tahun atau lebih 25.6 23.5% 72.2% 4.3% 100.0% 1.3 33.3% 50.0% 16.7% 100.0% PENGELUARAN Kurang dari Rp 400.000 2.4 63.6% 36.4% 0% 100.0% Rp 400.000 Rp 999.000 8.0 25.0% 72.2% 2.8% 100.0% Rp 1.000.000 Rp 1.499.000 12.7 31.6% 66.7% 1.8% 100.0% Rp 1.500.000 Rp. 1.999.0000 16.0 27.8% 70.8% 1.4% 100.0% Lebih dari Rp 2.000.000 49.6 28.7% 67.3% 4.0% 100.0% 11.3 45.1% 51.0% 3.9% 100.0% 11/05/2015 15 TINGKAT KEPUASAN BERDASARKAN PENDIDIKAN & PEKERJAAN KATEGORI BASELINE PUAS TIDAK PUAS TOTAL PENDIDIKAN Tidak pernah sekolah 1.8 25.0% 75.0% 0% 100.0% Tidak tamat SD 3.3 26.7% 73.3% 0% 100.0% Tamat SD 8.4 28.9% 68.4% 2.6% 100.0% Tamat SLTP 12.7 21.1% 78.9% 0% 100.0% Tamat SLTA 47.3 34.3% 62.9% 2.8% 100.0% Tamat Akademi/diploma 8.2 29.7% 64.9% 5.4% 100.0% Tamat S1 atau lebih tinggi 10.4 27.7% 63.8% 8.5% 100.0% 7.8 42.9% 54.3% 2.9% 100.0% PEKERJAAN Buruh/tukang (kayu, batu) 6.0 25.9% 74.1% 0% 100.0% Ibu rumah tangga 30.0 31.9% 65.9% 2.2% 100.0% Mahasiswa/siswa 4.9 36.4% 59.1% 4.5% 100.0% Pedagang 11.6 28.8% 71.2% 0% 100.0% Pegawai swasta 21.8 32.7% 66.3% 1.0% 100.0% Petani 0.4 0% 100.0% 0% 100.0% PNS/pensiunan 7.8 37.1% 60.0% 2.9% 100.0% Profesional 0.4 0% 50.0% 50.0% 100.0% Purnawirawan TNI/polisi 0.7 0% 100.0% 0% 100.0% Lainnya 7.8 25.7% 68.6% 5.7% 100.0% 11/05/2015 8.7 35.9% 51.3% 12.8% 100.0% 16 8

TINGKAT KEPUASAN BERDASARKAN PENDIDIKAN & PEKERJAAN KATEGORI BASELINE PUAS TIDAK PUAS TOTAL WILAYAH JAKARTA BARAT 13.3 35.0% 61.7% 3.3% 100.0% JAKARTA PUSAT 6.7 16.7% 66.7% 16.7% 100.0% JAKARTA SELATAN 13.3 35.0% 56.7% 8.3% 100.0% JAKARTA TIMUR 15.6 25.7% 74.3% 0% 100.0% JAKARTA UTARA 8.9 37.5% 60.0% 2.5% 100.0% KOTA BOGOR 4.4 35.0% 65.0% 0% 100.0% KOTA DEPOK 8.9 27.5% 72.5% 0% 100.0% KOTA TANGERANG 8.9 27.5% 72.5% 0% 100.0% KOTA TANGERANG SELATAN 6.7 43.3% 53.3% 3.3% 100.0% KOTA BEKASI 13.3 31.7% 68.3% 0% 100.0% SUKU Betawi 26.9 29.8% 67.8% 2.5% 100.0% Batak 4.4 40.0% 60.0% 0% 100.0% Jawa 38.7 30.5% 66.1% 3.4% 100.0% Madura 0.9 0% 100.0% 0% 100.0% Minangkabau 4.9 27.3% 59.1% 13.6% 100.0% Sunda 18.2 36.6% 62.2% 1.2% 100.0% Lainnya 11/05/2015 2.9 30.8% 69.2% 0% 100.0% 17 TEMUAN Enam bulan masa pemerintahan Jokowi-Jusuf Kalla ditandai dengan beberapa hal: 1. Hilangnya kepercayaan publik terhadap pemerintahan yang tampak dari ketidaksetujuan publik terhadap sejumlah kebijakan yang diambil pemerintah, seperti pola penentuan harga BBM, impor beras, kenaikan harga TDL dan gas. Tiga kartu unggulan seperti Kartu Indonesia Sehat, Kartu Indonesia Sejahtera, dan Kartu Indonesia Pintar juga tidak mendapatkan dukungan di hati pemilih. Secara umum, mayoritas pemilih merasa tidak puas dengan kinerja pemerintah melakukan tiga program tersebut. 2. Publik juga meragukan komitmen pemerintah dalam beberapa isu strategis seperti reformasi pajak, menjaga nilai rupiah, pertumbuhan ekonomi, dan peningkatan penerimaan negara dari sektor pajak. Tingkat kepuasan publik secara umum terhadap Presiden dan Wakil Presiden hanya 31.3% dan 65,6% mengaku tidak puas terhadap kinerja pemerintah. 3. Dari segi pola komunikasi dan koordinasi Presiden dengan berbagai lembaga, publik menilai komunikasi dan koordinasi sudah berjalan dengan baik. Namun publik masih melihat komunikasi Presiden dengan masyarakat belum berjalan dengan baik. 4. Evaluasi publik terhadap program-program strategis pemerintah, dan janji-janji kampanye Jokowi-Jusuf Kalla seperti yang tertuang dalam Nawa Cita juga mendapatkan rapor merah dari publik. Ketidakpuasan publik terhadap kinerja pemerintah merata pada semua segmen seperti pendidikan, pendapatan, usia, dan wilayah. 5. Dalam 6 bulan pemerintahan, desakan publik agar presiden segera melakukan reshuffle kabinet terungkap dalam survei sebesar 56% responden. 6. Pemilih masih melihat Jokowi sulit melepaskan pengaruh dari partai penggusung. Menurut pemilih sebaiknya Jokowi menjaga jarak dengan PDIP yang disampaikan oleh 34,4% responden. 11/05/2015 18 9

REKOMENDASI 1. Pemerintah diharapkan dapat menggunakan policy-research oriented sebelum membuat sebuah kebijakan, agar kebijakan yang diputuskan tidak mendapatkan tentangan di masyarakat. 2. Tugas pemerintah setelah terpilih adalah memastikan janji-janji kampanye terlaksana dengan baik. Presiden harus memastikan agar janji kampanyenya dilaksanakan secara baik oleh para menteri 3. Pemerintah dapat mengevaluasi kinerja para menteri yang mendapatkan rapor merah sebagai salah satu cara untuk meningkatkan kinerja para menteri. 4. Sikap Jokowi yang menjaga jarak dengan PDIP akan diapresiasi oleh pemilih. Sebagai Presiden Jokowi diharapkan dapat independen dalam mengambil sebuah keputusan 11/05/2015 19 Terima kasih Hendri Satrio (0816-1930126) @satriohendri 11/05/2015 20 10