Silakan isi identitas Anda berikut ini. Nama : Pekerjaan : L/P : Pendidikan terakhir : Usia :

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Silakan isi identitas Anda berikut ini. Nama : Pekerjaan : L/P : Pendidikan terakhir : Usia :"

Transkripsi

1 Saya adalah mahasiswa Program Bahasa dan Sastra Indonesia yang sedang menyusun skripsi mengenai penelitian terhadap respon iklan kampanye partai politik di televisi, Bapak/Ibu/Saudara/i adalah salah satu dari responden yang terpilih untuk berpartsipasi dalam penelitian tersebut. Atas kesediannya dalam menjawab angket ini, saya mengucapkan banyak terima kasih. Silakan isi identitas Anda berikut ini. Nama : Pekerjaan : L/P : Pendidikan terakhir : Usia : Setelah menyimak iklan berikut, jawablah pertanyaan dengan memberi tanda silang (X) pada jawaban yang sesuai dengan tanggapan Anda terhadap iklan kampanye televisi. Teks Iklan Iklan Partai Hanura 2009, krisis di depan mata. Kenapa harus takut? begitulah kata Wiranto. Beragam krisis telah menempanya menjadi sosok yang tangguh, tak tergoda kekuasaan, menomorsatukan kedaulatan. Wiranto : ABRI mengajak semua pihak agar bersikap tenang. Kini hati nuraninya kembali terpanggil. Wiranto : Ayo, bekerja dengan hati bersama partai Hanura! Lagu: Hanura untuk rakyat Iklan Partai PPRN Jika Anda ingin perubahan, pilih partai nomor 4. Jika Anda ingin kemandirian ekonomi, pilih partai nomor 4. Jika Anda adalah orang yang berani, pilih partai nomor 4. Pilih partai nomor 4, PPRN, karena PPRN adalah partai pilihan orang-orang yang berani mendorong perubahan untuk kemandirian ekonomi dan kedaulatan politik. Partai Peduli Rakyat Nasional, pilihan orang yang berani melakukan perubahan. Iklan Partai Gerindra Saya Prabowo Subianto, dengan gagasan dari partai Gerindra. Ketika sebagian orang Indonesia kehilangan lapangan kerja, pemerintah mengumumkan stimulus 71,3 trilyun rupiah, tapi siapa yang mendapat uangnya. 43 trilyun adalah keringanan pajak bagi orang kaya. 2 ½ trilyun untuk menurunkan bea impor masuk. 10,6 trilyun untuk perusahaan besar. Kurang dari 1 persen yang ditujukan bagi para petani. Bayangkan jika modal 71 trilyun itu untuk petani kecil, nelayan, buruh, dan pedagang pasar tradisional. Lebih baik menanam ladang 7 juta hektar. Jutaan bahan bakar untuk kapal nelayan. Menciptakan 42 juta lapangan kerja baru. Itulah stimulus bagi rakyat. Sebuah gagasan dari partai yang membawa perubahan, Gerindra. Iklan PKPI Pengamen : Jujur itu bukan cuma bicara apa adanya. Anak punk : Jujur itu nggak ngeliat penampilan. Supir taksi : Jujur itu mengembalikan apa yang bukan miliknya. Penjual kain : Jujur itu apa adanya, tidak dilebihkan-lebihkan dan tidak dikurang-kurangkan. Anak SMA : Jujur itu kalau suka ya diomongin. Iya kan, yang? : Jujur itu kata dan perbuatan harus sesuai. Pegawai salon : Jujur itu tidak malu mengakui kesalahan. Prof. Ir. Meutia Hatta Swasono (Ketua PKPI) : Hanya dengan kejujuran kita bisa mengatasi masalah bangsa ini. PKPI Indonesia bersama satu tujuan membangun Indonesia. Contreng nomor tujuh!

2 Iklan PKS Pemilu itu penting, ibarat obat bagi bangsa kita yang sakit-sakitan, makanya kita harus pilih orang dan partai yang benar-benar bagus. Caranya paling gampang lihat track recordnya. Contohnya PKS. Menolak seluruh uang suap, gak pernah terlibat satu pun kasus korupsi, apalagi skandal DPR. Bersih, kan? (suara: tepuk tangan) Siapa pun kita, mau Jawa, Sunda, Aceh, Bugis, Dayak, Tionghoa, Papua, Padang, Banjar, merah, kuning, hijau, biru. Pilih caleg-caleg PKS untuk DPR lebih baik! Iklan PAN Wanda Hamidah : Masa depan ada di tangan kita Eko Patrio : bukan di tangan orang lain Mandra : bukan di tangan para pembuat janji. Ikang Fauzi : Saatnya kita bangkitkan kekuatan sendiri, Adrian Maulana : saatnya ciptakan perubahan, Mandra : karena kita mampu, (semua) : karena kita mampu. Raslina Rasyidin : Untuk perubahan, Wanda Hamidah : pilih PAN Mayla Fayza : nomor sembilan! Derry Drajat : Untuk Indonesia baru, Adrian Maulana : pilih PAN nomor sembilan! : Pilih PAN! Derry Drajat : Pilih PAN! Wanda, Derry, Ikang : Pilih PAN Mandra : nomor sembilan 3x! Sutrisno Bachir (Ketua PAN) : Kita mampu untuk Indonesia baru. (semua) : Apa? Sutrisno Bachir (Ketua PAN) : Pilih PAN nomor sembilan! Iklan Partai Golkar Sampai 2007 kita masih harus impor beras. Tahun 2008 Partai Golkar di DPR dan di pemerintahan berhasil mewujudkan swasembada beras. Tahun ini kita akan ekspor beras. Lagu: Maju bersama Golkar 2 Petani : Untuk hari esok yang lebih baik. Jusuf Kalla (Ketua Umum Partai Golkar) : Terus dukung kami untuk memajukan kesejahteraan bangsa! Maju Bersama Golkar! Iklan PPP Lagu: Di bawah kibaran bendera warna hijau berlambang Ka bah. 1: Assalamu alaikum. 2: Wa alaikumsalam. 1: Tanpa persatuan tidak ada pembangunan. 2: Pembangunan bukan karena kami oleh kami, 3: bukan karena mereka oleh mereka, 4: tapi karena kita oleh kita. (semua) : Untuk Indonesia. Iklan PDIP Tulisan : Kemiskinan masih 35 juta Pemulung sampah : Masih seperti ini, tambah susah. Tulisan : Pengangguran masih jutaan Pencari kerja : Cari kerja tambah susah. Tulisan : Sembako masih tak terjangkau Ibu rumah tangga : Sembako tambah mahal. Ayo, kita lakukan perubahan! PDI Perjuangan satu-satunya partai yang berani kontrak politik mengubah nasib rakyat dengan memperjuangkan sembako murah, menciptakan lapangan kerja, dan meningkatkan kesejahteraan rakyat.

3 1 : Jadi, jangan lupa contreng PDI Perjuangan nomor dua delapan! Iklan Partai Demokrat Tulisan : Pidato Kenegaraan Presiden RI (15 Agustus 2008) SBY : Saya menyampaikan kepada seluruh rakyat Indonesia. Pada tahun ini, kita kembali mencapai swasembada beras. Ini adalah untuk pertama kalinya, sejak masa orde baru. Produksi beras nasional lebih tinggi daripada konsumsi beras kita. Petani A : Penghasilan kami membaik. Petani B : Siapa dulu presidennya? Petani A dan B : SBY Partai Demokrat terus mendukung kebijakan pemerintahan presiden SBY yang berhasil mewujudkan swasembada beras. Pilih Partai Demokrat nomor 31! Mari kita dukung terus! Lanjutkan!

4 1. Seberapa sering Anda menonton iklan kampanye partai politik di televisi? a. sering b. jarang c. tidak pernah 2. Apakah Anda tertarik dengan tema perubahan yang ditawarkan oleh partai baru? a. tertarik b. kurang tertarik c. tidak tertarik 3. Pilih di antara berikut, ajakan dengan tema perubahan mana yang menurut Anda menarik? a. Partai Peduli Rakyat Nasional, pilihan orang yang berani melakukan perubahan. b. Sebuah gagasan dari partai yang membawa perubahan, Gerindra. c. Untuk perubahan, pilih PAN nomor sembilan! d. Ayo, kita lakukan perubahan! 4. Apakah Anda percaya dengan kemampuan partai yang beriklan di televisi tersebut dapat memenuhi janji-janjinya? a. percaya b. kurang percaya c. tidak percaya 5. Apakah Anda percaya pada keberhasilan partai yang dimunculkan dalam iklan? a. percaya b. kurang percaya c. tidak percaya 6. Di antara keberhasilan partai berikut, mana yang Anda percayai? a. Menolak seluruh uang suap, gak pernah terlibat satu pun kasus korupsi, apalagi skandal DPR. b. Tahun 2008 Partai Golkar di DPR dan di pemerintahan berhasil mewujudkan swasembada beras. c. Pada tahun ini, kita kembali mencapai swasembada beras. 7. Apakah penggunaan ajakan dari teks-teks iklan di atas dapat mendorong Anda untuk memilih partai tersebut? a. mendorong b. kurang mendorong c. tidak mendorong 8. Menurut Anda, di antara berikut ini mana yang dapat mendorong Anda untuk memilih partai yang bersangkutan? a. Ayo, bekerja dengan hati bersama partai Hanura! b. Jika Anda ingin perubahan, pilih partai nomor 4! c. Jadi, jangan lupa contreng PDI Perjuangan nomor dua delapan! d. Mari kita dukung terus! 9. Apakah Anda mengerti isi/maksud dari teks iklan di atas? a. mengerti b. kurang mengerti c. tidak mengerti 10. Di antara berikut ini, mana yang lebih Anda pahami atau mengerti maksudnya? a. Itulah stimulus bagi rakyat. b. Hanya dengan kejujuran kita bisa mengatasi masalah bangsa ini. c. Masa depan ada di tangan kita, bukan di tangan orang lain. d. Tanpa persatuan tidak ada pembangunan. 11. Apakah uraian mengenai janji partai berpengaruh terhadap pilihan partai pada Pemilu 2009? 12. Manakah di antara berikut ini yang dapat mempengaruhi pilihan Anda pada Pemilu 2009? a. Hanura untuk rakyat. b. Itulah stimulus bagi rakyat. c. PKPI Indonesia bersama satu tujuan membangun Indonesia. d. Pilih caleg-caleg PKS untuk DPR lebih baik!

5 e. Kita mampu untuk Indonesia baru. 13. Apakah tokoh-tokoh partai yang muncul dalam iklan berpengaruh terhadap pilihan partai pada Pemilu 2009? 14. Di antara tokoh-tokoh yang muncul dalam iklan di atas, mana yang mempengaruhi Anda dalam menentukan pilihan? a. Kenapa harus takut? begitulah kata Wiranto b. Saya Prabowo Subianto, dengan gagasan dari partai Gerindra c. Prof. Ir. Meutia Hatta Swasono (Ketua PKPI) : Hanya dengan kejujuran kita bisa mengatasi masalah bangsa ini. d. Sutrisno Bachir (Ketua PAN) : Kita mampu untuk Indonesia baru. e. Jusuf Kalla (Ketua Umum Partai Golkar) : Terus dukung kami untuk memajukan kesejahteraan bangsa! f. SBY : Saya menyampaikan kepada seluruh rakyat Indonesia. 15. Apakah Anda menyukai partai yang peduli terhadap rakyat kecil? a. menyukai b. kurang menyukai c. tidak menyukai 16. Setelah melihat iklan kampanye di televisi, apakah berpengaruh pada berubahnya pilihan Anda pada Pemilu 2009 kemarin?

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Metode Penelitian Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan secara sistematis, faktual, dan akurat mengenai
