SKRIPSI ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) PROVINSI-PROVINSI DI INDONESIA (METODE KOINTEGRASI) OLEH

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI ANALISIS KAUSALITAS ANTARA UPAH MINIMUM DAN TINGKAT INFLASI DI KOTA MEDAN OLEH. Budianto Siallagan

SKRIPSI ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KETIMPANGAN PEMBANGUNAN EKONOMI ANTAR KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH

ANALISIS PENGARUH KEBIJAKAN INVESTASI TERHADAP PERKEMBANGAN INVESTASI DI SUMATERA UTARA AMIRA MEUTHIA SARI

ANALISIS PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO

MARIA S. W. SITANGGANG

SKRIPSI ANALISIS KINERJA EKONOMI DAERAH KABUPATEN DHARMASRAYA PROVINSI SUMATERA BARAT SEBELUM DAN SESUDAH PEMEKARAN OLEH VARADILA OKAYANDA

SKRIPSI ANALISIS ALOKASI PENGELUARAN PEMERINTAH PADA SEKTOR PUBLIK TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA MEDAN OLEH ROSE LINARTI SIHOMBING

ANALISIS PENGARUH PEMEKARAN WILAYAH INDUK TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT (STUDI KASUS: KABUPATEN ASAHAN) SKRIPSI.

ANALISIS TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT di KABUPATEN NIAS BARAT

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PENGANGGURAN DI KOTA MEDAN

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING INDUSTRI PARIWISATA DI KABUPATEN SAMOSIR OLEH ACKORY NATALIA MALAU

SKRIPSI ANALISIS KETERKAITAN PRODUKTVITAS PERTANIAN DAN IMPOR BERAS DI INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS KAUSALITAS DAN KOINTEGRASI ANTARA TINGKAT SUKU BUNGA BANK INDONESIA (BI RATE) DENGAN SUKU BUNGA BANK AMERIKA SERIKAT (THE FED) OLEH

ANALISIS DAMPAK REALISASI APBD TERHADAP PENINGKATAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KOTA BINJAI SKRIPSI. Diajukan oleh :

SKRIPSI ANALISIS PERMINTAAN UANG ELEKTRONIK (E-MONEY) TERHADAP VELOCITY OF MONEY (PERPUTARAN UANG) DI INDONESIA OLEH TRITOGUNA SILITONGA

ANALISIS KAUSALITAS PENGELUARAN PENDIDIKAN DAN PERTUMBUHAN EKONOMI SUMATERA UTARA. SKRIPSI Diajukan Oleh: DONI DAMANIK EKONOMI PEMBANGUNAN

SKRIPSI ANALISIS INDUSTRI MANUFAKTUR DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH LAMHOT MANURUNG

SKRIPSI ANALISIS VALUE ADDED SEBAGAI INDIKATOR INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PERBANKAN DI INDONESIA OLEH : HERIAMAN HARIANJA

SKRIPSI ANALISIS KAUSALITAS ANTARA RISIKO KREDIT DAN RISIKO LIKUIDITAS PADA BANK BUMN PERIODE OLEH TUNGGUL PATAR NAIBAHO

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH DANA OTONOMI KHUSUS TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) PROVINSI ACEH OLEH. Andrika Sembiring

SKRIPSI ANALISIS EVALUASI KINERJA PEMBANGUNAN EKONOMI KABUPATEN / KOTA PEMEKARAN DI SUMATERA UTARA. Diajukan oleh : KIKI RISKI RAMADHANI

SKRIPSI OLEH: ARTINA GANGGA SITOMPUL

SKRIPSI ANALISIS PENGEMBANGAN EKONOMI KREATIF DI KABUPATEN DELI SERDANG (STUDI KASUS: KERAJINAN TANGAN) OLEH. Deliana Rehulina Barus

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH PENGUMUMAN BOND RATING TERHADAP HARGA SAHAM DAN VOLUME PERDAGANGAN

SKRIPSI ANALISIS KEBIJAKAN PENGEMBANGAN INDUSTRI KREATIF DI KOTA MEDAN OLEH RIZKI AMALIA TAMBUNAN

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT NELAYAN DI KOTA SIBOLGA OLEH DENNIS ANDERSEN HUTAGALUNG

SKRIPSI ANALISIS KOMPARATIF DAYA SAING INDUSTRI MANUFAKTUR DI ASEAN OLEH. Fitria Sulistiani

PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA HOMEINDUSTRYMAKANAN DAN MINUMAN DI KOTA BINJAI OLEH FADHLUN WIRIZKHO MUHAROMA

SKRIPSI ANALISIS KETIMPANGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DAN TINGKAT KESEJAHTERAAN DI KECAMATAN MEDAN DELI OLEH. Fahmi Husaini

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING INVESTASI DI KOTA PEMATANGSIANTAR OLEH RUTH KARUNIA

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING INVESTASI DI KOTA PEMATANG SIANTAR OLEH AHMAD PAPIN HERDIAN

SKRIPSI PENGARUH SISTEM PEMBAYARAN NON TUNAI TERHADAP STABILITAS MONETER DI INDONESIA OLEH. Roni Marice Br Sembiring

ANALISIS PENAWARAN DAN PERMINTAAN KREDIT INVESTASI DI INDONESIA AGUSTIO FERDINAND

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERKEMBANGAN FUNGSI INTERMEDIASI PERBANKAN SYARIAH DI SUMATERA UTARA OLEH ILMA AULIA BERKATI

SKRIPSI. ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROFITABILITAS PERBANKAN (Studi Empiris Bank Pembangunan Daerah Periode ) OLEH

SKRIPSI PENGARUH MEA 2015 TERHADAP INTEGRASI EKONOMI PADA SISTEM PERDAGANGAN DI INDONESIA OLEH : MUTIARA PRATIWI

ANALISIS PENGARUH TINGKAT PENDIDIKAN, TINGKAT KESEHATAN DAN INVESTASI TERHADAP PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA DI KOTA MEDAN SKRIPSI.

SKRIPSI ANALISIS ELASTISITAS PERMINTAAN TERHADAP KREDIT KONSUMSI DI SUMATERA UTARA OLEH PAULINA PUTRI A. HUTAGALUNG

SKRIPSI. ANALISIS TINGKAT PENDAPATAN SUPIR TAKSI DI KOTA MEDAN (studi komparatif: sebelum dan sesudah bandara pindah) OLEH YOGI SYAHPUTRA

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KEBERADAAN KAWASAN INDUSTRI MEDAN (KIM) BELAWAN TERHADAP TINGKAT KESEJAHTERAAN MASYARAKAT SEKITAR KIM BELAWAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS KETIMPANGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DAN TINGKAT KESEJAHTERAAN DI KECAMATAN HAMPARAN PERAK

INTERAKSI KEBIJAKAN FISKAL DAN MONETER DI INDONESIA DENGAN PENERAPAN METODE VECTOR AUTO REGRESSION SOFYAN HUSEIN LUBIS

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KESEJAHTERAAN NELAYAN DI KAMPUNG NELAYAN SEBERANG KECAMATAN MEDAN BELAWAN OLEH IRA LUJIANTI PRAYITNO

SKRIPSI ANALISIS POTENSI PARIWISATA KABUPATEN KARO OLEH : ARSINTA SEBDA BR S

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH TRANSAKSI NON TUNAI TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA OLEH DIO NANDO HASIBUAN

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KEMISKINAN DAN TINGKAT KETIMPANGAN DISTRIBUSI PENDAPATAN DI KOTA MEDAN OLEH PRADISA ASPRIANTI PUTRI

SKRIPSI PENGARUH PENINGKATAN INFRASTRUKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI KOTA SIBOLGA OLEH. Harry Kurniadi Atmaja

EFEKTIFITAS DAN RELEVANSI KINERJA PEMBANGUNAN KOTA MEDAN TERHADAP SUMATERA UTARA SKRIPSI. Diajukan oleh : Muhamad Fahrul. Ekonomi Pembangunan

SKRIPSI ANALISIS PARTISIPASI MASYARAKAT PADA PEMBANGUNAN SANITASI AIR BERSIH MELALUI PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PERDESAAN

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT KEPERCAYAAN PENGUSAHA UKM KOTA MEDAN TERHADAP PERUSAHAAN LEASING. (Studi Kasus Pengusaha Makanan & Minuman) OLEH

SKRIPSI ANALISIS EFISIENSI PERBANKAN MENGGUNAKAN METODE DEA (STUDI KASUS BANK SUMUT DAN BANK MESTIKA) OLEH: MELKY P.R. SINULINGGA

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK PEMBAYARAN NON TUNAI TERHADAP JUMLAH UANG BEREDAR DI INDONESIA OLEH LASONDY ISTANTO S

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK MERGER DAN AKUISISI TERHADAP ABNORMAL RETURN DAN KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI PENGARUH BELANJA APBD BIDANG INFRASTRUKTUR, PENDIDIKAN DAN KESEHATAN TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PREFERENSI DAN AKSESIBILITAS MASYARAKAT DALAM PENGGUNAAN PEMBAYARAN NON TUNAI DI KOTA MEDAN OLEH

SKRIPSI ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) DI PERDANGAN KECAMATAN BANDAR (STUDI KASUS : DEBITUR BANK MESTIKA) OLEH

SKRIPSI OLEH YUANDITA CAHYA CAMILA PASARIBU

SKRIPSI. Analisis Pengaruh BI Rate dan Jumlah Uang Beredar (JUB) terhadap Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Grescilia Sianturi

SKRIPSI OLEH POLTAK ARJUN SITUMORANG

SKRIPSI OLEH KRISNA MURTY PROGRAM STUDI STRATA 1 EKONOMI PEMBANGUNAN DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

SKRIPSI ANALISIS DAMPAK KENAIKAN BBM TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN NELAYAN DI KECAMATAN MEDAN BELAWAN OLEH : BIRMANTA GINTING

SKRIPSI ANALISIS PERAN PERBANKAN DALAM MENGGERAKAN SEKTOR EKONOMI UNGGULAN DI SUMATERA UTARA OLEH MUHAMMAD IQBAL KHOIRUL UMAM

ANALISIS HUBUNGAN TIMBAL BALIK ANTARA TINGKAT INFLASI DENGAN TINGKAT PENGANGGURAN DI INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS PERMINTAAN UANG GIRAL DI INDONESIAMETODE VECTOR AUTOREGRESSION (VAR) OLEH: TEKLA MONIKA HALOHO

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENURUNAN FERTILITAS DI SUMATERA UTARA

SKRIPSI ANALISIS DAYA SAING USAHA EKONOMI KREATIF DI KOTA MEDAN. Oleh IRPAN WINARDI

SKRIPSI OLEH YOLITA DEPARTEMEN UNIVERSI MEDAN. Universitas Sumatera Utara

SKRIPSI ANALISIS EFEKTIVITAS TRANSMISI KEBIJAKAN MONETER GANDA DI INDONESIA OLEH INGRIT MAGDALENA

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH ASSET GROWTH

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT KABUPATEN TAPANULI UTARA TERHADAP PENGGUNAAN PEMBAYARAN NON TUNAI OLEH YONGKIKI ALEXANDER PASARIBU

SKRIPSI ANALISIS TRANSFORMASI STRUKTURAL PEREKONOMIAN DI KOTA PEMATANG SIANTAR OLEH. Ahmad Irsyah

SKRIPSI ANALISIS HUBUNGAN KEPEMILIKAN INSIDER DENGAN FUND RETURN, FUND TURN OVER, DAN FUND TAX COST REKSA DANA SAHAM PERIODE OLEH

SKRIPSI ANALISIS PERMINTAAN UANG KUASI DI INDONESIA OLEH BETHESDA ELIZABETH

SKRIPSI ANALISIS PERAMALAN EKSPOR INDONESIA PASCA KRISIS KEUANGAN EROPA DAN GLOBAL TAHUN 2008 DENGAN METODE DEKOMPOSISI OLEH

SKRIPSI ANALISIS POLA KONSUMSI MASYARAKAT KOTA MEDAN OLEH TULUS PANE

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH PEMADAMAN LISTRIK SECARA BERKALA OLEH PLN TERHADAP KEGIATAN USAHA MIKRO DI KECAMATAN MEDAN BARU

PROPOSAL SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP PRODUK DAN PELAYANAN PERBANKAN DI KOTA PADANGSIDEMPUAN OLEH RININTA RIZKI

ANALISIS TINGKAT PENGANGGURAN TERBUKA DI INDONESIA

SKRIPSI MODEL PERSAMAAN SIMULTAN ANTARA CAPITAL REQUIREMENTS DAN PRILAKU RISIKO PADA BANK YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH AYU RAHMADANI

SKRIPSI ANALISIS RESPON MASYARAKAT KOTA MEDAN TERHADAP IMPELEMENTASI NILAI-NILAI ISLAM DAN PELAYANAN PADA RUMAH SAKIT ISLAM MALAHAYATI OLEH

SKRIPSI. ANALISIS MINAT MASYARAKAT TERHADAP JUAL BELI EMAS DI PEGADAIAN SYARIAH (Studi Penelitian Pegadaian Syariah Cabang Setia Budi Medan) OLEH:

SKRIPSI PROSPEK PENGEMBANGAN INDUSTRI KECIL KERAJINAN BAMBU DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN MASYARAKAT DI KOTA BINJAI OLEH INDRIANI BR GINTING

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT FERTILITAS PADA PEKERJA WANITA DI KOTA LHOKSEUMAWE OLEH FITRIANA PUTRI

SKRIPSI ANALISIS MEKANISME TRANSMISI KEBIJAKAN MONETER DI INDONESIA: PEMODELAN MUNDELL-FLEMING OLEH TONGKU AHMAD HUSEIN DAULAY

SKRIPSI ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP FASILITAS SMS BANKING DI KOTA MEDAN OLEH NUR FITRAH MUTTAQIN

SKRIPSI PENGARUH DAU, PAD, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN JUMLAH PENDUDUK TERHADAP BELANJA DAERAH KABUPATEN/KOTA SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI PENGUKURAN KINERJA BERDASARKAN BALANCED SCORECARD PADA PT. BPR NBP SETIA BUDI OLEH. Pasca Aprilani Sihombing

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN TARIF IMPOR BAWANG MERAH TERHADAP JUMLAH PRODUKTIVITAS BAWANG MERAH DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH

SKRIPSI ANALISIS PEMBENTUKAN PORTOFOLIO SAHAM OPTIMAL MENGGUNAKAN SINGLE INDEX MODEL PADA SAHAM-SAHAM PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TRANSAKSI BERJALAN INDONESIA PERIODE OLEH RAMADHANI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FERTILITAS DI INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS PENGARUH TRANSAKSI ALAT PEMBAYARAN DENGAN MENGGUNAKAN KARTU (APMK) TERHADAP PERPUTARAN UANG DI INDONESIA OLEH

SKRIPSI ANALISIS PROSPEK EKSPOR INDUSTRI KREATIF DALAM MENINGKATKAN PEREKONOMIAN INDONESIA

SKRIPSI ANALISIS DETERMINAN KETAHANAN PANGAN DI KOTA TEBING TINGGI OLEH. Mutiara Sari Lubis

SKRIPSI ANALISIS KLASTER INDUSTRSI KARET DI PROVINSI SUMATERA UTARA OLEH DINA ALFIRA LUBIS

DAMPAK KEBIJAKAN LOAN TO VALUE TERHADAP PERMINTAAN PROPERTI DI KOTA PEMATANGSIANTAR

SKRIPSI ANALISIS KEMAMPUAN KEUANGAN DAERAH DI KABUPATEN/KOTA DI SUMATERA UTARA OLEH. Ris Ulina Dewi Sartika Purba

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PENDUDUK USIA PRODUKTIF DESA UNTUK BERPARTISIPASI DI KEGIATAN EKONOMI NON PERTANIAN

SKRIPSI OLEH ARYO AFIEF PALEGO

SKRIPSI ANALISIS PERBANDINGAN TINGKAT EFISIENSI ANTARA BPR SYARIAH DENGAN BPR KONVENSIONAL DI INDONESIA DENGAN METODE DATA ENVELOPMENT ANALYSIS (DEA)

Transkripsi:

SKRIPSI ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) PROVINSI-PROVINSI DI INDONESIA (METODE KOINTEGRASI) OLEH EKA PRATIWI LUMBANTORUAN 100501052 DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013 1

ABSTRAK ANALISIS PERTUMBUHAN EKONOMI DAN INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (IPM) PROVINSI-PROVINSI DI INDONESIA (METODE KOINTEGRASI) Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat pola dan hubungan jangka panjang antara pertumbuhan ekonomi dan indeks pembangunan manusia (IPM) provinsi-provinsi di Indonesia selama periode 2004-2011. Penelitian ini menggunakan metode Klassen Typology untuk melihat pola hubungan dan metode Cointegration test untuk melihat hubungan jangka panjang dengan bantuan program Eviews 7. Hasil penelitian dengan metode Klassen Typology menunjukkan ada 3 provinsi yang masuk kategori daerah cepat maju dan cepat tumbuh (kuadran I). Untuk kategori daerah yang berkembang cepat (kuadran II) sebanyak 17 provinsi dan masuk kategori daerah maju tetapi tertekan (kuadran III) sebanyak 10 provinsi. Sedangkan daerah yang masuk kategori relatif tertinggal (kuadran IV) sebanyak 3 provinsi. Sementara itu, dari hasil uji kointegrasi menunjukkan adanya hubungan keseimbangan jangka panjang antara Pertumbuhan Ekonomi dan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) provinsi-provinsi di Indonesia. Kata Kunci: Klassen Typology, Cointegration test, Pertumbuhan Ekonomi, Indeks Pembangunan Manusia. i

ABSTRACT ANALYSIS OF ECONOMIC GROWTH AND HUMAN DEVELOPMENT INDEX (HDI) PROVINCES IN INDONESIA (METHOD OF COINTEGRATION) The purpose of this study is to see patterns and long-term relationship between economic growth and human development index (HDI) provinces in Indonesia during the period 2004-2011. This study uses Klassen Typology to see the patterns and Cointegration test method to see the long-term relationship by using Eviews 7. The results showed that by using Klassen Typology, there are 3 provinces in the category of fast forward and fast growing (quadrant I). For the category of fast growing area (quadrant II) there are 17 provinces and regions in the category of advanced but depressed (quadrant III) by 10 provinces. For the category of relatively underdeveloped (quadrant IV) there are 3 provinces. Meanwhile, the results of cointegration test showed a long-term equilibrium relationship between Economic Growth and Human Development Index (HDI) in the Indonesian provinces. Keywords: Klassen Typology, Cointegration test, Economic Growth, Human Development Index. ii

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat dan rahmatnya yang memberikan kesempatan untuk menjalani masa perkuliahan hingga tahapan penyelesaian skripsi seperti sekarang ini di Fakultas Ekonomi. Penulisan skripsi ini diberikan judul Analisis Pertumbuhan Ekonomi dan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Provinsi-Provinsi di Indonesia (Metode Kointegrasi). Penulisan ini didasari ketertarikan terhadap hubungan antara pertumbuhan ekonomi dan indeks pembangunan yang terjadi di 33 provinsi di Indonesia, serta sebagai salah satu unsur penting dalam pemenuhan nilai-nilai tugas dalam mencapai gelar Sarjana Ekonomi dari Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Pada kesempatan yang berbahagia ini, tidak lupa penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, yaitu kepada: 1. Almarhum Ayah tercinta Drs. Altur Lumbantoruan dan Ibu tersayang Mawar br. Simanjuntak serta ketiga kakak penulis yaitu Rery Lumbantoruan, Ivo Lumbantoruan, Nova Lumbantoruan dan abang Robless Lumbantoruan yang terus mendukung penulis dalam menyelesaikan perkuliahan dan skripsi ini. 2. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec.Ac,Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi. 3. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec selaku Ketua Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bapak Drs. iii

Syahrir Hakim Nasution, M.Si selaku Sekretaris Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi. 4. Bapak Dr. Irsyad, SE, M.Soc.Sc, Ph.D selaku Ketua Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bapak Paidi Hidayat, SE. M.Si selaku Sekretaris Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi sekaligus sebagai dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu dalam memberikan masukan, saran, dan bimbingan yang baik kepada penulis dari awal hingga selesainya penulisan skripsi ini. 5. Bapak Drs. Syahrir Hakim Nasution, M.Si selaku dosen wali yang telah memberikan bimbingan selama masa perkuliahan penulis. 6. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec dan Bapak Dr. Rujiman, MA selaku dosen pembanding yang telah memberikan masukan dan saran yang baik kepada penulis. 7. Seluruh teman-teman dan pihak yang telah banyak membantu baik secara langsung maupun tidak langsung dalam penyusunan skripsi ini. Akhir kata, penulis sangat menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih sangat jauh dari kesempurnaan, untuk itu penulis sangat mengharapkan segala kritikan dan saran yang bersifat membangun agar bisa lebih baik lagi di kesempatan yang akan datang. Medan, Maret 2014 Penulis Eka Pratiwi Lumbantoruan NIM. 100501052 iv

DAFTAR ISI ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR LAMPIRAN... Halaman i ii iii v vii viii ix BAB I BAB II BAB III PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Perumusan Masalah... 4 1.3 Tujuan Penelitian... 4 1.4 Manfaat Penelitian... 4 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pertumbuhan Ekonomi... 6 2.1.1 Pengertian Pertumbuhan Ekonomi... 6 2.1.2 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan Ekonomi... 7 2.2 Indeks Pembangunan Manusia (Human Development Index)... 9 2.2.1 Defenisi Indeks Pembangunan Manusia... 9 2.3 Pertumbuhan Ekonomi dan Pembangunan Manusia... 11 2.3.1 Pengaruh Pertumbuhan Ekonomi Terhadap Pembangunan Manusia... 11 2.3.2 Pengaruh Pembangunan Manusia Terhadap Pertumbuhan Ekonomi... 12 2.4 Penelitian Sebelumnya... 14 2.5 Kerangka Konseptual... 15 2.6 Hipotesis Penelitian... 16 METODE PENELITIAN 3.1 Ruang Lingkup Penelitian... 17 3.2 Jenis dan Sumber Data... 17 3.3 Metode Analisis... 18 3.3.1 Tipologi Klassen (Klassen Typology)... 18 3.3.2 Uji Akar Unit (Unit Root test)... 19 3.3.3 Uji Kointegrasi (Cointegration test)... 21 3.4 Defenisi Operasional... 22 v

BAB IV BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Wilayah Indonesia... 23 4.1.1 Keadaan Geografis... 23 4.1.2 Keadaan Demografi... 24 4.2 Kondisi Perekonomian Indonesia... 27 4.3 Perkembangan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia... 29 4.4 Perkembangan Indeks Pembangunan Manusia Indonesia... 33 4.5 Klasifikasi Daerah menurut Analisis Tipologi Klassen... 38 4.6 Hubungan Antara Pertumbuhan Ekonomi dan Indeks Pembangunan Manusia... 41 4.7 Analisis Data... 42 4.7.1 Hasil Uji Akar Unit... 42 4.7.2 Hasil Uji Kointegrasi... 44 PENUTUP 5.1 Kesimpulan... 46 5.2 Saran... 47 DAFTAR PUSTAKA... 48 LAMPIRAN... 52 vi

DAFTAR TABEL No. Tabel Judul Halaman 3.1 Klasifikasi Daerah Menurut Analisis Klassen Tipologi... 19 4.1 Jumlah Penduduk Provinsi-Provinsi di Indonesia... 26 4.2 Nilai PDB Menurut Lapangan Usaha Tahun 2009-2011, Laju Pertumbuhan dan Sumber Pertumbuhan Tahun 2011....... 27 4.3 PDRB Atas Dasar Harga Konstan Tahun 2007-2011... 32 4.4 IPM 33 Provinsi di Indonesia Tahun 2004-2011. 34 4.5 Rata-Rata PDRB Per Kapita dan Pertumbuhan Ekonomi 33 Provinsi Indonesia Atas Dasar Harga Konstan 2000 Tahun 2005-2008... 38 4.6 Hasil Uji Akar Unit Variabel PertumbuhanEkonomi... 43 4.7 Hasil Uji Akar Unit Variabel Indeks Pembangunan Manusia (IPM)... 43 4.8 HasilUji Kointegrasi antara Pertumbuhan Ekonomi dan IPM... 45 vii

DAFTAR GAMBAR No. Gambar Judul Halaman 2.1 Kerangka Pemikiran Konseptual... 16 4.1 Grafik Perkembangan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) di Indonesia Tahun 2000-2009... 37 4.2 Klasifikasi Tipologi Klassen... 39 viii

DAFTAR LAMPIRAN No. Lampiran Judul Halaman 1 ProdukDomestik Regional BrutoAtasDasarHarga Konstan 2000 MenurutProvinsi2004-2011... 52 2 PDRB Per Kapita dan Pertumbuhan Ekonomi 33 provinsi Indonesia AtasDasar Harga Konstan 2000 Tahun 2005-2008... 54 3 Hubungan Pertumbuhan Ekonomi dan IPM Provinsi- Provinsi di Indonesia Periode 2004-2011... 56 4 UjiAkar Unit VariabelPertumbuhan Ekonomi... 57 5 Uji Akar Unit Variabel Indeks Pembangunan Manusia... 59 6 Uji Kointegrasi antara Pertumbuhan Ekonomi dan Indeks Pembangunan Manusia... 61 ix