SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. 1. Latar Belakang. makalah perencanaan Sdm

MODUL PERKULIAHAN. Aspek Pengorganisasian SDM Dalam Bisnis. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

PERENCANAAN SDM. Job Analysis/Analisa Pekerjaan 9/22/2011. Tujuan Instruksional Khusus

Perencanaan Sumber Daya Manusia

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA UNIT BISNIS KOPERASI KARYAWAN STIE KESATUAN

Perencanaan Sumber Daya Manusia

Materi 9 Organizing: Manajemen Sumber Daya Manusia

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Manajemen Sumber Daya Manusia

Panduan wawancara Perencanaan Sumber Daya Manusia

Pertanyaan Kelompok 2:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pasal 1 ayat 9 UU No. 13 Tahun 2003 Ketenagakerjaan,

BAB II KAJIAN PUSTAKA, RERANGKA PEMIKIRAN DAN HIPOTESIS. a. Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

Pengadaan Karyawan. Triwahyono SE.MM. Modul ke: Fakultas EKONOMI. Program Studi Manajemen.

SISTEM INFORMASI SDM. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

Nova Yanti Maleha, SE, M.Si 19/09/2016 1

KONSEP SI LANJUT. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

Konsep dan Peran Perencanaan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia

PERENCANAAN SUMBERDAYA MANUSIA LINGKUP BALAI BESAR PERBENIHAN DAN PROTEKSI TANAMAN PERKEBUNAN (BBPPTP) SURABAYA. Oleh : Yayuk Badriyati,SP

BAB III PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA

Oleh: Roswaty,SE.MSi

KONSEP SI LANJUT. WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

BAB III PELAKSANAAN MAGANG. Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta pada unit CPM (Corporate

BAB I PENDAHULUAN. tujuan yang hendak di capainya guna memajukan perusahaan, organisasi dan

Sistem Informasi Sumber Daya Manusia (SISDM/HRIS)

Sistem Informasi Sumber Daya Manusia. Ign.F.Bayu Andoro.S, M.Kom

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. perusahaan, karena suatu aktivitas perusahaan dalam mencapai tujuannya yaitu

BAB I KONVENSIONAL MANAJEMEN, PERENCANAAN, SUMBER DAYA MANUSIA

KONSEP DAN PERAN PERENCANAAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

MANAJEMEN OPERASIONAL

BAB I PENDAHULUAN. Perubahan- perubahan mendasar, baik yang terjadi secara nasional maupun

BAB III FUNGSI PENGADAAN ANALISA JABATAN

Universitas Gunadarma Magister Sistem Informasi Bisnis. Rancangan Proyek SIM SDM Profesional

LOGO TIP FTP - UB

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, Software

MAKALAH MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

TUGAS AKHIR METODE PENGAWASAN BAGIAN SUMBER DAYA MANUSIA PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH SUMATERA BARAT CABANG BUKITTINGGI

BAB I PENDAHULUAN. Manajemen menjadi semakin penting seiring dengan perkembangan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010

BAB I PENDAHULUAN. hidup masyarakat zaman dulu. Terlihat dari cara berpakaian baju muslim dulu

2015 HUBUNGAN PELATIHAN DAN PENGEMBANGAN KARIER DENGAN MOTIVASI KERJA KARYAWAN DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA BARAT

BAB 2 KAJIAN PUSTAKA, KERANGKA PEMIKIRAN, DAN HIPOTESIS. (MSDM), perlu diungkap tentang pengertian manajemen itu sendiri.

PENGANTAR MANAJEMEN Materi 9 Organizing/Pengorganisasian: Manajemen Sumber Daya Manusia Viraguna Bagoes Oka, M Finc Dharma Iswara Bagoes Oka, M Finc

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Sumber daya Manusia (SDM) merupakan salah satu faktor yang sangat

BAB II KAJIAN TEORI. perilakunya di masa lampau (Bandura, 1977). memiliki kinerja di bawah tingkat kemampuan aktualnya dan mengabaikan

BAB I PENDAHULUAN. macam aspek dan merumuskan strategi dalam menghadapi perubahan yang terjadi di

Manajemen Sumber Daya Manusia

BAB 1 PENDAHULUAN. Dalam kegiatan promosi jabatan karyawan tidak dapat terlepas dari adanya

Kewirausahaan. Firdaus,S.Kom,M.Kom. Minggu, 19 Maret

BAB 2 PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA

PENGARUH KOMPENSASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA PERUSAHAAN MEUBEL CV. MUGIHARJO BOYOLALI

Tugas Ujian Akhir Triwulan Mata Kuliah Sistem Informasi Manajemen PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

Analisa Kebutuhan Sumber Daya Manusia Modul ke:

09/04/2013. Perencanaan adalah proses pemilihan dan penetapan tujuan, strategi, metode, anggaran dan standar (tolok ukur) keberhasilan suatu kegiatan.

BAB II LANDASAN TEORI Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia. Pengembangan Sumber daya Manusia:2004) sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN. tujuan perusahaan karena masalah yang akhirnya menentukan dan. memprediksikan keberhasilan atau kegagalan suatu kebijakan, strategi

BAB 1 PENDAHULUAN. Sumber daya manusia (SDM) merupakan perencana dan pelaku aktif dari setiap

Objek Pembelajaran. Objek Pembelajaran. Pertemuan 2 Klasifikasi Sistem Informasi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Pasal 1 ayat 9 UU No. 13 Tahun 2003 Ketenagakerjaan,

(Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia, Ruang lingkup dan Fungsi MSDM) Fauzie Rahman

Fakultas Komunikasi dan Bisnis Inspiring Creative Innovation. Audit SDM & HRIS

BAB 1 PENDAHULUAN. mereka dalam menjalankan aktivitas-aktivitas seperti dalam dunia perkuliahan,

BAB I LATAR BELAKANG KULIAH KERJA LAPANGAN. kinerja yang baik dari masing-masing karyawan dalam

BAB I PENDAHULUAN. dalam memberikan penilaian terhadap pekerjaan seseorang dalam sebuah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perubahan sosial, politik, regulasi, dan peta persaingan telah

BAB II KAJIAN TEORI. berkesinambungan agar pengembangan dapat dilaksanakan dengan baik, harus lebih

BAB I PENDAHULUAN menjadi Rp 335 triliun di tahun Perkembangan lain yang menarik dari

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi telah muncul sebagai fenomena baru yang dilahirkan oleh

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Stefanus&Saputra (2010)

Pengertian Rekruitmen Sumber Rekruitmen Pegawai Metode Rekruitmen Permasalahan dalam Rekruitmen

PERTEMUAN 4 KONSEP SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PROGRAM STUDI S1 - MANAJEMEN STIE BINA BANGSA

HUMAN RESOURCES PLANNING PROCESS (Proses Perencanaan Sumber Daya Manusia)

I. SISTEM BISNIS ENTERPRISE

BAB II BAHAN RUJUKAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Analisis dan Desain Jabatan

BAB II LANDASAN TEORI. 2.1 Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia. penulis mengemukakan beberapa definisi dari beberapa ahli yaitu :

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan suatu lembaga kearah yang lebih baik merupakan. Dan keinginan setiap individu yang berada di dalam lembaga tersebut,

LAMPIRAN. Universitas Sumatera Utara

Tugas ini disusun untuk memenuhi Matakuliah Manajemen Sumber Daya Manusia. Oleh: Detyani Putri Asyafri ( )

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB IV PEMBAHASAN. Ruang lingkup audit operasional atas fungsi Sumber Daya Manusia pada PT.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

LAMPIRAN 1 Pertanyaan Interview Kebijakan umum 1. Apakah Perusahaan memiliki struktur organisasi? ya perusahaan sudah memiliki sruktur organisasi 2.

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI SDM WAHYU PRATAMA, S.Kom., MMSI.

PERTEMUAN 2 SI SDM Subsistem Penelitian & Perencanaan SDM Pengertian dan Penelitian SDM. Contoh Proyek Penelitian. Perencanaan SDM. Analisis / Evaluasi Pekerjaan dan Desain Pekerjaan.

Pengertian dan Penelitian SDM Sumber Daya Manusia (SDM) dalam konteks bisnis adalah orang yang bekerja dalam suatu organisasi (karyawan). SDM merupakan aset yang paling berharga dalam perusahaan. Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) didasari pada suatu konsep bahwa setiap karyawan adalah manusia, bukan mesin, dan bukan semata-mata menjadi sumber daya bisnis. MSDM berkaitan dengan kebijakan dan praktek-praktek yang perlu dilaksanakan oleh manajer. Penelitian SDM dapat didefinisikan sebagai semua kegiatan yang melibatkan proses perancangan, pengumpulan, penganalisisan dan pelaporan informasi. Tujuan Penelitian SDM adalah memperbaiki pembuatan keputusan yang berkaitan dengan pengidentifikasian, pemecahan masalah dan penentuan peluang dalam SDM.

Pengertian dan Penelitian SDM selanjutnya Penelitian SDM diharapkan memberikan informasi berkualitas sebagai alat bantu pengambilan keputusan. Informasi dikatakan berkualitas jika memenuhi kriteria seperti relevan, akurat, reliable, valid dan aktual yang berguna bagi manajemen. Relevan, informasi yang disediakan berhubungan dengan masalah penelitian SDM. Akurat, tingkat atau derajat ketepatan informasi yang diberikan. Reliable, informasi tersebut dapat diandalkan/dipercaya kebenarannya. Valid, informasi tersebut memiliki kekonsistenan. Aktual, informasi masih baru/tidak ketinggalan zaman, sehingga masih sesuai dengan konteks waktu saat keputusan akan dibuat. [1]

Pengertian dan Penelitian SDM selanjutnya Penelitian SDM berfungsi untuk mengumpulkan data melalui proyek penelitian khusus seperti Penelitian Suksesi (Succession Study), Analisis dan Evaluasi Jabatan (Job Analysis and Evaluation) serta Penelitian Keluhan (Grievance Studies). Penelitian Suksesi (Succession Study), untuk mengidentifikasi orangorang dalam perusahaan yang merupakan calon posisi yang akan tersedia. Analisis dan Evaluasi Jabatan (Job Analysis and Evaluation), mempelajari setiap jabatan dalam suatu area untuk menentukan lingkup dan mengidentifikasikan pengetahuan dan keahlian yang diperlukan. Penelitian Keluhan (Grievance Studies), membuat tindak lanjut atas keluhan yang disampaikan oleh pegawai untuk berbagai alasan.

Contoh Proyek Penelitian Penelitian Suksesi (Succession Study) Seorang Kepala Departemen akan pensiun dan manajemen puncak ingin mengetahui siapa yang dapat dipertimbangkan untuk dipromosikan ke jabatan itu. Analisis dan Evaluasi Jabatan (Job Analysis and Evaluation) Pimpinan perushaaan mengidentifikasi jabatan apa saja yang diperlukan untuk meningkatkan profitabilitas perusahaan sehingga semua posisi di perusahaan tersebut diisi oleh SDM yang tepat. Penelitian Keluhan (Grievance Studies) Pemberian fasilitas yang sesuai kepada karyawan yang membutuhkan fasilitas tersebut untuk menunjang pekerjaannya. [2] [3] [4]

Perencanaan SDM Andrew E. Sikula (1981:145) mengemukakan bahwa Perencanaan sumber daya manusia atau perencanaan tenaga kerja didefinisikan sebagai proses menentukan kebutuhan tenaga kerja dan berarti mempertemukan kebutuhan tersebut agar pelaksanaannya berinteraksi dengan rencana organisasi. George Milkovich dan Paul C. Nystrom (Dale Yoder, 1981:173) mendefinisikan bahwa Perencanaan tenaga kerja adalah proses peramalan, pengembangan, pengimplementasian dan pengontrolan yang menjamin perusahaan mempunyai kesesuaian jumlah pegawai, penempatan pegawai secara benar, waktu yang tepat, yang secara otomatis lebih bermanfaat. Perencanaan SDM merupakan proses analisis dan identifikasi tersedianya kebutuhan akan sumber daya manusia sehingga organisasi tersebut dapat mencapai tujuannya.

Perencanaan SDM selanjutnya Komponen Perencanaan SDM Tujuan Perencanaan Organisasi Berdasarkan kepentingan individu, organisasi dan kepentingan nasional untuk menghubungkan SDM yang ada dalam rangka memenuhi kebutuhan perusahaan pada masa depan. Aktifitas yang dilakukan perusahaan untuk mengadakan perubahan yang positif bagi perkembangan organisasi.

Perencanaan SDM selanjutnya Syarat-Syarat Perencanaan SDM antara lain : Harus mengetahui secara jelas masalah yang akan direncanakannya. Harus mampu mengumpulkan dan menganalisis informasi tentang SDM. Harus mempunyai pengalaman luas tentang analisis pekerjaan, organisasi dan situasi persediaan SDM. Harus mampu membaca situasi SDM masa kini dan masa mendatang. Mampu memperkirakan peningkatan SDM dan teknologi masa depan. Mengetahui secara luas peraturan dan kebijaksanaan perburuhan pemerintah. [5]

Perencanaan SDM selanjutnya Prosedur Perencanaan SDM terdiri dari : Menetapkan secara jelas kualitas dan kuantitas SDM yang dibutuhkan. Mengumpulkan data dan informasi tentang SDM. Mengelompokkan data dan informasi serta menganalisisnya. Menetapkan beberapa alternatif. Memilih yang terbaik dari alternatif yang ada menjadi rencana. [6]

Analisis / Evaluasi Pekerjaan dan Desain Pekerjaan Keuntungan Perencanaan SDM yang baik adalah : Manajemen puncak memiliki pandangan yang lebih baik terhadap dimensi SDM atau terhadap keputusan-keputusan bisnisnya. Biaya SDM menjadi lebih kecil karena manajemen dapat mengantisipasi ketidakseimbangan sebelum terjadi hal-hal yang dibayangkan sebelumnya yang lebih besar biayanya. Tersedianya lebih banyak waktu untuk menempatkan yang berbakat karena kebutuhan dapat diantisipasi dan diketahui sebelum jumlah tenaga kerja yang sebenarnya dibutuhkan. Adanya kesempatan yang lebih baik untuk melibatkan kaum wanita dan golongan minoritas dalam rencana dimasa yang akan datang. [7]

Analisis / Evaluasi Pekerjaan dan Desain Pekerjaan selanjutnya Kendala-Kendala Perencanaan SDM diantaranya : Standar Kemampuan SDM, belum adanya standar kemampuan SDM, akibatnya informasi kemampuan SDM hanya berdasarkan prediksi saja yang sifatnya subjektif. Manusia (SDM) Mahluk Hidup, manusia sebagai mahluk hidup tidak dapat dikuasai sepenuhnya seperti mesin. Situasi SDM, persediaan, mutu, dan penyebaran penduduk yang kurang mendukung kebutuhan SDM perusahaan. Kebijaksanaan Perburuhan Pemerintah, kebijaksanaan perburuhan pemerintah, seperti kompensasi, jenis kelamin, WNA, dan kendala lain dalam PSDM untuk membuat rencana yang baik dan tepat. [8]

Referensi Materi Perkuliahan : Subsistem Penelitian dan Subsistem Perencanaan SDM, bit.ly/1x8ijvm Materi Perkuliahan : Sistem Informasi SDM, bit.ly/24n5dmy Gambar [1], bit.ly/24n5eab Gambar [2], bit.ly/1tg3piw Gambar [3], bit.ly/21xznbf Gambar [4], bit.ly/1x8ivep Gambar [5], bit.ly/1qhnc48 Gambar [6], bit.ly/21xzram Gambar [7], bit.ly/1tg3wud Gambar [8], bit.ly/1qcx0ok