KELENGKAPAN PENGISIAN INDIKASI MEDIS PADA FORM/BLANGKO PERMINTAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI

dokumen-dokumen yang mirip
KELENGKAPAN PENGISIAN INDIKASI MEDIS PADA FORM/BLANGKO PERMINTAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI

Kepatuhan Dokter Mengisi Asesmen Medis Secara Lengkap Pada Pasien Yang Akan Melakukan Rawat Inap

LAPORAN EVALUASI PROGRAM

PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN PERIODE BULAN JANUARI-MARET 2018

LAPORAN LAPORAN DAFTAR ISI INDIKATOR MUTU PMKP TRIWULAN 1 TAHUN 2017

HASIL PENCAPAIAN INDIKATOR MUTU RSUD AL IHSAN PROVINSI JAWA BARAT TRIWULAN III (BULAN JULI SEPTEMBER) TAHUN 2016

PENCAPAIAN INDIKATOR KOMITE PMKP RS GRIYA HUSADA MADIUN

LAPORAN ANALISA, MONITORING, EVALUASI, DAN TINDAK LANJUT 26 INDIKATOR MUTU PRIORITAS RS. ERNALDI BAHAR

90 Januari Februari Maret Target Capaian

LAPORAN ANALISA, MONITORING, EVALUASI, DAN TINDAK LANJUT 34 INDIKATOR MUTU PRIORITAS

PERATURAN DIREKTUR RS ROYAL PROGRESS NOMOR /2012 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN RUMAH SAKIT ROYAL PROGRESS

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA BAB I PENDAHULUAN

INDIKATOR MUTU RUMAH SAKIT RSUD dr. SOEDONO MADIUN TRIBULAN III TAHUN 2017

A. `LAPORAN VALID INDIKATOR AREA KLINIS 1. Asesment pasien: Ketidaklengkapan Pengisian Rekam Medik Triase dan Pengkajian IGD

PERFORMANCE BOARD RSUP FATMAWATI JANUARI S/D SEPTEMBER TAHUN 2016 DAN 2017

INDIKATOR AREA KLINIK (IAK) INDIKATOR AREA KLINIK

NO INDIKATOR JUDUL TARGET

LAPORAN ANALISA, MONITORING, EVALUASI, DAN TINDAK LANJUT 34 INDIKATOR MUTU PRIORITAS

RUMAH SAKIT ISLAM ARAFAH JAMBI Jln. Mpu Gandring No. 1 Kebun Jeruk Jambi Telp ,62711/ Fax RSI.

PERATURAN DIREKTUR UTAMA RS. xxx NOMOR : 17/PER/2013 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN MEDIS. DIREKTUR UTAMA RS. xxx

PROGRAM PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN RSUD PASAR REBO

KUESIONER MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM KESELAMATAN PASIEN DI RUMAH SAKIT I. MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM KESELAMATAN PASIEN

BAB VI PENUTUP. korelasi sebesar 72,2%, variabel Pelayanan informasi obat yang. mendapat skor bobot korelasi sebesar 74,1%.

Rakor Bidang Keperawatan, PP dan PA. Kirana, 9 Agustus 2016

PERFORMANCE BOARD RSUP FATMAWATI TAHUN 2016

LAPORAN INDIKATOR MUTU KUNCI RSUD dr. SOEDIRAN MANGUN SUMARSO KABUPATEN WONOGIRI TAHUN 2017

UPAYA PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN (PMKP) RSI PKU MUHAMMADIYAH PEKAJANGAN PEKALONGAN

Indikator Wajib pengukuran kualitas pelayanan keesehatan di FKRTL. Indikator Standar Dimensi Input/Proses l/klinis 1 Kepatuhan

RUMAH SAKIT ISLAM ARAFAH JAMBI Jln. Mpu Gandring No. 1 Kebun Jeruk Jambi Telp ,62711/ Fax RSI.

RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado Komite Mutu dan Keselamatan Pasien. Indikator Hospital Wide Tahun 2017 (Bulan Januari s/d Desember)

LAPORAN ANALISA, MONITORING, EVALUASI, DAN TINDAK LANJUT 34 INDIKATOR MUTU PRIORITAS

LAPORAN INDIKATOR MUTU PMKP TRIWULAN 2 TAHUN 2017

RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado Kepuasan Pelanggan di Atas Segala-galanya. Hasil Capaian. Indikator Hospital Wide

LAPORAN BULANAN INDIKATOR MUTU PERIODE JULI S.D SEPTEMBER 2016

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

RSUD A.M. PARIKESIT PENINGKATAN MUTU & KESELAMATAN PASIEN

CAPAIAN INDIKATOR MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN AREA KLINIS TRIWULAN II TAHUN 2016

STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI RUMAH SAKIT

SASARAN KESELAMATAN PASIEN (SKP)

BAB III METODE PENELITIAN. indikator manajemen adalah penelitian denganmetode. campuran (mix method) dengan desain explanatory sequential.

PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH PUSKESMAS LAMPASI. KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS LAMPASI NO. 445/ /SK-C/Pusk-LPS/I/2016

LAPORAN INDIKATOR MUTU KUNCI RSUD dr. SOEDIRAN MANGUN SUMARSO KABUPATEN WONOGIRI TAHUN 2017

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA BAB I PENDAHULUAN

PMKP RUMKIT TK II PUTRI HIJAU

PENCAPAIAN INDIKATOR MUTU BULAN APRIL S.D JUNI 2016

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

PENCAPAIAN INDIKATOR MUTU BULAN JANUARI-MARET 2016

prioritas area yang akan dilakukan adalah sebagai berikut: No Prioritas Area Indikator Standart 1. Kemampuan menangani life saving anak dan dewasa

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BERITA DAERAH KOTA SEMARANG PERATURAN WALIKOTA SEMARANG

PERFORMANCE BOARD RSCM INDIKATOR PRIORITAS RUMAH SAKIT (HOSPITAL WIDE MEASUREMENT)

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

PEDOMAN WAWANCARA ANALISIS KELENGKAPAN PENGISIAN BERKAS REKAM MEDIS RAWAT INAP DI RSU HAJI MEDAN TAHUN

INDIKATOR MUTU AREA KLINIS, MANAJEMEN, SASARAN KESELAMATAN PASIEN DAN INDIKATOR UNIT RSU PKU MUHAMMADIYAH GUBUG 2017

Plan Do Study Action

KUESIONER MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM KESELAMATAN PASIEN DI RUMAH SAKIT. MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM KESELAMATAN PASIEN

LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI APOTEKER DI RUMAH SAKIT BETHESDA YOGYAKARTA BAB I PENDAHULUAN

SOP. KOTA dr. Lolita Riamawati NIP

PENILAIAN MUTU - INDIKATOR MUTU 1

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Dari penelitian ini didapatkan 7 (tujuh) tema yaitu : pengalaman mengenai. penilaian pelayanan kesehatan di rumah sakit.

LAMPIRAN PERATURAN DIREKTUR RS (...) NOMOR :002/RSTAB/PER-DIR/VII/2017 TENTANG PANDUAN EVALUASI STAF MEDIS DOKTER BAB I DEFINISI

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

PEDOMAN PELAYANAN KEDOKTERAN DAN KEPERAWATAN

INSTRUMEN AKREDITASI PUSKESMAS

Kamus Indikator Pelayanan Medis RSIA NUN Surabaya Pelaksanaan Rapat Dokter Umum / Dokter Gigi Setiap Bulan

KATA PENGANTAR. Tangerang, Oktober Direktur Utam. Rencana Kerja Tahunan RS. Dr. Sitanala Tangerang Tahun

CAPAIAN INDIKATOR MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN AREA KLINIS TRIWULAN I TAHUN 2016

November 2017 TIM PMKP

BAB I PENDAHULUAN. merupakan bagian integral dari pelayanan kesehatan yang didasarkan pada ilmu

BERITA NEGARA. KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA. Organisasi. Tata Kerja. Rumah Sakit Pengayoman. PERATURAN MENTERI HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA

SPO ASUHAN GIZI TERSTANDAR AKREDITASI VERSI HERNI ASTUTI INSTALASI GIZI RSUP DR SARDJITO Workshop Gizi, Yogyakarta April 2013

PROGRAM PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN RUMAH SAKIT AR BUNDA PRABUMULIH TAHUN 2017

PROGRAM KERJA BIDANG KESELAMATAN PASIEN RUMAH SAKIT TINGKAT III BALADHIKA HUSADA TAHUN 2016

TRANSFER PASIEN KE RUMAH SAKIT LAIN UNTUK PINDAH PERAWATAN

RUMAH SAKIT TK. III BALADHIKA HUSADA KOMITE KEPERAWATAN

- 1 - KEPUTUSAN DIREKTUR RSUD TAMAN HUSADA BONTANG NOMOR TAHUN 2014 TENTANG KEBIJAKAN PELAYANAN RSUD TAMAN HUSADA BONTANG

LAPORAN ANALISA, MONITORING, EVALUASI, DAN TINDAK LANJUT 24 INDIKATOR MUTU PRIORITAS

ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN PERTEMUAN II LILY WIDJAYA, SKM.,MM, PRODI D-III REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN, FAKULTAS ILMU-ILMU KESEHATAN

BAB I PENDAHULUAN A. Latar belakang

BOR

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN SELATAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. upaya dan keselamatan kerja (K3) dalam pemakaian alat medis, untuk

PROGRAM KERJA INSTALASI LABORATORIUM TAHUN 2015 RUMAH SAKIT ROYAL PROGRESS JL. DANAU SUNTER UTARA, SUNTER PARADISE I, JAKARTA

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH

Panduan Identifikasi Pasien

PELAYANAN PASIEN RISIKO TINGGI DAN PENYEDIAAN PELAYANAN RISIKO TINGGI. ( dr. Syukri, SpJP, Ns.Martalena,Skep, Ns.Syahlinda,Skep )

PERATURAN MENTERI KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR HK.02.02/MENKES/068/I/2010 TENTANG

Lampiran 1 LEMBAR OBSERVASI

PROGRAM IMPLEMENTASI POKJA PELAYANAN PASIEN

DATA COMPARE INDIKATOR MUTU. RSAU dr. ESNAWAN ANTARIKSA PERIODE JULI SEPTEMBER 2015

BUPATI SITUBONDO PERATURAN BUPATI SITUBONDO NOMOR 65 TAHUN 2008 TENTANG URAIAN TUGAS DAN FUNGSI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN SITUBONDO

PANDUAN PENYULUHAN PADA PASIEN UPTD PUSKESMAS RAWANG BAB I PENDAHULUAN

2. STRUKTUR ORGANISASI RSUD INDRASARI RENGAT, KAB.INDRAGIRI HULU

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Kesehatan merupakan hak asasi manusia dan salah satu unsur

BAB I PENDAHULUAN. Rumah sakit saat ini wajib menerapkan keselamatan pasien. Keselamatan. menjadi lebih aman dan berkualitas tinggi (Kemenkes, 2011;

ESENSI TIAP BAB STANDAR AKREDITASI PUSKESMAS (SERI MATERI PELATIHAN PENDAMPING AKREDITASI FKTP)

PEDOMAN PENGORGANISASIAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI RSU AULIA BLITAR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUTAI KARTANEGARA NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG

LAPORAN TRIWULAN INDIKATOR MUTU PERIODE JULI S.D SEPTEMBER 2017

Transkripsi:

UPAYA PENINGKATAN MUTU DAN KESELAMATAN PASIEN RS JIWA DAERAH DR. ARIF ZAINUDIN SURAKARTA Upaya peningkatan mutu dan keselamatan pasien merupakan upaya secara komprehensif, integratif dan berkesinambungan untuk memantau dan menilai mutu pelayanan rumah sakit disertai pemberian asuhan yang aman kepada pasien. Indikator mutu disusun dengan tujuan untuk mengukur kinerja rumah sakit yang nyata sesuai standar yang telah ditetapkan. Capaian indikator mutu prioritas RS. Jiwa Daerah Arif Zainudin pada Triwulan III (Juli-September) tahun 2016 ini dapat dilihat sebagai berikut: INDIKATOR AREA KLINIS KELENGKAPAN PENGISIAN INDIKASI MEDIS PADA FORM/BLANGKO PERMINTAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI Yang lengkap 50 60 96 Total form permintaan 50 60 96 Kelengkapan pengisian form pemeriksaan radiologi yang lengkap dibagi Total form permintaan pemeriksaan radiologi X 100% Analisa: Selama 3 bulan terakhir ini capaian stabil mencapai 100%. Rencana tindak lanjut: Mempersiapkan indikator mutu baru KELENGKAPAN PENGISIAN INDIKASI MED PADA BLANGKO PER

MINTAAN PEMERIKSAAN RADIOLOGI TIDAK ADANYA KESALAHAN PENULISAN RESEP Resep yang benar 2822 3107 2960 Total Resep 2842 3133 2969 Penulisan resep yang benar dibagi Total resep X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama 3 bulan belum mencapai target tetapi selalu menunjukkan peningkatan. Rencana tindak lanjut : Instalasi Farmasi berkoordinasi dengan komite medis mensosialisasikan dan membagikan daftar ketersediaan obat.

KEPATUHAN PEMAKAIAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) DI INTALASI LABORATORIUM DAN INSTALASI LAUNDRY Petugas dengan APD lengkap 297 338 325 Jumlah petugas 333 370 340 Petugas dengan APD lengkap dibagi jumlah petugas X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama tiga bulan belum mencapai target tetapi mengalami kenaikan secara bertahap, Rencana perbaikan : mengingatkan petugas yang belum patuh dan memberikan pemahaman risiko apabila tidak memakai APD

INDIKATOR AREA MANAGERIAL TIDAK ADANYA KEJADIAN PASIEN MENGAMUK DI BANGSAL SUBAKUT Pasien yang tidak mengamuk Total pasien 6933 7372 6612 6941 7379 6618 Jumlah pasien yang tidak mengamuk di bangsal sub akut dibagi Total pasien di bangsal sub akut X 100% Analisa: selama tiga bulan masih ada kejadian pasien mengamuk di ruang subakut (karena pasien yang sudah waktunya pulang tidak dijemput oleh keluarganya). Rencana Perbaikan: Segera menghubungi keluarga jika pasien sudah boleh pulang oleh DPJP.

KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KINERJA PELAYANAN Tepat waktu 15 15 15 Batas Waktu 15 15 15 Ketepatan waktu pelaporan dibagi batas waktu pelaporan X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama tiga bulan telah mencapai target. Rencana tindak lanjut : mempertahankan capaian dan mempersiapkan indikator mutu yang baru

KETEPATAN WAKTU PEMELIHARAAN ALAT MEDIS Pemeliharaan Tepat waktu 339 363 364 Total Pemeliharaan 393 383 383 Jumlah pemeliharaan alat medis yang tepat waktu dibagi Total pemeliharaan alat medis X 100% Analisa: capaian indikator mutu selalu meningkat selama 3 bulan, tetapi belum mencapai target. Rencana tindak lanjut: Mengajukan usulan pelatihan untuk SDM di IPSRS.

PENYELESAIAN PENCATATAN BUKTI TRANSAKSI KE DALAM SISTIM AKUNTANSI PADA JAM KERJA HARI YANG SAMA Pencatatan yang selesai tepat waktu 253 269 274 Jumlah seluruh pencatatan 253 269 274 Jumlah Pencatatan yang selesai tepat waktu dibagi jumlah seluruh pencatatan X 100% Analisa: capaian indikator mutu mencapai target selama 3 bulan terus menerus, Rencana tindak lanjut: mempersiapkan indikator mutu baru

KEMAMPUAN KARYAWAN DALAM PENGGUNAAN ALAT PEMADAM API RINGAN (APAR) Jumlah Karyawan yang mampu 48 50 50 Jumlah seluruh karyawan yang diuji 50 50 50 Jumlah karyawan yang mampu dalam penggunaan APAR dibagi jumlah seluruh karyawan yang diuji X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama 3 bulan mengalami peningkatan dan mencapai target selama 2 bulan terakhir, Rencana tindak lanjut: Melanjutkan sosialisasi dengan metode khusus karena belum semua pegawai tersosialisasi.

INDIKATOR SASARAN KESELAMATAN PASIEN Kelengkapan Pelabelan Obat LASA dan HAM di Instalasi Farmasi Obat LASA dan HAM terlabeli 204 204 213 Seluruh obat LASA dan HAM 204 204 213 Jumlah obat LASA dan HAM yang terlabeli dibagi jumlah seluruh obat LASA dan HAM X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama 3 bulan telah mencapai target, Rencana tindak lanjut: mempertahankan target yang sudah tercapai

KEPATUHAN DOKTER DALAM MELAKSANAKAN HAND HYGIENE Kepatuhan Hand Hygiene saat visite 1504 1801 1962 Jumlah seluruh visite dokter 1695 1947 2097 Kepatuhan hand hygiene dokter saat visite dibagi jumlah seluruh visite dokter X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama 3 bulan meningkat tetapi belum mencapai target, Rencana tindak lanjut: penekanan kembali tentang hand hygiene pada dokter dan perawat dan kelengkapan sarananya.

KELENGKAPAN OBSERVASI RISIKO JATUH Observasi lengkap 3 5 7 Jumlah seluruh observasi risiko jatuh 3 5 7 Jumlah observasi yang lengkap dibagi jumlah seluruh observasi risiko jatuh X 100% Analisa: capaian indikator mutu selama 3 bulan telah mencapai target, Rencana tindak lanjut: mempertahankan target yang sudah tercapai dan mengulang usulan pemasangan CCTV

LIBRARY OF MEASURE ANGKA PASIEN JATUH DENGAN CEDERA Pasien Jatuh dengan Cedera Total pasien yang dirawat 0 0 0 7365 7757 7290 Jumlah pasien jatuh dengan cedera dibagi Total pasien yang dirawat X 100% Analisa: selama 3 bulan terakhir, tidak ada kejadian pasien jatuh dengan cedera Rencana perbaikan : mempertahankan capaian yang telah mencapai target dan tetap melakukan observasi pada pasien yang berisiko jatuh. Capaian indikator ini dianalisa agar unit kerja dapat menentukan rencana perbaikan yang nyata dan spesifik untuk meningkatkan mutu dan keselamatan pasien. Dengan dukungan pimpinan dan komitmen dari semua unsur pemberi pelayanan maka mutu rumah sakit akan selalu ditingkatkan dengan mengedepankan keselamatan pasien.