BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi mobile sudah semakin maju. Hal. ini disebabkan ukurannya yang cukup kecil sehingga mudah

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. komunikasi suara atau pesan saja. Seiring perkembangan zaman, mobile phone

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi mobile sudah semakin maju. Dengan bermunculannya gadget-gadget yang canggih dianggap

BAB 1 PENDAHULUAN. diberikan kepada pasien yang sedang pergi keluar kota tersebut. Pencatatan data riwayat kesehatan pasien

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Bab 1 PENDAHULUAN. tersebut, manusia memanfaatkan teknologi itu sendiri untuk membuat berbagai

Cara Menggunakan Google Maps Offline Di Handphone Android

SKRIPSI APLIKASI LOCATION BASED SERVICE DINAMIS PELANGGAN ISP JOGJA MEDIANET SECARA INTERAKTIF BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. diindustri pariwisata. Pemanfaatan teknologi diindustri pariwisata sangat

BAB I PENDAHULUAN. Android merupakan sebuah sistem operasi yang sedang. populer, pada tanggal 3 September 2013 telah mencapai 1 miliar

BAB 1 PENDAHULUAN. mengabadikan moment-moment yang ada disekitarnya. Penggunaan kamera

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan teknologi untuk dapat berkembang. Saat ini teknologi mobile dan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan Smartphone dan Tablet PC saat ini telah. memproduksi Smartphone berbasis android, vendor-vendor ini

BAB I PENDAHULUAN. akhir, hal itu menjadi sebuah peluang bagi para pengembang Information

APLIKASI LOCATION BASED SERVICE (LBS) UNTUK OUTLET SEGO NJAMOER BERBASIS ANDROID SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Dikutip dari indobisnis.net, bahwa perkembangan ponsel. berbasis android nampaknya nyaris tak terbendung.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB I PENDAHULUAN wisatawan mengunjungi lokawisata Baturaden. Sedangkan untuk. banyak wisata alam yang ada dibanyumas.

BAB I PENDAHULUAN. jalan, semestinya kondisi jalan tidak semakin buruk jika setiap muncul kerusakan

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin cepat pula informasi tersampaikan. Beberapa teknologi yang populer

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN. Sebagai ibukota Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Kota

APLIKASI LOCATION BASED SERVICE (LBS) OBJEK OBJEK WISATA PADA TAMAN IMPIAN JAYA ANCOL BERBASIS ANDROID

pelanggan (Customer) dan dapat membantu dalam pencatatan data secara akurat. 2. Parameter Evaluasi Untuk tidak memperluas area pembahasan pada penulis

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

I-1 BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. electronic map yang ditunjukkan oleh garis lintang dan bujur sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN. bervariasi pula jenis makanan yang ditawarkan pada konsumen, sehingga

BAB 1 PENDAHULUAN. Kabupaten Nabire terletak di Kawasan teluk Cenderawasih Provinsi Papua

BAB I PENDAHULUAN. Nusa Tenggara Timur (BPS, 2014). Di kabupaten ini, terdapat beranekaragam

BAB 1 PENDAHULUAN. teknologi yang terus berkembang sampai sekarang adalah teknologi informasi yang

APLIKASI PEMETAAN JALAN WISATA PANTAI PULAU BATAM DENGAN LAYANAN LOCATION BASED SERVICE BERBASIS ANDROID. Abstrak

BAB III ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. GPS (Global Positioning System) merupakan sistem satelit navigasi dan penentuan posisi.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kehidupan manusia dengan dorongan untuk menuju. kehidupan yang lebih baik lagi, manusia berusaha untuk dapat

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Masalah

APLIKASI PENGINGAT AGENDA BERDASARKAN LOKASI DENGAN GLOBAL POSITIONING SYSTEM (GPS) BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. Dalam proses kerjanya di PT.Balesman mengadakan lelang aset kredit yang macet

1. Pendahuluan. Perkembangan teknologi saat ini telah memberikan pengaruh yang sangat besar bagi dunia teknologi informasi dan telekomunikasi.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. perkembangan di berbagai sektor dalam kehidupan manusia. Seiring dengan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. Pada zaman ini, perkembangan teknologi khususnya smartphone memang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SISTEM NAVIGASI PENCARIAN LOKASI BENGKEL MOTOR YAMAHA KOTA SEMARANG BERBASIS ANDROID

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. operasi open source popular yang memberikan developer sebuah platform kualitas

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Indonesia memiliki pesona alam dan budaya yang beraneka ragam yang

SISTEM MONITORING SERVICE HARDWARE BERBASIS MOBILE

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

USER MANUAL AP2MPB (APLIKASI PEMERIKSAAN DAN PENGGANTIAN METER PRABAYAR)

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. dengan jumlah penduduk jiwa. Menjadi kota yang metropolitan

1.1 Latar Belakang BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. juga menurut Direktorat Lalu Lintas Polda Jatim, jumlah kendaran pribadi di

APLIKASI PENDISTRIBUSIAN INFORMASI GANGGUAN LISTRIK BERBASIS ANDROID PADA PT. PLN (PERSERO) DISTRIBUSI JAKARTA RAYA DAN TANGERANG

Sistem Informasi Geografis Pemetaan Site Telkomsel Pada Pt Telkominfra Regional Jawa Barat

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

Benni Agung Nugroho Jurusan Teknik Informatika, Politeknik Kediri

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 3 ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

PENGEMBANGAN APLIKASI BERGERAK UNTUK PENYEDIAAN INFORMASI LOKASI RUMAH SAKIT DI WILAYAH GARUT

BAB I PENDAHULUAN. sangat membantu kehidupan manusia. Tidak hanya dalam bentuk membantu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berkembang kepada teknologi perangkat yang multi tasking (melakukan pekerjaan dalam waktu

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

8 JURNAL INFORMATIKA & MULTIMEDIA, Vol. 07, No. 01, Tahun Benni Agung Nugroho 1, Fery Sofian Efendi 2

APLIKASI PEMETAAN LOKASI RUMAH IBADAH PURA DI DKI JAKARTA PADA PERANGKAT ANDROID BERBASIS LBS

Aplikasi Location Base System Penyedia Informasi Layanan Darurat Berbasis Android

RANCANG BANGUN SISTEM MOBILE COMPUTING BERBASIS LOCATION BASED SERVICE PADA SMARTPHONE ANDROID SEBAGAI MEDIA PROMOSI PARIWISATA ENJOY JAKARTA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. aktual dan optimal. Penggunaan teknologi informasi bertujuan untuk mencapai

BAB I PENDAHULUAN. pelayanan terbaik dan untuk menghadapi persaingan global. Di Indonesia

ANALISIS APLIKASI DONGENG DAN GAMES ANAK-ANAK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE PIECES

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi dan informasi memberikan pengaruh terhadap

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. ke media lain untuk mendapatkan informasi. Hasil Survey Media Index yang

IMPLEMENTASI LOCATION BASED SERVICE UNTUK MENCARI LOKASI ATM DI WILAYAH DEPOK

TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MENENTUKAN TRAYEK ANGKUTAN KOTA BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS : TRAYEK KOTA BEKASI)

Rancang Bangun Aplikasi Location-Based Service Pencarian Lokasi Wisata Di Kota Semarang Berbasis Android

BAB I PENDAHULUAN. semakin meningkat. Teknologi komputasi yang berkembang pesat sangat

APLIKASI PENCARIAN TAMBAL BAN MOTOR TERDEKAT BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS TAMBAL BAN DI KOTA BATAM) Abstrak

BAB 1 PENDAHULUAN. Travel Agent merupakan usaha yang bergerak di bidang jasa yang memiliki tujuan

BAB I PENDAHULUAN. kompleks. Oleh karena itu pada smartphone banyak digunakan berbagai teknologi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PENGEMBANGAN ALARM KERETA COMMUTER LINE BERBASIS ANDROID

APLIKASI PENYUSUNAN PROPOSAL INISIATIF BARU BERBASIS WEB

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI SISTEM

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Perkembangan teknologi mobile sudah semakin maju. Hal ini disebabkan ukurannya yang cukup kecil sehingga mudah dibawa dan fungsinya yang memudahkan untuk berkomunikasi setiap saat dan dimana saja. Ukuran yang kecil dan fungsi yang memudahkan komunikasi dan pengaksesan data merupakan salah satu sebab menariknya dunia mobile untuk terus dieksplorasi dan dikembangkan, termasuk untuk kepentingan dalam dunia kerja yang bersifat ubiquitos (di mana pun dan kapan pun). Dengan bermunculnya gadget-gadget yang canggih dianggap sangat membantu manusia dalam memecahkan berbagai masalah yang di hadapi. Salah satunya adalah teknologi berbasis lokasi atau Location Based Service (LBS) yang mampu mendeteksi keberadaan pengguna sehingga dapat memberikan suatu layanan yang dapat membantu pengguna tersebut. LBS sendiri dapat diartikan dengan layanan informasi yang dapat diakses menggunakan piranti mobile melalui jaringan 1

2 Internet dan seluler serta memanfaatkan kemampuan penunjuk lokasi pada piranti mobile (Virrantaus, et al, 2001). PT. PLN (PERSERO) merupakan perusahaan BUMN yang berkembang dalam bidang listrik negara. Untuk dapat melayani layanan listrik kepada seluruh lapisan masyarakat dengan memberikan pelayanan yang terbaik kepada pelanggan terutama secara teknik, sehingga bila terjadi permasalahan gangguan listrik di pelanggan dapat segera dilakukan penanganan. Untuk mengetahui lokasi pelanggan yang mengalami gangguan pihak manajemen harus mengakses data pengaduan dari pelanggan via telephone, dashboard, download, sortir dan mengolah data terlebih dahulu. Setelah diketahui lokasi pelanggan yang trouble, selanjutnya mengorder ke teknisi untuk menangani gangguan listrik. Proses tersebut membuat waktu penanganan menjadi cukup lama. Selain itu, informasi gangguan listrik di pelanggan hanya bisa dipantau melalui Personal Computer (PC), sehingga kurang informative dan fleksibel. DIY adalah salah satu daerah otonom setingkat provinsi yang ada di Indonesia, beribukota di Yogyakarta. Luasnya wilayah DIY menjadi salah satu faktor utama teknisi untuk menjangkau lokasi pelanggan. Belum lagi kondisi jalan yang sering macet yang menjadikan kurang efisiensi waktu.

3 Permasalahan berikutnya, untuk troubleshoot ke lokasi gangguan listrik teknisi hanya berdasarkan alamat yang ada di dashboard. Terkadang alamat tersebut masih kurang lengkap. Sementara itu jumlah lokasi gangguan yang dikunjungi cukup banyak menyebabkan teknisi kesulitan untuk mencari lokasi yang akurat dan membutuhkan waktu lama untuk memastikan dan mencari alamat lokasi tersebut. Berdasarkan permasalahan di atas maka dicoba untuk membuat suatu aplikasi mobile berbasis android dengan memanfaatkan Google Map. Aplikasi ini merupakan aplikasi mobile berbasis android yang secara otomatis memberikan notifikasi tentang lokasi gangguan kepada teknisi. Aplikasi ini juga menyediakan informasi detail site dan peta lokasi pelanggan. Sehingga, proses penanganan gangguan listrik lebih cepat, simpel, fleksibel dan efektif. Dengan menggunakan teknologi Location Based Services (LBS) pada gadget berbasis android maka dapat di rancangkan suatu aplikasi yang bisa digunakan untuk mengetahui lokasi dan jalur menuju pelanggan terdekat berdasarkan posisi pengguna pada saat menggunakan gadget tersebut. Diharapkan aplikasi penanganan gangguan listrik di pelanggan dapat membantu memudahkan dalam penanganan gangguan listrik bagi teknisi.

4 Dari pihak manajemen dapat memantau lokasi gangguan listrik dan kinerja teknisi. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang yang telah diuraikan, maka rumusan masalahnya adalah bagaimana membangun suatu aplikasi bantu pencari lokasi ganguan listrik untuk membantu teknisi dalam memantau dan mempercepat penanganan ganguan listrik berbasis mobile android. 1.3 Ruang Lingkup Ruang lingkup dalam penelitian ini akan dibatasi pada : 1. Sistem ini menggunakan sampel data pelanggan wilayah Yogyakarta kota berdasarkan ketentuan dari pihak manajemen PT PLN Area Yogyakarta 2. Untuk identifikasi lokasi menggunakan Google Map Direction. 3. Aplikasi dapat : a. Menunjukkan lokasi dan informasi pelanggan yang mengalami gangguan. b. Menunjukan posisi pengguna sampai dimana, saat menuju lokasi pelanggan. c. Menampilkan titik lokasi kondisi lalu lintas jalan pada jam-jam tertentu.

5 d. Lokasi lalu lintas jalan di inputkan dan di update oleh pengguna. e. Menunjukkan arah jalur menuju ke lokasi pelanggan yang mengalami gangguan listrik. f. implementasi Aplikasi ini pada perangkat mobile berupa smartphone atau tablet dengan system operasi Android. 1.4 Tujuan Tujuan dari penelitian ini adalah: 1. Membuat suatu aplikasi untuk pencarian lokasi gangguan terdekat berdasarkan lokasi pengguna. 2. Mempermudah teknisi untuk melihat arah jalur menuju ke lokasi pelanggan. 3. Mempermudah teknisi dalam membuat laporan troubleshooting gangguan.