BAB I PENDAHULUAN. jasa yang perlu mengutamakan kualitas pelayanan. Apabila bank tidak mampu

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA PEMIKIRAN. dan harapan pelanggan atas langganan yang mereka terima atau peroleh

BAB I PENDAHULUAN. menjadi manajemen yang sangat penting bagi sebuah bank. Hal ini dapat dilihat dari

BAB I PENDAHULUAN. Bank menurut Undang-Undang RI Nomor 10 Tahun 1998 tanggal 10. November 1998 dinyatakan bahwa Perbankan adalah badan usaha yang

BAB I PENDAHULUAN. dibuka tetapi dapat dilihat dari munculnya produk-produk baru dengan segala

BAB I PENDAHULUAN. perekonomian suatu Negara. Kegiatan perekonomian yang sehari-hari dilakukan

BAB I PENDAHULUAN. pertumbuhan perekonomian dalam suatu Negara. Menurut Drs. Mohammad Hatta

BAB I PENDAHULUAN. Bank dikenal sebagai lembaga keuangan yang kegiatan utamanya

I. PENDAHULUAN. di dunia, kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi berperan penting dalam. memengaruhi pembangunan nasional demi kemajuan suatu bangsa.

BAB I PENDAHULUAN. Banyaknya jumlah bank menjadikan masyarakat semakin leluasa di dalam

BAB I PENDAHULUAN. yaitu nasabah dalam bentuk simpanan atau produk funding untuk disalurkan ke. jasa bank yang ditawarkan oleh bank itu sendiri.

BAB I PENDAHULUAN. yang kegiatan utamanya menerima simpanan atau dana-dana dari masyarakat.

BAB II KAJIAN PUSTAKA. menghimpun dana dari masyarakat, menyalurkan dana kepada masyarakat, dan juga

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Ageng Tirtayasa Banten terhadap Pelayanan SPP Online Bank BTN Cabang

BAB I PENDAHULUAN. untuk menanamkan dananya adalah deposito berjangka. Menurut Ismail

BAB I PENDAHULUAN. dengan itu berdasarkan persetujuan pinjaman antara pihak bank dengan pihak lain

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Pemilihan Judul

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Kasmir (2014) mengemukakan kegiatan utama suatu bank dalam suatu

BAB I PENDAHULUAN. bisnis dan investasi serta perdagangan. Bank mempunyai peranan sangat penting

Oleh : IWAN BAYU AJI NIM : C

PENGARUH KEHANDALAN CUSTOMER SERVICE TERHADAP MINAT NASABAH MENABUNG (DEPOSITO) PADA PT BANK NEGARA INDONESIA (PERSERO) Tbk KLN BIREK USU MEDAN

BAB 1 PENDAHULUAN. mempertahankan pelanggan yang sudah ada dan dapat dengan mudah menarik

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN. Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh strategi harga dan

BAB I PENDAHULUAN. Masyarakat kita terutama yang hidup di perkotaan atau kota-kota besar

BAB I PENDAHULUAN. pertama dalam mejalankan bisnis perbankan. yang sesuai dengan kondisi pasar. Nasabah lebih cenderung memilih bank yang

BAB 1 PENDAHULUAN. Meningkatnya persaingan tersebut ditandai dengan banyaknya jumlah bank dan

1 Universitas Kristen Maranatha

tertinggi berdasarkan susunan hirarki yang dikembangkan. Perhitungan yang pengolahan dan penilaian analisis data untuk mengetahui faktor-faktor yang

1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. Di Negara berkembang, seperti Indonesia pemahaman masyarakat mengenai

BAB I PENDHULUAN. Pemerintah, lembaga-lembaga di sektor keuangan dan pelaku-pelaku

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perbankan di Indonesia memiliki Peranan penting dalam Perekonomian

BAB I PENDAHULUAN. Baik di Indonesia maupun di seluruh dunia banyak orang-orang yang

ANALISIS KEPUASAN MASYARAKAT THDP PELAYANAN BANK BCA DI KOTA MEDAN

BAB I PENDAHULUAN. pesat seiring dengan semakin berkembangnya industri perbankan syariah.

BAB I PENDAHULUAN. maka perusahaan dapat mempertahankan posisi pasarnya di tengah-tengah

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB I PENDAHULUAN. intermediasi, membantu kelancaran sistem pembayaran dan tidak kalah

I. PENDAHULUAN. Lembaga keuangan perbankan adalah instrumen penting dalam memperlancar

BAB I PENDAHULUAN. loyalitas nasabah, Karena perbankan bergerak dalam bidang jasa yang lebih khusus

ANALISIS KEPUASAN NASABAH PEMBIAYAAN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN BANK PERKREDITAN RAKYAT SYARIAH AL SALAAM AMAL SALMAN KANTOR CABANG LEUWILIANG

BAB I PENDAHULUAN. memberikan pelayanan meliputi penampilan maupun perilaku yang baik.

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. mendapatkan setiap informasi bisnis tanpa dibatasi ruang dan waktu. Bagi

PROSEDUR PEMBUKAAN GIRO RUPIAH PADA BANK RAKYAT INDONESIA KANTOR CABANG KUSUMA BANGSA SURABAYA TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

PENINGKATAN KUALITAS LAYANAN TELLER GUNA MENCAPAI KEPUASAN NASABAH PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK, UNIT TELUK DALAM BANJARMASIN

BAB I PENDAHULUAN. Sektor perbankan menjadi salah satu sektor penting dalam proses

BAB 1 PENDAHULUAN. Di Negara berkembang maupun negara maju, perbankan adalah suatu industri

BAB I PENDAHULUAN. perbankan, juga tidak lepas dari pengaruh perkembangan di luar dunia bank,

G I R O DAN DEPOSITO. cek, bilyet giro, saran perintah pembayaran lainnya atau dengan cara pemindahbukuan.

KUALITAS PELAYANAN CUSTOMER SERVICE DAN LOYALITAS NASABAH PADA BANK BRI UNIT VETERAN BANJARMASIN

I. PENDAHULUAN. orang yang tidak berhak dapat menggunakan surat berharga itu, karena pembayaran dengan surat

PENGARUH PRODUK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH TABUNGAN BRITAMA PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA

UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Pada era globalisasi saat ini, persaingan dalam dunia bisnis semakin

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II PROFIL PERUSAHAAN. BUMN di Indonesia. Dalam struktur manajemen organisasinya, Bank Negara

BAB I PENDAHULUAN. semakin ketat. Dalam menghadapi situasi tersebut, maka perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam

BAB I PENDAHULUAN. simpanan giro, tabungan dan deposito. Bank merupakan tempat untuk meminjam

BAB I PENDAHULUAN. Bank dapat dikatakan sebagai darahnya perekonomian negara. Oleh karena

BAB I PENDAHULUAN. dan perbankan mengalami kesulitan dalam hal keuangan, tingkat suku bunga

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ekonomi nasional sangat penting peranannya didalam meningkatkan

KUESIONER PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. kelangsungan perusahaan tersebut baik perusahaan dagang, jasa, maupun

PELAKSANAAN REKENING TABUNGAN BTN JUNIOR DI BANK TABUNGAN NEGARA KANTOR CABANG PEMBANTU IAIN CABANG SURABAYA RANGKUMAN TUGAS AKHIIR

BAB I PENDAHULUAN. Tabel 1.1 Indonesian Bank Service Excellence Monitor (BSEM 2010/ /2012)

PERANAN CUSTOMER SERVICE TERHADAP NASABAH DI BANK TABUNGAN NEGARA CABANG SURABAYA RANGKUMAN TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. dapat dikatakan sebagai darahnya perekonomian negara. Oleh karena itu

BAB I PENDAHULUAN. dana dari pihak yang mempunyai kelebihan dana (surplus unit) dan menyalurkannya kepada pihak

BAB I PENDAHULUAN. (surplus unit) dan menyalurkannya kepada pihak yang membutuhkan dana (deficit unit).

BAB I PENDAHULUAN. kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam

BAB I PENDAHULUAN. Dalam rangka memperoleh pengetahuan yang cukup secara terus. potensial dengan produk atau jasa yang ditawarkan.

ANALISA PENGARUH KUALITAS JASA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PADA LEMBAGA PENDIDIKAN ALFABANK DI SURAKARTA

BAB I PENDAHULUAN. tolak ukur kemajuan negara tersebut. Menurut Kasmir (2014) bank adalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

II. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Pemasaran Pengertian Pemasaran Konsep Pemasaran

BAB I PENDAHULUAN. Bank merupakan lembaga keuangan yang menghimpun dana dari. dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka

BAB I PENDAHULUAN. Perbankan Nomor 10 Tahun 1998 pasal 1 ayat 2). deposito yang sebagaimana dapat menjadi alternatif untuk berinvestasi.

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

TINJAUAN YURIDIS BILYET GIRO SEBAGAI ALAT PEMBAYARAN DI BANK BTN CABANG SURAKARTA

ANALISIS PERSEPSI NASABAH TERHADAP KUALITAS PELAYANAN PADA PT. BPD ACEH CABANG SUMATERA UTARA TUGAS SARJANA. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari

BAB I PENDAHULUAN. tujuannya. Salah satunya terjadi di bidang otomotif. Makin banyaknya

Analisis kepuasan terhadap pelayanan pt. Btn (bank tabungan negara) persero.tbk capem kemanggisan : MOHAMAD EFENDI NPM :

BAB I PENDAHULUAN. ditandai dengan adanya era globalisasi serta tersedianya arus informasi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. kepuasan kepada pelanggan secara maksimal, karena pada dasarnya tujuan dari

BAB I PENDAHULUAN. Ditengah perkembangan dunia industri yang sangat pesat, maka persaingan

BAB I PENDAHULUAN. intermediasi, membantu kelancaraan system pembayaran dan tidak kalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang word of mouth

BAB II LANDASAN TEORI. memudahkan pengelolaan perusahaan. besar dan buku pembantu, serta laporan.

BAB I PENDAHULUAN. jasa atau pelayanan yang mereka jual. Dahulu kualitas pelayanan

PT. Bank Riau Cabang Utama Pekanbaru adalah reliability. empathy (simpati), responsiveness (daya tanggapy) tangibles (bukti fisik)

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap Tahun 2010/2011

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat dan disalurkan kembali dalam bentuk pembiayaan. menyalurkan dana bank memberikan jasa-jasa bank yang sesuai kebutuhan

LAMPIRAN A Kuesioner Service Quality

(Survei terhadap nasabah Bank Rakyat Indonesia) DRAFT SKRIPSI. Untuk memenuhi salah satu syarat penyusunan skripsi guna

BAB I PENDAHULUAN. Bank syariah pertama yang berdiri `di Indonesia adalah Bank Muamalat

BAB I PENDAHULUAN. tabungan, dan deposito, serta menyalurkan kembali dana masyarakat tersebut

PT. : : : ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. suatu negara. Hal ini seperti tertuang dalam Pasal empat (4) Undang-Undang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian Kualitas pelayanan merupakan tingkat keunggulan yang diharapkan dan pengendalian atas tingkat keunggulan tersebut untuk memenuhi harapan nasabah dalam melakukan transaksi pencairan giro. Pihak bank merupakan perusahaan jasa yang perlu mengutamakan kualitas pelayanan. Apabila bank tidak mampu melayani nasabah dengan baik maka kemungkinan yang akan timbul adalah nasabah akan memutuskan hubungan bisnis dengan bank, dan pada akhirnya nasabah akan memberikan informasi kepada orang lain yang pada akhirnya, atas informasi tersebut para nasabah akan memutuskan hubungan dengan bank. Untuk itu kualitas pelayanan memegang peranan penting dalam mempengaruhi nasabah untuk melakukan transaksi. Pelayanan merupakan tindakan atau perbuatan yang dapat ditawarkan oleh suatu pihak kepada pihak lain, yang pada dasarnya bersifat intangible (tidak berwujud fisik) dan tidak menghasilkan sesuatu. Dengan demikian pelayanan merupakan perilaku nasabah dalam rangka memenuhi kebutuhan dan keinginan nasabah demi tercapainya kepuasan pada nasabah itu sendiri sehingga akan mempengaruhi keputusan nasabah. Kualitas pelayanan didasarkan pada lima dimensi kualitas yaitu tangibility, reliability, responsiveness, assurance dan emphaty. Tangibility, meliputi fasilitas fisik, perlengkapan, pegawai dan sarana komunikasi. Reliability, yaitu kemampuan perusahan untuk memberikan 1

2 pelayanan yang dijanjikan dengan tepat waktu dan memuaskan. Responsiveness, yaitu kemampuan para staf untuk membantu para pelanggan dan memberikan pelayanan dengan tanggap. Assurance, mencakup kemampuan, kesopanan dan sifat dapat dipercaya yang dimiliki para staf, bebas dari bahaya, resiko atau keragu-raguan. Emphaty, mencakup kemudahan dalam melakukan hubungan komunikasi yang baik dan memahami kebutuhan para pelanggan. Bank menurut Undang-Undang RI No 10 tahun 1998 tanggal 10 November 1998 tentang perbankan adalah : Badan Usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak. Bank Tabungan Negara (BTN) sepanjang perjalanannya telah mengukir sejarah dengan segala prestasi yang dimilikinya dan telah membuktikan perannya dalam menghubungkan kegemaran masyarakat Indonesia untuk menabung. Dengan semua usahanya maka BTN telah mengambil peran dalam usaha pembangunan di segala bidang di seluruh indonesia. Sejarah telah mencatat bahwa tumbuhnya bank-bank pemerintah di Indonesia ini tidak terlepas dari masa perjuangan negara Indonesia dalam melepaskan diri dari penjajahan. BTN sebagai salah satu bagian yang tak terpisahkan dari bank milik pemerintah pun tidak lepas dari masa perjuangan itu. Salah satu kegiatan operasional Bank Tabungan Negara adalah memberikan fasilitas simpanan giro kepada nasabah. Simpanan giro merupakan simpanan yang berasal dari masyarakat atau dana pihak ketiga yang penarikannya dapat

3 dilakukan setiap saat dengan menggunakan sarana penarikan berupa cek dan bilyet giro atau sarana penarikan lainnya. Simpanan giro lebih dikenal dengan nama giro dan dapat ditawarkan kepada seluruh masyarakat baik perorangan maupun badan usaha sesuai dengan persyaratan pembukaan rekening giro. Giro sangat bermanfaat bagi masyarakat yang melakukan aktivitas usaha, karena pemegang rekening giro akan banyak mendapat kemudahan dalam melakukan transaksi usahanya. Memiliki rekening giro di bank pada dasarnya sama dengan memiliki uang tunai, karena fungsi rekening giro sama dengan memilki uang tunai. Pengertian giro menurut undang-undang perbankan Nomor 10 tahun 1998 adalah simpanan yang penarikannya dapat dilakukan setiap saat dengan menggunakan cek, bilyet giro, sarana perintah pembayaran lainnya atau dengan cara pemindahbukuan. Tujuan utama menyimpan uang dalam bentuk simpanan giro adalah untuk kemudahan dalam melakukan pembayaran, terutama bagi nasabah yang bergelut dalam dunia bisnis dan biasanya pemegang rekening giro tidak begitu memperhatikan bunganya. Dalam hal pencairan dana dari rekening giro nasabah kadang mengalamai keterlambatan sehingga tidak bisa mencairkan dana pada saat pengambilan dana di rekening giro secara cepat sehingga kualitas pelayanan dinilai belum optimal, Hal ini dikarenakan dana dari bank yang tidak cukup untuk mencairkan dana nasabah tersebut, Berdasarkan hasil wawancara dengan nasabah giro pada PT.Bank Tabungan Negara KCP Ujung berung, Sebagian nasabah menjawab bahwa pelayanan bank

4 dalam pencairan giro nasabah mengalami keterlambatan sehingga nasabah tersebut tidak bisa mencairkan dana rekening giro dengan cepat dikarenakan kualitas dana yang dimiliki bank pada PT.Bank Tabungan Negara KCP yang tidak cukup untuk mencairkan dana nasabah. Oleh karena itu Berdasarkan uraian di atas, penulis melakukan penelitian dengan judul: ANALISIS KUALITAS PELAYANAN PENCAIRAN GIRO PADA PT. BANK TABUNGAN NEGARA (PERSERO) KCP UJUNG BERUNG 1.2 Identifikasi dan Rumusan Masalah 1.2.1 Identifikasi Masalah Dalam hal pencairan dana dari rekening giro nasabah kadang mengalami keterlambatan sehingga tidak bisa mencairkan dana pada saat pengambilan dana di rekening giro secara cepat sehingga kualitas pelayanan dinilai belum optimal, Hal ini dikarenakan dana dari bank yang tidak cukup untuk mencairkan dana nasabah tersebut, Berdasarkan hasil wawancara dengan membagikan kuesioner kepada nasabah giro pada PT.Bank Tabungan Negara KCP Ujung berung, Sebagian responden menjawab bahwa pelayanan bank dalam pencairan giro nasabah mengalami keterlambatan sehingga nasabah tersebut tidak bisa mencairkan dana rekening giro dengan cepat dikarenakan kualitas dana yang dimiliki bank pada

5 PT.Bank Tabungan Negara KCP yang tidak cukup untuk mencairkan dana nasabah. Dengan menganalisis kualitas pelayanan pencairan giro maka dapat diketahui mengenai kualitas pelayanan pencairan giro pada PT.Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujungberung. 1.2.2 Rumusan Masalah Sesuai dengan uraian latar belakang dan identifikasi masalah maka penulis mencoba mengidentifikasikan masalah yang menjadi pokok pembahasan. Adapun yang menjadi pokok pembahasan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Bagaimana Tanggapan Responden terhadap kualitas pelayanan pada PT. Bank BTN (Persero) KCP Ujung berung 2. Permasalahan apa yang terjadi berkaitan dengan kualitas pelayanan pada Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung berung 3. Upaya-upaya apa yang dilakukan oleh PT.Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung berung dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada nasabah. 1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian 1.3.1 Maksud Penelitian

6 Adapun maksud dari penelitian ini untuk mengetahui dan memahami lebih jelas mengenai Analisis Kualitas Pelayanan Pencairan Giro Pada PT.Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung berung. 1.3.2 Tujuan Penelitian Adapun tujuan penulis dalam melakukan penelitian ini sebagai berikut : 1. Untuk mengetahui Tanggapan Responden terhadap kualitas pelayanan pada PT.Bank Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujungberung 2. Untuk mengetahui Permasalahan yang terjadi berkaitan dengan kualitas pelayanan pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung berung 3. Untuk mengetahui Upaya-upaya yang dilakukan oleh PT.Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung berung dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada nasabah. 1.4 Kegunaan Hasil Penelitian 1.4.1 Kegunaan Akademis 1. Hasil penelitian ini diharapkan untuk pengembangan ilmu Manajemen Keuangan dan Perbankan, analisis perusahaan lembaga keuangan. Sehingga menambah wawasan dan pengetahuan penulis di bidang perbankan. 2. Bagi Penulis a. Hasil Penelitian ini diharapkan Untuk menambah pengetahuan dan menperluas wawasan dan pengalaman di bidang perbankan.

7 b. Hasil penelitian ini diharapkan dapat memberikan bekal tentang sistem yang digunakan oleh bank. c. Hasil penelitian ini diharapkan untuk menambah pengetahuan dan pemahaman teknik secara praktis yang diterapkan pada bank. d. Hasil Penelitian ini diharapkan menambah pengalaman bagi penulis dan Penulis berharap hasil dari penelitian ini dapat menambah wawasan bagi penulis maupun masyarakat mengenai kualitas pelayanan. e. Hasil penelitian ini diharapkan untuk mengenal cara kerja perusahaan secara umum, khususnya mengenai kualitas pelayanan pencairan Giro pada PT. Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujung Berung. 1.4.2 Kegunaan Praktis Kegunaan yang terkait dengan penelitian yang dilaksanakan oleh peneliti adalah sebagai berikut : 1. Bagi Perusahaan Hasil penelitian ini diharapkan menjadi bahan masukan untuk mengambil tindakan-tindakan perbaikan yang perlu dilakukan dalam pelayanan pencairan giro. Selain itu, penelitian ini juga diharapkan dapat bermanfaat bagi pejabat bank, karena akan menyediakan sarana pengambilan keputusan yang objektif. 2. Bagi Pihak Lain Hasil Penelitian ini dapat memberikan sumbangan pemikiran yang bermanfaat sebagai bahan informasi untuk meningkatkan wawasan

8 pemikiran dan dapat dijadikan bahan bacaan dan bahan penelitian lebih lanjut. 1.5 Lokasi dan Waktu Penelitian Untuk memperoleh data-data yang diperlukan dalam melakukan penelitian untuk penyusunan tugas akhir ini Penulis melakukan penelitian di PT.Bank Tabungan Negara (Persero) KCP Ujungberung Yang beralamat di jl.raya Ujung berung 111 Bandung. Adapun waktu yang dipergunakan dalam Penelitian ini yaitu bulan april-juli 2010. Adapun jadwal penelitian dapat dilihat pada tabel berikut ini : Tabel 1.1 Jadwal Penelitian Bulan Kegiatan April Mei Juni Juli No 1 Penelitian Pendahuluan 2 Penulisan Isian Penelitian 3 Pengumpulan Data 4 Pengolahan Analisis Data 5 Penulisan Laporan Akhir