3.1.3 Target Pemain Target pemain pada game Pangeran Diponegoro ini adalah semua umur.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN GAME

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

3.1.3 Target Pemain Target pemain pada game Cari Kata Indonesia ini adalah semua umur, sehingga segala usia dapat memainkan game ini.

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Konsep Dasar Proyek Pengembangan Game Konsep Dasar Game

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN GAME

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI GAME

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN GAME

BAB III METODE PENELITIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN EVALUASI GAME

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISIS

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

RANCANG BANGUN GAME EDUKASI ASAH OTAK ANAK BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN APLIKASI CONSTRUCT 2

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III METODOLOGI 3.1 Desain Game Konsep Game Pengumpulan Data

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

HALAMAN PERSEMBAHAN...

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN. dengan spesifikasi sebagai berikut.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. perangkat keras yang disarankan sebagai berikut: Tabel 4.1 Spesifikasi Game

commit to user BAB III PERANCANGAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA DAN DESAIN SISTEM

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

PEMBUATAN GAME RUNTHINK CHAPTER 2 PERKALIAN & PEMBAGIAN BERBASIS ANDROID. Tugas Akhir untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Diploma III

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN. kebutuhan fungsional dan analisis kebutuhan non-fungsional.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PEMBUATAN GAME ENDLESS RUNNING ESCAPING BRAWIJAYA BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN UNITY 3D. Disusun Oleh : GIOVANNI ARTHANIDIO YUDHA PANGESTU M

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISIS KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN APLIKASI

Disusun oleh : ALFIAN PANDHU FATMALA M

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. dengan baik, diperlukan spesifikasi perangkat keras sebagai berikut :

BAB 4 HASIL DAN PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

Perancangan Game Math Adventure Sebagai Media Pembelajaran Matematika Berbasis Android

BAB 5 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Dilihat dari perkembangan informasi saat ini, industri game sudah sangat

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. diperlukan agar dapat mengimplementasikan game Job Seeker ini. a. Intel Pentium 4 2,34 Ghz. b. Memory (RAM) 512MB RAM

Bab 3. Metode dan Perancangan Sistem

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem

Disusun oleh : Bayu Budi Prakoso NIM. M

3.5.1 Use Case Diagram Activity Diagram Unity 3D Pengenalan Unity 3D Komponen (Component)...

1.1 Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Ilmu Komputer, Fakultas Matematika dan

GAME PENGENALAN METAMORFOSIS KUPU-KUPU BERBASIS ANDROID TUGAS AKHIR

BAB III METODOLOGI 3.1 Analisis Kebutuhan Sistem Analisis Kebutuhan Fungsional

PEMBUATAN GAME PENGURANGAN BERBASIS ANDROID

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

PROSEDUR MENJALANKAN PROGRAM APLIKASI

PEMBUATAN GAME THE LEGEND OF DIPONEGORO CHAPTER I : DOMINATION OF PACITAN

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 1 PENDAHULUAN. game hanya dijadikan sarana hiburan semata namun sekarang game telah. dan console tetapi sekarang sudah memasuki era mobile game.

BAB III PERANCANGAN GAME

GAME API UNGGUN : THE GAME BERBASIS ANDROID

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 PENDAHULUAN. Pada masa sekarang ini, perkembangan dunia teknologi sudah sangat pesat.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

PEMBUATAN GAME 2D BANDOENG : LAOETAN API MENGGUNAKAN UNITY GAME ENGINE TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi dalam bidang komputer, banyak digunakan dalam

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

ANALISIS MASALAH DAN RANCANGAN PROGRAM

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. Komputer adalah sebuah alat yang sudah menjadi kebutuhan dalam tiap rumah

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

ABSTRAK. Kata kunci: Kartu, Domino, Poin, Smartphone, Android

APLIKASI PERMAINAN PETUALANGAN RENAL DENGAN MENGGUNAKAN SOFTWARE RPG MAKER MV BERBASIS ANDROID : RENALDI AGUNG NUGROHO NPM :

BAB II ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALIS DAN PERANCANGAN

BAB III ANALISA KEBUTUHAN DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB 1 PENDAHULUAN. satunya yaitu rumah adat. Rumah adat tersebut tersebar di berbagai penjuru Indonesia

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

Tugas Akhir untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Diploma III Program Studi Diploma III Teknik Informatika

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Transkripsi:

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN GAME 3.1 Konsep Dasar Proyek Pengembangan Game 3.1.1 Konsep Dasar Game Game Pangeran Diponegoro ini bercerita tentang perjalanan perjuangan seorang Pangeran Diponegoro beserta pasukan nya yang pada zaman dahulu berhasil menyulitkan pihak Belanda dengan mengambil alih beberapa daerah di pulau jawa pada tahun 1825 1830 sehingga pada waktu itu disebut Perang Jawa. 3.1.2 Gameplay Game Pangeran Diponegoro memiliki konsep dan cerita sejarah perjuangan Pangeran Diponegoro yang dikemas dalam bentuk game di perangkat android. Memiliki 3 level yang bisa di selesaikan dan juga 2 karakter yang dapat dipakai. Pada game ini memiliki 3 level dengan tingkat kesulitan yang berbeda beda, pada level 1 pemain memiliki misi untuk menyelesaikan level sebelum waktu nya habis dan juga selain itu pemain harus mengumpulkan poin minimal 20 untuk bisa melanjutkan ke level berikutnya, jika misi tidak terpenuhi maka pemain tidak akan bisa melanjutkan ke level berikutnya. 3.1.3 Target Pemain Target pemain pada game Pangeran Diponegoro ini adalah semua umur. 3.1.4 Dukungan Platfrom, Teknologi dan Multiplayer Platform yang digunakan adalah mobile game yang berjalan di sistem operasi android, dengan menggunakan console smartphone ataupun tablet. Menggunakan teknologi touchscreen pada smartphone ataupun tablet. Game Pangeran Diponegoro hanya mendukung single player. 3.2 Manajemen Proyek Pengembangan Game

2 3.2.1 Kebutuhan dan Peran / Tugas Tim Pengembang Game Penjelasan kebutuhan tim dari Game Pangeran Diponegoro sebagai berikut : a. Art Director, Concept Artist, Storyboarder 1) Merancang Storyboard game 2) Merancang rule & control game 3) Meracang Achivement game 4) Merancang Gameplay game b. Game Artist 2D 1) Membuat desain background game 2) Membuat desain karakter game 3) Membuat sprite karakter 4) Membuat desain item c. Mission and Level Designer d. Game Mechanic Programmer 1) Membuat Gameplay game 2) Membuat User Interface game 3) Membuat Obstacle game 4) Membuat Achivement Game 5) Membuat Goal Game e. Sound Engineer Untuk backsound yang digunakan adalah Great war bakcground music dan Bike Rides.

3 3.2.2 Kebutuhan Perangkat Lunak dan Perangkat Keras dalam Pengembangan Game a. Software Software yang dibutuhkan dalam pengembangan game Pangeran Diponegoro ini adalah: a. Unity 3d b. Corel Draw X7 b. Hardware Platform Spesifikasi hardware yang dibutuhkan dalam pengembangan game Pangeran Diponegoro yaitu menggunakan laptop dengan spesifikasi: a. Processor Dual Core b. 2 GB system RAM c. VGA d. 4 GB free hard drive 3.2.3 Kebutuhan Perangkat Lunak dan Perangkat Keras dalam Implementasi Game Kebutuhan Sistem Operasi yang di perlukan untuk menjalankan game Pangeran Diponegoro android versi 4.1 atau android jelly bean dengan kebutuhan hardware sebagai berikut : a. 512 RAM b. Dual Core 1.2 Ghz c. Internal Storage 200MB 3.3 Perancangan Dasar Game 3.3.1 Narasi Dan Storyboard Game Pangeran Diponegoro ini menceritakan tentang Pangeran Diponegoro yang berjuang menyelamatkan beberapa daerah di pulau Jawa dari Belanda. Dalam Permainan ini dibagi menjadi 3 level yang memiliki tingkat kesulitan yang berbeda beda.

4 a. Level 1 Level 1 ini menceritakan perjuangan Pangeran Diponegoro dalam merebut wilayah Pacitan dari Belanda, di level ini pemain akan diberikan waktu selama 120 detik untuk menyelesaikan level ini, selain itu untuk bisa melanjutkan ke level berikutnya pemain harus berhasil mengumpulkan poin minimal 20 di level ini. Storyboard level 1 dapat dilihat pada Gambar 3.1. Gambar 3.1 Storyboard Level 1 b. Level 2 Level 2 ini menceritakan perjuangan Pangeran Diponegoro dalam merebut wilayah Delanggu dari Belanda, di level ini pemain akan diberikan waktu selama 180 detik untuk menyelesaikan level ini, selain itu untuk bisa melanjutkan ke level berikutnya pemain harus berhasil mengumpulkan poin minimal 40 di level ini. c. Level 3 Level 3 ini menceritakan perjuangan Pangeran Diponegoro dalam merebut wilayah Semarang dari Belanda, di level ini pemain akan diberikan waktu selama 240 detik untuk menyelesaikan level ini. 3.3.2 Gameplay

5 a. Level 1 Pada level 1 adalah karakter Pangeran Diponegoro harus menyelesaikan level tersebut dengan melewati berbagai rintangan yang ada seperti jebakan berupa jarum/paku yang ada di jalan dan juga harus mengalahkan tentara Belanda yang memakai senjata meriam. Di level ini pemain memiliki misi yaitu berupa harus menyelesaikan level ini sebelum waktu habis dan pemain harus mengumpulkan poin sebanyak 20 untuk bisa lanjut ke level berikutnya, untuk menyelesaikan level ini pemain harus mencapai garis finish yang berupa petunjuk jalan yang mengarahkan kepada kota selanjutnya yang akan dituju setelah sampai maka level tersebut dinyatakan selesai. b. Level 2 Pada level 2 adalah karakter Pangeran Diponegoro harus menyelesaikan level tersebut dengan melewati berbagai rintangan yang ada seperti jebakan berupa jarum/paku yang ada di jalan dan juga harus mengalahkan tentara Belanda yang memakai senjata meriam dan senapan. Di level ini pemain memiliki misi yaitu berupa harus menyelesaikan level ini sebelum waktu habis dan pemain harus mengumpulkan poin sebanyak 40 untuk bisa lanjut ke level berikutnya, untuk menyelesaikan level ini pemain harus mencapai garis finish yang berupa petunjuk jalan yang mengarahkan kepada kota selanjutnya yang akan dituju setelah sampai maka level tersebut dinyatakan selesai. c. Level 3 Pada level 3 adalah karakter Pangeran Diponegoro harus menyelesaikan level tersebut dengan melewati berbagai rintangan yang

6 ada seperti jebakan berupa jarum/paku yang ada di jalan dan juga harus mengalahkan tentara Belanda yang memakai senjata meriam dan senapan. Di level ini pemain memiliki misi yaitu berupa harus menyelesaikan level ini sebelum waktu habis. Untuk bisa lanjut ke level berikutnya, untuk menyelesaikan level ini pemain harus mencapai garis finish yang berupa petunjuk jalan yang mengarahkan kepada kota selanjutnya yang akan dituju setelah sampai maka level tersebut dinyatakan selesai. 3.3.3 Genre Genre game Pangeran Diponegoro adalah adventure dimana terdapat beberapa tantangan dan misi yang harus diselesaikan oleh pemain. 3.3.4 Musik Dan Suara Untuk penggunaan musik dan suara penulis menggunakan sound great war backsound, Bike rides, Goodbye my Friends. 3.3.5 Antar Muka Penjelasan dan sketsa mengenai perancangan antar muka game. Diantaranya seperti : a. Sudut Pandang Game (Perspective of View) / Pengaturan Kamera (Camera Setup) : game dalam bentuk 2D. Sudut pandang game dapat dilihat pada Gambar 3.2.

7 Gambar 3.2 Sudut pandang game b. Skema Warna (Color Scheme) : warna mayoritas yang digunakan biru dan hijau. c. Tampilan Judul Game (Game Title Screen) Judul game adalah Pangeran Diponegoro dapat dilihat di Gambar 3.3. Gambar 3.3. Tampilan Judul

8 d. Tampilan Menu 1. Menu Utama Dapat dilihat pada Gambar 3.4. Gambar 3.4. Tampilan main menu 2. Tampilan Pilih Karakter Dapat dilihat pada Gambar 3.5. Gambar 3.5. Tampilan Pilih Karakter

9 3. Tampilan Pilihan Level (Level Select Screen). Dapat dilihat pada Gambar 3.6. Gambar 3.6. Tampilan Pilih Level e. Tampilan Menu Pause Game, Keluar dari Game (Exit Game). Dapat dilihat pada Gambar 3.7. Gambar 3.7 Tampilan menu pause

10 f. Tampilan Nyawa (Health Point / HP), Waktu (Countdown/Timer) Dapat dilihat pada Gambar 3.8. Gambar 3.8. Tampilan Nyawa g. Tampilan Game ketika berakhir Dapat dilihat pada Gambar 3.9. Gambar 3.9. Tampilan game berakhir

11 h. Tampilan Tutorial dan Intruksi Game (Tutorial and Instructions Screen) : Perancangan tampilan tutorial dan petunjuk didalam games. Dapat dilihat pada Gambar 3.10. Gambar 3.10. Tampilan Tutorial i. Tampilan Kredit Game (Credits Title Screen) Dapat dilihat pada Gambar 3.11. Gambar 3.11. Tampilan Kredit Game

12 j. Info legalitas (Legal info) Ide dan asset yang digunakan dalam game Pangeran Diponegoro merupakan karya asli dari penulis atau menggunakan free royalty. 3.3.6 Fitur Tambahan Fitur-fitur tambahan yang digunakan didalam game Pangeran Diponegoro sebagai berikut : a. Poin Sistem penilaian pada game ini pada tiap level terdapat beberapa hal yang dapat menjadi poin, yang pertama adalah ketika pemain mengambil 1 koin yang terdapat di level tersebut itu benilai 1 poin, selanjutnya adalah ketika pemain berhasil mengalahkan 1 musuh yang ada di level tersebut maka itu akan bernilai 10 poin. 3.4 Spesifikasi Kebutuhan Game Fungsional (SRS Functional) Penjelasan mengenai spesifikasi kebutuhan fungsional game Pangeran Diponegoro sebagai berikut : a. Inputan User Dapat dilihat pada Gambar 3.12. Gambar 3.12. Use Case Inputan User

13 b. Inputan Karakter Dapat dilihat pada Gambar 3.13. Gambar 3.13. Use Case Inputan Karakter

14