PENGARUH PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH SIKAP BELAJAR, FASILITAS, KINERJA GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA MAN PURWOREJO

PENGARUH MOTIVASI DAN KEDISIPLINAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS XI IPS DI SMA N 10 PURWOREJO

PENGARUH KEDISIPLINAN DAN KEAKTIFAN SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI PADA SISWA KELAS XI IPS

PENGARUH PEMBERIAN TUGAS, METODE PEMBELAJARAN DAN KINERJA GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA N 1 SAPURAN WONOSOBO

PENGARUH INTERAKSI SOSIAL DALAM KELUARGA DAN MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

PENGARUH INTELEGENSI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X SMA NEGERI 6 PURWOREJO

PENGARUH MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII DI SMK NEGERI 4 PURWOREJO

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS SISWA SMPN 3 WONOSOBO

PENGARUH BELAJAR KELOMPOK DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 23 PURWOREJO

PENGARUH SIKAP, TINGKAT INTELEGENSI, DAN METODE PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA WIDYA KUTOARJO

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN SISWA SMK NEGERI 4 PURWOREJO

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR KEWIRAUSAHAAN PADA KELAS X SMK PUSPAJATI BULUSPESANTREN KEBUMEN

PENGARUH MINAT DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA NEGERI 2 PURWOREJO

HUBUNGAN SIKAP TERHADAP MATA PELAJARAN EKONOMI DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR EKONOMI KELAS VIII DI SMP NEGERI 4 WADASLINTANG

PENGARUH TINGKAT PENDIDKAN ORANG TUA DAN GAYA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMP N 3 WADASLINTANG WONOSOBO

PENGARUH MATA PELAJARAN KEWIRAUSAHAAN DAN MOTIVASI SISWA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XI DI SMK MUHAMMADIYAH SALAMAN KABUPATEN MAGELANG

PENGARUH PELAYANAN KOPERASI TERHADAP MINAT PEMBELIAN ANGGOTA KP-RI MENTAS KECAMATAN PURWOREJO

PENGARUH MODAL DAN HASIL PENJUALAN TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN PADA HOME INDUSTRY CARICA KECAMATAN KEJAJAR KABUPATEN WONOSOBO

Dwi Suseno Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo ABSTRAK

PENGARUH PERHATIAN DAN TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 4 PURWOREJO TAHUN PELAJARAN

PENGARUH KEMANDIRIAN DAN SUMBER BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X1 SMA NEGERI 1 MIRIT KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA KELAS XI TSM SMK N 8 PURWOREJO

KORELASI ANTARA SERTIFIKASI GURU DENGAN KINERJA GURU SD NEGERI DI KECAMATAN MANDIRAJA KABUPATEN BANJARNEGARA

PENGARUH KINERJA GURU DAN STRATEGI PEMBELAJARAN TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS SMP N 39 PURWOREJO

PENGARUH SUMBER BELAJAR, KEMANDIRIAN BELAJAR, STRATEGI PEMBELAJARAN TERHADAP HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA SMA NEGERI 8 PURWOREJO

ANALISIS MOTIVASI DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA SMA N 1 SAPURAN KABUPATEN WONOSOBO TERHADAP INTENSITAS KUNJUNGAN PERPUSTAKAAN

HUBUNGAN ANTARA PENDIDIKAN SISTEM GANDA DAN PRESTASI BELAJAR DENGAN KESIAPAN KERJA SISWA AKUNTANSI DI SMK N 1 SAPURAN

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN INDUSTRI GENTENG SHT DI DESA GIWANGRETNO KECAMATAN SRUWENG KABUPATEN KEBUMEN

BAB IV PEMBAHASAN. variabel independen dengan dependen, apakah masing-masing variabel

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS ANGGOTA KP-RI GUYUB RUKUN DI KECAMATAN PURWOREJO

KUESIONER DETERMINAN TUNGGAKAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI KOTA MEDAN

PENGARUH PERHATIAN ORANG TUA DAN KINERJA GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMP NEGERI 10 PURWOREJO

Hubungan Linier Jumlah Penduduk Yang Bekerja dengan Belanja Langsung

PENGARUH SISTEM PENGUPAHAN DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP HASIL PRODUKSI PADA PERUSAHAAN GENTENG TH. SOKKA KEBUMEN

Luas Panen Padi (Ha) Harga Beras (Rp/kg)

PENGARUH AKTIVITAS BELAJAR DAN HASIL BELAJAR KEWIRAUSAHAAN TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 AMBAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PUSAT ADMINISTRASI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA

PENGARUH PENGGUNAAN BUKU LKS DALAM PEMBELAJARAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI SMA MUHAMMADIYAH GOMBONG

PENGARUH KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KEMAMPUAN KERJA KARYAWAN KOPERASI ANUGERAH DI PURWOREJO

LAMPIRAN. Lampiran1 Tabel Nilai-Nilai Dalam Distribusi t

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT BANK SYARIAH MANDIRI Tbk CABANG DEPOK. Nama : Septiani Sukma D Kelas : 4EA12 NPM :

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

Arsawan Widhirahmadi Pendidikan ekonomi, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. perjalanan yang terjadi pada lokasi penelitian pada hari kerja adalah

Regresi Linear Sederhana (Tunggal)

BAB V PENUTUP. 2. Hasil analisis regresi sederhana menunjukkan bahwa:

Titian Ningrum Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo

BAB IV ANALISIS DATA

ANALISIS FAKTOR YANG MEMENGARUHI MAHASISWA MEMILIH UNIVERSITAS GUNADARMA

PENGARUH BIAYA PROMOSI DAN POTONGAN HARGA TERHADAP VOLUME PENJUALAN MOBIL: STUDI KASUS PADA PT. SERASI AUTO RAYA

Nama : Bayu Aprian NPM : Pembimbing : Dr. Lies Handrijaningsih, SE., MM

Pengaruh Kualitas Pelayanan Karyawan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Minimarket Indomaret Di Jl.Kemakmuran Depok 2 Tengah

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANG TUA DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PENGAPIAN SISWA KELAS X SMK PANCASILA 1 KUTOARJO TAHUN PELAJARAN

Lampiran 1 :Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

PENGARUH BESARNYA MODAL DAN PENJUALAN TERHADAP RENTABILITAS PADA KP-RI MERATA KECAMATAN PURWODADI KABUPATEN PURWOREJO

Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Panti Sosial Bina Remaja Taruna Jaya di Tebet

PENGARUH ETIKA PROFESI, PROFESIONALISME, DAN KOMPETENSI AUDITOR TERHADAP PERTIMBANGAN TINGKAT MATERIALITAS AUDIT LAPORAN KEUANGAN

PENGARUH KELOMPOK ACUAN, KESADARAN MEREK, PRODUK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN MOBIL SUZUKI ERTIGA (Studi Kasus Konsumen Sunmotor Jakarta)

PENGARUH GAJI DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN KOPERASI MAHASISWA STIKES MUHAMMADIYAH GOMBONG

PENGARUH DISIPLIN KERJA, PRESTASI KERJA, PENGALAMAN KERJA TERHADAP PANGKAT PEGAWAI DI BLK PERTANIAN KLAMPOK

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. instrumen yang telah valid dan reliabel yaitu instrumen supervisi akademik

Program Studi Pendidikan Ekonomi FE UNY

BAB V PEMBAHASAN. Pembahasan ini diarahkan untuk menganalisis pengaruh variabel. independen (motivasi) terhadap variabel dependen (kinerja) pada BPRS

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. kesadaran masyarakat dalam membayar PBB di Desa Kadirejo.

BAB VI PENUTUP. 1. Hasil dari penelitian ini menunjukkan nilai R 2 = 0,328 berarti. pengangguran dan inflasi berkontribusi terhadap variabel terikat

Dari tabel di atas, diperoleh nilai dari Durbin-Watson sebesar 2.284, di. mana angka tersebut bernilai lebih besar dari 2, yang berarti terdapat

BAB IV DESKRIPSI DAN ANALISIS DATA

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN. 4.1 Analisis Data Laporan Keuangan PT Mayora Indah Tbk. Tabel. 4.1 Data Laporan Keuangan PT Mayora Indah Tbk.

KUESIONER PENELITIAN

ANALISIS KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP HARGA, FASILITAS DAN PELAYANAN PADA YAMIEN 88 CIJANTUNG

PENGARUH LOYALITAS DAN JUMLAH PINJAMAN ANGGOTA TERHADAP PEROLEHAN SHU DI KPRI MENTAS KABUPATEN PURWOREJO

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini akan dijelaskan lebih lanjut mengenai gambaran umum

PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Unit Kebun Tanah Itam Ulu. Dalam rangka menyelesaikan pendidikan program Magister Ilmu

Agtamy Kartika Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Kedisiplinan dan Kepercayaan Diri terhadap Hasil Belajar Mata Pelajaran

PENGARUH KONDISI KERJA DAN PROGRAM PELAYANAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN AIR MINERAL CLIF KOTA DEPOK

IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Nama : Neneng Badriah NPM : Jurusan : Manajemen Pembimbing : Dr. Harjanto Sutedjo, SSi.MMSi

Lampiran 1. Perkembangan Produksi Teh Indonesia Menurut Status Pengusahaan (Ton), **. Tahun PR/Smallholder PBN/Government Plantation

Andry Wirawan Analisis Pengaruh Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Warung Ayam Monyet.

TABEL DISTRIBUSI NORMAL BAKU 0 - Z

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT BERWIRAUSAHA PADA WIRAUSAHA DI WILAYAH KOTA BOGOR

BAB IV ANALISIS DATA A. PENGUJIAN HIPOTESIS

PENGARUH MOTIVASI DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN POLITEKNIK LP3I MEDAN

Analisis Pengaruh Kompensasi Langsung Dan Kompensasi tidak Langsung Terhadap Kinerja Karyawan Apartemen Nifarro

BAB IV DATA HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

Sena Aradea Manajemen Ekonomi 2013

Zakiah Jamal /4EA03 Manajemen

Rudi Aditia Hartono Manajemen Ekonomi 2013

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. gerakan dakwah amar ma ruf nahi munkar yang didirikan oleh Kiai Haji Ahmad

Hepi Supriyadi* Subagyo** ABSTRAK

LAMPIRAN II. DAFTAR DATA VARIABEL BEBAS DAN VARIABEL TERIKAT PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI tahun

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. diperoleh dari penyebaran kuesioner pada konsumen.

PENGARUH KEDISIPLINAN BELAJAR DAN PERHATIAN ORANG TUA TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPS SISWA SMP NEGRI 30 PURWOREJO

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

BAB 4 HASIL DAN PEMBAHASAN

EFEKTIVITAS KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN TERHADAP KINERJA PEGAWAI KECAMATAN GADING CEMPAKA KOTA BENGKULU. Oleh : Markoni 1. Abstrak

PENGARUH JUMLAH ANGGOTA DAN JUMLAH SIMPANAN TERHADAP PEROLEHAN SHU PADA KOPERASI CMU(CITRA MANDIRI UTAMA)

Program Studi Pendidikan Ekonomi FE UNY

Transkripsi:

PENGARUH PENGGUNAAN METODE PEMBELAJARAN DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI Fitriyani Pendidikan Ekonomi, FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo Vthree_zhanie@yahoo.com ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Apakah terdapat pengaruh yang positif dan signifikan antara penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar pada mata pelajaran ekonomi kelas XI di SMA Negeri 4 Purworejo tahun pelajaran 2012/2013, Populasi penelitian adalah seluruh siswa kelas XI IPS SMA Negeri 4 Purworejo tahun pelajaran 2012/2013 yang berjumlah 101 siswa. Sampel diambil 78 siswa dengan teknik random sampling dengan taraf kesalahan 5%. Berdasarkan analisis deskriptif menunjukkan bahwa penggunaan metode pembelajaran berada pada kategori cukup dengan persentase 46,15%, fasilitas belajar dinyatakan kurang dengan persentase 32,05%, dan prestasi belajar dinyatakan baik dengan persentase 43,59%. Dari analisis kuantitatif menunjukkan bahwa variabel penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar secara bersama-sama memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar, R sebesar 0,650 (F = 27,470; sig. 0,000<0,05) koefisien determinasi (R 2 ) sebesar 0,423 yang berati bahwa pengaruh penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar sebesar 42,25% dan sisanya 57,75% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti. Persamaan Regresi Y= 29,650+ 0,739X 1 + 0,743X 2. Variabel penggunaan metode pembelajaran memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar t hitung 4,686; sig. 0,000<0,05 dan besar pengaruh sebesar 22,66%. Variabel fasilitas belajar memberikan pengaruh yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar t hitung 5,935; sig. 0,000<0,05 dan besar pengaruh sebesar 31,92%. Kata Kunci: Pembelajaran, Fasilitas, Belajar, Prestasi A. PENDAHULUAN Pendidikan merupakan kebutuhan mutlak bagi kehidupan umat manusia yang harus dipenuhi sepanjang hayat, Tanpa pendidikan sama sekali mustahil suatu kelompok manusia dapat hidup berkembang sejalan dengan aspirasi (citacita) untuk maju, sejahtera dan bahagia menurut konsep pandangan hidup mereka. Semakin tinggi cita-cita manusia semakin menuntut kepada peningkatan

310 Fitriyani: Pengaruh Penggunaan Metode (309-314) mutu pendidikan sebagai sarana mencapai cita-cita tersebut. akan tetapi dibalik itu, karena semakin tinggi cita-cita yang hendak diraih, maka semakin kompleks jiwa manusia itu, karena didorong oleh tuntutan hidup (rising demand) yang meningkat pula. Proses pendidikan berlangsung ditiga tempat, lingkungan keluarga, masyarakat dan sekolah. ketiga tempat tersebut tidak bisadipisahkan satu sama lain karena ketiganya saling berpengaruh, sehingga tanggung jawab pendidikan tidak hanya menjadi tanggung jawab pemerintah tetapi menjadi tanggung jawab keluarga dan masyarakan. Jalanya proses pembudayaan bangsa yang berdasarkan pokok pada penciptaan kesejahteraan umum dan mencerdaskan kehidupan bangsa kita, sesuai dengan tujuan nasional seperti yang tercantum dalam alinea IV pembukaan UUD 1945. (Fuad lhsan,2005:4) Secara umum faktor yang mempengaruhi proses pendidikan dan prestasi belajar dapat dikelompokan menjadi dua yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor dari dalam atau faktor internal adalah faktor yang ada dalam diri individu yang sedang belajar. Didalam membicarakan faktor internal ini akan dibahas menjadi tiga faktor yaitu:faktor jasmani, faktor psikologis dan faktor kelelahan.(slameto,2010:54-59) Faktor dari luar atau eksternal adalah faktor yang ada diluar individu.pada faktor ini dapat dikelompokan menjadi tiga, yaitu:faktor keluarga, faktor sekolahdan faktor masyarakat.(slameto,2010:60-72) Diantara faktor-faktor tersebut faktor sekolah memegang peranan yang penting dalam proses belajar anak termasuk mengenai metode pembelajaran. Salah satu usaha yang tidak pernah guru tinggalkan adalah bagaimana memahami kedudukan metode sebagai salah satu komponen yang ikut ambil bagian bagi keberhasilan kegiatan belajar mengajar (Syaiful Bahri Djamarah,2002:82) Selain metode pembelajaran yang mempengaruhi prestasi belajar siswa adalah fasilitas belajar. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (2008:389) fasilitas adalah Sarana untuk melancarkan pelaksanaan fungsi;kemudahan.

OIKONOMIA: VOL. 2 NO. 4 (2013) 311 Fasilitas adalah kelengkapan yang menunjang belajar anak didik disekolah. Baik itu kelengkapan yang ada didalam kelas ataupun yang ada diluar kelas. (Syaiful Bahri Djamarah,2002:92) Berdasarkan uraian diatas memberikan gambaran bahwa pendidik/guru yang menggunakan metode pembelajaran dengan tepat akan membuka peluang prestasi dengan lebih maksimal. Serta pihak sekolah dan orang tua yang mempunyai fasilitas belajar lengkap dan memadai akan menhasilkan siswa dengan prestasi yang lebih baik, karena siswa akan lebih mudah dalam memahami materi serta tidak mengalami kebosanan selama pelajaran berlangsung. Jadi metode pembelajaran dan fasilitas belajar adalah faktor penunjang yang banyak berpengaruh terhadap prestasi belajar siswa. B. METODE PENELITIAN Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 4 Purworejo tahun pelajaran 2012/2013 mulai pada bulan Juni 2013. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI IPS di SMA Negeri 4 Purworejo sejumlah 101 siswa dan sampelnya berjumlah 78 siswa dengan menggunakan teknik random sampling. Metode yang digunakan dalam mengumpulkan data adalah metode observasi dan kuesioner. Menggunakan analisis regresi linear ganda. Uji hipotesis menggunakan uji t dan uji F. Berdasarkan analisis diperoleh t untuk fariabel penggunaan metode pembelajaran sebesar 4,686 dengan sig < 0,05. Berarti hipotesis diterima yang artinya pengaruh penggunaan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa signifikan. Berdasarkan analisis diperoleh t untuk variabel fasilitas sebesar 5,953 dengan sig 0,000 < 0,05, Berarti hipotesis diterima yang artinya pengaruh fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa signifika. Berdasarkan analisa diperoleh nilai F sebesar 27,470 dengan sig 0,000 sig < 0,05, Berarti hipotesis yang berbunyi penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar secara

312 Fitriyani: Pengaruh Penggunaan Metode (309-314) bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar siswa dapat diterima. C. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Berdasarkan analisis deskriptif variabel penggunaan metode pembelajaran siswa tergolong cukup dengan jumlah siswa sebanyak 36 (46,15%). Variabel fasilitas belajar siswa tergolong kurang jumlah siswa sebanyak 25 (32,05%). Untuk prestasi belajar siswa IPS kelas XI SMA Negeri 4 Purworejo tergolong baikdengan jumlah siswa sebanyak 34 (43,59%). Untuk mengetahui pengaruh kedisiplinan dan keaktifan terhadap prestasi belajar maka dilakukan analisis korelasi Product moment. Data tersebut dapat dilihat pada tabel berikut : Model Summary Std. Error Change Statistics R Adjusted of the R Square F Sig. F Model R Square R Square Estimate Change Change df1 df2 Change 1.650 a.423.407 7.951.423 27.470 2 75.000 a. Predictors: (Constant), X2, X1 Coefficients Unstandardized Standardized 95.0% Confidence Coefficients Coefficients Interval for B Correlations Lower Upper Zero- Model B Std. Error Beta T Sig. Bound Bound order Partial Part 1 (Constant) 29.650 5.967 4.969.000 17.763 41.537 X1.739.158.411 4.686.000.425 1.053.390.476.411 X2.743.125.521 5.935.000.493.992.504.565.521 a. Dependent Variable: Y Berdasarkan analisis kuantitatif, diperoleh data koefisien korelasi antara pengaruh penggunaan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa

OIKONOMIA: VOL. 2 NO. 4 (2013) 313 sebesar 22,66%. (r=0,476, t hitung = 4,686, sig 0,000< 0,05) maka dapat dikatakan positif dan signifikan, berarti hipotesis kedua diterima dimana adanya pengaruh yang positif dan signifikan antara penggunaan metode pembelajaran terhadap prestasi belajar siswa. Pengaruh fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa sebesar 31,92% (r=0,565, t hitung = 5,935, sig = 0,000 < 0,05) maka dapat dikatakan positif dan signifikan, berarti hipotesis ketiga diterima dimana adanya pengaruh yang positif dan signifikan antara fasilitas belajar terhadap prestasi belajar siswa. Hasil analisis regresi sederhana diketahui koefisien determinasi (R) sebesar 0,650 (F = 27,470; sig 0,000 < 0,05). Maka besarnya pengaruh yang diberikan oleh penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar secara bersama-sama terhadap prestasi belajar siswa sebesar 42,25% (R 2 = 0,423). D. SIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan yang dapat diambil bahwa penggunaan metode pembelajaran dan fasilitas belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi belajar ekonomi baik secara parsial maupun bersama-sama. Saran yang dapat diberikan sebagai berikut: (1) Guru hendaknya dapat menguasai berbagai macam metode pembelajaran dan dapat menggunakannya dengan tepat pada setiap materi yang disampaikan, sehingga para siswa dapat dengan mudah memahami materi yang disampaikan dan siswa dapat mendapatkan hasil atau prestasi yang maksimal. (2) Pihak sekolah hendaknya mengetahui fasilitas apa saja yang diperlukan selama kegiatan belajar mengajar. Pihak sekolah mengusahakan agar fasilitas tersebut dapat terpenuhi secara lengkap. Begitu juga dengan orang tua sebaiknya senantiasa memperhatikan fasilitas apa saja yang diperlukan anaknya yang menunjang prestasi belajar.

314 Fitriyani: Pengaruh Penggunaan Metode (309-314) DAFTAR PUSTAKA Djamarah, Syaiful Bahri dan Zain Aswan. 2002. Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : PT. Rhineka Cipta Fuad Ihsan. 2005. Dasar Dasar Kependidikan. Jakarta : Rineka Cipta Hamalik, Oemar. 2005.Perencanaan Pengajaran Berdasarkan Pendekatan Sistem.Jakarta: PT. Bumi Aksara Slameto. 2010. Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT. Rhineka Cipta.