SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN MENUJU ERA PERPUSTAKAAN DIGITAL

dokumen-dokumen yang mirip
SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

Pusat Layanan Teknology Fakultas Teknik Universitas Diponegoro SEMARANG

BUKU PANDUAN (Reference Manual) SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN (SIP)


BAB I PENDAHULUAN. atau bagian yang terintregasikan melalui sistem yang dipakai untuk. pengolahan, penyusunan dan pelayanan koleksi yang mendukung

BAB 1 PENDAHULUAN. Dengan perkembangan zaman telekomunikasi yang begitu. pesat ini, banyak mobile phone yang berjenis smart phone atau

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Eksistensi teknologi mulai merambah seluruh sisi kehidupan, tidak

PETUNJUK TEKNIS LAYANAN SIRKULASI DALAM MENDUKUNG SISTEM LAYANAN KOMPUTERISASI Untuk Tingkat Operator Sirkulasi

AUTOMASI PERPUSTAKAAN

BAB I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PERAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN BERBASIS SLIMS. Titis Pratiwi *

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang dan Permasalahan

SISTEM INFORMASI PENJUALAN HANDPHONE VELIN PHONE TANGERANG BERBASIS WEB

RANCANG BANGUN ARSITEKTUR DAN OTOMASI PERPUSTAKAAN MENGGUNAKAN LIBRARY MANAGEMENT SYSTEM PADA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS HALU OLEO

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan sekolah merupakan faktor penunjang dalam proses belajarmengajar,

BAB 1 PENDAHULUAN. pengaturan data secara cepat dan akurat, telah mengubah perpustakaan yang

PENERAPAN TEKNOLOGI INFORMASI PADA SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN DAERAH JAWA TENGAH

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Teknologi Informasi Perpustakaan

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN. membantu dan bermanfaat bagi lembaga-lembaga atau perusahaanperusahaan. Penyampaian informasi dengan website tidak membutuhkan

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang. Dalam era globalisasi saat ini, ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Perpustakaan berasal dari kata dasar pustaka. Menurut Kamus

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. tertentu untuk digunakan pembaca, bukan untuk dijual. (Sulistyo-

BAB II LANDASAN TEORI. perpustakaan disebut juga sebagai bibliotheek, dalam bahasa jerman

BAB 1 PENDAHULUAN. Penerapan teknologi informasi saat ini menyebar hampir di semua bidang termasuk di

1.1 Latar Belakang Masalah

SISTEM INFORMASI RENTAL PC GAME ONLINE PADA RENTAL PC GAME SPYRO BERBASIS WEB DAN PEMESANAN CD VIA SMS

BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Analisis Masalah Mengenai Alasan Pemilihan Aplikasi Open Source

Makalah Seminar Kerja Praktek

BAB I PENDAHULUAN. pengadaan, inventarisasi, katalogisasi, sirkulasi bahan pustaka, serta. pengelolaan data anggota dan statistik.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

TUGAS DATA WAREHOUSE

BAB I PENDAHULUAN. cepat, seiring dengan kebutuhan manusia yang juga terus bertambah. Teknologi

Makalah Seminar Kerja Praktek

Perancangan Website Ujian. Teknik Elektro UNDIP Berbasis HTML

1.1 Latar Belakang Masalah

PENGEMBANGAN DAN OPTIMALISASI OPENBIBLIO SEBAGAI SISTEM OTOMASI PERPUSTAKAAN PADA SMA NEGERI 4 PADANG. Delfi Sapitri

BAB I PENDAHULUAN. manual yang berbentuk buku dan kartu-kartu yang berisi data-data buku. Sistem

LAMPIRAN I PEDOMAN WAWANCARA

Universitas Sumatera Utara-TPSDP USU-Perpustakaan

BAB I PENDAHULUAN. adalah sebuah dimensi baru dalam kehidupan manusia. Kehadiran internet dalam

1. Perkembangan Perpustakaan dan Teknologi Informasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

MANUAL OTOMIGEN X 2.0. Daftar Isi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan aplikasi teknologi informasi saat ini sudah berkembang begitu pesat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

PROFIL SIPUS. (Sistem Informasi Perpustakaan) Oleh: Rasiman

RANCANGAN SISTEM APLIKASI PERPUSTAKAAN PADA SMP NEGERI 1 PAGELARAN BERBASIS VISUAL BASIC 6.0

untuk dioperasikan. Dalam implementasi Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan SMP N 24

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian Perpustakaan Sekolah. Perpustakaan sekolah adalah perpustakaan yang berada di sekolah

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. dibutuhkan Hardware dan software untuk menggunakan program Sistem Informasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. dirasakan dibidang informasi adalah teknologi internet.

BAB 1 PENDAHULUAN. koleksi, anggota dan staf, serta kegiatan perpustakaan. Oleh karena itu kehadiran

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MAJALENGKA. Adis Gania NPM: ABSTRAKSI ABSTRACT

PENGEMBANGAN SISTEM DATABASE HASIL SKRIPSI DAN TUGAS AKHIR PADA JURUSAN TEKNIK ELEKTRO UNNES

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dengan semakin berkembangnya teknologi komputer dan semakin memasyarakatnya

Sistem Informasi Pemasaran Dan Kontroling E-Sapi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. untuk menyimpan, mengolah dan menampilkan informasi bereferensi geografis,

MENGENAL LEBIH JAUH SIPISIS VERSI WINDOWS

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS TEMPAT PENGOLAHAN BARANG BEKAS DI SURAKARTA

Universitas Sumatera Utara

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA

MENGEMBANGKAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH MELALUI OTOMASI PERPUSTAKAAN

Kata Kunci :Sistem Informasi Akademik, SMA, Waterfall, PHP, MySql

BAB I PENDAHULUAN... I-1

BAB I PENDAHULUAN. I..I Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. transaksi merupakan nilai ukur dari tingkat kemajuan suatu perusahaan. Sejalan dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. Kejuruan di kota Sragen. Sekolah ini merupakan sekolah swasta yang memiliki

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN SMA MUHAMMADIYAH 1 PATI BERBASIS WEB DENGAN METODE UNIFIED PROCESS (UP)

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.4 Latar Belakang. Dalam kondisi administrasi Dinas Komunikasi dan Informatika sekarang sangat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Aplikasi berbasis web adalah suatu aplikasi yang diakses menggunakan penjelajah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada zaman global sekarang, pendidikan merupakan sesuatu yang penting. Karena

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. Implementasi merupakan tahapan penerapan sebuah program dalam pembangunan

BAB 1. PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

SIRKEL LIBRARY MANAGEMENT SYSTEM (SLiMS)

EVALUASI PENERAPAN SISTEM AUTOMASI PERPUSTAKAANPADA PERPUSTAKAAN BUNG HATTA BUKITTINGGI

Lantip Diat Prasojo Universitas Negeri Yogyakarta

BAB I PENDAHULUAN. pendidikan untuk dapat memberikan mutu yang prima disegala aspek menyebabkan

PEMANFAATAN SISTEM INFORMASI TERINTEGRASI UNTUK PENGEMBANGAN PERPUSTAKAAN POLITEKNIK NEGERI BATAM

Transkripsi:

SISTEM INFORMASI PERPUSTAKAAN MENUJU ERA PERPUSTAKAAN DIGITAL sekti dot com information technology consulting Laboratorium Komputer dan Informatika Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik UNDIP Telpon (024) 70209574

Sistem Informasi Perpustakaan 2 sekti dot com menawarkan Sistem Informasi Perpustakaan (SIP) berbasis Web dan Internet yang cocok diaplikasikan pada sekolah dan perguruan tinggi, karena memiliki fasilitas-fasilitas: 1. Bisa diakses dari mana saja dan kapan saja (selama terhubung dengan jaringan). 2. Sistem barcode, cepat dan akurat dalam melakukan transaksi. 3. Dibangun berdasarkan software open source (gratis) sehingga tidak perlu lisensi. 4. Data disimpan secara terpusat di server, setiap individu dapat menggunakan informasi yang sama. 5. Proses peng-update-an data lebih praktis. 6. Pembuatan laporan dapat dibuat setiap saat dengan data yang akurat, sehingga mempermudah dalam mengambil keputusan. 7. Upgradeable to digital library. Beberapa perpustakaan di lingkungan Universitas Diponegoro telah menggunakan SIP ini di antaranya adalah: 1. Perpustakaan Fakultas Teknik 2. Perpustakaan Jurusan di Fakultas Teknik (Teknik Elektro, Teknik Arsitektur, Teknik Perencanaan dan Wilayah Kota). 3. Perpustakaan Program Studi Psikologi Fakultas Kedokteran. Pada saat ini Sistem Informasi Perpustakaan masih terus dikembangkan sesuai dengan perkembangan teknologi informasi dan kebutuhan pengguna.

Sistem Informasi Perpustakaan 3 SEKILAS Overview Penerapan Teknologi Informasi (TI) saat ini telah menyebar hampir di semua bidang tidak terkecuali di perpustakaan. Perpustakaan sebagai institusi pengelola informasi merupakan salah satu bidang penerapan teknologi informasi yang berkembang dengan pesat. Perkembangan dari penerapan teknologi informasi bisa kita lihat dari perkembangan jenis perpustakaan yang selalu berkaitan dengan dengan teknologi informasi, diawali dari perpustakaan manual, perpustakaan terautomasi, perpustakaan digital atau cyber library. Ukuran perkembangan jenis perpustakaan banyak diukur dari penerapan teknologi informasi yang digunakan dan bukan dari skala ukuran lain seperti besar gedung yang digunakan, jumlah koleksi yang tersedia maupun jumlah penggunanya. Kebutuhan akan TI sangat berhubungan dengan peran dari perpustakaan sebagai kekuatan dalam pelestarian dan penyebaran informasi ilmu pengetahuan dan kebudayaan yang berkembang seiring dengan menulis, mencetak, mendidik dan kebutuhan manusia akan informasi. Perpustakaan membagi rata informasi dengan cara mengidentifikasi, mengumpulkan, mengelola dan menyediakanya untuk umum.

Sistem Informasi Perpustakaan 4 Latar Belakang Perguruan tinggi, sebagai suatu lembaga, perlu mengetahui tingkat produktivitas dan kemajuan serta aktivitas yang terjadi pada perguruan tinggi tersebut. Oleh karena itu dalam perguruan tinggi tersebut diperlukan sebuah sistem informasi yang dapat mengolah berbagai macam data yang ada. Sistem Informasi Perpustakaan adalah sebuah perangkat lunak berbasis web yang bermanfaat untuk membantu pengelola perpustakaan dalam melaksanakan tugasnya, misalnya melakukan pencatatan peminjaman dan pengembalian buku dengan menggunakan keyboard/mouse atau bahkan dengan menggunakan barcode scanner, pencatatan data buku serta pencatatan data anggota perpustakaan. Selain itu, dapat pula digunakan oleh anggota perpustakaan untuk mencari buku dengan kategori tertentu, melakukan pemesanan buku, dan melihat data peminjamannya serta besar dendanya (jika ada). Penerapan teknologi informasi di perpustakaan dapat difungsikan dalam berbagai bentuk, antara lain: 1. Penerapan teknologi informasi digunakan sebagai Sistem Informasi Manajemen Perpustakaan. Bidang pekerjaan yang dapat diintegrasikan dengan sistem informasi perpustakaan adalah pengadaan, inventarisasi, katalogisasi, sirkulasi bahan pustaka, pengelolaan anggota, statistik dan lain sebagainya. Fungsi ini sering diistilahkan sebagai bentuk Automasi Perpustakaan. 2. Penerapan teknologi informasi sebagai sarana untuk menyimpan, mendapatkan dan menyebarluaskan informasi ilmu pengetahuan dalam format digital. Bentuk penerapan TI dalam perpustakaan ini sering dikenal dengan Perpustakaan Digital. Kedua fungsi penerapan teknologi informasi ini dapat terpisah maupun terintegrasi dalam suatu sistem informasi tergantung dari kemampuan software yang digunakan, sumber daya manusia dan infrastruktur peralatan teknologi informasi yang mendukung keduanya.

Sistem Informasi Perpustakaan 5 Fasilitas Sistem yang Ditawarkan Sistem Informasi Perpustakaan dibuat agar dapat diakses oleh beberapa tingkatan pengguna. Masing-masing pengguna akan memperoleh menu yang terbatas sesuai dengan hak aksesnya. Namun demikian, ada satu tingkatan yang dapat mengatur seluruh pengguna yaitu Admin. Tingkatan pengguna yang terdapat pada SIP adalah sebagai berikut. 1. Tingkat Admin: mempunyai kewenangan untuk mengawasi dan menjalankan semua fasilitas yang terdapat pada SIP, 2. Tingkat Pustaka: mempunyai hak akses untuk menjalankan aplikasi yang berhubungan dengan proses perpustakaan seperti pemasukan data buku dan anggota, transaksi peminjaman dan pengembalian serta pencetakan label/barkode, 3. Tingkat Eksekutif: ditujukan untuk jajaran manajemen dan pengambil keputusan yang tidak perlu tahu jauh transaksi tetapi cukup mengetahui eksekutif summary saja, 4. Tingkat Operator: mempunyai hak akses untuk menjalankan aplikasi yang berhubungan dengan proses pemasukan data buku.

Sistem Informasi Perpustakaan 6 Menu-menu yang disediakan oleh SIP 1. Buku : Berisi operasi pengolahan buku, antara lain mengisi data buku baru, mengedit, mencari dll. 2. Jurnal : Berisi operasi pengolahan Jurnal dan Paper, antara lain mengisi data baru, mengedit, mencari dll. Di sini Paper merupakan bagian dari Jurnal artinya satu Jurnal bisa terdiri dari beberapa Paper. 3. Skripsi : Berisi operasi pengolahan skripsi, antara lain mengisi data skripsi baru, mengedit, mencari dll. 4. Anggota : Berisi operasi pengolahan anggota, antara lain mengisi data anggota baru, mengedit, mencari, mengaktifkan keanggotaan dll. 5. Peminjaman : Untuk melakukan transaksi peminjaman, melihat transaksi peminjaman pada waktu-waktu yang lalu. 6. Pengembalian : Untuk melakukan transaksi pengembalian, melihat transaksi pengembalian pada waktu-waktu yang lalu. 7. Mencari : Berisi operasi pencarian yang meliputi pencarian buku, paper, skripsi dan anggota. 8. Laporan : Berisi tentang informasi transaksi peminjaman dan pengembalian. 9. Pilihan : Berisi tentang pengaturan yang akan diterapkan dalam Sistem Informasi Perpustakaan ini dan juga untuk mem-backup database. 10. Password : Berisi tentang penggantian password dan membuat username baru. 11. Pengunjung : Digunakan untuk mencatat pengunjung.

Sistem Informasi Perpustakaan 7 Apa yang bisa diharapkan dengan SIP via web? Aplikasi utama dari SIP ini dirancang menggunakan antarmuka web karena SIP akan diakses tidak hanya oleh satu komputer saja, tetapi bisa lebih dari satu komputer. Ini berarti SIP akan dipasang dalam sebuah jaringan komputer. Oleh sebab itu antarmuka web sangatlah cocok digunakan karena meskipun akan diakses oleh beberapa pengguna sekaligus dalam waktu yang bersamaan, sistem berbasis web akan mudah menanganinya. Hubungan klien-server akan secara automatis terbuat ketika ada permintaan dari klien, ketika permintaan telah dipenuhi maka koneksi akan terputus kembali. Hal ini akan sangat menghemat lebar jalur data yang digunakan. Selain itu teknologi web akan membuat SIP mudah diterapkan pada sistem operasi apapun, tidak ada ketergantungan pada sistem operasi tertentu. Dengan menggunakan sebuah server web yang mendukung PHP dan server basis-data MySQL maka SIP sudah dapat dipasang.

Sistem Informasi Perpustakaan 8 Contoh Fitur yang dibuat Tampilan halaman muka dari SIP tampak seperti Gambar 1. Gambar 1 Tampilan Menu Utama Gambar 2 Daftar Buku

Sistem Informasi Perpustakaan 9 Gambar 3 Pencetakan Label Buku dengan sistem barcode Gambar 4 Pencetakan Kartu Anggota juga dengan sistem barcode

Sistem Informasi Perpustakaan 10 Gambar 5 Mengetahui statistik transaksi pengembalian buku Gambar 6 Fasilitas untuk mengetahui buku-buku yang belum kembali

Sistem Informasi Perpustakaan 11 Gambar 7 Mengetahui riwayat peminjaman anggota Gambar 8 Statisti Pengunjung

Sistem Informasi Perpustakaan 12 Penutup Demikian surat penawaran ini dibuat, lebih jauh kami mengharapkan adanya tanggapan positif dari Bapak/Ibu. Apabila Bapak/Ibu tertarik dengan SIP yang kami tawarkan, hubungi kami di nomor telepon: 1. Yuli Christyono, ST, M.T. : (024) 70 10 40 32; atau 081 666 55 84. 2. Sumardi, S.T., M.T. : (024)70 20 95 74; atau 081 325 309872. Selanjutnya, jika Bapak/Ibu tertarik untuk melihat produk yang kami tawarkan, kami juga bersedia untuk mendemonstrasikan produk kami, sebelum Bapak/Ibu memutuskan untuk menggunakannya.