IDENTITAS DAN DESKRIPSI MATA KULIAH, SILABUS, DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN AT 221 GAMBAR ARSITEKTUR

dokumen-dokumen yang mirip
RINCIAN KEGIATAN DAN ALOKASI PERTEMUAN DALAM SEMESTER

RINCIAN KEGIATAN DAN ALOKASI PERTEMUAN DALAM SEMESTER

TEKNIK KOMUNIKASI ARSITEKTURAL-AT. 423

GAMBAR ARSITEKTUR 1 PRODI PEND. TEKNIK ARSITEKTUR JURUSAN PEND. TEKNIK ARSITEKTUR FPTK-UPI. TERM of REFFERENCE (ToR)

MENGGAMBAR TEKNIK TB 102

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH STRUKTUR KONSTRUKSI 1 TR SKS

Rencana Pembelajaran

Menggambar Arsitektur

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH GAMBAR TEKNIK TA SKS

SATUAN ACARA PERKULIAHAN GAMBAR ARSITEKTUR / 3 SKS

RANCANGAN PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI DESAIN INTERIOR FAKULTAS TEKNIK PERENCANAAN DAN DESAIN

IDENTITAS DAN DESKRIPSI MATA KULIAH, SILABUS, DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN AT 311 ARSITEKTUR NUSANTARA

RANCANGAN PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI DESAIN INTERIOR FAKULTAS TEKNIK PERENCANAAN DAN DESAIN

SKETSA INTERIOR Pentingnya Sketsa Interior

GAMBAR PRODI PEND. TEKNIK ARSITEKTUR

SILABUS MATA KULIAH STUDIO IV- TR

RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN (Silabus, Rincian Kegiatan dalam 1 semester, SAP)

RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN (Juknis, Alokasi Waktu, Sekuen Materi, Silabus, SAP, Model Evaluasi, Materi Perkuliahan)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR 2 / 3 SKS

SILABUS. Apresiasi Bahasa dan Seni BS300. Drs. Dudung Gumilar, M.A., M.Sc.

GAMBAR PERSPEKTIF SATU TITIK HILANG

Rencana Pembelajaran

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

UNIV. PANCASILA FAK. TEKNIK PROGRAM STUDI ARSITEKTUR

Rencana Pembelajaran

2009/2010 Course Plan. DS-102 Gambar Ekspresif Tim Dosen

Perencanaan Pembelajaran Bahasa Perancis PR 502

Proposal. Workshop Mata Kuliah AR 2250 Studio Komputasi Arsitektur. Aswin Indraprastha. 23 September 2015

MODUL STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR

RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN (Juknis, Alokasi Waktu, Sekuen Materi, Silabus, SAP, Model Evaluasi, Materi Perkuliahan)

Tentang mata kuliah TEKNIK KOMUNIKASI

RENCANA PEMBELAJARAN

PROSES PEMBELAJARAN MATA KULIAH DRAWING 2 SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2012/2013

Rencana Pembelajaran

PENGANTAR GAMBAR PERSPEKTIF

PROGRAM STUDI MANAJEMEN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN (Juknis, Alokasi Waktu, Sekuen Materi, Silabus, SAP, Model Evaluasi, Materi Perkuliahan)

MODUL PRAKTIKUM MATA KULIAH GAMBAR TEKNIK (DIR 109) Disusun oleh: Irma Damayantie, S.Ds., M.Ds.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR 1 / 4 SKS

DESKRIPSI MATA KULIAH SILABUS MATA KULIAH

Nama Matakuliah STRUKTUR DAN KONSTRUKSI BANGUNAN - 1

Rencana Pembelajaran

KONSTRUKSI BANGUNAN I-TA.251

MENGGAMBAR 1 HAND OUT DESAIN KOMUNIKASI VISUAL UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO SEMARANG. DEDDY AWARD W. LAKSANA, M.Pd

SILABUS PRODUCTION ECRITE V PR303. Drs. Kamaludin M, MA., M.Hum. Dr. Riswanda Setiadi MA.

Dalam menggambar teknik, untuk dapat menghasilkan gambar drngan kualitas yang baik dibutuhkan beberapa alat bantu gambar sebagai berikut,

PETUNJUK TEKNIS. Nomor Mata Kuliah : Semester : 2 Prasyarat : - Program Studi : Pendidikan Teknologi Agroindustri

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

SILABUS KHAT WA IMLA AR102

SATUAN ACARA PERKULIAHAN. Tujuan pembelajaran umum : Mahasiswa dapat mengetahui tata tertib perkuliahan, gambaran umum perkuliahan

DKV-101 Gambar Bentuk

SILABUS KEWIRAUSAHAAN BS301 PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN. Drs. Zujadi Ansor, M.Pd. NIP

SEMINAR PENDIDIKAN BAHASA JEPANG (JP406)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

SILABUS TC328 GAMBAR KERJA BANGUNAN AIR : D-3, 2 sks,

SILABUS MATAKULIAH. Pokok Bahasan/Materi. Kontrak Kuliah, dan Pengenalan Mata Kuliah

Pertemuan I ARSITEKTUR LANSEKAP (TR 438)

T.O.R. RUMAH TINGGAL DUA LANTAI PROGRAM DIPLOMA TIGA TEKNIK ARSITEKTUR PERUMAHAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA A. DESKRIPSI UMUM MERANCANG

SILABUS DAN SAP MATEMATIKA UNTUK ANAK USIA DINI

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA FAKULTAS PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAERAH S I L A B U S

PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU 2012

(AUTOCAD BANGUNAN) 1. Tata letak gambar Menerapkan pengaturan atau peletakan gambar sehingga adanya keseimbangan jarak gambar pada kertas gambar

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH PENGANTAR ARSITEKTUR TA SKS

SILABUS. 1. Identitas Mata Kuliah. Kode Mata Kuliah : TP401

SILABUS ESTETIKA DR 439. Agus Suherman, S.Pd.

DAFTAR ISI. R. Arry Swaradhigraha, 2015 MUSEUM SEJARAH PERJUANGAN RAKYAT INDONESIA DI BANDUNG

Semester : 4 Kelompok Mata Kuliah : MKKP Program Studi/Program : Pendidikan Teknik Sipil

HOME OF MOVIE. Ekspresi Bentuk BAB III TINJAUAN KHUSUS. Ekspresi Bentuk. III.1 Pengertian Tema. Pengertian Ekspresi, adalah :

Penggunaan Turunan, Integral, dan Penggunaan Integral.

pendidikan seni tersebut adalah pendidikan seni rupa yang mempelajari seni mengolah kepekaan rasa, estetik, kreativitas, dan unsur-unsur rupa menjadi

RANCANGAN KEGIATAN PEMBELAJARAN (Juknis, Alokasi Waktu, Sekuen Materi, Silabus, SAP, Model Evaluasi, Materi Perkuliahan)

ARS-401 Perancangan Arsitektur 5

II. SILABUS MATA KULIAH a. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : Media Grafis Nomor Kode : TP 202

MATA KULIAH BAGAN TEKNIK PRODI KRIYA SENI JURUSAN KRIYA FSRD ISI SURAKARTA 20I7

Media Pembelajaran Bahasa Perancis PR 503

STRUKTUR KAYU I SPL 509

GARIS GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN ( GBPP )

SATUAN ACARA PERKULIAHAN ESTETIKA BENTUK 2 / 2 SKS

SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATA KULIAH STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR 06 KODE / SKS : KK / 4 SKS. Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar

SILABUS SEMANTIK DR413. Dr. H. Yayat Sudaryat, M.Hum. Hernawan, S.Pd., M.Pd. Haris Santosa Nugraha, M.Pd. PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

DESKRIPSI DAN SILABUS MATA KULIAH TEORI PERUBAHAN SOSIAL (LS 304) Oleh : Prof Ace Suryadi, Ph. D Nike Kamarubiani, M. Pd.

PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN SILABUS SEMINAR PENDIDIKAN MUSIK SM305. Drs. Zujadi Ansor, M.Pd. NIP

PUSAT PAGELARAN SENI KONTEMPORER INDONESIA DI YOGYAKARTA

KONTRAK KULIAH I. MANFAAT PERKULIAHAN

Rencana Pembelajaran

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA KAMPUS CIBIRU PROGRAM S1 PGSD SILABUS

SILABUS. Instrumen Pilihan Wajib IV (Tiup Logam) SM 416

PEMETAAN RESORT (MR 207) PROGRAM STUDI MANAGEMENT RESORT & LEISURE UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

GARIS GARIS BESAR PROGRAM PERKULIAHAN ( GBPP )

IMPLEMENTASI PEMBERIAN TUGAS KOLABORATIF MANUAL & DIGITAL PADA MATA KULIAH PERANCANGAN INTERIOR DI DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK ARSITEKTUR FPTK UPI

ASPEK-ASPEK ARSITEKTUR BENTUK DAN RUANG.

DESKRIPSI SILABUS SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) MATA KULIAH PRAKTIK PLAMBING DAN SANITER TC SKS

DESKRIPSI MATA KULIAH PELATIHAN CABOR BOLA BASKET (Teori dan Praktek)

Silabus Mata Kuliah 1. Identitas mata kuliah Nama mata kuliah : Konstruksi Bangunan 1 Nomor kode : TA 251

1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

DESKRIPSI DAN SILABUS

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MANAJEMEN BISNIS FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

DESKRIPSI MATA KULIAH

ANALISIS PLASTIS* TC309

SILABUS. 1.Identitas Mata Kuliah

Transkripsi:

IDENTITAS DAN DESKRIPSI MATA KULIAH, SILABUS, DAN SATUAN ACARA PERKULIAHAN AT 221 GAMBAR ARSITEKTUR PROGRAM STUDI TEKNIK ARSITEKTUR DEPARTEMEN PENDIDIKAN TEKNIK ARSITEKTUR FAKULTAS PENDIDIKAN TEKNOLOGI DAN KEJURUAN UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

Halaman 1 Identitas MataKuliah Nama Mata Kuliah : Gambar Arsitektur Kode Mata Kuliah : AT 221 Jumlah SKS : 3 (tiga) Deskripsi Mata Kuliah: Mata kuliah ini adalah mata kuliah dasar arsitektur yang wajib ditempuh oleh para mahasiswa. Selesai mengikuti perkuliahan ini, para mahasiswa diharapkan mampu mempresentasikan gambar-gambar arsitektur secara baik dan benar dengan teknik pensil, tinta dan warna. Dalam perkuliahan ini dibahas tentang teknik garis, baik tipe-tipe garis, ketebalan maupun kualitasnya. Mata kuliah Gambar Arsitektur sangat menitikberatkan pada keterampilan menggambar secara free hand (tangan bebas/manual), sehingga penguasaan teknik menggambar realdrawing dan re-drawing sangat penting untuk dikuasai sepenuhnya oleh mahasiswa, terutama permainan garis gambar. Selanjutnya teknik garis ini diaplikasikan dalam latihan gambar bentuk-bentuk arsitektur dengan tangan bebas (free hand) yang harus memperhatikan tentang komposisi, proporsi, sudut pandang, kesan tiga dimensi dan elemen penunjang. Gambargambar bentuk arsitektur dari denah, potongan dan tampak pada mata kuliah gambar teknik merupakan acuan (dasar) dalam latihan gambar perspektif secara konstruktif, baik eksterior maupun interior. Perkuliahan diselenggarakan melalui pendekatan ekspositori dalam bentuk ceramah dan tanya jawab yang dilengkapi dengan penggunaan LCD, OHP, dan pendekatan inkuiri yaitu penyelesaian tugas perorangan secara parsial/terstruktur. Tahapan mahasiswa dalam penguasaan mata kuliah ini melalui evaluasi proses penyelesaian tugas terstruktur dan evaluasi Ujian Tengah Semester (UTS) serta Ujian Akhir Semester (UAS).

Halaman 2 Nuryanto, S.Pd., M.T. Dr. Eng. Beta Paramita, M.T. Dr. Eng. Usep Surahman, M.T. Dosen Pengampu Ketua Prodi Ketua Departemen Mata Kuliah Pendidikan Teknik Arsitektur Pendidikan Teknik Arsitektur 1. Identitas Mata Kuliah: SILABUS Nama Mata Kuliah : Gambar Arsitektur Kode Mata Kuliah : AT 221 Jumlah SKS Semester Program Studi/Jenjang Dosen/Asisten : 3 (tiga) : 1 (satu) : Teknik Arsitektur/S1 : Nuryanto, S.Pd., M.T. 2. Kompetensi Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan mampu: Menyebutkan definisi dan fungsi gambar arsitektur; Menyebutkan definisi garis, titik, bidang, dan volume dalam konteks gambar arsitektur; Menentukan jenis dan fungsi alat gambar serta cara pemakaiannya; Membedakan karakter gambar, antara gambar arsitektur dengan gambar seni rupa; Mengubah perilaku dari cara menggambar bebas menjadi cara menggambar yang sesuai dengan kaidah gambar arsitektur (teknik rendering, mengarsir, dll.); Membuat gambar garis 2D dan 3D serta bidang geometri; Membuat gambar perspektif eksterior dan interior dengan metode lapangan dan kantor; Membuat gambar bentuk dalam praktek real dan re-drawing; Membuat gambar bayangan (shadow), naung (shade) dan pantulan (reflection); Membuat gambar elemen arsitektur (pohon, manusia, kendaraan, tekstur); Mendemonstrasikan gambar arsitektur dengan teknik tinta, pensil, atau warna.

Halaman 3 3. Deskripsi Isi: Mata kuliah ini adalah mata kuliah dasar arsitektur yang wajib ditempuh oleh para mahasiswa. Matakuliah gambar arsitektur menekankan kemampuan mahasiswa dalam mempresentasikan gambar-gambar arsitektur secara baik dan benar dengan teknik pensil, tinta dan warna, terutama keterampilan menggambar free hand (manual), sehingga penguasaan teknik menggambar real-drawing dan re-drawing sangat penting untuk dikuasai sepenuhnya oleh mahasiswa. Isi materi dalam matakuliah ini meliputi: teknik menarik garis dua dan tiga dimensi, aplikasi garis pada benda geometri, perspektif eksterior dan interior, teknik rendering (bayangan, naung, refleksi, warna), teknik menggambar tekstur, gambar elemen arsitektur (pohon, manusia, dan kendaraan), real drawing benda geometri, real drawing objek nyata (Isola, Al Furqon, Pascasarjana UPI, Gedung Sate, Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat, Balai Kota Bandung, Gedung BI Kota Bandung, Suasana Jalan Braga, dan lain lain), dan re drawing yang diambil dari buku Ernest Burden, dan F.D.K. Ching. Untuk menunjang keberhasilan mahasiswa dalam menggambar, maka diwajibkan untuk bimbingan tugas (asistensi) secara rutin (minimal 2x untuk setiap tugas) kepada dosen dan asisten, sehingga perkembangan tugasnya dapat dipantau dengan baik. 4. Pendekatan Pembelajaran Pendekatan : Pembelajaran aktif Metode : Ceramah, tugas, asistensi Tugas : Menggambar (tugas individual) Media : LCD Proyektor, model bangun ruang, kertas 5. Evaluasi 1. Ujian Tengah Semester (UTS) : 15% 2. Ujian Akhir Semester (UAS) : 15% 3. Tugas : 60% 4. Kehadiran : 10%

Halaman 4 6. Rincian Isi/Topik Perkuliahan Pertemuan Topik 1 Pengantar perkuliahan Gambar Arsitektur Pendahuluan: 1. Silabus, SAP, dan aturan perkuliahan; 2. Pengertian dan lingkup gambar arsitektur; 3. Fungsi dan jenis gambar arsitektur; 4. Media dan peralatan untuk menggambar; 5. Etiket (kop) gambar. TUGAS I: Latihan menggambar elaborasi ide 2 Teknik menggambar garis freehand (manual): 1. Teknik menarik garis 2 Dimensi; 2. Teknik menarik garis 3 dimensi; 3. Praktek menggambar garis. TUGAS II : Menarik garis 2 dimensi TUGAS III : Menarik garis 3 dimensi 3 Komposisi, Kesatuan, Tekanan, dan Keseimbangan 1. Pengertian komposisi, kesatuan, tekanan, dan keseimbangan dalam menggambar; 2. Adanya kesan (gelap dan terang) pada gambar; 3. Teknik arsiran garis pada objek geometri. TUGAS IV : Aplikasi garis 2 dimensi pada objek-objek geometri 4 Real drawing I (menggambar nyata) 1. Pengertian real drawing; 2. Unsur-unsur real drawing; 3. Ciri dan Teknik real drawing; 4. Aplikasi garis dan arsiran pada real drawing. TUGAS V : Real drawing benda-benda geometri 5 Simbol dan Tekstur dalam Gambar Arsitektur 1. Pengertian simbol dan tekstur; 2. Jenis dan fungsi simbol dan tekstur; 3. Media dan peralatan yang digunakan; 4. Teknik membuat simbol dan tekstur TUGAS VI : Menggambar simbol atau elemen-elemen arsitektural TUGAS VII : Menggambar tekstur 6 Re drawing (menggambar ulang) 1. Pengertian re drawing; 2. Unsur-unsur re drawing; 3. Ciri dan Teknik re drawing; 4. Aplikasi garis dan arsiran pada re drawing. TUGAS VIII : Re drawing (bayangan+gedung) 7 Real drawing II (menggambar nyata) Praktek real drawing II TUGAS IX : Real drawing koridor FPTK 8 Ujian Tengah Semester (UTS)

Halaman 5 9 Menggambar Perspektif Eksterior 1. Pengertian gambar perspektif eksterior 2. Unsur-unsur gambar perspektif eksterior; 3. Jenis dan teknik gambar perspektif eksterior. TUGAS X : Perspektif dengan empat sistem TUGAS XI : Perspektif denah rumah 1 lantai 10 Menggambar Perspektif Interior 1. Pengertian gambar perspektif interior; 2. Unsur-unsur gambar perspektif interior; 3. Jenis dan teknik gambar perspektif interior. TUGAS XII : Perspektif dengan empat sistem TUGAS XIII : Perspektif denah rumah 1 lantai 11 Teknik Rendering (finishing touch) 1. Teknik arsir garis (pensil dan tinta); 2. Teknik mewarna; 3. Teknik tempel (letratone); TUGAS IVX : Rendering arsir dan letratone 12 Real drawing III TUGAS XV : Real drawing bangunan-bangunan yang ada di Kampus UPI. (Isola, Mesjid Al Furqon, Museum Pendidikan, dll.) 13 Real drawing IV TUGAS XVI : Real drawing Gedung Sate Pemerintah Provinsi Jawa Barat 14 Real drawing V TUGAS XVII : Real drawing Gedung Merdeka Jl. Asia Afrika-Kota Bandung 15 Real drawing VI TUGAS XVIII : Real drawing Gedung Walikota/Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat; Jl. Wastukancana Kota Bandung/UNPAD 16 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS): Perspektif Eksterior dan Interior (pilih salah satu)

Halaman 6 7. Daftar Pustaka Burden, Ernest (1987): Penyajian Gambar Arsitektur, Erlangga, Jakarta; Ching, Frank (1987): Design Drawing; Erlangga, Jakarta; Ching, Frank (1996): Grafik Arsitektur, edisi, 1, 2 dan 3, Erlangga, Jakarta; Del Mar, Sid, (1978): Teknik Rendering dan Presentasi Rancangan Interior, Erlangga, Jakarta; D. Walker, Theodore (1992): Vocabulary for Architecture, University of Tallahese, USA; D. Walker, Theodore (2000): Sketsa Perspektif, Erlangga, Jakarta; Eni, Sri Pare (ed.) (1991): Perspektif untuk Para Arsitek, Erlangga, Jakarta; Gunawan (1988): Prinsip Dasar Perspektif, Djambatan, Jakarta; Kemper, Albert (1988): Presentation Drawings by American Architecs, Jhon Willey, USA; Mauro (1979): Menggambar Arsitektur, UNPAR, Bandung; Soesetyo, Adji (1996): Anatomi Denah, Potongan, dan Tampak, Djambatan, Jakarta; Wang, Thomas C. (1999): Gambar Denah dan Potongan, Erlangga, Jakarta; Wang, Thomas C. (1989): Sketsa Pensil, Erlangga, Jakarta.