SETUP AWAL DATABASE ACCURATE

dokumen-dokumen yang mirip
ACCURATE 4 QUICK START

Cara Mudah Menggunakan Accurate 4 Untuk Pemula

Irsan Lubis, SE.Ak Suryani, SE

Modul Penjualan. Menu penjualan dapat diakses dari menu utama Data Entry [Daftar Transaksi] Sales [Penjualan] atau langsung dari menu Navigator.

Irsan Lubis, SE.Ak,BKP

SOAL PRAKTIK Waktu: 4 jam

UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL TA. 2013/2014

Soal Praktik Kasus. Accurate Accounting Software PT MANDIRI FURNITURE

KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE Irsan Lubis, SE.Ak, BKP Suryani, SE. Lembaga Studi Akuntansi Perpajakan Indonesia

KOMPUTER AKUNTANSI ACCURATE Irsan Lubis, SE.Ak, BKP Suryani, SE. Lembaga Studi Akuntansi Perpajakan Indonesia

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATA KULIAH: LABORATORIUM AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH

Gambar 4.78 Rancangan Layar History Faktur Penjualan Konsinyasi

Almond Accounting Software

Step by Step Zahir Accounting Studi Kasus PT GADING KENCANA / PT GAYAKSI

SILABUS MATA KULIAH APLIKASI AKUNTANSI

e-accounting.id Telp : Modul yang disediakan oleh E-accounting adalah sebagai berikut:

Modul Pembelian. Menu Utama. Menu Navigator. Sekarang saatnya kita masuk ke modul pembelian.

Daftar Isi. 5. Pembelian dan Hutang. SIMAK Accounting Pembelian dan Hutang

Lime POS Software. YOLK-IT Surabaya ABOUT THIS PRODUCT FITUR MASTER BARANG

A. Tentang ACCURATE Versi-4

6.1. Master Data Penjualan Membuat Customer baru Membuat Definisi Salesman Membuat Definisi Mata Uang 6-3

Journal Voucher & Bank Module

Ringkasan Penggunaan Program SIMAK.

Pengaturan Untuk menuju ke menu pengaturan e-accounting pilih dan klik pengaturan pada sebelah kiri seperti dibawah ini

Setelah Anda berhasil install FINA, create data FINA dan mempersiapkan data Awal, maka langkah selanjutnya adalah Setup data awal.

Setelah pengisian data master, Saldo Awal baru bisa di Isi pada program MAS dibawah ini:

PENGENALAN SINGKAT MENU & FUNGSI PROGRAM TOKO IPOS 4.0

[Tutorial] Penjualan Mini Market Tanpa Isi Data Pelanggan

DAFTAR ISI RINGKAS SALING BERBAGI & SITUS DOWNLOAD SILABUS SPEKTRUM 2008 KATA PENGANTAR DAFTAR ISI RINCI BAB 1 PENDAHULUAN 1

BAB III PELAKSANAAN KERJA PRAKTEK. penulis ditempatkan di divisi accounting dan pajak. Divisi accounting dan

Perusahaan Dagang PROSEDUR BEKERJA DENGAN MYOB 15

- Tampil jendela Company Information. Kemudian isi data seperti dibawah ini:

SMARTSoft. Entry Data Transaksi Pembelian. 1. Jalankan Program SMARTSoft dan masuk ke LogOn State.

Copyright. Zahir Accounting

Rangkuman MYOB PREMIER V.12

Tujuan Pembelajaran. Uraian Materi PROSEDUR DATA BARU. PDF created with pdffactory Pro trial version KEGIATAN BELAJAR 2

Tugas yang harus Anda lakukan: 1. Melakukan persiapan awal (Setup Accurate) 2. Mencatat transaksi Bulan Juli 2013 menggunakan Accurate

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

PANDUAN MENJALANKAN POS PROFESIONAL

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

[Pembiayaan Pesanan]

Kali ini kita akan membahas tentang cara menggunakan modul persediaan di FINA.

SOAL PRAKTEK KOMPUTER AKUNTANSI dengan MYOB ACCOUNTING V.18 STUDI KASUS PERUSAHAAN MANUFAKTUR

PROGRAM APOTEK. Masukan User name dan password untuk bisa masuk ke Menu Utama Program (default) Username : admin Password : admin

SALES QUOTATION PENAWARAN PENJUALAN

PERKIRAAN PENGHUBUNG (ACCOUNT INTERFACE)

MEMUDAHKAN LAPORAN KEUANGAN DENGAN MYOB ACCOUNTING PLUS VERSI 13

STEP BY STEP ACCURATE PT GADING KENCANA/PT GAYAKSI

Langkah-Langkah Import Data Saldo Awal Dari Format Excell (csv)

MODUL Badak Solutions

Bab 10 : Persediaan. Bab 10 Persediaan

No Output Informasi. 1 Neraca Aktiva dan Pasiva. 2 Laporan Laba-Rugi Laba/Rugi Kotor, Total HPP, Total

1. MODUL GENERAL LEDGER

Ebook Basic BeeCloud. Versi 1.0. Software Akuntasi Online no 2 di Indonesia. BeeCloud. Created by : Support BeeCloud

MODUL PRAKTIKUM PAKET PROGRAM AKUNTANSI APLIKASI AKUNTANSI ZAHIR ACCOUNTING VERSI 5.1

SOFTWARE RITEL GROSIR DAN SERVICE (RG1CS)

SISTEM AKUNTANSI LAPORAN PENJUALAN ELEKTRONIK PADA UD. DUTA VIDEO

BAB III ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

APLIKASI ACCURATE KHUSUS STOK BARANG DI GUDANG

MENGATUR LINK PAJAK. Gambar 1.29 Menu List Tax codes

Gambar 1.1. Tampilan awal MYOB Premier V. 12

PRAKTIKUM 1 : KOMPUTER AKUNTANSI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 PERKEMBANGAN SOFTWARE AKUNTANSI.

20. Halaman Tambah Daftar Kontak

BAB IV HASIL ANALISIS DATA. diperoleh asumsi-asumsi untuk menjawab masalah-masalah yang terjadi pada

Daftar Isi. A. Tentang ACCURATE versi 5 1 B. Client Server 2

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

Daftar Isi. 2. General Ledger (GL) SIMAK Accounting - General Ledger

Frequently Asked Questions (FAQ)

BAB III PENYELESAIAN

Bab 5 Memasukkan Saldo Awal

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN. A. Penerapan Sistem Informasi atas Penjualan dan Penerimaan. Kas pada PT. Syspex Kemasindo

Fasilitas-Fasilitas Yang Dapat Digunakan Pada Zahir Merdeka : Transaksi Jasa

Pada saat pertama kali anda menjalankan program ini maka anda akan dihadapkan pada Menu :

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. satu dari metode strategi pengembangan yaitu Rapid Application Development

Bab 7 : Penjualan. Bab 7 Penjualan

BAB 1 GAMBARAN UMUM KASUS

Petunjuk Singkat Komputerisasi Dengan Software WAYout Toko Advance

UNIVERSITAS DARWAN ALI FAKULTAS ILMU KOMPUTER. Copyright Saidah

e-accounting.id Telp : Aktifitas Pembelian

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

JAWABAN PT PRIMA ELEKTRONIK. 1. Jalankan MYOB Lalu Pilih Create-Lalu Next 2. Ketiklah Identitas Perusahaan :

BAB IV HASIL DAN ANALISIS. akuntansi Rapid Application Development. Penulis memilih metode RAD karena metode ini

1. Sekilas Mengenai Menu Tutup Buku

BAB IV HASIL DAN ANALISIS

CDS PLATINUM 4.12 GENERAL LEDGER Master Perkiraan GALAXYSOFT INDONESIA BUKU TRAINING

BAB II LANDASAN TEORI. mengenai definisi akuntansi terlebih dahulu. Penjelasan mengenai definisi

3. Setting Data Master

MODUL 4 Account Receivable

JURNAL KHUSUS DAN BUKU TAMBAHAN. Armini Ningsih Politeknik Negeri Samarinda 2017

3.1. Mendefinisikan Rekening Kas Pencatatan Transaksi Kas Masuk dan Kas Keluar Melihat Daftar Deposit 3-3

BAB II LANDASAN TEORI. oleh beberapa ilmuan dalam ruang lingkup yang berbeda, antara lain :

SMARTSoft. Pengenalan Program SMARTSoft. 1. Jalankan Program SMARTSoft melalui shortcut yang tersedia.

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB 1 Pembukuan. 1.1 Pengertian Pembukuan. 1.2 Manfaat Pembukuan. Prinsip-prinsip pembukuan;

MENGELOLA KARTU PIUTANG

KATA PENGANTAR Tipe transaksi dasar adalah:

USER MANUAL UM 09.A E-Catalog User. [ Untuk Buyer ]

UTILITY (SEBAS) PT.GALAXY INTERAKTIF. PT. GALAXY INTERAKTIF. Telp

Transkripsi:

SETUP AWAL DATABASE ACCURATE QUICK SETUP (PERSIAPAN SINGKAT) Quick setup (pesiapan singkat) adalah suatu sarana yang disediakan untuk membantu pengguna ACCURATE dalam menyiapkan data-data perusahaan untuk setup awal database ACCURATE Accounting Software. Quick setup hanya dapat dilakukan oleh user dengan level admin. Untuk mempercepat proses pengisian saldo awal (setup awal), Quick setup dapat di kerjakan oleh beberapa user sekaligus (tentunya user dengan level admin) secara bersamaan. Persiapan singkat ini dibagi dalam 2 level persiapan, yaitu: 1. Basic setup (persiapan standar) 2. Advance setup (persiapan mahir) Basic setup adalah persiapan database yang ditujukan untuk anda yang belum menguasai dasar-dasar Akuntansi atau anda yang ingin segera menggunakan ACCURATE tanpa harus melakukan setting secara detail karena ACCURATE akan membantu anda untuk melakukan setting database yang anda perlukan secara otomatis dengan beberapa step dengan mudah dan cepat.

Basic setup terdiri dari 4 tahap pengisian: 1. Currency & comp info (mata uang & info perusahaan) 1.1. Currency (mata uang) Silahkan masukan informasi mata uang yang anda gunakan : a. Nama : nama mata uang yang akan digunakan b. Tukar: nilai tukar dari mata uang yang anda buat (rate 1 adalah nilai tukar mata uang default anda). c. Negara : Negara dari mata uang yang bersangkutan. d. Symbol : symbol dari mata uang yang digunakan 1.2. Company info (info perusahaan) Silahkan masukan informasi perusahaan anda, terdiri dari: a. Nama perusahaan: nama lengkap perusahaan, yang akan muncul pada header setiap kali anda mencetak invoice dan laporan (max. 60 karakter) b. Alamat: alamat perusahaan (max. 3 x 35 karakter) c. Mata uang default: uang dasar yang dipakai oleh perusahaan dalam pencatatan laporan keuangan (umumnya menggunakan mata uang IDR) d. Nomor seri faktur pajak: nomor serial yang diperoleh dari KPP (kantor pelayanan pejak) setempat. Nomor ini berungsi sebagai nomor seri pencetakan faktur pajak standar. e. NPWP: nomor register pajak (Nomor Pokok wajib Pajak)

f. NPPKP:Nomor Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak g. Tanggal pengukuhan PKP: tanggal pengukuhan perusahaan ditetapkan sebagai Pengusaha Kena Pajak h. Jenis Usaha: jenis perusahaan (perusahaan bergerakdi bidang apa) i. KLU SPT: kode lapangan usaha 2. Cash/Bank (kas/bank) Pada tahap ini, anda dapat mengisi nama atau kas atau bank yang anda miliki beserta informasi saldo yang anda miliki saat ini. Keterangan isian informasi kas/bank (cash/bank information) Kolom nama: isi kolom nama akun kas atau bank yang anda miliki Kolom tanggal saldo: isi kolom ini dengan tanggal saldo dari akun kas/bank tersebut Kolom saldo terakhir: isi kolom ini dengan saldo akun kas dan bank per tanggal saldo (balance date) 3. Customer & Vendors (pelanggan dan pemasok) 3.1 Customer (pelanggan0 Dalam tahap ini, anda dapat memasukan informasi nama pelanggan-pelanggan (customer) yang anda miliki beserta saldo piutang pelanggan tersebut.

Keterangan isian informasi pelanggan (customers information) Kolom nama: isi kolom ini dengan informasi nam-nama pelanggan yang anda miliki Kolom saldo awal: isi kolom ini dengan informasi saldo awal dari pelanggan-pelanggan yang anda miliki. 3.2 Vendors (pemasok) Dalam tahap ini, anda dapat memasukkan informasi nama pemasok (vendor) beserta informasi saldo hutang anda kepada pemasok (vendor) tersebut.

Keterangan isian informasi pemasok (Vendors information) Kolom nama: isi kolom ini dengan informasi nam-nama pemasok yang anda miliki Kolom saldo awal: isi kolom ini dengan informasi saldo hutang anda kepada pemasok (vendors) tersebut. 4. Item & services (barang & jasa) 4.1. Cost method (metode persediaan) Pada tahap ini, anda dapat memilih jenis pencatatan persediaan yang akan anda gunakan dalam perhitungan harga pokok persediaan. ACCURATE menyediakan dua pilihan metode yang dapat anda pilih: Metode average (rata-rata), dimana harga pokok (HPP) per unit akan dihitunf secara rata-rata. Metode FIFO (first in first out), dimana harga pokok (HPP) per unit akan dihitung berdasarkan urutan masuk item tersebut ke gudang kita, harga barang pertama masuk/pada saat pembelian adalah harga barang yang dihitung pada saat terjadinya penjualan. 4.2 Item (barang) Pada tahap ini, anda dapat memasukkan informasi persediaan barang dagangan yang anda miliki: No. item: isi dengan nomor/kode item yang anda miliki Nama: isikan nama/deskripsi dari item yang anda miliki

Tgl. Stok: isi dengan tanggal stok opname terakhir Kuantitas; isi saldo Qty item yang anda miliki per start date Unit 1: isi satuan dari item yang anda miliki Cost/unit: isi dengan harga pembelian per unit yang terakhir Harga jual: isi harga jual default dari item yang anda miliki 4.3 Jasa (services) Pada tahap ini, anda dapat memasukkan informasi jasa yang anda milik: Kolom kode: isi dengan jasa yang anda tentukan sendiri Kolom nama: isi dengan nama/deskripsi dari jasa yang anda jual Harga jual: default harga jual dari jasa yang anda jual.