Keanekaragaman Suku Bangsa Indonesia Sangat Mengagumkan

dokumen-dokumen yang mirip
SUBTEMA 1: Keanekaragaman Suku Bangsa di Indonesia Sangat Mengagumkan

: Perkembangbiakan Hewan dan Tumbuhan Sub tema 1 : Perkembangbiakan dan Daur Hidup Hewan

Kami sering melakukan kegiatan bersama, yaitu

Sekolahku. Belajar Apa di Pelajaran 7?

Bersahabat dengan Alam

Standar Kompetensi. Kompetensi Dasar 1.5 Melakukan penaksiran dan pembulatan 1.6 Memecahkan masalah yang melibatkan uang. Tujuan

Hemat Energi. Belajar Apa di Pelajaran 8? Menjelaskan isi drama dan memerankan drama melalui kegiatan mendengarkan


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

PROGRAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DAN KETRAMPILAN SEKOLAH DASAR KELAS VI SEMESTER 2

TUGAS UJIAN PERANCANGAN FILM KARTUN NASKAH FILM. Disusun Oleh :

Kegemaran 15. Bab 2. Kegemaran

Tema 1. Keluarga yang Rukun

Subtema 2 : Kegiatan Ekstrakurikulerku

Kompetensi Materi Kegiatan. Dasar Pembelajaran Pembelajaran Teknik Bentuk Contoh Instrumen Waktu Belajar. Indikator SILABUS. Penilaian Alokasi Sumber

KOMPETENSI DASAR SENI BUDAYA DAN PRAKARYA SEKOLAH DASAR KELAS I - VI

PROGRAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DAN KETRAMPILAN SEKOLAH DASAR KELAS V SEMESTER 2

PROGRAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DAN KETRAMPILAN SEKOLAH DASAR KELAS V SEMESTER

BAB I PENDAHULUAN. Batik merupakan salah satu kain khas yang berasal dari Indonesia. Kesenian batik

Belajar Memahami Drama

Berwisata ke Kebun Binatang

Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)

Menghormati Orang Lain

SILABUS TEMATIK KELAS II : Keselamatan di Rumah dan di Perjalanan : Aturan Keselamatan di Rumah Alokasi Sumber.

Pendidikan 97. Bab 9. Pendidikan

bab 2 satuan pengukuran waktu tema makanan dan kesehatan

2015 BATIK BERMOTIF ANGKLUNG PADA TIRAI PINTU (DOOR CURTAIN PORTIERE)

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Indonesia merupakan negara kepulauan yang terdiri dari banyak pulau

BAB ANGAN. Tujuan Pembelajaran. Pernahkan kamu bermain ular tangga? Ada angka 1, 2, 3 dan seterusnya. Termasuk bilangan apa angka di ular tangga?

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian Bhineka Tunggal Ika

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TAHUN

Pengalaman Sahabatku. Belajar Apa di Pelajaran 4? Menjelaskan urutan petunjuk penggunaan sesuatu melalui kegiatan membaca

Kompetensi Materi Kegiatan. Dasar Pembelajaran Pembelajaran Teknik Bentuk Contoh Instrumen Waktu Belajar. Indikator SILABUS. Penilaian Alokasi Sumber

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TAHUN

dengan penuh hormat. rumah. mata.

ULANGAN AKHIR SEMESTER II TAHUN PELAJARAN

Amati gambar di bawah dengan teliti!

Asyiknya Berolahraga Sepeda

Kegiatan Sehari-hari

Bab. Bilangan Bulat. SUmber buku: bse.kemdikbud.go.id

Kebudayaan Suku Sunda. Oleh : Muhammad Rizaldi Nuraulia ( )

Amatilah gambar berikut dengan cermat! Perhatikan penjelasan guru! Ayo membersihkan kelas! Siapkan alat dan bahan! Bagaimana cara melakukannya?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Kelas V. Tema5: Bangga sebagai Bangsa Indonesia. Madrasah Ibtidaiyah Sa adatuddawam Pondok Cabe Ilir- Pamulang kota Tangerang Selatan

Memelihara kebersihan lingkungan merupakan salah satu contoh aturan yang ada di masyarakat.

bab 4 bangun ruang q menata mainan

Kebersihan Pangkal Kesehatan

Naskah Manajemen Complain dan Customer Care

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

bab 1 bilangan aku dan keluargaku lingkunganku tema

kompetensi dasar Peta Konsep bagian tempat atau bangunan Kata Kunci

Kerangka Materi, Narasi, dan Hasil Produk

BAB IV HASIL PENELITIAN. A. Deskripsi Pra Tindakan

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2 TAHUN AJARAN

I. PENDAHULUAN. dilestarikan dan dikembangkan terus menerus guna meningkatkan ketahanan

Kegiatan : Lomba Balap Karung

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II KAJIAN PUSTAKA. kondisi ini sangat menguntungkan bagi guru dan anak didik. dipahami, digunakan oleh siswa dengan baik.

Sahabat Ciptaan: Aca

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara yang kaya keanekaragaman seni dan budaya.

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Tematik

Keluarga 117. Bab 11. Keluarga

BAB 4. Hasil Penelitian. Pada subbab ini, penulis ingin menyajikan data-data yang diperoleh penulis

GROUP SULAWESI. Pengalaman Proyek - Darren Quek

Lika-liku Mencari Pasangan Hidup yang Seiman. Ditulis oleh Krismariana Senin, 30 Januari :02

BAB I PENDAHULUAN. halnya di daerah Sumatera Utara khususnya di kabupaten Karo, rumah adat

PERISTIWA PENTING DALAM KELUARGA

134 Ayo Belajar Matematika Kelas IV

BAB I PENDAHULUAN. Diantaranya seni tari, batik, ornamen, cerita rakyat, musik dan lagu daerah, motif

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan :... Kelas / Semester : 3 / 2 Tema / Topik : Mari Bermain dan Berolah Raga Petemuan ke : 1

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

Indonesian Continuers (Section I Listening and Responding) Transcript

Buatlah pertanyaan tentang Kartu Keluarga di rumah! Sampaikan kepada gurumu dan teman-temanmu!

Allah Swt. menciptakan langit dan bumi beserta isinya.

SILABUS PEMBELAJARAN

Dokumentasi media flash card. gambar

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki ribuan pulau

Satuan Ukuran (Waktu, Sudut, Jarak, dan Kecepatan)

Pengetahuan Tes Tertulis/Lisan tentang: Uang; Isi teks yang dibaca; kebersihan lingkungan; Grafik Penugasan tentang Menulis cerita

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia adalah negara yang kaya akan keanekaragaman budaya. Terdiri

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN TAHUN

KISI-KISI SEKOLAH DASAR DAN MADRASAH IBTIDAIYAH UJIAN PRAKTIK

Aku menoleh. Disana berdiri seorang pemuda berbadan tinggi yang sedang menenteng kantong belanjaan di tangan kirinya. Wajahnya cukup tampan.

TOILET TRAINING. C. Faktor-Faktor Yang Mendukung Toilet Training Pada Anak

BAB I PENDAHULUAN. Provinsi Riau adalah rumpun budaya melayu yang memiliki beragam

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

PROGRAM PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DAN KETRAMPILAN SEKOLAH DASAR KELAS III SEMESTER 2

Bab. Pentingnya Harga Diri

SD HIKARI KISI-KISI SOAL UAS KELAS 1 SEMESTER 1 PKn

Kerajinan dan Wirausaha Tekstil

Keterampilan 27. Bab 3. Keterampilan

Sumber: Kamus Visual, 2004

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) TEMATIK

diri sendiri diri sendiri kata tanya data diri kalimat biodata nama lengkap cita cita santun berbahasa nama panggilan kegemaran

kerja bakti pelajaran 14

Lengkapi barisan bilangan berikut dengan pola bilangan Bila digambarkan dengan kubus satuan adalah sebagai berikut

SILABUS PEMBELAJARAN

Biografi. Jadwal Penilaian

Transkripsi:

SUB TEMA 1 Keanekaragaman Suku Bangsa Indonesia Sangat Mengagumkan Mari Mengamati! Perhatikan dan amati dengan cermat gambar di atas dan jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini! 1. Menurut pendapatmu, gambar apakah yang kamu amati di atas? 2. Jenis pakaian apa yang dikenakan pada gambar tersebut? 3. Dari gambar di atas, sebutkan pakaian dari daerah mana saja? 4. Bisakah kamu ceritakan bagaimana perasaanmu seandainya kamu sedang mengenakan pakaian daerah tersebut? 1

PEMBELAJARAN 1 Mari Berdiskusi! Gurumu akan menampilkan gambar berbagai pakaian daerah di Indonesia. Cermatilah gambar-gambar tersebut, kemudian berdiskusilah dengan teman sebangkumu untuk mengisi tabel berikut! No Asal Pakaian Daerah Ciri Khas Pakaian Daerah 1 2 3 4 5... Pikirkan dan Ceritakan! 1. Pernahkah kamu berwisata ke daerah asal pakaian tersebut? Coba ingat kembali, apakah masyarakatnya menggunakan bahasa daerahnya untuk berkomunikasi? 2. Apakah kamu memahami masyarakat setempat yang berkomunikasi menggunakan bahasa daerahnya? 3. Bila kamu tidak memahami bahasa daerah mereka, ceritakan bagaimana caramu agar bisa berkomunikasi dengan mereka! 2 Kelas IV SD

Mari kita ikuti cerita temanmu ketika di sekolahnya diadakan sebuah acara untuk menghargai keanekaragaman budaya Indonesia. GELAR BUDAYA Tidak seperti biasanya, pagi itu Mutiara bangun lebih pagi dari biasanya. Setelah menunaikan ibadah, Mutiara keluar dari kamarnya, menuju ke dapur. Di dapur ia bertemu ayahnya sedang menyiapkan minuman. Mutiara: Selamat pagi, Ayahku sayang. Sambil tersenyum, Mutiara menghampiri ayahnya dan mencium tangan ayahnya. Ayah: Selamat pagi, Mutiara cantik. Kata ibu, hari ini Mutiara akan berdandan mengenakan pakaian daerah. Benarkah? Mutiara: Iya, Ayah. Mutiara mau mengikuti lomba mengenakan pakaian daerah di sekolah. Acara dimulai pukul 07.00 pagi. Nanti ibu yang membantu Mutiara memakaikan pakaian daerah itu. Mutiara mandi dulu ya, Yah. Ayah: Iya, mandi yang bersih ya, jawab ayah sambil tersenyum. Selesai mandi, Mutiara menghampiri ibunya dan mencium tangannya. Mutiara: Selamat pagi, Ibuku sayang. Mutiara menghampiri ibunya dan mencium tangannya. Ibu: Selamat pagi, Mutiara, ibu menyapa sambil mencium pipi Mutiara. Wah, sudah mandi ya, harum dan bersih wajahmu. Pasti sudah siap berdandan. Mari ibu bantu mengenakan pakaian daerah. 3 3

Dengan senang hati Mutiara mengenakan pakaian daerah. Ia mengenakan pakaian daerah Sunda, daerah asal ibunya. Mutiara berangkat ke sekolah diantar ayahnya. Sesampai di sekolah, suasana sudah ramai. Selain panggung pertunjukan, di halaman sekolah juga digelar karya seni para siswa berupa kerajinan dari berbagai daerah. Mutira tertarik pada kerajinan miniatur alat musik tradisional dan ingin membelinya. Ada alat musik seruling, sasando, dan angklung. Harganya terpampang di depan alat musik tersebut. Seruling Harga Rp 12.850 Sasando Harga Rp 21.000 Angklung Harga Rp 15. 150 4 Kelas IV SD

Mutiara membawa uang dari rumah sebesar Rp 50.000,00. Ia ingin membeli tiga buah kerajinan alat musik tersebut. Cukupkah uangnya? Mari kita bantu Mutiara menghitungnya. Apakah uangku cukup untuk membeli ketiga benda tersebut ya? Ayo kita hitung bersama Mutiara. Untuk memudahkan perhitungan, kita perlu membulatkan hargaharga benda tersebut terlebih dahulu. Perhatikan penjelasan berikut ini! Pembulatan bilangan dilakukan untuk mempermudah perhitungan operasi matematika, baik penjumlahan, pengurangan, perkalian maupun, pembagian. Pembulatan bilangan dapat dilakukan ke dalam puluhan, ratusan, ribuan, atau nilai bilangan lainnya yang terdekat. Hasil perhitungan operasi matematika yang menggunakan pembulatan merupakan penaksiran yang mendekati hasil sebenarnya Contoh : 1) 2124, apabila dibulatkan ke dalam puluhan yang terdekat akan menjadi 2120 2) 2124, apabila dibulatkan ke dalam ratusan yang terdekat akan menjadi 2100 3) 2124, apabila dibulatkan ke dalam ribuan yang terdekat akan menjadi 2000 5

Nah, dari penjelasan tersebut mari kita hitung, berapa jumlah uang yang akan Mutiara butuhkan apabila ia ingin membeli seruling, sasando dan angklung. Alat Musik Harga Seruling Rp 12.850 Sasando Rp 21.000 Angklung Rp 15.150 Harga Total (sebelum pembulatan) Mari kita bulatkan ketiga nilai uang tersebut ke dalam ribuan yang terdekat! Alat Musik Harga Pembulatan Seruling Rp 12.850 Rp 13.000 Sasando Rp 21.000 Rp 21.000 Angklung Rp 15.150 Rp 15.000 Harga Total (setelah pembulatan) Rp 49.000 Apakah uang Mutiara cukup untuk membeli ketiga benda tersebut? Uang Mutiara Rp 50.000 Perkiraan harga total Rp 49.000 Perhitungan Rp 50.000 Rp 49.000 Sisa Uang Rp 1.000 Jadi, uang Mutiara cukup untuk membeli 3 benda tersebut dan masih tersisa Rp 1.000 6 Kelas IV SD

Mari Berlatih! Ayo gunakan keterampilanmu untuk menyelesaikan soal matematika di bawah ini! Lukisan Motif Batik Harga Rp 25.750 Topeng Leak Harga Rp 27.900 Kalung Manik-manik Harga Rp 12.150 Seruling Bambu Harga Rp 28.100 1. Berapa uang dibutuhkan oleh Gata apabila ia ingin membeli 1 kalung manik-manik dan 1 buah seruling bambu? 2. Apabila Ling-ling ingin membeli 4 buah kalung manik-manik, berapa jumlah uang yang ia butuhkan? 3. Untuk membeli 1 lukisan motif batik, 1 kalung manik-manik, 1 topeng leak dan 1 seruling bambu, berapa jumlah uang dibutuhkan Sutan? 4. Apabila Endang mempunyai uang sebesar Rp.50.000 apakah ia bisa membeli 1 buah topeng leak dan 1 buah lukisan motif batik? Mengapa? 5. Wulan ingin membeli semua jenis barang tersebut dengan jumlah satu buah per jenis barang. Berapa total jumlah uang yang ia perlukan? 7

Mari Melakukan! Bacalah kembali bacaan Gelar Budaya di atas! Coba temukan contoh kalimat sapaan dan kebiasaan hidup sehat yang dilakukan oleh Mutiara! Buatlah sebuah naskah drama sederhana dengan kelompokmu dengan tema Kebiasaan Hidup Sehat. Gunakan kalimat sapaan di dalam naskah tersebut. Naskah Drama Kebiasaan Hidup Sehat Perenungan 1. Apa saja yang saya pelajari hari ini? 2. Bagaimana pendapat saya mengenai pembelajaran hari ini? 3. Apa saja yang bisa diperbaiki agar pembelajaran lebih menarik? 8 Kelas IV SD

PEMBELAJARAN 2 Wah meriah sekali ya, acara kemarin. Aku sekarang jadi lebih tau tentang keanekaragaman budaya bangsa kita Iya, betul sekali Mutiara. Bagaimana perasaan temanteman kita yang lain ya? Perhatikan dialog singkat di atas, dapatkah kamu temukan contoh kata dan kalimat tanya? Kalimat tanya adalah kalimat yang digunakan untuk menanyakan sesuatu. Kalimat tanya disusun menggunakan kata tanya yang sesuai dengan maksud dan tujuan kalimat tanya. Tahukah kamu? Lakukan sebuah wawancara singkat dengan teman sekelasmu untuk mencari informasi tentang perasaan mereka terhadap kebhinekatunggalikaan dan keragaman budaya bangsa kita. Sebelum melakukan wawancara tersebut susunlah daftar pertanyaanmu di kolom yang disediakan. 9

Pastikan bahwa kalian menggunakan kata tanya yang tepat dalam daftar pertanyaan yang kalian buat Contoh kata tanya yang bisa kalian gunakan adalah : Untuk Apa, Siapa, Mengapa, memastikan Kapan, Di mana dan bahwa hasil Bagaimana wawancaramu lengkap perhatikan hal-hal berikut. 1. Gunakan lima kata tanya dalam kalimat-kalimat pertanyaanmu! 2. Catatlah jawaban temanmu dengan rinci dan lengkap! 3. Sesuaikan kata tanya yang kamu gunakan dengan maksud dan tujuan dari kalimat pertanyaanmu. Daftar Pertanyaan Wawancara Kata Tanya Kalimat Tanya Jawaban Temanmu 10 Kelas IV SD

Mari Berlatih! Indonesia memiliki banyak pulau, besar dan kecil, yang tersebar di seluruh Nusantara. Pada tahun 2012 Indonesia mendaftarkan 13.487 pulau ke PBB. Penghitungan pulau itu sendiri mengacu pada Konvensi PBB tentang definisi pulau. Tahukah kamu? Perhatikan penulisan angka 13.487 Masih ingatkah kamu tentang pembulatan bilangan? Coba bulatkan bilangan tersebut ke puluhan terdekat, ratusan terdekat dan ribuan terdekat. Pernahkan kamu bermain ular tangga? Mari kita berlatih untuk mengasah ketrampilan berhitung kita sambil bermain ular tangga! 11

Bulatkan ke puluhan, ratusan, atau ribuan terdekat Tangga 1. 3567 + 2150 =... 2. 2009 + 3005 + 1012 =... 3. 7890 + 3120 + 1750 =... 4. 6450 + 1356 + 7650 =... 5. 2433 + 1256 + 3567 =... Ular 1. 4580 + 8690 + 1234 =... 2. 6008 + 2001 + 3004 =... 3. 2980 + 4386 + 4320 =... 4. 5400 + 2945 + 8200=... 5. 1280+ 3450 + 2850 + 5900 =... 12 Kelas IV SD

Mari Melakukan! Indonesia adalah negara yang sangat kaya akan budaya, setiap daerah memiliki budaya yang khas dan unik, salah satunya adalah motif kain batik. Perhatikan contoh motif kain batik di bawah ini. Buatlah desain motif kain batik sesuai kreativitasmu menggunakan kertas A4 dan tempellah desainmu di dinding kelasmu. Perenungan 1. Apa saja yang saya pelajari hari ini? 2. Bagaimana pendapat saya mengenai pembelajaran hari ini? 3. Apa saja yang bisa diperbaiki agar pembelajaran lebih menarik? 13