Gambar (a) Arah medan magnet, (b) Garis-garis medan magnet

dokumen-dokumen yang mirip
MEDAN MAGNETIK DISEKITAR KAWAT BERARUS

Gaya Lorentz. 1. Menerapkan konsep kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah dan produk teknologi

Sumber-Sumber Medan Magnetik

BAHAN AJAR 4. Medan Magnet MATERI FISIKA SMA KELAS XII

BAB 20. KEMAGNETAN Magnet dan Medan Magnet Hubungan Arus Listrik dan Medan Magnet

MEDAN MAGNET KEMAGNETAN ( MAGNETOSTATIKA )

KETENTUAN MENGIKUTI PELAJARAN FISIKA : ^_^

MAGNET. Benda yang dapat menarik besi disebut MAGNET. Macam-macam bentuk magnet, antara lain : magnet batang, magnet ladam, magnet jarum

Medan Magnet 1 MEDAN MAGNET

Kelas XII Semester 1

MEDAN MAGNET SUGIYO,S.SI.M.KOM

Strukturisasi Materi Medan Magnet

Magnet adalah suatu benda yang memiliki gejala dan sifat dapat mempengaruhi bahan-bahan tertentu yang berada di sekitarnya.

BAB 5 KEMAGNETAN. A. SIFAT MAGNET 1. Garis Gaya Magnet

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) /TUGAS TERSTRUKTUR - - MEDAN MAGNET - MEDAN MAGNET

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG

TOPIK 8. Medan Magnetik. Fisika Dasar II TIP, TP, UGM 2009 Ikhsan Setiawan, M.Si.

LEMBAR PENILAIAN (Pertemuan Pertama)

1. Dalam suatu ruang terdapat dua buah benda bermuatan listrik yang sama besar seperti ditunjukkan pada gambar...

MAKALAH FISIKA LANJUT. Medan Magnet yang Ditimbulkan Arus Listrik Gaya Gerak Listrik Induksi

ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL 2015 KELAS XII. Medan Magnet

Magnet Rudi Susanto 1

Gaya Lorentz. Disusun Oleh : 1. Deri Febrianto (A1E011053) 2. Esra Lenni Waty (A1E011057) 3. Faiza Maizora (A1E011073)

GAYA LORENTZ Gaya Lorentz pada Penghantar Berarus di dalam Medan Magnet

M A G N E T I S M E 1. BESI MAGNET

LISTRIK STATIS. Listrik statis adalah energi yang dikandung oleh benda yang bermuatan listrik.

KUMPULAN SOAL SOAL PERSIAPAN UJIAN NASIONAL 2011/2012 SEKOLAH MENENGAH ATAS

Sumber medan magnet. Dede Djuhana Departemen Fisika FMIPA-UI 0-0

BAB III MAGNETISME. Tujuan Penmbelajaran : - Memahami dan mengerti tentang sifat-sifat magnet, bahan dan kegunaannya.

LAPORAN PRAKTIKUM EKSPERIMEN FISIKA. Gaya Magnetik antar kawat berarus. Nama :

IR. STEVANUS ARIANTO 1

INDUKSI MAGNET B A B B A B

MAKALAH FISIKA. Tentang KEMAGNETAN/INDUKSI ELEKTROMAGNETIK

V. Medan Magnet. Ditemukan sebuah kota di Asia Kecil (bernama Magnesia) lebih dahulu dari listrik

SOAL LATIHAN ULANGAN UB-1 KELAS XII

MEDAN MAGNET DAN ELEKTROMAGNET

i : kuat arus listrik (A) a : jarak dari kawat berarus (m)

MEDAN MAGNET OLEH: ANDI SULIANA (15B08050) Program Studi Pendidikan Fisika Program Pascasarjana UNM 2016

BAB II. 1. Motor arus searah penguatan terpisah, bila arus penguat medan rotor. dan medan stator diperoleh dari luar motor.

Massa m Muatan q (±) Menghasilkan: Merasakan: Tinjau juga Dipol p. Menghasilkan: Merasakan:

Bab II Teori Dasar. Gambar 2.1 Fluks medan magnet dari partikel yang bergerak.

BAHAN AJAR 1 MEDAN MAGNET MATERI FISIKA SMA KELAS XII

Induksi Elektromagnet

Rangkuman Listrik Statis

Review. Adakah Metode alternatif untuk menentukan kuat medan magnet di sekitar arus listrik???

LEMBAR KERJA SISWA (LKS) /TUGAS TERSTRUKTUR - - INDUKSI ELEKTROMAGNET - INDUKSI FARADAY DAN ARUS

KEMAGNETAN. Setelah mempelajari topik ini Anda dapat :

Medan Magnetik. Sumber Tegangan

Medan Magnet oleh Arus Listrik

K13 Revisi Antiremed Kelas 12 Fisika

19/11/2016. MAGNET Benda yang memiliki sifat dapat menarik besi atau baja Penggolongan bahan secara makroskopik. Sifat-sifat magnet.

INDUKSI ELEKTROMAGNETIK

BAB 6 INDUKSI ELEKTROMAGNET

MAGNET. Benda yang memiliki sifat dapat menarik besi atau baja Penggolongan bahan secara makroskopik

e. muatan listrik menghasilkan medan listrik dari... a. Faraday d. Lenz b. Maxwell e. Hertz c. Biot-Savart

BAB II MOTOR ARUS SEARAH. searah menjadi energi mekanis yang berupa putaran. Pada prinsip

SANGAT RAHASIA. 30 o. DOKUMEN ASaFN 2. h = R

BAB 16. MEDAN LISTRIK

Menganalisis rangkaian listrik. Mendeskripsikan konsep rangkaian listrik

Perkuliahan Fisika Dasar II FI-331. Oleh Endi Suhendi 1

Diferensial Vektor. (Pertemuan III) Dr. AZ Jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Brawijaya

SOAL SOAL TERPILIH 1 SOAL SOAL TERPILIH 2

Magnet dapat menarik benda-benda dari bahan tertentu

Oleh : Rahmat Rizal ( ) Tio Ernity Manurung ( )

LEMBAR DISKUSI SISWA MATER : INDUKSI ELEKTROMAGNETIK IPA TERPADU KELAS 9 SEMESTER 2

BAB II MOTOR ARUS SEARAH. tersebut berupa putaran rotor. Proses pengkonversian energi listrik menjadi energi

MAGNETAN MENENTUKAN MEDAN MAGNET BUMI PADA PERCOBAAN MEDAN MAGNET DI SEKITAR KAWAT BERARUS

Lab Elektronika Industri Fisika 2 BAB 5 MAGNET

MODUL MATA PELAJARAN IPA

MAGNETISME (2) Medan Magnet Menghasilkan Listrik

Kumpulan Soal Fisika Dasar II. Universitas Pertamina ( , 2 jam)

TOPIK 9 ELEKTROMAGNETIK

II. TINJAUAN PUSTAKA. Kata media berasal dari bahasa latin medium yang secara harfiah berarti

LATIHAN UAS 2012 LISTRIK STATIS

K13 Antiremed Kelas 9 Fisika

LATIHAN FISIKA DASAR 2012 LISTRIK STATIS

SMP kelas 9 - FISIKA BAB 3. KEMAGNETAN DAN INDUKSI ELEKTROMAGNETLatihan Soal 3.2

Medan Magnet di Sekitar Kawat Berarus

KUMPULAN SOAL FISIKA KELAS XII

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Karya Tulis Ilmiah MAGNET

MAKALAH INDUKSI ELEKTROMAGNETIK

MEDAN DAN GAYA MAGNET

OLEH: I MADE TISNA SAGITA

PEMERINTAH KABUPATEN LOMBOK UTARA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS) SMA TRY OUT UJIAN NASIONAL 2010

TUGAS XIII LISTRIK DAN MAGNET

Medan Magnetik Surya Darma, M.Sc Departemen Fisika Universitas Indonesia

LAPORAN PRAKTIKUM LISTRIK MAGNET Praktikum Ke 1 KUMPARAN INDUKSI

KEMAGNETAN. : Dr. Budi Mulyanti, MSi. Pertemuan ke-8

Perkuliahan PLPG Fisika tahun D.E Tarigan Drs MSi Jurusan Fisika FPMIPA UPI 1

KEMAGNETAN. Eksperimen Fisika Dasar 2. Tujuan. Alat dan bahan. Dasar teori. Prosedur. Data pengamatan. Pengolahan data. Analisa data.

Soal dan Solusi Materi Elektrostatika

4. Sebuah mobil bergerak dengan kecepatan konstan 72 km/jam. Jarak yang ditempuh selama selang waktu 20 sekon adalah...

Memperlihatkan adanya gaya elektrostatika dua buah benda bermuatan

1. (25 poin) Sebuah bola kecil bermassa m ditembakkan dari atas sebuah tembok dengan ketinggian H (jari-jari bola R jauh lebih kecil dibandingkan

Kuis I Elektromagnetika I TT3810

K 1. h = 0,75 H. y x. O d K 2

BENDA MAGNET

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (Induksi Elektromagnetik )

iammovic.wordpress.com PEMBAHASAN SOAL ULANGAN AKHIR SEKOLAH SEMESTER 1 KELAS XII

Transkripsi:

Pada pelajaran listrik telah dikaji bahwa jika sebuah muatan diletakkan dalam medan listrik, ia mengalami gaya listrik dan energi listriknya dapat dipakai sebagai tenaga gerak untuk berpindah tempat. Hal yang sama terjadi pada magnet. Jika sebatang magnet diletakkan dalam suatu ruang, maka terjadi perubahan dalam ruang ini, yaitu pada setiap titik dalam ruang akan terdapat medan magnetik. Arah medan magnetik di suatu titik didefinisikan sebagai arah yang ditunjukkan oleh kutub utara jarum kompas ketika ditempatkan pada titik tersebut. Perhatikan Gambar 4.2.1a. (a) (b) Gambar 4.2.1. (a) Arah medan magnet, (b) Garis-garis medan magnet Sama seperti medan listrik, medan magnetikpun dapat digambarkan dalam bentuk garis-garis khayal yang disebut garis medan magnetik. Garis medan magnetik dapat digambarkan dengan pertolongan sebuah kompas. Untuk menunjukkan garis medan magnet yang disebabkan oleh sebuah magnet batang, dilakukan dengan jarum kompas. Arah medan magnetik di suatu titik pada garis medan ini ditunjukkan dengan 1 / 8

arah garis singgung di titik tersebut. Gambar 4.2.1(b) menunjukkan garis-garis medan magnetik. 1) Medan magnet di sekitar kawat lurus berarus listrik Di sekitar kawat yang berarus listrik terdapat medan yang dapat mempengaruhi posisi magnet lain. Magnet jarum kompas dapat menyimpang dari posisi normalnya bila dipengaruhi oleh medan magnet. Percobaan ini pertama kali dilakukan oleh Oersted pada tahun 1820. Untuk melihat model percobaan ini lihat bagian kerja ilmiah. Berdasarkan percobaan ini dapat disimpulkan bahwa arus listrik (muatan yang bergerak) dapat menimbulkan medan magnetik. Pada pembahasan listrik statis telah dibahas bahwa muatan listrik statis tidak berinteraksi dengan batang magnet. Penemuan Oersted telah membuka wawasan baru mengenai hubungan listrik dan magnet, yaitu bahwa suatu muatan listrik dapat berinteraksi dengan magnet ketika muatan itu bergerak. Penemuan ini membangkitkan kembali teori tentang muatan magnet, yaitu bahwa magnet terdiri dari muatan listrik. Ampere mengusulkan bahwa sesungguhnya batang magnet yang statis ( diam ) itu terdiri dari muatan-muatan listrik yang senantiasa bergerak dan kemagnetan itu adalah suatu fenomena. Konsep muatan magnet dari Ampere ini akan kita bahas nanti (lihat konsep Ampere). 2) Arah Medan Magnetik Akibat Kawat Berarus 2 / 8

Arah medan magnetik yang disebabkan oleh kawat berarus dapat ditentukan dengan 2 cara: (a). Dengan Menggunakan Jarum Kompas Suatu jarum kompas yang ditempatkan dalam suatu medan magnetik akan mensejajarkan dirinya dengan garis medan magnetik. Kutub utaranya akan menunjukkan arah medan magnetik di titik itu.(perhatikan Gambar 4.2.2a). Gambar 4.2.2a Gambar 4.2.2b Sekarang amati jarum sebuah kompas yang digerakkan pada titik sekitar kawat berarus. Jarum kompas tampak bergerak sesuai dengan arah garis singgung lingkaran yang berpusat pada kawat.(perhatikan Gambar 4.2.2b). Dari sini dapat disimpulkan bahwa arah garis medan magnetik akibat kawat berarus adalah sej ajar garis singgung lingkaran-lingkaran yang berpusat pada kawat dengan arahnya ditunjukkan oleh kutub utara kompas. (b). Dengan Aturan Tangan Kanan 3 / 8

Genggam kawat dengan tangan kanan Anda sedemikian sehingga ibu jari Anda menunjukkan arah arus. Arah putaran genggaman keempat jari Anda menunjukkan arah medan magnetik. Perhatikan Gambar 4.2.3. Gambar 4.2.3. Aturan kaidah tangan kanan Contoh 1: tentukan arah medan magnetik di titik P, Q, R, S dan T pada Gambar 4.2.4a-b. Arah 8 artinya keluar dari bidang kertas (menuju kita) dan arah Ä artinya masuk bidang kertas (menjauhi kita). Gambar 4.2.4a. Gambar 4.2.4b. 4 / 8

Penyelesaian: Pada Gambar 4.2.4a, arah arus adalah kedalam bidang kertas, dengan menggunakan aturan tangan kanan kita peroleh bahwa medan magnetik berbetnuk lingkaran yang berputar searah jarum jam, sehingga di P arah medan magnetik ke atas, di Q kebawah dan di R kekiri. Dengan aturan tangan juga kita peroleh arah medan di titik S dan T di gambarkan pada Gambar 4.2.4d. Gambar 4.2.4c. Gambar 4.2.4d. 3) Besar Induksi Magnetik Pada Kawat Lurus Berarus Untuk menentukan besar induksi magnetik yang ditimbulkan oleh kawat berarus listrik, kita 5 / 8

misalkan sebuah kawat konduktor dialiri arus I. Perhatikan Gambar 4.2.5. Pilih elemen kecil kawat t yang memiliki panjang dl. Arah dl sama dengan arah arus. Gambar 4.2.5. Sepotong kawat dialiri arus Elemen kawat dapat dinyatakan dalam notasi vector. Misalkan anda ingin menentukan medan magnet pada posisi P dengan vector posisi terhadap elemen kawat. Secara vektor, induksi magnetik B yang diakibatkan oleh elemen Kuat medan magnet di titik P yang dihasilkan oleh elemen saja diberikan oleh hukum Biot-Savart....(4.2.1) dengan μ 0 = permeabilitas magnetik ruang hampa = 4π x 10-7 T m/a Kuat medan magnet total di titik P yang dihasilkan oleh kawat diperoleh dengan mengintegralkan rumus di atas....(4.2.2) Penyelesaian integral persamaan di atas sangat bergantung pada bentuk kawat. Besar perkalian silang vektor menghasilkan sinus θ. Dengan demikian, persamaan besar induksi 6 / 8

magnetic di sekitar kawat berarus adalah:...(4.2.3) dengan θ sudut apit antara elemen arus i dl dengan vektor posisi r. Untuk. dan Batas-batas kawat atas yang θ p adalah sangat dan θ 0, panjang, Berdasarkan nilai batasnya Gambar ditentukan 4.2.5, sin yaitu: θ = a/r, batas r = bawah adalah = a cosec θ, cot θ = l/a, l=a cot q, dl = -a cosec 2 θ dθ. Dengan demikian, persamaan 4.2.5, dapat dituliskan:...(4.2.4) Dengan B = induksi magnetik di titik yang diamati. I = kuat arus listrik a = jarak titik dari kawat Contoh 2: Sebuah kawat lurus panjang dialiri arus sebesar 2A. Tentukanlah besarnya induksi magnetik 7 / 8

pada sebuah titik yang berada sejauh 10 cm disebelah kanan kawat. Jika arah arus pada kawat. Jika arah arus pada kawat ke atas, kemanakah arah induksi magnetiknya? Penyelesaian: Diketahui: i=2a, a=10 cm =0,1 m Ditanya: arah induksi =...? Jawab: =4 10-6 Wb/m 2. Dengan menggunakan kaidah tangan kanan, arah indukasi magnetik di sekitar kawat di sebelah kanan adalah masuk bidang kertas, dan pada kiri kawat adalah keluar bidang kertas (lihat Gambar 4.2.6b). Tanda adalah tanda masuk, dan tanda ( ) adalah tanda keluar kertas. 8 / 8