Buku Manual SIA ITHB Modul Layanan Mahasiswa

dokumen-dokumen yang mirip
Buku Manual SAKTI - Modul LAYANAN MAHASISWA

PANDUAN SINGKAT SISTEM INFORMASI AKADEMIK MAHASISWA (SIAM UB) BAGI ORANG TUA MAHASISWA

MANUAL KRS ONLINE

User Guide SiAdin Mahasiswa v2.1

Aplikasi Mahasiswa dan KRS Online

MANUAL BOOK SISFO UTA 45 UNTUK JENIS USER DOSEN

Aplikasi KRS Online. User Manual Level Mahasiswa. Versi Desember 2011

User Manual SIA-Mahasiswa

Aplikasi Portal Mahasiswa

BAGIAN 1 TINGKATAN PEMAKAI MAHASISWA... 3 BAGIAN 2 FASILITAS UTAMA... 4

Universitas PGRI Madiun

Kegiatan yang mendukung pelaksanaan KRRS. Prosedur Umum Pengisian KRRS

Manual Book (Mahasiswa) Sistem Informasi Akademik - SIAMIK

Panduan SIAM (Sistem Informasi Akademik Mahasiswa)

BUKU PETUNJUK SISTEM INFORMASI AKADEMIK SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI AUB SURAKARTA

Manual Book. Student Desk SISFOKAMPUS PROJECT TEAM

Dosen Site. Gambar 1. Bapak/Ibu dapat melakukan login pada layanan ini dengan menggunakan account/username dan password yang sama dengan login .

BUKU PEDOMAN SITUS PERWALIAN Versi User : Sekretariat Jurusan

MANUAL PROCEDURE PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Pengguna: Mahasiswa

PROSEDUR MANUAL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS SRIWIJAYA 2012 PENDAHULUAN PETUNJUK PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Pengguna : Mahasiswa

Manual Book (Mahasiswa)

PANDUAN PENGGUNAAN PROGRAM KRS ONLINE IPB

PENGOPERASIAN CYBER CAMPUS UNIVERSITAS AIRLANGGA

MANUAL BOOK SISFO UTA 45 UNTUK JENIS USER MAHASISWA

Buku Pedoman Situs Perwalian Versi User : Jurusan

ALUR PELAKSANAAN HER-REGISTRASI ADMINISTRASI DAN HER-REGISTRASI AKADEMIK TAHUN AKADEMIK SEMESTER GENAP UNTUK MAHASISWA

1. LOGIN NIM masing2 unwahasku

Panduan Penggunaan Sistem Perwalian Online (E-KRS) Untuk Mahasiswa Angkatan

PETUNJUK PENGGUNAAN SIKADU UNIVERSITAS WAHID HASYIM HAK AKSES : MAHASISWA

Software User Manual. Portal Akademik. Panduan Bagi Dosen

BUKU PETUNJUK DAFTAR ULANG ONLINE MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI JEMBER

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD) BAGI MAHASISWA. Oleh: Infokom

Sistem Informasi Akademik Akademi Kebidanan Borneo Medistra Balikpapan (SIAKAD AKBMB) merupakan sebuah sistem informasi berbasis website yang

Portal Akademik Panduan Bagi Dosen

A. Alamat SIMAK Alamat SIMAK online untuk Dosen, Mahasiswa dan Alumni adalah :

SISTEM AKADEMIK YARSI. Modul Pelatihan Dosen. Syarifu Adam Ext. 1504

PENDAFTARAN KELAS BAGI MAHASISWA

TSM

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU) Untuk : Dosen & Dosen Wali/PA

mystpt Panduan Mahasiswa Penggunaan Aplikasi Jl IKPN Bintaro No. 1, Pesanggrahan, Tanah Kusir, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta 12330

Setelah anda mengklik link KRS ONLINE maka akan muncul halaman Sistem Informasi Akademik UNMER :

PDF Compressor Pro. Petunjuk Penggunaan. Sistem Informasi Akademik Universitas HKBP Nommensen. Pengguna : Mahasiswa

Panduan SISKA SISTEM INFORMASI AKADEMIK STMIK KHARISMA. STMIK KHARISMA Makassar

SISTEM AKADEMIK UNIVERSITAS MATARAM

Panduan Penggunaan SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS TADULAKO MAHASISWA

Sistem Informasi Akademik Panduan Bagi Administrator

Software User Manual. Portal Akademik. Panduan Bagi Mahasiswa

SOSIALISASI SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAK) UNDIKSHA

PENDAFTARAN KELAS BAGI MAHASISWA

MENU ENTRY Pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) Entry judul skripsi dan data lainnya MENU INFORMASI

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI KURIKULUM 2013

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

PANDUAN OPERASIONAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG SIAMUS. UNTUK MAHASISWA

PORTAL Akademik. Panduan Penggunaan Portal Mahasiswa. Politeknik Negeri Medan

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU) Untuk : Operator Akademik

User Manual SI-Unggul (Sistem Informasi Esa Unggul) Online Mahasiswa

TSM

Guide untuk Sistem Informasi Manajemen Akademik Mahasiswa Universitas Mercubuana

MANUAL SIMAK UNTUK DOSEN SIMAK FKIP UNIDAR SIMAK FKIP UNIDAR AMBON

WEWENANG PENGELOLA PORTAL

BAB I. PORTAL MAHASISWA

PANDUAN OPERASIONAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG SiAmus. Untuk Mahasiswa

DAFTAR ISI. USER MANUAL ADMIN TINGKAT FAKULTAS A. Modul Dosen... 1 B. Master Ruang... 2 C. Modul Fakultas... 3

TUTORIAL MEMBUKA SIAKAD MAHASISWA UNIVERSITAS KADIRI

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

APLIKASI KRS ONLINE. Fikom.ust.ac.id. User Manual. Level Mahasiswa. Versi September 2016

Modul Perpindahan Modul pindahan melibatkan beberapa user yaitu

Manual Book. Universitas Airlangga Cyber Campus

MANUAL PROSEDUR PEMROSESAN NILAI AKHIR MATAKULIAH

SIAM Sistem Informasi Akademik Mahasiswa

Portal Akademik Panduan Bagi Mahasiswa

PANDUAN PENGOPERASIAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIAKAD)

Panduan Penggunaan Sistem Perwalian Online (E-KRS) Untuk Mahasiswa Angkatan 2011 ( Non Transfer )

Manual. Aplikasi SIA II.

Halaman muka Sistem Informasi Akademik Universitas Lampung (

Silahkan klik link SIAMA (Link untuk Mahasiswa) untuk masuk kehalaman login SIAMA, maka muncul tampilan halaman seperti gambar dibawah ini :

Sistem Informasi Akademik. (SIKAD Mahasiswa)

UPT. KOMPUTER UNIVERSITAS JAMBI

Mengisi KRS di Web Sistem Informasi Akademik Mulai 5 26 Agustus Upload Bukti pembayaran. di Sistem Informasi Akademik


PANDUAN KRRS ONLINE UNIVERSITAS TARUMANAGARA

Panduan Sistem Informasi Akademik Terpadu (SIMPADU)

Manual Sistem Informasi Akademik EduSystem Manual for Student

PETUNJUK PENGGUNAAN SIAKAD DOSEN INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

MANUAL SISTEM INFORMASI AKADEMIK (SIKAD) BAGI MAHASISWA. Oleh. Infokom

Volume SISTEM INFORMASI AKADEMIK. Sekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial (STKS) Panduan Mahasiswa

Portal Akademik Panduan Bagi Dosen

UNIVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN 2013 [MANUAL BOOK]

SELAMAT DATANG DI SITUS SISTEM INFORMASI AKADEMIK MAHASISWA (SIAM) (

KRS-ONLINE Mahasiswa Baru 2014/2015 Universitas Muhammadiyah Malang

PENDAHULUAN. Universitas Medan Area memiliki 7 (tujuh) fakultas, yaitu:

2. Login Gunakan Username dan password masing-masing program studi.

SISTEM INFORMASI PELAPORAN EDUKASI DAN PERLINDUNGAN KONSUMEN. Petunjuk singkat penggunaan

User Guide. Oleh : Untuk Mahasiswa. Departemen Sistem Teknologi Informasi Universitas Narotama Revisi 00

PANDUAN SIAK. Universitas Pendidikan Indonesia. Sistem Kontrak Kuliah Online (Untuk Mahasiswa) Versi 1.0

Sistem Informasi Terpadu

Universitas Nadhlatul Ulama Surabaya USER GUIDE SISTEM INFORMASI MANAJEMEN AKADEMIK (UNUSA) MAHASISWA

SISTEM INFORMASI AKADEMIK UNIVERSITAS MATARAM

Panduan Penggunaan Sistem Informasi Pengelolaan Akademik (SIPA)

PANDUAN PORTAL MAHASISWA (Manual Student Portal) Versi 1.0

Transkripsi:

Buku Manual SIA ITHB Modul Layanan Mahasiswa Soft-@! Inc. www.solusipintar.com info@solusipintar.com

Daftar Isi DAFTAR ISI 2 PENGANTAR 4 LOGIN KE MODUL 4 MENU MODUL 5 LAYANAN ADMINISTRASI AKADEMIK 7 UPDATE DATA MAHASISWA 7 CETAK SURAT KETERANGAN MAHASISWA 8 PERMOHONAN OFFICIAL TRANSCRIPT 9 PERMOHONAN LEGALISIR IJASAH 10 PERMOHONAN LEGALISIR TRANSKRIP 10 VIEW DAN CETAK KHS 11 VIEW DAN CETAK TRANSKRIP SEMENTARA 13 VIEW DAN CETAK ROSTER KULIAH 14 VIEW DAN CETAK JADWAL UJIAN 16 VIEW DAN CETAK KURIKULUM DEPARTEMEN 17 VIEW DAN CETAK COURSE PLAN 19 VIEW DAN CETAK KALENDER AKADEMIK 19 CETAK KEHADIRAN MAHASISWA 20 CETAK KRS 21 PERMINTAAN PENGGANTIAN KTM 22 PERMINTAAN PENGGANTIAN KRS 23 FRS SEMESTER NORMAL 24 PRS SEMESTER NORMAL 29 PRS SEMESTER PENDEK 32 CETAK KARTU UJIAN 33 LAYANAN KEUANGAN 34 RINCIAN TRANSAKSI 34 KERJA PRAKTEK, TA DAN WISUDA 35 WORKFLOW KERJA PRAKTEK 35 WORKFLOW TA DAN WISUDA 37 Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 2

LAYANAN PENGUMUMAN 39 PENGUMUMAN PENGGANTIAN KULIAH 39 PENGUMUMAN EVENT ITHB 40 PENGUMUMAN LAINNYA 40 FEEDBACK KEPADA ITHB 41 MENGISI CEF 41 MENGISI KOTAK SARAN 43 UTILITI 44 DIREKTORI DOSEN 45 PENUTUP 47 Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 3

Pengantar Modul Layanan Mahasiswa merupakan salah satu modul dalam SIA-ITHB. Modul ini dikembangkan untuk memberikan layanan akademik secara mandiri kepada mahassiwa. Dengan modul tersebut, mahasiswa dapat melihat nilai akademik, spp, krs, dosen, syaratsyarat dan info lainnya yang sangat berguna. Untuk memanfaatkannya, setiap mahasiswa dapat meminta password kepada staf akademik yang berwenang. Login ke Modul Setelah membuka tampilan awal untuk SIA-ITHB, pilihlah Layanan Mahasiswa sehingga muncul dialog login sebagai berikut : Dialog Login Layanan Mahasiswa Bila login dan password valid, maka akan muncul tree menu di sebelah kanan layar yang dapat dipilih sesuai kebutuhan. Menu-menu yang disediakan memungkinkan mahasiswa melakukan perwalian KRS/PRS reguler, mengisi angket CEF dan melihat nilai akademik serta informasi terkait lainnya. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 4

Halaman depan Modul Layanan Mahasiswa Menu Modul Setelah login dan password valid, maka akan dimunculkan tampilan lengkap menu-menu pada modul ini sbb. : Home Layanan Administrasi Akademik Update Data Mahasiswa Cetak Surat Keterangan Mahasiswa Permohonan Pembuatan Official Trancript Permintaan Legalisir Ijasah Permintaan Legalisir Transkrip View dan Cetak KHS View dan Cetak Transkrip Sementara View dan Cetak Roster Kuliah View dan Cetak Jadwal Ujian View dan Cetak Kurikulum Departemen View dan Cetak Course Plan View dan Cetak Kalender Akademik Cetak Kehadiran Mahasiswa Cetak KRS Permintaan Penggantian KTM Permintaan Penggantian KRS Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 5

FRS Semester Normal PRS Semester Normal FRS Semester Pendek Cetak Kartu Ujian Layanan Keuangan Rincian Transaksi Kerja Praktek, TA dan Wisuda Workflow Kerja Praktek Workflow TA dan Wisuda Layanan Pengumuman Pengumuman Penggantian Kuliah Pengumuman Event ITHB Pengumuman Lain-lain Feedback kepada ITHB Isi CEF Isi Kotak Saran Utilitas Ganti Password Direktori Dosen Logout Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 6

Layanan Administrasi Akademik Pilih menu ini untuk mendapatkan informasi seputar akademik mahasiswa. Update Data Mahasiswa Klik menu ini untuk mengupdate data mahasiswa sehingga muncul dialog sbb.: Update data mahasiswa Update melalui layanan mahasiswa, hanya bisa untuk mengubah data alamat dan telpon tambahan saja. Data lainnya tidak bisa diubah. Jangan lupa untuk klik tombol Proses agar perubahan data dapat disimpan ke database. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 7

Update data Cetak Surat Keterangan Mahasiswa Pilih menu ini untuk mencetak surat keterangan mahasiswa sesuai kebutuhan. Cetak Surat Keterangan Klik tombol Proses sehingga muncul surat yang dimaksud. Nomor surat dan tanggal sesuai dengan saat dicetak. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 8

Surat Keterangan Melalui menu cetak pada browser, mahasiswa dapat mencetak surat tersebut dan meminta tanda tangan pejabat berwenang melalui BAAK. Permohonan Official Transcript Pilih menu ini jika mahasiswa ingin memperoleh transkrip resmi dari ITHB. Permohonan akan diproses oleh BAAK. Permohonan official transcript Lakukan sebagai berikut : Isi nama perusahaan yang dituju Isi alamat perusahaan Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 9

Isi kolom maksud permohonan Klik tombol Kirim Permintaan. Data akan disimpan dan diproses. Permohonan Legalisir Ijasah Pilih menu ini jika mahasiswa ingin memperoleh legalisir ijasah dari ITHB. Permohonan akan diproses oleh BAAK. Legalisir ijasah Lakukan sebagai berikut : Isi keperluannya Isi catatan seperlunya Klik tombol Kirim Permintaan. Data akan disimpan dan diproses. Permohonan Legalisir Transkrip Pilih menu ini jika mahasiswa ingin memperoleh legalisir transkrip dari ITHB. Permohonan akan diproses oleh BAAK. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 10

Legalisir transkrip Lakukan sebagai berikut : Isi keperluannya Isi catatan seperlunya Klik tombol Kirim Permintaan. Data akan disimpan dan diproses. View dan Cetak KHS Pilih menu ini jika mahasiswa ingin mencetak KHS pada semester tertentu. Pilihan cetak KHS Lakukan sebagai berikut : Pilih tahun dan semester Klik tombol Proses. Akan dimunculkan hasil studi di semester tersebut. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 11

KHS Mahasiswa Untuk mencetak ke printer, klik saja ikon/link Cetak KHS sehingga muncul tampilan siap cetaknya. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 12

KHS Siap Cetak View dan Cetak Transkrip Sementara Pilih menu ini jika mahasiswa ingin mencetak transkrip sementara. Dialog cetak transkrip sementara Klik tombol Proses. Akan dimunculkan transkrip sementara mahasiswa. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 13

Transkrip sementara View dan Cetak Roster Kuliah Pilih menu ini jika mahasiswa ingin mencetak jadwal kuliah dalam periode minggu. Isian jadwal kuliah Lakukan sebagai berikut : Pilih tahun dan semester Klik tombol Proses. Akan dimunculkan jadwal mingguan di semester tersebut. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 14

Jadwal kuliah Klik ikon CETAK untuk tampilan siap cetak. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 15

Tampilan jadwal kuliah siap cetak View dan Cetak Jadwal Ujian Pilih menu ini jika mahasiswa ingin mencetak jadwal ujian. Lihat jadwal ujian Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 16

Lakukan sebagai berikut : Tahun dan semester aktif saja yang dimunculkan Pilih jenis ujian : UTS/UAS Klik tombol Proses. Akan dimunculkan jadwal ujian di semester tersebut. Jadwal ujian View dan Cetak Kurikulum Departemen Pilih menu ini jika mahasiswa ingin melihat kurikulum jurusannya. Lihat kurikulum Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 17

Daftar MK Aktif jurusan Detil mata kuliah Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 18

View dan Cetak Course Plan Pilih menu ini untuk melihat dan download course plan tiap mata kuliah. Course plan Bila dosen/baak telah memasukkan file untuk silabus, acara kuliah, bahan ajar atau diktat, maka file tersebut dapat di-download. View dan Cetak Kalender Akademik Pilih menu ini untuk melihat kalender akademik pada tahun dan semester aktif. Kalender akademik Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 19

Cetak Kehadiran Mahasiswa Pilih menu ini untuk melihat catatan kehadiran kuliah mahasiswa. Kehadiran mahasiswa Lakukan sebagai berikut : Tahun dan semester aktif yang dimunculkan Klik tombol Proses. Akan dimunculkan catatan kehadiran kuliah di semester tersebut. Laporan kehadiran mahasiswa Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 20

Cetak KRS Pilih menu ini untuk melihat KRS mahasiswa di semester tertentu. Cetak KRS Lakukan sebagai berikut : Pilih tahun dan semester yang dimunculkan Klik tombol Proses. Akan dimunculkan KRS di semester tersebut. KRS Mahasiswa Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 21

Permintaan Penggantian KTM Pilih menu ini bila mahasiswa ingin mengajukan penggantian KTM karena sebab-sebab tertentu. Penggantian KTM Lakukan sebagai berikut : Isi catatan Upload file pendukung (jika diperlukan) Klik tombol Kirim Aduan. Permohonan Anda akan masuk di BAAK dan diproses. Jika sudah direspon, akan muncul pada dialog di bagian bawahnya. Respon pengaduan Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 22

Permintaan Penggantian KRS Pilih menu ini bila mahasiswa ingin mengajukan penggantian KRS resmi karena sebabsebab tertentu. Penggantian KRS Lakukan sebagai berikut : Isi catatan Upload file pendukung (jika diperlukan) Klik tombol Kirim Aduan. Permohonan Anda akan masuk di BAAK dan diproses. Jika sudah direspon, akan muncul pada dialog di bagian bawahnya. Respon pengaduan Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 23

FRS Semester Normal Pilih menu ini untuk pengisian FRS di semester normal (ganjil/genap). FRS hanya dapat diproses bila tanggal transaksi dalam masa FRS dan mahasiswa telah memenuhi syarat administrasi keuangan (tidak di-blok). Data mahasiswa Klik Proses sehingga muncul data terkait mahasiswa. Mahasiswa bisa melihat nilai yang telah diperolehnya di semester sebelumnya dengan klik link Lihat Daftar MK Yang Sudah Diambil sehingga muncul datanya. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 24

Nilai mahasiswa sebelumnya Selanjutnya, mahasiswa dapat mulai mengisi FRS untuk semester tersebut. Batas SKS telah ditentukan sesuai dengan IPK yang dicapai mahasiswa (diset oleh ITHB). Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 25

Daftar MK di FRS Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 26

FRS lanjutan Lakukan sebagai berikut : Pilih MK yang akan diambil dalam semester berikutnya Klik tombol Ambil sehingga daftar MK akan masuk dalam tabel di bagian bawah. Blia FRS sudah sesuai aturan (maksimum SKS sesuai IPK, MK prasyarat dipenuhi), maka mahasiswa dapat langsung melakukan self-approval untuk FRS tersebut. Bila SKS melebih batas, maka mahasiswa dapat menemui dosen wali untuk memperoses lebih lanjut. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 27

Hasil FRS Klik tanda Self Approval Klik tombol Self Approve untuk menyimpan FRS ini. Jika ingin cetak, klik saja ikon printer dan cetak di kertas yang disiapkan (untuk arsip pribadi) Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 28

Cetak FRS PRS Semester Normal Pilih menu ini untuk pengisian perubahan rencana studi (PRS) di semester normal (ganjil/genap). PRS hanya dapat diproses bila tanggal transaksi dalam masa PRS dan mahasiswa telah memenuhi syarat administrasi keuangan (tidak di-blok). Data PRS Lakukan sbb.: Klik Proses sehingga muncul dialog di atas. Klik Lihat PKRS untuk lihat PRS yang sudah dilakukan Klik Lihat Daftar Mata Kuliah yang Sudah Diambil untuk lihat nilai MK sebelumnya Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 29

Selanjutnya, mahasiswa dapat memilih MK untuk ditambahkan pada KRS sebelumnya (TAMBAH) atau mengurangi MK yang sudah dipilih sebelumnya (KURANG). PRS Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 30

PRS Lanjutan Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 31

PRS Self Approve Bila telah selesai, klik tanda persetujuan dan klik tombol Self Approve. Selanjutnya data PRS akan tersimpan dan mengubah KRS sebelumnya. Aturan MK prasyarat dan batas SKS tetap berlaku dalam PRS ini. Perubahan jumlah SKS (lebih atau berkurang) akan berakibat pada biaya kuliah. PRS Semester Pendek PRS Semester Pendek masih dalam proses pengembangan. Tidak digunakan saat ini. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 32

Cetak Kartu Ujian Kartu ujian mahasiswa dapat dicetak langsung melalui menu ini. Dengan kartu ujian ini, mahasiswa bisa memeriksa syarat kehadiran dan administratif untuk mengikuti ujian. Kartu ujian Kartu ujian siap cetak Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 33

Layanan Keuangan Informasi transaksi keuangan yang dapat dilihat oleh mahasiswa. Rincian Transaksi Pilih menu ini untuk melihat catatan transaksi keyuangan sejak masuk sampai saat ini. Rincian transaksi Anda bisa scroll ke kanan atau ke bawah untuk melihat lebih detil informasinya. Untuk rekening negatif, berarti pembayaran. Untuk rekening posisitf berarti kewajiban bayar. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 34

Kerja Praktek, TA dan Wisuda Pada bagian ini, mahasiswa dapat melihat informasi prosedur KP, TA maupun wisuda. Workflow Kerja Praktek Pilih menu ini untuk melihat workflow KP. Informasi prosedur KP Mahasiswa dapat men-download file terkait pada link huruf berwarna biru. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 35

Download file terkait Download file terkait Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 36

Workflow TA dan Wisuda Menu ini untuk melihat informasi workflow/prosedur TA dan Wisuda. Workflow TA dan Wisuda Mahasiswa bisa mendownload file terkait pada link huruf berwarna biru. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 37

Download file terkait Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 38

Layanan Pengumuman Mahasiswa dapat melihat berbagai pengumuman melalui menu layanan pengumuman yang disediakan. Pengumuman Penggantian Kuliah Informasi penggantian kulian dapat dilihat di menu ini. Pengumuman Penggantian Mata Kuliah Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 39

Pengumuman Event ITHB Informasi event dapat dilihat juga melalui menu ini. Pengumuman event ITHB Pengumuman Lainnya Informasi lainnya dapat dilihat melalui menu ini. Pengumuman lainnya Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 40

Feedback kepada ITHB Mahasiswa dapat memberikan feedback kepada ITH melalui isian angket yang telah disiapkan oleh ITHB. Mengisi CEF Pengisian CEF menjadi syarat bagi mahasiswa agar dapat tetap melihat informasi nilai akademik pada semester yang bersangkutan. Oleh karena itu, pastikan Anda mengisinya. Isian CEF Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 41

Lakukan sbb.: Klik tombol Isi CEF untuk mengisi data lebih lanjut tentang feedback ini. Akan muncul dialognya. Pilih kode MK dan dosen yang dinilai. Selanjutnya, isilah sesuai penilaian Anda. Lakukan untuk semua mata kuliah yang diambil di semester tersebut. Jika sudah selesai, klik tombol Kirim untuk menyimpan isian angket di bagian bawah layar. Pertanyaan di CEF Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 42

Pertanyaan di CEF lanjutan Mengisi Kotak Saran Saran-saran di luar CEF, dapat diisi melalui menu ini. Kotak saran Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 43

Utiliti Menu ini khusus untuk mengganti password. Lakukan secara periodik agar password Anda aman dari penyalahgunaan. Ganti password Lakukan secara sbb.: Isi password lama Isi password baru Isi kembali passowrd untuk memastikan Klik SIMPAN untuk memproses data. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 44

Direktori Dosen Informasi terkait dengan dosen juga dapat dilihat melalui layanan mahasiswa. Pilih Layanan Mahasiswa : Direktori Dosen Daftar dosen Untuk melihat detil dosen, klik saja ikon detil di baris data dosen tersebut. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 45

Detil informasi dosen Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 46

Penutup Jika Anda selesai menggunakan modul ini, jangan lupa untuk melakukan LOGOUT dari sistem. Hal ini perlu dilakukan untuk menghindari penyalahgunaan pemakaian oleh mereka yang tidak berhak. Manual LAYANAN MAHASISWA SIA-ITHB Halaman 47