Peluang Usaha Ayam Bakar

dokumen-dokumen yang mirip
USAHA AYAM BAKAR UNTUK MELENGKAPI TUGAS INDIVIDU NIM :

LINGKUNGAN BISNIS KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS

PELUANG USAHA JAMUR KRIUK

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS KULINER LONTONG KARI (usaha rumahan)

TUGAS MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS AKHIR. Peluang Bisnis

Namun, ada beberapa hal yang perlu dipersiapkan untuk memulai bisnis nasi kuning.

TUGAS AKHIR LINGKUNGAN BISNIS

PELUANG BISNIS AYAM GORENG PRESTO. Tugas Kuliah Lingkungan Bisnis

CARA MEMBUAT: -Potong ayam menjadi 2 bagian atau belah membujur dadanya dan tekan hingga terbuka lebar. -Lumuri bumbu halus hingga rata

SOTO BANJAR. Elly Lasmanawati

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS : GAGAH PRAYOGI : / S1-SI-2F STIMIK AMIKOM YOGYAKARTA

TUGAS LINGKUNGAN BISNIS BERJUALAN MAKANAN ALA GEROBAK. DISUSUN OLEH : Nama : Rizqi Bayu Satrio NIM : Kelas : S1. SI.

NASI GORENG SEHAT ENAK TENAAANN...

Kumpulan Resep Sup ( Baru )

Masakan Pedas Penambah Nafsu Makan

Berbagi Kehangatan Masakan Kambing Bango

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

TUGAS AKHIR LINGKUNGAN BISNIS

Aneka Resep Masakan Sayur

HeHeader

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS GUNADARMA JAKARTA 2016

INDUSTRI KERIPIK SINGKONG

KARYA ILMIAH USAHA AYAM KREMES NIM :

ANEKA RUJAK DAN ASINAN NAN SEGAR

ONDE-ONDE GURIH CARA MEMBUAT : 1 Campur udang dengan ayam, bawang putih, garam, merica dan gula pasir, aduk rata.

TUGAS AKHIR MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS

Cara membuat steak tenderloin mudah dan sederhana.hasilnya pun sangat mantap dan gurih

Lezat & Praktis Tahu Pedas Manis Kontributor: Odilia Winneke; Foto: dok.g-shot

Serba Pepes dan Botok

TUMIS DAGING sayuran. Kembang Tahu CAH SAYURAN

PELUANG BISNIS USAHA MIE AYAM. Oleh : NAMA : YATIMAN KELAS : S1 SI 2C NIM :

Usaha Cireng Isi yang Lagi Booming

TUGAS CHARACTER BUILDING RESEP MAKANAN

Inovasi Produk Perikanan. Proposal. Inovasi Produk Perikanan #POTAS UDANG POTAS UDANG. (bakpao TomAt isi Udang)

No Alur Proses Jenis Bahaya Cara Pencegahan 1.Bahaya Fisik segar 2 Bahan baku Sering adanya pencucian yang tidak bersih

TUGAS KARYA ILMIAH E-BUSINESS JAGUNG BAKAR ANEKA RASA

SD kelas 6 - BAHASA INDONESIA BAB 8. MENULIS TERBATASLatihan Soal 8.4

JATIM BASAUKA : Jamur Tiram Bakar Sauce Kacang

GULAI REBUNG TUNJANG. HeHeader

TUGAS KARYA ILMIAH E-BISNIS MARTABAK

KATA PENGANTAR. AMROZI Page 1

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS MARTABAK

BAB II PROFIL PERUSAHAAN

LAPORAN MODIFIKASI RESEP DI INSTALASI GIZI RSU SUNAN KALIJAGA DEMAK SUP AYAM FANTASI

BAB I PENDAHULUAN. C. Prasyarat Modul 42

Ignatius Satriyo Utomo eb 08

Peluang Bisnis Mie Ayam

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

VIII. PENDAPATAN USAHA PEDAGANG MARTABAK KAKI LIMA DAN WARUNG TENDA PECEL LELE DI KOTA BOGOR

Menerapkan Teknik Pengolahan Menggunakan Media Penghantar Panas. KD 1. Melakukan Proses Pengolahan Abon Ikan

MODUL 5 PIZZA IKAN. Indikator Keberhasilan: Mutu pizza ikan yang dihasilkan memiliki tekstur yang lembut, rasa dan aroma khas ikan.

SKK Masakan Khas Lokal. SKK Makanan Ringan Khas Lokal. LAMPIRAN Tanda Kecakapan Khusus (SKK)

BAB I PENDAHULUAN. Bisnis makanan merupakan aspek yang besar untuk mendapatkan. setiap manusia pasti membutuhkan makanan, khususnya makanan yang

COOKING CLASS MASAKAN TRADISIONAL JAWA

JAGUNG. Bahan Pangan Alternatif SERI BACAAN ORANG TUA

MADURA. Dra. Elly lasmanawati.msi

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS LEMPER ISI AYAM

OLAHAN TAHU - TEMPE. Tahu goreng panir. Tahu pedas manis. Tahu siram daging. Orak arik tahu. Steak tofu. Tahu acar ayam

Resep masakan ikan kembung

A neka Resep Samba l

tips: Menyimpan Tahu Segar

tips: Menyimpan Tahu Segar

4 Resep Masakan Rumahan Sehari Hari Yang Wajib Anda Coba

Sup Jagung Kepiting Kontributor: Odilia Winneke

Calzone. Selera Mancanegara. HeHeader

BAB III METODOLOGI A. Alat dan Bahan A.1Alat yang digunakan : - Timbangan - Blender - Panci perebus - Baskom - Gelas takar plastik - Pengaduk -

dikutip dari resep yang diberikan oleh Ibu Muthmainnah Abu Ammar Gresik November 2005

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS SATE AYAM AMBAL. Akhmad Nur Prasetya Ginanjar S1 TI 2A /

8. Daun jeruk purut 9. Laos 10. Gula. PEMBUATAN SAMBAL LlNGKUNG. 3. Bawang merah 4. Bawang putih. 5. Terasi 6. Kemiri. 7. Serai

Quaker Apple Cinnamon Bahan: Cara Membuat:

PERHITUNGAN HARGA POKOK PRODUKSI (HPP) DENGAN METODE FULL COSTING

' ( 0*! 2 5 % 3%-6%4! * %*5 /= / " " %!

Bisnis Keripik Singkong, Labanya Penuhi Kantong

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS

Kecap Asin/Manis CARA MEMBUAT:

: Plantae (Tumbuhan) Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji)

BISNIS MAKANAN LEZAT BEBAS KOLESTEROL

Mengemas Laba Usaha Kacang Mete Di Musim Lebaran

PELATIHAN UNTUK PENGOLAHAN PASCAPANEN PRODUK JAMUR TIRAM PUTIH

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS

BAB II GAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN. A. Sejarah Berdirinya Usaha Bersama Jagung Goreng Gurih di Kelurahan

PELUANG BISNIS BERWIRAUSAHA NASI KUNING

Cara Membuat Lawar Bali

Disusun Oleh. : Tri Firdaus N. Jabar NIM : UNTUK MEMENUHI SALAH SATU SYARAT UNTUK MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang

Oleh : SRI PALUPI, M.Pd

Peluang Bisnis Makanan Cepat Saji

Kue Kering Tradisional yang Selalu Hadir saat Lebaran

BUKU KOMPILASI RESEP

PELUANG BISNIS KULINER

HIDANGAN SULAWESI SELATAN

Bahan Baku daging ikan 500 g. tepung tapioka 50 g. merica halus 1/2 sendok teh. bawang merah 7,5 g. bawang putih 1,5 g. jahe 0,5 g.

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN

LUMPIA L.A ( LUMPIA LUAR ANGKASA )

PENGOLAHAN JAGUNG SEBAGAI BAHAN PANGAN. Agus Sutanto

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS. Bisnis Tempe Bakar

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS KRIPIK JAMUR TIRAM

Resep Masakan Daging Babi

BISNIS TELOR ASIN DAN KEUNTUNGANYA. Disusun oleh: Sandwi Devi Andri S1 teknik informatika 2F

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

Transkripsi:

Peluang Usaha Ayam Bakar Nama : Tio Beno Putra NIM : 10.12.4362 Kelas : S1 SI 2A

ABSTRAK Ayam bakar banyak digemari. Namun, kebanyakan orang lebih memilih membeli daripada membuat sendiri makanan ini. Alasannya, tidak ingin repot maupun karena tidak memiliki alat pemanggang. Kondisi ini membuka peluang bisnis bagi yang ingin membuka usaha ayam bakar. ISI Ayam bakar terdiri atas beberapa jenis. Antara lain ayam bakar mentega, ayam bakar rica-rica, ayam bakar taliwang, dan ayam bakar paniki. Salah satu yang terkenal dan banyak dijual di pinggir jalan menggunakan gerobak adalah ayam bakar sukabumi. Agar memiliki keunggulan, pastikan ayam bakar yang dijual memiliki ciri khas, terutama bumbu dan sambalnya. Lokasi Usaha Lokasi usaha ayam bakar harus mudah terlihat dan banyak dilewati kendaraan bermotor. Misalnya di persimpangan jalan yang ramai dan banyak pedagang makanan lain. Pastikan belum ada yang berdagang ayam bakar di sekitar lokasi yang akan ditempati. Biasanya ada aturan tidak tertulis antarpedagang untuk tidak berdagang di lokasi yang berdekatan. Hal ini untuk mencegah terjadinya persaingan yang tidak sehat karena berebut konsumen. Perlengkapan Usaha dan Karyawan Perlengkapan usaha yang dibutuhkan untuk berdagang ayam bakar antara lain gerobak atau etalase, alat pemanggang, dan panci. Peralatan makan dan meja 'kursi dapat disediakan, meskipun biasanya orang membeli ayam bakar untuk dinikmati di rumah. Satu orangtenaga kerja cukup untuk menjalankan usaha ini. Namun, pada saat ramai seperti akhir pekan jumlah pekerja harus ditambah. Usaha ayam bakar yang mulai berkembang dapat mempekerjakan 2-3 orang karyawan.

Promosi Promosi usaha ini antara lain melalui "ciri khas" yang selalu dihadirkan penjual ayam bakar, yaitu ayam yang digantung di etalase atau gerobak. Ciri khas ini dapat langsung memberi informasi kepada orang yang lewat di sekitar tempat usaha mengenai jenis makanan yang dijual. Spanduk juga berguna sebagai sarana promosi. Tidak kalah penting, aroma asap yang muncul saat ayam dibakar dapat menjadi pendorong orang untuk membeli. Penetapan Harga Harga jual satu ekor ayam bakar sekitar Rp27.000. Setengah ekor ayam bakar dapat dijual Rp13.000. Sementara, per potong ayam bakar (satu ekor dipotong menjadi empat) dapat dijual Rp6.500 Rp8.000. TIPS KEBERHASILAN USAHA 1. Gunakan Merk Khusus, Unik, Singkat, dan Mudah diingat Sejak hari pertama usaha dijalankan sebaiknya sudah ada spanduk atau papan nama berisi nama usaha dan jenis ayam bakar yang dijual. Gunakan nama yang unik dan singkat agar mudah diingat. Misalnya 'Ayam Bakar Top Markotop" atau "Ayam Bakar Makkk Nyuuzz". 2. Gunakan Penerangan yang Memadai Ayam bakar biasa dijual mulai sore hari hingga tengah malam. Pada -malam hari penerangan sangat berperan agar tempat usaha kita terlihat mencolok. Lampu yang cukup terang ditambah papan nama yang mengkapi lampu (dapat juga menggunakan lampu berwarna-warni) nenjadi daya tarik tersendiri. 3. Buat Bumbu dan Sambal Seenak Mungkin Bagi usaha ayam bakar yang baru dijalankan, rasa menjadi faktor utama keberhasilan dari sisi produk. Buatlah bumbu ungkep (bumbu yang diberikan pada ayam sebelum dibakar) dan sambal seenak mungkin bumbu dan sambal menjadi pembeda antara ayam bakar dan menjadi keunggulan makanan ini

TEKNIS MELAKUKAN USAHA Bahan-bahan 1 ekor ayam, potong 8 bagian 2 buah jeruk nipis, peras airnya 400 ml santan 2 sdm minyak, untuk menumis Bumbu 5 butir bawang merah 3 slung bawang putih 4 lembar daun jeruk 3 sdm kecap manis 1 sdm garam Cara Membuat Rendam ayam dalam air jeruk nipis selama 30 menit. Cuci kembali hingga bersih, sisihkan. Haluskan bawang merah dan bawang putih, lalu tumis bersama daun jeruk hingga matang. Masukkan ayam, bolak-balik hingga berubah warna. Tambahkan kecap manis, garam, dan santan. Masak hingga kuah habis. Bakar ayam berbumbu hingga matang ANALISA USAHA Asumsi 1. Masa pakai gerobak atau etalase 3 tahun. 2. Masa pakai pemanggang ayam 2 tahun 3. Masa pakai peralatan masak, peralatan makan, dan perlengkapar lain 1 tahun A. Biaya Investasi - Gerobak atau etalase Rp 2.000.000 - Pemanggang ayam Rp 400.000 - Peralatan masak (kompor, panci, sodet, dan saringan minyak) Rp 200.000 - Perlengkapan lain (baskom dan tempat bumbu) Rp 100.000 Total investasi Rp 2.700.000 B. Biaya Operasional per Bulan 1. Biaya Tetap - Penyusutan gerobak atau etalase 1/36 x Rp2.000.000 Rp 55.600

- Penyusutan pemanggang ayam 1/24 x Rp400.000 Rp 17.000 - Penyusutan peralatan masak 1/12 x Rp200.000 Rp 17.000 - Penyusutan perlengkapan lain 1/12 x Rp100.000 Rp 8.300 Total biaya tetap Rp 97.900 2. Biaya Variabel - Ayam (22 ekor x Rp18.000/ekor x 30 hari) Rp 11.880.000 - Bumbu, kecap, dan lalapan (Rp100.000/hari x 30 hari) Rp 3.000.000 - Arang (Rp23.000/minggu x 4 minggu) Rp 92.000 - Plastik dan kertas pembungkus (Rp16.000/mg x 4 mg) Rp 64.000 - Listrik Rp 20.000 - Keamanan dan kebersihan Rp 30.000 - Transportasi Rp10.000/hari x 30 hari Rp 300.000 - Upah karyawan 1 orang Rp 500.000 Total biaya variabel Rp 15.886.000 Total biaya operasional Rp 15.983.900 C. Penerimaan per Bulan Penjualan ayam bakar (22 ekor x Rp28.000/ekor x 30 hari) Rp 18.480.000 Keuntungan per Bulan Keuntungan = Total penerimaan--total biaya operasional = Rp18.480.000 Rp15.983.900 = Rp2.496.100 Revenue Cost Ratio (R/C) R/C = Total penerimaan : total biaya operasional = Rp18.480.000 : Rp15.983.900 = 1,16 Pay Back Period Pay back period = (Total investasi : keuntungan ) x 1 bulan = (Rp2.700.000 : Rp2.496.100) x 1 bulan = 1 bulan REFERENSI http://www.kiwod.com/bisnis/panduan-memulai-bisnis-usaha-makanan/