TUGAS MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS AKHIR. Peluang Bisnis

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "TUGAS MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS AKHIR. Peluang Bisnis"

Transkripsi

1 TUGAS MATA KULIAH LINGKUNGAN BISNIS AKHIR Peluang Bisnis Disusun Oleh: Nama:Olga Noufela Putra NIM:( ) Kelas: (S1-SI-06) JURUSAN SISTEM INFORMASI STMIK AMIKOM Yogyakarta 2012

2 ABSTRAK Sejak beberapa tahun terakhir ini, beberapa kota besar, khususnya Jakarta dan Bandung diserbu oleh restoran cepat saji dengan menu utama bebek goreng. Penggemar berat kuliner bermenu bebekpun terus bertambah dari hari ke hari. Selain dianggap lebih sehat daripada ayam, karena kandungan lemak dan kalorinya yang lebih sedikit, aneka menu bebek juga bisa menjadi hidangan alternatif saat makan siang atau malam, atau sebagai sajian diacara arisan dan pesta. Kini, untuk menarik lebih banyak lagi pelanggan, beberapa rumah makan bebek tidak hanya menyediakan bebek goreng dan bebek bakar, Mereka juga mulai bereksperimen dengan menyajikan menu menu bebek inovatif, mulai dari bebek balado, pepes bebek, sampai bebek karamel. Para penggemar bebek juga dapat menikmati macam macam masakan berbahan dasar bebek dengan pilihan bumbu khas yang beragam, seperti bebek ginseng khas korea, meskipun bebek tersebut hanya di goreng atau di bakar tetapi semua disajikan dengan rasa yang berbeda beda.

3 Peluang Bisnis Bebek Goreng Peluang bagi anda yang ingin berbisnis & berusaha bebek goreng dengan membuka warung atau resto dengan menu bebek, sementara anda tidak memiliki pengetahuan tentang cara memasak bebek,dan dihantui kekhawatiran tentang rasa dan aroma bebek. Mulai saat ini anda tidak usah khawatir. Pusat Pelatihan Home Industry Tristar memberikan kemudahan. Anda tinggal menyiapkan warung/resto serta perlengkapannya sementara kami siap membantu anda dalam mengajarkan cara membuat bebek goreng yang empuk, gurih & tidak bau. Anda tinggal belajar langsung/kursus di Tristar, atau anda bisa juga membeli VCD Tutorial resep Bebek Goreng yang Enak. Kami akan mengajarkan cara memproduksi bebek yang siap saji dan kami akan memberikan tips-2 penggorengan yang baik guna memberikan rasa bebek yang nikmat namun tidak amis kepada pelanggan anda. Cara Membuat Bebek Goreng yang Crispy diluar & Empuk dibagian dalam. Di lengkapi juga dengan cara membuat Sambal & Minyak Kaldu Bebek untuk keberhasilan usaha anda. Bahan Baku Daging bebek mempunyai keunikan tersendiri dibanding daging unggas lain. Dagingnya lebih alot dan basah, tetapi rasanya gurih. Di beberapa negara Eropa, seperti Jerman dan Perancis, bebek merupakan hidangan istimewa dan disajikan diberbagai hari istimewa, misalnya natal dan tahun baru. Namun, untuk menciptakan hidangan atau masakan dari bebek yang lezat dibutuhkan pengetahuan, pengenalan bahan, serta teknik memasak yang benar. Sebelum mengolah daging bebek menjadi makanan tertentu, tangani dulu bulu bulunya yang biasanya sulit terlepas oleh rendaman air panas sekalipun. Sebaiknya Anda mencabutnya dengan alat penjepit lalu menggarangnya sebentar diatas api. Setelah itu Anda baru bisa merebusnya dengan air yang lebih banyak agar empuk. Atau, Anda juga bisa melumurinya dengan meat tenderizer-pelunak daging-setelah daging dipotong potong. Untuk mengurangi aroma anyir, daging bebek bisa direndan dalam larutan air jeruk nipis atau cuka. Ketika memasaknya, campurkan bumbu penambah aroma, seperti sereh, daun salam, daun jeruk, atau lengkuas. Dengan cara ini aroma anyir daging bebek akan hilang sehingga tidak merusak selera penggemar daging bebek. Tempat Usaha Tempat yang paling strtegis untuk membuka usaha kuliner aneka bebek adalah disekitar pasar, mal, atau pusat perbelanjaan, kompleks perumahan, kawasan perkantoran, dan dipinggir jalan raya yang rame. Carilah tempat usaha yang nyaman dan terjaga kebersihannya sehingga calon konsumen semakin tertarik untuk membeli.

4 Perlengkapan Usaha Perlengkapan usaha yang dibutuhkan untuk mendirikan usaha kuliner bebek adalah etalase atau gerobak, kompor dan tabung gasnya, penggorengan dan sepatula besar untuk menggoreng bebek, alat pemanggang, panci atau baskom untuk menyimpan bebek dan bumbunya, serta peralatan makan dan meja kursi untuk konsumen yang ingin makan di tempat. Karyawan Jika usaha kuliner bebek Anda masih bersekala kecil, seorang karyawan sudah cukup untuk membantu operasional usaha, terutama untuk melayani para pembeli. Nantinya, seiring dengan berkembangnya usaha, Anda bisa menambah satu atau dua orang karyawan lagi, yang tidak hanya bertanggung jawab atas pelayanan konsumen, tetapi juga dalam proses memasak didapur, Dengan begitu, Anda tidak perlu lagi secara aktif turun tangan, cukup mengawasi saja. Promosi Beberapa cara untuk mempromosikan usaha kuliner ini anatara lain memberikan potongan harga untuk setiap pembelian aneka menu bebek dalam jumlah tertentu. Jika didukung dengan kualitas dan citra rasa lezat, promosi dari mulut ke mulut melalui para konsumen yang merasa puas akan terjadi dengan sendirinya. Bentuk promosi lainnya misalnya dengan memasang spanduk didepan tempat usaha Anda atau di sekitar tempat usaha Anda. Menyediakan layanan pesan-antar juga bisa menjadi alat berpromosi yang efektif, karena layanan tersebut dapat memudahkan konsumen yang ingin menikmati menu kuliner bebek, tapi tak sempat datang sendiri ke rumah makan kuliner bebek Anda. Harga Bebek Goreng harga jualnya lebih mahal dibanding hidangan ayam, itu karena harga bahan Harga bebek goreng dan aneka menu bebek lainnya berkisar antara Rp8.000 Rp per porsi. Kalaupun baku daging bebek di pasaran pun memang lebih mahal dibanding daging ayam.

5 Risiko Usaha Isu flu burung sedikit banyak juga memengaruhi usaha kuliner berbahan baku bebek. Salah satu cara untuk mengatasi isu ini adalah dengan memasang poster atau spanduk yang berisi informasi bahwa semua menu bebek buatan Anda 100% bebas flu burung dan dimasak secara sempurna. Walaupun terkesan sepele, informasi seperti ini bisa meningkatkan kepercayaan konsumen terhadap usaha Anda. Tips Menjalankan Usaha Beri usaha anda dengan nama yang menarik dan unik,sehingga orang tertarik untuk melihat dan kemudian datang kw warung makan anda. Sambal menjadi faktor penentu laku tidaknya bebek anda.jika usaha anda menawarkan bebek goreng bali,sebaiknya sajikan menu ini dengan sambal matahsambal mentah-karena itu merupakan ciri khas bebek goreng bali.

6 Daftar Pustaka

TUGAS AKHIR LINGKUNGAN BISNIS

TUGAS AKHIR LINGKUNGAN BISNIS TUGAS AKHIR LINGKUNGAN BISNIS Bisnis Makanan Tradisional Semakin Diburu Pasar Zakki Mubaraq 10.11.3992 SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2010/2011 STMIK AMIKOM YOGYAKARTA ABSTRAK Seiring dengan perkembangan
