TUGAS POKOK DAN FUNGSI JURUSAN MATEMATIKA

dokumen-dokumen yang mirip
Tugas, Pokok dan Fungsi Jurusan Biologi dan UJM Jurusan Biologi, Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

STRUKTUR ORGANISASI LAB. KIMIA TANAH

MANUAL MUTU JURUSAN MATEMATIKA. Kode Dokumen: UN10/F09/04/04/HK b

MP - 1. Prosedur Pembuatan Buku Pedoman : Membentuk Tim Pengembangan Kurikulum ( TPK ) 1 Minggu. SK Tim disahkan oleh Dekan.

TUGAS POKOK DAN FUNGSI JURUSAN SOSIAL EKONOMI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2010

MANUAL PROSEDUR PROSES BELAJAR MENGAJAR (PBM)

VII. JURUSAN/PROGRAM STUDI N0. RINCIAN TUGAS KETUA JURUSAN/PROGRAM STUDI

Standard Operating Procedure Pelaksanaan Tesis

TUPOKSI KARYAWAN RECORDING JURUSAN TEKNIK SIPIL

Persyaratan Layanan JURUSAN BIOLOGI FMIPA UB PS S-1 BIOLOGI

POKOK DAN FUNGSI (TUPOKSI)

Standard Operating Procedure Prodi Teknik Industri. [Type the author name] [Type the company name] [Pick the date]

Standard Operating Procedure Pelaksanaan Matakuliah Topik Khusus Penunjang Skripsi

PELAKSANAAN UJIAN PROPOSAL

MANUAL MUTU JURUSAN MATEMATIKA. Kode Dokumen:

INSTRUKSI KERJA. Kode Dokumen : Revisi : 1 FAKULTAS PETERNAKAN-UB

Standard Operating Procedure Penyelenggaraan Seminar dan Ujian Skripsi Program Studi S1 Statistika

Manual Prosedur dan Instruksi Kerja Perkuliahan. Universitas Brawijaya

PENUNJUKAN DOSEN PEMBIMBING TESIS

MANUAL PROSEDUR PERANCANGAN & PENGEMBANGAN KURIKULUM JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS TADULAKO

MANUAL PROSEDUR PENGAJUAN PENGUJI SKRIPSI MP.UJM.JSE.FP.UB

STANDAR KOMPETENSI MANAJEMEN PERSONEL & GAP ANALYSIS

MANUAL PROSEDUR PEREKRUTAN ASISTEN PRAKTIKUM JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA


MANUAL PROSEDUR MATA KULIAH SEMINAR ARSITEKTUR

TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB JABATAN

Manual Prosedur Penunjukan Dosen Pembimbing dan Judul Tugas Akhir. Universitas Brawijaya

PROGRAM STUDI MAGISTER TEKNIK KIMIA UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam-Banda Aceh

DOKUMEN PROSEDUR SPMI INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL BANDUNG

INSTRUKSI KERJA SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

KATA PENGANTAR. Padang, 16 Februari SOP Skripsi Prodi Psikologi S1

INSTRUKSI KERJA SKRIPSI dan PKL JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA IK.UJM-JM.FMIPA-UB.06

MANUAL PROSEDUR SEMINAR PROPOSAL SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

KOMISI STUDI AKHIR (KSA) Deskripsi: Struktur Organisasi: Tugas dan Wewenang: Tata Tertib Rapat KSA:

Jobdesk Magister Teknik Kimia

MANUAL PROSEDUR PENDAFTARAN DAN PELAKSANAAN UJIAN TESIS

Pelaksanaan Tugas Akhir

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

UNIVERSITAS BRAWIJAYA

STANDARD OPERATING PROCEDURE SKRIPSI. Jurusan Psikologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR. Pelaksanaan Matakuliah Topik Khusus Penunjang Skripsi PS-S1

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTIKUM MAHASISWA JURUSAN SOSIOLOGI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PROPOSAL PROYEK AKHIR (PM-STT )

FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI

1. PENDAHULUAN Tujuan. Tujuan dokumen TUPOKSI Organisasi Jurusan ini adalah

INSTRUKSI KERJA BIDANG AKADEMIK, KEMAHASISWAAN, KEUANGAN, KEPEGAWAIAN DAN TATA KELOLA

MANUAL PROSEDUR. Pelaksanaan Matakuliah Topik Khusus Penunjang Skripsi PS-S1

Manual Prosedur Pendaftaran, Pelaksanaan dan Penyelesaian Skripsi

MEMUTUSKAN. Menetapkan :

INSTRUKSI KERJA PELAKSANAAN PERKULIAHAN JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA

Instruksi Kerja Pelaksanaan Praktikum Lapang Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

MANUAL PROSEDUR AKADEMIK FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TRUNOJOYO MADURA

Standard Operating Procedure Praktek Kerja Lapang

MANUAL PROSEDUR PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) MAHASISWA UNIVERSITAS MA ARIF NAHDLATUL ULAMA KEBUMEN

Manual Prosedur Administrasi Akademik Jurusan Tanah FP-UB MANUAL PROSEDUR ADMINISTRASI AKADEMIK

5. DISTRIBUSI : Jurusan Teknik Geofisika Fakultas Teknik Unila 6. PROSEDUR :

Dokumen Level : PROSEDUR OPERASIONAL BAKU PROSEDUR TUGAS AKHIR

Standard Operating Procedure PENASIHAT AKADEMIK (PA)

MANUAL PROSEDUR SIDANG SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

Manual Prosedur MONITORING DAN EVALUASI PENULISAN TUGAS AKHIR. Program Studi Ilmu Gizi FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PROFIL LABORATORIUM KOMPUTER JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

MANUAL PROSEDUR PENGAJUAN JUDUL DAN DOSEN PEMBIMBING SKRIPSI. JURUSAN SOSIAL EKONOMI Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya MP.UJM.JSE.FP.UB. 04.

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN PERKULIAHAN

Draft Dokumen Penjaminan Mu. Draft Nas. skah Januari en Program Studi. Dokumen Mutu

Rencana Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) Unit Kerja : Divisi Administrasi Akademik Periode : Januari 2014-Desember 2014

MANUAL PROSEDUR PENETAPAN PENASEHAT AKADEMIK

MANUAL PROSEDUR PENGENDALIAN DOKUMEN DAN REKAMAN

STANDARD OPERATING PROCEDURE (SOP) LAYANAN LABORATORIUM

Manual Prosedur MONITORING DAN EVALUASI PENULISAN TUGAS AKHIR. Program Studi Ilmu Gizi FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR PENGGUNAAN RUANGAN/FASILITAS LABORATORIUM UNTUK KEGIATAN PENDIDIKAN DOKTER FKUB.

Manual Prosedur. Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Tesis PROGRAM STUDI STUDI MAGISTER ILMU BIOMEDIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA

Manual Prosedur TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

MANUAL PROSEDUR UJIAN TENGAH SEMESTER/UJIAN AKHIR SEMESTER JURUSAN ILMU ADMINISTRASI PUBLIK. Fakultas Ilmu Administrasi, 2012 All Rights Reserved

Standard Operating Procedure Pelaksanaan Skripsi. Jurusan Kimia Universitas Brawijaya Malang 2017

PROGRAM STUDI S2 KIMIA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

MANUAL PROSEDUR PELAKSANAAN KULIAH. Kode Dokumen :

PERATURAN REKTOR UNIVERSITAS BRAWIJAYA NOMOR 20 TAHUN 2016 TENTANG SUSUNAN ORGANISASI DAN TATA KERJA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

Manual Prosedur TUGAS AKHIR PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA. Universitas Brawijaya, 2013 All Rights Reserved

Organisasi dan Tata Kelola

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM JURUSAN BIOLOGI

DAFTAR ISI. dalam Proses Pembelajaran... 7

Manual Prosedur Pendaftaran dan Pelaksanaan Ujian Skripsi

STMIK ROYAL KISARAN. FORMULIR UJIAN SARINGAN MASUK (USM) MAHASISWA/I BARU 1. Daftar Absensi Peserta USM NO NO PESERTA NAMA PESERTA TANDA TANGAN KET

KEDUDUKAN, TUGAS POKOK DAN FUNGSI UNIT KERJA DI FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN UB. Tugas Fakultas ORGANISASI FAKULTAS

Pengendalian Proses Perkuliahan Strata - 1

Standard Operating Procedure Perkuliahan Reguler

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENDIDIKAN DAN PENGAJARAN

Organisasi dan Tata Kelola

1. TUJUAN : menjamin proses perkuliahan dapat berjalan baik sesuai dengan ketentuan.

INSTRUKSI KERJA SEMINAR SIDANG SKRIPSI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI PROGRAM TEKNOLOGI INFORMASI DAN ILMU KOMPUTER

Manual Prosedur dan Instruksi Kerja Praktikum Lapang Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya

Manual Prosedur PENGENDALIAN DOKUMEN DAN REKAMAN PROGRAM STUDI ILMU GIZI FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

INSTRUKSI KERJA SKRIPSI FAKULTAS PSIKOLOGI

DAFTAR ISI 1 DAFTAR SINGKATAN.. 2 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) SUB BAGIAN AKADEMIK. 3

Manual Prosedur dan Instruksi Kerja Pelaksanaan Skripsi Jurusan Biologi Fakultas MIPA Universitas Brawijaya KODE :

MANUAL PROSEDUR MANAJEMEN KEUANGAN PROGRAM STUDI MAGISTER KEBIDANAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PROGRAM STUDI ILMU POLITIK FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG 2014

Manual Prosedur FAKULTAS PERTANIAN Universitas Trunodjoyo

MANUAL PROSEDUR SEMESTER PENDEK

Transkripsi:

TUGAS POKOK DAN FUNGSI JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

Tim Penyusun : Tim Penyusun Tugas Pokok dan Fungsi Jurusan Matematika Direvisi oleh Tim UJM Matematika Periode 2010/2011 JURUSAN MATEMATIKA FAKULTAS MIPA Tupoksi Jurusan Matematika DISETUJUI OLEH Revisi ke- 1 Tanggal 22 Juni 2010 Kode Dokumen --- KETUA JURUSAN MATEMATIKA 1

DAFTAR ISI TUGAS POKOK DAN FUNGSI... 1 JURUSAN MATEMATIKA... 1 FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA... 1 UNIVERSITAS BRAWIJAYA... 1 MALANG... 2 DAFTAR ISI... 2 I. Struktur Organisasi Jurusan Matematika... 3 II. Tugas Pokok dan Fungsi... 3 2.1. Ketua Jurusan... 3 2.2. Sekretaris Jurusan... 5 2.3. KETUA PROGRAM STUDI S-1... 6 2.4. Ketua Program DIII... 8 2.5. KETUA LABORATORIUM KOMPUTER... 9 2.7. Tenaga Administrasi dan Tata Usaha... 11 2.7.1. Koordinator TU Jurusan Matematika... 11 2.7.2. Administrasi Umum... 11 2.7.3. Layanan Ujian Skripsi... 12 2.7.4. Administrasi Perkuliahan... 12 2.7.5. Pembantu Umum... 12 2.7.6. Teknisi Laboratorium... 13 2

I. Struktur Organisasi Jurusan Matematika Untuk menjalankan fungsi menejemen Jurusan Matematika, sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya dapat dilihat dalam bagan struktur organisasi di Gambar 1. Gambar 1. Bagan Struktur Organisasi Jurusan Matematika Universitas Brawijaya II. Tugas Pokok dan Fungsi 2.1. Ketua Jurusan Rumusan Tugas: 1. Menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat di lingkungan Jurusan Matematika berdasar ketentuan yang berlaku. 2. Menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pengembangan Jurusan Matematika. Rincian Tugas: 1. Menyusun rencana program kerja jurusan sebagai pedoman kerja berdasarkan rencana strategi (renstra) Jurusan Matematika 3

2. Memeriksa konsep beban tugas mengajar dosen setiap semester berdasarkan ketentuan yang berlaku untuk mengetahui kesesuaiannya. 3. Mengkoordinasikan dan mengintregasikan Program Studi Matematika, Statistika, dan Ilmu Komputer. 4. Memeriksa konsep surat penugasan dosen wali atau penasehat akademik sebagai bahan masukan atasan. 5. Memonitor pelaksanaan perkuliahan berdasarkan ketentuan yang berlaku sebagai bahan evaluasi. 6. Mengevaluasi pelaksanaan perkuliahan berdasarkan hasil monitoring untuk meningkatkan mutu. 7. Menyusun rencana biaya operasional berdasarkan program kerja. 8. Mengarahkan dan membimbing kegiatan kemahasiswaan di lingkungan Jurusan Matematika. 9. Menentukan dosen pembimbing bagi mahasiswa yang menyelesaikan tugas akademik (tugas akhir, mata kuliah seminar, PKL) berdasarkan usulan ketua program studi. 10. Memfasilitasi dosen yang melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan beban tugas dan keahliannya untuk melancarkan pelaksanaan tugas. 11. Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan jurusan sesuai dengan hasil yang dicapai sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas. 12. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan. 13. Secara aktif melakukan upaya-upaya pengembangan dan kerja sama dengan pihak lain. 14. Melakukan upaya-upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia Jurusan Matematika. 15. Melakukan upaya-upaya pengembangan sarana dan prasarana Jurusan Matematika. Hasil Kerja: 1. Rencana strategi jurusan untuk 4 (empat) tahun mendatang 2. Rencana program kerja tahunan Jurusan Matematika. 3. Konsep beban tugas dosen mengajar per semester. 4. Hasil monitoring dan evaluasi (monev) pelaksanaan perkuliahan. 5. Konsep surat penugasan dosen wali. 6. Konsep rencana biaya operasional Jurusan Matematika. 7. Perkembangan kegiatan kemahasiswaan Jurusan Matematika. 8. Dosen pembimbing tugas akhir, mata kuliah seminar, PKL. 9. Layanan terhadap dosen yang melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. 10. Laporan dari hasil kerja sama dan pengembangan sumber daya manusia, pengembangan sarana dan prsaranan Jurusan Matematika. Tanggung Jawab: 1. Kebenaran dan ketetapan rencana program kerja Jurusan Matematika. 2. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat Jurusan Matematika. 3. Kebenaran bahan kerja. 4. Kebenaran dan ketetapan hasil kerja. 5. Kebenaran dan ketetapan laporan. 4

Fungsi: 1. Meminta data dan informasi kepada unit kerja yang terkait. 2. Mengajukan usul dan saran kepada atasan. 3. Menandatangani surat dan dokumen dinas. 4. Mengevaluasi kinerja dosen terhadap pelaksanaan tugas. 5. Memberikan penilaian dosen sesuai DP3. 2.2. Sekretaris Jurusan Rumusan Tugas : 1. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di lingkungan Jurusan Matematika berdasarkan ketentuan yang berlaku. 2. Membantu ketua Jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pengembangan Jurusan Matematika. 3. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pengembangan administrasi Jurusan Matematika. Rincian Tugas : 1. Membantu ketua menyusun rencana program kerja jurusan sebagai pedoman kerja. 2. Membantu ketua memeriksa konsep beban tugas mengajar dosen setiap semester berdasarkan ketentuan yang berlaku untuk mengetahui kesesuaiannya. 3. Membantu ketua memeriksa konsep surat penugasan dosen wali atau penasehat akademik sebagai bahan masukan atasan. 4. Melaksanakan monitoring perkuliahan berdasarkan ketentuan yang berlaku sebagai bahan evaluasi. 5. Mengevaluasi hasil pelaksanaan PBM berdasarkan hasil monitoring untuk meningkatkan mutu. 6. Menyusun rencana biaya operasional berdasarkan program kerja. 7. Membantu ketua mengarahkan dan membimbing kegiatan kemahasiswaan di lingkungan Jurusan Matematika. 8. Membantu ketua menentukan dosen pembimbing bagi mahasiswa yang menyelesaikan tugas akademik (tugas akhir, mata kuliah seminar, PKL) berdasarkan usulan ketua program studi. 9. Membantu ketua memfasilitasi dosen yang melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan beban tugas dan keahliannya untuk kelancaran pelaksanaan tugas. 10. Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan jurusan sesuai dengan hasil yang dicapai sebagai pertnaggung jawaban pelaksanaan tugas. 11. Membuat jadwal kuliah, jadwal ujian tengah/akhir semester dan jadwal kuliah semester pendek (SP). 12. Membantu ketua dalam melaksanakan tugas-tugas lain. 13. Secara aktif membantu ketua melakukan upaya-upaya pengembangan dan kerja sama dengan pihak lain. 14. Membantu ketua melakukan upaya-upaya peningkatan kualitas sumber daya manusia Jurusan Matematika. 15. Membantu ketua melakukan upaya-upaya pengembangan sarana dan prasarana Jurusan Matematika. 5

Hasil Kerja : 1. Dokumentasi rencana program kerja tahunan dan renstra Jurusan Matematika. 2. Konsep beban tugas dosen mengajar per semester. 3. Dokumentasi hasil monitoring pelaksanaan per kuliahan. 4. Konsep surat penugasan dosen wali. 5. Dokumen rencana biaya operasional Jurusan Matematika. 6. Dokumen perkembangan kegiatan kemahasiswaan Jurusan Matematika. 7. Konsep dosen pembimbingtugas akhir, mata kuliah seminar, dan PKL. 8. Konsep layanan terhadap dosen yang melakukan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. 9. Dokumen laporan dari hasil kerja sama, pengembangan sumber daya manusia, dan pengembangan sarana pra sarana Jurusan Matematika. 10. Jadwal kuliah, ujian tengah/akhir semester dan jadwal kuliah SP Tanggung Jawab : 1. Menjalankan program ketua jurusan 2. Kebenaran dan ketetapan dokumen rencana program kerja Jurusan Matematika. 3. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat Jurusan Matematika. 4. Kebenaran bahan kerja. 5. Kebenaran dan ketetapan hasil kerja. 6. Kebenaran dan ketetapan laporan. Fungsi : 1. Meminta data dan informasi kepada unit kerja yang terkait. 2. Mengajukan usul dan saran kepada atasan. 3. Menandatangani surat dan dokumen dinas atas nama jurusan. 4. Memberikan informasi/bahan pertimbangan bagi ketua jurusan dalam rangka evaluasi kinerja dosen terhadap pelaksanaan tugas. 5. Melakukan rotasi posisi tanggung jawab tenaga administrasi. 2.3. KETUA PROGRAM STUDI S-1 Rumusan Tugas: 1. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian masyarakat di lingkungan program studi berdasarkan ketentuan yang berlaku. 2. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pengembangan program studi. Rincian Tugas: 1. Merancang/mengevaluasi/merevisi kurikulum program studi 2. Mendistribusikan dosen untuk tugas pengajaran/pendidikan (di dalam atau di luar program studi dalam lingkungan UB) 3. Mendistribusikan dosen untuk tugas penelitian (dari sumber dana DPP/SPP) 6

4. Mendistribusikan dosen untuk tugas pengabdian kepada masyarakat (DPP/SPP) 5. Mendistribusikan dosen untuk tugas penasihat akademik (PA) mahasiswa 6. Mendistribusikan dosen untuk tugas pembimbing tugas akhir, mata kuliah seminar, dan PKL 7. Mendistribusikan dosen untuk tugas penguji dalam ujian skripsi 8. Mengirim/menugaskan staf untuk berpartisipasi dalam seminar /konferensi /workshop /magang penelitian baik tingkat regional maupun nasional di dalam atau di luar UB 9. Memonitor perkembangan akademik mahasiswa melalui masing-masing PA 10. Memberi arahan/saran kepada mahasiswa yang akan mengambil tugas akademik berupa tugas akhir, mata kuliah seminat, PKL, berkaitan dengan calon pembimbing tugas akhir 11. Mendata dan memonitor proses pembimbingan skripsi sampai dengan ujian akhir 12. Mengevaluasi proses belajar mengajar (PBM) melalui kuisioner dengan responden mahasiswa 13. Mengevaluasi performance program studi dengan reviewer mahasiswa 14. Mengoreksi/merevisi transkrip akademik bagi mahasiswa yang akan ujian skripsi 15. Menandatangani/mensahkan surat kelulusan sementara (SKL) 16. Mengkonfirmasi/memanggil mahasiswa yang terancam evaluasi tahun pertama, tahun kedua, dan akhir masa studi 17. Memberi arahan dan mendata calon alumni program studi mengembangkan staf dosen di bidang pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat 18. Pengembangan referensi (tex books dan jurnal ilmiah) melalui pengusulan ke perpustakaan 19. Mendorong dan mengarahkan kegiatan ilmiah mahasiswa dalam bentuk: penelitian dan penulisan ilmiah 20. Memberikan masukan ke jurusan dan dekan dalam pengangkatan staf dosen 21. Mengembangkan kegiatan sosialisasi penerapan matematika/statistika/ilmu computer di masyarakat pengguna 22. Mengembangkan sistem informasi program studi sebagai subsistem sistem informasi jurusan, fakultas dan universitas 23. Penyempurnaan pedoman pelaksanaan penulisan tugas akademik berupa tugas akhir, mata kuliah seminar, PKL 24. Penyempurnaan pedoman pelaksanaan dan penulisan tugas akhir dan PKL 25. Menyiapkan dan membuat borang akreditasi 26. Menyiapkan dan membuat proposal berbagai grant (semi que, TPSDP, dll) 27. Mengkoordinir pengadaan bahan ajar 28. Mengembangkan kelompok dosen sesuai bidang ilmu dan bidang minat 29. Merencanakan dan melaksanakan kuliah tamu 30. Melakukan koordinasi dengan ketua-ketua program studi dan ketua-ketua laboratorium Tanggung jawab: 1. Kebenaran dan ketepatan dokumen rencana program kerja program studi 2. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat Jurusan Matematika 3. Kebenaran bahan ajar 4. Kebenaran dan ketepatan hasil kerja 5. Kebenaran dan ketepatan laporan 7

Fungsi : 1. Menetapkan/mengganti dosen pembimbing dan penguji 2. Menentukan jadwal ujian skripsi 3. Menentukan jumlah SKS yang diakui untuk ahli jenjang 2.4. Ketua Program DIII Rumusan Tugas: 1. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian masyarakat di lingkungan Program DIII MITEK berdasarkan ketentuan yang berlaku. 2. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pengembangan Progaram DIII MITEK Rincian Tugas: 1. Membuat rencana program kerja 2. Membuat perencanaan, dan pengendalian anggaran sesudah budget anggaran diketahui 3. Melakukan evaluasi kinerja pada semua staf program studi 4. Melaksanakan tugas-tugas administratif program studi seperti menandatangani PKL, proyek akhir, penundaan SPP dan sebagainya 5. Melakukan kerjasama dengan pihak luar untuk lebih memperkenalkan keberadaan dan peranan program studi 6. Merencanakan kuliah tamu 7. Merancang/mengevaluasi/merevisi kurikulum program studi 8. Mendistribusikan dosen untuk tugas pengajaran/pendidikan (di dalam atau di luar program studi dalam lingkungan UB) 9. Mendistribusikan dosen untuk tugas penasihat akademik (PA) mahasiswa 10. Mendistribusikan dosen untuk tugas pembimbing tugas akhir dan PKL 11. Mendistribusikan dosen untuk tugas penguji dalam ujian tugas akhir 12. Memonitor perkembangan akademik mahasiswa melalui masing-masing PA 13. Member arahan/saran kepada mahasiswa yang akan mengambil tugas akademik berupa tugas akhir, mata kuliah seminat, PKL, berkaitan dengan calon pembimbing tugas akhir 14. Mendata dan memonitor proses pembimbingan skripsi sampai dengan ujian akhir 15. Mendata mahasiswa baru meliputi asal mahasiswa, usia, jenis kelamin, skor UMPTN, NEM/NUN dan lain-lain 16. Mengevaluasi proses belajar mengajar (PBM) melalui kuisioner dengan responden mahasiswa 17. Mengevaluasi performance program studi dengan reviewer mahasiswa 18. Mengoreksi/merevisi transkrip akademik bagi mahasiswa yang akan ujian skripsi 19. Menandatangani/mensahkan surat kelulusan sementara (SKL) 20. Mengkonfirmasi/memanggil mahasiswa yang terancam evaluasi tahun pertama, tahun kedua, dan akhir masa studi 21. Memberi arahan dan mendata calon alumni program studi mengembangkan staf dosen di bidang pembelajaran, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat 22. Pengembangan referensi (tex books dan jurnal ilmiah) melalui pengusulan ke perpustakaan 23. Mendorong dan mengarahkan kegiatan ilmiah mahasiswa dalam bentuk: penelitian dan penulisan ilmiah 8

24. Memberikan masukan ke jurusan dan dekan dalam pengangkatan staf dosen 25. Mengembangkan kegiatan sosialisasi penerapan matematika/statistika/ilmu computer di masyarakat pengguna 26. Mengembangkan system informasi program studi sebagai subsistem system informasi jurusan, fakultas dan universitas 27. Penyempurnaan pedoman pelaksanaan penulisan tugas akademik berupa tugas akhir dan PKL 28. Penyempurnaan pedoman pelaksanaan dan penulisan laporan PKL 29. Menyiapkan dan membuat boring akredita 30. Menyiapkan dan membuat proposal berbagai grant (semi que, TPSDP, dll) 31. Merencanakan dan melaksanakan kuliah tamu 32. Melakukan koordinasi dengan ketua-ketua program studi dan ketua-ketua laboratorium Tanggung jawab: 1. Kebenaran dan ketepatan dokumen rencana program kerja program studi 2. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat Jurusan Matematika 3. Kebenaran bahan ajar 4. Kebenaran dan ketepatan hasil kerja 5. Kebenaran dan ketepatan laporan Fungsi : 1. Menetapkan/mengganti dosen pembimbing dan penguji 2. Menentukan jadwal ujian tugas akhir 3. Menentukan jumlah sks yang diakui untuk ahli jenjang 4. Memberikan keputusan akhir terhadap segala kebijakan umum program studi DIII MITEK 5. Melakukan rotasi posisi jabatan tenaga administrasi program studi DIII MITEK 2.5. KETUA LABORATORIUM Rumusan Tugas: 1. Membantu Ketua Jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian, dan pengabdian masyarakat yang berhubungan dengan laboratorium berdasarkan ketentuan yang berlaku. 2. Membantu Ketua Jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelayanan laboratorium. Rincian Tugas: 1. Merencanakan dan mengalokasikan anggaran untuk pengadaan perangkat-perangkat yang diperlukan laboratorium baik berupa jurnal, buku, hardware maupun software 2. Menentukan dan mengevaluasi materi-materi praktikum sesuai dengan kurikulum yang berlaku. 3. Merencanakan dan menyelenggarakan layanan praktikum yang berkualitas baik bagi lingkungan internal dan eksternal 4. Merencanakan dan melaksanakan pengmbangan laboratorium 5. Bekerja sama dengan kaprodi dalam mengkoordinasikan kegiatan kelompok bidang minat dan kelompok bidang ilmu. 9

6. Membina kemampuan asisten praktikum, responsi serta teknisi 7. Melakukan kegiatan untuk meningkatkan pendapatan laboratorium 8. Menyusun jadwal praktikum setiap semester. 9. Mengatur penjadwalan aktivitas laboratorium setiap semester. 10. Melakukan inventarisasi dan perawatan sarana dan prasarana laboratorium setiap semester. 11. Berkoordinasi dengan ketua program studi dan ketua laboratorium lain. Tanggung jawab: 1. Keakuratan dan ketepatan dokumen rencana program kerja laboratorium 2. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan praktikum 3. Kebenaran bahan kerja 4. Kebenaran dan ketepatan hasil kerja 5. Melaporkan hasil kerja atau kegiatan laboratorium setiap semester kepada Ketua Jurusan. Fungsi: 1. Mengkoordinasi pelaksanaan pelayanan praktikum, responsi dan kegiatan penelitian dosen yang terkait dengan laboratorium. 2. Menerima dan memutuskan permohonan pemakaian laboratorium 3. Menentukan biaya pelayanan laboratorium => sk kajur ttg biaya penggunaan laboratorium. 4. Membuat anggaran laboratorium setiap tahun. 5. Mengusulkan kebutuhan dan kualifikasi personal laboratorium 6. Menentukan jumlah dan kualifikasi asisten praktikum 7. Berkoordinasi dengan Jurusan dan Fakultas dalam menentukan besarnya biaya pengadaan buku praktikum. 2.6. BENDAHARA JURUSAN Rumusan Tugas: 1. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian, dan pengendalian pelaksanaan kegiatan keuangan Jurusan Matematika berdasarkan ketentuan yang berlaku 2. Membantu ketua jurusan menyusun rencana, pengorganisasian dan pengendalian pengembangan keuangan Jurusan Matematika Rincian Tugas: 1. Merencanakan dan mengalokasikan anggaran belanja Jurusan Matematika 2. Menerima dan mencatat segala dana pemasikan 3. Mengeluarkan dana atas perintah ketua jurusan atau sekretaris jurusan 4. Menyelesaikan administrasi keuangan dalam bentuk SPJ 5. Melakukan kegiatan untuk meningkatkan pendapatn Jurusan Matematika 6. Berkoordinasi dengna ketua program studi dan ketua laboratorium yang menyangkut pendanaan Tanggung jawab: 1. Kebenaran dan ketepatan dokumen rencana anggaran belanja Jurusan Matematika 2. Kelancaran dan ketertiban pelaksanaan kegiatan keuangan Jurusan Matematika 3. Kebenaran bahan kerja 4. Kebenaran dan ketepatan hasil kerja 10

5. Kebenaran dan ketepatan laporan Fungsi : 1. Memutuskan pembelanjaan rutin jurusan 2. Bersama ketua laboratorium menentukan biaya pelayanan laboratorium 3. Menerima pengajuan anggaran/pendanaan dari ketua program studi, ketua laboratorium, atau lainnya 4. Mengusulkan kebutuhan Jurusan Matematika 2.7. Tenaga Administrasi dan Tata Usaha 2.7.1. Koordinator TU Jurusan Matematika Tugas dan Fungsi : 1. Memberikan Layanan Administrasi Jurusan 2. Melayani administrasi surat menyurat baik dinas maupun non-dinas Untuk Pembimbing : Skripsi, PKL, MK Seminar. Untuk Pelaksanaan : Penelitian, Skripsi, PKL Untuk Pengantar Berita Acara Ujian Skripsi Untuk Permohonan data / informasi / bantuan Untuk menjawab permintaan data / informasi Lain-lain sesuai perintah Kajur/ Sekjur 3. Mengarsipkan surat keluar/masuk. 4. Memeriksa dan membubuhkan paraf pada surat bebas peminjaman untuk mahasiswa Jurusan Matematika atau luar Jurusan Matematika. 5. Memeriksa dan membubuhkan paraf pada surat-surat yang akan ditanda tangani Kajur/Sekjur 6. Mengkoordinasi surat-surat untuk dosen 7. Mengkoordinasi publikasi pengumuman-pengumuman 8. Dan lain-lain 2.7.2. Administrasi Umum Tugas dan Fungsi 1. Layanan Pengadaan ATK 1. Membuat dan atau mengadakan Kebutuhan ATK setiap semester untuk diajukan ke Fakultas 2. Memonitor dan mengevaluasi penggunaan ATK setiap semester dan melaporkanya kepada Sekjur. 3. Membuat daftar barang-barang inventaris dan melaporkannya kepada Koordinator TU setiap tahun. 4. Menyediakan kebutuhan ATK yang diperlukan oleh staf dosen, staf administrasi dan mahasiswa. 2. Layanan Perbendaharaan 1. Membantu membuat SPJ untuk bendahara Jurusan meliputi pembelian ATK, pembayaran gaji dan lain-lain. 2. Membantu membuat surat pengajuan kebutuhan dana operasional Jurusan.ke Fakultas. 3. Melaporkan penggunaan dana operasional ke Bendahara jurusan setiap bulan. 4. Membuat daftar dan membayarkan honorarlum untuk pengajar dan pengelola di PS. 5. Mengarsipkan dan mengumpulkan KRS dan KHS tiap semester 11

2.7.3. Layanan Ujian Skripsi Tugas dan Fungsi 1. Menyediakan Blanko Pendaftaran ujian skripsi 2. Menerima Pendaftaran ujian skripsi 3. Membantu mengetik Surat Pemberitahuan Kepada Dosen Penguji. 4. Menerima Pendaftaran Seminar proposal/akhir. 5. Mengarsipkan Presensi Seminar Mahasiswa (Proposal/akhir). 6. Mengatur Penyelenggaraan Ujian Skripsi/Sarjana. 7. Mengarsipkan berkas-berkas ujian Mahasiswa setelah ujian sarjana. 8. Mengirimkan berita Acara Ujian Skripsi ke Fakultas 9. Mengarsipkan Biodata & Transkrip Akademik alumni. 10. Mencatat dan mendata hasil ujian skripsi meliputi IPK, Lama studi, lama penulisan skripsi, pembimbing skripsi dan judul skripsi. 11. Layanan PKL mahasiswa 12. Menyediakan Blanko Pendaftaran dan administrasi kelengkapan PKL. 13. Menerima Pendaftaran PKL dan seminar PKL 14. Mengarsipkan dan memberitahukan pembimbing PKL 15. Mengatur Penyelenggaraan Ujian PKL ( khusus PS Ilmu Komputer) 16. Mengarsipkan Laporan PKL dan nilai PKL 17. Mengirimkan nilai PKL ke Fakultas 18. Membantu layanan perkuliahan: Menyediakan spidol, dan penghapus untuk kuliah 2.7.4. Administrasi Perkuliahan 1. Menyiapkan presensi mahasiswa untuk setiap mata kuliah. 2. Mengkoordinasi dan Monitoring layanan kuliah 3. Mengkoordinasi dan Monitoring Kegiatan akademik Mahasiswa dan Dosen. 4. Mengkoordinasi dan menyiapkan kegiatan akademik di Jurusan baik rutin maupun insidental 5. Merekap kehadiran mahasiswa untuk evaluasi 80% 6. Merekap jumlah kehadiran Dosen di kelas 7. Merekap jumlah peserta setiap mata kuliah untuk keperluan presensi UAS. 8. Melaksanakan tugas lain yang berkaitan dengan layanan administrasi perkuliahan. 9. Layanan administrasi umum 10. Menyebarkan surat-surat untuk dosen. 11. Menempelkan pengumuman-pengumuman. 12. Dan lain-lain 2.7.5. Pembantu Umum Tugas dan Fungsi : 1. Layanan Perkuliahan : a. Bertugas membuka pintu Jurusan Matematika,pintu dibuka Paling lambat pukul 06.45 setiap hari. b. Bertugas mengunci pintu Jurusan Matematika. pintu dikunci secepat-cepatnya pukul 17.00 setiap hari bila bertugas sebagai piket 2. Layanan Kebersihan : a. Membersihkan semua ruangan di jurusan Matematika: Ruang Kajur, Ruang Dosen, Ruang Kuliah, Ruang laboratorium, dan lain-lain b. Pemeliharaan Kamar Mandi & WC. c. Membersihkan Taman seputar gedung Matematika. d. Menata dan merapikan kursi-kursi di ruang kuliah. 3. Layanan Administrasi Umum a. Membantu menyebarkan surat-surat untuk dosen. 12

b. Membantu menempelkan pengumuman-pengumuman. c. Membantu mengantar Surat-surat dinas d. Dan lain-lain 2.7.6. Teknisi Laboratorium Tugas dan Fungsi : 1. Layanan Perkuliahan a. Membantu layanan perkuliahan yakni menyediakan LCD untuk kuliah 2. Layanan Pengelolaan Peralatan dan Laboratorium a. Melayani perbaikan/install komputer di laboratorium, ruang Dosen dan ruang administrasi. b. Menginventarisasi dan melaporkan peralatan komputer, LCD dan lain-lain yang rusak ke Sekjur untuk diadakan perbaikan. c. Melayani perbaikan jaringan komputer di Jurusan, bila terjadi kerusakan d. Membantu dan menyiapkan kegiatan akademik mahasiswa dan dosen yang memerlukan perangkat komputer. e. Melayani perbaikan/install komputer di laboratorium, ruang Dosen dan ruang administrasi. f. Menginventarisasi dan melaporkan peralatan komputer, LCD dan lain-lain yang rusak ke Sekjur untuk diadakan perbaikan. g. Melayani perbaikan jaringan komputer di Jurusan, bila terjadi kerusakan h. Membantu dan menyiapkan kegiatan akademik mahasiswa dan dosen yang memerlukan perangkat komputer. 3. Layanan Administrasi Praktikum a. Menyiapkan dan mendata mata kuliah berpraktikum/mata kuliah praktikum setiap semester b. Menyiapkan semua kebutuhan praktikum setiap semester c. Menyiapkan semua peralatan yang digunakan untuk kepentingan praktikum setiap semester d. Melayani pendaftaran peserta praktikum setiap semester e. Membuat dan menyusun jadwal praktikum setiap semester f. Mendata asistensi praktikum dari masing-masing Ketua Laboratorium. g. Membantu membuat sertifikat praktikum untuk asisten h. Memonitor pelaksanaan praktikum oleh asisten atau dosen dan melaporkanya kepada setiap ketua Laboratorium. i. Membuat dan mengajukan permohonan kebutuhan laboratorium kepada Ketua Jurusan melalui Ka Lab Keterangan : 1. Tugas Pokok ini akan dievaluasi setiap 6(enam) bulan sekali. 2. Tugas-tugas di atas hanya merupakan tugas (tanggung jawab) pokok, sehingga dimungkinkan sewaktu-waktu dibutuhkan untuk melaksanakan tugas di luar tugas pokok (menggantikan temannya). 3. Apabila sewaktu-waktu tidak bisa melaksanakan tugas, mohon memberi-tahu kepada Sdr. Mai Firman Selaku Koordinator TU Matematika 13