KUESIONER PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2007

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2004/2005

BAB IV HASIL PENELITIAN. Terdapat 30 gigolo yang menjadi responden dalam penelitian ini. Sejumlah 15

LAPORAN PENELITIAN SURVEI PERILAKU BERISIKO DAN PERILAKU PENCEGAHAN TERTULAR HIV DI LAPAS KEROBOKAN, DENPASAR, BALI

Lampiran 1 KUESIONER PERILAKU PENGGUNA NAPZA SUNTIK DI DALAM MENGIKUTI PROGRAM TERAPI RUMATAN METADON DI RSUP H. ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2010

Survei Terpadu Biologi dan Perilaku terkait Penularan HIV pada Pengguna Sabu (Crystal-Meth) di Indonesia

LEMBAR PERSETUJUAN PENGISIAN KUESIONER. kesukarelaan dan bersedia mengisi kuesioner ini dengan sebaik-baiknya.

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2009 pada Kelompok Remaja

Virus tersebut bernama HIV (Human Immunodeficiency Virus).

BAB I PENDAHULUAN. menjangkiti sel-sel sistem kekebalan tubuh manusia (terutama sel T CD-4

BAB I PENDAHULUAN. Peningkatan insidens dan penyebaran infeksi menular seksual (IMS) di seluruh dunia,

SURVEILANS TERPADU HIV-PERILAKU 2006

Situasi HIV & AIDS di Indonesia

SURVEILANS TERPADU HIV-PERILAKU 2006

KUESIONER KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA PONDOK PESANTREN GEDONGAN KABUPATEN CIREBON

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1.Latar Belakang. HIV/AIDS (Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immune Deficiency

b/c f/c Info Seputar AIDS HIV IMS Informasi di dalam buku saku ini dipersembahkan oleh: T A T

Dr Siti Nadia M Epid Kasubdit P2 AIDS dan PMS Kementerian Kesehatan RI. Forum Nasional Jaringan Kebijakan Kesehatan

SURVEI SUVEILANS PERILAKU (SSP) 2007

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Human Immunodeficiency Virus (HIV) adalah virus yang mengakibatkan

GAMBARAN PENGETAHUAN, SIKAP, PERILAKU MENGENAI HIV / AIDS PADA SISWA SISWI KELAS DUA DAN TIGA SALAH SATU SMA SWASTA DI KOTA BANDUNG TAHUN 2006

Buku Kesehatan dan Hak Seksual serta Reproduksi GWLmuda. - Keluar nanah dari lubang kencing, dubur dan vagina,

Panduan Wawancara. Penelitian Awal: Penggunaan Crystal Meth & Risiko Penularan HIV di Indonesia. Gender /jenis kelamin :

WALIKOTA DENPASAR PERATURAN WALIKOTA DENPASAR NOMOR 21 TAHUN 2011 T E N T A N G PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DI KOTA DENPASAR WALIKOTA DENPASAR,

Pokok Bahasan Latar Belakang Tujuan Peta Distribusi Penasun dan Lokasi SCP Metodologi Temuan: Kesimpulan Rekomendasi Lampiran

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 1 TAHUN 2008 TENTANG PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG

BAB I PENDAHULUAN. (HIV/AIDS) merupakan masalah kesehatan di seluruh dunia. World Health

BAB 1 PENDAHULUAN. Di Indonesia pelaku transeksual atau disebut waria (Wanita-Pria) belum

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2004/2005

Indonesia - Surveilans Terpadu HIV - Perilaku 2006

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2007

KUESIONER. Data Pribadi. 2. Pekerjaan :... 3.Pendidikan formal terakhir : a. Tidak sekolah. b. SD/sederajat. c. SLTP/sederajat. d.

OLEH A A ISTRI YULAN PERMATASARI ( ) KADEK ENA SSPS ( ) WAYLON EDGAR LOPEZ ( )

KUESIONER PENELITIAN

PROSEDUR WAWANCARA PERAN KOMISI PENANGGULANGAN AIDS DALAM PELAKSANAAN PERDA NOMOR 4 TAHUN 2013 TENTANG PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DI KOTA SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. dan diduga akan berkepanjangan karena masih terdapat faktor-faktor yang

BAB I PENDAHULUAN. Bali, respon reaktif dan proaktif telah banyak bermunculan dari berbagai pihak, baik

Survei Terpadu Biologi & Perilaku (STBP) di Populasi Umum di Tanah Papua Mei 2014

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2004/2005

BAB I PENDAHULUAN. tinggal dalam darah atau cairan tubuh, bisa merupakan virus, mikoplasma, bakteri,

Oleh: Logan Cochrane

BAB 1 PENDAHULUAN. Menurut Profil Kesehatan Sumatera Utara Tahun 2013, salah satu penyakit

HEPATITIS FUNGSI HATI

GLOBAL HEALTH SCIENCE, Volume 2 Issue 1, Maret 2017 ISSN

BAB 1 PENDAHULUAN. Sifilis merupakan Infeksi Menular Seksual (IMS) yang disebabkan oleh

Jangan cuma Ragu? Ikut VCT, hidup lebih a p sti

BAB I PENDAHULUAN. Acquired Immune Deficiency Syndrome atau yang lebih dikenal dengan

*Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sam Ratulangi

BAB I PENDAHULUAN. Epidemi human immunodeficiency virus/acquired immune deficiency

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2007

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BADUNG NOMOR 1 TAHUN 2008 TENTANG PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BADUNG

Konseling & VCT. Dr. Alix Muljani Budi

SURVEI TERPADU BIOLOGIS DAN PERILAKU

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang mencangkup perubahan fisik dan psikologis. Perubahan psikologis yang terjadi

BAB 1 PENDAHULUAN. kesehatan masyarakat di negara berkembang, dimana penyakit IMS membuat

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2004/2005

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

SURVEI SURVEILANS PERILAKU (SSP) 2007 [ Waria ]

PERMOHONAN MENJADI RESPONDEN

BAB 1 PENDAHULUAN. Human Immunodeficiency Virus (HIV) adalah retrovirus yang menginfeksi

I. PENDAHULUAN Latar Belakang

Napza Suntik, HIV, & Harm Reduction

BAB 1 PENDAHULUAN. HIV/AIDS (Human Immunodeficiency Virus/Acquired Immune Deficiency

KOMISI PENANGGULANGAN AIDS PROVINSI BALI Jl. Melati No. 21 Denpasar Telpon/Fax:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

08. MendukungPengurangan Risiko. Pelatihan Outreach Worker Program Harm Reduction

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

PERATURAN DAERAH PROVINSI BALI NOMOR 3 TAHUN 2006 TENTANG PENANGGULANGAN HIV/AIDS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA GUBERNUR BALI,

A. Landasan Teori. 1. Pengetahuan. a. Definisi BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Pengetahuan adalah hasil penginderaan manusia, atau hasil tahu

Sugiri Syarief, Ketua BKKBN

BAB 1 PENDAHULUAN. kekebalan tubuh manusia. Acquired Immunodeficiency Syndrome atau AIDS. tubuh yang disebabkan infeksi oleh HIV (Kemenkes RI, 2014).

BAB 1 PENDAHULUAN. Jumlah remaja usia tahun di Indonesia menurut data SUPAS 2005 yang

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TABANAN NOMOR 9 TAHUN 2011 TENTANG PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI TABANAN,

BAB I PENDAHULUAN. dan Pengabdian pada Masyarakat Universitas Semarang (2005) menyebutkan

BAB I PENDAHULUAN. dalam kurun waktu adalah memerangi HIV/AIDS, dengan target

Laporan Hasil SSP 2003 B a l i. iii. iii

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JAYAPURA NOMOR 20 TAHUN 2003 TENTANG PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN HIV/AIDS DAN IMS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BAB I PENDAHULUAN. Akibat pesatnya pembangunan fisik dan pertambahan penduduk di suatu kota

BAB 1 PENDAHULUAN. kekebalan tubuh manusia, sedangkan Acquired Immunodeficiency Syndrom. penularan terjadi melalui hubungan seksual (Noviana, 2013).

SURAT PERSETUJUAN SEBAGAI SUBJEK PENELITIAN (INFORMED CONSENT)

Laporan Hasil SSP 2003 Jayapura (Papua) iii. iii

BAB II DATA DAN ANALISA

I. Identitas Informan No. Responden : Umur : tahun

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KARANGASEM NOMOR 19 TAHUN 2012 TENTANG PENANGGULANGAN HIV DAN AIDS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI KARANGASEM,

ANALISIS TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG KESEHATAN REPRODUKSI DAN SEKSUAL KABUPATEN KULON PROGO PUSAT STUDI SEKSUALITAS PKBI DIY 2008

Kuesioner. Responden yang terhormat,

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

INFORMASI TENTANG HIV/AIDS

W A L I K O T A Y O G Y A K A R T A

LEMBARAN PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

Situasi Perilaku Berisiko dan Prevalensi HIV di Tanah Papua 2006

HIV/AIDS. Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH

BAB I PENDAHULUAN. diselesaikan. Pada akhir abad ke-20 dunia dihadapkan dengan permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. meninggal akibat HIV/AIDS, selain itu lebih dari 6000 pemuda umur tahun

KUESIONER FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU IBU DALAM PEMERIKSAAN PAP SMEAR DI POLI GINEKOLOGI RSUD DR PIRNGADI MEDAN TAHUN

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

KUESIONER. Saptawati Bardosono

FORMAT REKAPITULASI LAPORAN SEMESTER PELAYANAN REHABILITASI NARKOBA MILIK MASYARAKAT

Laporan Hasil SSP 2003 Nusa Tenggara Timur. iii. iii

Transkripsi:

KUESIONER PENELITIAN SURVEI PERILAKU BERISIKO DAN PERILAKU PENCEGAHAN TERINFEKSI HIV DI LAPAS KEROBOKAN, DENPASAR, BALI 1. Nama responden 2. Blok 2. Nomor urut wawancara 4. Tanggal wawancara (TGL/BLN/TAHUN) 5. Lamanya wawancara Jam sampai ( menit) 6. Nama pewawancara 7. Nama pemeriksa 10. Tanggal diperiksa 11. Catatan pewawancara 12. Catatan pemeriksa 11. Tanda tangan pemeriksa

I. DEMOGRAFI DAN KARAKTERISTIK LAINNYA 1. Jenis Kelamin 1. Laki-laki 2. Perempuan 2. Umur 3. Pendidikan terakhir 1. Tidak Sekolah 2. SD 3. SMP 4. SMA 5. Sarjana/Universitas 4. Suku 1. Bali 2. Jawa 3. Luar Bali/Jawa:... 5. Lama di tahan... tahun,... bulan 6. Masa pidana...tahun,... bulan 7. Status penangkapan 1. Narkotika 2. Kriminal 8. Riwayat dipenjara sebelumnya,... kali 9. Ikut serta dalam salah satu kegiatan pembinaan di LP? 10. Jika Ya, kegiatan apa yang diikuti? (Jawaban boleh lebih satu) 11. Berapa kali dalam sebulan Anda mengikuti kegiatan tersebut? Bagian II a. Perbengkelan b. Yoga c. Kesehatan d. Kesenian e. Lain-lain,... a. Perbengkelan:... b. Yoga:... c. Kesehatan:... d. Kesenian:... e. Lain-lain:...

II. PERILAKU BERISIKO DAN PERILAKU PENCEGAHAN INFEKSI HIV A. Pengetahuan (penularan dan pencegahan HIV) 1. Apakah pernah mendengar tentang HIV dan AIDS? 2. Sepengetahuan Anda, bagaimana cara penularan HIV? (Boleh lebih dari satu pilihan. Probing: apalagi?) 3. Sepengetahuan Anda, bagaimana cara mencegah penularan HIV? (Boleh lebih dari satu pilihan. Probing: apalagi?) 4. Darimana Anda mengetahui hal-hal yang tersebut di atas? (Boleh lebih dari satu pilihan. Probing: apalagi?) Bag. B a. Hubungan seks tanpa pelindung b. Berganti-ganti pasangan c. Tranfusi darah yang tercemar d. Dari Ibu hamil dengan HIV ke bayi e. Penggunaan jarum suntik yang telah tercemar e. Lainnya,... a. Hubungan seks berisiko selalu memakai kondom b. Tidak berganti pasangan c. Tidak melakukan hubungan seks e. Tidak berbagi jarum dengan penasun lain f. Tidak berbagi peralatan lain (pisau cukur) g. Lainnya,... a. TV/Radio/Koran b. Petugas Penyuluh/klinik di LP c. Petugas Penyuluh di luar LP d. Teman sesama warga binaan e. Teman di luar LP f. Brosur di dalam LP g. Brosur di luar LP f. Lainnya,... B. Perilaku dan Pressure Teman Sesama Napi 1. Dalam setahun terakhir, sepengetahuan Anda, apakah ada teman-teman Anda yang menggunakan obat-obat narkotika? 2. Sepengetahuan Anda, berapa teman-teman Anda yang menggunakan narkotika tersebut? p 5... orang

3. Narkotika jenis apa yang dipergunakan? 1. Ekstasi/ineks 2. Narkotika suntik 3. Narkotika lainnya,... 4. Apakah teman-teman Anda tersebut pernah mengajak Anda untuk ikut menggunakan narkotika? 5. Sepengetahuan Anda, adakah teman-teman Anda yang melakukan hubungan seks dengan teman sesama WB di dalam LP? 6. Jika Ya, berapa banyak teman-teman yang Anda tahu melakukan hal tersebut? 7. Sepengetahuan Anda, apakah mereka yang melakukan hal tersebut melakukan hubungan seks dengan sesama jenis, lain jenis atau keduanya? p 9... orang 1. Sesama jenis 2. Lain Jenis 3. Keduanya 8. Apakah teman-teman Anda tersebut pernah mengajak Anda untuk berhubungan seks? C. Perilaku terkait penggunaan jarum suntik narkotika 1. Dalam 1 tahun terakhir, apakah Anda menggunakan obat-obat narkotika? 2. Sejak kapan Anda menggunakan narkotika tersebut, sebelum atau setelah berada di LP? Bagian D Bagian D 1. Sebelum di LP 2. Setelah di LP 3. Jika Ya, obat-obat apa saja yang pernah Anda gunakan? (Probing: Apalagi?) Disuntikkan Tidak disuntikkan Tidak a. Heroin (putauw) 1 2 3 b. Diazepam (valium, xanax,..) 1 2 3 c. Amphetamine (Shabu-shabu) 1 2 3 d. Subutex (Buprenorphine) 1 2 3 e. Methadone 1 2 3 f. Codein 1 2 3 g. Opium/Candu 1 2 3 h. Ketamine 1 2 3 i. Extasi 1 2 3 j. LSD 1 2 3 k. Lainnya:... 1 2 3

4. Jika disuntikkan: a. Jika dirata-rata, berapa kali dalam seminggu Anda menggunakan narkotika yang disuntikkan? b. Jika setiap hari, berapa kali dalam sehari Anda menggunakan narkotika yang disuntikkan? 5. Dalam seminggu terakhir, berapa orang yang menyuntik narkotika bersama-sama Anda? 6. Dalam seminggu terakhir, darimana Anda memperoleh jarum suntik? (Boleh lebih dari satu. Probe: Apalagi?) 7. Dari semua jawaban tersebut, mana yang paling sering?... 8. Ketika menyuntikkan narkotika yang terakhir dengan teman-teman Anda, apakah Anda menggunakan jarum yang sama yang telah digunakan oleh orang lain? 9. Apakah Anda pernah mengalami kesulitan memperoleh jarum suntik baru? 10. Jika Ya, seberapa sering Anda mengalaminya? 11. Apakah Anda memiliki kebiasaan mencuci jarum yang telah digunakan orang lain sebelum Anda gunakan sendiri?... kali... kali... orang a. Klinik LP b. Petugas Klinik c. Teman/keluarga/pacar dari luar LP d. Meminjam dari teman e. Petugas outreach f. Membuat sendiri g. Penjual narkotika h. Penjual jarum suntik i. Petugas LP j. Lainnya,... p 11 p 11 p 11 1. Setiap hari 2....x/minggu 3....x/bulan 4. Lainnya,... p 13 p 13 p 13 12. Jika Ya, cairan apa yang Anda gunakan untuk mencuci jarum tersebut? 1. Air 2. Air bekas 3. Air Panas 4. Alkohol 5. Sabun/detergen

6. Pemutih 7. Lainnya,... 13. Selama seminggu terakhir, cairan apa yang paling sering Anda gunakan untuk mencuci jarum tersebut? 14. Apakah Anda pernah menggunakan cairan pemutih untuk mencuci jarum? 15. Jika Ya, dimana Anda memperoleh cairan pemutih tersebut? 16. Jika Ya, seberapa sering Anda menggunakan cairan pemutih tersebut? 17. Apakah Anda pernah mengalami kesulitan mendapatkan cairan pemutih tersebut? 18. Jika Ya, seberapa sering Anda mengalaminya? 19. Apakah Anda memiliki kebiasaan menggunakan sendok atau wadah pencampur heroin bersama-sama dengan teman lain? 20. Jika Ya, seberapa sering Anda melakukannya? Tuliskan satu pilihan sesuai dengan option di pertanyaan no 10:... p 19 p 19 p 19 a. Klinik LP b. Petugas Klinik c. Teman/keluarga/pacar dari luar LP d. Meminjam dari teman e. Petugas outreach f. Petugas LP j. Lainnya,... 1. Setiap hari 2....x/minggu 3....x/bulan 4. Lainnya,... p 19 p 19 p 19 1. Setiap hari 2....x/minggu 3....x/bulan 4. Lainnya,... Bagian E Bagian E Bagian E 1....x/hari 2....x/minggu 3....x/bulan 4. Lainnya,...

21. Apakah Anda memiliki kebiasaan mencuci atau membersihkan alat-alat tersebut sebelum Anda gunakan sendiri? E. Perilaku terkait hubungan seksual 1. Selama di LP, apakah Anda pernah melakukan hubungan seks? 2. Jika Ya, seberapa sering Anda melakukan hubungan seks dalam seminggu terakhir? 3. Jika Ya, hubungan seks jenis yang mana yang Anda lakukan dalam seminggu terakhir? (Bisa lebih dari satu. Probing: Apalagi?) 4. Jika Ya, dengan berapa orang yang berbeda anda melakukan hubungan seks dalam seminggu terakhir? 5. Apakah Anda/pasangan Anda menggunakan kondom pada saat hubungan seks yang terakhir? 6. Apakah Anda/pasangan Anda selalu menggunakan kondom setiap kali berhubungan seks di LP? 7. Dimana atau dari siapa Anda memperoleh kondom untuk berhubungan seks? (Boleh lebih dari satu. Probing: Apalagi?) 8. Apakah Anda pernah mengalami kesulitan memperoleh kondom untuk hubungan seks? 9. Jika Ya, seberapa sering Anda mengalaminya? p 14... kali a. Vaginal b. Anal c. Oral d. Lainnya,...... orang a. Klinik LP b. Petugas Klinik c. Teman/keluarga/pacar dari luar LP d. Meminjam dari teman e. Petugas outreach f. Petugas LP j. Lainnya,... p 10 p 10 1....x/minggu 2....x/bulan 3....x/3 bulan 4. Lainnya,...

10. Apakah Anda pernah melakukan hubungan seks karena dipaksa oleh orang lain, selama di LP? 11. Jika Ya, berapa kali Anda mengalaminya selama di LP? 12. Apakah dalam hubungan seks saat itu, Anda atau pasangan Anda menggunakan kondom? 13. Hubungan seks jenis mana yang Anda lakukan saat itu? 14. Sebelum di LP, apakah Anda pernah membeli/membayar orang lain untuk berhubungan seks dengan Anda? 15. Jika Ya, apakah Anda/pasangan Anda selalu menggunakan kondom? 16. Sebelum di LP, apakah Anda pernah dibayar orang lain untuk berhubungan seks dengan Anda? 17. Jika Ya, apakah Anda/pasangan Anda selalu menggunakan kondom? p 14 p 14... kali a. Vaginal b. Anal c. Oral d. Lainnya,... p 16 p 16 p 16 p 16 E. Perilaku terkait cara penularan selain hubungan seks dan jarum suntik 1. Apakah Anda memiliki tato? p 8 p 8 2. Jika Ya, apakah Anda memiliki tato tersebut sebelum atau setelah di LP? 3. Jika setelah di LP, siapa yang membuat tato tersebut? 4. Apakah jarum yang digunakan tersebut juga digunakan untuk teman-teman Anda di LP? 1. Sebelum di LP 2. Setelah di LP 1. Petugas klinik LP 2. Teman warga binaan 3. Lainnya,...

5. Apakah jarum yang digunakan tersebut adalah jarum baru? 6. Apakah jarum yang digunakan tersebut telah dibersihkan dengan alkohol atau sejenisnya? 7. Apakah teman-teman Anda di LP juga membuat tato pada orang yang sama dengan Anda? 8. Apakah Anda memasang sesuatu perhiasan ataupun yang lain di salah satu bagian di tubuh Anda selama di LP? 9. Jika Ya, siapa yang memasang aksesoris atau alat tersebut? 10. Apakah alat-alat yang digunakan tersebut juga digunakan untuk teman-teman Anda di LP? 11. Apakah jarum yang digunakan tersebut telah dibersihkan dengan alkohol atau sejenisnya? 12. Apakah teman-teman Anda di LP juga memasang aksesoris atau alat tertentu pada orang yang sama dengan Anda? 13. Apakah Anda pernah berbagi alat cukur dengan teman Anda selama di LP? Bagian F Bagian F 1. Petugas klinik LP 2. Teman warga binaan 3. Lainnya,... Bagian F 14. Jika Ya, seberapa sering? 1.... x/hari 2....x/minggu 3....x/bulan 4. Lainnya,...

E. KONTRIBUSI PROGRAM PENYULUHAN DAN SUBSTITUSI METHADON Pertanyaan untuk semua responden 1. Apakah Anda pernah mengikuti penyuluhan atau mendapat informasi tentang HIV selama di LP? p disesuaikan perilaku p disesuaikan perilaku 2. Jika Ya, informasi apa saja yang pernah Anda peroleh selama di LP? (Jangan dibacakan, probing: Apalagi?) a. Penularan HIV melalui hubungan seks tanpa kondom b. Penularan HIV lebih tinggi pada anal seks c. Penularan melalui pemakaian jarum suntik bersama-sama d. Penularan melalui pemakaian sendok/wadah pencampur heroin bersama-sama d. Pencegahan melalui pemakaian kondom yang konsisten e. Pencegahan melalui pemakaian pemutih f. Pencegahan melalui program tukar jarum suntik dengan PL g. Pencegahan melalui program methadon Pertanyaan Untuk Responden Pengguna Narkotika Jarum Suntik 3. Apakah Anda menjadi peserta program methadon saat ini? 4. Jika Tidak, alasan tidak menjadi peserta program methadon. 5. Jika Ya, apakah saat ini Anda masih aktif sebagai peserta program tersebut? p 5 p 5............... p 7 6. Jika Tidak, mengapa?......... 7. Apakah sewaktu menjadi peserta program ini, Anda masih menyuntik heroin atau obat lainnya?

8. Apakah Anda pernah menerima jarum suntik baru dari petugas outreach di LP? 9. Jika Ya, seberapa sering Anda menerima jarum suntik baru tersebut? 10. Menurut Anda, apakah jarum suntik yang dibagikan tersebut telah mencukupi kebutuhan Anda p 12 (sesuaikan perilaku) p 12 (sesuaikan perilaku) 1.... x/minggu 2.... x/bulan 3. Lainnya,... 11. Jelaskan alasan jawaban no 10 tersebut 12. Apakah Anda pernah melakukan tes untuk mengetahui status HIV Anda selama di LP? 13. Jika Ya apakah tes tersebut adalah inisiatif Anda sendiri atau setelah mendapatkan konseling dr petugas kesehatan/petugas lapangan? Pertanyaan Untuk Responden Yang Mengaku Berhubungan Seksual di LP 14. Menurut Anda, apakah program penyediaan kondom untuk hubungan seks di LP telah sesuai kebutuhan? 15. Jelaskan alasan jawaban no 14 16. Apakah Anda pernah melakukan tes HIV selama di LP untuk mengetahui status HIV Anda? 17. Jika Ya apakah tes tersebut adalah inisiatif Anda sendiri atau setelah mendapatkan konseling dr petugas kesehatan/petugas lapangan? 1. Sendiri 2. Petugas 3. Keduanya

Hambatan-hambatan lain dalam berperilaku aman 18. Apakah hambatan-hambatan Anda, selain dari yang telah disebutkan sebelumnya, dalam upaya mencegah penularan HIV di LP? Wawancara telah selesai sampai disini Kami mengucapkan banyak terima kasih atas partisipasi Anda dalam penelitian ini