HIDANGAN SULAWESI SELATAN

dokumen-dokumen yang mirip
ANEKA RUJAK DAN ASINAN NAN SEGAR

CARA MEMBUAT: -Potong ayam menjadi 2 bagian atau belah membujur dadanya dan tekan hingga terbuka lebar. -Lumuri bumbu halus hingga rata

Serba Pepes dan Botok

Hidangan Bubur Manis untuk Berbuka Puasa

TIM MI AYAM TIM MAKARONI. Bahan: Bahan:

Kue Kering Tradisional yang Selalu Hadir saat Lebaran

Lezat & Praktis Tahu Pedas Manis Kontributor: Odilia Winneke; Foto: dok.g-shot

RESEP KUE TALAM BESERTA TIPS dan VARIASINYA

Usaha Cireng Isi yang Lagi Booming

Quaker Apple Cinnamon Bahan: Cara Membuat:

HeHeader

Masakan Pedas Penambah Nafsu Makan

MENU MAKAN PAGI. Talas dan ubi yang sudah digiling halus. Di aduk kemudian ditambahkan santan dan garam

TUMIS DAGING sayuran. Kembang Tahu CAH SAYURAN

tips: Menyimpan Tahu Segar

tips: Menyimpan Tahu Segar

UBI JALAR. Bahan Pangan Alternatif SERI BACAAN ORANG TUA

ONDE-ONDE GURIH CARA MEMBUAT : 1 Campur udang dengan ayam, bawang putih, garam, merica dan gula pasir, aduk rata.

OLAHAN TAHU - TEMPE. Tahu goreng panir. Tahu pedas manis. Tahu siram daging. Orak arik tahu. Steak tofu. Tahu acar ayam

SOTO BANJAR. Elly Lasmanawati

KARYA ILMIAH PELUANG BISNIS BISNIS MARTABAK

Cara membuat steak tenderloin mudah dan sederhana.hasilnya pun sangat mantap dan gurih

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

GULAI REBUNG TUNJANG. HeHeader

sampai matang 10. Tuang kembali adonan hijau sampai separuh adonan

Calzone. Selera Mancanegara. HeHeader

dikutip dari resep yang diberikan oleh Ibu Muthmainnah Abu Ammar Gresik November 2005

PELUANG BISNIS USAHA MIE AYAM. Oleh : NAMA : YATIMAN KELAS : S1 SI 2C NIM :

Resep Jajanan Pasar. Mas Lilik Hamidah /

Kumpulan Resep Sup ( Baru )

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA JOB SHEET PENGOLAHAN BAKERY

Resep Kastengel Bawang Merah

Teknologi Pengolahan Hasil Ubi Jalar dan Ubi Kayu

INDUSTRI KERIPIK SINGKONG

Resep kue basah : kue lumpur, tips dan variasinya

TUGAS CHARACTER BUILDING RESEP MAKANAN

INOVASI SNACK SEHAT BERBAHAN BAKU LOKAL

Bahan Baku daging ikan 500 g. tepung tapioka 50 g. merica halus 1/2 sendok teh. bawang merah 7,5 g. bawang putih 1,5 g. jahe 0,5 g.

Empal Gentong Dapurbunda

Donat Kentang Kontributor: Odilia Winneke Bahan: 275 g tepung terigu 2 sdt baking powder ¼ sdt garam ¼ sdt soda kue 100 g gula pasir 2 butir telur

TUGAS KARYA ILMIAH E-BISNIS MARTABAK

BUKU KOMPILASI RESEP

A neka Resep Samba l

Oleh : SRI PALUPI, M.Pd

MATA KULIAH KUE NUSANTARA II

23. HASlL OLAHAN TEPUNG UBI JALAR

Resep Masakan Daging Babi

BAB III JENIS, CARA PEMBUATAN, DAN MANFAAT DONBURI. Oyakodon merupakan makanan yang mirip dengan katsudon dan

LOMBA CIPTA MENU NON BERAS NON TERIGU

Aneka Resep Masakan Sayur

Resep Puding - Cara Membuat Puding Istimewa

4 Resep Masakan Rumahan Sehari Hari Yang Wajib Anda Coba

LAPORAN PRAKTEK TEKNOLOGI MAKANAN PEMBUATAN NUGGET AYAM

PEMBUATAN JELLY RUMPUT LAUT

Sup Jagung Kepiting Kontributor: Odilia Winneke

Gambar : 14. Pie Ubi Jalar

Resep kue keju. Resep Kue Nastar Keju Kraft

Kumpulan Resep Makanan Seafood

1. Masak beras dengan air / kaldu kira-kira ¼ matang masukkan daging giling

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar belakang

Kumpulan Resep Serba Seafood

Pembuatan Sosis Ikan

JAGUNG. Bahan Pangan Alternatif SERI BACAAN ORANG TUA

No Alur Proses Jenis Bahaya Cara Pencegahan 1.Bahaya Fisik segar 2 Bahan baku Sering adanya pencucian yang tidak bersih

PENGARUH BIMBINGAN PENYUSUNAN MENU

Berbagi Kehangatan Masakan Kambing Bango

TUGAS KARYA ILMIAH E-BUSINESS JAGUNG BAKAR ANEKA RASA

Untung Besar Modal Kecil. dari Bisnis. Jajanan Tradisional

: Plantae (Tumbuhan) Subkingdom : Tracheobionta (Tumbuhan berpembuluh) Super Divisi : Spermatophyta (Menghasilkan biji)

Resep nasi goreng - 5 cara membuat nasi goreng paling enak

PENGOLAHAN BUAH-BUAHAN

DENI MULIA PILIANG. Home Made. Pizza. Cepat Saji

ANEKA OLAHAN MIE UNTUK PENGEMBANGAN USAHA

MADURA. Dra. Elly lasmanawati.msi

DEMO MASAK DIES NATALIS KE-35 UNIKA SOEGIJAPRANATA 2017

HeHeader CARA MEMBUAT:

Resep Masakan Soto-Bakso-Sate

Resep Persembahan Indosiar.com seluruh resep yang ditampilkan diambil dari transkripsi program tayang Indosiar

bumbu adalah suatu bahan mempertinggi aroma makanan tanpa mengubah aroma bahan alami

Pengolahan Kudapan Dari Kelapa dan Pisang

PECEL. Dra.Elly Lasmanawati.MSi

Telur Kuah Rasa Gurih

' ( 0*! 2 5 % 3%-6%4! * %*5 /= / " " %!

KATA PENGANTAR. Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan

Ukuran rumah tangga dalam gram: 1 sdm gula pasir = 8 gram 1 sdm tepung susu = 5 gram 1 sdm tepung beras, tepung sagu. = 6 gram

Teknologi Pengolahan PRODUK HORTIKULTURA SPESIFIK KALIMANTAN SELATAN

Kerang Ijo Saus Tiram

Aneka Resep Variasi Nasi Goreng

BAB III METODE PENELITIAN. A. Jenis Penelitian Jenis pelitian ini adalah jenis penelitian eksperimen di bidang Ilmu Teknologi Pangan.

MODUL 1 KULINER LANJUT (GIZ 242) Disusun Oleh Putri Ronitawati, SKM, M.Si

Monday, February 13, 2006

FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA JOB SHEET PENGOLAHAN BAKERY

BAB 2 LANDASAN TEORI

Cara Membuat Lawar Bali

ANEKA OLAHAN SORGUM JUKNIS. Penanggung Jawab Dr. Ir. Nandang Sunandar, MP Kepala BPTP Jawa Barat

Try to answer all questions in Indonesian. If you do not know the Indonesian word for an ingredient you may use English.

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

BISNIS MAKANAN LEZAT BEBAS KOLESTEROL

PENGENALAN DKBM (TKPI) & UKURAN RUMAH TANGGA (URT) Rizqie Auliana, M.Kes

BAB I PENDAHULUAN. kelangsungan hidupnya, namun makanan merupakan masukan yang sangat

Transkripsi:

HIDANGAN SULAWESI SELATAN Dra Elly Lasmanawati. Msi Program Studi Pendidikan Tata Boga Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Universitas Pendidikan Indonesia 2010

PEMBUATAN ES PALU BUTUNG Es palu butung adalah makanan khas makasar, Sulawesi dengan bahan utama pisang yang dibungkus adonan tepung beras dan beraroma harum pandan wangi. Es palu butung ini sangat unik dan khas Sebuah panganan ringan atau cemilan yang berbahan dasar irisan pisang dicampur bubur sumsum putih dilengkapi dengan sirup merah bersama es serut atau es batu. Es palu butung tidak seperti es campur atau yang lainnya karena es palu butung menggunakan bahan dasar pisang yang dibungkus adonan dan di tambah dengan bubur sumsum putih.

Es Palu Butung Bahan: 2 sdm mentega tawar Daun pisang untuk membungkus Lidi untuk menyemat 0 bh pisang raja, kukus, kupas 500 ml santan kental 250 gr tepung terigu 15 helai daun pandan, ambil airnya 10 lbr daun suji, ambil airnya 1/2 sdt air kapur sirih 1 sdt garam 20 gr gula pasir

Saus Santan: 600 ml santan kental 1/4 sdt vanili 1/2 sdt garam 4 sdm tepung beras larutkan 8 sdm air

Cara Membuat: Adonan palubutung: aduk, santan kental, air pandan, air suji, air kapur sirih, garam dan gula pasir. Lalu tuang ke dalam tepung terigu sedikit demi sedikit, aduk rata. Masak, tambahkan mentega tawar, aduk hingga kalis dan dapat dibentuk. Ambil 1 lembar daun pisang, oles minyak, beri 3 sdm adonan, pipihkan. Taruh pisang di atasnya, tutup dengan adonan, ratakan.

Gulung daun pisang sambil dipadatkan, semat ujungnya dengan lidi. Panaskan dandang, ukus adonan pisang hingga matang, angkat, potong-potong. Saus santan: rebus santan kental, vanili dan garam masak hingga mendidih. Masukkan larutan tepung beras, aduk rata, masak hingga mengental, angkat. Penyajian: susun potongan adonan palubutung, es batu. Siram saus santan dan sirup merah. Sajikan.

Jalangkote Jalangkote merupakan makanan khas makasar yaitu makanan yang biasa kita kenal pastel isi dengan bahan sayur-sayuran yang dibungkus kulit dengan bahan dasar terigu berprotein. Isi dari jalangkote ini bisa bervariasi sesuai keinginan anda.

Resep Jalangkote Bahan untuk kulitnya : # terigu 1/2 kilo # mentega 2 sdm # air secukupnya # garam secukupnya

Bahan untuk isinya : * toge 1/4 kilo * wortel 2 buah * pepaya muda 1buah * kol * udang atau daging sapi * bawang merah 4 siung * bawang putih 3 siung * garam secukupnya * vetsin secukupnya * minyak goreng 3 sdm * gula secukupnya

Bahan untuk kuah (o'i saha) * cabe secukupnya * bawang putih 3 siung * garam secukupnya * gula secukupnya ; cuka

Cara pembuatan kulit : terigu dicampur dengan mentega dan diaduk sampe menyatu, cmapurkan air dan garam dalam satu wadah, dimasukkan sedikit demi sedikit pada bahan campuran terigu dan mentega sampai adonannya menyatu, diamkan lebih kurang 15 menit setelah itu siap dicetak.

Cara pembuatan isi : potong wortel, tauge, kentang, kol, dan vermicelli tergantung selera bawang merah dan bawang putih diulek tidak terlalu halus, panaskan minyak goreng kemudian tumis bumbu yg diulek sampai wangi,kemudian masukan air sedikit demi sedikit atau chicken broth kemudian masukan gula,garam dan vetsin secukupnya,setelah mendidih masukan potongan wortel dan kentang terlebih dahulu, diaduk lebih kurang 5 menit baru masukin toge/kol 2-3 menit langsung diangkat dan tiriskan.

Cara membuat jalangkote Giling adonan kulit sampai tipis Masukan isinya Lalu lipat dan bagian sisinya di putar sampai lipat menyerupai kepang Lalu goreng sampai matang

Cara pembuatan saus sambel cabe dan bawang putih direbus,dan ditiriskan kemudian di halus 2 bahan tersebut dengan garam,kemudian dicampur 2 gelas air, kemudian tambahkan gula, campur sedikit cuka juga boleh.