TUGAS SIMULASI DIGITAL LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT PROGRAM DATA BASE

dokumen-dokumen yang mirip
Ahmad Zidni, S.T. SMK Gondang 2011

KOMPUTER APLIKASI BISNIS

Membuat Relasi pada Access 2007

LAMPIRAN MODUL 3 PERANCANGAN SISTEM INFORMASI

Membuat File Database & Tabel

TUGAS 1 SISTEM MANAJEMEN BASIS DATA-S1 LAPORAN PRAKTIK SISTEM BASIS DATA

Membuat Form. Oleh: Toni Heryana,S.Pd, MM

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI STIE SEBELAS APRIL SUMEDANG

New Perspectives on Microsoft Office Access 2010

Modul Praktikum Basis Data 6 Merancang Form

Pengenalan. Microsoft Access. TI3007 Praktikum Perancangan Sistem Terintegrasi III. Perancangan Basis Data

BAB 5. MEMBUAT DAN MENGGUNAKAN FORM

BAB 6 MEMBUAT DAN MEMODIFIKASI LAPORAN (REPORT)

MODUL PERKULIAHAN APLIKASI KOMPUTER. Microsoft Access. Fakultas Program Studi Tatap Muka Kode MK Disusun Oleh

PROSEDUR MENJALANKAN MICROSOFT OFFICE ACCESS 2007

Bab 10 Membuat, Menggunakan dan Memodifikasi Form

TABEL DATABASE TABEL - KODE BARANG TOKO INFOMART BARANG - NAMA BARANG - HARGA

BAB-3 MEMBUAT DAN MENGATUR QUERY

#13 Ms. Access 2007 (Table dan Query) ESA121 Pengantar Aplikasi Komputer

Mengoperasikan Dasar-Dasar Basis Data (Database)

Gambar 1. Jendela Ms. Access Pilihan: New : menu untuk membuat file basis data baru. Recent : menu untuk membuka file basis data yang sudah ada.

Microsoft Access 2010

DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI RAHMANIYAH 2011

Aplikasi Komputer. Bekerja Dengan Microsoft Excel Access (1) Ita Novita, S.Kom, M.T.I. Modul ke: Fakultas ILMU KOMPUTER. Program Studi Informatika

MICROSOFT OFFICE ACCESS 2007

MICROSOFT ACCESS. Tombol Office/menu Tittle bar Close.

MODUL XIII FORM dan REPORTS

Microsoft Access FORM

Start Program Microsoft Office Microsoft Access Tampilan setelah dijalankan Microsoft Access

Ms. Access Pengertian...(1/2) Data base. Data. Informasi. Dalam bahasa latin datum yang artinya fakta. Kumpulan dari data-data

TUTORIAL MEMBUAT DATABESE

BAB I DATABASE ACCESS. Pada tahap awal kita akan membuat sebuah database yang terdiri dari 3 tabel yaitu

Data dalam bahasa latin datum yang artinya fakta, jadi data adalah nilai/ value yang turut mempresentasikan deskripsi dari suatu objek.

MICROSOFT ACCESS (Pengolahan Database)

MENGOPERASIKAN PERANGKAT LUNAK BASIS DATA MICROSOFT ACCESS

MODUL PRAKTIKUM PEMROGRAMAN BASIS DATA

BAB-I DATABASE DAN MENGENAL MICROSOFT ACCESS

[MODUL ACCESS PEMULA]

Membuat File Database & Tabel

KSI B ~ M.S. WULANDARI

Database dengan Microsoft Access 2003 Membuat Query

Modul Praktikum Basis Data 5 Query

Spesifikasi: Ukuran: 14x21 cm Tebal: 68 hlm Harga: Rp Terbit pertama: Februari 2005 Sinopsis singkat:

Aplikasi Komputer. Microsoft Office 2010 Microsoft Office Access 2010 Bag 1. Miftahul Fikri, M.Si. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

BAB IX MENGENAL MS.ACCESS 2007

ULANGAN HARIAN KKPI TAHUN PELAJARAN 2014/2015. : Mengoperasikan sistem operasi software/ : Mengoperasikan software aplikasi Basis Data

Microsoft Office ACCESS 2007

BAB XII MENGGUNAKAN FORM & REPORT

MICROSOFT OFFICE ACCESS 2007

BAB XI BEKERJA DENGAN QUERY

A. MAKSUD DAN TUJUAN 1. MAKSUD

MICROSOFT ACCESS. Pengenalan Microsoft Office Access 2003

SOAL ULANGAN HARIAN KKPI KLS XI AP

Praktikum DATABASE Microsoft Access 2000 FORM DALAM ACCESS. Membuat FORM Secara WIZARD Membuat FORM Secara Design VIEW

Microsoft Access 2007

1. Pengertian Database

Microsoft Access 2007

Modul ke: Aplikasi Komputer 13TEKNIK. Pengantar Ms. Access Lanjutan. Fakultas. Hendri, ST. MT. Program Studi

Pelatihan Microsoft Access LPPM Unmul 2011 Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat

REPORT ACCESS Amati isi dari table Employees. Isi dari table Employees berupa Employee ID, Last Name, First Name, Title, Birth Date, dst

Memulai Access 2007 dan Membuat Database 1.1 Memulai Microsoft Office Access 2007

DATABASE JUMLAH PENDUDUK MENURUT KECAMATAN DAN JENIS KELAMIN DI KABUPATEN MAGETAN. Oleh : Ratna Juwita P.R

Praktikum DATABASE Microsoft Access 2000

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : MS. Access 2010 (Bagian 1) Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

Aplikasi Kompoter. Teori-teori dan fungsi-fungsi yang ada dalam MS.Acces Giri Purnama, S.Pd, M.Kom. Modul ke: Fakultas FT

APLIKASI BASIS DATA BERBASIS MICROSOFT ACCESS

Ringkasan Bab 1. Bab 1 ini akan membahas pemakaian dasar Access secara menyeluruh. Topik-topiknya antara lain:

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

Mengenal dan Mulai Bekerja dengan Access 2007

Modul Praktikum Basis Data 9,10 Membuat Report

Dalam Microsoft Acces ada beberapa jenis Query yang bisa kita gunakan untuk mengolah data, yaitu :

Lembar kerja access Title bar merupakan judul dari jendela program atau nama file yang sedang aktif Tombol office merupakan tombol yang menampung

Modul 4 Microsoft Access 2007

Contoh Cara Membuat Query

DASAR-DASAR POWERPOINT

P13 & 14 Paket Aplikasi : Microsoft Office Access

Query adalah bahasa SQL (Structured Query Language) yang ditampilkan dalam bentuk visual, yang dapat digunakan untuk melihat, memodifikasi dan

Microsoft Access 2007

MICROSOFT ACCESS 2007

Modul Praktikum Basis Data 12 Import dan Eksport Data

Konsep Sistem Informasi B

CARA MEMBUAT FORM PADA MS. ACCESS

MENGGUNAKAN SUB FORM. Adi Rachmanto, S.Kom., M.Kom Program Studi Akuntansi FEB UNIKOM

Modul 2 Membuat Report dan Package Solution dengan Microsoft Access 2010

Membuat Aplikasi Perpustakaan dengan MS Access

PENGANTAR KOMPUTER DAN INTERNET

MODUL TIK: Tutorial Merancang Database dengan Microsoft Access Oleh: Heri Istiyanto

Sebelum kita membahas tentang Microsoft Access ada baiknya jika kita terlebih dahulu mengetahui apa yang dimaksud dengan database.

Pada Bab ini kita akan berkenalan dengan menu Mailings dan Page Layout.

Modul ke: Aplikasi Komputer. Fakultas Teknik HERY NURMANSYAH, S.T., M.T. Program Studi Teknik Industri.

Materi Modul. Microsoft Access. Get External Data

DASAR DASAR MICROSOFT ACCESS

Perancangan Sistem Basisdata Faktur Penjualan serta Implementasinya dengan SQL Menggunakan MS. Acces

Cara Membuat Mail Merge di Word 2010

Yang di bahas pada bab ini : Membuat Database

Modul Praktikum Basis Data 1 Mengenal Database

Bab 15 Menggunakan Menu Navigasi Berupa Switchboard dan Form

DATABASE. Visual Data Manager

APLIKASI KOMPUTER. Pokok Bahasan : MS. WORD (BAGIAN 1) Anggun Puspita Dewi, S.Kom., MM. Modul ke: Fakultas MKCU

Transkripsi:

TUGAS SIMULASI DIGITAL LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT PROGRAM DATA BASE Nama : Umar Mukhtar Kelas : X AK 3 No/NIS : 31/13066 Untuk membuat program form penjualan dengan menggunakan program data base dengan Access 2007, langkah pertama yang harus dilakukan adalah : 1. Bukalah Aplikasi Ms. Acces 2007, ada beberapa cara membuka Microsoft Access, berikut beberapa cara : a. Dengan klik 2x icon pada desktop b. Dengan melalui tombol start caranya : klik tombol >> All Program >> Microsoft Office >> Microsoft Access 2007 c. Dengan Klik kanan shortcut pilih Open. 2. Klik Blank Database

3. Tulis nama file, dan pilih folder peyimpanan kemudian klik CREATE A. Membuat Table Kali pertama memulai Ms. Access, secara otomatis akan disediakan sebuah table baru yakni Table1. Lihat Gambar 2.2 Gambar 2.2 Tampilan database baru. Selanjutnya Klik tombol View, kemudian pilih dan klik Design View muncul kotak dialog Tabel. Lihat Gambar 2.3, sehingga Gambar 2.3 Kotak dialog tabel Ganti kata Table1 pada bagian Table Name dengan nama table Data Barang yang akan dibuat, lanjutkan dengan men-klik OK. Selanjutnya akan muncul Layar Design dari Table yang baru saja dibuat tadi. Lihat Gambar 2.4

Gambar 2.4 Tampilan Design Table Contoh diatas merupakan bagian dari design table anggota yang didalamnya terdapat Field-filed pengenal seperti Kode Barang, Nama Barang, Harga Satuan, Jumlah Barang. Filed Properties Filed properties ini digunakan untuk mengatur bentuk dan ukuran dari Data Type suatu Filed yang kita tentukan, pada mumnya penggunaan/pengaturan ini dapat mempangaruhi besar database yang kita buat. Menentukan Primary Key Primary bisanya digunakan sebagai tanda pengenal khusus, yang umumnya diberikan pada Filed tertentu dimana Filed tersebut tidak boleh berisi data/record ganda dan bersifat unik. Syarat sebuah primary Key yakni tidak boleh data ganda dan harus diisi (Not Null). Contoh pada table yang kita buat, Filed Kode Barang merupakan Filed Primary key dikarenakan Filed tersebut tidak berisi data ganda, sebagai mana hal pada umumnya setiap Barang pastinya memiliki Kode yang berbeda antara yang satu dengan yang lain. Cara membuat Primary Key a. Perhatikan Gambar Kunci yang menyala pada Menu Bar Design. Lihat Gambar 2.5. Gambar 2.5. Tampilan Menu M Design dan Priary Key Namun telebih dahulu letakkan kursor pada field yang mau dihilangkann ataupun diberikan primary key, jika tanda Kunci itu berwarna terang beranti filed tersebut sudah memiliki primay key, jika tidak maka sebaliknya. Klik tanda kunci untuk memberikan atau pun menghilangkannya. Setelah selasai mendisain table Data Barang selanjutnya kita mengisi table tersebut dengan men-double cklik Table Data Barang yang berada di posisi sebelah kirii layar kerja access. Lihat Gambar 2.6.

Gambar 2.6. Double Click Jika muncul kotak dialog pesan penyimpanan, maka pilih save untuk menyimpan. Selanjutnya tampilan inputan table anggotanya akan muncul seperti pada gambar 2.7. Gambar 2.7. tampilan inputan table anggota ** Mengisi table sebaiknya merurut satu row/record (satu baris) Jangan mengerjakannya dengan mengisi per-fieldnya, hal ini untuk meminimalisir kesalahan inputan. Isi data anggota sesuai kebutuhan. B. Membuat Query Secara lebih spesifik query dirancang untuk merelasi record, data dan field, antara tabel-tabel, lalu menciptakan field baru beserta record dan data baru. Jadi dapat dikatakan bahwa Query terbentuk dari beberapa table yang saling terkait satu dengan yang lain dan berisi record dari table-tabel yang terkait. Berikut langkah membuat Query : a. Klik menu create, kemudian Klik icon Query Design sehingga muncul tampilan muka Query Design. Lihat gambar 3.1 dan 3.2 Gambar 3.1 Tampilan Menu Create dan Icon Query Design

B C A Gambar 3.2. tampilan muka Design Query Ket: A. Informasi Tabel yang telah dibuat B. Lembar Kerja Design Query C. Baris Informasi Data Record Tabel b. Selanjutnya pindahkan semua table yang berada pada Informasi Tabel ke dalam Lembar kerja Query dengan Men-klik nama tabelnya kemudian men-klik Add, jika ketiganya sudah dipindahkan klik Close maka tampak seperti gambar 3.3 Gambar 3.3 Tampilan Design Table Query. Gambar diatas Nampak sebuah disain Query yang baru saja dibuat, dan terdapat 2 buah garis Relation/penghubung yang tertuju pada 1(satu) table yakni table Tabel Penjualan. Dapat disimpulkan bahwa table Tabel Penjualan merupakan table yang bersifat rutinitas input dan terdapat record data yang mewakili data dari tabel Data Barang dan Pelanggan c. Selanjutnya menentukan informasi data yang akan ditampilkan pada bagian baris informasi data. Pada bagian ini lakukan pemilihan data pada baris Table terlebih dahulu, kemudia menentukan pada baris Filed-nya. Lihat Gambar 3.4. B A Gambar 3.4. menentukan informasi data pada bagian baris informasi data Ket: A. Baris Data Tabel

B. Baris Data Filed Tabel d. Jika telah menentukan Informasi data yang dibutuhkan, maka selanjutnya klikk icon RUN yang berbentuk Tanda Seru Merah saja dibuat. Lihat gambar 3.5., sehingga akan muncul tampilan dari Query yang baru Gambar 3.5. tampilan hasil Query e. Selanjutnya simpan Query dengan men-klik icon save/disket yang berada pada kanan Office Button Save. Berinama Query Header, dan lihat hasilnya akan muncul Query Query Header. Lihat Gambar 3.6. pada tiap-tiap table Gambar 3.6. Tampilan Query pada tiap tabel D. Membuat Form Setelah menyelesaikan Table dan Query, selanjutnya membuat Form. Form merupakan tampilan Visual yang disajikan dalam bentuk menarik tidak seperti Table dan Query. Form sendiri dapat dibuat berdasarkan Table atau pun Query. Berikut langkah membuat Form : a. Klik menu Create, kemudian pada Group Form pilih More Form dan Klik tanda panahnya sehingga muncul drop list pilihan membuat form. Lihat Gambar 4.1. Gambar 4.1. Tampilan Group Form, More Forms. b. Selanjutnya, klik Form Wizard dan akan muncul kotak dialog Form Wizad, seperti gambar 4.2.

Gambar 4.2. Tampilan Kotak Dialog Form Wizard. c. Selanjutnya Pindahkan Posisi Table/Queries pada Tabel:Data Barang, serta pindahkan Data yang berada pada kotak Available Fields ke dalam kotak Selected Fields dengan men-klik tombol bertanda >>. Lihat gambar 4.3. Gambar 4.3. perpindahan data pada Available ke Selected Fields d. Selanjutnya klik tombol Next > hingga muncul bagian proses Layout, pada proses ini kita dapat memilih Layout atau bentuk tampilan form yang kita inginkan sesuai dengan yang disediakan oleh Access 2007. Untuk memilihnya dapat men-klik salah satu pilihan style yang telah disediakan. Lihat Gambar 4.4. Gambar 4.4. proses pemilihan Layout Form. e. Selanjutnya Klik Next > hingga muncul bagian proses Style, pilihlah style yang di inginkan dengan men-klik salah satu model style yang telah disediakan. Lihat Gambar 4.5.

Gambar 4.5. proses pemilihan Style Form. f. Selanjutnya klik Next > hingga muncul pemberian Title atau nama Form sekaligus akhir dari proses pembuatan Form. Ganti nama yang berada pada Kotak isian Title menjadi Form Data Barang, kemudian Klik tombol Finish, maka hasil Form yang dibuat akan muncul. Lihat Gambar 4.6. E. Membuat Report Report merupakan hasil akhir dari sebuah database, setiap kegiatan atau aktifitas apapun yang dilakukan dalam sebuah database haruslah memiliki repot atau istilah kesehariannya adalah laporan. Report dapat dibentuk dari sebuah Table atau pun Query. Berikut cara membuat Report : a. Klik Menu/Tab Create kemudian pada Groups Report klik tombol icon Report Wizard. Lihat Gambar 5.1. Gambar 5.1. Menu Create, Groups Report, dan tombol Report Wizard. b. Selanjutnya tampilan kotak dialog Report Wizard akan muncul seperti padaa gambar 5.2.

Gambar 5.2. Tampilan Report Wizard. Posisikan Tables/Queries pada posisi Tabel: Data Barang, selanjunya pindahkan data yang berada pada Available Fields ke Selected Fields dengan men-klik tombol >>. Lanjutkan dengan men-klik Next >. c. Proses pembuatan Report selanjutnya akan muncul, pada bagian ini klik Next >, sampai muncul proses pemilihan pen-sortiran atau pengurutan tampilan data. Lihat gambar 5.2. Gambar 5.3. Tampilan Report Wizard, proses pensortiran data. Lakukan pemilihan atau pensortiran data berdasarkan Filed yang diinginkan, jika dirasa tidak perlu langsung saja klik tombol Next >. d. Pada proses selanjunya, pilih Layout Report yang diinginkan, disediakan juga pilihan Orientation kertas Reportnya. Selanjutnya klik Next > e. Pada proses ini, pilih Style Report yang diinginkan, selanjunta klik tombol Next >, dan proses akhir dari pembuatan Report akan muncul f. Pada bagian Proses Akhir, Gantilah nama Data Barang yang tertera dengan nama LAPORAN DATA BARANG, kemudian klik Finish, hasil Report yang baru saja dibuat dapat dilihat seperti gambar 5.4.

Gambar 5.4. Tampilan Report yang sudah dibuat.