PETUNJUK PENGISIAN DOKUMEN PERMOHONAN IZIN PRINSIP JASA DAN JARINGAN TELEKOMUNIKASI



dokumen-dokumen yang mirip
Petunjuk Pengisian Layanan Paspor Online Versi 2.10

Petunjuk Pengisian Layanan Paspor Online Versi 1.3

Petunjuk Pengisian Layanan Paspor Online Versi 1.3

Petunjuk Pengisian Layanan Paspor Online Versi 2.9

PanduanPenggunaanBPTPM Online AplikasiManajemenPerijinan Elektronik Kota Serang

USER MANUAL UKM PANGAN AWARD Kementerian Perdagangan TIM PENYUSUN SUBDIT PENGEMBANGAN PRODUK LOKAL DIREKTORAT PERDAGANGAN DALAM NEGERI

ALUR RINGKAS PENGAJUAN PERMOHONAN IZIN USAHA PENGANGKUTAN MIGAS BERBASIS WEB

PETUNJUK PENGGUNAAN E-SEVICE

MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI PELAKU USAHA

SIPP Online. User Manual SIPP Online

b. Buka Daftar STTD yang ada pada akhir halaman, isikan NIK, nomor Kartu Keluarga, NIK Kepala Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

Petunjuk Penggunaan E-Procurement Indonesia Eximbank

ALUR RINGKAS PENGAJUAN PERMOHONAN IZIN USAHA PENGANGKUTAN MIGAS BERBASIS WEB

PANDUAN WEBSITE PENERIMAAN MAHASISWA BARU JALUR SMBJM

PANDUAN PPHC ONLINE 2016

PETUNJUK TEKNIS REGISTRASI AKUN APLIKASI e REGISTRASI OBAT (AeRO) aero.pom.go.id

PETUNJUK LOGIN PRODI S3 ILMU TEKNIK DAN PENGGUNAAN SISTEM E-REGISTRASI UNIVERSITAS UDAYANA

Web DDS QA. Situs Jasa Layanan Pelanggan (Customer) Lab PENGUJIAN. Panduan Pengguna (User Manual) Versi 1.0

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan

ELIRA - PTLR USER MANUAL V1.0. Badan Tenaga Nuklir Nasional. layanan.batan.go.id/ptlr/elira PETUNJUK TEKNIS OPERASIONAL

MANUAL SIMPONI PPI PERMOHONAN IZIN POS

BAB V IMPLEMENTASI DAN PEMBAHASAN. menggunakan Aplikasi Administrasi Informasi Publik yaitu: Software yang mendukung aplikasi ini, yaitu:

USER MANUAL PERISET RISPRO

RISTEKDIKTI PANDUAN PENGISISAN FORM

Panduan Penggunaan. Aplikasi Sistem Informasi Pemanfaatan Ruang Milik Jalan (SI-Rumija) Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional V - Surabaya

Buku Petunjuk Mahasiswa Sistem Registrasi Skripsi Online Akuntansi UNIKA

Sistem Informasi Wisuda Page 1

Petunjuk Teknis. Petunjuk Penggunaan Aplikasi SPRINT untuk User : Pelaku Industri (External) Disiapkan oleh

PENDAFTARAN USER PEMOHON

Petunjuk Penggunaan P3SWOT Online

Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian. Manual Book Aplikasi Pendaftaran Ujian

POLITEKNIK KESEHATAN JAKARTA III

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PEMERINGKATAN KEMAHASISWAAN

PANDUAN OPEN JOURNAL SYSTEM

TATA CARA PENGISIAN FORM REGISTRASI

2. Klik Menu Login. 3. Ketik Username. 4. Klik Tombol Login. Untuk Submit Artikel, Klik New Submission

Panduan Pemohon Rekomendasi Teknis Online. Tim SISDA Subdit PSDA

Petunjuk Teknis Aplikasi E-Licensing Perbankan bagi User External

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI si.ipdn.ac.id SEBAGAI OPERATOR

[AUTHOR] OPEN JURNAL SYSTEM (OJS) UNTUK AUTHOR

PANDUAN WEBSITE PENERIMAAN MAHASISWA BARU UNTUK SEKOLAH

User Guide Aplikasi Izin Tanda Daftar Perusahaan

Manual Book PERMOHONAN LEGALISASI UNTUK PEMOHON

PANDUAN PPHC ONLINE 2016

PENDAFTARAN ONLINE VERIFIKASI/AKREDITASI OBH

b. Buka Formulir Pendaftaran yang ada pada akhir halaman, isikan nomor NIK, nomor Kartu Keluarga, dan kode di layar (captcha) dengan benar;

PENDAFTARAN NAMA DOMAIN.desa.id

Petunjuk Pengembangan Course dalam Elearning berbasis Moodle

LAYANAN PERMOHONAN PRODUSEN IMPOR BARANG JADI USER MANUAL

Cara Penggunaan Aplikasi e Registrasi Perusahaan

Membuat toko online. ( ( sudah termasuk design + domain(.com/.net/.org) + hosting + ) di MarketYeah.com

manual aplikasi e-planning pendis

Pengantar. Buku ini berisi panduan bagi pemohon rekomendasi yang hendak mengajukan Pendaftaran Produk Telepon Seluler dan Komputer Genggam (Handheld).

Standar Operasional Prosedur INPUT DATA

Registrasi (Penyedia Barang/Jasa)

BUKU PETUNJUK PENGOPERASIAN APLIKASI PMDK-PN (Untuk Sekolah)

PETUNJUK TEKNIS REGISTRASI APLIKASI e REGISTRASI OBAT (AeRO) aero.pom.go.id. Login. Alur Pengajuan Registrasi Obat Copy

MEMBANGUN SITUS WEBSITE INFORMASI KESENIAN DAN BUDAYA DI WILAYAH DKI JAKARTA MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL

PETUNJUK PENGGUNAAN. I. Membuat User Account Yang Baru

Panduan Web Site Program Retooling

Daftar Isi. Login Sekolah... 2 Informasi Sekolah... 6 Data Siswa... 9 Data Prestasi Siswa Informasi Hasil Seleksi

USER MANUAL. Trade2Government (T2G) CUSTOMER

TUTORIAL PENGGUNAAN OPEN JOURNAL SYSTEM (OJS) FOR AUTHOR

User Manual PENELITIAN. Sistem Informasi LPPM (SI LPPM) Universitas Katolik Parahyangan


PANDUAN PENDAFTARAN ONLINE REMAJA TELADAN SINODE GMIM TAHUN 2017

PANDUAN PENGOPERASIAN E-FORM PERIZINAN ONLINE

Petunjuk Operasional Vendor Register Vendor. iprocura (eprocurement)

Petunjuk Penggunaan. e-licensing. User External Versi 0.0.2

Petunjuk penggunaan Resertifikasi Online Untuk Admin Verifikator dan Cabang

[MANUAL APLIKASI EDABU- BADAN USAHA] Aplikasi Elektronik Pendataan Badan Usaha (edabu) berbasis web ( web base) dibangun

Ask Guestions). Pada halaman ini customer dapat melihat pertanyaan-pertayaan

PANDUAN REGISTRASI ONLINE UJI KOMPETENSI JABATAN FUNGSIONAL KESEHATAN

PANDUAN MANUAL APLIKASI PROGRAM PENGEMBANGAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (PPKB) LEMBAGA PENGEMBANGAN JASA KONSTRUKSI

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN ONLINE PERLINDUNGAN VARIETAS TANAMAN (PEMOHON)

Online Submission Guidelines

KEMENTERIAN KOPERASI DAN USAHA KECIL DAN MENENGAH REPUBLIK INDONESIA

Isikan alamat website

qwertyuiopasdfghjklzxcvbn mqwertyuiopasdfghjklzxcv bnmqwertyuiopasdfghjklzx

LEMBAGA PENGELOLAAN DANA PENDIDIKAN. User Manual Rispro. Periset

LANGKAH LANGKAH MELAKUKAN TRANSFER DOMAIN.desa.id :

PANDUAN PERKULIAHAN KELAS MAYA 1

User Manual SISTEM INFORMASI PERIZINAN TERPADU PERDAGANGAN DALAM NEGERI (SIPT PDN) MODUL PELAPORAN ANTAR PULAU UNTUK PELAKU USAHA

Panduan Penggunaan SPTPD Online DAFTAR ISI

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin)


PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI PENDAFTARAN VARIETAS ONLINE PENDAFTARAN VARIETAS TANAMAN HORTIKULTURA

USER MANUAL. Trade2Government (T2G) CUSTOMER

[REVIEWER] OPEN JURNAL SYSTEM (OJS) UNTUK MITRA BESTARI

PANDUAN OPERASIONAL APLIKASI ELECTRONIC THESES AND DISSERTATIONS (ETD) UNIVERSITAS SYIAH KUALA

Periode Desember 2016

Pada Halaman ini user dapat mengganti password yang sudah ada dengan melakukan :

User Manual Situs Jasa Layanan Pelanggan Lab Pengujian [Customer]

3. Setelah ada notifikasi sukses, sistem kami akan mengirimkan aktivasi ke alamat yang Anda gunakan pada saat registrasi. Buka terse

BFI Jobs. HC System & Architecture 2017 HC BFI

PETUNJUK PENGGUNAAN E-RECRUITMENT IPC

Panduan Pengguna Individu APLIKASI GRATIFIKASI ONLINE (GOL)

USER MANUAL SIPENSEL - PERISET Versi 1.0.0

SISTEM IJIN TINGGAL ONLINE Kementerian Luar Negeri RI

E-REPORT UNTUK ADMIN PRODUSEN PKRT

Transkripsi:

PETUNJUK PENGISIAN DOKUMEN PERMOHONAN IZIN PRINSIP JASA DAN JARINGAN TELEKOMUNIKASI Bagaimana cara memasukkan dokumen permohonan izin prinsip? a. Pastikan bahwa komputer sudah terinstal ADOBE READER (PDF) b. Nonaktifkan Pop-up Blocker. Klik Tools, pilih Pop-up Blocker kemudian klik Turn Off Pop-up Blocker Gambar 1 Tampilan Non Aktifkan Pop-up Blocker c. Ketik alamat url : http://dittel.kominfo.go.id/ Akan muncul halaman utama website Perizinan Penyelenggaraan Jasa dan Jaringan Telekomunikasi. Gambar 2 Tampilan Halaman Utama (Home) web Perizinan Jasa & Jaringan Telekomunikasi d. Pada Halaman web perizinan (e-licensing), pilih link Layanan Perizinan Izin Prinsip. Gambar 3 Tampilan Pemilihan Menu Layanan Perizinan Izin Prinsip Jasa Telekomunikasi

Akan muncul Menu Layanan Perizinan Izin Prinsip Jasa Telekomunikasi dengan alamat url: http://dittel.kominfo.go.id/perijinan/permohonan-baru/1-izin-prinsip/1-1-jasa-telekomunikasi/ Gambar 4 Halaman Depan Tampilan Menu Layanan Perizinan Izin Prinsip Jasa Telekomunikasi e. Halaman Pertama (Page 1 of 7) berisi keterangan mengenai Informasi Pemohon. Tanda bintang (*),menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). Nomor Berkas (di-create otomatis oleh sistem) Jenis Permohonan Izin Prinsip

Nama Perusahaan No. Telepon No. Fax Alamat Perusahaan Website Jika formulir permohonan belum selesai diisi tetapi Anda ingin keluar dari website, Anda dapat menyimpan data pada form tersebut dengan melakukan check list ( ) pada Save my progress and resume later, seperti tampilan di bawah ini : Maka akan muncul tampilan seperti ini :

Pada email Anda, akan muncul notifikasi terkait link resume pengisian form permohonan izin, tampilannya di email adalah sebagai berikut : Jika tidak, maka Anda dapat memilih tombol Lanjut untuk melanjutkan ke halaman berikutnya.

f. Halaman Kedua (Page 2 of 7) berisi keterangan mengenai Contact Person perusahaan pemohon izin. Tanda bintang (*),menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). Nama Contact Person Jabatan Telepon Email Jika formulir permohonan belum selesai diisi tetapi Anda ingin keluar dari website, Anda dapat menyimpan data pada form tersebut dengan melakukan check list ( ) pada Save my progress and resume later. Jika tidak, pilih Lanjut atau Sebelumnya untuk kembali ke halaman sebelumnya.

g. Halaman Ketiga (Page 3 of 7) berisi keterangan mengenai Keabsahan perusahaan. Tanda bintang (*),menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). Catatan : File yang di-upload harus dalam format *.pdf/*.zip/*.rar dengan ukuran maksimal file adalah 2 MB

Jika dokumen yang di-upload lebih dari 2 MB maka akan muncul notifikasi seperti berikut : h. Halaman Keempat (Page 4 of 7) berisi keterangan mengenai Bussiness Plan perusahaan. Tanda bintang (*),menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). Catatan : File yang di-upload harus dalam format *.pdf/*.zip/*.rar dengan ukuran maksimal file adalah 2 MB Upload Formulir Permohonan : Upload Lampiran Formulir (Aspek Teknis) :

Upload Lampiran Formulir (Aspek Keuangan) : Upload Lampiran Formulir (Aspek Pemasaran) : Tampilan halaman setelah dilakukan upload dokumen perusahaan :

i. Halaman Kelima (Page 5 of 7) berisi keterangan mengenai Surat pernyataan yang telah ditandatangani oleh Direktur Utama dan Komisaris perusahaan. Tanda bintang (*),menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). Catatan : File yang di-upload harus dalam format *.pdf/*.zip/*.rar dengan ukuran maksimal file adalah 2 MB

j. Halaman Keenam (Page 6 of 7) berisi keterangan mengenai Lembar Persetujuan. Tanda bintang (*) menunjukkan bahwa field tersebut wajib untuk diisi (mandatory). k. Halaman Ketujuh (Page 7 of 7) berisi captcha sebagai bentuk verifikasi bahwa yang memasukkan data adalah manusia, bukan computer/mesin. Selesai memasukkan dua kata yang diminta, klik tombol Submit

j. Notifikasi di website : k. Notifikasi di email :