Statistika untuk Pustakawan



dokumen-dokumen yang mirip
MUHAMMAD HAJARUL ASWAD A MT.KULIAH: STATISTIKA DESKRIPTIF UNANDA, 2016

SIFAT-SIFAT DATA OBYEKTIF MEWAKILI DAPAT DIANDALKAN TEPAT WAKTU RELEVANSI STATISTIK & PROBABILITAS

Data dapat disajikan dalam bentuk : 1. Naskah yaitu cara penyajian data yang ditulis secara narasi 2. Tabel/daftar 3. Diagram / Gambar (dalam

Manfaat Metode Penelitian

Penyajian Data. Disusun oleh Putriaji Hendikawati, S.Si., M.Pd., M.Sc. Dr. Scolastika Mariani, M.Si.

DISTRIBUSI FREKUENSI MODUL DISTRIBUSI FREKUENSI

STATISTIKA PENYAJIAN DATA PENELITIAN

PENGUMPULAN DATA. Amiyella Endista Website : BioStatistik

Pendahuluan. Statistik Deskriptif. Pengertian. Pengertian

BAB I STATISTIK, DATA DAN PENYAJIANNYA

Materi-1 Statistika, data, penyajian data, Ukuran Pusat dan Sebaran Data. Nurratri Kurnia Sari, M. Pd

Konsep statistika. Didin Astriani Prasetyowati, M.Stat. Universitas Indo Global Mandiri Palembang

Membuat Piramida Penduduk dengan Excel

ISTILAH UMUM STATISTIKA

STATISTIKA LINGKUNGAN Pendahuluan. Dwina Roosmini

BAB II PENYAJIAN DATA

Peta Konsep. Bab 2 Statistika

Diagram. A. Pengertian Diagram

Created by Simpo PDF Creator Pro (unregistered version)

STATISTIKA INDUSTRI I

PENYAJIAN DATA. Penyajian data dengan Tabel dan Grafik, Cara penggunaan dan interpretasi data di Tabel dan Grafik. Dra. Yuni Astuti, MS.

DISTRIBUSI FREKUENSI. Oleh : Malim Muhammad, M.Sc.

FORMAT PROPOSAL PENELITIAN REGULER

Statistika dalam KTSP. Farida Nurhasanah 2012

Manfaat & Teknik penyajian data:

Membuat Piramida Penduduk dengan Microsoft Office Excel

PENGANTAR STATISTIK JR113. Drs. Setiawan, M.Pd. Pepen Permana, S.Pd. Deutschabteilung UPI Pertemuan 3

PENYAJIAN DATA DAN PENGOLAHAN DATA DENGAN SPSS

Kuliah 2. Data dan Penyajian Data

Pertemuan ke-3. Oleh : Winda Aprianti, M.Si

9. K omunikasi Bukti Bukti Secara Visual

Ringkasan Cepat Slide Presentasi Bisnis Efektif dan Powerful

3/16/2015. Penyajian Data dan Distribusi Frekuensi. Berdasarkan Sumber. Berdasarkan Sifatnya. Berdasar Cara Memperoleh. Langkah Statistik Deskriptif

STATISTIK DESKRIPTIF

PEMBELAJARAN PENGELOLAAN DATA

Penyusunan Laporan Akhir Penelitian. Susilowati Hotel Santika Premiere 5-8 November 2014

STATISTIK. 1. Pengertian Datum dan Data. 2. Pengertian Populasi dan Sampel. Matematika XI ; STATISTIK. Peta konsep

DATA. Teknik Informatika FTI ITP 2013

A. Pengertian Setiap penelitian dapat disajikan dalam berbagai bentuk. Prinsip dasar penyajian data adalah bagai mana data dapat komunikatif dan

Seri modul statistika

Pokok Bahasan. Jenis-jenis Data (Berdasarkan Sifatnya)

STATISTIKA. Teknik Informatika FT-UNSRAT 2013

Statistik Farmasi 2015

Pedoman Penulisan Tabel dan Gambar TABEL ILUSTRASI TABEL TABEL. Pedoman Penulisan Tabel dan Gambar sesuai dengan Pedoman Penulisan Karya Ilmiah di IPB

PERTEMUAN II STATISTIK DESKRIPTIF

SUM BER BELA JAR Menerap kan aturan konsep statistika dalam pemecah an masalah INDIKATOR MATERI TUGAS

1/9/2010. Tujuan Pembelajaran MENGKOMUNIKASIKAN HASIL PENELITIAN. Pengolahan Data Hasil Penelitian. 1. Editing (Memeriksa Data)

ISTILAH UMUM STATISTIKA. JUMLAH PERTEMUAN : 1 PERTEMUAN TUJUAN INSTRUKSIONAL KHUSUS : Mendeskripsikan istilah umum statistika

TATA TULIS KARYA TULIS ILMIAH

BAB V PETA TEMATIK. 1. Umum

BAB IV PENYAJIAN DATA

STATISTIK I OLEH : SINOLLAH, S.Sos, M.AB. Sinollah, S.Sos, M.AB

Penyajian Data. Oleh: Arum Handini Primandari, M.Sc

Penyajian Data. Oleh: Ayundyah K., M.Si. PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA 2015

Statistik Deskriptif : Penyajian Data Statistik

Statistika Industri I Introduction dan Penyajian Data. Azimmatul Ihwah TIP FTP UB

Teknik Penulisan. Metodologi Penelitian. Materi: Dosen Pengampu: Heri Sismoro, M.Kom.

M. penelitian/menyajikan data penelitian/swahyuni/april 2015 Page 1

SESI 2 STATISTIK BISNIS

Penyajian data hasil penelitian

TRYOUT MATEMATIKA 1 UJIAN SEKOLAH/MADRASAH TINGKAT SD/MI TAHUN AJARAN 2016/2017

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan tanda silang ( X ) pada huruf A, B, C, D atau E pada lembar jawaban yang tersedia!

Pembahasan Soal Matematika Ebtanas/UN SMP/MTs Terkait Topik Statistika Tahun 2006 sampai dengan Tahun 2010 Oleh Th.Widyantini

Tipe Data. MENDESKRIPSIKAN DATA Secara Grafik. Bab II. Level Pengukuran. Presentasi Data secara Grafik

MODUL 2. STATISTIK BISNIS

TEMPLATE HIBAH PENELITIAN DOSEN UNIVERSITAS SAHID JAKARTA

Menemukan Pola Data yang Bermakna

7.1 ISTILAH-ISTILAH DALAM STATISTIKA A.

PENYAJIAN DATA BERDASARKAN DAFTAR STATISTIK DAN DIAGRAM

Metode Statistika STK211/ 3(2-3)

SISTEMATIKA PROPOSAL KOMPETISI INOVASI TEKNOLOGI BIDANG PERTANIAN

BAB 3 GAMBARAN UMUM KABUPATEN TAPANULI SELATAN

Pilihlah satu jawaban yang paling tepat! 1. Hasil dari 8-20 : adalah. A. 0 C. 6 B. 3 D Hasil dari

E-book Statistika Gratis... Statistical Data Analyst. Penyajian Data Statistik

: Purnomo Satria NIM : PENDISKRIPSIAN DATA

FORMAT PENULISAN PKL UNTUK MAHASISWA

Pembahasan Soal Matematika Ebtanas/UN SMP/MTs Terkait Topik Statistika Tahun 2006 sampai dengan Tahun 2010 Oleh Th.Widyantini

DATA DAN PENYAJIAN DATA STATISTIKA PERTEMUAN KE-2. Oleh ; Muhammad Yusuf Awaluddin

STATISTIKA RATNA IMANIRA SOFIANI

SMP / MTs Mata Pelajaran : Matematika

DATA DAN PENYAJIAN DATA STATISTIKA PERTEMUAN KE-2. OLEH ; MUHAMMAD YUSUF AWALUDDIN

PENGUMPULAN, PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN DATA

TKS 4209 PENELITIAN DAN STATISTIKA 4/1/2015

PENYAJIAN DATA HASIL PENELITIAN

Penyajian Data dalam Bentuk Tabel

Penyusunan Laporan Akhir dan Visualisasi Hasil Penelitian

Statistika Bisnis. Penyajian Data. Ika Sari, SE, M.Ak. Modul ke: Fakultas Ekonomi & Bisnis. Program Studi Akuntansi.

KONSEP DASAR STATISTIK

STATISTIKA BISNIS PENGUMPULAN DAN PENYAJIAN DATA. Deden Tarmidi, SE., M.Ak., BKP. Modul ke: Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Program Studi Akuntansi

STATISTIKA DESKRIPTIF. Wenny Maulina, S.Si., M.Si

Arti Statistik Dan Pengumpulan Data

Secara statis: Angka Secara dinamis: Suatu metode yang mengumpulkan, mengolah, menganalisis, menyajikan dan menginterpretasikan data.

BAB II PENYAJIAN DATA. Dalam bab ini, dibahas bagaimana cara memvisualisasikan bentuk-bentuk

III. METODOLOGI PENELITIAN. penelitian. Untuk mendapatkan data-data yang diperlukan dalam penelitian ini

1.0 Distribusi Frekuensi dan Tabel Silang

BAB VI PENUTUP. Berdasarkan hasil pengamatan dan pembahasan maka dapat. 1. Kendala Pengisian Formulir Lembar Identifikasi Bayi Baru Lahir

Metode Statistika STK211/ 3(2-3)

BAB 9: GEOGRAFI PETA DAN PEMETAAN

ACARA III GRAFIK LINGKARAN (CIRCULAR GRAPH)

Grafik Batang Sederhana pada SPSS

Transkripsi:

Statistika untuk Pustakawan Pertemuan 1 Helmy Prasetyo Y

BERBAGAI PENGERTIAN DATA DATA --- JAMAK DARI DATUM DATA KUANTITATIF DATA YANG BERUPA ANGKA DATA KUALITATIF DATA YANG TIDAK BERUPA ANGKA, DAN BIASANYA DATA INI BERBENTUK KATEGORI ATAU ATRIBUT CONTOH: LULUS,GAGAL, SAKIT, SEMBUH, TINGGI, SEDANG, RENDAH

DATA KUANTITATIF ADA 2 JENIS, YAITU : DATA DISKRIT DATA DISKRIT BIASANYA DIPEROLEH DARI HASIL PERHITUNGAN CONTOH: IBU MERIAM MEMPUNYAI 3 ANAK UNAIR MEMILIKI 9 FAKULTAS DATA KONTINU DATA KONTINU BIASANYA DIPEROLEH DARI HASIL PENGUKURAN CONTOH : TINGGI BADAN ACHMAD 175 CM BERAT BADAN INTAN 55 KG KECEPATAN MOBIL B 100 KM/JAM VOLUME KALENG C 20 LITER LUAS LAPANGAN PARKIR D 100 M 2

DATA, MENURUT SUMBERNYA DIBEDAKAN MENJADI DUA JENIS,YAITU: DATA INTERN DATA YANG DIPEROLEH DARI DALAM SUATU INSTANSI (LEMBAGA, ORGANISASI) DATA EKSTERN DATA YANG DIPEROLEH ATAU BERSUMBER DARI LUAR INSTANSI

DATA EKSTERN DIBAGI MENJADI 2, YAITU: DATA PRIMER DATA YANG LANGSUNG DIKUMPULKAN OLEH ORANG YANG BERKEPENTINGAN ATAU YANG MEMAKAI DATA TERSEBUT CONTOH: DATA YANG DIPEROLEH MELALUI WAWANCARA, KUESIONER DATA SEKUNDER DATA YANG TIDAK SECARA LANGSUNG DIKUMPULKAN OLEH ORANG YANG BERKEPENTINGAN DENGAN DATA TERSEBUT CONTOH: LAPORAN TAHUNAN, DATA DARI STUDI PUSTAKA

DILIHAT DARI WAKTU PENGUMPULANNYA, DATA ADA 2 MACAM, YAITU : CROS SECTION DATA ( DATA YANG DIKUMPULKAN PADA SUATU WAKTU TERTENTU) DIPAKAI UNTUK MENGGAMBARKAN KEADAAN, PADA WAKTU YANG BERSANGKUTAN DATA BERKALA (DATA YANG DIPAKAI UNTUK MENGGAMBARKAN KEADAAN /PERISTIWA/ KEGIATAN DARI WAKTU KE WAKTU : BISA TAHUN KE TAHUN, BULAN KE BULAN, MINGGU KE MINGGU, HARI KE HARI) DIPAKAI UNTUK MEMBUAT GARIS KECENDERUNGAN (TREND),YAITU SUTU GARIS YG MENUNJUKKAN ARAH ATAU POLA PERKEMBANGAN SECARA UMUM

PENYAJIAN DATA DATA YANG SUDAH DIKUMPULKAN PERLU DITATA/ DIATUR/ DIORGANISIR MENURUT SISTEMATIKA TERTENTU SEHINGGA DAPAT MUDAH DAN CEPAT DIMENGERTI ADA DUA CARA : TABEL GRAFIK

Penyajian Data Dengan Tabel SECARA UMUM PENYUSUNAN TABEL MEMERLUKAN IDENTITAS SEPERTI : JUDUL ATAU N NAMA TABEL Judul tabel atau nama tabel ditulis di bagian tengah atas, dalam beberapa baris, dengan huruf besar semua, atau huruf kecil semua Judul tabel dibuat singkat, tapi mencerminkan keseluruhan keadaan yg akan digambarkan, seperti mengenai apa, jenis apa, tempat dan waktu Tiap baris hendaknya menyatakan sesuatu dengan lengkap, dan sebaiknya jangan melakukan pemisahan bagian kata atau kalimat JUDULKOLOM Judul Kolom sebaiknya ditulis dengan singkat dan jelas, tanpa pemutusan kata JUDUL BARIS Idem dengan judul kolom

BADAN TABEL Sel tabel adalah tempat menuliskan nilai-nilai data SUMBER DAN CATATAN ATAU KETERANGAN LAIN Dibagian kiri bawah dicantumkan catatan dan sumber yang menjelaskan dari mana data dikutip Selain itu, ada ketentuan lain yg hrs diperhatikan: Nama-nama sebaiknya disusun menurut abjad Waktu disusun secara kronologis/berurutan kategori dicatat menurut kebiasaan, seperti besar kemudian baru kecil, untung dulu baru rugi dst. ADA 3 JENIS TABEL : TABEL SATU ARAH TABEL DUA ARAH TABEL TIGA ARAH

JUDUL TABEL (N) judul kolom judul baris sel sel sel judul baris sel sel sel badan tabel judul baris sel sel sel Sumber : Catatan

Contoh Tabel Satu Arah TABEL 1.1 Luas Daerah Jawa Dalam Km 2 Tahun 1990 Daerah Luas Jakarta 560 Jawa Barat 46.317 Jawa Tengah 34.206 Yogyakarta 3.169 Jawa Timur* 47.922 Jumlah 132.174 Sumber : Biro Pusat Statistik 1990 Catatan : *) termasuk P. Madura

Tabel Dua Arah TABEL 2.1 Jumlah Pegawai Menurut Jenis Kelamin dan Tingkat Pendidikan Perusahaan A 1995 Jenis Kelamin SMU Sarjana S1 Sarjana S2 Jumlah Laki-laki 30 200 5 235 Perempuan 20 125 3 148 Jumlah 50 325 8 383 Sumber : Data Buatan

Tabel 3 arah TABEL 3.1 Umur sedan Jumlah Kendaraan menurut Umur, Merek dan Jenis Pada Perusahaan B Tahun 2000 Toyota Mitsubishi Mercy bu s dll seda n bu s (1) (2) (3) (4) (5) (6) dll sedan bus (7 ) dll Jumla h (8) (9) (10) (11) <1 th 5 1 2 2 1 1 1 0 1 14 2 3 th 3 1 1 1 0 0 0 1 2 9 3 4 th 2 1 1 2 1 0 0 2 2 11 4 5 th 4 0 0 0 1 2 0 1 1 9 > 5 th 3 1 2 1 2 1 0 1 1 12 jumlah 17 4 6 6 5 4 1 5 7 55 Sumber : Data Buatan

Penyajian Grafik /Diagram Penyajian data dengan grafik/diagram lebih komunikatif dan dalam waktu singkat kita dapat mengetahui suatu keadaan yang memerlukan keputusan Beberapa Jenis Grafik 1. Grafik Garis /Line Chart 2. Grafik Batang/balok (Bar Chart) 3. Grafik Lingkaran/ pie chart 4. Grafik Gambar/ pictogram 5. Grafik berupa peta (cartogram)

Grafik Batang (bar graph) Grafik batang adalah grafik yang datanya diwakili oleh segi empat, baik horizontal maupun vertikal. Tabel 2.1 data kependudukan

Grafik lingkaran (pie graph) adalah grafik yang berupa lingkaran dengan jarijari lingkaran yang membagi lingkaran itu secara proposional antara sudut lingkaran dengan persentase data. Tabel 2.2. Penggunaan Lahan