UNIVERSITAS HASANUDDIN

dokumen-dokumen yang mirip
UNIVERSITAS HASANUDDIN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

PROGRAM STUDI ILMU HUKUM SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) DAN SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) STIA SEBELAS APRIL SUMEDANG 2017

DAFTAR PUSTAKA. A. Gunawan Setiardja, 1990, Dialektika Hukum dan Moral dalam Pembangunan Masyarakat Indonesia, Yogyakarta, Kanisius.

UNIVERSITAS HASANUDDIN

ISTILAH, PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

BUKU RANCANGAN PENGAJARAN

BAB I PENDAHULUAN. menggariskan Indonesia sebagai negara hukum (rechtstaat) dan tidak berdasar

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUMATERA UTARA FAKULTAS USHULUDDIN DAN STUDI ISLAM

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN (GBPP) DAN SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP) DOSEN: DR. Hj. FUTUM HUBAIB, S.Sos., MM

Perbuatan hukum Administrasi Negara

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS MARITIM RAJA ALI HAJI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK PROGRAM STUDI ILMU HUKUM

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN PEMASARAN II. EKM 208 (3 sks) Semester IV. Pengampu mata kuliah

KEDUDUKAN DAN RUANG LINGKUP HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

HUKUM KEPEGAWAIAN SENGKETA KEPEGAWAIAN PEGAWAI NEGERI SIPIL

KONTRAK KULIAH PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG 2014

BAB IV PENUTUP. investor asing yang menjadi pokok kajian skripsi ini. khusus Polisi Resort Demak untuk menyelesaikan sengketa dengan melibatkan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) HUBUNGAN INDUSTRIAL. EKM 308 (3 SKS) Semester V. Pengampu Mata Kuliah. Drs. Arrizal, M.Si Erizal N,SE.

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

FREIES ERMESSEN DALAM KONSEP NEGARA KESEJAHTERAAN. Oleh :

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) HUKUM PAJAK. Dosen: Dr. Muhammad Halimi. M.Pd. Dwi Iman Muthaqin S.H., M.H

ASAS UMUM PEMERINTAHAN YANG BAIK (AAUPB)

KEDUDUKAN DAN RUANG LINGKUP HUKUM ADMINISTRASI NEGARA

UNIVERSITAS MERCU BUANA FAKULTAS : ILMU KOMPUTER PROGRAM STUDI : SISTEM INFORMASI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

NEGARA HUKUM DAN NEGARA HUKUM DEMOKRASI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) HUKUM PIDANA

DAFTAR PUSTAKA. Adisapoetra, Prins-R. Kosim, 1976, Pengantar Ilmu Hukum Administrasi Negara, Pradnya Paramita, Jakarta.

Fakultas Hukum UNTAG Semarang

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN KEUANGAN 1. EKM 201 (3 sks) Semester III. Pengampu mata kuliah

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER. MATA KULIAH (MK) KODE RUMPUN MK BOBOT SKS SEMESTER TANGGGAL PENYUSUNAN Ilmu Hukum 4 II

SILABUS FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG 2013

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) ANGGARAN PERUSAHAAN. EKM 205 (3 sks) Semester IV. Pengampu mata kuliah

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) ILMU NEGARA. Dosen: 1. Dr. Rahmat, M.Si. 2. Dr. Prayoga Bestari,M.Si. 3. Sri Wahyuni Tanshzil, M.Pd.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) ANALISA OPTIMASI. EKM 204 (3 sks) Semester III. Pengampu mata kuliah

S I L A B I A. IDENTITAS MATA KULIAH : HUKUM PERBURUHAN & KETENAGAKERJAAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) ANALISIS STATISTIK

(PENGANTAR ILMU HUKUM)

KEWENANGAN SERTA OBYEK SENGKETA DI PERADILAN TATA USAHA NEGARA SETELAH ADA UU No. 30 / 2014 TENTANG ADMINISTRASI PEMERINTAHAN

Jl. AriefRachman Hakim 51 Surabaya Website : KONRAK PERKULIAHAN

SPESIFIKASI PROGRAM STUDI ILMU ADMINISTRASI NEGARA 2014

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN KEUANGAN 2. EKM 207 (3 sks) Semester IV. Pengampu mata kuliah

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) INDUSTRY RELATION. EKM 308 (3 sks) Semester V. Pengampu mata kuliah. Dr. Yulihasri, SE, MBA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER ADVERTISING PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS BUDDHI DHARMA 2016

PEMBAHASAN SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER III TAHUN 2016/2017

SILABUS FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG 2013

SILABI A. IDENTITAS MATA KULIAH NAMA MATA KULIAH : HUKUM PERIZINAN STATUS MATA KULIAH : WAJIB KONSENTRASI KODE MATA KULIAH :

DAFTAR PUSTAKA. Achwan, Rochman, 2000, Good Governance: Manifesto Politik Abad ke 21,

DAFTAR PUSTAKA. , 2002, Reformasi Birokrasi Publik Di Indonesia, Gajah Mada University Press, Yogyakarta.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) CORPORATE CULTURE. EKM 210 (3 sks) Semester IV. Pengampu Mata Kuliah. Dr. Yulihasri, SE, MBA

BUKU RENCANA PROGRAM KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER DAN BAHAN AJAR HUKUM LINGKUNGAN (HKU1006/2 SKS)

SILABI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA (HAN)

DOKUMEN PERKULIAHAN SEMESTER GASAL T.A. 2017/2018. Kode Mata Kuliah : : Ekonomi dan Bisnis. : Muhaimin, SE, Ak, M. Ak, CA, CPA

RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN OPERASIONAL. EKM 209 (3 sks) Semester IV. Pengampu matakuliah:

TANGGAL MATA KULIAH (MK) KODE RUMPUN MK PENYUSUNAN 2 I 29 SEPTEMBER 2016 PANCASILA DOSEN PENGAMPU KAPRODI DEKAN

Jl. AriefRachman Hakim 51 Surabaya Website : KONTRAK PERKULIAHAN

HUKUM ADMINISTRASI NEGARA. Oleh: H. Budi Mulyana, S.IP., M.Si

SATUAN ACARA PERKULIAHAN (SAP) PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG

SUMBER- SUMBER KEWENANGAN. (Totok Soeprijanto, widyaiswara Pusdiklat PSDM )

RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER (RPS) MK: MANAJEMEN PENDIDIKAN. Kode MK: MKK31304

Ilmu Hukum 2 1 DOSEN PENGAMPU KAPRODI DEKAN. CP-MK Mahasiswa mampu menjelaskan Pengantar ilmu Negara (P1)

[C3, A3]: 3.Mahasiswa mampu menjelaskan tentang Fungsi dan jenis-jenis fungsi, serta cara menggambarkannya (mg ke 5-6) Garis Entry Behavior

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN STRATEJIK. EKM 205 (3 sks) Semester IV. Pengampu mata kuliah

SILABUS PERKULIAHAN. Materi Ajar Indikator Metode Pembelajaran Prinsip Dasar. Ceramah dan Tanya jawab Aturan-Aturan Permainan

KEDUDUKAN HUKUM ADMINISTRASI NEGARA DALAM TATA HUKUM INDONESIA. Abstrak LEGAL POSITION OF STATE ADMINISTRATION IN THE RULE OF LAW OF INDONESIA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Kajian Yuridis Tindakan Nyata Pemerintah.Anak Agung Putu Wiwik Sugiantari 63

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) KIMIA KRIMINOLOGI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PENDIDIKAN KARAKTER

Ketetapan atau Keputusan Tata Usaha Negara

BAB I PENDAHULUAN. dilengkapi dengan kewenangan hukum untuk memberi pelayanan umum. bukti yang sempurna berkenaan dengan perbuatan hukum di bidang

BAB I PENDAHULUAN. hukum adat atau Desa dijelaskan dalam ketentuan dalam Pasal 18 B ayat(2) 2

KLAUSUL PENGAMAN VERSUS ASAS KEPASTIAN HUKUM DALAM KEPUTUSAN TATA USAHA NEGARA. Abdul Rokhim 1. Abstrak

IMPLEMENTASI ASAS - ASAS UMUM PEMERINTAHAN YANG BAIK DALAM PUTUSAN PTUN DI YOGYAKARTA SKRIPSI

Fakultas Hukum UNTAG Semarang

S I L A B I A. IDENTITAS MATA KULIAH KODE MATA KULIAH : 10 JUMLAH SKS : 4 SEMESTER SAJIAN B. DESKRIPSI MATA KULIAH

SILABUS PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG

BAB I PENDAHULUAN. Undang-Undang No. 30 Tahun 2004 tentang Jabatan Notaris. menentukan bahwa dalam menjalankan tugas jabatannya, seorang

4. Mahasiswa Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan kemajuan peradapan (S6, S9, S10);.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Negara Kesatuan Republik Indonesia sesuai dengan Undang-Undang

BAB I PENDAHULUAN. negara-negara Welfare State (Negara Kesejahteraan) merupakan suatu

Sifat Mata Kuliah: Wajib. Kordinator Rumpun Mata Kuliah (RMK) Ketua Prodi

BLOCK BOOK HUKUM ADMINISTRASI NEGARA Kode Mata Kuliah : MI. 010 PENYUSUN : DR. I WAYAN PARSA, SH.MH I GUSTI BAGUS PUTRA SAMAJAYA, SH

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) METODOLOGI PENELITIAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) AKADEMI KEBIDANAN MITRA HUSADA MEDAN Jalan Pintu Air IV Pasar 8 Kel. Kwala Bekala, Kec. Medan Johor - Medan

[C1, A5, P2]: 3.Mahasiswa Menguasai konsep teoretis standar industri : standar teknik dan standar manajemen(mg ke4-5) Garis Entry Behavior

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER MATA KULIAH INTI (RPS MANAJEMEN KEWIRAUSAHAAN INSTITUSIONAL)

SILABUS PROGRAM MAGISTER PROGRAM STUDI ILMU HUKUM UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG

RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MANAJEMEN INOVASI. EKM 315 (3 sks) Semester VI. Pengampu mata kuliah:

Capaian Pembelajaran (CP)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Untuk terlaksananya suatu putusan terdapat 2 (dua) upaya yang dapat ditempuh

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

4. Mahasiswa Mampu berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara dan kemajuan peradaban (S6, S9, S10);.

RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) GANJIL 2016

SEBARAN MATA KULIAH SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2017/2018 PROGRAM STUDI S1 ILMU HUKUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS NGUDI WALUYO UNGARAN

Transkripsi:

Nama Perguruan Tinggi : UNIVERSITAS HASANUDDIN Nama Fakultas : HUKUM Nama Departemen : ILMU HUKUM Nama Prodi : S1 ILMU HUKUM RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) MATA KULIAH KODE MK SKS Status Bagian SM HUKUM ADMINISTRASI NEGARA 212B1414 4 WN HAN III OTORISASI DOSEN PENGEMBANG RPS Wakil Dekan Bid. Akademik & Pengembangan Tanda Tangan Tanda Tangan Prof. Dr. Abdul Razak, SH, MH Prof. Dr. Ahmadi Miru, SH, MH CPL-PRODI KEWAJIBAN MATAKULIAH S1 KU1 KU2 P4 KK1 Memiliki integritas dan etika profesi hukum berdasarkan nilai-nilai Pancasila Mampu berpikir secara kritis, logis dan sistematis Mampu berkomunikasi secara lisan dan tulisan Menguasai konsep teoritis mengenai hukum materiil Mampu melakukan penelitian hukum untuk menyusun argumen hukum CP-MATAKULIAH (CP-MK) / SASARAN BELAJAR

Setelah menguasai teori/konsep mengenai sejarah HAN, hubungan HAN dengan bidang hukum lainnya, sifat HAN dalam berbagai tipe negara, karakteristik HAN, peristilahan, sumber HAN, hakekat fungsi dan wewenang pemerintahan, tindakan pemerintahan, instrumen pemerintahan, AUPB, kedudukan hukum pejabat publik, pengawasan, deviasi perbuatan pemerintahan, penegakan hukum administrasi, sanksi administrasi, maka mahasiswa mampu menganalisis konsep-konsep dasar dalam administrasi negara atau dalam konteks penyelenggaraan pemerintahan sebagai modal dalam pemecahan masalah-masalah hukum khususnya di bidang pemerintahan (eksekutif) dengan menerapkan sikap disiplin dan kepekaan terhadap isu sosial. DESKRIPSI SINGKAT MATAKULIAH Matakuliah ini membahas mengenai sejarah HAN, hubungan HAN dengan bidang hukum lainnya, sifat HAN dalam berbagai tipe negara, karakteristik HAN, peristilahan, sumber HAN, hakekat fungsi dan wewenang pemerintahan, tindakan pemerintahan, instrumen pemerintahan, AUPB, kedudukan hukum pejabat publik, pengawasan, deviasi perbuatan pemerintahan, penegakan hukum administrasi, sanksi administrasi. Daftar Referensi; 1. Ridwan HR, 2003, Hukum Administrasi Negara, UII Press, Yogyakarta. 2. Diana Halim Koentjoro, 2004, Hukum Administrasi Negara, Ghalia Indonesia, Yakarta. 3. Sadjijono, 2008, Memahami Beberapa Bab Pokok Hukum Administrasi Negara, LaksBang Prescindo, Yogyakarta. 4. Philipus M. Hadjon, 2001, Pengantar Hukum Administrasi Indonesia, Gadjah Mada University Press, Yogyakarta. 5. Safri Nugraha dkk, 2007, Hukum Administrasi Negara, Center For Law and Good Governance Studies (CLGS) FH-UI, Jakarta. 6. SF. Marbun dkk, 2001, Dimensi-dimensi Pemikiran Hukum Administrasi Negara, UII Press, Yogyakarta. 7. SF. Marbun dkk, 1987, Pokok-Pokok Hukum Administrasi Negara, Liberty, Yogyakarta. 8. Daru P. Dharmo (Alih Bahasa), 1983, Administrasi Negara, Erlangga, Yakarta. 9. Inu Kencana Syafiie, 2006, Sistem Administrasi Negara, Bumi Aksara, Yogyakarta. 10. Amrah Muslimin, 1980, Beberapa Azas-Azas dan Pengertian-Pengertian Pokok tentang Administrasi dan Hukum Administrasi, Alumni, Bandung. 11. W.F. Prins, 1978, Pengantar Ilmu Hukum Administrasi Negara, Pradnya Paramita. Jakarta.

12. Lutfi Effendi, 2004, Pokok-Pokok Hukum Administrasi, Bayu Media Publishing, Malang. 13. Prajudi Atmosudirdjo, 1981, Hukum Administrasi Negara, Ghalia Indonesia, Jakarta. 14. Bachsan Mustafa, 1979, Pokok-Pokok Hukum Administrasi Negara, Alumni, Bandung. 15. E. Utrech, 1960, Pengantar Hukum Administrasi Negara, FHUI, Jakarta. Pertemuan Ke- Sasaran Pembelajaran/Kemampuan Akhir yang Diharapkan Topik Kajian/Materi Pembelajaran Metode/Strategi Pembelajaran Alokasi Waktu Indikator/Kriteria Penilaian (1) (2) (3) (4) (5) (5) (6) 1 Pembukaan matakuliah, mahasiswa menyepakati kontrak perkuliahan Penelusuran Pustaka 2x50 2% 2-3 Mahasiswa mampu menjabarkan hubungan sejarah HAN dan konsep welfare state 4-5 Mahasiswa mampu membedakan perkembangan/sifat HAN dalam berbagai tipe negara 6-7 Mahasiswa mampu menjabarkan karakteristik HAN Pembukaan kuliah, menjelaskan tentang : a. Kontrak perkuliahan b. Identitas mata kuliah dan prospeknya c. Deskripsi mata kuliah d. Tujuan mata kuliah Pendahuluan a. Sejarah singkat HAN. b. Hubungan HAN dengan ; Hukum Tata Negara Hukum Pidana Hukum Perdata Sifat HAN dan Tipe Negara a. Pengertian dan kriteria Tipe Negara b. HAN dan tipe negara Liberal c. HAN dan tipe negara kesejahteraan modern. Karakteristik HAN : a. Definisi b. Ruang lingkup HAN c. Fungsi dan Tujuan HAN. Tugas Mandiri Kemampuan menguraikan identitas, deskripsi dan tujuan matakuliah Kemutakhiran literatur Kemampuan bertanya dan mengemukakan Kemampuan menghubungkan materi Ketepatan membedakan sifat/perkembangan HAN pada berbagai tipe negara Ketepatan waktu mengumpulkan tugas Ketepatan materi/isi tugas defenisi Ketepatan membedakan HAN umum dan khusus Bobot 4%

8-9 Mahasiswa mampu membedakan penggunaan berbagai istilah Hukum Administrasi Negara dan perkembangan istilah di berbagai Negara maju 10-11 Mahasiswa mampu menjabarkan sumber-sumber hukum administrasi negara 12-13 Mahasiswa mampu menjabarkan hakekat, fungsi dan wewenang pemerintahan d. Hukum Administrasi Khusus dan Hukum Administrasi Umum Peristilahan ; a. Aneka istilah b. Upaya mencari istilah baku. c. Istilah di berbagai negara maju : Perkembangan peristilahan di Prancis Di Inggris, Belanda, Ameri ka Serikat, Australia dan Indonesia. Sumber-sumber Hukum Administrasi Negara. a. Pengertian sumber hukum b. Macam-macam sumber hukum c. Sumber hukum formal dan sumber hukum materil. Hakekat, Fungsi dan Wewenang Pemerintah. a. Hakekat pemerintahan b. Fungsi pemerintahan c. Wewenang pemerintahan i. Konsep dasar wewenang ii. iii. iv. Dasar-dasar Wewenang pemerintah Cara memperoleh wewenang Kebebasan bertindak (diskresi) (TPS) (Jigsaw) Kemampuan berinteraksi dengan teman diskusi Kemampuan membedakan peristilahan Kemampuan bertanya dan mengemukakan sumber HAN Kemampuan mengemukakan hakekat, fungsi dan wewenang pemerintah konsep dasar wewenang Kemampuan berdiskusi/berkomunikasi dengan teman

14-16 Mahasiswa mampu menjabarkan/mengelompokk an macam-macam tindakan pemerintahan 17 18-19 Mahasiswa mampu membedakan prinsip dalam instrumen pemerintahan Aktifitas / Tindakan Pemerintahan a. Berbagai bentuk tindakan pemerintah b. Tindakan hukum TUN c. Beschikking : i. Pengertian ii. Syarat-syarat MID TEST iii. Macam-macam iv. Kekuatan hukum v. Perlawanan terhadap Instrumen pemerintahan : a. Pengertian instrumen pemerintahan b. Peraturan perundangundangan c. Peraturan kebijakan (Beleidregels) i. Konsep dasarnya ii. Ciri-ciri dan prakteknya (Lightning Round) Ujian Tulis 2x50 tindakan pemerintahan Ketepatan membagankan tindakan pemerintahan Ketapatan menguraikan Beschikking sebagai bentuk hasil tindakan pemerintahan Keaktifan di kelas Ketepatan menjawab soal Kejujuran mengikuti ujian defenisi instrumen pemerintahan Ketepatan menetapkan ciri regeling dan beleidsregel dan bertanya 20% 20-21 Mahasiswa mampu menjabarkan konsep perizinan 22-23 Mahasiswa mampu menjabarkan Asas-Asas Umum Pemerintahan yang Perizinan a. Pengertian b. Unsur-unsur perizinan c. Fungsi dan tujuan izin d. Bentuk dan isi izin Asas-Asas Umum Pemerintahan yang Layak. a. Peristilahan, pengertian dan (Small Group Discussion) Diskusi tentang perizinan AAUPB

Baik (AAUPB) 24-25 Mahasiswa mampu membedakans kedudukan hukum pejabat publik 26-27 Mahasiswa mampu membedakan bentuk pengawasan yang dapat dilakukan pemerintah 28-29 Mahasiswa mampu membedakan deviasi perbuatan pemerintah kedudukan AAUPB. b. Sejarah lahirnya AAUPB c. Pembagian dan macammacam AAUPB Kedudukan hukum Pejabat Publik. a. Pejabat politik b. Pegawai Negeri c. Hakim dan Pegawai BUMN/BUMD Pengawasan; a. Pengawasan intern dan ekstern b. Pengawasan preventif dan represif c. Pengawasan dari segi hukum Deviasi perbuatan pemerintah. a. Perbuatan penguasa yang melanggar hukum. b. Detournement de pouvoir c. Daad van willekiur d. Exes de Pouvoir Diskusi Kuis Case Study kedudukan pejabat politik, pegawai negeri, hakim dan pegawai BUMN/BUMD Ketepatan menelaah bentuk pengawasan pemerintah Ketepatan membangun model penyelesaian dan menerapkan teori pada sebuah kasus dalam konteks pengawasan Keaktifan di kelas deviasi perbuatan pemerintah Ketetapatan membedakan Detournement de pouvoir, Daad van willekiur, Exes de Pouvoir

30-31 Mahasiswa mampu menetapkan sanksi administrasi berdasarkan kasus 32 Penegakan hukum dalam HAN dan Sanksi-sansksi : a. Pengertian b. Sanksi pada umumnya c. Sanksi administratif d. Sanksi kumulatif FINAL TEST Case Study Ujian Tulis 2x50 Ketepatan merinci sanksisanksi administrasi Ketepatan membangun model penyelesaian dari sebuah kasus Kedisplinan dan sopan Ketepatan menjawab soal Kejujuran mengikuti ujian 2