3.1 Tempat dan waktu Penelitan Data Rancangan Penelitian Perangakat dan Teknik Pengumpulan Data

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "3.1 Tempat dan waktu Penelitan Data Rancangan Penelitian Perangakat dan Teknik Pengumpulan Data"

Transkripsi

1 DAFTAR ISI Judul... i Lembar Pernyataan Orisinalitas... iii Lembar Pengesahan... iv Kata Pengantar... v Daftar Isi... vii Daftar Gambar... ix Daftar Tabel... x Daftar Singkatan... xiv BAB I Pendahuluan Latar Belakang Rumusan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Ruang Lingkup Sistemaika Penulisan... 4 BAB II Tinjauan Pustaka Tinjauan Mutakhir Tinjauan Pustaka Deskripsi Pusat Pemerintah Kabupaten Badung Quality Of Service Axence Nettool Iperf MRTG WINBOX Queue RouterOS Topologi Bandwidth Management Queue BAB III Metode Penelitian... 25

2 3.1 Tempat dan waktu Penelitan Data Rancangan Penelitian Perangakat dan Teknik Pengumpulan Data Perangkat Keras Perangkat Lunak Spesifikasi Hardware Teknik Pengumpulan Data Analisis Data Alur Analisis Alur Analisis Secara Umum Alur Proses Konfigurasi Software Nettool Alur Proses Konfigurasi Software Iperf Alur Analisis Pengujian Bandwidth Management Jadwal Pelaksanaan Kegiatan BAB IV Hasil dan Pembahasan Analisis Konfigurasi Bandwidth Management Pengamatan Multi Router Traffic Grapher Pengukuran Resource CPU dan Memory Analisis Quality of Service Delay Analisis Quality of Service Jitter Analisis Quality of Service Packet loss Analisis Quality of Service Throughput BAB V Penutup Simpulan Saran Daftar Pustaka Lampiran

3 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Wilayah Kabupaten Badung.( Gambar 2.2 Perspektif Kawasan Puspem Badung ( Gambar 2.3 Tampilan Software Exence Tools Netwacth...16 Gambar 2.4 Tampilan Software Exence Tools Ping...16 Gambar 2.5 Tampilan Software Exence Tools Bandwidth...17 Gambar 2.6 Tampilan Tools Winbox versi Gambar 2.7 Tampilan Simple Queue pada Winbox...19 Gambar 2.8 Tampilan Queue Tree pada Winbox...20 Gambar 2.9 Topologi Bus ( Gambar 2.10 Topologi Star ( Gambar 2.11 Topologi Ring ( Gambar 2.12 Topologi Mesh ( Gambar 2.13 Topologi Tree ( Gambar 3.1 Topologi jaringan puspem badung secara umum yang disederhanakan...26 Gambar 3.2 Karakteristik jaringan puspem badung secara umum...27 Gambar 3.3 Skenario Pengujian dengan Software Nettools...27 Gambar 3.4 Skenario Pengujian dengan Iperf...28 Gambar 3.5 Pengujian BM pada jaringan PUSPEM badung dengan exence yang disederhanakan...30 Gambar 3.6 Pengujian BM pada jaringan PUSPEM badung dengan iperf yang disederhanakan...31 Gambar 4. 1 Grafik bandwidth local pada saat bust aktif...38 Gambar 4. 2 Grafik bandwidth local pada saat CIR...38 Gambar 4. 3 Grafik bandwidth ke ISP selama pengukuran berlangsung...54

4 DAFTAR TABEL Tabel 2.1 Packet loss versi tiphon (tiphon)...14 Tabel 2.2 Delay versi tiphon (tiphon)...14 Tabel 2.3 Jitter versi tiphon (tiphon)...15 Tabel 2.4 Throughput versi tiphon (tiphon)...15 Tabel 4. 1 Konfigurasi batasan kecepatan bandwidth management...39 Tabel 4. 2 Jumlah PC pada gedung yang diukur...40 Tabel 4. 3 Grapher Upload dengan MRTG ke ISP...54 Tabel 4. 4 Grapher dengan MRTG ke ISP Download...56 Tabel 4. 5 Grapher dengan MRTG ke ISP...57 Tabel 4. 6 Rata-rata pemakaian bandwidth ke ISP...58 Tabel 4. 7 Grapher Upload.dengan MRTG pada Gedung Tabel 4. 8 Grapher Download dengan MRTG pada Gedung Tabel 4. 9 Grapher Upload.dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Download dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Upload dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Download dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Upload.dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Download dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Upload dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Download dengan MRTG pada Gedung Tabel Grapher Upload.dengan MRTG pada Gedung 18a...69 Tabel Grapher Download dengan MRTG pada Gedung 18a...70 Tabel Grapher Upload dengan MRTG ke ISP masing-masing gedung dalam satuan Mbps...72 Tabel Grapher Download dengan MRTG ke ISP masing-masing gedung dalam satuan Mbps...73

5 Tabel Rata-rata pemakaian bandwidth ke ISP di masing-masing gedung...75 Tabel Pengukuran CPU dan Memory...76 Tabel Rata-rata resource CPU dan memory...78 Tabel Pengukuran delay dengan axence nettools server local (ms)...78 Tabel Rata-rata delay dengan axence nettools server local...79 Tabel Rata-rata delay dengan axence nettools dibandingkan dengan standard versi TIPHON...80 Tabel Pengukuran delay dengan axence nettools server internasional (ms)...81 Tabel Rata-rata delay dengan axence nettools server internasional (ms) Tabel Rata-rata delay dengan axence nettools dibandingkan dengan standard versi TIPHON...82 Tabel Jumlah datagram sent dan receive pada server local dengan iperf selama 20 detik...83 Tabel Rata-rata delay pengukuran dengan iperf server local...85 Tabel Hasil delay dari iperf server local dibandingkan dengan standard versi TIPHON...85 Tabel Jumlah datagram sent, receive dan delay pada server local dengan iperf selama 20 detik...86 Tabel Perhitungan jitter dari hasil pengukuran dengan iperf server local...87 Tabel perbadingan rata-rata hasil pengukuran jitter dengan iperf server local...88 Tabel Pengukuran packet loss dengan axence nettools server local...89 Tabel Perhitungan packet loss pada server local axence persentase (%) Tabel Rata-rata packet loss server local...90 Tabel Rata-rata packet loss dibandingkan dengan standard versi TIPHON...91

6 Tabel Pengukuran packet loss dengan axence nettools server internasional...91 Tabel Perhitungan packet loss server internasional dengan axence persentase (%)...92 Tabel Rata-rata packet loss server internasional dengan axence nettools...93 Tabel packet loss dengan exence server internasional dibandingkan dengan standard versi TIPHON...94 Tabel Jumlah datagram sent dan loss pada server local dengan iperf selama 20 detik...94 Tabel Perhitungan packet loss server local persentase (%)...96 Tabel Rata-rata packet loss server local...96 Tabel Rata-rata packet loss dari iperf server local dibandingkan dengan standard versi TIPHON...97 Tabel Pengukuran Throughput dengan axence nettools server local (Mbps)...98 Tabel Throughput dengan axence nettools server local...99 Tabel Rata-rata Throughput dengan axence nettools server local Tabel Throughput dengan axence nettools server local dibandingkan dengan TIPHON Tabel Pengukuran Throughput dengan axence nettools server internasional (Mbps) Tabel Pengukuran Throughput dengan axence nettools server internasional (Mbps) Tabel Rata-rata Throughput dengan axence nettools server internasional Tabel Rata-rata Throughput dengan axence server internasional disbandingkan dengan TIPHON Tabel Pengukuran Throughput dengan iperf server local (Mbps) Tabel Throughput server local dengan iperf Tabel Rata-rata Throughput dengan iperf server local...107

7 Tabel Rata-rata Throughput dengan iperf server local dibadingkan dengan TIPHON Tabel Pengukuran Throughput dengan iperf server internasional (Mbps) Tabel Pengukuran Throughput dengan iperf server internasional Tabel Rata-rata Throughput dengan iperf server internasional Tabel Rata-rata Throughput dengan iperf server internasional dibandingkan dengan TIPHON Tabel Hasil pengujian CIR trafik tinggi...113

8 DAFTAR SINGKATAN DED HTB IEEE IP Mbps NOC PCQ Pemkab Puspem QoS ROS TIPHON : Detail Engineering Design : Hierarchical token bucket : Institute of Electrical and Electronic Engineering : Internet Protocol : Mega bit per second : Network Operations Center : Per Connection Queue : Pemerintah Kabupaten : Pusat Pemerintahan : Quality of Service : RouterOS : Telecommunications and Internet protocol Harmonization Open Network

9 ABSTRACT The Government of Badung regency is located in District of Mengwi, known as Puspem Badung. In has 12 buildings that shared between bureaus. Though already provided with advance network infrastructure, some network problems of internet connection still exist. In this research, some measurements are performed in order to analysis the Quality of Service (QoS) of the network. The QoS includes delay, jitter, packet loss, througput, and utilization of resouces. The aim of this research in to measure the effectiveness of the existing network bandwidth management. The QoS is measured using axence nettools, iperf, and Multi Router Traffic Graph (MRTG). Keywords Bandwidth management, QoS, MRTG, Iperf. ABSTRAK Kabupaten Badung mempunyai kawasan perkantoran atau pemerintahan yang berlokasi di Kecamatan Mengwi, yang dikenal dengan nama Pusat Pemerintahan (Puspem) Badung. Dalam kawasan pemerintahan tersebut, terdapat 12 gedung yang dipergunakan bersama oleh SKPD di Pemerintahan Kabupaten Badung. Walaupun sudah dilengkapi dengan infrastruktur yang handal, tapi masih ditemui beragam permasalahan terkait dengan koneksi internet. Salah satunya adalah terjadinya distorsi delay pada beberapa SKPD yang berdampak pada lamanya data sampai ke end user. Atas dasar kondisi tersebut, dalam penelitian ini akan dilakukan analisis Quality of Service (QOS) dari bandwidth management untuk mendapatkan throughput, delay, jitter dan packet loss yang terjadi dalam kondisi trafik tinggi pada jaringan eksisting. Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas perangkat bandwidth management yang terpasang pada trafik tinggi. Nilai QOS diukur menggunakan software axence nettools dan Iperf. Kata Kunci Bandwidth management, QOS, MRTG, Iperf.

10 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Kabupaten Badung sebagai salah satu Pemkab di Propinsi Bali mempunyai kawasan perkantoran atau pemerintahan yang berlokasi di Kecamatan Mengwi, yang dikenal dengan nama Pusat Pemerintahan (Puspem) Badung. Dalam kawasan pemerintahan tersebut, terdapat 12 gedung yang dipergunakan bersama oleh SKPD di Pemerintahan Kabupaten Badung ( Sebagai pusat pemerintahan dengan kepadatan penduduk tinggi dan juga kunjungan wisata yang tinggi, pemerintahan Kabupaten Badung mempunyai program pengembangan smart city, sehingga informasi bisa diperoleh dengan cepat dan akurat. Untuk mendukung program tersebut, dan juga untuk kepentingan komunikasi dan informasi internal, kawasan tersebut telah dilengkapi dengan infrastruktur fiber optik, yang menghubungkan semua gedung yang ada di kawasan Puspem Badung. Koneksi internet juga telah tersedia. Gedung-gedung yang berada di pusat pemerintahan Kabupaten Badung mempunyai dimensi beragam dan juga menaungi jumlah karyawan yang berbeda. Untuk itu, supaya koneksi internet yang telah disediakan bisa dimanfaatkan secara maksimal oleh seluruh pegawai, perlu dilakukan network dimensioning dan bandwidth provisioning. Network dimensioning meliputi penentuan topologi jaringan, perencanaan routing, dan persyaratan Quality of Service (QoS). Bandwidth provisioning diterapkan dengan menggunakan bandwidth management yang disesuaikan dengan kebutuhan bandwidth tiap gedung atau SKPD. Walaupun sudah dilengkapi dengan infrastruktur yang handal, tapi masih ditemui beragam permasalahan terkait dengan koneksi internet di Puspem Badung. Salah satunya terjadinya distorsi delay pada beberapa SKPD yang berdampak pada lamanya data sampai ke end user secara tidak langsung koneksi internet akan lambat pada SKPD tersebut. Dari data yang didapat dari pihak IT Puspem Badung,

11 terdapat beberapa gedung yang sering mengajukan permasalahan mengenai koneksi internet, antara lain gedung 7,8,14,15, dan 18. Untuk itu, perlu dilakukan kajian dilihat dari Quality of Service (QoS) pada beberapa gedung tersebut. Dalam pengaturan bandwidth, digunakan metode QoS. Quality of Service (QoS) merupakan metode pengukuran tentang seberapa baik jaringan dan merupakan suatu usaha untuk mendefinisikan karakteristik dan sifat dari satu servis (Ferguson,1998), Dalam metode QoS, tiap layanan mempunyai prioritas yang berbeda, yang mempengaruhi kapasitas trafik yang diperlukan. Ada beberapa parameter yang digunakan pada QOS yaitu throughput, packet loss, delay, jitter, MOS (mean opinion score), echo cancelation dan PDD (post dial delay). Throughput adalah kecepatan transfer data rate yang diukur dalam bps, packet loss adalah paket yang hilang dalam pengiriman data, delay adalah waktu yang dibutuhkan paket ketujuan, jitter adalah varian dari delay yang terjadi pada pegiriman paket ke tujuan, MOS adalah nilai yang diberikan berdasarkan standarisasi yang digunakan dengan metode objektif dan subjektif, echo cancelation digunakan untuk menjamin kualitas voice over paket, PDD adalah waktu yang diperlukan untuk men-dial atau menghubungkan digit terakhir dari nomor tujuan sehingga menperoleh status tujuan apakah ringing atau busy. Topologi yang digunakan dijaringan internet puspem badung menggunakan topologi star untuk menghubungkan semua SKPD yang ada dipuspem badung, dari network operations center (NOC) sampai ke gedung-gedung atau switch distribusi menggunakan serat optik, kecuali dari main switch ke switch per-skpd masih menggunakan kabel RJ 45 cat 6, rata-rata switch per-skpd sudah memakai switch dengan kecepatan 1Gbps Bandwidth management yang digunakan berbasis RouterOS milik mikrotik yang diinstal pada sebuah server HP model DL380 gen9 dengan processor 6 core intel E5-2620v3 2.40Ghz memory sebesar 16GB, dengan spesifikasi server HP model DL380 gen9 diharapkan mampu menunjang semua management bandwidth yang diperlukan. Manajemen bandwith juga digunakan untuk memastikan bandwidth yang memadai untuk memenuhi kebutuhan trafik data dan informasi serta mencegah persaingan antara aplikasi (Cangih,2016). Untuk melihat

12 performansi jaringan, dalam Skripsi ini akan diukur QoS dari beberapa gedung sebagai acuan dalam mendapatkan throughput, delay, jitter dan packet loss yang terjadi dalam kondisi konfigurasi bandwidth management eksisting di puspem badung. Analisa yang dilakukan diharapkan bisa memberi jawaban teoritis terkait dengan permasalahan yang terjadi pada pembagian bandwidth yang dilakukan. 1.2 Rumusan Masalah Perumusan masalah dalam Skripsi ini bisa disusun sebagai berikut : 1. Bagaimana performansi jaringan dalam kondisi trafik tinggi, diukur dari packet loss,throughput, delay dan jitter? 2. Bagaimana kinerja perangkat pada saat trafik tinggi, dilihat dari pemakaian resource CPU dan Memory pada trafik tinggi? 3. Apakah perlu rekonfigurasi pada jaringan eksisting? 1.3 Tujuan Penelitian Adapun tujuan ini adalah untuk menguji seberapa optimal perangkat bandwidth management yang ada di puspem Badung pada trafik tinggi dan seberapa besar perangkat tersebut menghabiskan resource CPU, memory. Dan seberapa besar nilai Qos yang terjadi. 1.4 Manfaat Penelitian Manfaat yang diperoleh dari penelitian ini : 1. Hasil analisa dalam Skripsi ini diharapkan bisa menjadi referensi bagi tenaga IT di Puspem Badung terkait dengan pemilihan perangkat jaringan dan pengaturan bandwidth. 1.5 Ruang Lingkup Penelitian dalam Skripsi ini dibatasi pada :

13 1. Analisa performansi jaringan dengan menggunakan nilai delay, jitter, throughput, dan packet loss. 2. Terbatas pada jenis queue yang digunakan dipuspem badung. 3. Terbatas pada topologi jaringan yang dipergunakan di Puspem Badung. 4. Terbatas pada antrian yang dipergunakan pada bandwidth Management Puspem Badung. 1.6 Sistematika Penulisan Penulisan ini disajikan dengan sistematika sebagai : BAB I PENDAHULUAN Pada Bab ini, menjelaskan secara singkat tentang gambaran umum mengenai pokok-pokok pembahasan dan gambaran tentang penyajian, yang terdiri dari atas latar belakang, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, batasan masalah dan sistematika penulisan. BAB II KAJIAN PUSTAKA Dalam Bab ini berisi tentang pemaparan dan kajian kepustakaan yang berisikan uraian tentang dasar teori yang berhubungan dengan permasalahan yang akan dibahas, yaitu Bandwidth Management, Nilai Quality of Service (QoS), Software exence nettools, Software Iperf, dan serta teori-teori lain yang dapat menunjang penelitian Skripsi ini. BAB III METODE PENELITIAN Dalam Bab ini, menjelaskan mengenai tempat dan waktu penelitian, sumber data, jenis data, alur analisis data, diagram alur analisis dan analisis Bandwidth Management yang dilakukan. BAB IV ANALISIS DATA Dalam Bab ini, menjelaskan perhitungan Quality of service, nilai Quality of service, dan perbandingan dengan Quality of Service versi

14 BAB V THIPHON ( ) pada beberapa gedung di Pusat Pemerintahan Kabupaten Badung, Bali. PENUTUP Dalam Bab ini berisi kesimpulan dari penulis tentang pengukuran yang telah dilakukan dan saran untuk keperluan penelitian selanjutnya.

BAB IV IMPLEMENTASI DAN HASIL PENGUJIAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN HASIL PENGUJIAN BAB IV IMPLEMENTASI DAN HASIL PENGUJIAN 4.1 Implementasi Implementasi adalah suatu pelaksanaan atau penerapan perancangan aplikasi yang disusun secara matang dan terperinci. Biasanya dilakukan implementasi
