BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. 1. Tempat Penelitian. 2. Waktu Penelitian

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Tempat dan Waktu Penelitian. 1. Tempat Penelitian. 2. Waktu Penelitian"

Transkripsi

1 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 2 Wonogiri, Jl. Raya Wonogiri -Ngadirojo km. 3 Bulusari Bulusulur Wonogiri SMK Negeri 2 Wonogiri termasuk dalam kelompok sekolah Teknologi dan Industri. Kepala sekolah SMK Negeri 2 Wonogiri saat ini yaitu Drs. Riyanto. SMK Negeri 2 Wonogiri berdiri sejak tahun 2002 mempunyai empat program keahlian yaitu Teknik Sepeda Motor, Teknik Kendaraan Ringan, Teknik Mesin, dan Teknik Gambar Bangunan. 2. Waktu Penelitian Waktu yang direncanakan dalam penelitian ini selama enam bulan, dilaksanakan pada semester I tahun ajaran 2015/2016 yang terdiri dari tahap persiapan sampai dengan pelaporan penelitian, yaitu dimulai bulan Maret sampai dengan bulan November

2 20 Tabel 3.1 Jadwal Penelitian Kegiatan Penelitian 1. Persiapan a. Perizinan Skripsi b. Pengajuan Judul c. Pembuatan d. Seminar Proposal e. Revisi Proposal 2. Penelitian a. Perizinan b. Pelaksanaan 3. Pelaporan a. Analisi Data b. Menyusun c. Revisi d. Penggandaan e. Pengumpulan Bulan Maret April Mei Juni Juli Agts Sept Okt Nov Des Jan B. Subjek Penelitian Yang menjadi subjek penelitian adalah siswa kelas XI TGB C Teknik Gambar Bangunan SMK Negeri 2 Wonogiri tahun ajaran 2015/2016. Jumlah siswa kelas XI TGB C adalah sebanyak 29, yang terdiri 20 siswa laki-laki dan 9 siswa perempuan. Penentuan subjek penelitian ini berdasarkan pertimbangan sebagai berikut : 1. Penelitian ini merupakan jenis penelitian tindakan kelas. 2. Peneliti mendapat akses dan perijinan yang mudah dari pihak sekolah untuk melakukan pengamatan langsung sehingga memungkinkan dilaksakannya penelitian tindakan kelas yang berguna untuk meningkatkan pencapaian tujuan pembelajaran. 3. Berdasarkan pengalaman yang telah dialami oleh penulis sewaktu menempuh pendidikan SMK khusunya program keahlian Teknik Gambar Bangunan dulu, jika dibandingkan materi yang commit lain menggambar to user konstruksi atap merupakan salah materi yang sukar dipahami.

3 4. Kelas XI Teknik Gambar Bangunan merupakan waktu pemberian materi gambar konstruksi bangunan dengan sub materi menggambar konstruksi atap. 21 C. Data dan Sumber Data Menurut Arikunto (2006) : Sumber data adalah sumber darimana data diperoleh, baik dari manusia, peristiwa, tingkah laku, dokumen arsip, benda-benda lain yang berhubungan, atau subjek darimana data diperoleh (hlm.129). Oleh karena itu data yang diperlukan dalam penelitian dapat diperoleh dari beberapa sumber data, yaitu informan atau responden, tempat dan peristiwa, arsip dan dokumen. Data dalam penelitian ini yang akan dikumpulkan dan dikaji dalam penelitian ini adalah data kualitatif. Informasi itu akan diperoleh dari berbagai sumber data dan jenis data yang akan dimanfaatkan secara kualitatif dalam penelitian ini meliputi : 1. Tempat dan Peristiwa Tempat dan peristiwa yang menjadi sumber data dalam penelitian ini adalah Kegiatan Pembelajaran Gambar Konstruksi Bangunan Sub Materi Menggambar Konstruksi Atap pada Siswa Kelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/ Informan atau Narasumber Informasi atau narasumber terdiri dari siswa, guru mata pelajaran Gambar Konstruksi Bangunan SMK Negeri 2 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/ Hasil Observasi Data yang diperoleh dari pengamatan peneliti dan guru mata pelajaran Gambar Konstruksi Bangunan SMK Negeri 2 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/2016 saat pembelajaran Menggambar Konstruksi Atap.

4 22 D. Pengumpulan Data Pengumpulan data yang diterapkan sebagai alat mengumpulkan data secara lengkap dan akurat sehubungan dengan masalah yang diteliti,yaitu : 1. Observasi Menurut Sanjaya (2013), Observasi merupakan teknik mengumpulkan data dengan cara mengamati setiap kejadian yang berlangsung dan mencatatnya dengan alat observasi tentang hal-hal yang akan diamati atau diteliti (hlm 86). Observasi menjadi instrumen utama yang digunakan untuk mengumpulkan data. Hal ini disebabkan observasi sebagai proses pengamatan langsung, merupakan instrument yang cocok untuk memantau kegiatan pembelajaran baik perilaku guru maupun perilaku siswa. Dalam penelitian tindakan kelas ini, observasi dilakukan dikelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri. Obsevasi dilakukan untuk mengamati kegiatan di kelas selama proses pembelajaran untuk memperoleh data yang diperlukan. 2. Tes Menurut Suwandi (2009), Tes merupakan alat untuk mengukur seberapa jauh hasil yang diperoleh siswa setelah pemberian tindakan. Tes digunakan untuk mengetahui perkembangan atau keberhasilan pelaksanaan tindakan. Tes ini diberikan pada awal sebelum dilaksanakan siklus pembelajaran yaitu pertemuan pertama, dan di pertemuan keempat untuk mengetahui peningkatan prestasi siswa disetiap akhir pertemuan (hlm.59). Dengan kata lain tes dilakukan untuk mengetahui peningkatan presetasi siswa dalam materi Menggambar Konstruksi Atap pada siswa kelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/2016 yang ditandai dengan nilai tes yang diperoleh siswa. Tes ini digunakan untuk mengetahui pemahaman siswa tentang materi Menggambar Konstruksi Atap. 3. Wawancara Menurut Hopkins (1993 : 125), Wawancara adalah suatu cara untuk mengetahui situasi tertentu di dalam commit kelas to user dipandang dari sudut pandang yang lain. Orang orang yang diwawancarai dapat termasuk beberapa orang siswa,

5 23 kepala sekolah, beberapa teman sejawat, pegawai tata usaha sekolah, orang tua siswa dll. Mereka disebut informan kunci atau keyinformants, yaitu mereka yang mempunya pengetahuan khusus, status, atau ketrampilan berkomunikasi (Goetz dan LeCompte ; 1984 : 119). Ada beberapa bentuk wawancara, antara lain wawancara terstruktur, wawancara setengah terstruktur, dan wawancara tidak tersruktur. Yang disebut wawancara terstruktur ialah apabila Anda sebagai pewawancara sudah mempersiapkan bahan wawancara terlebih dahulu. Sedangkan dalam wawancara tidak terstruktur, prakarsa untuk memilih topik bahasan diambil oleh anak/orang yang Anda wawancarai. Apabila wawancara sudah berlangsung, Anda dapat mengarahkan agar yang diinterview menerangkan, mengelaborasi, atau mengklarifikasi jawaban yang kurang jelas. Menurut Elliot (1991), Wawancara semi terstruktur adalah bentuk wawancara yang sudah dipersiapkan terlebih dahulu, akan tetapi memberikan keleluasaan untuk menerangkan agak panjang mungkin mengajukan topik bahasan sendiri selama wawancara berlangsung (hlm 80). Menurut Nasution (2004), Wawancara dilakukan antara dua orang tetapi dapat juga dua orang atau lebih (hlm 113). Wawancara yang digunakan peneliti yaitu bersifat terbuka, tidak berstruktur ketat, tidak dalam suasana formal dan dapat dilakukan berulang pada informan yang sama. Wawancara dilakukan dua kali yaitu sebelum siklus dan setelah siklus. Narasumber dalam penelitian ini tersifat terbuka dari 5 siswa, guru pengampu mata pelajaran Gambar Kosntruksi Bangunan. 4. Dokumentasi Menurut Arikunto (2006 : 158), dokumen yaitu mencari data mengenai hal-hal atau variabel yang berupa catatan, transkrip, buku, surat kabar, prastati, notulen, rapat, agenda dan sebagainya. Dokumen dalam penelitian ini yaitu silabus, RPP guru, buku atau materi pelajaran, dan arsip nilai peserta didik kelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri yang diberikan oleh guru.

6 24 Dokumentasi foto kegiatan pembelajaran merupakan instrumen yang penting, yaitu sebagai bukti kegiatan yang dilaksanakan selama penelitian. Melalui dokumen foto yang diambil adalah saat peneliti melaksanakan pembelajaran setiap siklus. Selain dokumentasi foto video juga dapat memperkuat bukti kegiatan dalam penelitian. E. Uji Validitas Data Pada penelitian ini peneliti melakukan uji validitas data yang bertujuan untuk memperoleh data yang valid, teknik pengembangan validitas data digunakan dalam penelitian ini yaitu teknik triangulasi. Menurut Sugiyono (2009): Triangulasi data diuraikan sebagai teknik pengumpulan data dan sumber data yang telah ada. Triangulasi data (sumber) yaitu mengumpulkan data sejenis dari sumber yang berbeda dan triangulasi peneliti yaitu mendiskusikan data yang diperoleh dengan peneliti yang lain. Bila peneliti melakukan pengumpulan data dengan triangulasi, maka sebenarnya peneliti mengumpulkan data yang sekaligus menguji kredibilitas data, yaitu mengecek kredibilitas data dengan berbagai teknik pengumpulan data dan berbagai sumber data (hlm.241). Teknik yang digunakan pada penelitian ini adalah triangulasi data (sumber), dengan cara mengumpulkan data yang sejenis dari sumber data yang berbeda. Melalui teknik triangulasi data diharapkan dapat memberikan informasi yang lebih cepat sesuai keadaan siswa kelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri. Proses triangulasi data dapat dilihat pada bagan berikut : Wawancara Informan Data Content analisys Dokumen/Arsip Observasi Aktivitas Gambar 3.1 Proses Triangulasi Sumber Data (Sumber: Sutopo, 2006: 94)

7 25 F. Analisis Data Teknik analisis data adalah cara mengelola data yang sudah diperoleh dari dokumen. Untuk menguji validitas data adalah dengan cara mengelola data yang sudah diperoleh dari dokumen. Agar hasil penelitian dapat terwujud sesuai dengan tujuan yang diaharapkan maka dalam menganalisis data penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif komparatif. Menurut Suwandi (2009), Teknik analisis deskriptif komparatif digunakan dengan membandingkan hasil antar siklus (hlm 61). Peneliti membandingkan hasil sebelum penelitian dengan hasil pada akhir setiap siklus. Berdasarkan rincian di atas, langkah-langkah yang ditempuh dalam penelitian ini adalah : 1. Pengolahan Data : mengolah data dari hasil penelitian. 2. Penyajian Data : menyajikan data yang sudah diolah dalam bentuk tabel, diagram, atau grafik. 3. Analisis Data : membandingkan data yang telah disajikan yaitu antara data sebelum penelitian dan data siklus I dan II. Setelah akhir siklus, membandingkan data hasil penelitian dengan indikator kinerja. 4. Penyimpulan : menarik kesimpulan dari penelitian. G. Indikator Kinerja Penelitian Menurut Suwandi (2009) indikator ketercapaian merupakan rumusan indikator ketercapaian yang akan dijadikan acuan atau tolok ukur dalam menentukan keeberhasilan atau keefektifan penelitian (hlm.61). Hal yang dijadikan sebagai indikator ketercapaian dalam penelitian ini adalah meningkatnya prestasi belajar siswa kelas XI TGB C SMK Negeri 2 Wonogiri Tahun Ajaran 2015/2016 Pada Mata Pelajaran Gambar Konstruksi Bangunan Sub Materi Menggambar Konstruksi Atap Menggunakan Alat Peraga Maket. Untuk mengukur ketercapaian tujuan penelitian, dirumuskan indikator sebagai berikut :

8 26 Tabel 3.2 Indikator Kinerja Penelitian Prestasi Belajar Aspek yang Diukur Nilai KKM Persentase Ketuntasan Cara Mengukur Kognitif 75,00 75,00% Afektif B - Psikomotorik 75,00 75,00% Diukur dari hasil tugas, diskusi dan tes dari siswa yang mampu memahami materi yang diberikan Diamati pada saat proses pembelajaran yang meliputi keaktifan dan kerjasama siswa. Diukur dari siswa yang mampu mengerjakan soal yang diberikan Tolok ukur hasil belajar ini ditetapkan dengan nilai 2,84 (B-) atau nilai yang berkisar antara sesuai pedoman Permendikbud no 104 tahun 2014 tentang Penilaian Hasil Belajar Oleh Pendidik Pada Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah (Lihat Tabel 2.1). Tabel 3.3 Indikator Kinerja Penelitian Prestasi Belajar Ranah Afektif Aspek yang Diukur Tanggung Jawab Percaya Diri Saling Menghargai Disiplin Kompetitif Nilai yang ditargetkan Baik Indikator Prestasi _ Cara mengukur Diamati pada saat proses pembelajaran yang meliputi tampil kegiatan di depan massa Ketuntasan minimal untuk seluruh kompetensi dasar pada kompetensi pengetahuan dan kompetensi keterampilan yaitu 2.84 (B-). Pencapaian minimal untuk kompetensi sikap adalah B. Untuk kompetensi yang belum tuntas, kompetensi tersebut dituntaskan melalui pembelajaran remedial sebelum melanjutkan pada kompetensi berikutnya.

9 27 H. Prosedur Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas, sehingga mekanisme kerjanya diwujudkan dalam bentuk siklus yang setiap siklus terdiri atas 4 kegiatan, yaitu : Pra Tindakan Pada kegiatan pra tindakan peneliti melaksanakan studi pendahuluan kondisi sekolah yang akan diteliti. Pada kegiatan ini peneliti melaksanakan beberapa kegiatan lain, diantaranya: a. Meminta surat izin penelitian kepada Kepala Sekolah dan guru yang mengampu mata pelajaran Gambar Konstruksi Bangunan di SMK Negeri 2 Wonogiri b. Menentukan subyek penelitian c. Menentukan sumber data d. Observasi Lapangan e. Membuat soal tes awal (pre test) f. Melakukan tes awal (pre test) g. Menentukan kriteria keberhasilan Siklus I 1. Perencanaan Perencanaan tindakan dalam setiap siklus disusun berdasarkan hasil observasi kegiatan pra tindakan. Rancangan tindakan ini disusun dengan mencakup beberapa tahap, antara lain : a. Menyiapkan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP). b. Membuat alat peraga maket. 1) Membuat gambar rencana 2) Menentukan bahan alat peraga 3) Menentukan skala alat peraga

10 28 c. Menyiapkan soal post test siklus kesatu. 1) Ranah kognitif 2) Ranah psikomotorik d. Menyiapkan lembar observasi aktifitas guru dan aktifitas siswa. 1) Lembar penilaian 2. Pelaksanaan Pelaksanaan tindakan adalah implementasi rencana tindakan. Pada tahap ini peneliti mengamati guru mempraktikan pembelajaran sesuai dengan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran. 3. Pengamatan Pengamatan ini dilakukan bersamaan dengan pelaksanaan tindakan siklus I. Tujuan diadakan pengamatan ini adalah untuk mendata, menilai dan mendokumenmtasikan semua indikator baik proses maupun perubahan yang terjadi sebagai reaksi dari tindakan yang direncanakan. Kegiatan ini meliputi pengamatan terhadap perencanaan pembelajaran, pelaksanaan tindakan kesatu, sikap siswa dalam mengikuti proses pembelajaran. Kegiatan guru dan siswa dalam proses pembelajaran ini diamati dengan menggunakan instrumen yang telah dipersiapkan. Selanjutnya data hasil observasi tersebut dijadikan dasar untuk menyusun perencanaan tindakan selanjutnya. 4. Refleksi Refleksi ini dilakukan pada akhir siklus kesatu. Tujuan dari kegiatan yang dilakukan antara lain : a. Menganalisa tindakan siklus I 1) Menganalisa penerapan metode dalam proses pembelajaran. 2) Menganalisa keaktifan siswa proses pembelajaran. 3) Menganalisa pemahaman siswa. b. Mengevaluasi hasil dari tindakan commit siklus to user I 1) Menganalisa hasil test ranah kognitif, afektif, psikomotorik.

11 29 c. Melakukan pemaknaan dan penyimpulan data yang diperoleh Siklus II 1. Perencanaan Perencanaan tindakan siklus II ini disusun berdasarkan refleksi hasil observasi pembelajaran pada siklus I. Perencanaan tindakan ini dipusatkan pada sesuatu yang belum terlaksana dengan baik pada tindakan siklus I. 2. Pelaksanaan Pada tahap ini peneliti mempraktikkan pembelajaran sesuai desain pembelajaran (RPP) yang telah disusun seperti yang telah terlampir pada siklus II. 3. Pengamatan Kegiatan pengamatan/observasi ini meliputi pengamatan terhadap perencanaan pembelajaran, pelaksanaan tindakan siklus II, serta sikap siswa dalam mengikuti proses pembelajaran. 4. Refleksi Refleksi ini dilakukan pada akhir siklus kedua. Tujuan dan kegiatan yang dilakukan antara lain: a. Menganalisis tindakan siklus II 1) Menganalisa penerapan metode dalam proses pembelajaran. 2) Menganalisa keaktifan siswa proses pembelajaran. 3) Menganalisa pemahaman siswa. b. Mengevaluasi hasil tindakan siklus II 1) Menganalisa hasil test ranah kognitif, afektif, psikomotorik. c. Melakukan pemaknaan dan penyimpulan data yang diperoleh 1) Mengolah data yang diperoleh. Pelaksanaan dilakukan dengan mengadakan pembelajaran yang satu siklus ada 2 kali tatap muka/pertemuan dimana setiap pertemuan masing-masing 10x45 menit, sesuai skenario pembelajaran dan RPP pada siswa. Alur pelaksanaan tindakan kelas disajikan sebagai berikut :

12 30 Perencanaan Refleksi Siklus I Pelaksanaan Pengamatan Perencanaan Refleksi Siklus II Pelaksanaan Pengamatan? Gambar 3.2 Alur PTK Model Kemmis & Taggart (Sumber:Arikunto, 2009:16)

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Tempat Dan Waktu Penelitian 1. Tempat Penelitian Penelitian ini dilaksanakan di SMK N 4 Sukoharjo, Jl. Raya Baki, Jetis, BAKI, KAB. SUKOHARJO 57556 Telp. (0271)7891015
