Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri TUGAS AKHIR

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri TUGAS AKHIR"

Transkripsi

1 Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri TUGAS AKHIR Oleh : DWI UTARI NORA AFRILA Disusun untuk memenuhi syarat kelulusan Program Diploma III PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA POLITEKNIK BATAM BATAM

2 LEMBAR PENGESAHAN Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri Batam, 16 Agustus 2010 Pembimbing, Nur Cahyono K, S.Si NIK : ii

3 LEMBAR PERNYATAAN Dengan ini, saya: NIM : Nama : DWI UTARI adalah mahasiswa Teknik Informatika Politeknik Batam yang menyatakan bahwa tugas akhir dengan judul: SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN BARANG PADA HOME INDUSTRI disusun dengan: 1. tidak melakukan plagiat terhadap naskah karya orang lain 2. tidak melakukan pemalsuan data 3. tidak menggunakan karya orang lain tanpa menyebut sumber asli atau tanpa ijin pemilik Jika kemudian terbukti terjadi pelanggaran terhadap pernyataan di atas, maka saya bersedia menerima sanksi apapun termasuk pencabutan gelar akademik. Lembar pernyataan ini juga memberikan hak kepada Politeknik Batam untuk mempergunakan, mendistribusikan ataupun memproduksi ulang seluruh hasil Tugas Akhir ini. Batam, 16 Agustus 2010 DWI UTARI iii

4 LEMBAR PERNYATAAN Dengan ini, saya: NIM : Nama : NORA AFRILA adalah mahasiswa Teknik Informatika Politeknik Batam yang menyatakan bahwa tugas akhir dengan judul: SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN BARANG PADA HOME INDUSTRI disusun dengan: 1. tidak melakukan plagiat terhadap naskah karya orang lain 2. tidak melakukan pemalsuan data 3. tidak menggunakan karya orang lain tanpa menyebut sumber asli atau tanpa ijin pemilik Jika kemudian terbukti terjadi pelanggaran terhadap pernyataan di atas, maka saya bersedia menerima sanksi apapun termasuk pencabutan gelar akademik. Lembar pernyataan ini juga memberikan hak kepada Politeknik Batam untuk mempergunakan, mendistribusikan ataupun memproduksi ulang seluruh hasil Tugas Akhir ini. Batam, 16 Agustus 2010 NORA AFRILA iv

5 KATA PENGANTAR Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT, karena atas rahmat dan karunianya tim penyusun dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN DAN PERSEDIAAN BARANG PADA HOME INDUSTRI. Aplikasi ini bertujuan untuk mempermudah pemilik home industri untuk melakukan pengelolaan data pembelian, penjualan dan persediaan barang. Pada kesempatan ini, tim penyusun mengucapkan terima kasih kepada: 1. Allah SWT yang memberi rahmat dalam penyusunan Tugas Akhir ini, 2. Bapak Priyono Eko Sanyoto, selaku Direktur Politeknik Batam, 3. Bapak Uuf Bradjawidagda, selaku koordinator Tugas Akhir, 4. Bapak Nur Cahyono, selaku pembimbing Tugas Akhir, 5. Keluarga tercinta yang telah memberikan doa, dukungan dan semangat, 7. Bpk/Ibu dosen program studi Teknik Informatika Politeknik Batam atas bimbingannya, 8. Teman teman Informatika 2007 seperjuangan atas doa dan bantuannya, 9. Sahabat kami Nourima Adityani atas doa dan dukungan semangat. Dalam penulisan ini, tim penyusun mengakui bahwa masih terdapat kekurangan dalam penyusunannya. Oleh karena itu, penyusun sangat mengharapkan bantuan dari berbagai pihak berupa kritik dan saran guna penyempurnaan selanjutnya. Dan tidak lupa pula tim penyusun mengucapkan banyak terimakasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam proses pembuatan Tugas Akhir hingga tersusunnya laporan Tugas Akhir ini. Semoga laporan ini dapat berguna bagi pembaca yang ingin mengembangkan aplikasi ini. Batam, Agustus 2010 Tim Penyusun v

6 ABSTRAK SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN DAN PERSEDIAAN BARANG PADA HOME INDUSTRI Seperti yang kita kita ketahui, pencatatan transaksi pembelian dan penjualan pada pada beberapa home industri yang baru akan berkembang, masih dilakukan melalui Microsoft Excel. Begitu juga dengan pemrosesan laporan-laporan yang dibutuhkan sering mengalami keterlambatan. Untuk mengatasi hal tersebut, dibutuhkan aplikasi yang dapat membantu dalam mengatasi masalah tersebut. Aplikasi ini dapat mempermudah pengelola dalam mengolah data dan melaporkan informasi yang berkaitan dengan pembelian, penjualan dan persediaan barang Kata kunci: Home industri, Supplier, Customer, Visual Basic, MySQL vi

7 ABSTRACT INFORMATION SYSTEM OF PURCHASING, SELLING, AND SUPPLAYING OF GOODS IN HOME INDUSTRY As we know, the records of purchasing and selling transaction in some developing home industry are still done using Microsoft Excel, as well as the processing of the reports it is often delayed. So, to overcome the problem, we need an application related to te problems. This application can ease the management to process the data and report information related to the purchasing, selling and supply of goods. Keywords: Home industry, Supplier, Customer, Visual Basic, MySQL vii

8 DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL...i LEMBAR PENGESAHAN...ii LEMBAR PERNYATAAN...iii KATA PENGANTAR... v ABSTRAKS...vi ABSTRACT...vii DAFTAR ISI...viii DAFTAR GAMBAR... xix DAFTAR TABEL... xx Bab I Pendahuluan... 1 I.1 Latar Belakang... 1 I.2 Rumusan Masalah... 2 I.3 Batasan Masalah... 2 I.4 Tujuan Penelitian... 2 I.5 Sistematika Penulisan... 2 Bab II Tinjauan Pustaka... 4 Bab III Analisis dan Perancangan... 7 III.1 Deskripsi Umum Sistem... 7 viii

9 III.2 Karakteristik Pengguna... 8 III.3 Batasan Sistem... 8 III.3.1 Lingkungan Operasional... 8 III Sebagai Server... 8 III Sebagai Client... 8 III.3.2 Lingkungan Pengembangan... 9 III.4 Aturan Penomoran... 9 III.5 Deskripsi Fungsional... 9 III.5.1 Context Diagram III DFD Level III DFD Level 2 Proses 1 Pembelian III DFD Level 2 Proses 2 Penjualan III DFD Level 2 Proses 3 Pembuatan Laporan III.5.2 E-R Diagram III.5.3 Kebutuhan Data Lain Bab IV Deskripsi Perancangan IV.1 Deskripsi Data IV.2 Daftar Tabel Aplikasi IV.3 Dekomposisi Fungsional Modul IV.4 Spesifikasi Kebergantungan Antar Layar IV.2 Struktur Menu Bab V Implementasi dan Pengujian V.1 Spesifikasi Kebergantungan Antar Modul ix

10 V.2 Struktur Direktori dan Deskripsi File V.3 Pengujian dan Hasilnya Bab VI Kesimpulan dan Saran V.1 Kesimpulan V.1 Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN A PERANCANGAN RINCI TABEL A.1 Spesifikasi Tabel tuser A.2 Spesifikasi Tabel tbarangbeli A.3 Spesifikasi Tabel tpersediaanbeli A.4 Spesifikasi Tabel tsupplier A.5 Spesifikasi Tabel tbeli A.6 Spesifikasi Tabel tbarangjual A.7 Spesifikasi Tabel tpersediaanjual A.8 Spesifikasi Tabel tcostumer A.9 Spesifikasi Tabel tjual A.10 Spesifikasi Tabel temptable A.11 Spesifikasi Tabel Perusahaan LAMPIRAN B PERANCANGAN RINCI FUNGSIONAL B.1 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.1.1 Spesifikasi Tabel Input x

11 B.1.2 Spesifikasi Tabel Output B.1.3 Spesifikasi Layar Utama B.1.4 Spesifikasi Query B.1.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.1.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.1.7 Spesifikasi Layar Pesan B.1.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.1.9 Spesifikasi Report B.2 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.2.1 Spesifikasi Tabel Input B.2.2 Spesifikasi Tabel Output B.2.3 Spesifikasi Layar Utama B.2.4 Spesifikasi Query B.2.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.2.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.2.7 Spesifikasi Layar Pesan B.2.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.2.9 Spesifikasi Report B.3 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.3.1 Spesifikasi Tabel Input xi

12 B.3.2 Spesifikasi Tabel Output B.3.3 Spesifikasi Layar Utama B.3.4 Spesifikasi Query B.3.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.3.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.3.7 Spesifikasi Layar Pesan B.3.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.3.9 Spesifikasi Report B.4 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.4.1 Spesifikasi Tabel Input B.4.2 Spesifikasi Tabel Output B.4.3 Spesifikasi Layar Utama B.4.4 Spesifikasi Query B.4.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.4.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.4.7 Spesifikasi Layar Pesan B.4.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.4.9 Spesifikasi Report B.5 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.5.1 Spesifikasi Tabel Input xii

13 B.5.2 Spesifikasi Tabel Output B.5.3 Spesifikasi Layar Utama B.5.4 Spesifikasi Query B.5.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.5.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.5.7 Spesifikasi Layar Pesan B.5.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.5.9 Spesifikasi Report B.6 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.6.1 Spesifikasi Tabel Input B.6.2 Spesifikasi Tabel Output B.6.3 Spesifikasi Layar Utama B.6.4 Spesifikasi Query B.6.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.6.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.6.7 Spesifikasi Layar Pesan B.6.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.6.9 Spesifikasi Report B.7 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.7.1 Spesifikasi Tabel Input xiii

14 B.7.2 Spesifikasi Tabel Output B.7.3 Spesifikasi Layar Utama B.7.4 Spesifikasi Query B.7.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.7.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.7.7 Spesifikasi Layar Pesan B.7.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.8 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.8.1 Spesifikasi Tabel Input B.8.2 Spesifikasi Tabel Output B.8.3 Spesifikasi Layar Utama B.8.4 Spesifikasi Query B.8.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.8.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.8.7 Spesifikasi Layar Pesan B.8.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.9 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.9.1 Spesifikasi Tabel Input B.9.2 Spesifikasi Tabel Output B.9.3 Spesifikasi Layar Utama xiv

15 B.9.4 Spesifikasi Query B.9.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.9.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.9.7 Spesifikasi Layar Pesan B.9.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.10 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.10.1 Spesifikasi Tabel Input B.10.2 Spesifikasi Tabel Output B.10.3 Spesifikasi Layar Utama B.10.4 Spesifikasi Query B.10.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.10.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.10.7 Spesifikasi Layar Pesan B.10.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.11 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.11.1 Spesifikasi Tabel Input B.11.2 Spesifikasi Tabel Output B.11.3 Spesifikasi Layar Utama B.11.4 Spesifikasi Query B.11.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar xv

16 B.11.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.11.7 Spesifikasi Layar Pesan B.11.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.12 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.12.1 Spesifikasi Tabel Input B.12.2 Spesifikasi Tabel Output B.12.3 Spesifikasi Layar Utama B.12.4 Spesifikasi Query B.12.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.12.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.12.7 Spesifikasi Layar Pesan B.12.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.13 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.13.1 Spesifikasi Tabel Input B.13.2 Spesifikasi Tabel Output B.13.3 Spesifikasi Layar Utama B.13.4 Spesifikasi Query B.13.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.13.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.13.7 Spesifikasi Layar Pesan xvi

17 B.13.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.14 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.14.1 Spesifikasi Tabel Input B.14.2 Spesifikasi Tabel Output B.14.3 Spesifikasi Layar Utama B.14.4 Spesifikasi Query B.14.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.14.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.14.7 Spesifikasi Layar Pesan B.14.8 Spesifikasi Proses/Algoritma B.15 Spesifikasi Fungsi/Proses F B.15.1 Spesifikasi Tabel Input B.15.2 Spesifikasi Tabel Output B.15.3 Spesifikasi Layar Utama B.15.4 Spesifikasi Query B.15.5 Spesifikasi Field Data Pada Layar B.15.6 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar B.15.7 Spesifikasi Layar Pesan B.15.8 Spesifikasi Proses/Algoritma xvii

18 LAMPIRAN C DAFTAR RINCI FILE DAN DATA C.1 Struktur Direktori C.1.2 Direktori Pengembangan B.1.3 Direktori Operasional C.2 Isi Direktori C.2.1 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory C.2.2 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory\Class C.2.3 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory\Forms C.2.4 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory\Reports C.2.1 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory\Database C.2.1 Direktory Of C:\xampp\htdocs\Inventory\Modules LAMPIRAN D DOKUMEN RINCI TESTING D.1 Tim Penguji LAMPIRAN E MANUAL PROGRAM xviii

19 DAFTAR GAMBAR Gambar III.1 Deskripsi Umum Sistem...7 Gambar III.5.1 Context Diagram...10 Gambar III DFD Level Gambar III DFD Level 2 Proses 1 Pembelian...13 Gambar III DFD Level 2 Proses 2 Penjualan...14 Gambar III DFD Level 2 Proses 3 Pembuatan Laporan...15 Gambar III.5.2 E-R Diagram...17 xix

20 DAFTAR TABEL Tabel III.2.1 Tabel Katagori Pengguna...8 Tabel III.5.3 Kebutuhan Data Lain Tabel IV.1 Deskripsi Data...19 Tabel IV.2 Tabel IV.3 Daftar Tabel Aplikasi...20 Dekomposisi Fungsional Modul...23 Tabel V.2.1 Daftar Direktori dan File...28 xx

21 Bab I Pendahuluan I.1 Latar Belakang Home Industri adalah rumah usaha produk barang atau juga perusahaan kecil. Dikatakan sebagai usaha kecil karena jenis kegiatan ekonomi dipusatkan di rumah. Pembelian dan penjualan merupakan kegiatan yang mempengaruhi jumlah persediaan barang pada suatu perusahaan besar maupun kecil. Pembelian akan menambah jumlah persediaan, sedangkan penjualan akan menguranginya. Ketiga hal tersebut saling berkaitan dan merupakan inti kegiatan pada home industri. Informasi yang dihasilkan akan membantu dalam memutuskan jumlah persediaan yang akan dibeli, maupun jumlah yang tersedia untuk dijual, serta mengontrol dan mengawasi jumlah aset persediaan pada home industri. Saat ini, pencatatan atas transaksi pembelian dan penjualan pada home industri seperti pada home industri roti Cinta Rasa di Tanjung Sengkuang Batam, Home industri Rumah Flanel di Kurnia Djaja, dan Home industri Distribusi Kerajinan Gong-gong di Batu Besar masih dilakukan secara manual dan bisa dikatakan kurang memadai melihat kenyataan transaksi yang terjadi relatif besar jumlahnya, sehingga akan menyita waktu bila ingin menghasilkan laporan-laporan yang dibutuhkan dalam waktu singkat. Oleh karena itu dibutuhkan suatu sistem informasi pembelian, penjualan dan persediaan barang secara komputerisasi untuk mengatasi hal tersebut. 1

22 I.2 Rumusan Masalah Rumusan masalah dari latar belakang diatas adalah : Pencatatan transaksi pembelian dan penjualan pada beberapa home industri masih dilakukan melalui Microsoft Excel sehingga menyita waktu ketika akan dilakukan pengecekan data kembali maupun pencarian data. Pemrosesan laporan-laporan yang dibutuhkan sering mengalami keterlambatan. I.3 Batasan Masalah Adapun batasan masalah dalam pembuatan aplikasi ini adalah: 1. Aplikasi ini tidak menangani transaksi pembelian dan penjualan bersifat kredit. 2. Aplikasi ini hanya menangani home industri 3. Aplikasi ini hanya menangani perhitungan komposisi per jumlah produksi I.4 Tujuan Tujuan dari penelitian ini adalah membuat suatu sistem informasi pembelian, penjualan dan persediaan barang pada home industri yang diharapkan bisa mempermudah pengelola dalam mengolah data dan melaporkan informasi yang berkaitan dengan pembelian, penjualan dan persediaan barang. I.5 Sistematika Penulisaan Sistematika pembahasan Laporan ini disusun dengan spesifikasi sebagai berikut: Bab 1 : PENDAHULUAN Berisi penjelasan mengenai latar belakang, rumusan masalah, tujuan pembuatan aplikasi, batasan masalah pada aplikasi, dan ikhtisar buku yang menunjukkan urutan penulisan. 2

23 Bab 2 : LANDASAN TEORI Berisi teori penunjang aplikasi yang membahas tentang segala yang berhubungan dengan aplikasi tersebut. Bab 3 : ANALISIS Berisi tentang deskripsi umum sistem, kategori pengguna, batasan sistem, lingkungan operasional dan pengembangan, deskripsi fungsional merupakan proses cara kerja dari aplikasi yang tergambar pada context diagram dimana terdapat DFD Level 1 dan analisis kebutuhan data. Bab 4 : DESKRIPSI PERANCANGAN Berisi tentang deskripsi data yang dikelola oleh aplikasi, dekomposisi fungsional modul, spesifikasi kebergantungan antar layar dan struktur menu Bab 5 : IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN Berisi tentang cara penggunaan dan pengujian aplikasi dengan melakukan tes keakurasian dari mata Bab 6 : KESIMPULAN DAN SARAN Berisi pembahasan tentang kesimpulan dari aplikasi dan saran-saran bagi pengembangan selanjutnya agar dihasilkan aplikasi yang lebih berdaya guna. 3

24 Bab II Tinjauan Pustaka Sistem Informasi adalah suatu sistem buatan manusia yang secara umum terdiri atas sekumpulan komponen berbasis komputer dan manual yang dibuat untuk menghimpun, menyimpan, dan mengelola data serta menyediakan informasi keluaran kepada para pemakai. Transaksi pembelian secara umum dapat dikategorikan sebagai berikut: 1. Pembelian Tunai Pembelian yang pelunasannya dilaksanakan pada saat terjadinya transaksi jual beli. 2. Pembelian Kredit Pembelian yang proses pelunasannya dilakukan secara berkala sesuai dengan kesepakatan pihak penjual dan pembeli. Pada kegiatan pembelian bagian pembelian membuat data pembelian yang diberikan ke supplier. Selanjutnya atas transaksi pembelian yang terjadi, supplier memberikan faktur pembelian ke bagian pembelian. Dari faktur tersebut, bagian pembelian mencatat nilai transaksi dan dihasilkan laporan pembelian yang akan diberikan ke bagian persediaan barang. Penjualan adalah salah satu cara atau metoda dari penjualan langsung kepada konsumen melalui jaringan pemasaran yang dikembangkan oleh perorangan atau badan usaha yang memperkenalkan barang dan atau jasa tertentu kepada sejumlah perorangan atau badan usaha lainnya secara berturut-turut yang bekerja berdasarkan komisi atau iuran keanggotaan yang wajar. Pada kegiatan penjualan, bagian penjualan menerima data order penjualan dari customer. Atas pesanan tersebut, dibuatlah faktur penjualan yang akan dikirimkan ke customer bersamaan dengan penyerahan barang. Kemudian bagian penjualan mencatat transaksi penjualan yang terjadi dan dihasilkan laporan penjualan yang akan diserahkan ke bagian persediaan barang. 4

25 Persediaan adalah suatu aktiva yang meliputi barang-barang milik perusahaan dengan maksud untuk dijual dalam suatu periode usaha yang normal dan merupakan sejumlah barang yang disediakan untuk memenuhi permintaan dari pelanggan. Sistem pencatatan persediaan bertujuan untuk mencatat tiap jenis persediaan yang disimpan di gudang. Sistem ini berkaitan erat dengan sistem penjualan dan sistem pembelian. Industri adalah suatu usaha atau kegiatan pengolahan bahan mentah atau barang setengah jadi menjadi barang jadi barang jadi yang memiliki nilai tambah untuk mendapatkan keuntungan. Hasil industri tidak hanya berupa barang, tetapi juga dalam bentuk jasa. Home Industri adalah rumah usaha produk barang atau juga perusahaan kecil. Dikatakan sebagai usaha kecil karena jenis kegiatan ekonomi di pusatkan di rumah. Pengertian usaha kecil secara jelas tercantum dalam UU No. 9 Tahun 1995, yang menyebutkan bahwa usaha kecil adalah usaha dengan kekayaan bersih paling banyak Rp200 juta (tidak termasuk tanah dan bangunan tempat usaha) dengan hasil penjualan tahunan paling banyak Rp Microsoft Visual Basic adalah bahasa pemrograman yang digunakan untuk membuat suatu aplikasi dalam Microsoft Windows yang berbasis grafis Graphical User Interfance ( GUI ). Visual basic pada dasarnya adalah sebuah bahasa pemrograman komputer. Bahasa pemrograman adalah perintah-perintah atau instruksi yang dimengerti oleh komputer untuk melakukan tugas-tugas tertentu. Visual Basic (yang sering juga disebut dengan VB) selain disebut dengan bahasa pemrograman, juga sering disebut sebagai sarana (tool) untuk menghasilkan program-progam aplikasi berbasiskan windows. 5

26 Beberapa kemampuan atau manfaat dari Visual Basic diantaranya seperti : 1. Untuk membuat program aplikasi berbasiskan windows. 2. Untuk membuat objek-objek pembantu program seperti misalnya control ActiveX, file Help, aplikasi internet dan sebagainya. 3. Menguji program (debugging) dan menghasilkan program berakhiran EXE yang bersifat executable atau dapat langsung dijalankan. Visual Basic adalah bahasa yang cukup mudah untuk dipelajari. Bagi programer pemula yang baru ingin belajar program, lingkungan Visual Basic dapat membantu membuat program dalam sekejap mata. Sedang bagi programer tingkat lanjut, kemampuan yang besar dapat digunakan untuk membuat program-program yang kompleks, misalnya lingkunga net- working atau client server. Bahasa Visual Basic cukup sederhana dan menggunakan kata-kata bahasa Inggris yang umum digunakan. Kita tidak perlu lagi menghapalkan sintaks-sintaks maupun formatformat bahasa yang bermacam-macam, di dalam Visual Basic semuanya sudah disediakan dalam pilihan-pilihan yang tinggal diambil sesuai dengan kebutuhan. MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis data SQL (bahasa Inggris: database management system) atau DBMS yang multithread, multi-user, dengan sekitar 6 juta instalasi di seluruh dunia. MySQL AB membuat MySQL tersedia sebagai perangkat lunak gratis dibawah lisensi GNU General Public License (GPL), tetapi mereka juga menjual dibawah lisensi komersial untuk kasus-kasus dimana penggunaannya tidak cocok dengan penggunaan GPL. MySQL kini dikenal sebagai software manajemen open source, sebelumnya merupakan software shareware. Shareware adalah suatu software yang dapat didistribusikan secara bebas untuk keperluan penggunaan secara pribadi, tetapi jika digunakan secara komersial maka pemakai harus membayar lisensi dari pembuatnya. 6

27 Bab III Analisis dan Perancangan III.1 Deskripsi Umum Sistem Sistem ini bekerja dengan menerima input dari user, di mana user memiliki hak akses yang sesuai dengan kebutuhannya. Aplikasi ini nantinya akan bekerja seperti berikut: 1. Menerima dan mengolah masukan data dari user seperti data barang beli, data supplier, data barang jual, data customer, data pembelian dan data penjualan. 2. Menghasilkan informasi yang dibutuhkan oleh user, seperti daftar barang beli, daftar supplier, daftar barang jual, daftar customer, faktur pembelian, faktur penjualan, laporan persediaan pembelian, laporan pembelian perbarang, laporan pembelian perbulan, laporan pembelian per supplier, laporan persediaan penjualan, laporan penjualan perbarang, laporan penjualan perbulan, laporan penjualan percustomer, laporan rasio pembelian & penjualan barang. ADMIN Input data pembelian dan input data penjualan Daftar pembelian dan daftar penjualan Input data barang beli, input data supplier, input data barang jual, input data customer, pembuatan laporan Menyimpan data STAFF Daftar barang beli, daftar supplier, daftar barang jual, daftar customer, Laporan-laporan Menampilkan data DATABASE Gambar III.1 Deskripsi Umum Sistem 7

28 III.2 Karakteristik Pengguna Tabel III.2.1 Kategori Pengguna Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang pada Home Industri Kategori Pengguna Tugas Hak Akses ke Aplikasi Jabatan Staff Menggunakan Aplikasi untuk meninput data Login, Insert, View,Delete Staff Admin Mengelola Aplikasi Login, Insert, View, Update, Delete Owner III.3 Batasan Sistem 1. Menggunakan DBMS MySQL 2. Menggunakan bahasa pemograman Visual Basic 6.0 III.3.1 Lingkungan Operasional III Sebagai Server a. Perangkat keras - Prosesor : Minimal Pentium IV - Kebutuhan memori utama : 512 Mb b. Operating sistem : Minimal Windows XP c. DBMS : MySQL d. Program/utilities lain : Crystal Report 8.5 III Sebagai Client a. Perangkat keras - Prosesor : Minimal Pentium IV - Kebutuhan memori utama : 512 Mb b. Operating sistem : Minimal Windows XP 8

29 III.3.2 Lingkungan Pengembangan a. Perangkat keras - Prosesor : Minimal Pentium IV - Kebutuhan memori utama minimal : 1 Gb b. Operating sistem : Windows XP c. DBMS : Aplikasi ini menggunakan DBMS MySQL d. Program/utilities lain : Aplikasi ini dibuat dengan program Visual Basic 6.0 III.4 Aturan Penomoran Aturan penamaan dan penomoran yang digunakan dalam aplikasi ini adalah sebagai berikut : 1. Aturan penamaan file menggunakan nama proses seperti yang ada dalam DFD. Misal : untuk form barang menggunakan nama frmbarang 2. Aturan penamaan tabel menggunakan nama tabel yang di awali dengan t Misal : untuk tabel user menggunakan nama tuser 3. Aturan penamaan folder di sesuaikan dengan file yang di simpan di dalam nya Misal : untuk folder laporan menggunakan nama laporan. III.5 Deskripsi Fungsional Dalam deskripsi fungsional ini, dijelaskan proses-proses yang dilakukan oleh aplikasi. Terdiri atas Context diagram, DFD Level 1, DFD Level 2, dan ERD. Sistem kerja aplikasi yaitu menerima masukan dari user, yaitu data barang beli, data supplier, data barang jual, data customer, data pembelian, data penjualan, laporan persediaan pembelian, laporan pembelian perbarang, laporan pembelian perbulan, laporan pembelian persupplier, laporan persediaan penjualan, laporan penjualan perbarang, laporan penjualan perbulan, laporan penjualan percustomer, laporan rasio pembelian & penjualan barang, dan selanjutnya akan diolah oleh aplikasi dan disimpan ke dalam database. 9

30 III.5.1 Context Diagram Input data barang beli, input data supplier, input data barang jual, input data customer dan pembuatan laporan Input data pembelian, input data penjualan STAFF + 0 SISTEM INFORMASI PEMBELIAN, PENJUALAN, DAN PERSEDIAAN BARANG PADA HOME INDUSTRI ADMIN Daftar barang beli, daftar supplier, daftar barang jual, daftar customer dan Laporan-laporan Faktur Pembelian, dan Faktur Penjualan Gambar III.5.1 Context Diagram Pada context diagram ini, terdapat gambaran aplikasi secara luas. Di sini terlihat keterhubungan antara user dengan aplikasi. User akan memberi masukan ke Aplikasi Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persedian Barang pada Home Industri, dan aplikasi memberi informasi yang diperlukan oleh User. 10

31 III DFD Level 1 STAFF Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga, Id Supplier, Nama Supplier, contact person,alamat, No. Telpon Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga, Id Supplier, Nama Supplier, contact person,alamat, No. Telpon ADMIN No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga, ID Customer, Nama Customer, contact person, Alamat, No. Telpon Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga, ID Customer, Nama Customer, contact person, Alamat, No. Telpon Tbarangbeli + 1 Pembelian + 2 Penjualan Tpersediaanbbeli No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga Kode Barang Beli Nomor, Kode Barang Beli, Nama Barang, Persediaan Awal, Persediaan Akhir Id, Nama Supplier, Contact Person, Alamat, No. Telpon Nomor, Kode Barang Jual, Nama Barang, Persediaan Awal, Persediaan Akhir ID Customer, Nama Customer, contact person,alamat, No. Telpon No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan Tjual No Faktur Jual Tsupplier Kode Barang Beli Tbeli Tbarangjual Tpersediaan bjual Tcostumer ID Supplier No Faktur Beli Kode Barang Jual ID Customer Kode Barang Jual Kode Barang beli, ID supplier, no faktur beli, kode barang jual,id customer, no faktur jual + 3 Pembuatan Laporan laporan persediaan pembelian, laporan pembelian per barang, laporan pembelian perbulan, laporan pembelian per supplier, laporan persediaan penjualan, laporan penjualan per barang, laporan penjualan perbulan, laporan penjualan percustomer, laporan rasio pembelian dan penjualan barang Gambar III DFD Level 1 Pada Proses ini user akan memilih 3 proses yaitu: 1. Proses 1 Pembelian, pada proses ini user sebagai Staff akan melakukan penginputan data pembelian yang berupa data barang beli dan data supplier, dan kemudian di simpan ke dalam tabel barang beli, tabel persediaan barang beli dan tabel supplier. Kemudian User sebagai Owner akan melakukan penginputan data pembelian dan akan disimpan ke dalam tabel beli. 11

32 2. Proses 2 Penjualan, pada proses ini user sebagai Staff yang akan melakukan penginputan data penjualan yang berupa data barang jual dan data customer, dan kemudian di simpan ke dalam tabel barang jual, tabel persediaan barang jual dan tabel customer, kemudian user sebagai Owner akan melakukan penginputan data penjualan dan akan disimpan ke dalam tabel jual. 3. Proses 3 Pembuatan laporan, pada proses ini staff yang akan melakukan pembuatan laporan persediaan pembelian, laporan pembelian perbarang, laporan pembelian perbulan, laporan pembelian persupplier, laporan persediaan penjualan, laporan penjualan perbarang, laporan penjualan perbulan, laporan penjualan percustomer, laporan rasio pembelian dan penjualan barang berdasarkan tabel-tabel yang ada. 12

33 III DFD Level 2 Proses 1 Pembelian tbarangbeli Kode Barang Beli Kode Barang Beli, Nama Barang beli, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga Kode Barang Beli, Nama Barang beli, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga STAFF Kode Barang Beli, Nama Barang beli, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga Kode Barang Beli, Nama Barang beli, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga 1.1 Membuat Data Barang Beli Nomor, Kode Barang Beli, Nama Barang, total Persediaan tpersediaan bbeli ID supplier, Nama Supplier, Contact Person, Alamat, No. Telpon ID supplier, Nama Supplier, Contact Person, Alamat, No. Telpon 1.2 Membuat Data Supplier Kode Barang Beli ID supplier, Nama Supplier, Contact Person, Alamat, No. Telpon ID supplier, Nama Supplier, Contact Person, Alamat, No. Telpon ADMIN tsupplier ID Supplier No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian 1.3 Membuat Data Pembelian No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total pembelian No. faktur beli, Tgl faktur, ID supplier, Ket, Kode barang beli, Total Pembelian tbeli Gambar III DFD Level 2 Proses 1 Pembelian Pada Proses ini Staff akan membuat data barang-barang yang akan dibeli dan disimpan ke dalam tabel barang beli dan tabel persediaan barang beli. Selanjutnya Staff akan membuat data Supplier dan akan di simpan ke dalam tabel supplier. Kemudian Admin akan membuat data pembelian berdasarkan tabel barang beli, tabel persediaan barang beli dan tabel supplier dan selanjutnya akan disimpan kedalam tabel beli. 13

34 III DFD Level 2 Proses 2 Penjualan tbarangjual Kode Barang Jual Kode Barang jual, Nama Barang jual, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga Kode Barang jual, Nama Barang jual, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga STAFF Kode Barang jual, Nama Barang jual, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga Kode Barang jual, Nama Barang jual, Satuan, Harga satuan, Keterangan, banyaknya, Saldo Harga 2.1 Nomor, Kode Barang Jual, tpersediaanbj Membuat Data Nama Barang, total ual Barang Jual Persediaan ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon 2.2 Membuat Data Customer Kode Barang Jual ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon ADMIN tcostumer ID Customer No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan 2.3 Membuat Data Penjualan No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan tjual Gambar III DFD Level 2 Proses 2 Penjualan Pada Proses ini Staff akan membuat data barang yang akan dijual dan disimpan ke dalam tabel barang jual dan tabel persediaan barang jual. Selanjutnya Staff membuat data costumer dan akan di simpan ke dalam tabel costumer. Kemudian Admin akan membuat data penjualan berdasarkan tabel barang jual, tabel persediaan barang jual dan tabel customer dan selanjutnya akan disimpan kedalam tabel jual. 14

35 III DFD Level 2 Proses 3 Pembuatan Laporan tpersediaanbbeli Kode Barang beli tbarangbeli STAFF Kode Barang Beli Laporan Persediaan Pembelian 3.1 Laporan Persediaan Pembelian Kode Barang beli Kode Barang beli Laporan Pembelian Perbarang 3.2 Laporan Pembelian PerBarang No. faktur beli Laporan Pembelian perbulan 3.3 Laporan Pembelian perbulan No. faktur beli tbeli No. faktur beli ID supplier Kode Barang Jual Laporan Persediaan Penjualan Laporan Pembelian PerSupplier 3.5 Laporan Persediaan Penjualan 3.4 Laporan Pembelian PerSupplier Kode Barang jual ID supplier tsupplier tpersediaanbjual Kode Barang jual Laporan Penjualan Perbarang No. faktur jual Laporan Penjualan perbulan 3.7 Laporan Penjualan perbulan 3.6 Laporan Penjualan PerBarang No. faktur jual Kode Barang jual tjual tbarangjual No. faktur jual ID Customer Laporan Penjualan PerCustomer No. faktur beli dan No. faktur jual 3.8 Laporan Penjualan PerCustomer ID Customer tcostumer Laporan Rasio Pembelian dan Penjualan barang 3.9 Laporan Rasio Pembelian & Penjualan Barang Gambar III DFD Level 2 Proses 3 Pembuatan Laporan Pada proses ini Staff akan melakukan pembuatan laporan persediaan pembelian berdasarkan tabel persediaan barang beli. Staff membuat laporan pembelian perbarang berdasarkan tabel barang beli. Selanjutnya staff membuat laporan pembelian perbulan berdasarkan tabel beli. 15

36 Kemudian Staff membuat laporan pembelian persupplier berdasarkan tabel supplier. Selanjutnya Staff membuat laporan persediaan penjualan berdasarkan tabel persediaan barang jual. Staff membuat laporan penjualan perbarang berdasarkan tabel barang jual. Kemudian Staff membuat laporan penjualan perbulan berdasarkan tabel jual. Staff membuat laporan penjualan percustomer berdasarkan tabel customer. Dan Staff membuat laporan rasio pembelian dan penjualan barang berdasarkan tabel beli dan tabel jual. 16

37 III.5.2 E-R DIAGRAM Id Password Name Deleted Username Accesscode Kode barang Beli Harga Nama barang satuan Keterangan Banyaknya Satuan Saldo Harga Barang Beli Membuat 1 Kode Barang Beli No Persediaan Barang Beli Nama Barang Total Persediaan Tanggal No faktur beli Faktur Kode Barang Keterangan Beli ID Supplier Total Pembelian User Mengisi 1 Menjual Mengambil 1 Beli Suplier ID Suplier Contact Person Nama No.Tlp suplier Alamat Mengisi 2 Nama Costumer Alamat No.Tlp ID costumer Costumer Membeli Contact Person Kode Barang Jual No Nama Barang Total Persediaan Kode Barang Jual Tanggal ID faktur Costumer No faktur jual keterangan Total Penjualan Mengambil 2 Jual Barang Jual Membuat 2 Persediaan Barang Jual Kode barang Jual Nama barang Satuan Keterangan Saldo harga Banyaknya Harga satuan Gambar III.5.2 E-R Diagram 17

38 III.5.3 Kebutuhan Data Lain Data Store E/R Deskripsi isi Password tuser Id Name Username Deleted Accesscode Tabel untuk menentukan hak akses dan menyimpan data user user tempttable Kode Nama Qty Harga Saldo Tabel ini berfungsi untuk menyimpan rincian data dari transaksi pembelian & penjulan temptable Nama alamat Tabel ini berfungsi untuk menyimpan data perusahaan tperusahaan id notel tperusahaan 18

39 Bab IV Deskripsi Perancangan IV.1 Deskrpsi Data No Nama Tabel Jenis Volume Laju Primary Key Integrity Constraint 1 tuser Master 100 record ± 50 record per bulan Id - 2 tbarangbeli Master record ± record per bulan Kode barang beli - 3 tpersediaanbbeli Master record ± record per bulan 4 tsuplier Master record ± record per bulan 5 tbeli Transaksi record ± record per bulan - Kode barang beli ID Suplier - No.Faktur beli - 6 tbarangjual Master record ± record per bulan Kode barang jual - 7 tpersediaanbjual Master record ± record per bulan 8 tcostumer Master record ± record per bulan 9 tjual Transaksi record ± record per bulan 10 temptabel Transaksi record ± record per bulan 11 tperusahaan Transaksi record ± record per bulan - Kode barang jual ID Costumer - No.Faktur jual

40 IV.2 Daftar Tabel Aplikasi No Nama Tabel Primary key Data Store E/R Deskripsi isi 1 tuser ID tuser Password Data User Name Deleted Username Accesscode Id user 2 tbarangbeli Kode barang beli tbarangbeli Satuan Kode barang Beli Harga Nama satuan barang Keterangan Banyaknya Saldo Harga Data barang beli barang beli 3 tpersediaanb beli tpersediaanbbeli No Kode Barang Beli Nama Barang Total Persediaan Data Persediaan Barang Beli Persediaan Barang Beli 4 tsuplier ID supplier tsuplier Nama suplier ID Suplier Alamat No.Tlp Contact Person Data Suplier Suplier 20

41 No Nama Tabel Primary key Data Store E/R Deskripsi isi 5 tbeli No.Faktur beli tbeli Tanggal No faktur beli Faktur Kode Barang Keterangan Beli ID Supplier Data pembelian Total Pembelian Beli 6 tbarangjual Kode barang jual tbarangjual Barang Jual Data barang jual Kode barang Jual Nama barang Satuan Saldo harga Banyaknya Keterangan Harga satuan 7 tpersediaanbj ual tpersediaanbjual Kode Barang Jual No Nama Barang Total Persediaan Data Persediaan Barang Jual Persediaan Barang Jual 8 tcostumer Kode costumer tcostumer Nama Costumer ID costumer Alamat No.Tlp Contact Person Data Costumer Costumer 21

42 No Nama Tabel Primary key Data Store E/R Deskripsi isi 9 tjual No.Faktur Jual tjual Kode Barang Jual No faktur jual Tanggal faktur ID Costumer keterangan Data Penjualan Total Penjualan Jual 10. temptable - tempttable Qty Nama Harga Kode temptable Saldo Rincian data dari transaksi pembelian & penjualan 11 tperusahaan - tperusahaan id Nama alamat notel Data Perusahaan tperusahaan 22

43 IV.3 Dekomposisi Fungsional Modul No No. Fungsi Fungsi/ Proses Tabel Input Data Input Tabel Output Data output Ket 1 F 1.1 Membuat Data Barang Beli tbarangbeli Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga tbarangbeli Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga - tpersediaanbbeli Nomor, kode barang beli, nama barang beli, total persediaan tpersediaan bbeli Nomor, kode barang beli, nama barang beli, total persediaan 2 F 1.2 Membuat Data Supplier tsuplier ID supplier, Nama Supplier, Contact Person Alamat, No. Telpon tsuplier ID supplier, Nama Supplier, Contact Person Alamat, No. Telpon - 3 F 1.3 Membuat Data Pembelian tbeli No. faktur beli, Tgl.faktur, ID supplier, Ket,Kode barang beli, Total Pembelian tbeli No. faktur beli, Tgl.faktur, ID supplier, Ket,Kode barang beli, Total Pembelian - temptable Kode, nama, harga, qty, saldo temptable Kode, nama, harga, qty, saldo - tbarangbeli Kode barang beli tpersediaanbbeli Kode Barang Beli tsuplier ID Suplier F 2.1 Membuat Data Barang Jual tbarangjual Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, tbarangjual Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, - 23

44 Banyaknya, Saldo Harga Banyaknya, Saldo Harga tpersediaanbjual Nomor, kode barang jual, nama barang beli, total persediaan tpersediaan bjual Nomor, kode barang jual, nama barang beli, total persediaan 5 F 2.2 Membuat Data Costumer tcostumer ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon tcostumer ID Customer, Nama Customer, Contact Person, Alamat, No. Telpon - 6 F 2.3 Membuat Data Penjualan tjual No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual,total Penjualan tjual No. faktur jual, Tgl faktur, ID customer, Ket, Kode barang jual, Total Penjualan - temptable Kode, nama, harga, qty, saldo temptable Kode, nama, harga, qty, saldo - tbarangjual Kode Barang Jual tpersediaanbjual Kode Barang Jual tcostumer ID Costumer 7 F 3.1 Laporan Persedian Pembelian - - tpersediaan bbeli Nomor, Kode Barang beli, Nama Barang, total persediaan - 8 F 3.2 Laporan Pembelian Perbarang - - tbarangbeli Kode Barang beli, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga - 9 F 3.3 Laporan Pembelian - - tbeli No Faktur beli, tgl faktur, ID supplier, ket, - 24

45 perbulan 10 F 3.4 Laporan Pembelian Persupplier 11 F 3.5 Laporan persediaan penjualan 12 F 3.6 Laporan penjualan perbarang 13 F 3.7 Laporan penjualan perbulan 14 F 3.8 Laporan penjulan percostumer 15 F 3.9 Laporan Rasio Pembelian & Penjualan Barang - - tsupplier - - tpersediaan bjual - - tbarangjual - - tjual - - tcostumer - - tbeli kode barang beli,total Pembelian ID supplier, nama supplier, contact person, Alamat, No Telpon Nomor, Kode Barang jual, Nama Barang, total persediaan Kode Barang jual, Nama Barang, Satuan, Harga satuan, Keterangan, Banyaknya, Saldo Harga No Faktur jual, tgl faktur, ID costumer, ket, kode barang jual,total Penjualan ID Customer, Nama Customer, contact person, Alamat, No. Telpon No. faktur beli, Tgl.faktur, ID supplier, Ket,Kode barang beli,total Pembelian tjual No Faktur jual, tgl faktur, ID costumer, ket, kode barang jual,total Penjualan 25

46 IV.4 Spesifikasi Kebergantungan Antar Layar Login Menu Utama Lap. Penjualan Per Barang System File Notepad Calculator Agent Logout System Keluar System Data Master Informasi Supplier Informasi Pelanggan Informasi Barang Barang Beli Barang Jual Transaksi Pembelian Barang Penjualan Barang Laporan Laporan Penjualan Laporan Pembelian Laporan Persediaan Rasio Pembelian dan Penjualan Barang Per Costumer Lap. Pembelian Per Barang Per Supplier Bahan Mentah Utilities Data Perusahaan User Maintanance About Produk IV.5 Struktur Menu Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persedian pada Home industri Login Menu Utama ---- System File ---- Notepad ---- Calculator ---- Agent ---- Logout System ---- Keluar Sistem ---- Data Master ---- Informasi Suplier 26

47 ---- Informasi Pelanggan ---- Informasi Barang ---- Barang Beli ---- Barang Jual ---- Transaksi ---- Pembelian Barang ---- Penjualan Barang ---- Laporan ---- Laporan Penjualan ---- Lap.Penjualan ---- per Barang ---- per costumer ---- Laporan Pembelian ---- Lap. Pembelian ---- per Barang ---- per Supplier ---- Laporan Persediaan ---- Bahan Mentah ---- Produk ---- Rasio Pembelian & Penjualan Barang ---- Utilities ---- Data Perusahaan ---- User Maintenance About 27

48 Bab V Implementasi dan Pengujian Setelah dilakukan tahap perancangan aplikasi ini maka tahap selanjutnya adalah implementasi aplikasi tersebut. Lingkungan yang digunakan untuk mengimplementasikan aplikasi ini telah dijelaskan dalam bab III. Implementasi akan menghasilkan aplikasi yang dapat dijalankan di lingkungan operasional. Untuk mengetahui apakah aplikasi tersebut dapat melakukan fungsi sesuai deskripsi perencanaan maka perlu dilakukan pengujian. V.1 Spesifikasi Kebergantungan Antar Modul Tidak ada. V.2 Struktur Direktori dan Deskripsi File Tabel V.2.1 Daftar Direktori dan file Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri Nama Direktori Inventory Nama File Nama Modul Nama Fungsi Keterangan frmlogin.vb Tidak ada F1 Form ini berfungsi untuk masuk ke aplikasi. frmbeli.vb Tidak ada F1.1 Form ini berfungsi untuk menyimpan data barang beli frmsupplier.vb Tidak ada F1.2 Form ini berfungsi untuk menyimpan data supplier 28

49 Nama Direktori Nama File Nama Nama Keterangan Modul Fungsi frmpembelian.vb Tidak ada F1.3 Form ini berfungsi untuk menyimpan data pembelian viewpembelian Tidak ada - Form ini befungsi untuk menampilkan data pembelian frmjual.vb Tidak ada F2.1 Form ini berfungsi untuk menyimpan data barang jual viewpenjualan Tidak Ada - Form ini berfungsi untuk menampilkan data penjualan frmcustomer.vb Tidak ada F2.2 Form ini berfungsi untuk menyimpan data Customer frmpenjualan.vb Tidak ada F2.3 Form ini berfungsi untuk menyimpan data penjualan perpembelian Tidak Ada F3.3 Form ini berfungsi untuk memilih periode Laporan Pembelian Perbulan perpenjualan Tidak Ada F3.7 Form ini berfungsi untuk memilih periode Laporan Penjualan Perbulan Frm1 Tidak Ada F3.9 Form ini berfungsi 29

50 Nama Direktori Nama File Nama Modul Nama Fungsi Keterangan untuk mencetak Laporan Rasio Pembelian & Penjualan Barang MAIN Tidak Ada - Tampian Menu Utama Pada Aplikasi frmuser Tidak Ada - Form ini berfungsi untuk Mengelola data User frmperusahaan Tidak Ada - Form ini berfungsi untuk mengelola data perusahaan frmttg.vb Tidak ada F4 Form ini berisikan biodata penulis V.3 Pengujian dan Hasilnya Implementasi dan Pengujian Aplikasi yang kami lakukan sudah sesuai dengan deskripsi perancangan. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat dalam lampiran D. 30

51 VI Kesimpulan Dan Saran VI.1 Kesimpulan Setelah melakukan pengembangan terhadap Sistem Informasi Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang Pada Home Industri, maka kesimpulan yang didapat adalah: 1. Aplikasi memudahkan proses transaksi pembelian dan penjualan barang serta memudahkan dalam mengontrol persediaan barang. 2. Aplikasi memudahkan proses pembuatan laporan dalam pembelian barang, serta laporan dalam penjualan barang dan laporan persediaan Barang VI.2 Saran Saran yang dapat diberikan untuk penyempurnaan dari aplikasi ini adalah agar aplikasi ini dapat menangani pembelian dan penjualan yang bersifat kredit dan dapat menangani perhitungan komposisi per item barang produksi 31

52 DAFTAR PUSTAKA Kadir, A., 2003, Pengenalan Sistem Informasi, Edisi 1, Penerbit Andi, Yogyakarta Agus, M., 2001, Manajemen Database dengan Microsoft Visual Basic Versi 6.0, Cetakan ke-3, Penerbit PT Elex Media Komputindo, Jakarta O Brien, J.A., 2005, Pengantar Sistem Informasi, Edisi 12, Penerbit Salemba Empat Hadi, R. 2004, Membuat Laporan dengan CRYSTAL REPORT 8.5 dan Visual Basic 6.0, Edisi 1, Penerbit PT Elex Media Komputindo, Jakarta 32

53 LAMPIRAN A Perancangan Rinci Tabel A.1. Spesifikasi Tabel tuser Nama tabel : tuser Deskripsi isi : Data User Primary Key : Id Volume : ±100 record Perkiraan Laju : ± 50 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Boleh Length NULL Default Keterangan lain Id Id user Varchar50 Tidak None Primary Key Name Nama lengkap user pada tampilan varchar 50 Tidak None - Username Nama pengguna untuk login ke aplikasi varchar 50 Tidak None - Password Password pengguna untuk login ke aplikasi varchar 50 Tidak None - Delete Untuk menghapus data user varchar 50 Tidak None - Accesscode Pilihan penentuan hak akses Number 10 Tidak None - A.2. Spesifikasi Tabel tbarangbeli Nama tabel : tbarangbeli Deskripsi isi : Data Barang Beli Primary Key : Kode barang beli Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Length Boleh NULL Default Keterangan lain KodeBarangBeli Kode Barang Varchar50 Tidak None Primary Key NamaBarang Nama Barang Varchar100 Tidak None - Satuan Satuan Barang Varchar50 Tidak None - HargaSatuan Harga Satuan Barang Number Tidak None - Keterangan Keterangan Barang Varchar50 Tidak None - Banyaknya Banyaknya Barang Number Tidak None - SaldoHarga Saldo Keseluruhan Barang Number Tidak None - 33

54 A.3. Spesifikasi Tabel tpersediaanbbeli Nama tabel : tpersediaanbbeli Deskripsi isi : Data Persediaan Barang Beli Foreign Key : Kode Barang Beli Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Length Boleh NULL Default Keterangan lain Kode Barang Kode barang beli Foreign Key Varchar50 Tidak None Beli Nama Barang Nama barang beli Varchar100 Tidak None - Total Persediaan Barang - Total Persediaan Number 50 Tidak None Beli A.4. Spesifikasi Tabel tsupplier Nama tabel : tsupplier Deskripsi isi : Data Supplier Primary Key : ID Supplier Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Boleh Length NULL Default Keterangan lain ID ID Supplier INT10 Tidak None Primary Key Name Nama Supplier Varchar50 Tidak None - Address Alamat Supplier Varchar50 Tidak None - person Contact Person Varchar150 Tidak None - contactno No.Tlp Supplier Varchar150 Tidak None - A.5. Spesifikasi Tabel tbeli Nama tabel : tbeli Deskripsi isi : Data Pembelian Primary Key : No.Faktur Beli Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Boleh Length NULL Default Keterangan lain No.FakturBeli No.Faktur Pembelian Varchar10 Tidak None Primary Key TanggalFaktur Tanggal Faktur Date Tidak None - 34

55 Nama field Deskripsi Isi Type & Boleh Length NULL Default Keterangan lain No.FakturBeli No.Faktur Pembelian Varchar10 Tidak None Primary Key pembelian Kode Supplier ID Supplier Varchar10 Tidak None - Keterangan Keterangan Pembelian Varchar50 Tidak None - Total Pembelian Total Pembelian Barang INT10 Tidak None - A.6. Spesifikasi Tabel tbarangjual Nama tabel : tbarangjual Deskripsi isi : Data Barang Jual Primary Key : Kode barang jual Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Boleh Length NULL Default Keterangan lain KodeBarangJual Kode Barang Varchar50 Tidak None Primary Key NamaBarang Nama Barang Varchar100 Tidak None - Satuan Satuan Barang Varchar50 Tidak None - HargaSatuan Harga Satuan Barang Number Tidak None - Keterangan Keterangan Barang Varchar50 Tidak None - Banyaknya Banyaknya Barang Number Tidak None - SaldoHarga Saldo Keseluruhan Number Tidak - None Barang A.7. Spesifikasi Tabel tpersediaanbjual Nama tabel : tpersediaanbjual Deskripsi isi : Data Persediaan Barang Jual Foreign Key : Kode Brang Jual Volume : ±2.000 record Perkiraan Laju : ±1.000 /bulan Daftar Field Nama field Deskripsi Isi Type & Length Boleh NULL Default Keterangan lain Kode Barang Kode barang jual Foreign Key Varchar10 Tidak None Jual Nama Barang Nama barang jual Varchar50 Tidak None - Total Persediaan Total Persediaan barang jual INT10 Tidak None - 35

SISTEM INFORMASI INVENTORY DEPARTEMEN IT INFRASTRUCTURE PT.UNISEM BATAM

SISTEM INFORMASI INVENTORY DEPARTEMEN IT INFRASTRUCTURE PT.UNISEM BATAM SISTEM INFORMASI INVENTORY DEPARTEMEN IT INFRASTRUCTURE PT.UNISEM BATAM TUGAS AKHIR Oleh : Ehwan Gafar Prastyo 3310701002 Disusun untuk memenuhi syarat kelulusan Program Diploma III PROGRAM STUDI TEKNIK
