PENGARUH PEMBERIAN ASAM ASKORBAT TERHADAP KADAR MALONDIALDEHIDA (MDA) PADA PENDERITA CEDERA OTAK

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENGARUH PEMBERIAN ASAM ASKORBAT TERHADAP KADAR MALONDIALDEHIDA (MDA) PADA PENDERITA CEDERA OTAK"

Transkripsi

1 PENGARUH PEMBERIAN ASAM ASKORBAT TERHADAP KADAR MALONDIALDEHIDA (MDA) PADA PENDERITA CEDERA OTAK TESIS Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Magister Kesehatan Keluarga Minat Utama Biomedik Disusun Oleh : Fariza Hakim Rio B NIM. S PASCASARJANA UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2016

2 ii

3 iii

4 iv

5 KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan pertolongannya sehingga penulis dapat menyelesaikan karya akhir dengan judul Pengaruh Pemberian Asam Askorbat terhadap Kadar Malondialdehida (MDA) pada Penderita Cedera Otak. Karya akhir ini Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan mencapai derajat Magister Program Studi Magister Kesehatan Keluarga Minat Utama Biomedik. Perkenankan penulis mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada: 1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan kesempatan belajar pada program pascasarjana Universitas Sebelas Maret. 2. Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku direktur Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah berkenan memberikan fasilitas dalam menempuh pendidikan pada Program Pascasarjana. 3. Prof. Dr. Hartono, dr, M.Si, selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Endang Agustinar, dr., M.Kes., selaku Direktur RSUD Dr. Moewardi Surakarta. 5. Prof. Dr.A.A. Subijanto, dr., MS, selaku Kepala Program Studi Magister Kedokteran Keluarga Minat Pendidikan Profesi Kesehatan Program Pasca Sarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta. 6. Soebandrijo, dr., SpB, SpBTKV, selaku Kepala SMF Bedah RSUD Dr. Moewardi Surakarta. 7. Amru Sungkar, dr, Sp.B, Sp.BP-RE(K), selaku Ketua Program Studi Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 8. Dr. Untung Alifianto, dr., Sp.BS selaku pembimbing utama yang membimbing dan mendorong penulis agar menyelesaikan karya akhir ini. 9. Tonang Dwi Ardiyanto, dr., Sp.PK., PhD selaku pembimbing pendamping yang telah membimbing penulis commit dalam to menyelesaikan user karya akhir ini. v

6 10. Dr. Mochamad Arief TQ, dr., MS. Selaku pembimbing tesis ilmu bedah yang telah banyak membantu kelancaran dalam pembuatan karya ilmiah. 11. Prof. Dr. Muchsin Doewes, dr. SU,AIFO, MARS., Dr. Suharto Wijarnako, dr. Sp.U selaku dewan penguji, atas masukan dan saran sehingga karya akhir ini menjadi lebih baik. 12. Seluruh Senior Bagian Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 13. Paramedis dan non paramedis di RSUD Dr.Moewardi Surakarta. 14. Seluruh residen bedah Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. 15. Pasien-pasien yang sudah bersedia menjadi sampel dalam penelitian ini. 16. Orang tua, istri dan anak tercinta serta keluarga besar yang selalu memberikan semangat, doa dan dukungannya hingga selesainya karya akhir ini. Penulis menyadari bahwa karya akhir ini masih jauh dari sempurna oleh karena itu setiap kritik dan saran yang membangun akan penulis terima dengan senang hati. Semoga Tuhan Yang Maha Esa merestui segala langkah dalam menuntut ilmu, dan menjadi pribadi yang lebih berguna dalam membantu sesama. Amin. Surakarta, Agustus 2016 Penulis vi

7 ABSTRAK FARIZA HAKIM RIO B. NIM: S Pengaruh pemberian asam askorbat terhadap kadar malondialdehida (MDA) pada penderita cedera otak. TESIS. Pembimbing I : Dr. Untung Alifianto, dr. Sp.BS. Pembimbing II : Tonang Dwi Ardiyanto, dr. Sp.PK. PhD. Program Studi Kedokteran Keluarga, Program Pascasarjana, Universitas SebelasMaret Surakarta Latar Belakang : Pada cedera otak terjadi kaskade kimia yang akan membentuk terjadinya suatu radikal bebas diantaranya lipid peroksidase yang dapat menyebabkan kematian sel bila proses berlanjut. Asam askorbat sebagai antioksidan dapat menghambat terbentuknya lipid peroksidase. Sehingga dengan pemberian asam askorbat sebagai antioksidan yang relatif mudah didapat dan mudah pemberiannya, diharapkan dapat menurunkan mortalitas dan morbiditas penderita cedera otak. Tujuan : Mengetahui pengaruh pemberian asam askorbat terhadap kadar MDA pada pasien cedera otak Metode : Penelitian ini merupakan studi eksperimen klinis dengan menggunakan rancangan penelitian pre and post test control group design. Sampel penelitian 14 dibagi 2 kelompok, dimana kelompok A sebanyak 7 sampel diberi perlakuan dengan asam askorbat 2g intravena dan kelompok B sebanyak 7 sampel tanpa diberi perlakuan. Setiap sampel akan dilakukan pemeriksaan pre dan post untuk menilai kadar serum MDA. Hasil : Pada evaluasi kadar MDA dari 7 sampel kelompok tanpa perlakuan terjadi peningkatan kadar MDA pada seluruh sampel dan terjadi penurunan kadar MDA pada 7 sampel kelompok sesudah perlakuan pemberian asam askorbat 2g intravena. Dimana secara statistik terdapat perbedaan yang signifikan (p<0,05). Simpulan : Pemberian asam askorbat dapat menurunkan kadar MDA pada pasien cedera otak. Kata Kunci : Asam askorbat, Cedera Otak, Malondialdehida. vii

8 ABSTRACT FARIZA HAKIM RIO B. NIM: S The effect of ascorbic acid administration on level malondialdehida (MDA) in traumatic brain injury patients. THESIS. Supervisor I: Dr. Untung Alifianto, dr. Sp.BS. Supervisor II: Tonang Dwi Ardiyanto, dr. Sp.PK. PhD. Master of Family Medicine, Postgraduate program, Sebelas Maret University Surakarta Background: In traumatic brain injury occurred chemical cascade that would form the occurrence of free radicals that include lipid peroxidation can lead to cell death if the process continues. Ascorbic acid as an antioxidant to inhibit the formation of lipid peroxidation. So, with the provision of ascorbic acid as an antioxidant that is relatively easy to obtain and easy administration, is expected to reduce the mortality and morbidity of patients with traumatic brain injury Objective: To determine the effect of ascorbic acid administration on levels of MDA in traumatic brain injury patients Methods: This study is a post test only control group design. The sample 14 patients with moderate and severe traumatic brain injury divided into 2 groups, group A administrated ascorbic acid 2g intravenous and group B without administration ascorbic acid. The levels of MDA was examine pre and post administration. All data collected by statistical t-test ( α = 0.05 ) using SPSS Each variable was evaluation after normality and homogeneity test data. Results: In the evaluation of MDA of 7 samples without administrated ascorbic acid group increased levels of MDA in the whole sample and decreased levels of MDA in 7 samples after treatment group 2g intravenous administration of ascorbic acid. Where statistically significant differences ( p < 0.05 ). Conclusion: the administration of ascorbic acid can reduce levels of MDA in traumatic brain injury patients Keywords: Ascorbic acid, Malondialdehida, Traumatic brain injury viii

9 DAFTAR ISI KATA PENGANTAR... ABSTRAK... DAFTAR ISI... i ii iv DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL... v vi DAFTAR SINGKATAN... vii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 3 C. Tujuan Penelitian... 3 D. Manfaat Penelitian... 3 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 4 A. Cedera Otak... 5 B. Radikal bebas dan antioksidan C. Stress Oksidatif D. Malondialdehida E. Asam Askorbat F. Kerangka konsep dan Hipotesis BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Jenis dan Desain Penelitian B. Tempat dan Waktu Penelitian C. Populasi Penelitian viii

10 D. Sampel dan TeknikSampling E. Besar Sampel Penelitian F. Kriteria Restriksi G. Alokasi Subyek H. Identifikasi Variabel I. Alur Penelitian J. Cara Penelitian K. Rencana Analisa Data L. Etika Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN A. Diskripsi pasien B. Uji normalitas C. Analisa data pretest D. Analisa data postest E. Pembahasan BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN ix

11 DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kaskade cedera neurologi pada cedera otak.. 8 Gambar 2.2 Kerangka konseptual Gambar 4.1 Desain penelitian Gambar 4.2 Operasional penelitian x

12 DAFTAR TABEL Tabel 5.1 Hasil Uji Normalitas pre dan post kadar MDA Tabel 5.2 Perbandingan Kadar MDA Sebelum Perlakuan Tabel 5.3 Perbandingan Kadar MDA Sesudah Perlakuan xi

13 DAFTAR SINGKATAN ADO AFR ARAS ATP CO Cu COB COR COS CSS CSIF CT DNA Fe GP GSH GCS GFAP H2O2 HOCl IGD MDA : Aliran darah Otak : Ascorbate free radical : Ascending Reticular Activating System : Adenosine Triphosfat : Carbon monoksida : Cupper : Cedera Otak Berat : Cedera Otak Ringan : Cedera Otak Sedang : Cairan Serebrospinal : Cytokine Synthesis Inhibitory Factor : Computerized Tomography : Deoksiribosin Nukleic Acid : Ferrum : Glutation Peroksidase : Growth Stimulating Hormone : Glasgow Coma Scale : Glial Fibrillary Acid Protein : Hidrogen peroksida : Hidrogen monoksida cloride : Instalasi Gawat Darurat : Malondialdehida xii

14 NADH Na K NO OH PUFA RDA ROS RSCM RSDM SOD TBA USA USG : Nikotinamida Adenosin Dinukleotida Hidrogen : Natrium : Kalium : Nitrit Oksida : Hidroksil Oksigen : Poly unsaturated fatty acid : Recommended dietary allowance : Reactive Oxygen Species : Rumah Sakit Umum Pusat Nasional Cipto Mangunkusumo : Rumah Sakit Umum Daerah Dokter Moewardi : Superokside Dismutase : Thiobarbiturid Acid : United States of America : Ultra Sonography xiii

PERBANDINGAN EFEKTIVITAS PEMBERIAN ANTIBIOTIK

PERBANDINGAN EFEKTIVITAS PEMBERIAN ANTIBIOTIK PERBANDINGAN EFEKTIVITAS PEMBERIAN ANTIBIOTIK GOLONGAN SEFALOSPORIN GENERASI III SECARA ORAL DENGAN INTRAVENA TERHADAP PENYEMBUHAN LUKA OPERASI APENDEKTOMI PADA PASIEN APENDISITIS AKUT NON-KOMPLIKATA TESIS
