PEMBANGUNAN APLIKASI PEMESANAN MAKANAN ONLINE MELALUI MOBILE PHONE

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PEMBANGUNAN APLIKASI PEMESANAN MAKANAN ONLINE MELALUI MOBILE PHONE"

Transkripsi

1 PEMBANGUNAN APLIKASI PEMESANAN MAKANAN ONLINE MELALUI MOBILE PHONE Richi Becker, Robertus T. Herman, Henkie Ongowarsito Binus University, Jl. Kebon Jeruk Raya No. 27, , ABSTRAK Perubahan perilaku konsumen dalam penggunaan teknologi serta kebutuhan pelanggan yang masih belum terpenuhi dalam pemesanan makanan mengubah value proposition dari setiap restoran. Tujuan penelitian ini, ialah mengidentifikasi peluang pasar aplikasi pemesanan makanan secara mobile serta pembangunan aplikasi pemesanan makanan secara online, yang sesuai dengan kebutuhan para pelanggan, menggunakan mobile phone. Metode analisis yang digunakan adalah Market Opportunity Analysis, 7C Framework, dan Analisis Faktor serta menggunakan metode perancangan dengan metode Object Oriented Analysis Design (OOAD). Hasil yang dicapai ialah sebuah aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone dengan fitur fitur yang dikembangkan berdasarkan metode 7C Framework. Setelah mendapatkan fitur fitur yang dibutuhkan, dilakukan perancangan dengan menggunakan metode Object Oriented Analysis Design (OOAD), yang meliputi activity diagram, use case diagram, use case description, sequence diagram, updated design class diagram, dan user interface. Dari hasil analisis yang dilakukan didapatkan bahwa ketertarikan penilaian peluang pembangunan aplikasi makanan secara online melalui mobile phone bernilai positif dengan dua analisis faktor kebutuhan yang terbentuk ialah faktor komunikasi personalisasi serta faktor kehandalan.(r) Kata kunci: perilaku konsumen, market opportunity analysis, 7C Framework, analisis faktor, Object Oriented Analysis Design (OOAD). ABSTRACT Perubahan perilaku konsumen dalam penggunaan teknologi serta kebutuhan pelanggan yang masih belum terpenuhi dalam pemesanan makanan mengubah value proposition dari setiap restoran. Tujuan penelitian ini, ialah mengidentifikasi peluang pasar aplikasi pemesanan makanan secara mobile serta pembangunan aplikasi pemesanan makanan secara online, yang sesuai dengan kebutuhan para pelanggan, menggunakan mobile phone. Metode analisis yang digunakan adalah Market Opportunity Analysis, 7C Framework, dan Analisis Faktor serta menggunakan metode perancangan dengan metode Object Oriented Analysis Design (OOAD). Hasil yang dicapai ialah sebuah aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone dengan fitur fitur yang dikembangkan berdasarkan metode 7C Framework. Setelah mendapatkan fitur fitur yang dibutuhkan, dilakukan perancangan dengan menggunakan metode Object Oriented Analysis Design (OOAD), yang meliputi activity diagram, use case diagram, use case description, sequence diagram, updated design class diagram, dan user interface. Dari hasil analisis yang dilakukan didapatkan bahwa ketertarikan penilaian peluang pembangunan aplikasi makanan secara online melalui mobile phone bernilai positif dengan dua analisis faktor kebutuhan yang terbentuk ialah faktor komunikasi personalisasi serta faktor kehandalan.(r) Kata kunci: perilaku konsumen, market opportunity analysis, 7C Framework, analisis faktor, Object Oriented Analysis Design (OOAD).

2 PENDAHULUAN Pada saat ini sudah banyak restoran yang melayani jasa pemesanan makanan atau pesan antar makanan dengan menggunakan sistem delivery call. Layanan tersebut dimaksudkan untuk meningkatkan kualitas layanan yang diberikan oleh restoran. Dalam melakukan pemesanan makanan, pelanggan tentunya harus mengetahui menu serta nomor telepon restoran yang akan dituju. Tentunya banyak varian menu yang ditawarkan oleh restoran yang tidak dapat sepenuhnya diingat oleh konsumen. Namun hal ini berbanding terbalik dengan kondisi yang terjadi di mana masih banyak pelanggan yang tidak dapat melihat menu makanan yang ditawarkan oleh restoran sehingga pelanggan merasa kesulitan untuk melakukan pemesanan makan tersebut. Selain itu prosedur pemesanan yang panjang terkadang membutuhkan waktu yang cukup lama. Informasi mengenai total harga yang harus dibayar oleh pelanggan yang memesan makanan pun kadang kala dilewatkan untuk diinformasikan kepada pelanggan oleh pihak restoran. Kemungkinan terjadinya kesalahan pencatatan oleh pihak restoran pun masih mungkin terjadi dikarenakan proses pencatatan dalam pemesanan makanan ini masih dilakukan secara manual. Dengan kondisi tersebut, tentunya akan mengurangi kualitas pelayanan yang diberikan oleh pihak restoran. Dari hasil penelitian yang dilakukan oleh Karl D. Brandmeir (Brandmeir, 2006), didapatkan bahwa ternyata kualitas pelayanan pelanggan memiliki hubungan yang positif dengan pendapatan restoran. Hal tersebut tentunya tidak diinginkan oleh pihak restoran. Teknologi dewasa ini sudah berkembang dengan sangat pesat, baik di Indonesia maupun di dunia global. Perkembangan teknologi yang semakin tinggi ini, menuntut layanan yang semakin mudah, cepat dan praktis. Hal ini dikarenakan mobilitas dari setiap orang yang semakin tinggi dan akan kesulitan jika hanya bergantung pada komputer desktop dalam memenuhi tuntutan layanan yang mudah, cepat dan praktis tersebut. Salah satu pemanfaatan teknologi mobile tersebut yaitu dengan memanfaatkan mobile phone. Perkembangan teknologi mobile phone pada saat ini pun tidak hanya dimanfaatkan untuk melalukan panggilan atau menerima panggilan tersebut, tapi sudah lebih pada arah smartphone. Dengan smartphone, mobile phone pada saat ini sudah dapat dimanfaatkan lebih selain melakukan panggilan atau menerima panggilan seperti akses internet, , aplikasi bisnis, permainan, fotografi dan fungsi lainnya. Banyak developer yang kini menawarkan berbagai aplikasi, baik merupakan aplikasi yang gratis ataupun aplikasi yang berbayar turut serta dalam mempercepat popularitas dari mobile phone di masyarakat. Dikutip dari mobithinking.com ( Indonesia berada urutan ke-4 terbesar untuk mobile market berdasarkan pada jumlah pelanggan. Hal ini menandakan bahwa sebenarnya Indonesia memiliki pasar yang cukup potensial untuk pengembangan aplikasi mobile tersebut. Dari jurnal Factors Influencing Consumption Experience of Mobile Commerce (Li & Dong, 2012) dikutip bahwa dengan perkembangan jaringan mobile dan gelombang inovasi teknologi informasi, mobile commerce (m-commerce) telah diklaim sebagai layanan yang terbaru (Kleijnen et al., 2007; Ko et al., 2009). M-commerce memungkinkan konsumen untuk melakukan transaksi online melalui perangkat genggam. Bukan rahasia lagi bahwa smartphone telah menjadi alat untuk melakukan pembelian atau belanja. Survey yang dilakukan oleh Google (Techcrunch, 2011), diketahui bahwa 79% responden menggunakan smartphone untuk membantu mereka dalam melakukan pembelian. Yang menarik adalah 27% dari pengguna smartphone melakukan pembelian melalui mobile website dan 22% melakukan pembelian melalui mobile apps. Berdasarkan fakta - fakta di atas, seiring dengan peningkatan kualitas pelayanan konsumen dalam memenuhi kebutuhan pelanggan yang belum terpenuhi serta perilaku konsumen yang mulai beralih dengan pemanfaatan teknologi mobile, maka menjadi topik yang sagat menarik untuk dibahas lebih lanjut terutama dalam membangun aplikasi pemesanan makanan secara online melalui mobile phone. Rumusan masalah dari penilitan ini adalah membahas bagaimana peluang pasar untuk aplikasi pemesanan makanan secara online melalui mobile phone? Dan bagaimana desain aplikasi yang sesuai dengan kebutuhan para pelanggan dalam pemesanan makanan secara online melalui mobile phone. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi peluang pasar yang dapat dicapai dalam membangun aplikasi pemesanan makanan online secara mobile dan 2

3 pembangunan aplikasi yang sesuai dengan kebutuhan para pelanggan dalam pemesanan makanan secara online. METODE PENELITIAN Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah : 1. Metode analisis a. Market Opportunity Analysis b. Factor Analysis 2. Metode prancangan a. 7C Framework b. Object Oriented Analysis Design (OOAD) HASIL DAN BAHASAN Tahap pertama yang dilakukan dalam penelitian pembangunan aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone adalah analisis peluang pasar di mana terdapat 8 faktor yang dinilai yaitu : 1. Competitive Vulnerability Bila dibandingkan dengan intensitas persaingan, maka penilaian competitive vulnerability bernilai positif. Aplikasi sejenis untuk industri pemesanan makanan masih belum terlalu banyak dan tidak terlalu dikenal oleh masyarakat. Selain itu, aplikasi didukung oleh fitur fitur yang belum dimiliki oleh aplikasi lain. Gambar 1 Perbandingan Fitur 2. Technical Vulnerability Pada saat ini aplikasi dalam tahap perancangan dan sumber daya manusia yang tersedia dalam menjalankan aplikasi ini masih sangat terbatas. Tetapi untuk kedepannya aplikasi ini akan didukung oleh tenaga ahli dengan merekrut tenaga ahli seperti programmer / developer, administrator dan tim marketing. Sehingga faktor ini bisa digolongkan bernilai faktor positif. 3. Magnitude of Unmeet Needs Dengan sistem yang berjalan pada saat ini, masih banyak kebutuhan pelanggan yang masih belum terpenuhi, sehingga faktor ini merupakan faktor positif bagi aplikasi yang ditawarkan. 4. Interaction Between Segment 3

4 Pelanggan yang puas dengan pelayanan yang diberikan akan melakukan pembelian kembali dan juga referensi kepada orang lain sehingga mereka dapat menjadi pelanggan baru. Hal ini membuat penilaian faktor bernilai positif. 5. Likely Rate of Growth Karena aplikasi yang akan dijalankan tergolong dalam perusahaan baru atau sedang dalam perancangan maka penilaian faktor ini dapat diperhitungkan sebagai netral. 6. Technology Vulnerability Aplikasi memiliki kemampuan dalam mengadopsi perkembangan teknologi karena aplikasi berbasis teknologi informasi sehingga dalam mengikuti perkembangan teknologi informasi tidak terlalu sulit. 7. Market Size Aplikasi ini memiliki target pasar mahasiswa, pegawai negeri/swasta, serta wirausahawan yang berada di daerah Jakarta. Target pasar juga berpeluang menjadi lebih besar dengan menjangkau pelanggan yang berada di luar daerah Jakarta sehingga faktor ini bernilai positif. 8. Level of Profitability Faktor ini belum dapat diukur karena aplikasi dalam tahap perancangan dan belum beroperasi sehingga faktor ini bernilai netral. Berikut adalah hasil opportunity assesment dari aplikasi yang ditawarkan : Gambar 2 Opportunity Assesment Dalam memenuhi kebutuhan pelanggan dalam penggunaan aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone, maka dilakukan analisis kebutuhan dengan menggunakan analisis faktor. Dari hasil analisis ini didapatkan 2 faktor yang dibutuhkan oleh pelanggan yaitu faktor personalisasi komunikasi dan faktor kehandalan. Dalam mendukung faktor personalisasi komunikasi, maka dilakukan perancangan dengan dasar perancangan 7C Framework dan Object Oriented Analysis Design. Berikut adalah hasil rancangan dari aplikasi pemesanan makanan melalaui mobile phone : 4

5 1. Faktor personalisasi komunikasi 2. Faktor kehandalan Gambar 3 Rancangan Faktor Personalisasi Komunikasi SIMPULAN DAN SARAN Gambar 4 Rancangan Faktor Dari hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa: 1. Penilaian peluang pasar adalah positif karena 6 faktor bernilai positif dan 2 faktor bernilai netral, sehingga aplikasi ini layak untuk dijalankan faktor yang dibutuhkan oleh pelanggan dalam aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone adalah faktor personalisasi komunikasi dan faktor kehandalan. Saran yang diberikan pada penelitian selanjutnya adalah sebagai berikut : 1. Menentukan strategi pemasaran yang tepat dalam mengedukasi pasar dan menjangkau pelanggan restoran agar dapat menggunakan aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone dan membangun komunikasi pemasaran dan branding untuk menarik pelanggan. 2. Pengembangan pembayaran secara elektronik atau online dalam aplikasi pemesanan makanan online melalui mobile phone. 3. Mengembangkan Search Engine Optimazation (SEO). 5

6 REFERENSI Administrasi, S. D. (2011, November). Retrieved Juni 12, 2013, from Android. (n.d.). Retrieved from Bovee, C. L., & V.Thill, J. (2001). Business In Action. New Jersey: Prentice Hall. Brandmeir, K. D. (2006). The Relationship Between Customer Service Quality and Restaurant Revenue in Gaming-Centric Casino Enviroment. UMI. Caskey, K., & Subriana, B. (2007). Supporting SME e-commerce. Journal of Small Business and Enterprise Development, Chaffey, D., & Smith, P. (2008). emarketing excellence : Planning and Optimizing your Digital Marketing. Burlington: Butterworth-Heinemann. Drs. H. M. Yacob Ibrahim, M. (2003). Studi Kelayakan Bisnis. Jakarta: Rineka Cipta. Emje, F. (2012, 1 2). Retrieved , from Femina. (n.d.). Femina. Retrieved from Femina: G. Schiffman, L., & Lazar Kanuk, L. (2010). Consumer Behavior. Pearson. Google. (n.d.). Google. Retrieved 07 11, 2013, from Google: Google. (n.d.). Google. Retrieved 07 01, 2013, from Google: Gregoire, M. B. (2010). Foodservice Organizations : a Managerial and Systems Approach. Upper Saddle River, N.J: Pearson Education. (n.d.). Retrieved from Infomedia. (2013). Digital Creative Information Communication Technology (ICT) Industries. Jakarta. Li, M., & Dong, Z. (2012). Factors influencing consumption. Internet Research, Ninemeir, J. D., & Hayes, D. K. (2006). Restaurant Operations Management : Principles and Practices. Upper Saddle River, N.J: Pearson Prentice Hall. O'Brien, J. A., & Marakas, G. M. (2012). Introduction to Information System. New York: McGraw-Hill/Irwin. 6

7 Pagarhati. (2013). Retrieved from Pratisto, A. (2009). Statistik Menjadi Mudah dengan SPSS 17. Jakarta: Elex Media Komputindo. Rayport, J. F., & Jaworksi, B. J. (2004). Introduction to E-commerce. New York: McGrawHill. Robbins, S. P., & Coulter, M. (2012). Management. Harlow: Pearson. Santoso, S. (2010). Statistik Multivariat : Konsep dan Aplikasi dengan SPSS. Jakarta: Elex Media Komputindo. Satzinger, J. W., Jackson, R. B., & Burd, S. D. (2005). Object-Oriented Analysis Design with the Unified Process. Boston: Cengange. Satzinger, J. W., Jackson, R. B., & Burd, S. D. (2010). System Analysis Design in a Changing World. Boston: Cengage Learning. Sugiyono, P. D. (2007). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta. Supranto, J. (2010). Analisis Multivariat: Arti & Interpretasi. Jakarta: Rineka Cipta. Techcrunch. (2011, 04 26). Retrieved from Waizly. (2011, 10 27). Retrieved , from Wikipedia. (n.d.). Retrieved from Wikipedia: Williams, B. K., & Sawyer, S. C. (2011). Using Information Technology: A Practical Introduction to Computers & Communications. New York: McGraw-Hill. RIWAYAT PENULIS Richi Becker lahir di Pekanbaru, Riau pada tanggal 23 Januari Penulis menamatkan pendidikan S1 di Universitas Bina Nusantara dalam bidang Sistem Informasi dan Manajamen pada tahun Saat ini bekerja sebagai Assistant Supervisor of Resourcese Management di Software Laboratory Center Binus University. 7

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE BERBASIS WEBSITE PADA PT. KSN INDONESIA

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE BERBASIS WEBSITE PADA PT. KSN INDONESIA BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pada saat ini perkembangan teknologi dalam dunia bisnis berjalan dengan sangat pesat diikutinya dengan penggunaan website sebagai sarana untuk melakukan bisnis secara
