BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN"

Transkripsi

1 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Prosedur Pemilihan Sampel Penelitian Sesuai dengan tujuan penelitian ini yaitu mengetahui pengaruh informasi cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS) serta earning per share (EPS) terhadap return saham, maka dilakukan penelitian terhadap perusahaan perbankan yang go publik di Bursa Efek Indonesia sebagai sampel penelitian. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah perusahaan perbankan dalam periode pengamatan yaitu tahun 2011 sampai dengan tahun Pemilihan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling yakni pemilihan sampel berdasarkan kriteria-kriteria yang telah ditetapkan sebelumnya. Setiap kriteria yang ditetapkan konsisten dengan tujuan penelitian dan dimaksudkan agar diperoleh sampel perusahaan yang valid untuk dijadikan objek penelitian dan dapat mewakili karakteristik populasi penelitian. Berdasarkan kriteria yang telah ditetapkan sebelumnya, maka perusahaan yang menjadi sampel dalam penelitian ini adalah 22 perusahaan perbankan yang memenuhi kriteria menerbitkan laporan keuangan yang telah diaudit selama periode pengamatan serta tahun tutup bukunya berakhir pada bulan Desember, menggunakan nilai tukar rupiah pada laporan keuangan, serta tidak menunjukkan nilai Rp. 0,- pada variabel yang dimaksud yang tergambar dalam tabel

2 44 TABEL 4.1 PROSEDUR PENYELEKSIAN SAMPEL No. Keterangan Jumlah Perusahaan 1 Populasi perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI Perusahaan yang data laporan keuangannya tidak lengkap (12) 3 Nilai Rp. 0,- untuk beberapa variabel (7) Jumlah perusahaan yang digunakan sebagai sampel 22 Sumber : data diolah Tabel 4.2 dibawah ini menunjukkan perusahaan-perusahaan yang terpilih menjadi sampel penelitian sesuai dengan metode purposive sampling berdasarkan data keuangan yang diperoleh dari Pusat Informasi Pasar Modal melalui situs TABEL 4.2 NAMA SAMPEL PENELITIAN No. Kode Nama Perusahaan 1 AGRO Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk 2 BABP PT. Bank MNC Internasional Tbk 3 BACA Bank Capital Indonesia Tbk 4 BBCA Bank Central Asia Tbk 5 BBNI Bank Negara Indonesia Tbk 6 BBRI Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk 7 BBTN Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk 8 BDMN Bank Danamon Indonesia Tbk 9 BMRI Bank Mandiri (Persero) Tbk Bersambung ke halaman berikutnya

3 45 TABEL 4.2 LANJUTAN No. Kode Nama Perusahaan 10 BNBA Bank Bumi Arta Tbk 11 BNGA Bank CIMB Niaga Tbk 12 BNII PT. Bank Maybank Indonesia Tbk 13 BNLI Bank Permata Tbk 14 BSIM Bank Sinarmas Tbk 15 BTPN Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk 16 BVIC Bank Victoria International Tbk 17 INPC Bank Artha Graha Internasional Tbk 18 MAYA PT. Bank Mayapada Internasional Tbk 19 MEGA Bank Mega Tbk 20 NISP Bank OCBC NISP Tbk 21 PNBN Bank Pan Indonesia Tbk 22 SDRA PT. Bank Woori Saudara Indonesia 1906 Tbk Sumber : B. Statistik Deskriptif Variabel Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh informasi keuangan terhadap return saham pada perusahaan perbankan yang tercatat di Bursa Efek Indonesia dengan periode tahun 2011 sampai dengan tahun Variabel dependen dalam penelitian ini adalah return saham dan variabel independen yang digunakan adalah informasi keuangan yang meliputi cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), dan Earning Per Share (EPS). Statistik deskriptif masing-masing variabel akan ditunjukkan pada tabel berikut:

4 46 TABEL 4.3 STATISTIK DESKRIPTIF Variable Jumlah Sampel Nilai Minimum Nilai Maksimum Mean Standar Deviasi CFOPS , CFIPS CFFPS EPS RS Sumber : Data yang telah diolah dengan SPSS Keterangan : CFOPS CFIPS CFFPS EPS RS = Cash Flow From Operating Per Share = Cash Flow From Investing Per Share = Cash Flow From Financing Per Share = Earning Per Share = Return Saham Hasil pengujian statistik deskriptif menunjukan bahwa variabel return saham memiliki nilai minimum sebesar dengan nilai maksimum Nilai rata-rata return saham dengan standar deviasi sebesar Variabel cash flow from operating per share memiliki nilai minimum sebesar dengan nilai maksimum Nilai rata-rata cash flow from operating per share dengan standar deviasi sebesar

5 47 Variabel cash flow from investing per share memiliki nilai minimum sebesar dengan nilai maksimum Nilai rata-rata cash flow from investing per share dengan standar deviasi sebesar Variabel cash flow from financing per share memiliki nilai minimum sebesar dengan nilai maksimum Nilai rata-rata cash flow from financing per share dengan standar deviasi sebesar Variabel earning per share memiliki nilai minimum sebesar dengan nilai maksimum Nilai rata-rata earning per share dengan standar deviasi sebesar C. Analisis Data 1. Uji Asumsi Klasik Uji asumsi klasik dilakukan untuk melihat apakah model regresi untuk peramalan memenuhi asumsi-asumsi dalam regresi berganda. Tahap pengujian yang dilakukan adalah uji normalitas data, uji heterokedastisitas, uji autokorelasi, uji multikolinearitas antara variabel independen dalam model regresi. Secara lengkap hasil uji tersebut akan dijelaskan dibawah ini. a. Uji Normalitas Data Sebelum melakukan pengujian hipotesis maka terlebih dahulu melakukan pengujian normalitas data yang digunakan dalam penelitian dimana untuk menguji apakah data yang digunakan terdistribusi normal atau tidak. Analisis normalitas data menggunakan uji

6 48 Kolmogorov_Smirnov, Histogram, dan P-Plot. Pengujian normalitas data dilakukan dengan menggunakan criteria apabila p-value hasil pengujian lebih besar dari 0,05 maka data dapat dikatakan terdistribusi normal. Hasil pengujian normalitas data disajikan pada tabel sebagai berikut: TABEL 4.4 HASIL PENGUJIAN NORMALITAS DATA One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Unstandardized Residual N 88 Normal Parameters a,,b Mean Std. Deviation Most Extreme Differences Absolute.161 Positive.161 Negative Kolmogorov-Smirnov Z Asymp. Sig. (2-tailed).065 a. Test distribution is Normal. b. Calculated from data. Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Berdasarkan hasil uji Kolmogorov_Smirnov pada tabel 4.4 di atas menunjukan bahwa nilai residual memiliki nilai p-value > 0.05 yaitu sebesar dimana mempunyai arti bahwa data variabel cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), earning per share (EPS) dan return saham telah terdistribusi normal.

7 49 GAMBAR 4.1 UJI HISTOGRAM Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Ghozali (2005) menyatakan bahwa pendekatan grafik Normal P-P of regression standardized residual dapat digunakan untuk menguji normalitas data. Jika data menyebar disekitar garis diagonal pada grafik Normal P-P of regression standardized residual dan mengikuti arah garis diagonal tersebut, maka model regresi memenuhi asumsi normalitas, tetapi jika sebaliknya data menyebar jauh berarti tidak memenuhi asumsi normalitas tersebut. Grafik Normal P-P of regression standardized

8 50 residual dari persamaan regresi yang digunakan dalam penelitian ini dapat dilihat pada gambar berikut ini : GAMBAR 4.2 Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Hasil uji normalitas menggunakan data menunjukan bahwa distribusi data dalam penelitian telah mengikuti garis diagonal. Sehingga

9 51 dapat disimpulkan bahwa data dalam penelitian ini telah terdistribusi dengan normal. b. Uji Multikolinieritas Uji multikolinieritas digunakan untuk mengetahui korelasi antar variabel independen. Model regresi yang baik adalah model yang tidak terdapat korelasi antara variabel independen atau korelasi antar variabel independennya rendah. Keberadaan multikolinieritas di deteksi dengan Varians Inflating Factor (VIF) dan Tolerance. Hasil uji multikolinieritas tersaji pada tabel berikut ini. TABEL 4.5 HASIL UJI MULTIKOLINIERITAS Variabel Tolerance VIF Keterangan CFOPS Tidak terdapat multikolinieritas CFIPS Tidak terdapat multikolinieritas CFFPS Tidak terdapat multikolinieritas EPS Tidak terdapat multikolinieritas Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Hasil uji VIF dan Tolerance menunjukan bahwa semua variabel dalam penelitian ini menunjukan bahwa semua nilai tolerance di atas 0.1

10 52 dan semua nilai VIF dibawah 10. Sehingga dapat kita simpulkan bahwa dalam model regresi tidak terjadi multikolinieritas. c. Uji Autokorelasi Uji autokorelasi dilakukan untuk menguji apakah didalam model regresi terdapat korelasi antara kesalahan pengganggu pada periode t dengan kesalahan pengganggu pada periode t-1. Autokorelasi dalam penelitian ini dideteksi dengan menggunakan uji Durbin Watson yaitu dengan membandingkan nilai Durbin Watson hitung (d) dengan nilai Durbin Watson tabel yaitu batas lebih tinggi (upper bond atau du) dan batas lebih rendah (lower bond atau dl). Kriteria pengujiannya adalah sebagai berikut: 1) Jika 0 < d < d1, maka terjadi autokorelasi positif 2) Jika d1 < d < du, maka tidak ada kepastian apakah terjadi autokorelasi atau tidak (ragu-ragu) 3) Jika 4-d1 < d < 4, maka terjadi autokorelasi negatif 4) Jika 4-du < d < 4-d1, maka tidak ada kepastian apakah terjadi autokorelasi atau tidak (ragu-ragu) 5) Jika du < d < 4-du, maka tidak terjadi autokorelasi baik positif atau negatif. Hasil uji autokorelasi dengan Durbin Watson dapat dilihat pada tabel berikut ini :

11 53 TABEL 4.6 UJI AUTOKORELASI Dl DW Du Keterangan tidak ada autokorelasi positif atau negatif Sumber : Data yang telah diolah dengan SPSS 17.0 Nilai DW sebesar 2.006, nilai ini akan kita bandingkan dengan nilai tabel dengan menggunakan nilai signifikansi 5%, jumlah sampel 88 (n) dan jumlah variabel independen 4 (k=4), maka dari tabel Durbin Watson akan didapatkan nilai dl=1.534, du= Oleh karena nilai DW lebih besar dari batas atas (du) dan lebih kecil dari 4-du = 2.257, maka dapat disimpulkan bahwa kita tidak menolak H0 yang menyatakan bahwa tidak ada autokorelasi positif atau negatif. d. Uji Heterokedastisitas Uji heterokedaktisitas dilakukan untuk menguji apakah dalam model regresi terjadi ketidaksamaan variance dari residual suatu pengamatan ke pengamatan yang lain. Model regresi yang baik adalah yang homokedaktisitas atau tidak heterokedaktisitas. Uji heterokedaktisitas dalam penelitian ini diuji dengan scaterplots. Hasil uji heteroskedaktisitas dapat dilihat pada gambar berikut ini :

12 54 GAMBAR 4.3 HASIL UJI HETEROKEDASTISITAS Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Hasil uji heterokedaktisitas menunjukan bahwa titik-titik tersebar di atas dan dibawa angka nol. Titik-titik menyebar dan tidak membentuk pola tertentu yang teratur, sehingga dapat disimpulkan bahwa dalam penelitian homokedaktisitas atau dalam model regresi tidak terjadi heterokedaktisitas. D. Pengujian Hipotesis

13 55 Pada pengujian normalitas data sebelumnya telah membuktikan bahwa variabel-variabel dalam penelitian ini telah terdistribusi normal maka dapat dilakukan pengujian selanjutnya yakni pengujian hipotesis. Pengujian hipotesis dilakukan untuk menguji hipotesis-hipotesis yang telah ditentukan sebelumnya. Hasil pengujian hipotesis dan regresi dalam penelitian ini dapat dilihat secara ringkas melalui tabel seperti berikut: 1. Pengujian Regresi Berganda Persamaan regresi berganda yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Y = β 0 + β 1.CFOPS + β 2.CFIPS + β 3.CFFPS + β 4.EPS + ε i,t Keterangan : Y = Return saham Β 0 = Koefisien konstanta β β 1 4 = Koefisen regresi CFOPS = Cash flow from operating per share CFIPS = Cash flow from investing per share CFFPS = Cash flow from financing per share EPS = Earning per share ε i,t = Variabel gangguan perusahaan i periode t Hasil perhitungan koefisien regresi dapat dilihat pada tabel sebagai berikut:

14 56 TABEL 4.7 HASIL UJI REGRESI BERGANDA Coefficients a Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients Collinearity Statistics Model B Std. Error Beta T Sig. Tolerance VIF 1 (Constant) CFOPS CFIPS CFFPS EPS a. Dependent Variable: RS Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Berdasarkan tabel 4.7 hasil pengujian hipotesis dan regresi di atas maka persamaan regresi berganda menjadi: Y = CFOPS+0.632CFIPS-1.009CFFPS+1.268EPS Dari persamaan regresi berganda tersebut dapat diinterpretasikan untuk masing-masing variabel independen cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), earning per share (EPS) pada variabel dependen yang berupa return saham yaitu sebagai berikut: a) Hipotesis 1 Nilai konstanta dari persamaan regresi berganda sebesar , nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika nilai variabel cash flow from

15 57 operating per share (CFOPS) adalah nol maka rata-rata return saham bernilai negatif sebesar Variabel independen cash flow from operating per share (CFOPS) memiliki koefisien regresi berganda bernilai positif sebesar Nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika variabel independen lain memiliki nilai tetap dan variabel cash flow from operating per share (CFOPS) mengalami perubahan sebesar 1% maka variabel dependen akan mengalami kenaikan sebesar b) Hipotesis 2 Nilai konstanta dari persamaan regresi berganda sebesar , nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika nilai variabel cash flow from investing per share (CFIPS) adalah nol maka rata-rata return saham bernilai negatif sebesar Variabel independen cash flow from investing per share (CFIPS) memiliki koefisien regresi berganda bernilai positif sebesar Nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika variabel independen lain memiliki nilai tetap dan variabel cash flow from investing per share (CFIPS) mengalami perubahan sebesar 1% maka variabel dependen akan mengalami kenaikan sebesar c) Hipotesis 3 Nilai konstanta dari persamaan regresi berganda sebesar , nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika nilai variabel cash flow from

16 58 financing per share (CFFPS) adalah nol maka rata-rata return saham bernilai negatif sebesar Variabel independen cash flow from financing per share (CFFPS) memiliki koefisien regresi berganda bernilai negatif sebesar Nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika variabel independen lain memiliki nilai tetap dan variabel cash flow from financing per share (CFFPS) mengalami perubahan sebesar 1% maka variabel dependen akan mengalami penurunan sebesar d) Hipotesis 4 Nilai konstanta dari persamaan regresi berganda sebesar , nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika nilai variabel earning per share (EPS) adalah nol maka rata-rata return saham bernilai negatif sebesar Variabel independen earning per share (EPS) memiliki koefisien regresi berganda bernilai positif sebesar Nilai tersebut dapat diartikan bahwa jika variabel independen lain memiliki nilai tetap dan variabel earning per share (EPS) mengalami perubahan sebesar 1% maka variabel dependen akan mengalami kenaikan sebesar Pengujian Koefisien Regresi (Uji T) Pengujian ini digunakan untuk mengetahui apakah dalam model regresi variabel independen (cash flow from operating per share (CFOPS),

17 59 cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), dan earning per share (EPS)), secara parsial berpengaruh signifikan terhadap variabel dependen (return saham). Untuk mencari nilai t tabel digunakan rumus : t tabel = (α/2 ; n-k-1) Dimana : α n k = tingkat signifikan = jumlah sampel = jumlah variabel bebas Didapati t tabel = (0.05/2 ; ) = ; 83. Kemudian angka ; 83dicari pada distribusi nilai t tabel maka ditemukan nilai t tabel sebesar (Lihat Lampiran). Berdasarkan tabel 4.7 diperoleh hasil : a) Nilai t hitung cash flow from operating per share (CFOPS) sebesar < t tabel dan nilai signifikan (Sig.) > Maka dapat disimpulkan bahwa H0 diterima dan H1 ditolak, yang artinya cash flow from operating per share (CFOPS) tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham. b) Nilai t hitung cash flow from investing per share (CFIPS) sebesar < t tabel dan nilai signifikan (Sig.) > Maka dapat disimpulkan bahwa H0 diterima dan H2 ditolak, yang artinya cash flow from investing per share (CFIPS) tidak berpengaruh signifikan terhadap return saham.

18 60 c) Nilai -t hitung cash flow from financing per share (CFFPS) sebesar < -t tabel dan nilai signifikan (Sig.) < Maka dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H3 diterima, yang artinya cash flow from financing per share (CFFPS) berpengaruh signifikan terhadap return saham. d) Nilai t hitung earning per share (EPS) sebesar > t tabel dan nilai signifikan (Sig.) < Maka dapat disimpulkan bahwa H0 ditolak dan H4 diterima, yang artinya earning per share (EPS) berpengaruh signifikan terhadap return saham. 3. Pengujian Koefisien Regresi Berganda (Uji F) Uji F ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara simultan variabel independen terhadap varaibel dependen. Hasil Nilai F dapat dilihat pada tabel berikut ini : TABEL 4.8 HASIL UJI F ANOVA b Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig. 1 Regression a Residual Total a. Predictors: (Constant), EPS, CFFPS, CFOPS, CFIPS b. Dependent Variable: RS

19 61 Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS Hasil nilai F menunjukan nilai Fhitung > Ftabel yaitu > 2.48 dengan signifikansi sebesar Hal tersebut menunjukan kandungan informasi cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), dan earning per share (EPS) berpengaruh secara simultan atau bersamasama terhadap return saham perusahaan. 4. Pengujian Koefisien Determinasi (R²) Nilai koefisien determinasi menunjukan seberapa besar sumbangan variabel independen terhadap perubahan variabel dependen. Hasil perhitungan pada nilai koefisien determinasi yang terlihat pada tabel sebagai berikut: TABEL 4.9 HASIL UJI KOEFISIEN DETERMINASI (R²) Model Summary b Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate a a. Predictors: (Constant), EPS, CFFPS, CFOPS, CFIPS b. Dependent Variable: RS Sumber : Hasil pengolahan Data SPSS 17.00

20 62 Pengujian dengan regresi linier berganda menunjukan nilai ajusted R2 pada model summary menunjukan nilai atau 22.2 %. Hal ini menunjukan bahwa 22.2 % perubahan struktur return saham dipengaruhi oleh cash flow from operating per share (CFOPS), cash flow from investing per share (CFIPS), cash flow from financing per share (CFFPS), dan earning per share (EPS). Sedangkan sisanya 77.8% dijelaskan oleh faktor lain di luar model penelitian. E. Pembahasan Berdasarkan setiap tahap pengujian yang dilakukan dalam penelitian ini, maka dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan sebelumnya menunjukan bahwa cash flow from operating per share (CFOPS) tidak berpengaruh signifikan pada return saham dengan koefisien regresi bertanda positif. Hasil penelitian ini tidak dapat mendukung teori yang dinyatakan oleh brigham (2001) bahwa arus kas yang dihasilkan saham adalah penerimaan deviden yang diharapkan dimasa mendatang. CFOPS merupakan arus kas per lembar saham yang berasal dari kegiatan opersional perusahaan. Arus kas operasi per lembar saham merupakan indikator kemampuan perusahaan dalam melunasi hutang dan membayar deviden. Ketidakkonsistenan hasil penelitian ini disebabkan bahwa dalam menilai arus kas yang baik tidak cukup hanya dengan mengukur nilai CFOPS-nya

21 63 saja, masih banyak arus kas yang lainnya, seperti: arus kas investasi dan arus kas pendanaan. 2. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan sebelumnya menunjukan bahwa cash flow from investing per share (CFIPS) tidak berpengaruh signifikan pada return saham dengan koefisien regresi bertanda positif. Ini mengindikasikan bahwa arus kas dari aktifitas investasi bukan merupakan informasi yang relevan bagi investor sebagai dasar pengambilan keputusan investasi. Hal ini kemungkinan terjadi karena kegiatan investasi terjadi dalam jangka panjang, maksudnya investasi tidak dapat memprediksi kapan realisasi terjadinya untung akan aktifitas investasi yang dilakukan. Tidak adanya kepastian tersebut yang membuat para investor ragu-ragu untuk menentukan besar return yang diharapkan. 3. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan sebelumnya menunjukan bahwa cash flow from financing per share (CFFPS) berpengaruh signifikan pada return saham dengan koefisien regresi bertanda negatif. Hal ini berarti setiap peningkatan pengeluaran untuk aktifitas pendanaan akan diikuti dengan penurunan return saham. Miller dan Rock (1985) yang menyatakan bahwa pasar akan bereaksi negatif terhadap pengumuman pendanaan dari kas karena akan berpengaruh terhadap arus kas dari operasi yang lebih rendah untuk masa yang akan datang. Informasi arus kas pendanaan tidak berpengaruh terhadap return saham. Perbedaan hasil penelitian yang berkaiatn dengan arus kas dan return dimungkinkan terjadi

22 64 karena beberapa aspek antara lain perbedaan kondisi pasar modal yang diteliti, karakteristik sampel, jumlah observasi, dan jangka waktu penelitian. Sehingga penelitian dengan perbedaan aspek tersebut sangat mungkin bila memberikan hasil penelitian yang berbeda. 4. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan sebelumnya menunjukan bahwa earning per share (EPS) berpengaruh signifikan pada return saham dengan koefisien regresi bertanda positif. Semakin tinggi earning per share, semakin baik kinerja operasional perusahaan, yang memberikan kemungkinan bagi perusahaan untuk memperoleh keuntungan atas investasi yang lebih tinggi. Kenaikan earning per share menunjukan adanya peningkatan kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba. Hal ini merupakan berita baik bagi investor sehingga investor akan bereaksi yang ditunjukan dengan kenaikan harga dan juga return saham.

LAMPIRAN. Daftar Perusahaan yang Termasuk dalam Sampel

LAMPIRAN. Daftar Perusahaan yang Termasuk dalam Sampel 93 LAMPIRAN LAMPIRAN 1 Daftar Perusahaan yang Termasuk dalam Sampel No Kode Perusahaan 1 AGRO Bank Rakyat Indonesia Agroniaga Tbk 2 BACA Bank Capital Indonesia Tbk 3 BBCA Bank Central Asia Tbk 4 BBKP Bank
