BAB 4 PERANCANGAN SISTEM/PROGRAM. Dalam merancang situs PT Berdikari Insurance, terdapat faktor-faktor yang

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB 4 PERANCANGAN SISTEM/PROGRAM. Dalam merancang situs PT Berdikari Insurance, terdapat faktor-faktor yang"

Transkripsi

1 164 BAB 4 PERANCANGAN SISTEM/PROGRAM 4.1 Crafting the Customer Interface Dalam merancang situs PT Berdikari Insurance, terdapat faktor-faktor yang dipertimbangkan, yang terangkum dalam 7C, yaitu : Context Situs perusahaan dibuat dengan konteks tampilan yang tidak menggunakan banyak warna dan tidak mencolok, sederhana tetapi padat informasi. Menu-menu yang ada letaknya tidak membingungkan user karena semuanya terletak pada bagian kiri situs. Dimensi-dimensi Context : 1. Function a. Section Breakdown

2 165 Halaman Utama Tentang Kami Produk Reasuradur Utama Kontak Kami Laporan Keuangan Berita Tanya Jawab Galeri Testimonial Visi & Misi Sumber Daya Manusia Manajemen Asuransi Pengangkutan Melalui Laut, Udara, dan Darat Asuransi Rangka Kapal Asuransi Uang Asuransi Kebakaran Asuransi Gangguan Usaha Asuransi Kendaraan Bermotor Asuransi Rekayasa Asuransi Kecelakaan Diri Asuransi Aneka Surety Bond Customs Bond Alamat Kontak Form Kontak Ikhtisar Keuangan Pokok (5 Tahun) Laporan Auditor Independen Laporan Keuangan Pokok Gambar 4.1. Section Breakdown pada situs yang dirancang Pada halaman utama tanpa login terdapat beberapa menu seperti Halaman Utama, Tentang Kami, Produk, Reasuradur, Kontak Kami, Laporan Keuangan, Berita, Tanya-Jawab, Galeri, dan Testimonial. Menu Tentang kami dapat dibagi lagi menjadi Visi & Misi, Sejarah Singkat, Sumber Daya Manusia, dan Manajemen. Menu Produk dapat dibagi menjadi beberapa menu produk seperti Asuransi Pengangkutan Laut, Udara, Darat; Asuransi Rangka Kapal; Asuransi Uang; Asuransi Kebakaran; Asuransi

3 166 Gangguan Usaha; Asuransi Kendaraan Bermotor; Asuransi Rekayasa; Asuransi Kecelakaan Diri; Asuransi Aneka; Surety Bond; Customs Bond; dan Daftar. Menu Kontak Kami terbagi atas Alamat Kontak dan Form Kontak. Menu Laporan Keuangan dibagi atas Ikhtisar Keuangan Pokok (5 Tahun), Laporan Auditor Independen, dan Laporan Keuangan Pokok. Terdapat juga menu Kalkulator Premi yang berfungsi sebagai perkiraan premi yang harus dibayar sesuai dengan jenis kendaraan dan tahun beli. Ini hanya untuk asuransi kendaraan bermotor. Untuk menu Reasuradur Utama, Berita, Tanya-Jawab, dan Galeri tidak terdapat pembagian. Pengurutan menu yang ada berorientasi pada ide untuk menampilkan informasi dan fungsi menurut prioritasnya, berdasarkan referensi dari beberapa situs pemasaran, dan dari buku literatur tentang e-marketing.

4 Gambar 4.2 Tampilan Halaman Utama Tanpa Login Anggota 167

5 Gambar 4.3 Tampilan Halaman Utama Dengan Login Pelanggan Anggota 168

6 169 Untuk halaman utama dengan login user terdapat tambahan menu, yaitu Konsultasi Produk, Tanya Jawab, Berikan Saran, Ubah Data, dan Logout. b. Linking Structure Setiap user berpindah halaman, menu-menu yang ada tetap tersedia di bagian kiri situs sehingga user tidak akan bingung jika ingin berpindah ke menu satu ke menu yang lainnya. c. Navigation Tools Situs tidak menyediakan peta situs karena situs sudah jelas memberikan menu-menu yang mudah ditelusuri. 2. Aesthetics Situs yang dirancang menggunakan dominasi warna jingga disesuaikan dengan warna logo perusahaan, kuning, dan coklat sebagai warna pendukung. Tulisan dapat dibaca dengan mudah dan susunan letak komponen-komponen yang ada di dalam situs seperti tabel, gambar, menu-menu, kotak input, ataupun tulisan tertata rapi. Bahasa yang digunakan juga menggunakan bahasa yang sopan dan baku. Perancangan yang dilakukan harus menjunjung tinggi estetika karena situs ini dirancang untuk menjadi situs resmi PT Berdikari Insurance yang notabene merupakan perusahaan BUMN. Estetika yang dihasilkan lewat rancangan ini juga untuk menarik perhatian para calon pelanggan ataupun pelanggan untuk sering membuka situs ini dan tertarik untuk mau menggunakan produk asuransi PT Berdikari Insurance.

7 Content Situs ini memiliki isi yang mengandung informasi-informasi yang dapat diketahui oleh pengguna. Situs ini dijadikan sebagai portal pemasaran dengan pelanggan sehingga perusahaan terbantu dalam hal penyampaian informasi. Isi situs juga beragam, seperti tentang produk perusahaan, profil perusahaan, berita-berita, FAQ, dan testimonial dari pengguna produk perusahaan. Dimensi-dimensi Content : 1. Offering Mix Pada halaman utama tanpa login, terdapat informasi produk perusahaan yang secara acak ditampilkan dan akan berbeda setiap halaman utama dibuka lagi. Ini bertujuan untuk memberikan manfaat langsung pemasaran. Pada saat membuka situs perusahaan, perusahaan langsung memberikan informasi tentang produk perusahaan. Situs ini juga menawarkan perhitungan premi untuk asuransi kendaraan bermotor yang akan dibayar jika calon pelanggan membeli produk asuransi kendaraan bermotor PT Berdikari Insurance.

8 Gambar 4.4 Tampilan info produk acak pada halaman utama 171

9 Gambar 4.5 Tampilan salah satu halaman Produk 172

10 173 Bagi anggota situs, anggota dapat memesan produk asuransi yang diinginkan. Nantinya ini akan menjadi follow-up bagi pemasar kantor PT Berdikari Insurance terdekat dengan pelanggan anggota. Gambar 4.6 Tampilan halaman Produk (Pesan produk)

11 174 Gambar 4.7 Tampilan Messagebox setelah tombol Saya tertarik dengan produk ini diklik 2. Appeal Mix Sebagai penarik perhatian, situs menampilkan berita berjalan (bawah ke atas) yang terletak pada sisi pojok sebelah kiri situs sehingga pengguna dapat langsung mengetahui berita-berita terbaru seputar perusahaan dan dunia asuransi umum. Terdapat juga kalimat Ayo daftarkan diri atau perusahaan Anda pada situs kami dan dapatkan penawaran terbaik dari kami yang bertujuan untuk menyampaikan pesan pemasaran kepada para pengunjung

12 175 situs akan penawaran-penawaran terbaik yang dapat diberikan oleh PT Berdikari Insurance jika mereka menjadi anggota dalam situs ini. 3. Multimedia Mix Situs tidak menggunakan multimedia seperti video, audio, ataupun flash. Dengan tujuan agar situs tidak memakan waktu yang lama untuk ditampilkan karena terlalu banyak menggunakan multimedia. Situs hanya menggunakan gambar-gambar seperti foto-foto yang ukurannya telah dikompres, tanpa mengurangi kualitas tampilan foto. 4. Content Type Setiap isi situs akan selalu diperbaharui agar pengguna tidak ketinggalan informasi. Seperi berita, info produk lama ataupun baru, laporan keuangan, dan info lainnya tentang perusahaan diperbaharui setiap harinya jika terdapat perubahan. Situs akan diawasi dan di-maintain oleh seorang admin perusahaan, sehingga situs tetap up-to-date dan berkembang. Semuanya dilakukan untuk memberikan kepuasan bagi para pengguna atau pengunjung situs Community Konsep situs perusahaan yang dirancang menggunakan konsep Business to Consumer. Tidak terdapat fitur forum yang menghubungkan user ke user atau wadah bagi mereka berinteraksi. Situs yang dirancang memberikan fitur Testimonial sebagai salah satu contoh konsep Community. Setiap testimonial yang diberikan, admin yang bertanggung jawab dalam

13 176 menyaring dan menyetujui testimonial yang diberikan oleh anggota maupun bukan anggota. Hasil testimonial akan ditampilkan pada bagian bawah halaman utama situs. Gambar 4.8 Tampilan halaman menu Testimonial (Beri testimonial tanpa login anggota)

14 177 Gambar 4.9 Tampilan halaman menu Testimonial (Beri testimonial dengan login anggota)

15 Gambar 4.10 Tampilan Testimonial dari anggota ataupun bukan anggota 178

16 Customization Pengguna dapat mengetahui premi yang akan mereka bayar atas asuransi kendaraan bermotor lewat Kalkulator Premi, yang disesuaikan dengan jenis pertanggungan, jenis kendaraan, tahun beli kendaraan, TJH (untuk jenis pertanggungan All Risk), dan harga beli mobil. Gambar 4.11 Tampilan Kalkulator Premi

17 Communication Situs menyediakan beberapa menu untuk berkomunikasi dengan pemasar ataupun admin perusahaan. Dimensi-dimensi Communication : 1. Broadcast a. FAQs

18 Gambar 4.12 Tampilan menu Tanya-Jawab (FAQs) 181

19 182 b. Event Komunikasi juga dapat terjadi lewat penyampaian berita kepada pengguna situs. Berita,baik internal ataupun eksternal perusahaan, dalam hal ini dapat juga berupa event yang diadakan di Indonesia, seperti event asuransi umum, peringatan hari asuransi nasional, dan event lainnya yang berkaitan dengan perusahaan dan asuransi umum.

20 Gambar 4.13 Tampilan Berita 183

21 Interactive Menu ini dapat dinikmati oleh anggota yang terdaftar pada situs PT Berdikari Insurance. Bagi calon pelanggan atau pelanggan bukan anggota, disediakan Form Kontak pada menu Kontak Kami untuk mengajukan pertanyaan kepada pemasar PT Berdikari Insurance. a. Konsultasi Produk Anggota dapat berkonsultasi produk dengan menekan tombol Saya ingin berkonsultasi tentang produk ini. Pemasar kantor cabang terdekat dengan anggota bertanggung jawab menjawab konsultasi para pelanggan atau anggota. Untuk setiap anggota, terdapat tabel yang berisi konsultasi berikut jawaban dan statusnya pada menu Konsultasi Produk.

22 Gambar 4.14 Tampilan halaman Produk yang terdapat tombol Konsultasi 185

23 Gambar 4.15 Tampilan halaman isian Konsultasi tentang produk 186

24 Gambar 4.16 Tampilan Daftar Konsultasi Produk 187

25 188 b. Tanya-Jawab Terdapat juga menu Tanya Jawab yang akan memberikan kemudahan anggota untuk mendapatkan informasi tentang apa saja yang berkaitan relevan dengan perusahaan. Gambar 4.17 Tampilan halaman menu Tanya-Jawab

26 Gambar 4.18 Tampilan halaman detail Tanya-Jawab 189

27 190 c. Berikan Saran Terdapat juga menu untuk memberikan saran bagi anggota yang ingin memberikan tidak hanya saran tetapi juga kritik, dengan tujuan kebaikan bagi perusahaan.

28 191 Gambar 4.19 Tampilan halaman menu Berikan Saran bagi anggota

29 192 d. Form Kontak Bagi calon pelanggan atau bukan pelanggan anggota, dapat mengajukan pertanyaan kepada pemasar lewat Form Kontak ini.

30 Gambar 4.20 Tampilan Halaman Form Kontak 193

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. Dalam aplikasi e-marketing, perancangan layer (user interface) merupakan

BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN. Dalam aplikasi e-marketing, perancangan layer (user interface) merupakan BAB 4 RANCANGAN SISTEM YANG DIUSULKAN 4. Perancangan Sistem 4.1 Tahap 4: Crafting the Customer Interface Dalam aplikasi e-marketing, perancangan layer (user interface) merupakan bagian yang paling penting.
