Kartika Sari

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "Kartika Sari"

Transkripsi

1 SKRIPSI PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGENDALIAN AKUNTANSI, DAN SISTEM PELAPORAN TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DAERAH ( STUDI EMPIRIS PADA KABUPATEN DAN KOTA EKS-KARESIDENAN SEMARANG ) Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Kartika Sari FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2006

2 Skripsi dengan judul: PENGARUH KEJELASAN SASARAN ANGGARAN, PENGENDALIAN AKUNTANSI, DAN SISTEM PELAPORAN TERHADAP AKUNTABILITAS KINERJA INSTANSI PEMERINTAH DAERAH ( STUDI EMPIRIS PADA KABUPATEN DAN KOTA EKS-KARESIDENAN SEMARANG ) Oleh : Kartika Sari Disetujui dan diterima baik oleh pembimbing : Semarang, 25 Agustus 2006 Pembimbing Drs. Hudi Prawoto, MM.,Akt ii

3 Telah diterima dan disahkan oleh panitia penguji pada : Jumat, 25 Agustus 2006 skripsi dengan judul : Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah ( Studi Empiris pada Kabupaten dan Kota Eks-Karesidenan Semarang ) Oleh : Kartika Sari Tim Penguji Clara Susilowati, SE, MSi S. Lily Indarto, SE, MM Drs.Hudi Prawoto,MM,Akt Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi Unika Soegijapranata A. Sentot Suciarto, Ph.D. iii

4 PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Saya, yang bertanda tangan di bawah ini dengan sesungguhnya menyatakan bahwa skripsi dengan judul : Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah ( Studi Empiris pada Kabupaten dan Kota Eks-Karesidenan Semarang ) benar benar merupakan karya saya. Saya tidak mengambil sebagian atau seluruh karya orang lain yang seolah olah saya akui sebagai karya saya. Apabila saya melakukan hal tersebut, maka gelar dan ijasah yang saya peroleh dinyatakan batal dan akan saya kembalikan kepada Universitas Katolik Soegijapranata. Semarang, 25 Agustus 2006 Yang menyatakan, Kartika Sari Saksi - saksi Clara Susilowati, SE, MSi S. Lily Indarto, SE, MM Drs.Hudi Prawoto,MM,Akt iv

5 HALAMAN PERSEMBAHAN BELAJARLAH SEUMUR HIDUP yukk... Orang yang Sabar bertahan sampai pada waktu tepat, kemudian akan terbit sukacita baginya ( Sir 1 : 23 ) v

6 KATA PENGANTAR Syukur kepada Allah Yang Maha Kuasa, Tritunggal Maha Kudus, karena berkat rahmat dan bimbingannya, penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Daerah (Studi Empiris pada Kabupaten dan Kota Eks-Karesidenan Semarang) ini. Penulis yakin bahwa penyelesaian skripsi yang dimaksudkan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar sarjana Ekonomi pada Universitas Katolik Soegijapranata Semarang ini hanyalah bagian kecil dari keseluruhan tahap tersebut. Dalam kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima kasih atas segala bantuan, saran serta bimbingan sehingga skripsi ini dapat tersusun dan selama penulis menjalani 5 tahun masa perkuliahan. Ucapan terima kasih ini terutama penulis sampaikan kepada : 1. Bpk Sentot Suciarto. A, Phd, selaku Dekan Fakultas Ekonomi UNIKA Soegijapranata yang telah memberikan kesempatan dan memberikan ijin kepada penulis untuk melakukan penelitian. 2. Ibu Theresia Dwi Hastuti, SE, MSi selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi UNIKA Soegijapranata. 3. Bapak Drs. H Hudi Prawoto, MM, Akt selaku dosen pembimbing, terima kasih atas bimbingan, semangat, dan nasehatnya selama ini, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. vi

7 4. Keluarga Ig. Soekarno (Bapak, Ibu, kakak-kakakku, dan keponakan) yang telah membiayai dan memberikan kasih yang besar yang hanya kalah oleh kasih Bapa di Surga. 5. Gery Parestu Hutauruk, terima kasih banyak atas cinta, kasih, sayang, perhatianmu, dan telah menjadi partner dan kekasih yang baik dalam penyusunan skripsi ini. Semoga kerjasama kita tidak hanya sampai di sini. 6. Geri Junior, Pluto, Dompu, TooMe, dan khususnya TIGER yang memberikan semangat dan kenangan indah, terima kasih atas pengertian dan keceriaanmu 7. Bu Lily dan Bu Clara yang telah memberikan saran saran untuk perbaikan skripsi ini. 8. Kantor KESBANGLINMAS yang telah memberikan rekomendasi untuk melakukan penelitian. 9. Kantor Badan / Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah serta responden yang telah bersedia memberikan ijin penelitian dan mengisi kuesioner sehingga kami mendapatkan data yang kami perlukan. 10. Anis (Luna), terima kasih atas pertemanan, bantuan dan semangatnya ya. CAIYOO Indra (Venus) CAIYOO 11. Kuswarih (KusKus) maskot 2001 YUKK.(thanks for all), dan semua teman temanku angkatan 2001 Akuntansi maupun Manajemen, terima kasih atas dukungan dan persahabatan kita selama ini. 12. Pak Sulis dan Pak Riki terima kasih atas keramahannya. 13. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. vii

8 Penulis menyadari bahwa masih terdapat banyak kelemahan dan kekuarangan dalam skripsi ini. Kepada semua pihak yang berkesempatan membaca skripsi ini, penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pihak yang membaca dan memerlukan. Semarang, 25 Agustus 2006 Penulis viii

9 DAFTAR ISI Halaman Judul i Halaman Persetujuan ii Halaman Pengesahan iii Surat Pernyataan Keaslian Skripsi iv Halaman Persembahan v Kata Pengantar vi Daftar Isi ix Daftar Tabel xii Daftar Lampiran xiii Abstrak xiv BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Perumusan Masalah Tujuan dan Manfaat Penelitian Kerangka Pikir Sistematika Penulisan 14 BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Kejelasan Sasaran Anggaran Pengertian Anggaran Peran Anggaran Karakteristik Anggaran Pengendalian Akuntansi Sistem Pelaporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Penelitian Terdahulu dan Pengembangan Hipotesis Hubungan Kejelasan Sasaran Angaran dengan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Hubungan Pengendalian Akuntansi dengan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 48 ix

10 2.11 Hubungan Sistem Pelaporan dengan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Hubungan Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan dengan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah 51 BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Populasi dan Sampel Jenis dan Sumber Data Metode Pengumpulan Data Metode Kuesioner Objek dan Lokasi Penelitian Definisi dan Pengukuran Variabel Akuntabilitas Kinerja Kejelasan Sasaran Anggaran Pengendalian Akuntansi Sistem Pelaporan Metode Analisis Data Uji Validitas dan Reliabilitas Uji Validitas Uji Reliabilitas Analisis Regresi Berganda Uji Korelasi Parsial Uji Korelasi Berganda 65 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1 Gambaran Umum Responden Uji Kualitas Data Uji Validitas Uji Reliabilitas Analisis Data Deskripsi Variabel Penelitian Pengujian Hipotesis 77 x

11 4.4.1 Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran Terhadap Akuntabilitas Kinerja Pengaruh Pengendalian Akuntansi Terhadap Akuntabiitas Kinerja Pengaruh Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi dan Sistem Pelaporan Secara Simultan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Pembahasan 80 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Saran Keterbatasan Implikasi 87 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xi

12 DAFTAR TABEL Tabel Daftar Responden Yang Dijadikan Sampel 56 Tabel 4.1 Gambaran Proses Penyebaran dan Penerimaan Kuesioner 67 Tabel 4.2 Rincian Penerimaan dan Pengembalian Kuesioner 67 Tabel 4.3 Gambaran Umum Responden 68 Tabel 4.4 Hasil Pengujian Validitas 70 Tabel 4.5 Hasil Pengujian Reliabilitas 71 Tabel 4.6 Hasil Statistik Deskriptif Kejelasan Sasaran Anggaran 72 Tabel 4.7 Hasil Statistik Deskriptif Pengendalian Akuntansi 74 Tabel 4.8 Hasil Statistik Deskriptif Sistem Pelaporan 75 Tabel 4.9 Hasil Statistik Deskriptif Akuntabilitas Kinerja 76 Tabel 4.10 Hasil Pengujian Hipotesis 77 xii

13 DAFTAR LAMPIRAN LAMPIRAN I : KUESIONER LAMPIRAN II : TABULASI DATA PENELITIAN LAMPIRAN III : HASIL ANALISIS LAMPIRAN IV : STRUKTUR ORGANISASI LAMPIRAN V : SURAT REKOMENDASI LAMPIRAN VI : SURAT KETERANGAN LAMPIRAN VII : TABEL STATISTIK LAMPIRAN VIII : KARTU BIMBINGAN xiii

14 ABSTRAK Penelitian ini merupakan suatu penelitian empiris yang dirancang untuk membuktikan pengaruh Kejelasan Sasaran Anggaran, Pengendalian Akuntansi, dan Sistem Pelaporan Terhadap Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah Kabupaten dan Kota Eks-Karesidenan Semarang. Respondennya setingkat manajer level menengah dan manajer ke bawah yaitu kepala badan / dinas, kepala bagian, kepala sub bagian, kepala bidang, kepala seksi Kantor Badan/ Dinas Pengelolaan Keuangan Daerah Kabupaten dan Kota Eks-Karesidenan Semarang. Informasi yang berkaitan dengan responden diperoleh dari Kantor Sekretariat Daerah melalui bagian organisasi dan kesekretariatan setempat. Jumlah kuesioner yang didistribusikan kepada responden sebanyak 114 eksemplar, tetapi yang kembali dan dapat dianalisis hanya 52 eksemplar, atau dengan responsinya sebesar 45,6%. Analisis data menggunakan metode regresi berganda dengan bantuan program SPSS versi Hasil analisis menunjukkan bahwa kejelasan sasaran anggaran, pengendalian akuntansi, dan sistem pelaporan berpengaruh positif dan signifikan terhadap akuntabilitas kinerja instansi pemerintah kabupaten dan kota Eks-Karesidenan Semarang. Dengan demikian, hasil penelitian ini konsisten dengan beberapa hasil penelitian terdahulu. Kata Kunci : Kejelasan sasaran anggaran, Pengendalian akuntansi, Sistem Pelaporan, dan Akuntabilitas Kinerja. xiv

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang

Skripsi. Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai gelar Sarjana Akuntansi di Fakultas Ekonomi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Skripsi PENGARUH ANGGARAN PARTISIPATIF DAN SISTEM KOMPENSASI TERHADAP KINERJA MANAJERIAL : STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR BERSKALA BESAR DI SEMARANG Diajukan untuk memenuhi syarat guna mencapai
