PENYUSUNAN RENCANA KERJA

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENYUSUNAN RENCANA KERJA"

Transkripsi

1 PENYUSUNAN RENCANA KERJA PUSAT UNGGULAN IPTEK Panduan Teknis Nomor 01/PUI/P-Teknis/Litbang/2017 DIREKTORAT JENDERAL KELEMBAGAAN IPTEK DAN DIKTI KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI 2017

2 Mengembangkan Lembaga Litbang Unggul, Inovatif, dan Berdayasaing Direktorat Lembaga Litbang Direktorat Jenderal Kelembagaan Iptek dan Dikti KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

3 PUSAT UNGGULAN IPTEK

4 PENDAHULUAN PUSAT UNGGULAN IPTEK

5 PANDUAN TEKNIS 01/PUI/P-TEKNIS/LITBANG/2017 PENDAHULUAN Konsepsi Pusat Unggulan Iptek Maksud dan Tujuan PEMBINAAN LEMBAGA PUI Arah Pembinaan Kelembagaan Strategi Pembinaan Mekanisme Pembinaan Indikator Kinerja PENYUSUNAN RENCANA KERJA Lingkup Penyusunan Rencana Kerja Komponen Kegiatan Komposisi Pembiayaan PANDUAN UMUM APLIKASI WEB PUI Proses Supervisi Proses Monitoring - Evaluasi Administrasi Pencairan Pelaporan Dokumen PENUTUP

6 MAKSUD DAN TUJUAN Panduan Teknis Penyusunan Proposal Rencana Kerja Pusat Unggulan Iptek 2017 ini dimaksudkan untuk memberikan panduan penyusunan rancangan aktivitas dalam pelaksanaan kegiatan pengembangan Pusat Unggulan Iptek yang mencakup kegiatan sourcing capacity, R&D capacity dan disseminating capacity. Adapun tujuan penyusunan panduan teknis ini antara lain : a. Memberikan rincian terkait lingkup pembinaan Pusat Unggulan Iptek yang berbasis pada status kinerja dari pengembangan kapasitas, kapabilitas dan kontinuitas lembaga. b. Memberikan panduan teknis pada tahapan dan mekanisme fasilitasi dan asistensi yang dibutuhkan dalam proses pengembangan Pusat Unggulan Iptek c. Memberikan panduan teknis dalam persiapan dan pelaksanaan kontrak insentif pengembangan Pusat Unggulan Iptek, termasuk tahapan dan mekanisme pertanggungjawaban keuangan.

7 ARAH PEMBINAAN PUSAT UNGGULAN IPTEK

8 ARAH PEMBINAAN KELEMBAGAAN KAPASITAS (capacity) Kemampuan lembaga litbang dalam menajamkan fokus unggulan dan kompetensi yang dimiliki untuk mendukung pencapaian target kinerja yang telah ditetapkan KAPABILITAS (capability) Kemampuan lembaga litbang dalam mendayagunakan fokus unggulan dan kompetensi termasuk sumber daya yang ada untuk pelaksanaan pencapaian target kinerja lembaga KONTINUITAS (continuity) Kemampuan lembaga litbang dalam menjaga keberlanjutan fokus unggulan dan kompetensi sehingga kinerja lembaga dapat berkesinambungan 8

9 FOKUS PEMBINAAN KELEMBAGAAN Sourcing-Absorptive Capacity Kemampuan lembaga dalam mengakses informasi teknologi, mengefisienkan penggunaan sumberdaya yang ada, dan mencegah terjadinya tumpang tindih riset. TARGET : Menguatnya Kapasitas Lembaga Litbang (Tata Kelola, SDM, Sarana-Prasarana, Akses Informasi) R & D Capacity Kemampuan lembaga untuk meningkatkan kapasitas iptek melalui potensi adopsi, adaptasi, dan pengembangan teknologi untuk peningkatan daya saing barang dan/atau jasa melalui optimalisasi input, proses, dan pengelolaan industri. TARGET : Menguatnya Kapasitas-Kapabilitas Riset Lembaga dan Produktivitas Riset sesuai Fokus Unggulan Disseminating Capacity kemampuan untuk mendiseminasikan hasil-hasil riset yang kemanfaatannya dirasakan oleh pengguna teknologi (masyarakat, industri, pemerintah). TARGET : Menguatnya Hilirisasi Produk Unggulan Lembaga berbasis Riset yang Dikembangkan 9

10 STRATEGI PENGUATAN Sourcing - Absorptive Capacity 1. PENINGKATAN TATA KELOLA ORGANISASI Strategi dalam meningkatkan mutu tata kelola organisasi : ketersediaan prosedur baku, alur manajemen, implementasi prosedur dan sistem manajemen internal lembaga. 2. PENGEMBANGAN KOMPETENSI SDM Pengembangan kompetensi SDM didorong untuk menjaga rasio keunggulan SDM yang ada baik dari sisi tingkat pendidikan maupun keahlian fungsional sesuai dengan fokus unggulan lembaga. 3. PENINGKATAN DUKUNGAN SARANA - PRASARANA Dukungan sarana dan prasarana ini mencakup peningkatan ketersediaan, kalibrasi, dan upaya pemanfaatan sarana prasarana dalam mendukung pencapaian kinerja lembaga (: berupa produk dan layanan) 4. PENGUATAN TATA KELOLA ANGGARAN Kompetensi pengelolaan anggaran diharapkan dapat mendorong efektivitas dan efisiensi pelaksanaan anggaran berbasis kinerja yang mencakup manajemen anggaran dan kompetensi pengelola anggaran 5. PEROLEHAN JAMINAN MUTU LEMBAGA (AKREDITASI, STANDARDISASI DAN SERTIFIKASI) Mutu lembaga litbang menjadi indikator kualitas lembaga. Oleh karena itu, perolehan jaminan mutu lembaga menjadi prioritas yang harus dicapai. Perolehan mutu lembaga ini mencakup peroleha akreditasi manajemen, standardisasi proses dan sertifikasi kelayakan produk unggulan. 6. PENGEMBANGAN JARINGAN DAN AKSES INFORMASI Peningkatan luasan jaringan dan akses informasi dibutuhkan untuk meningkatkan keberterimaan lembaga dalam lingkungan inovasinya. Luasan jaringan informasi lembaga mendorong sinergi kerjasama dengan lembaga lain. Sementara kemudahan lembaga dalam mendapatkan akses informasi akan memacu keberterimaan produk unggulan lembaga berbasis demand driven yang dibutuhkan. 7. PENGEMBANGAN JEJARING LEMBAGA Menguatnya jejaring lembaga ini mencakup menguatnya posisi strategis lembaga pada lingkungan kerjasamanya. Beberapa output yang terlihat dari berkembangnya jejaring lembaga antara lain undangan sebagai pembicara dan pemakalah dalam konferensi-seminar nasional dan internasional serta kunjungan lembaga Internasional.

11 STRATEGI PENGUATAN Research & Development Capacity 1. PENGUATAN FOKUS RISET Lembaga litbang diharuskan mampu menyusun rumusan strategi dalam memperkuat fokus riset. Oleh karenanya, rumusan strategi implementasi penguatan SDM dlm Pelaksanaan Riset menjadi hal pokok yang diperlukan. Penguatan fokus riset juga dilakukan dengan menerapkan roadmap riset yang telah disusun. 2. PEMANFAATAN PRODUK RISET Peningkatan pemanfaatan produk riset dilakukan melalui strategi dan implementasi peningkatan perolehan paten dan rezim HKI lainnya, pelaksanaan strategi dan implementasi penguatan produk riset, pelaksanaan strategi dan implementasi penguatan kerangka kerjasama pemanfaatan produk 3. PENGUATAN PRODUKTIVITAS RISET Dalam meningkatkan kinerja output riset, dilakukan Strategi Publikasi dalam Jurnal Internasional Terakreditasi (target minimal = 5)Lulusan S3 yang dihasilkan sesuai Tema Riset Unggulan Lembaga (target minimal = 2) Perolehan Paten atau Rezim HKI Lainnya (target minimal = 1)

12 STRATEGI PENGUATAN Disseminating Capacity 1. PENGUATAN KERANGKA DISEMINASI Upaya yang perlu dikuatkan dalam pengembangan hilirisasi produk unggulan adalah memperkuat kerangka basis data dan informasi produk dan merumuskan kerangka kerjasama produk. 2. KEBERLANJUTAN DAN PERLUASAN DISEMINASI PRODUK RISET Bahwa dalam menjaga keberlanjutan diseminasi produk, perlu terus ditingkatkan kinerja output yang mencakup Kerjasama Riset pada Tingkat Nasional dan Internasional, Kerjasama Non Riset dan Kontrak Bisnis 3. PRODUKTIVITAS DISEMINASI Penguatan produktivitas diseminasi dilakukan dengan menjaga capaian lembaga untuk tercapainya National Recognition untuk Produk, tercapainya National References bagi Kinerja, dan menjaga terwujudnya Economic Benefit dan Social Impact

13 Distribusi INDIKATOR KINERJA (2016) input process output sourcing capacity ok ok ok R & D capacity Fokus Penguatan Indikator Kinerja ok ok outcome impact indikator kinerja outcome - impact merupakan indikator lanjutan dari pencapaian output ok ok indikator kinerja berbasis capaian yang terukur dari komponen input, process, output, outcome dan impact Disseminating capacity ok ok ok Pedoman Pengembangan Pusat Unggulan Iptek Tahun

14 PENGUATAN KAPASITAS LEMBAGA Sourcing - Absorptive Capacity PENDEKATAN STRATEGI PENGUATAN INDIKATOR KINERJA Peningkatan Tata Kelola Organisasi Perolehan Akreditasi Manajemen Litbang INPUT PROCESS Pengembangan Kompetensi SDM Peningkatan Dukungan Sarana dan Prasarana Penguatan Tata Kelola Anggaran Perolehan Akreditasi, Standardisasi dan Sertifikasi Pengembangan Jaringan dan Akses Informasi Rasio SDM Peneliti - Perekayasa berdasarkan Tingkat Pendidikan dan Kompetensi Ketersediaan Dukungan Sarana Prasarana dan tingkat Pemanfaatannya Menguatnya Kapasitas Tata Kelola Anggaran (manajemen anggaran, kompetensi pengelolaan) Perolehan Jaminan Mutu Lembaga (Akreditasi, Standardisasi, dan Sertifikasi) Menguatnya Kapasitas Lembaga dalam Pengembangan Jaringan dan Akses Informasi OUTPUT Pengembangan Jejaring Lembaga Undangan menjadi Pembicara dalam Konferensi Internasional (target minimal = 3) Undangan menjadi Pemakalah Internasional (target minimal = 5) Kunjungan Lembaga Internasional ke Pusat Unggulan Iptek (target minimal = 3) 14

15 PENGUATAN KAPASITAS LEMBAGA Research & Development Capacity PENDEKATAN STRATEGI PENGUATAN INDIKATOR KINERJA Penguatan Fokus Riset Menguatnya Strategi dan Implementasi Penguatan Kapasitas dan Kapabilitas SDM dlm Pelaksanaan Riset Tingkat Pemanfaatan Roadmap Riset dalam Pengembangan Fokus Unggulan PROCESS Menguatnya Strategi dan Implementasi Peningkatan Perolehan Paten dan Rezim HKI Lainnya Pemanfaatan Produk Riset Menguatnya Strategi dan Implementasi Penguatan Produk Berbasis Riset Unggulan Menguatnya Strategi dan Implementasi Penguatan Kerangka Kerjasama yang mendukung Pemanfaatan Produk Riset Lembaga Publikasi dalam Jurnal Internasional Terakreditasi (target minimal = 5) OUTPUT Produktivitas Riset Publikasi dalam Jurnal Nasional Terakreditasi (target minimal = 20) Lulusan S3 yang dihasilkan sesuai Tema Riset Unggulan Lembaga (target minimal = 2) Perolehan Paten atau Rezim HKI Lainnya (target minimal = 1) 15

16 PENGUATAN KAPASITAS LEMBAGA Disseminating Capacity PENDEKATAN STRATEGI PENGUATAN INDIKATOR KINERJA PROCESS Penguatan Kerangka Diseminasi Menguatnya Strategi dan Implementasi Sistem Basis Data dan Informasi Produk Unggulan Lembaga Menguatnya Strategi dan Implementasi dalam pelaksanaan Kerjasama Hilirisasi Produk Kerjasama Riset pada Tingkat Nasional (target minimal = 3) OUTPUT Keberlanjutan dan Perluasan Diseminasi Produk Riset Kerjasama Riset pada Tingkat Internasional (target minimal = 1) Kerjasama non riset (jasa konsultasi, diklat, dll.) dengan pengguna teknologi (target minimal = 15) Kontrak Bisnis dengan Industri dalam rangka hilirisasi Produk Unggulan Lembaga (target minimal = 1) OUTCOMES- IMPACTS Produktivitas Diseminasi Perolehan apresiasi - National Recognition untuk Produk berbasis Riset Unggulan Perolehan apresiasi National References bagi Kinerja Pusat Unggulan Iptek Perolehan Economic Benefit dan Social Impact bagi masyarakat 16

17 LINGKUP RENCANA KERJA PUSAT UNGGULAN IPTEK

18 RENCANA KERJA Rencana Kerja : gambaran atas rancangan kegiatan-aktivitas dari proses pembinaan pengembangan lembaga Pusat Unggulan Iptek Tahun Dokumen Rencana kerja menjadi pijakan dalam pelaksanaan kegiatan selama kurun waktu pembinaanpengembangan lembaga yang mencakup sourcing-absorptive capacity, research and development capacity, disseminating capacity. Melalui pelaksanaan kegiatan-aktivitas ini pulalah lembaga akan mencapai indikator kinerja sebagaimana yang telah ditetapkan. Rencana Kerja Pusat Unggulan Iptek Tahun 2017 membahas upaya penguatan peningkatan kapasitas lembaga yang mencakup sourcing-absorptive capacity, research and development capacity, dan disseminating capacity. Distribusi upaya penguatan terurai pada sourcing-absorptive capacity (7 upaya penguatan), research and development capacity (3 upaya penguatan), dan disseminating capacity (3 upaya penguatan). Kegiatan-aktivitas terurai ke dalam : 19 komponen kegiatan pada sourcing-absorptive capacity, 10 komponen kegiatan pada research and development capacity, dan 8 komponen kegiatan pada disseminating capacity. Jumlah komponen kegiatan masih terbuka dan diberikan kesempatan lembaga untuk menambah dengan ketentuan komponen kegiatan tersebut menjadi kebutuhan pengembangan kapasitas lembaga. Dalam pemberlakuannya, komponen kegiatan juga dapat dipilih sesuai kebutuhan pengembangan lembaga. Dalam beberapa kondisi, pelaksanaan komponen kegiatan pengembangan PUI terdapat kesamaan dengan kegiatan internal lembaga. Kondisi ini perlu sinkronisasi internal, sehingga semua kegiatan dapat terlaksana dengan baik. Strategi pemilahan dan pemilihan komponen kegiatan dari insentif pembinaan PUI menjadi kebutuhan bagi lembaga

19 KOMPONEN KEGIATAN Sourcing - Absorptive Capacity 1. Peningkatan Tata Kelola Organisasi 2. Pengembangan Kompetensi SDM 1.1. Dukungan Pengembangan SOP Internal Lembaga FGD, Rapat Internal Tim 1.2. Dukungan Penyiapan Dokumen Perolehan Akreditasi 1.3. Dukungan Audit Internal dalam rangka Perolehan Akreditasi 1.4. Dukungan Assessment dalam rangka Perolehan Akreditasi 2.1. Pengembangan Kapasitas SDM Internal Lembaga Pelatihan sesuai kebutuhan substansi - keahlian 2.2. Pelatihan Peningkatan Kompetensi SDM 2.3. Dukungan Peningkatan Jenjang Kompetensi Fungsional 2.4. Capacity Building Peningkatan Kompetensi SDM 3. Peningkatan Dukungan Sarana dan Prasarana 4. Penguatan Tata Kelola Anggaran 5. Perolehan Akreditasi, Standardisasi dan Sertifikasi 6. Pengembangan Jaringan dan Akses Informasi 3.1. Dukungan Penataan SOP Pemanfaatan Sarana Prasarana FGD, Rapat Internal Tim 3.2. Bantuan Sertifikasi Laboratorium Bantuan Biaya Proses Perolehan Sertifikasi 3.3. Bantuan Perolehan Kalibrasi 4.1. Penguatan Manajemen SOP Pengelolaan Anggaran FGD, Rapat Internal Tim 4.2. Dukungan Peningkatan Kompetensi Pengelolaan Anggaran : Perpajakan, BLU, PNBP, dan Royalti 5.1.Persiapan dan penyusunan Dokumen Akreditasi dan Sertifikasi 5.2.Bantuan Proses Perolehan Akreditasi Pelatihan sesuai kebutuhan substansi keahlian FGD, Rapat Internal Tim Bantuan Biaya Proses Perolehan Akreditasi 6.1. Pengembangan Website Lembaga Bantuan Biaya Peningkatan Kapasitas dan Mutu Website 6.2. Pengembangan Basis Data dalam memperkuat Layanan Website FGD, Rapat Internal Tim 6.3. Penataan SOP Pemanfaatan Informasi Lembaga FGD, Rapat Internal Tim 6.4. Peningkatan Kapasitas dan Kompetensi SDM di bidang Pengembangan Akses Informasi Pelatihan sesuai kebutuhan substansi keahlian

20 KOMPONEN KEGIATAN Research & Development Capacity 1. Penguatan Fokus Riset 1.1. Penguatan Strategi dan Implementasi Penguatan Kapasitas dan Kapabilitas SDM dlm Pelaksanaan Riset Implementasi Pemanfaatan Roadmap Riset dalam Pengembangan Fokus Unggulan FGD, Rapat Internal Tim FGD, Rapat Internal Tim 2. Keberlanjutan Pemanfaatan Produk Riset 3. Penguatan Produktivitas Riset 1.3. Dukungan Pelaksanaan Riset Unggulan Lembaga Dukungan Pengambilan Sampel, Bantuan Referensi Literatur, Biaya Pengujian Sampel 2.1. Penguatan Strategi dan Implementasi Perolehan Paten dan FGD, Rapat Internal Tim Rezim HKI Lainnya Penguatan Produk Berbasis Riset Unggulan Bantuan Biaya Proses perolehan standardisasi, sertifikasi produk 2.3. Penguatan Kerangka Kerjasama yang mendukung Pemanfaatan Produk Riset Lembaga FGD, Rapat Internal Tim, Rapat Koordinasi dg Institusi Calon Pengguna 3.1. Dukungan Perolehan Publikasi Nasional-Internasional Biaya Proses Perolehan Publikasi Bantuan Penguatan Sertifikasi Jurnal Ilmiah Bantuan Biaya Sertifikasi Jurnal Ilmiah 3.3. Bantuan Pelaksanaan Riset S3 Dukungan Pengambilan Sampel, Bantuan Referensi Literatur, Biaya Pengujian Sampel 3.4. Dukungan Perolehan Paten dan HKI lainnya Bantuan Biaya Proses Perolehan Paten dan HKI Lainnya

21 KOMPONEN KEGIATAN Disseminating Capacity 1. Penguatan Kerangka Diseminasi 1.1. Pengembangan Basis Data Produk Unggulan FGD, Rapat Internal, Pelatihan sesuai kebutuhan pengembangan basis data 1.2. Penguatan Kerjasama Hilirisasi FGD, Workshop Inisiasi kerjasama, Rapat koordinasi dg Pihak Pengguna 2. Keberlanjutan dan Perluasan Diseminasi Produk Unggulan Lembaga 2.1. Penguatan Kerjasama Riset Non Riset FGD, Workshop Inisiasi 2.2. Dukungan Penguatan Jaringan Lembaga (nasional dan Internasional) : Roadmap Industri, Public Expose, Talk Show dan Business Matching kerjasama, Rapat koordinasi dg Pihak Pengguna 3. Produktivitas Diseminasi 3.1. Penguatan National Recognition : Press Conferense, Media Briefing terkait trending issues 3.2. Penguatan National References : menjadi pusat rujukan nasional pada fokus unggulan spesifik 3.3. Penyusunan Analisis Economic Benefit atas produk unggulan dan Social Impact pada masyarakat 3.4. Penguatan Integrasi dan Sinergi bagi tumbuhnya Kawasan Sains Teknologi : Assessment, Penyusunan Masterplan dan Rencana Aksi (* khusus utk PPTK, Puslit Karet, dan PPKS yang akan dikembangkan menjadi STP pada tahun 2017) FGD, Workshop Inisiasi kerjasama, Rapat koordinasi dg Pihak Pengguna Persiapan Assesment, FGD, Rapat koordinasi dg Pihak Terkait

22 KOMPONEN PEMBIAYAAN 1. Komponen dasar (baseline) yang mendukung peningkatan 3 kapasitas lembaga, 2. Komponen anggaran asistensi yang mendukung pembiayaan koordinasi asistensi lembaga ke Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (mencakup pembiayaan perjalanan dinas, honor, dan akomodasi). Basis penghitungan didasarkan atas jarak letak geografis lembaga. 3. Komponen anggaran Monev yang mendukung pembiayaan kegiatan monitoring dan evaluasi (mencakup pembiayaan perjalanan dinas, honor, dan akomodasi). Basis penghitungan didasarkan atas jarak letak geografis lembaga

23 KATEGORI BESARAN INSENTIF PUI 2017 a.lembaga yang telah ditetapkan sebagai PUI dan Purna Insentif Periode I (3 tahun sebelumnya) : terdapat 4 lembaga dengan baseline Insentif sebesar Rp. 400 juta dengan komposisi : Sourcing- Absorptive Capacity (0%) : R&D Capacity (20%) : Disseminating Capacity (80%) b.lembaga yang telah ditetapkan sebagai PUI dan masih dalam masa Insentif Periode I : terdapat 15 lembaga dengan baseline Insentif sebesar Rp. 600 juta dengan komposisi : Sourcing- Absorptive Capacity (20%) : R&D Capacity (30%) : Disseminating Capacity (50%) c.lembaga yang masih dibina menjadi PUI dan masih dalam masa Insentif Periode I : terdapat 29 lembaga dengan baseline Insentif sebesar Rp. 500 juta dengan komposisi : Sourcing- Absorptive Capacity (20%) : R&D Capacity (30%) : Disseminating Capacity (50%)

24 PROSES SUPERVISI

25 PROSES MONITORING

26 DASHBOARD KINERJA

27 TAHAPAN PENCAIRAN

28 PELAPORAN

29 TIM PELAKSANA PENGEMBANGAN PUSAT UNGGULAN IPTEK TAHUN 2017 Direktorat Lembaga Litbang Direktorat Jenderal Kelembagaan Iptek dan Dikti KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI Gedung II BPPT Lantai 16, MH. Thamrin 8 Jakarta Pusat Telp Fax Pusat Informasi PUI pui@ristekdikti.go.id - pui.ristekdikti@gmail.com Website : pui.ristekdikti.go.id 29

Unggul, Inovatif dan Berdayasaing

Unggul, Inovatif dan Berdayasaing Unggul, Inovatif dan Berdayasaing Call Centre 0811 156 2656 Email : pui@ristekdikti.go.id - pui.ristekdikti@gmail.com Website : http://pui.ristekdikti.go.id 1 Instrumen SUPERVISI PUSAT UNGGULAN IPTEK TAHUN
