PERANGKAT UJI KOMPETENSI Final drive/gardan

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PERANGKAT UJI KOMPETENSI Final drive/gardan"

Transkripsi

1 PEKAN UJI PRODUKTIF TEKNIK OTOMOTIF PERANGKAT UJI KOMPETENSI Final drive/gardan Disiapkan Oleh : Eko Winarso,S.Pd.M.M Slamet Akhmad S, M.Pd TEKNIK OTOMOTIF 2014

2 Lembar Kualifikasi Tipe Mobil : Peserta Spesifik Final Drive/Gardan Nama Kelas TUK Tanggal OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR Familirisasi TUK Familirisasi Materi Uji Kompetensi Waktu pekerjaan Total Final Drive Pelaksanaan Pemeliharaan/Servis Komponen Penggunaan dan Pemeliharaan Alat Ukur Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja Penggunaan dan pemeliharaan peralatan dan perlengkapan tempat kerja Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja Mengidentifikasi unit final drive; penggerak roda depan, belakang dan Four Wheel drive Memelihara unit final drive penggerak roda depan** Memelihara unit final drive penggerak roda belakang Memelihara unit final drive penggerak empat roda** Melepas, Memasang Roda Memperbaiki poros penggerak roda Ya / Belum 60 Menit 1. Melakukan Pembongkaran, pemeriksaan Penyetelan pada Unit Final Drive (Gardan) Lakukan persiapan, pemeriksaan tools, SST dan Equipment yang diperlukan sebelum melaksanakan pekerjaan 2. Lakukanlah Pelepasan Roda Belakang dan poros roda belakang** 3. Lakukan pelepasan propeller shaft dari gardan** 4. Lakukan pengurasan/pengosongan oli/pelumas garden** 5. Lakukan pelepasan unit gardan dari kendaraan** 6. Lakukanlah Pembongkaran, pemeriksaan, perakitan, Pengukuran, dan penyetelan pada unit Final Drive/Gardan 7. Lakukan pemasangan kembali unit gardan ke kendaraan dengan benar.** 2

3 8. Lakukan pemasangan propeller shaft ke gardan** 9. Lakukan pemasangan poros roda belakang dan roda belakang** 10. Lakukan pemeriksaan tools, SST dan Equipment yang digunakan setelah melaksanakan pekerjaan 11. Lakukan pembersihan alat dan bahan 12. Kembalikan alat dan bahan ke tempat semula 3

4 Nama Lembar Kelas/Program : Peserta Unit Final Drive Report Sheet Hasil Pemeriksaan Bagus Jelek Differensial Case Ring Gear.. Drive Pinion Gear.. Side Gear.. Differential Pinion Gear. Pinion Shaft. Thrust washer Side Bearing Rear Bearing.. Adjusting Nut. Bearing Cap Oil Seal.. Isi semua Pemeriksaan visual yang anda lakukan pada komponen Unit Final Drive. Hasil Pemeriksaan Unit Final Drive setelah dirakit Backlash Ring Gear :. mm Run Out Ring Gear :.. mm Run Out Companion Flange : mm Pre-load :.. mm KESIMPULAN... ALASAN... 4

5 REKAPITULASI KOMPETENSI UNIT FINAL DRIVE Nama No. Reg Lembar : Assessor Kelas/Prog. TUK Tanggal No. Group Unit Kompetensi Unit Final Drive OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR Pelaksanaan Pemeliharaan/Servis Komponen Penggunaan dan Pemeliharaan Alat Ukur Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja Penggunaan dan pemeliharaan peralatan dan perlengkapan tempat kerja Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja Mengidentifikasi unit final drive; penggerak roda depan, belakang dan Four Wheel drive Memelihara unit final drive penggerak roda depan** Memelihara unit final drive penggerak roda belakang Memelihara unit final drive penggerak empat roda** 10 OTO.KR Melepas, Memasang Roda dan poros roda 11 OTO.KR Memperbaiki poros penggerak roda Nilai Asesor, 20 Eko Winarso, S Pd Assessor 5

6 PENILAIAN KOMPETENSI UNIT FINAL DRIVE Nama No. Reg Lembar : Assessor Kelas/Prog. TUK Tanggal No. Group Unit Kompetensi Unit Final Drive OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR OTO.KR Pelaksanaan Pemeliharaan/Servis Komponen Penggunaan dan Pemeliharaan Alat Ukur Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja Penggunaan dan pemeliharaan peralatan dan perlengkapan tempat kerja Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja Urutan dan SOP membongkar/overhoul unit final drive Mengidentifikasi komponen komponen unit final drive; Urutan dan SOP merakit unit final drive Pemeriksaan dan penyetelan backlash ring gear Pemeriksaan dan penyetelan run out ring gear Pemeriksaan dan penyetelan backlash side gear Pemeriksaan dan penyetelan run out companion flange 13 OTO.KR Pemeriksaan dan penyetelan preload Nilai Asesor, 20 Eko Winarso, S Pd Assessor 6

7 Nama No. Reg Kelas/Prog. Klasifikasi Ujian Teori TUK Tanggal A. Pilihan ganda SOAL UJI TEORI KEJURUAN UNIT FINAL DRIVE 1. Bagian yang meneruskan putaran dari mesin kepada ring gear, adalah A. Drive pinion B. Crownwheel C. Side gear D. Satelit gear E. Ring gear 2. Posisi pemasangan ring gear adalah dibautkan pada... A. Differential hausing B. Axle shaft C. Differential case D. Conters shaft E. A, b dan c benar 3. Berapakah spesifikasi momen pengencangan baut-baut ring gear? A kg-m B kg-m C kg-m D kg-m E. A, b, dan c benar 4. Axle shaft/poros roda penggerak pada differential berhubungan dengan gigi? A. Crownwheel B. Satelit gear C. Side gear D. Differential pinion gear E. Drive pinion gear 5. Sebutkan bagian (kelengkapan) pokok pada differential A. Drive pinion (pinion gear),differential pinion (Satelit gear),ring gear (crownwheel),side gear,differential case B. Crownwheel,Satelit gear,side gear,poros differential, C. Drive pinion (pinion gear),differential pinion (Satelit gear),ring gear (crownwheel),side gear,poros garden D. Drive pinion (pinion gear),differential pinion (Satelit gear),ring gear (crownwheel),side gear,differential case E. Ring gear,deffernsial case 7

8 6. Sebutkan fungsi drive pinion pada differential A. Meneruskan tenaga putaran mesin kepada ring gear/crownwheel dalam kondisi kendaraan melaju lurus ataupun membelok. B. Meneruskan tenaga putaran mesin kepada ring gear/crownwheel dalam kondisi kendaraan melaju lurus ataupun membelok kanan. C. Meneruskan tenaga putaran mesin kepada ring gear /crownwheel dalam kondisi kendaraan melaju lurus ataupun membelok ke kiri. D. Meneruskan tenaga putaran mesin kepada ring gear / crownwheel dalam kondisi kendaraan melaju lurus 7. Sebutkan dua komponen pada differential case yang mampu membuat perbedaan putaran pada saat kendaraan belok? A. Differential pinion/satelit gear, dan Side gea B. Differential, dan Side gear pinion. C. Differential pinion dan satelit gearr. D. Differential gear dan Side gear. E. Pinion gear dan side gear 8. Apa fungsi dari side gear pada differential A. meneruskan tenaga mesin ke gigi ring gear dan merubah arah tenaga 900 untuk menggerakan poros as belakang. B. berputar bersama ring gear untuk membagi tenaga penggerak poros as belakang bagian kiri dan kanan dengan kecepatan berlainan sewaktu kendaraan membelok. C. menggerakan poros as belakang untuk memutar roda. D. memperkecil daya pindah pelumas kearah roda luar jika kendaraan membelok tajam. E. membelokkan kendaraan pada saat kecepatan tinggi 9. Nama komponen gambar B di samping adalah: A. Ring gear D. Front B. Drive pinion E. Final gear C. Differential gear 10. Nama komponen gambar A di samping adalah: A. Ring gear D. Front B. Drive pinion E. Final gear C. Differential gear 11. Nama komponen yang menggerakan komponen dari ring gear adalah A. Side gear B. Differential gear C. Flens D. Drive pinion E. As pengunci 8

9 12. Konstruksi model ini, pinion penggerak berbentuk gigi spiral, putarannya yang halus. Proses pembuatan konstruksi ini memerlukan kepresisian dan ketelitian yang tinggi, model apakah ini. A. Model gigi bevel B. Model gigi spiral bevel C. Model gigi hypoid D. Model gigi pinion E. Model gigi diferensial 13. Perhatikan gambar di atas untuk soal no.13, 14, dan 15. Nama komponen differential pada gambar di atas yang bertanda A adalah. A. Adjusting Nut B. Drive Pinion Gear C. Differential case D. Diferential pinion gear E. Side gear 14. Nama komponen differential pada gambar di atas yang bertanda B adalah. A. Ring Gear B. Drive Pinion Gear C. Differential case D. Diferential pinion gear E. Side gear 15. Nama komponen differential pada gambar di atas yang bertanda D adalah A. Adjusting Nut B. Drive Pinion Gear C. Differential case 9

10 D. Diferential pinion gear E. Side gear 16. Perhatikan gambar di samping! Pekerjaan pada gambar di samping adalah. A. Pemeriksaan Run out Ring Gear B. Pemeriksaan Run out Companion Flange C. Pemeriksaan Backlash Ring Gear D. Pemeriksaan Backlash Side gear E. Pemeriksaan Pre load drive pinion gear 17. Penyetelan backlash pada sistem differential adalah... A. menyetel keolengan ring gear B. menyetel gerak awal drive pinion C. menyetel drive pinion dan side gear D. menyetel side gear kiri dan ide gear kanan E. menyetel celah gigi drive pinion dengan ring gear 18. Bagian dari unit final drive (gardan) yang menyebabkan kendaraan terdengar suara bergemuruh (tidak normal) pada saat kendaraan melaju di jalan lurus adalah. A. ring gear dan drive pinion sudah cacat B. side gear sudah cacat C. pinion gear sudah cacat D. differential case sudah cacat E. rear axle shaft dan bantalan sudah rusak 19. Nama nama komponen no 1, 3, 5 dan 7 secara berurutan adalah A. drive pinion gear, differential case, side gear dan ring gear B. side gear, pinion gear, differential case dan axle shaft C. pinion gear, side gear, differential case dan drive gear D. drive pinion gear, side gear, axle shaft dan ring gear E. ring gear pinion gear, side gear dan drive gear 10

11 20. Pada gambar di samping menunjukkan salah satu pekerjaan pemeriksaan Pada unit Differential/garden yaitu. A. Pemeriksaan backlash ring gear B. Pemeriksaan backlash side gear C. Pemeriksaan run out ring gear D. Pemeriksaan run out side gear E. Pemeriksaan pre-load drive pinion gear SOAL ESSAY 1. Jelaskan fungsi unit final drive! 2. Sebutkan dua bagian utama dari unit final drive!.. 3. Jelaskan cara kerja unit final drive pada saat kendaraan berjalan lurus! 4. Jelaskan cara kerja unit final drive pada saat kendaraan berbelok! 5. Sebutkan enam nama komponen unit final drive! 11

12 6. Sebutkan dua tipe final gear dari unit final drive! 7. Langkah apa saja yang harus dilakukan sebelum melepaskan unit final drive dari kendaraan! 8. Jelaskan apa yang dimaksud dengan backlash! 9. Jelaskan apa yang dimaksud dengan pre load! 10. Jelaskan apa yang dimaksud dengan run out!

Membongkar Sistem Kemudi Tipe Recirculating Ball

Membongkar Sistem Kemudi Tipe Recirculating Ball Jobsheet Membongkar Sistem Kemudi Tipe Recirculating Ball 1. Tujuan Siswa mengenal komponen sistem kemudi Tipe Recirculating Ball Siswa memahami cara kerja sistem kemudi Tipe Recirculating Ball Siswa mampu
