ANALISIS Perkembangan Indikator Ekonomi Ma kro Semester I 2007 Dan Prognosisi Semester II 2007

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "ANALISIS Perkembangan Indikator Ekonomi Ma kro Semester I 2007 Dan Prognosisi Semester II 2007"

Transkripsi

1 ANALISIS Perkembangan Indikator Ekonomi Makro Semester I 2007 Dan Prognosisi Semester II 2007 Nomor. 02/ A/B.AN/VII/2007

2 Perkembangan Ekonomi Tahun 2007 Pada APBN 2007 Pemerintah telah menyampaikan indikator-indikator ekonomi yang merupakan asumsi dasar dalam rangka penyusunan RAPBN 2008, selanjutnya pada pertengahan tahun 2007 ini dengan memperhatikan perkembangan kondisi ekonomi makro yang ada, pemerintah menyampaikan Laporan Pemerintah tentang Pelaksanaan APBN Semester I Tahun Anggaran 2007 sebagai berikut: INDIKATOR APBN APBN- Pertumbuhan Ekonomi (%) Inflasi (%) Rata-rata Kurs (Rp/US$) Rate SBI 3 Bulan (%) Harga Minyak ICP (US$ Barrel) Lifting Minyak ( Juta Barrel/Hari) 6,2 8,0 9,900 9,5 57,0 1, P 5,8 8,0 9,300 12,0 64,0 1,0 APBN Semes 6,3 6,5 9,300 8,5 83,0 1,0 ter I , ,0 61,4 0,95 Semes ter II * 6,61 6,5 9,150 8,0 58,6 0,95 Total * 6,3 6,5 9,100 * Perkiraan Pemerintah dalam Laporan Pemerintah tentang APBN Semester I Tahun 2007 Perkembangan Makro Ekonomi 2007 dan Proyeksi Semester II 2007 Penyampaian Pemerintah tersebut dilandaskan pada keyakinan bahwa kondisi makro ekonomi selama kwartal I 2007 sangat kondusif, sehingga berbagai indikator yang telah ditetapkan untuk kwartal I 2007 akan tercapai. Pertumbuhan untuk semester I mencapai 5,87 persen dan inflasi tetap terkendali. 8,0 60,0 0,95 Peningkatan laju pertumbuhan ekonomi tersebut didorong oleh perbaikan 1

3 kinerja investasi, ekspor barang dan jasa, serta konsumsi masyarakat. Di sisi sektor industri, laju pertumbuhan ekonomi didorong oleh peningkatan pertumbuhan sektor jasa, terutama sektor transportasi dan komunikasi, dan diikuti oleh sektor perdangangan, hotel, dan restoran, serta konstruksi. Kinerja investasi menunjukan tren yang semakin membaik sebagaimana tercermin dalam berbagai indikator investasi, antara lain: realisasi penanaman modal dalam negeri dan asing (PMDN dan PMA) serta laju pertumbuhan impor barang modal semakin meningkat, peningkatan laba BUMN dan swasta yang akan mendorong peningkatan laba di tahan untuk diinvestasikan kembali. Dalam perdagangan internasional, perbaikan kinerja ekspor tercermin dalam peningkatan pertumbuhan ekspor, khususnya di sektor ekspor non migas. Perbaikan kinerja ekspor tersebut akan berlanjut seiring dengan perbaikan investasi, peningkatan harga komoditi (khususnya komoditi primer) di pasar global, dan peningkatan trade volume dengan mitra dagang Indonesia. Di sisi lain, impor juga mengalami peningkatan sejalan dengan membaiknya daya beli masyarakat. Perkembangan ekspor dan impor tersebut akan memberikan kontribusi positf terhadap neraca perdagangan Indonesia. Analisa Kondisi Makro Ekonomi 2007 dan Proyeksi Semester II 2007 Ekonomi diperkirakan tumbuh sekitar 6,2% dan 6,5% pada tahun ini dan tahun depan. Sementara itu keyakinan atas tercapainya sasaran inflasi 2007 dan 2008 masingmasing 6+1 % dan 5+1 % semakin besar. Perkembangan perekonomian ini menimbulkan optimisme yang semakin kuat terkait dengan ekspansi ekonomi yang terus berlanjut serta stabilitas makro dan sistem keuangan yg terjaga. Namun demikian, perekonomian masih dihadapkan pada berbagai permasalahan struktural di bidang investasi terkait dgn infrastuktur dan ketersediaan energi.. 2

4 Kondisi ini menyebabkan masih terbatasnya kapasitas, produktivitas, dan efisiensi produksi sehingga kapasitas dan kualitas pertumbuhan belum sepenuhnya menggembirakan. Hal ini juga berdampak terhadap belum membaiknya daya saing Indonesia dan terbatasnya daya serap terhadap tenaga kerja. Untuk memperkuat keberlanjutan ekspansi perekonomi, sinergi kebijakan makroekonomi yang solid dan partipasi positif pelaku ekonomi menjadi penting. Untuk itu, kebijakan ekonomi dlm rangka mendorong iklim investasi yg semakin kondusif perlu ditingkatkan, khususnya realisasi program pembangunan infrastruktur Sementara itu, kebijakan moneter dan perbankan diarahkan untuk menciptakan stabilitas makro sekaligus memfasilitasi sektor riil untuk memperoleh dukungan pembiayaan secara lebih kompetitif. Kebijakan tersebut perlu didukung dengan kebijakan untuk meningkatkan stabilitas keuangan antara lain melalui percepatan pendalaman pasar keuangan. Disamping itu, BI diharapkan dapat meningkatkan koordinasi dgn Pemerintah termasuk Pemerintah Daerah dan instansi terkait untuk mempertajam identifikasi sektor/produk yg dapat dijadikan unggulan serta mengantisipasi tekanan inflasi ke depan. 3

5 P e r t u m buhan E k o n o m i d a n N er a c a P e m b a y a r a n Pertumbuhan Ekonomi Neraca Pembayaran Ekspansi perekonomian Q2-07 diperkirakan mencapai 6,1% yaitu lebih tinggi dari proyeksi sebelumnya, sebesar 5,9% (yoy). Pertumbuhan Q2-07 ditunjang konsumsi swasta dan ekspor sejalan dg membaiknya daya beli masyarakat & kondusifnya faktor eksternal. Investasi diperkirakan tumbuh meningkat dari 7,51 % (yoy) pada Q1-07 menjadi 8,83% (yoy). Sisi penawaran masih memadai dalam merespon peningkatan sisi permintaan tercermin pada peningkatan utilisasi kapasitas. Transaksi berjalan diperkirakan lebih rendah dari perkiraan Feb 07 (USD991 juta vs USD2,0 miliar) didorong peningkatan impor terkait dg meningkatnya permintaan domestik. Neraca modal dan lalu lintas modal diperkirakan melampaui perkiraan sebelumnya akibat tingginya portfolio inflows di SUN, SBI dan saham. Realisasi surplus NPI Q2-07 mencapai USD3,7 miliar shg cadangandevisa akhir Juni 2007 mencapai USD50,9 miliar atau 5,2 bln impor dan pembayaran ULN pemerintah. 4

6 Kondisi Makro Indikator Konsumsi RT dan ekspor lebih tinggi dari proyeksi. Investasi tumbuh lebih tinggi dari Q1-07 menjadi 8,83% (yoy), meski lebih rendah dari proyeksi awal. Konsumsi pemerintah tumbuh 4,13% atau lebih rendah dari perkiraan sebelumnya sebesar 6,11%. Investasi pemerintah diperkirakan tumbuh 11,68% atau lebih tinggi dari perkiraan sebelumnya -4,33% Impor tumbuh lebih tinggi sejalan ekspansi ekonomi Pertumbuhan yang relatif tinggi di sektor industri pengolahan, sektor pengangkutan & komunikasi, sektor bangunan dan sektor perdagangan hotel, dan restoran. Pertumbuhan sektor pertanian yg cukup tinggi juga karena pengaruh pergeseran musim panen. Pengangguran terbuka masih tinggi dimana data Februari 07 mencatat 9,75% walaupun sedikit menurun dibandingkan tahun 2006 Jumlah pendudukpada Maret 2007 masih mencapai 16,58% Perbaikan keyakinan tercermin pada survei terhadap perbaikan kondisi ekonomi ke depan dan penghasilan ke depan yg meningkat. Namun, keyakinan terhadap ketersediaan lapangan kerja masih rendah. Perbaikan daya beli tercermin pada nilai tukar petani yg masih tinggi dan gaji eksekutif yg rata-rata meningkat 13,8% Namun perbaikan daya beli belum merata 5

7 Stabilitas makroekonomi dari kondisi Moneter Nilai Tukar Inflasi Rupiah Q2-07 rata-rata menguat 1,5% menjadi Rp8.968 dari Rp9.102/USD Dipengaruhi surplus NPI akibat surplus transaksi berjalan dan peningkatan aliran modal masuk asing. Peningkatan aliran modal masuk dipengaruhi fundamental makroekonomi cukup baik, risiko relatif terjaga dan imbal hasil menarik. Kecenderungan penurunan inflasi masih berlanjut hingga Q2-07 shg masih dalam lintasan sasaran 2007 sebesar 6+1 % Inflasi IHK Juni 07 tercatat 0,23% (mtm) atau 5,77% (yoy) atau lebih rendah dari 6,5% (yoy) pada Q1-07. Secara kumulatif (ytd) inflasi IHK masih tergolong rendah yaitu 2,08% atau lebih rendah dari periode yg sama tahun2006 yaitu 2,87% Dari sisi fundamental, penurunan inflasi didukung penguatan nilai tukar,perbaikan ekspektasi inflasi dan respon memadai sisi penawaran thd peningkatan permintaan. Selain itu, penurunan didukung penurunan harga beras sejalan dg pengaruh panen. 6

8 Kondisi moneter relatif terjaga. Penurunan BI Rate ditransmisikan searah ke berbagai jenis suku bunga Namun, ekses likuiditas perbankan masih berlangsung se Kondisi jalan dg belum kuatnya daya serap sektor riil. Moneter dan Pasar Pasar saham bullish sejalan dg peningkatan aliran masuk Keuangan modal asing Realitas Besaran Makro Ekonomi Versus Keyakinan Pemerintah Optimisme Pemerintah ditunjukan juga dalam prediksi besaran-besaran makro, terutama pertumbuhan dan kebutuhan investasi. Namun, perlu dilihat sejauh mana optimisme tersebut didukung oleh realitas keadaan makro ekonomi. Pertumbuhan ekonomi diperkirakan ke depan dapat tumbuh lebih tinggi dari diperkirakan semula, hal ini dipengaruhi oleh : 1. Dipengaruhi peningkatan daya beli akibat inflasi yang menurun dan peningkatan pendapatan. 2. Selain itu, kondisi harga komoditi internasional yg cukup tinggi diperkirakan masih berpengaruh positif terhadap perekonomian khususnya ekspor. 3. Pertumbuhan ekonomi 2007 diperkirakan akan mencapai 6,2% sementara ada tahun 2008 perekonomian diproyeksikan tumbuh lebih tinggi lagi mencapai 6,5 %. Peningkatan daya beli antara lain didukung kenaikan upah rii : Kenaikan upah minimum riil 2007 masih positif terutama di beberapa propinsi yang porsi konsumsi swastanya terhadap konsumsi nasional tinggi seperti DKI, Jabar dan Jatim. 7

9 Perbaikan ekonomi ekonomi diharapkan terus berlanjut. Namun demikian, berbagai kendala tetap perlu mendapat perhatian terutama berbagai permasalahan struktural di bidang investasi terkait dgn infrastuktur dan ketersediaan energi. Kondisi ini menyebabkan masih terbatasnya kapasitas, produktivitas, dan efisiensi produksi sehingga kapasitas dan kualitas pertumbuhan belum sepenuhnya menggembirakan. Hal ini juga berdampak terhadap belum membaiknya daya saing Indonesia dan terbatasnya daya serap thd tenaga kerja. Untuk memperkuat keberlanjutan ekspansi perekonomi tersebut, sinergi kebijakan makroekonomi yang solid dan partipasi positif pelaku ekonomi menjadi penting. Untuk itu, kebijakan ekonomi dlm rangka mendorong iklim investasi yg semakin kondusif perlu ditingkatkan, khususnya realisasi program pembangunan infrastruktur. Sementara itu, kebijakan moneter dan perbankan diarahkan untuk menciptakan stabilitas makro sekaligus memfasilitasi sektor riil untuk memperoleh dukungan pembiayaan secara lebih kompetitif. Kebijakan tersebut perlu didukung dengan kebijakan untuk meningkatkan stabilitas keuangan antara lain melalui percepatan pendalaman pasar keuangan. Disamping itu, BI diharapkan meningkatkan koordinasi dgn Pemerintah termasuk Pemerintah Daerah dan instansi terkait untuk mempertajam identifikasi sektor/produk yang dapat dijadikan unggulan serta mengantisipasi tekanan inflasi ke depan. 8

10 Lampiran Data Tabel A.1 Perkembangan Ekonomi Sektoral Tabel A2. Besaran angkatan Kerja, Pengangguran dan Kemiskinan 9

11 Tabel A.3. Tingkat Konsumsi Rumah Tangga Tabel A.4. Perkembangan Nilai Tukar 10

12 Tabel A.5. Perkembangan Kredit Perbankan Tabel A.6. Perkembangan Pembiayaan 11

13 Tabel A.7. Perkembangan Upah Minimum Regional 12

14 Tabel A.8. Perkembangan Konsumsi Rumah Tangga 13

Analisis Asumsi Makro Ekonomi RAPBN Nomor. 01/ A/B.AN/VI/2007 BIRO ANALISA ANGGARAN DAN PELAKSANAAN APBN SETJEN DPR RI

Analisis Asumsi Makro Ekonomi RAPBN Nomor. 01/ A/B.AN/VI/2007 BIRO ANALISA ANGGARAN DAN PELAKSANAAN APBN SETJEN DPR RI Analisis Asumsi Makro Ekonomi RAPBN 2008 Nomor. 01/ A/B.AN/VI/2007 Asumsi Dasar dan Kebijakan Fiskal 2008 Sesuai dengan ketentuan UU Nomor 17 Tahun 2003, Pemerintah Pusat diwajibkan untuk menyampaikan
