BAB II KAJIAN PUSTAKA. bahan tertulis ataupun tidak tertulis yang digunakan oleh guru dalam aktivitas

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB II KAJIAN PUSTAKA. bahan tertulis ataupun tidak tertulis yang digunakan oleh guru dalam aktivitas"

Transkripsi

1 BAB II A. Kajian Teori KAJIAN PUSTAKA 1. Bahan Ajar a. Pengertian Bahan Ajar Proses pembelajaran tidak hanya berdiskusi tentang ikatan pembelajaran saja, tetapi didalamnya terpaut bermacam elemen yang menunjang proses pembelajaran. Salah satunya merupakan keberadaan bahan ajar. Bahan ajar ialah seluruh wujud bahan tertulis ataupun tidak tertulis yang digunakan oleh guru dalam aktivitas belajar mengajar. Perihal ini sependapat dengan (Majid, 2014a) yang menyatakan jika bahan ajar merupakan seperangkat materi yang disusun secara sistematis sehingga terbentuk kawasan ataupun suasana yang membolehkan siswa belajar dengan baik. Pendapat lain dituturkan (Prastowo, 2011) bahwa bahan ajar ialah seluruh bahan berbentuk informasi, alat, ataupun bacaan yang disusun secara sistematis, yang menunjukkan wujud utuh dan kompetensi yang hendak dipahami siswa serta digunakan dalam proses pembelajaran dengan tujuan perencanaan. Bersumber pada penafsiran tersebut, sehingga dapat disimpulkan bahwa bahan ajar berisi tentang segala informasi, alat ataupun teks yang disusun secara runtut serta sistematis yang bisa digunakan guru serta siswa disaat proses pembelajaran untuk menggapai suatu tujuan pembelajaran. Bersumber pada penafsiran tersebut, sehingga dapat disimpulkan bahwa bahan ajar berisi tentang segala informasi, alat ataupun teks yang disusun secara 10

2 11 runtut serta sistematis yang bisa digunakan guru serta siswa disaat proses pembelajaran untuk menggapai suatu tujuan pembelajaran. b. Jenis-Jenis Bahan Ajar Klasifikasi ataupun pembagian bahan ajar dibedakan bersumber pada bentuknya, cara kerjanya, dan sifatnya (Prastowo, 2011). Berdasarkan bentuknya bahan ajar dibedakan menjadi 4 macam yaitu: 1) Bahan cetak (printed), yaitu bahan ajar yang disiapkan dalam bentuk kertas, yang berperan untuk keperluan pembelajaran ataupun penyampaian informasi, contohnya handout, buku, modul, LKS, brosur, leaflet, wallcat gambar, ataupun foto, serta modul ataupun maket. 2) Bahan ajar dengar (audio), yaitu bahan ajar yang menggunakan sinyal radio secara langsung, yang bisa dimainkan ataupun didengar oleh seorang ataupun sekelompok orang, contohnya kaset, radio, piringan gelap, serta compact disk audio. 3) Bahan ajar pandang dengar (audiovisual), yaitu segala sesuatu yang memungkinkan sinyal, audio bisa dikombinasikan dengan gambar bergerak secara sekuensial. Contohnya video compack disk serta film. 4) Bahan ajar interaktif (interactive teaching materials), yaitu campuran dari dua atau lebih media (audio, teks, grafik, gambar, animasi, serta video) yang diberi perlakuan oleh penggunanya untuk mengatur suatu perintah, contohnya compack disk interactive. Bersumber pada cara kerjanya bahan ajar dibedakan menjadi lima yaitu sebagai berikut (Prastowo, 2011). 1) Bahan ajar yang tidak diproyeksikan, yaitu bahan ajar yang tidak membutuhkan fitur proyektor untuk memproyeksikan isi didalamnya, sehingga siswa dapat langung mempergunakan bahan ajar tersebut, contohnya foto, diagram, display, model, dan lainnya. 2) Bahan ajar yang diproyeksikan, yaitu bahan ajar yang membutuhkan proyektor supaya dapat

3 12 dimanfaatkan siswa, contohnya slide, filmstrips, overbead transparencies, dan proyeksi komputer. 3) Bahan ajar audio, yaitu bahan ajar yang berbentuk sinyal audio yag direkam dalam sesuatu media rekam. Untuk pemakaiannya membutuhkan perlengkapan pemain (player) media rekam, semacam tape compo, CD player, VCD player, multimedia pyaler dan sebagainya. Contoh bahan ajar seperti ini yaitu kaset, CD, flash disk, serta lain-lain. 4) Bahan ajar video, yaitu bahan ajar yang membutuhkan alat pemutar yang umumnya berupa video tape player, VCD player, DVD player, serta sebagainya. Bahan ajar ini menyajikan gambar serta suara secara bersamaan, contohnya video, film, serta lain-lain. 5) Bahan ajar (media) komputer, yaitu bermacam kategori bahan ajar noncetak yang memerlukan komputer ataupun laptop untuk menayangkan suatu untuk belajar. Contohnya computer mediated instruction dan computer based multimedia atau hypermedia. Menurut Rowntree dalam (Belawati, 2003) mengatakan bahwa bersumber pada sifatnya, bahan ajar dibagi menjadi empat sebagai berikut: 1) bahan ajar berbasis cetak, misalnya buku, pamphlet, panduan belajar siswa, buku kerja siswa dan lain sebagainya 2) bahan ajar berbasis teknologi, misalnya audio cassette, slide, filmstrips, video interaktif, computer based tutorial, serta multimedia 3) bahan ajar yang digunakan untuk praktik atau proyek, misalnya kit sains, lembar obsevasi, lembar wawancara, dan sebagainya 3) bahan ajar yang dibutuhkan untuk keperluan interaksi manusia (terutama untuk keperluan pendidikan jarak jauh), misalnya telpon, handphone, video conferencing, dan sebagainya. Bersumber pada penafsiran diatas, dapat dsimpulkan bahwa menurut bentuknya bahan ajar dibedakan menjadi empat yaitu: 1) bahan cetak 2) bahan ajar

4 13 dengar atau program audio 3) bahan ajar pandang dengar 4) bahan ajar interaktif. Menurut cara kerjanya bahan ajar dibedakan menjadi lima yaitu: 1) bahan ajar yang tidak diproyeksikan 2) bahan ajar yang diproyeksikan 3) bahan ajar audio 4) bahan ajar video. Menurut sifatnya, bahan ajar dibedakan menjadi empat yaitu: 1) bahan ajar berbasis cetak 2) bahan ajar berbasis teknologi 3) bahan ajar yang digunakan untuk praktik atau proyeksi 4) bahan ajar yang dibutuhkan untuk keperluan interaksi manusia. c. Fungsi Bahan Ajar Aktivitas belajar serta mengajar memerlukan bahan ajar guna menguasai seluruh kompetensi yang hendak dicapai secara utuh serta merata. Perihal ini sependapat dengan (Majid, 2014a) kalau penggunaan bahan ajar dalam aktivitas pembelajaran berperan untuk memberikan peluang siswa supaya dapat menekuni sesuatu kompetensi secara runtut serta sistematis sehingga mampu memahami seluruh kompetensi secara utuh serta terpadu. 2. E-Modul (Modul Digital) a. Pengertian E-Modul Perkembangan Teknologi Informasi pada saat ini dapat diaplikasikan dalam kegiatan pembelajaran, salah satu caranya dengan mengubah penyajian bahan belajar ke format elektronik atau digital. Modul digital merupakan modifikasi dari modul konvensional dengan memadukan pemanfaatan teknologi informasi, sehingga Modul digital yang ada dapat lebih menarik dan interaktif (Vanorika kadek benny, 2016). Sedangkan menurut pendapat Scheidlinger (Johar, 2014) Modul digital ialah tampilan informasi ataupun naskah yang direkam secara digital

5 14 dengan menggunakan hard disk, compact disk, serta flash disk, URL Link bisa dibuka menggunakan pc dan android. Sehingga dapat disimpulkan bahwa e-modul menekan terbentuknya perpaduan antara teknologi cetak dengan teknologi pc dalam aktivitas pembelajaran. Berbagai macam media pembelajaran cetak, salah satunya modul yang bisa dirubah penyajiannya ke dalam wujud elektronik, sehingga melahirkan sebutan e-modul. Dengan demikian, e-modul didefinisikan sebagai sebuah wujud penyajian bahan belajar mandiri yang disusun secara sistematis ke dalam pembelajaran untuk menggapai tujuan pembelajaran yang disajikan dalam format. b. Karakteristik E-Modul Untuk menghasilkan modul yang mampu meningkatkan motivasi belajar, pengembangan modul harus memperhatikan karakteristik yang diperlukan sebagai modul. Berikut merupakan karakteristik modul (Daryanto, 2014): 1) Self Instructional Self Instructional yaitu bahan ajar yang dapat membuat siswa mampu membelajarkan diri sendiri dengan bahan ajar yang dikembangan. Didalam bahan ajar harus terdapat tujuan yang dirumuskan dengan jelas, baik tujuan akhir maupun tujuan antara. Melalui penggunaan modul, siswa mampu belajar secara mandiri dan tidak selalu tergantung pada guru maupun pihak lainnya. Untuk memenuhi karakter self instructional maka dalam modul harus memenuhi kriteria: a) membuat tujuan yang dirumuskan dengan jelas; b) membuat materi pembelajaran yang dikemas dalam unit-unit kecil sehingga memudahkan belajar secara tuntas; c) memuat contoh dan ilustrasi yang mendukung kejelasan pemaparan materi pembelajaran; b) memuat latihan soal dan tugas yang memungkinkan siswa

6 15 memberikan respon dan dapat mengukur tingkat penguasannya; c) menggunakan Bahasa yang sederhana dan komunikatif; d) membuat rangkuman materi pembelajaran; e) memuat instrument penilaian yang memungkinkan penggunaan melakukan selft assessment f) memuat umpan balik atas penilaian, sehingga penggunaan yang mengetahui tingkat penguasaan materi; g) menyediakan informasi tentang rujukan atau referensi yang mendukung materi pembelajaran dan modul 2) Self Contained Modul harus memuat seluruh materi pembelajaran yang dibutuhkan dalam modul tersebut. Hal ini bertujuan untuk memberikan siswa mempelajari materi pembelajaran secara tuntas, karena materi belajar dikemas ke dalam satu kesatuan yang utuh. 3) Stand Alone (berdiri sendiri) Merupakan karakteristik modul yang tidak tergantung pada bahan ajar atau media lain. Artinya, tanpa menggunakan bahan ajar lain atau media lain, siswa dapat mempelajari dan mengerjakan tugas yang ada dalam modul tersebut. 4) Adaptif Modul dikatakan adaptif bila dapat menyesuaikan terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Selain itu, modul dapat digunakan diberbagai perangkat keras hardware 5) User Friendly (bersahabat atau akrab) Modul hendaknya juga memenuhi kaidah bersahabat atau akrab dengan pemakainya. Setiap instruksi dan informasi yang tampil bersifat membantu dan bersahabat dengan pemakai, dalam merespon dan mengakses sesaui dengan

7 16 keinginan. Sesuai karakteristik dalam pedoman penulisan modul di atas, maka dapat disimpulkan bahwa karakteristik modul digunakan sebagai pengganti dari guru. Untuk dapat mendapatkan hasil yang maksimal, maka modul harus dibuat jelas, lengkap dan komunikatif sehingga siswa dapat belajar secara mandiri. Berdasarkan pemaparan diatas dapat disimpulkan bahwa karakteristik modul itu dibuat agar siswa belajar mandiri tanpa harus adanya bimbingan guru, juga dengan modul dapat mempermudah siswa dalam mempelajari setiap sub pembelajaran karena setiap subnya sudah terdapat dalam satu modul. Ketika menggunakan modul siswa tidak lagi bergantung pada media lain, karena didalam modul semuanya sudah diperjelas. Menurut (Ahmad Rivai & Nana Sudjana, 2013), menyatakan bahwa modul mempunya karakteristik tertentu yaitu: a) berbentuk unit pengajaran terkecil dan lengkap; b) berisi rangkaian kegiatan belajar yang dirancang secara sistematis; c) berisi tujuan belajar yang dirumuskan secara jelas dan khusus; d) Memungkinkan siswa belajar mandiri; e) merupakan realisasi perbedaan individual serta perwujudan pengajaran individual. Berdasarkan pendapat diatas maka dapat disimpulkan karakteristik modul itu berupa unit pengajaran yang telah disusun secara sistematis agar tercapainya tujuan pembelajaran juga memungkinkan siswa bisa belajar mandiri. c. Komponen-Komponen Modul Menurut penjelasan (Depdiknas, 2008), modul merupakan sebuah buku yang ditulis dengan tujuan agar siswa dapat belajar secara mandiri tanpa atau dengan bimbingan guru, berikut merupakan komponen modul: 1) Petunjuk belajar (petunjuk siswa/guru) 2) Kompetensi yang akan dicapai 3) Content atau isi materi

8 17 4) Informasi pendukung 5) Latihan-latihan 6) Petunjuk kerja dapat berupa Lembar Kerja (LK) 7) Evaluasi 8) Balikan terhadap hasil evaluasi. Dari pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa sebuah modul akan lebih bermanfaat apabila dapat dipahami, menarik dan mudah untuk dipergunakan. Karena modul merupakan satu unit lengkap yang terdiri dari serangkaian kegiatan belajar yang disusun untuk membantu siswa dalam mencapai tujuan yang telah dirumuskan. 3. Pembelajaran Tematik a) Pengertian Pembelajaran Tematik Pembelajaran tematik diartikan suatu proses pembelajaan yang mengaitkan sebagaian mata pelajaran ke dalam satu tema untuk membagikan pengalaman yang bermakna kepada siswa. (Trianto, 2011) berpendapat, pembelajaran tematik mempunyai satu tema actual, dekat dengan dunia siswa serta terdapat kaitannya dengan kehidupan sehari-hari. (Majid, 2014b), berpendapat tema ialah suatu sebutan yang ada dalam pembelajaan tematik yang berarti pokok pikiran ataupun gagasan pokok sebagai pokok pembicaraan dalam aktivitas belajar mengajar. Bersumber pada pendapat yang dituturkan oleh beberapa ahli tersebut, dapat disimpulkan pembelajaran tematik ialah pendekatan pembelajaran yang mengintegrasikan bermacam kompetensi dari bermacam mata pelajaran ke dalam tema sehingga pembelajaran itu akan lebih bermakna serta mempunyai makna untuk siswa. b) Karakteristik Pembelajaran Tematik Menurut pendapat (Majid, 2014b) menuturkan dalam model pembelajaran tematik di sekolah dasar memiliki karakteristik sebagai berikut:

9 18 a. Berpusat pada siswa. pembelajaran tematik berpusat pada siswa (student centered). Dengan pendekatan modern yang lebih banyak menempatkan siswa selaku subjek belajar, sedangkan guru berfungsi selaku fasilitator yakni memberikan kemudahan untuk melaksanakan kegiatan belajar. b. Memberikan pengalaman langsung. Pembelajaran tematik bisa memberikan pembelajaran langsung kepada siswa (direct experiences). Siswa dihadapkan pada suatu yang nyata (konkret) sebagai dasar dalam memahami hal-hal yang lebih abstrak. c. Pemisahan pada mata pelajaran tidak begitu jelas. Dalam pembelajaran tematik, pemisahan antar mata pelajaran jadi tidak begitu jelas, karena focus pembelajaran diarahkan pada pembahasan tema-tema yang sangat dekat dengan kehidupan siswa. d. Menyajikan konsep dari bermacam mata pelajaran. Dalam pembelajaran tematik menyajikan konsep-konsep dari bermacam mata pelajaran dalam proses pembelajaran. Dengan demikian, siswa dapat menguasai konsep-konsep secara utuh tidak parsial (terpotong-potong). e. Bersifat fleksibel. Pembelajaran tematik gampang disesuikan (fleksibel) dimana guru bisa mengaitkan bahan ajar dari satu mata pelajaran dengan mata pelajaran yang lain, apalagi mengaitkan dengan kehidupan siswa serta kondisi lingkungan di mana sekolah serta siswa berada. f. Memakai prinsip belajar sembari bermain dan mengasyikan. Dari penjelasan karakteristik pembelajaran tematik diatas, dapat menjadi pedoman dalam mengembangkan bahan ajar e-modul tematik yang hendak

10 19 menyajikan bermacam mata pelajaran, fleksibel dibawa kemana-mana untuk belajar sehingga bisa menghasilkan pembelajaran yang mengasyikkan. 4. Seamless Learning a. Pengertian Seamless Learning Seamless Learning arti secara harfiah adalah kontinuitas yang berjalan secara halus. Awal mula seamless learning tidak dikaitkan dengan penggunaan teknologi dalam pembelajaran, seperti yang dikemukakan Kuh tahun 1996: Kata mulus menunjukkan bahwa diyakini bagian yang terpisah dan juga berbeda (misalnya di dalam kelas serta di luar kelas, akademik serta non akademik, kurikuler serta kokulikuler, ataupun didalam kampus atau diluar kampus) sekarang menjadi satu bagian, terikat bersama sehingga nampak utuh ataupun berkepanjangan. Dalam area yang mulus siswa didorong menggunakan sumber belajar yang terdapat di dalam ataupun di luar kelas, siswa diminta untuk memakai pengalaman hidup untuk menguasai atau memahami materi yang diperkenalkan di kelas. Menurut (L. Wong, 2015) memberikan analisis tentang sejarah seamless learning berbantuan seluler. Beliau memperkirakan munculnya seamless learning pada awal 1990-an secara khusus, pada diskusi yang menyoroti kesenjangan antara kegiatan belajar mengajar yang terjadi di dalam dan di luar kelas. Kegiatan dalam dua konteks ini difokuskan pada pemahaman bagaimana kontinuitas antara pembelajaran di sekolah dan pembelajaran yang terjadi di luar. Beliau mencatat ideide ini pada awal abad kedua puluh satu oleh peneliti di bidang pembelajaran seluler dan dimana-mana. Pada tahun 2006, (Chan, T.-W., Roschelle, J., Hsi, S., Kinshuk, K., Sharples, M., Brown, 2006) menciptakan istilah pembelajaran tanpa batas untuk menandai

11 20 aktivitas pembelajaran dengan kontinuitas pengalaman diberbagai konteks pembelajaran dan diaktifkan oleh fitur interaktif baru yang disediakan oleh teknologi seluler dan di mana-mana. Menurut (Chan, T.-W., Roschelle, J., Hsi, S., Kinshuk, K., Sharples, M., Brown, 2006) sekenario pembelajaran yang mulus dapat mencakup pengalaman belajar individu maupun kelompok secara online, dengan kemungkinan keterlibatan guru, kerabat, ahli dan sebagainya. Pembelajaran dapat berlangsung secara tatap muka atau jarak jauh menggunakan berbagai mode interaksi dan ditempatkan di tempat-tempat yang beragam seperti ruang kelas, rumah atau pengaturan informal lainnya dan lingkungan luar ruangan, taman, dan museum. Dalam (Chan, T.-W., Roschelle, J., Hsi, S., Kinshuk, K., Sharples, M., Brown, 2006), konteks pembelajaran terdiri dari konfigurasi jenis kegiatan ini, sumber daya materi serta virtual yang menyediakan kesempatan baru untuk mendukung pembelajaran. Dapat disimpulkan bahwa seamless adalah kontinuitas berlangsung secara halus. Pada awalnya seamless learning tidak dikaitkan dengan pemakaian teknologi di dalam pembelajarannya yang dikemukakan (L. H. Wong, 2015) kata seamless awalnya diyakini sebagai bagian yang terpisah misalnya di dalam kelas dan di luar kelas dan sebagainya. Sekarang menjadi satu bagian. Dalam lingkungan belajar yang mulus, siswa didorong untuk memanfaatkan sumber belajar baik di dalam maupun diluar kelas. seamless learning mengacu pada konteks serta sekenario belajar. Pada seamless learning terdiri atas berbagai sekenario pembelajaran, menjadikan pembelajaran aktif, produktif, kreatif dan dapat berkolaborasi melalui lintas lingkungan belajar yang berbeda pada waktu kapan pun dan dimana pun pembelajaran itu berada.

12 21 b. Komponen Seamless Learning Menurut Seaw et al (2008) mendefinisikan enam komponen pada seamless learning sebagai berikut: 1) space atau ruang : pada seamless learning menunjang pembelajaran supaya dapat bergerak secara mudah antara ruang pembelajaran yang berbeda yang dilakukan secara langsung ataupun secara virtual 2) time atau waktu : pada seamless learning waktu memegang kedudukan berarti dalam proses pengamatan pada pembelajaran, boleh jadi pengambilan informasi secara fisik pada waktu bersamaan dalam konteks yang sama pula, misalnya mengambil informasi di museum, maupun kebun binatang 3) conteks : pada seamless learning desain konteks dapat mempengaruhi pada proses pembelajaran, misalnya pada pengambilan informasi dapat dicoba dalam konteks resmi di sekolah dan kontinuitas dari pembelajaran dilakukan dengan cara informal di luar sekolah 4) community : pada seamless learning lingkup komunitas terdiri atas guru, siswa dan domain expert 5) cognitive tools : pada seamless learning perlengkapan yang digunakan untuk menambah pengetahuan kognitif semacam smartphone, fitur smarphone pada umumnya digunakan untuk merekam data, mengambil gambar, menunggah informasi di ke portal online dan lain sebagainya 6) artifact : objek yang berupa hasil kerja siswa yang dihasilkan dalam proses pembelajaran. E-modul berorientasi seamless learning yang dikembangkan terdapat komponen-komponen didalamnya yakni, pertama space atau ruang: pada e-modul seamless learning menunjang pembelajaran supaya dapat bergerak secara mudah antara ruang pembelajaran berbeda yang dilakukan secara langsung ataupun secara virtual. Sehingga dengan adanya e-modul berorientasi seamless learning dapat

13 22 menjembatani pembelajaran dapat dilakukan di dalam ruang kelas maupun pembelajaran jarak jauh secara daring. Komponen yang kedua time ataupun waktu: pada seamless learning waktu memegang peran berarti dalam proses pengamatan pada pembelajaran. pembelajaran dengan memakai e- modul ini bisa memudahkan guru serta siswa dapat belajar serta mengajar di mana saja serta kapan saja, sehingga guru serta siswa bisa lebih luwes dalam mengendalikan waktu pembelajaran dalam masa pandemic sesuai dengan RPP yang telah dibuat. Komponen ke tiga, conteks: pada seamless learning desain konteks dapat mempengaruhi pada proses pembelajaran. Desain dilakukan pada saat merancang e-modul berorientasi seamless learning, merancang cover pada e-modul, menyusun isi e-modul, menyusun tujuan pembelajaran, menyusun materi pembelajaran sesuai dengan tema dan subtema yang telah dirancang menggunakan corel x5 selanjutnya di publish menggunakan aplikasi fliphtml5. Komponen ke empat, community: pada seamless learning lingkup komunitas terdiri atas guru, siswa dan domain expert. Pembelajaran menggunaan e- modul ini memerlukan kedudukan aktif antara guru, orang tua siswa untuk memdampingi serta membimbing anaknya dalam belajar, dengan terdapatnya kerja sama antara guru serta orang tua siswa sehingga dapat membangun pembelajaran yang mengasyikkan serta memudahkan proses pembelajaran secara langsung maupun secara daring sehingga pembelajaran yang hendak di disampaikan oleh guru dikala pandemi ini senantiasa bisa diterima oleh siswa dengan dorongan serta kerja sama orang tua.

14 23 Komponen ke lima, cognitive tools: pada seamless learning perlengkapan yang digunakan untuk menambah pengetahuan kognitif semacam smartphone, e- modul berorientasi seamless learning dapat diakses dengan mudah menggunakan smartphone, sehingga siswa dapat belajar lebih menyenangkan karena didalam e- modul terdapat materi pembelajaran tema 7 subtema 1 pada pembelajaran 1, 2 dan 3 serta dapat menambah pengetahuan pada siswa. Komponen ke enam, artifact: objek yang berupa hasil kerja siswa yang dihasilkan dalam proses pembelajaran. Hasil kerja siswa dapat diperoleh setelah pembelajaran menggunakan e-modul berorientasi seamless learning.

15 24 B. Kajian Peneliti yang Relevan Tabel 2.1 Kajian Penelitian Yang Relevan Relevan Tahun Persamaan Perbedaan Rufi Rismayanti (2014) 1. Penelitian ini sama-sama 1. Penelitian ini memiliki yang berjudul menggunakan subjek perbedaan pada pengembangan. Pengembangan Modul 2014 siswa kelas IV sekolah Penelitian ini pengembangan e- Bergambar Sebagai Bahan dasar. modul berorientasi seamless Ajar Matematika Materi 2. Penelitian ini dilakukan learning pada pembelajaran Pecahan Kelas IV Sekolah sama-sama di sekolah tematik sekolah dasar. Dasar dasar Sedangkan penelitian yang dilakukan Rufi Rismayanti yaitu pengembangan modul bergambar sebagai bahan ajar matematika materi pecahan kelas IV sekolah dasar. 2. Penelitian dilakukan di SDN Tengaran 2 Kabupaten Jombang. Sedangkan penelitian Rufi Rismayanti dilakukan di SDS Laboratotium PGSD FIP UNJ. 3. Penelitian ini menggunakan kurikulum Sedangkan dalam penelitian Rufi Rissmayanti menggunakan kurikulum KTSP. 4. Pengembangan ini menggunakan model pengembangan ADDIE. Sedangkan dalam penelitian Rufi Rismayanti menggunakan model Four-D (Define, Design, Develop, dan Disseminate).

16 25 Relevan Tahun Persamaan Perbedaan Gita Noviria (2018) yang Penelitian ini sama-sama 1. Penelitian ini memiliki berjudul Pengembangan menggunakan kurikulum perbedaan dari segi materi yang Modul Bergambar Pop Up 2013 digunakan. Penelitian ini Tema 7 Subtema 1 2. Penelitian ini sama-sama menggunakan materi kelas IV Pembelajaran 1 dan 2 Pada menggunakan model Sekolah Dasar. Sedangkan Kelas II pengembangan ADDIE. penelitian yang dilakukan Gita 2. Noviria menggunakan materi kelas II Sekolah Dasar. 3. Penelitian dilakukan di SDN Tengaran 2 Kabupaten Jombang. Sedangkan penelitian yang dilakukan Gita Noviria dilakukan di SDN Lowokwaru 3 Malang. Abdulloh Hamid (2019) yang berjudul The Implementation Of Mobile Seamless Learning Strategy In Mastering Students Concepts For Elementary School Penelitian ini samasama dilakukan di sekolah dasar. 2. Penelitian ini samasama menggunakan subjek siswa kelas IV sekolah dasar. 3. Penelitian ini samasama menggunakan seamless learning pada pembelajaran. 1. Penelitian ini dilakukan di SDN Tengaran II Kabupaten Jombang. Sedangkan penelitian yang dilakukan Abdulloh Hamid dilakukan di Sekolah Dasar Jepara Jawa Tengah. Song Y (2017) yang berjudul Improving Primary Students Collaborative Problem Solving Competency In- Project-Based Science Learning With Productive Failure Instructional Design in a seamless learning Penelitian ini samasama dilakukan di sekolah dasar. 2. Penelitian ini samasama menggunakan metode analisis kualitatif dan kuantitatif. 3. Penelitian ini samasama menggunakan 1. Penelitian ini dilakukan di kelas IV sekolah dasar. Sedangkan penelitian yang dilakukan Song Y menggunakan subjek kelas I dan II sekolah dasar.

17 26 Relevan Tahun Persamaan Perbedaan seamless learning pada pembelajaran. Voon XWong LLoi C yang berjudul Contructivisminformed variation theory lesson designs in enriching and elevating science learning: Case studies of seamless learning design Penelitian ini samasama dilakukan di sekolah dasar. 2. Penelitian ini samasama menggunakan seamless learning pada pembelajaran. 1. Penelitian ini dilakukan dengan model pengembangan ADDIE. Sedangkan penelitian yang dilakukan Voon XWong Lloi C menggunakan model pembelajaran objek kontruktivis

18 27 C. Kerangka Pikir Kondisi Ideal 1. Pembelajaran bisa berlangsung di rumah, di sekolah serta di masyarakat (Permendikbud No 23 tahun 2013) 2. Pemanfaatan teknologi informasi serta komunikasi untuk meningkatkan efisiensi dan efektifitas pembelajaran bisa berlangsung (Permendikbud No 22 tahun 2016) Kondisi Nyata di Lapangan 1. Pembelajaran bertumpu menggunakan buku tematik dari pemerintah yaitu buku guru dan buku siswa. 2. Penggunaan bahan ajar berupa buku guru dan buku siswa, materi yang tersaji kurang lengkap dan belum meanfaatkan teknologi dalam pembelajaran. Analisis Kebutuhan 1. Pembelajaran yang dilakukan di kelas IV menggunakan bahan ajar berupa buku guru dan buku siswa. 2. Materi yang tersaji pada buku guru dan buku siswa kurang lengkap dan juga siswa belum memanfaatkan perkembangan teknologi pada saat ini. 3. Untuk menunjang kegiatan pembelajaran, maka diperlukan bahan ajar berupa e-modul yang dapat diakses melalui smartphone untuk menambah pengetahuan siswa. Model Penelitian Model yang digunakan dalam pengembangan e-modul berorientasi seamless learning adalah model ADDIE. Model ADDIE memiliki 5 tahap analisis antara lain: analisis (analysis), perancangan (design) tahap ini digunakan untuk menentukan tema, subtema, kompetensi dasar, indikator, tujuan pembelajaran dan menentukan aplikasi yang digunakan dalam membuat e- modul, pengembangan (development) tahap ini digunakan untuk mengembangan desain yang sudah dirancang ke dalam produk yang nyata, implementasi (implementation) tahap ini dilakukan untuk uji coba lapangan terhadap e-modul yang akan diimplementasikan di SDN Tengaran 2 Kabupaten Jombang dan evaluasi (evaluation) tahap ini merupakan tahap terakhir yang digunakan untuk mengetahui kualitas e-modul yang telah dikembangkan. Gambar II.1 Kerangka Pikir

BAB II LANDASAN TEORI. Penelitian dan Pengembangan atau Research and Development (R&D)

BAB II LANDASAN TEORI. Penelitian dan Pengembangan atau Research and Development (R&D) BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Pengembangan Penelitian dan Pengembangan atau Research and Development (R&D) adalah suatu proses atau langkah-langkah untuk mengembangan suatu produk baru atau menyempurnakan
