DPMPPTSP DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU SATU PINTU

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "DPMPPTSP DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU SATU PINTU"

Transkripsi

1 DPMPPTSP DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN PERIZINAN TERPADU SATU PINTU MANUAL APLIKASI (UNTUK PEMOHON) SISTEM INFORMASI PERIZINAN ONLINE DAERAH MANDAILING NATAL (SIPODA MADINA) v1.0

2 KATA PENGANTAR Dokumen ini adalah manual penggunaan aplikasi Sistem Informasi Perizinan Online Daerah Mandailing Natal (SIPODA MADINA). Manual penggunaan aplikasi ini terdiri dari 2 bagian yaitu manual untuk operator aplikasi dan manual aplikasi untuk umum (pemohon izin). Demikian dokumen manual penggunaan aplikasi ini kami susun. Berbagai kekurangan tentunya masih terdapat di dalam manual aplikasi ini ini. Terakhir kami ucapkan kepada berbagai pihak yang telah membantu penyelesaian manual aplikasi ini. i

3 DAFTAR ISI Kata Pengantar... i Daftar Isi... ii Pengenalan Aplikasi... 1 Pengenalan Antar Muka Website SIPODA MADINA Menu Utama Info Publik & Potensi Daerah dan Peluang Investasi Daftar Download Status Permohonan Daftar Formulir Daftar Permohonan Permohonan Diterbitkan Permohonan Belum Diambil Simulasi Tarif Verifikasi Izin... 7 Pengajuan Permohonan Izin Mandiri... 9 ii

4 PENGENALAN APLIKASI Untuk masuk ke aplikasi Perizinan SIPODA MADINA, anda terlebih dahulu harus membuka aplikasi browser anda seperti Mozilla Firefox atau Google Chrome. Pada kolom isian alamat (address bar), ketikkan alamat/url aplikasi di dpmptsp.madina.go.id kemudian tekan enter. Pada halaman utama akan ditampilkan beragam informasi mulai yang bisa diakses oleh semua pengguna. Aplikasi SIPODA MADINA juga bisa diakses menggunakan smartphone dan tablet. 1

5 PENJELASAN ANTAR MUKA WEBSITE APLIKASI SIPODA MADINA 1. Menu Utama Halaman utama aplikasi SIPODA MADINA Penjelasan: a. Halaman Utama : Tampilan Utama dari aplikasi SIPODA MADINA b. Profil DPMPPTSP, terdiri dari menu : - Gambaran Umum - Visi Misi - Dasar Hukum - Struktur Organisasi - Pegawai DPMPPTSP c. Profil Daerah, terdiri dari menu : - Peluang Investasi - Potensi Daerah d. Info Publik, terdiri dari menu : - Kegiatan DPMPPTSP 2

6 - Informasi e. Galery, menampilkan dokumentasi berupa foto berbagai daerah di Mandailing Natal, peluang investasi dan kegiatan DPMPPTSP Madina f. Perizinan, merupakan menu untuk menampilkan Daftar Jenis Perizinan yang prosesnya melalui aplikasi SIPODA MADINA. g. Layanan Online, menu ini terdiri dari : - Pendaftaran Online. Pemohon dapat mengajukan permohonan izin secara online - Pengaduan Online. Pemohon dapat menyampaikan keluhan jika mengalami kendala dalam pengajuan izin - Verifikasi Izin. Verifikasi izin anda atau rekan anda di sini h. Kontak. Informasi telepon dan DPMPPTSP Madina Note : Beberapa menu masih dalam pengembangan/penulisan 2. Info Publik & Potensi Daerah dan Peluang Investasi Menampilkan informasi/berita untuk publik 3. Daftar Download 3

7 Daftar file berupa peraturan atau informasi yang bisa di download publik 4. Status Permohonan/Tracking Fitur ini berfungsi untuk mengetahui proses permohonan izin yang sudah diajukan oleh pemohon yaitu dengan cara mengentry nomor pendaftaran pemohon yang diperoleh ketika melakukan pendaftaran di loket DPMPPTSP Mandailing Natal. Misalnya nomor pendaftaran anda , ketikkan pada kolom dan klik tombol Lihat. Dan lihat hasilnya Jadi anda tidak perlu datang ke kantor DPMPPTSP Madina untuk mengetahui proses izin yang anda ajukan. Jika status izin anda sudah dalam Penyerahan Izin, silahkan datang untuk mengambil surat izin anda. Keterlambatan proses izin anda bisa disampaikan di menu pengaduan. 4

8 5. Daftar Formulir Formulir atas izin yang akan anda ajukan bisa didownload di menu ini. Klik tombol Lihat Selengkapnyan untuk melihat formulir perizinan apa saja yang tersedia. 6. Daftar Permohonan Menampilkan informasi nama pemohon dan progres izin yang sudah di ajukan. Klik nomor pendaftaran untuk melihat progres izinnya atau klik tombol Lihat Selengkapnya untuk melihat semua permohonan izin. 5

9 7. Permohonan Diterbitkan Menu ini menampilkan izin yang sudah diterbitkan dan sudah diambil oleh pemohon. 8. Permohonan Belum Diambil Menampilkan izin yang sudah diterbitkan tapi belum diambil oleh pemohon 9. Simulasi Tarif 6

10 Menu ini berfungsi untuk mengetahui tarif pengurusan izin beretribusi seperti IMB (Izin Mendirikan Bangunan). Misalnya anda akan mendirikan sebuah ruko (rumah toko) 2 lantai dengan luas bangunan untuk lantai 1 80 m 2 dan lantai 2 juga 80 m 2. Maka penghitungan biaya retribusi izin mendirikan bangunan-nya adalah : 10. Verifikasi Izin Menu verifikasi izin berfungsi untuk verifikasi keabsahan dan masa berlaku izin. Misalnya anda mempunyai Surat Izin Operasional PAUD dengan nomor 503/0039/IO- PAUD/DPMPPTSP/2018. Isikan pada kolom dan klik tombol Verifikasikan dan lihat hasilnya. 7

11 Note : Khusus untuk izin kesehatan, masa berlaku izin yang digunakan adalah masa berlaku STR Profesi yang bersangkutan. Izin yang bisa diverifikasi adalah izin yang dikeluarkan melalui aplikasi SIPODA MADINA. Untuk verifikasi izin lebih cepat dan akurat, gunakan barcode reader untuk men-scan barcode pada surat izin. 8

12 PENGAJUAN PERMOHONAN IZIN MANDIRI Pemohon juga dapat mengajukan izin secara online melalui aplikasi SIPODA MADINA. Proses permohonan izin akan lebih cepat karena data perizinan yang akan diajukan sudah dientry langsung oleh pemohon. 1. Pemohon membuka website DPMPPTSP Mandailing Natal di dpmptsp.madina.go.id. Setelah terbuka, klik menu PERIZINAN untuk melihat apakah izin yang akan anda ajukan sudah tersedia secara online. 9

13 2. Jika izin yang diajukan sudah tersedia pada daftar jenis perizinan, lanjutkan dengan mengklik menu Layanan Online Pendaftaran Online 3. Isi form dengan data yang lengkap dan valid. 10

14 Data perusahaan diisi dengan data tempat bekerja. Untuk pemohon yang kerja mandiri, data perusahaan diisi dengan data pemohon sendiri. 11

15 4. Pilih jenis izin yang dimohonkan, isi captcha dengan benar dan klik tombol Simpan. 5. Klik tombol Save as PDF untuk mencetak bukti pengajuan permohonan. Tanda terima permohonan sementara ini dibawa ke kantor Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPPTSP) Kabupaten Mandailing Natal untuk diproses lebih lanjut disertai dengan persyaratan izin yang diajukan. 12

16 13

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin)

Manual Pengunaan Perijinan Online (Calon Pemohon Ijin) MANUAL PENGGUNAAN APLIKASI Aplikasi Perizinan Online ini merupakan aplikasi yang berjalan menggunakan web browser dan tidak perlu menginstalnya terlebih dahulu, sehingga dapat digunakan kapanpun dan dimanapun
