BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tujuan utama perusahaan besar maupun perusahaan kecil adalah

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN. Salah satu tujuan utama perusahaan besar maupun perusahaan kecil adalah"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Salah satu tujuan utama perusahaan besar maupun perusahaan kecil adalah untuk menghasilkan laba semaksimal mungkin. Sasaran tersebut dapat tercapai melalui usaha dan kegiatan tertentu yang dapat menciptakan pendapatan dan efesiensi dałam pengelolaan perusahaan tersebut. Sumber utama pendapatan perusahaan baik perusahaan besar maupun perusahaan kecil adalah hasil dari penjualan barang dan jasa, sehingga penjualan barang dan jasa merupakan salah satu ukuran untuk menentukan sukses tidaknya suatu perusahaan. Pada umumnya penjualan barang dan jasa yang dilakukan oleh perusahaan besar maupun perusahaan kecil dilakukan dałam bentuk penjualan tunai dan penjualan kredit. Umumnya pada perusahaan kecil melakukan transaksi penjualan dengan penjualan tunai, sedangkan pada perusahaan yang aktivitasnya besar transaksi penjualan biasanya dilakukan dengan cara penjualan kredi. Begitu juga dengan Perusahaan Daerah Air Minum ( PDAM ) Tirta Satria Purwokerto yang merupakan perusahaan milik daerah yang bergerak dalam bidang penyediaan air bersih untuk kebutuhan masyarakat kota Purwokerto Dalam kehidupan sehari-hari kebutuhan yang sangat penting bagi manusia adalah kebutuhan atas air bersih, baik untuk konsumsi atau untuk kebutuhan 19

2 sehari-hari. Air bersih ini digunakan untuk kebutuhan rumah tangga, sosial, industri dan sebagai bahan baku suatu produksi perusahaan. Pemenuhan akan kebutuhan ini harus selalu tersedia dengan lancar dan sehat. Air bersih sudah menjadi suatu keharusan dan menyangkut hajat hidup orang banyak, maka diperlukan suatu badan atau organisasi yang professional yang dapat mengelola kebutuhan akan air bersih. Dalam kegiatan usahanya, Perusahaan Daerah Air Minum ( PDAM ) Tirta satria Kota Purwokerto melakukan penjualan air secara kredit karena penjualan kredit merupakan salah satu cara untuk meningkatkan volume penjualan. Dengan penjualan kredit ini diberikan kepada langganan untuk memanfaatkan pemakaian air pada bulan ini akan dibayar pada bulan berikutnya artinya langganan diberi kelonggaran atau kemudahan dalam pemakaian air yang berasal dari Perusahaan Daerah Air Minum ( PDAM ) Tirta Satria Kota Purwokerto. Akibat Penjualan air secara kredit menyebabkan timbulnya suatu tagihan berupa piutang usaha. Walaupun penjualan secara kredit dapat mendatangkan keuntungan atau laba yang lebih besar, tetapi hal itu tidak terlepas dari adanya resiko kerugian yang harus ditanggung oleh perusahaan apabila pelanggan tidak mampu melunasi piutang yang sudah ada sehingga dibutuhkan Manajemen yang baik dalam hal piutang harus dimiliki perusahaan untuk meminimalkan jumlah piutang tak tertagih, manajemen piutang tersebut diharapkan dapat menetapkan kebijakankebijakan yang dapat dijadikan pedoman dalam pengendalian piutang sehingga 20

3 kesalahan dan penyelewengan terhadap piutang serta kerugian terhadap piutang tidak tertagih dapat dihindari. Oleh karena itu penulis tertarik untuk mengetahui praktek piutang usaha dan dalam mengelola tagihan macet pada perusahaan ini dan menuangkannya dalam laporan Tugas Akhir dengan judul SISTEM AKUNTANSI PIUTANG USAHA DENGAN MENGELOLA TAGIHAN MACET PELANGGAN DI PDAM TIRTA SATRIA CABANG PURWOKERTO B. Rumusan Masalah 1. Bagaimana sistem akuntansi dan prosedur pencatatan piutang usaha pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 2. Bagaimana cara mengelola tagihan macet pelanggan di PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 C. Tujuan Kerja Praktek 1. Untuk mengetahui prosedur pencatatan piutang usaha pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 2. Untuk mengetahui cara mengelola dan mencatat tagihan macet pelanggan di PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2. 21

4 D. Manfaat Kerja Praktek a. Bagi Penulis - Untuk melengkapi sebagian persyaratan kelulusan pada Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Purwokerto. - Untuk menambah pengalaman dan wawasan yang sebenarnya tentang dunia kerja dalam suatu perusahaan. - Untuk mengimplementasikan teori-teori yang didapat di bangku kuliah ke dalam dunia kerja. - Sebagai sarana melatih kedisiplinan dan tanggungjawab dalam melaksanakan suatu pekerjaan. - Untuk menambah ilmu dan pengetahuan yang dapat bermanfaat di masa depan. b. Bagi Universitas - Untuk dijadikan sebagai referensi ilmiah dan menambah informasi. c. Bagi Perusahaan Untuk menjadi acuan kepada karyawan PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 dan dapat dijadikan pertimbangan oleh perusahaan untuk memperbaiki sistem akuntansi piutang usaha dan pengelolaan tagihan macet pelanggan yang lebih baik sesuai dengan ketentuan yang berlaku. E. Metode pengumpulan data Metode pengumpulan data yang di gunakan antara lain : 22

5 1. Data primer yaitu data yang diperoleh secara langsung dari tempat kerja praktek, diperoleh melalui : a. Metode interview dilakukan dengan cara wawancara langsung dengan pimpinan perusahaan terkait dengan bagian keuangan. b. Metode observasi diperoleh dengan cara mengamati sumbersumber yang berhubungan dengan laporan kerja praktek. 2. Data Sekunder yaitu data tambahan yang mendukung dalam penyusunan laporan kerja praktek. Data ini diperoleh dari buku literatur yang berhubungan dengan laporan kerja praktek. a. Dokumentasi Dilakukan dengan cara mencatat atau melihat arsip yang ada di instansi yang berkaitan dengan judul penelitian b. Studi Pustaka Dilakukan dengan cara menggunakan buku-buku yang berhubungan dengan laporan kerja praktek. Teori yang dipakai khususnya tentang piutang usaha dan tagihan macet. F. Prosedur pelaksanaan praktek kerja Jadwal kegiatan praktik: a. Tempat : PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 b. Bagian : Keuangan dan Pelayanan c. Tanggal : 07 Maret hingga 06 Mei

6 No. KETERANGAN FEB MAR APR MEI Tahap Persiapan a. Mengajukan judul dan pembuatan proposal. b. Mengurus perizinan pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 2. Tahap Pelaksanaan a. Orientasi pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 b. Mengadakan wawancara dengan pimpinan PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 No. KETERANGAN FEB MAR APR MEI c. Mempelajari dan mencatat sejarah singkat perkembangan berdirinya 24

7 PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 d. Mempelajari struktur organisasi PDAM Tirta Satria Cabang Purwoketo 2 e. Mempelajari dan mencatat akuntansi pedoman keuangan perusahaan f. Mempelajari pedoman pembayaran pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 g. Mempelajari dan mencatat piutang usah dan tunggakan h. Mempelajari dan mencatat prosedur pencatatan piutang usaha dan tunggakan macet pelanggan pada PDAM 25

8 Tirta Satria Cabang Purwokerto 2. No. KETERANGAN FEB MAR APR MEI i. Mengarsip dan mencatat data-data yang diberikan oleh PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 mengenai sistem dan prosedur akuntansi piutang usaha dan tunggakan macet pada PDAM Tirta Satria Cabang Purwokerto 2 3. Tahap Pelaporan a. Menyusun laporan hasil PKL b. Melaporkan hasil PKL kepada pembimbing Tabel 1.1.Jadwal Kegiatan 26

BAB I PENDAHULUAN. keharusan dan menyangkut hajat hidup orang banyak, maka. diperlukan suatu badan atau organisasi yang professional yang dapat

BAB I PENDAHULUAN. keharusan dan menyangkut hajat hidup orang banyak, maka. diperlukan suatu badan atau organisasi yang professional yang dapat BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Dalam kehidupan sehari-hari kebutuhan yang sangat penting bagi manusia adalah kebutuhan atas air bersih, baik untuk konsumsi atau untuk kebutuhan sehari-hari
