MODEL BANGKITAN KENDARAAN PUSAT PERBELANJAAN DAN TOKO MODERN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "MODEL BANGKITAN KENDARAAN PUSAT PERBELANJAAN DAN TOKO MODERN"

Transkripsi

1 Konferensi Nasional Teknik Sipil Universitas Tarumanagara, Oktober 207 MODEL BANGKITAN KENDARAAN PUSAT PERBELANJAAN DAN TOKO MODERN Nindyo Cahyo Kresnanto Staff Pengajar Magister Teknik Sipil, Universitas Janabadra, Jl. Tentara Rakyat Mataram 57 Yogyakarta, dan ABSTRAK Keberadaan pusat perbelanjaan akan berimplikasi pada peningkatan volume lalu lintas, derajat kejenuhan serta konflik lalu lintas menerus dan lokal. Untuk itu diperlukan dilakukan penelitian tentang besaran bangkitan/tarikan perjalanan yang akan timbul jika sebuah pusat perbelanjaan akan dibangun dengan membuat sebuah model bangkitan pusat perbelanjaan. Penelitian dilakukan dengan melakukan survei pencacahan bangkitan/tarikan pada beberapa pusat perbelanjaan. Mendata karakteristik masing-masing pusat perbelanjaan dan melakukan pengelompokkan sesuai dengan karakteristik pusat perbelanjaan. Menguji korelasi antara bangkitan yang timbul dengan karakteristik pusat perbelanjaan dan membuat model matematis bangkitan dengan variabel yang berkorelasi. Kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah bahwa bangkitan kendaraan di pusat perbelanjaan di Yogyakarta sangat dipengaruhi oleh beberapa peubah/variabel, seperti: luas area perbelanjaan, jumah lantai pusat perbelanjaan, kenyamanan, dan faktor kemudahan keterjangkauan. Namun variabel yang berpengaruh sangat kuat adalah luas area pusat perbelanjaan dan luas area parkir pada pusat perbelanjaan. Semakin besar suatu pusat perbelanjaan besar akan semakin besar bangkitan kendaraan roda empat-nya, namun berbanding terbalik dengan bangkitan dan tarikan roda dua/sepeda motor semakin kecil. Model bangkitan sepeda motor memiliki galat kesalahan yang cukup besar, karena dari data yang ada menunjukkan bahwa tidak ada korelasi yang kuat antara karakteristik pusat perbelanjaan/toko modern dengan bangkitan tarikan sepeda motor. Kata-kata kunci: bangkitan kendaraan, pusat perbelanjaan. LATAR BELAKANG Pusat perbelanjaan adalah sekelompok penjual eceran dan usahawan komersial lainnya yang merencanakan, mengembangkan, mendirikan, memiliki dan mengelola sebuah properti tunggal, sedangkan tujuan dan ukuran besar dari pusat perbelanjaan ini umumnya ditentukan dari karakteristik pasar yang dilayan (Wikipedia 205). Sehingga pusat perbelanjaan bisa dikatakan sebagai salah satu titik kegiatan ekonomi, mempunyai intensitas yang cukup tinggi dalam menarik pergerakan karena tidak terlepas dari gaya hidup berbelanja untuk memenuhi kebutuhan. Besarnya aktivitas pada pusat perbelanjaan akan menyebabkan potensi tarikan dan bangkitan pergerakan kendaraan. Tarikan dan bangkitan ini tentunya akan berpengaruh terhadap lalu lintas pada jalan-jalan akses ke pusat perbelanjaan tersebut. Sehingga potensi tarikan dan bangkitan harus dapat diprediksikan dari awal sebelum pusat perbelanjaan didirikan untuk dapat mengantisipasi pengaruhnya terhadap kondisi lalu lintas atau transportasi secara umum. Menurut (Tribun 203) tercatat 5 titik ekonomi baru berupa pusat perbelanjaan yang segera hadir di kawasan Aglomerasi Perkotaan Yogyakarta. Sejauh penelusuran (Tribun 203) beberapa pusat perbelanjaan yang sudah dalam proses pembangunan terdiri atas Sahid Jogja Lifestyle di Jalan Babarsari, Malioboro City dan Lippo Mall Saphir di Jalan Laksda Adisucipto, Jogja City Mall di Jalan Magelang Km 6, satu komplek dengan The Rich Sahid Hotel Jogja dan Hartono Lifestyle Mall di Ring Road Utara, persisnya di seberang Markas Polda DIY. Bisa dibayangkan berapa potensi tarikan bangkitan kendaraan yang terjadi jika semua pusat perbelanjaan tersebut sudah beroperasi dan akibat terhadap kondisi lalu lintas di jalan-jalan akses. Jadi secara umum, keberadaan pusat perbelanjaan akan berimplikasi pada peningkatan volume lalu lintas, derajat kejenuhan serta konfilk lalu lintas menerus dan lokal. Untuk itu diperlukan dilakukan kajian tentang besaran tarikan perjalanan yang akan timbul jika sebuah pusat perbelanjaan akan dibangun. Sehingga tujuan penelitian ini adalah membuat model tarikan dan bangkitan perjalanan pada pusat perbelanjaan berdasarkan karakteritik pusat perbelanjaannya, dengan mengambil studi kasus di Perkotaan Yogyakarta. 2. PUSAT PERBELANJAAN DI AGLOMERASI PERKOTAAN YOGYAKARTA Menurut sesunas 202, tingkat konsumsi masyarakat Yogyakarta cukup tinggi dengan tingkat pengeluaran per kapita/bulan yang lebih dari juta rupiah lebih dari 25% penduduk. Pengeluaran ini didominasi oeh pengeluar non TRP-09

2 pangan sebesar 72,22%. Dengan tingginya tingkat konsumsi masyarakat di Yogyakarta maka diperlukan pusatpusat perbelanjaan untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Pusat perbelanjaan di Yogyakarta tumbuh sangat pesat dan hampir menyebar keseluruah penjuru Yogyakarta. Hasil identifikasi awal sebaran beberapa pusat perbelanjaan besar dan kecil seperti dapat dilihat pada Gambar. Beberapa pusat perbelanjaan besar yang tercatat di Kota Yogyakarta seperti diuraikan pada Tabel. Gambar Sebaran pusat perbelanjaan ( : pusat perbelanjaan) besar dan kecil di Yogyakarta (sumber: penelusuran peta google) Tabel Beberapa pusat perbelanjaan besar di Yogyakarta Kondisi Pusat Perbelanjaan Uraian Galeria Mall. Mall eksklusif yang dikelola oleh Matahari Department Store. Terletak di Jl. Jend Sudirman 99-0 Yogyakarta Malioboro Mall. Mall pertama yang dibangun di Yogyakarta. [] Terletak di Jl. Malioboro Yogyakarta. Saphir Square/Hypermart. Sebuah pusat perdagangan besar (Trade Mall) yang terletak di Jl. Laksda Adisucipto Yogyakarta, sebelah barat Saphir Hotel TRP-0

3 3. METODOLOGI DAN STUDI LITERATUR Metodologi yang akan dilaksanakan dalam penelitian ini adalah seperti pada gambar 2. Gambar 2 Metodologi penelitian Hasil akhir dari penelitian ini adalah menghasilkan model untuk prediksi bangkitan kendaraan/lalu lintas dari pusat perbelanjaan. Beberapa penelitian yang terkait dengan model bangkitan pada pusat perbelanjaan adalah:. Model Lincoln MPO (Lincoln Metropolitan Planning Organization) Nebraska (Lima 2006) membagi penggunaan penggunaan lahan terkait dengan bangkitan lalu lintas menjadi 9 kategori beserta variabel yang berpengaruh, dalam penelitian ini, bangkitan pada Mall sangat dipengaruhi oleh variabel luas lahan Mall. 2. Menurut (San Diego Municipal Code 2003) bangkitan sebuah regional shopping center dinyatakan dalam rumus Ln(T) = Ln(x) , dimana x adalah luas area dari shopping center tersebut. 4. KARAKTERISTIK PUSAT PERBELANJAAN Menurut Permen Perdagangan RI No 70/M-DAG/PER/2/203 Tentang Pedoman dan Penataan Pasar Tradisional, Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern, pasar dikelompok menjadi beberapa jenis berdasarkan fungsi dan jenis barang yang didagangkan. Kelompok pasar tersebut dapat dilihat pada gambar 3. Gambar 3 Pembagian jenis pasar berdasarkan Permen Perdagangan RI No 70/M-DAG/PER/2/203 Tentang Pedoman dan Penataan Pasar Tradisional, Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern Pusat Perbelanjaan adalah suatu area tertentu yang terdiri dari satu atau beberapa bangunan yang didirikan secara vertikal maupun horisontal, yang dijual atau disewakan kepada pelaku usaha atau dikelola sendiri untuk melakukan kegiatan perdagangan barang. Toko Modern adalah toko dengan sistem pelayanan modern, menjual berbagai jenis barang secara eceran yang berbentuk Minimarket, Supermarket, Department Store, Hyprmarket ataupun grosir yang berbentuk Perkulakan (Menteri Perdangangan RI 203). Dari definisi yang diuraikan maka, lokasi studi berdasarkan karakteristiknya dibagi menjadi seperti pada tabel 2. Tabel 2 Karakteristik lokasi studi Nama Pusat Fungsi Jml Lantai Atas Jml Basemt PP Kategori Perbelanjaan Jogja City Mall (JCM) Pusat Perbelanjaan Galleria Pusat Perbelanjaan Ramai Mall Pusat Perbelanjaan/Hypermarket/Department Store Progo Mall Pusat Perbelanjaan/Hypermarket/Department Store TRP-

4 Nama Pusat Fungsi Jml Lantai Atas Jml Basemt PP Kategori Perbelanjaan Mirota Kampus Pusat Perbelanjaan/Deparment Store Jogjatronik Pusat Perbelanjaan Khusus Gramedia Pusat Perbelanjaan Khusus Indogrosir Hypermarket/Perkulakan Superindo Hypermarket/Perkulakan Pamela Minimarket Indomaret Point Minimarket Indomaret 0 20 Minimarket Circle K Minimarket Alfamart 0 20 Minimarket Fungsi pusat perbelanjaan: : Pusat Belanja ; 2: Pusat Belanja/Food Court ; 3: Pusat Belanja/Food Court/Rekreasi ; 4: Pusat Belanja/Food Court/Live Event/Rekreasi 5. KARAKTERITIK BANGKITAN PUSAT PERBELANJAAN DI YOGYAKARTA Gambar 4 Bangkitan dan Tarikan Kendaraan Bangkitan dan tarikan tertinggi kendaraan roda empat ada di JCM, sementara bangkitan tarikan kendaraan roda dua tertinggi ada di Mirota Kampus, Progo, dan Jogjatronik. 6. ANALISIS SPASIAL KARAKTERITIK PUSAT PERBELANJAAN Hasil rekapitulasi survei bangkitan/tarikan diplotkan secara spasial untuk bisa melihat bangkitan/tarikan berdasarkan lokasi dan aksesibilitasnya. Gambar 5 Volume kendaraan roda empat yang datang ke masing-masing pusat perbelanjaan TRP-2

5 Dari volume yang ada dapat dilihat bahwa pusat perbelanjaan yang paling banyak didatangi oleh kendaraan roda empat lebih mengarah ke yang memiliki jalan akses yang baik (mudah dijangkau oleh kendaraan roda empat) dan pusat-pusat perbelanjaan besar. Sementara volume kendaraan roda dua, tidak tergantung pada akses-akses jalan yang ada tetapi lebih berdasarkan fungsi dari pusat perbelanjaan (seperti pada gambar 6). Gambar 6 Volume kendaraan roda dua yang datang ke masing-masing pusat perbelanjaan 7. KORELASI ANTAR VARIABEL Yang digunakan sebagai peubah tidak bebas (y) dalam studi ini adalah akumulasi parkir. Nilai y dibagi menjadi dua yaitu y untuk akumulasi parkir mobil (Y ) dan akumulasi parkir sepeda motor (Y 2 ). nilai peubah tidak bebas tersebut selanjutnya dikorelasikan dengan beberapa peubah bebas yang diduga mempunyai korelasi yang kuat terhadap peubah tak bebas, seperti: X : Fungsi Pusat Perbelanjaan, ditentukan dengan melihat macam fungsi yang ada di pusat perbelanjaan, yaitu: Nilai Fungsi Pusat Belanja 2 Pusat Belanja/Food Court 3 Pusat Belanja/Food Court/Rekreasi 4 Pusat Belanja/Food Court/Live Event/Rekreasi X 2 : Jumlah Lantai Atas Pusat Perbelanjaan X 3 : Jumlah Basement X 4 : Pusat Perbelanjaan X 5 : Parkir Pusat Perbelanjaan X 6 : Rata-rata luas tenant atau gerai yang ada di Pusat Perbelanjaan X 7 : Open (jika ada) X 8 : Lebar Walking X 9 : Fasilitas, nilai fasilitas diambil dari hasil wawancara pengujung terhadap fasilitas yang ada, kemudian digabungkan atau dijumlahkan menjadi satu nilai, semakin besar nilai berarti semakin baik fasilitas yang dimiliki dan dirasakan pengunjung. Beberapa fasilitas yang dinilai adalah: keberadaan Air Conditioner, Tempat Ibadah, KM/WC, Informasi, safety dan kenyamanan. Nilai 0 berariti fasilitas tersebut tidak ada, nilai berarti fasilitas yang ada buruk, nilai 5 berarti fasilitas yang ada sangat baik. X 0 : Jumlah Pegawai manajemen pusat (orang). Hasil survei terhadap nilai masing-masing peubah dapat dilihat pada tabel 3. TRP-3

6 Jogja City Mall (JCM) Galleria Ramai Mall Progo Mall Mirota Kampus Jogjatronik Gramedia Indogrosir Superindo Pamela Indomaret Point Indomaret Circle K Alfamart Pusat Perbelanjaan Bangkitan Tarikan Mobil Tabel 3 Peubah Tak Bebas dan Bebas pada Pusat Perbelanjaan Speda Motor Durasi Parkir (h:mm) Fungsi* (X) Jml Lt Atas (X2) Jml Basemt (X3) (X4) Parkir (X5) Rata2 Tenant (X6) Open (X7) Lebar Walking (X8) Fasilitas (X9) Jmlh Pegawai (orang) (X0) Jogja City Mall (JCM) 20,07 25,786 3: ,000, Galleria 69,88 7,379 : ,230 6, , Ramai Mall 33,385 58,64 2: ,000, , Progo Mall 36,833 09,923 0: ,000 3, , Mirota Kampus 8,5 33,333 0: ,064 3,5 0 0, Jogjatronik 23,833 06,64 0: ,877 6, Gramedia 5, : 4 4,400, Indogrosir 65,333 55,909 :04 0 6,000 3, , Superindo 6,857 4,667 0:43 0,800, Pamela 3,384 7,23 0: , Indomaret Point,287 8,786 0: Indomaret 2,437 26,82 0: Circle K 2,636 4,545 0: Alfamart 5,667 37,75 0: Fungsi pusat perbelanjaan: : Pusat Belanja ; 2: Pusat Belanja/Food Court ; 3: Pusat Belanja/Food Court/Rekreasi ; 4: Pusat Belanja/Food Court/Live Event/Rekreasi 8. UJI KEMIRIPAN DAN PENGELOMPOKKAN PUSAT PERBELANJAAN Untuk membuat membuat model bangkitan dan tarikan, sampel pusat perbelanjaan selanjutnya dikelompokkan berdasarkan kemiripan karakternya, hasil uji kemiripan pusat perbelanjaan dapat dilihat pada tabel 4. Tabel 4 Hasil uji kemiripan sampel pusat perbelanjaan dan toko modern berdasarkan variabel bebasnya Jogja City Mall (JCM) Galleria Ramai Mall Progo Mall Mirota Kampus Jogjatronik Gramedia Indogrosir Superindo Pamela Indomaret Point Indomaret Circle K Alfamart Dari hasil uji kemiripan, selanjutnya pusat perbelanjaan dan toko modern dikelompokkan berdasarkan nilai kemiripan paling tinggi antar pusat perbelanjaan (antar pusat perbelanjaan memiliki kemiripan R 2 >0,9). Selain dinilai dari R2 nya, juga dinilai dari luasan pusat perbelanjaan yang ada. Kriteria yang digunakan adalah seperti pada tabel 5. Tabel 5 Asumsi kriteria pengelompokan pusat perbenlanjaan dan toko modern di Yogyakarta Jenis Pusat Perbelanjaan Korelasi (R 2 ) Ciri Khusus Pusat Perbelanjaan Besar > m2 > 0,9 Adanya tenant/gerai, atau terdiri dari toko-toko modern Pusat Perbelanjaan Menengah dan Perkulakan.500 s/d m2 > 0,9 Perbelanjaan Khusus, Grosir dan Perkulakan Toko Modern Besar dan Menengah 250 s/d.500 m2 > 0,9 Toko Modern Toko Modern Kecil < 250 m2 > 0,9 Toko Modern Hasil uji kemiripan dan pengelompokan didapatkan: Tabel 6 Hasil pengelompokkan pusat perbelanjaan dan toko modern Jenis Pusat Perbelanjaan Pusat Perbelanjaan Besar Pusat Perbelanjaan Menengah dan Perkulakan Toko Modern Besar dan Menengah Toko Modern Kecil Nama Pusat Perbelanjaan (a). Jogja City Mall (JCM), (b). Galeria Mall, (c). Ramai Mall, (d). Progo Mall (a). Jogjatronik, (b). Gramedia, (c). Indogrosir, (d). Superindo (a). Mirota Kampus, (b). Pamela, (c). Indomaret Point (a). Indomaret, (b). Circle K, (c). Alfamart 9. PEMODELAN BANGKITAN PERJALANAN Contoh perhitungan pemodelan bangkitan kendaraan roda empat (mobil penumpang) pada pusat perbelanjaan besar Untuk memodelkan bangkitan tarikan pada pusat perbelanjaan akan dipakai beberapa variabel, variabel tidak bebas (dependent variable: Y) yang dicari adalah Bangkitan Kendaraan Rata-Rata Perjam (Kendaraan/Jam) sedangkan variabel bebas (independent variable: X) yang digunakan adalah seperti pada tabel 7. TRP-4

7 Tabel 7 Variabel Bebas dan Terikat Untuk Model Bangkitan Kendaraan Roda Empat di Pusat Perbelanjaan Besar Pusat Perbelanjaan Bangkitan MobilRata-rata (Kend/jam) Mall Parkir Rata2 Tenant Open Lebar Walking (m) Fasilitas Y X X2 X3 X4 X5 X6 X7 Jogja City Mall ,000, Galleria ,230 6, Ramai Mall ,000, Progo Mall ,000 3, Jumlah Pegawai (orang) Nilai fasilitas pada kolom ke-9 merupakan akumulasi dari beberapa penilaian tentang fasilitas oleh pengunjung, seperti: AC, tempat ibadah, informasi, kenyamanan, KM/WC dan safety. Dinilai dengan nilai ordinal sd 5, nilai adalah nilai terendah. Masing-masing nilai kemudian dijumlahkan, sehingga dengan 5 fasilitas tersebut akan didapatkan nilai akumulasi tertinggi untuk fasilitas adalah 25 dan nilai terendah adalah 5. Selanjutnya masingmasing variabel diuji korelasinya (Pearson correlation) untuk mengetahui mana variabel yang dapat digunakan dan yang tidak bisa digunakan. Uji korelasi dengan bantuan program SPSS didapatkan hasil pada tabel 8: Tabel 8 Hasil korelasi antar variabel untuk bangkitan kendaraan roda empat di pusat perbelanjaan besar Bang_Mobil _PP_m2 _Parkir_m2 Rata Tenant _OpenSpace Lebar_Walk Fasilitas Pegawai_org Pearson Correlation.968 *.99 ** **.985 * Bang_Mobil Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.968 * _PP_m2 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.99 ** **.992 ** _Parkir_m2 Sig. (2-tailed) Pearson Correlation Rata Tenant Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.995 ** ** ** _OpenSpace Sig. (2-tailed) Pearson Correlation.985 * ** ** Lebar_Walk Sig. (2-tailed) Pearson Correlation Fasilitas Sig. (2-tailed) Pearson Correlation Pegawai_org Sig. (2-tailed) *. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed). **. Correlation is significant at the 0.0 level (2-tailed). Dari hasil korelasi antara variabel terikat dan bebas didapatkan bahwa yang paling mungkin digunakan sebagai variabel bebas adalah korelasinya memiliki signifikansi < 0,05 yaitu: Pusat Perbelanjaan, Parkir, Open Space, dan Lebar Walking. Namun, terlihat bahwa sesame variabel bebas sangat berkorelasi kuat, sehingga akan dipilih dua variabel yang paling masuk akal untuk dijadikan kandidat variabel bebas dan memodelkannya terpisah. Variabel yang dipilh adalah Pusat Perbelanjaan dan Parkir, karena variabel ini paling mudah didapatkan datanya. Selanjutnya variabel terikat dimodelkan terpisah dengan masing-masing variabel bebasnya dengan hasil sebagai berikut: Hasil model dengan variabel bebas Pusat Perbelanjaan Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate.968 a a. Predictors: (Constant), _PP_m2 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta (Constant) _PP_m a. Dependent Variable: Bang_Mobil TRP-5

8 Sehingga model yang dihasilkan adalah: dengan x: Pusat Perbelanjaan Hasil model dengan variabel bebas Parkir: Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate.99 a a. Predictors: (Constant), _Parkir_m2 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta (Constant) _Parkir_m a. Dependent Variable: Bang_Mobil Sehingga model yang dihasilkan adalah: dengan x2: Parkir Dari hasil model dapat disimpulkan bahwa: semakin besar suatu pusat perbelanjaan besar akan semakin besar bangkitan dan tarikan kendaraan roda empat-nya Contoh perhitungan pemodelan bangkitan kendaraan roda dua pada pusat perbelanjaan besar Seperti halnya pada model bangkitan kendaraan roda empat, model bangkitan roda dua akan memakai beberapa variabel, variabel tidak bebas (dependent variable: Y) yang dicari adalah Bangkitan Kendaraan Rata-Rata Perjam (Kendaraan/Jam) sedangkan variabel bebas (independent variable: X) yang digunakan adalah seperti pada tabel 9. Tabel 9 Variabel Bebas dan Terikat Untuk Model Bangkitan Kendaraan Roda Dua di Pusat Perbelanjaan Besar Pusat Perbelanjaan Bangkitan Motor Rata-rata (Kend/Jam) Mall Parkir Rata2 Tenant Open Lebar Walking (m) Fasilitas Y X X2 X3 X4 X5 X6 X7 Jogja City Mall ,000, Galleria ,230 6, Ramai Mall ,000, Progo Mall ,000 3, Jumlah Pegawai (orang) Nilai fasilitas pada kolom ke-9 merupakan akumulasi dari beberapa penilaian tentang fasilitas oleh pengunjung seperti pada model untuk roda empat. Selanjutnya masing-masing variabel juga diuji korelasinya untuk mengetahui mana variabel yang dapat digunakan dan yang tidak bisa digunakan. Hasil korelasi antara variabel terikat dan bebas didapatkan bahwa yang paling mungkin digunakan sebagai variabel bebas adalah korelasinya memiliki signifikansi < 0,05 yaitu: Rata-rata Tenant/Gerai dengan korelasi yang bersifat negatif. Dan hampir semua yang memiliki korelasi dengan bangkitan kendaraan roda empat adalah berkorelasi negatif. Jika dipakai variabel rat-rata luas tenant, secara intuitif tidak masuk akan, maka dipilih variabel lain yang cukup tinggi korelasinya walaupun negatif yaitu Pusat Perbelanjaan dan Parkir. Selanjutnya variabel terikat dimodelkan terpisah dengan masing-masing variabel bebasnya dengan hasil sebagai berikut: Hasil model dengan variabel bebas Pusat Perbelanjaan Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate.768 a a. Predictors: (Constant), _PP_m2 TRP-6

9 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients T Sig. B Std. Error Beta (Constant) _PP_m a. Dependent Variable: Bang_Motor Sehingga model yang dihasilkan adalah: dengan x: Pusat Perbelanjaan Hasil model dengan variabel bebas Parkir: Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate.685 a a. Predictors: (Constant), _Parkir_m2 Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta (Constant) _Parkir_m a. Dependent Variable: Bang_Motor Sehingga model yang dihasilkan adalah: dengan x2: Parkir Dari hasil model dapat disimpulkan bahwa: semakin besar suatu pusat perbelanjaan besar akan semakin sedikit/kecil bangkitan dan tarikan sepeda motor/kendaraan roda dua-nya. Berbanding terbalik dengan bangkitan tarikan kendaraan roda empat. Rekapitulasi perhitungan model bangkitan tarikan di pusat perbelanjaan dan toko modern Dengan metode statistik yang sama maka dibuat model bangkitan tarikan pada masing-masing klasifikasi pusat perbelanjaan dengan model dasar adalan sebagai berikut: Dengan: Y: Bangkitan tarikan (kendaraan/jam) ; X: Variabel Bebas ( Pusat Perbelanjaan atau Parkir m2) ; A: Konstanta model ; B: Koefisien variabel bebas Hasil pemodelan dapat dilihat pada tabel 0. Tabel 0 Variabel Terikat, Variabel Bebas, Konstanta, dan Koefisien Hasil Model Bangkitan Tarikan Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern Klasifikasi Pusat Perbelanjaan dan Toko Modern Y: Bangkitan Mobil Y: Bangkitan Sepeda Motor X: Pusat Perbelanjaan X: Parkir X: Pusat Perbelanjaan X: Parkir Konstanta (A) Koefisien (B) Konstanta (A) Koefisien (B) Konstanta (A) Koefisien (B) Konstanta (A) Koefisien (B) Pusat Perbelanjaan 25,745 0,00,65 0,009 93,393-0,00 98,658-0,006 Besar Pusat Perbelanjan 6,250 0,002 22,898 0,00 7,774 0,00 22,823 0,02 Menengah/ Grosir Toko Modern -2,459 0,00 -,732 0,006 0,259 0,06 6,696 0,042 Besar dan Menengah Toko Modern Kecil -6,568 0,089 4,885-0,62-00,739,09 64,652-0,547 TRP-7

10 Selanjutnya untuk keperluan praktis, dibuatkan model berdasarkan luar pusat perbelanjaan untuk mengetahui prediksi bangkitan yang mungkin timbul seperti pada tabel 0. Tabel Prediksi bangkitan berdasarkan klasifikasi pusat perbelanjaan/toko modern dan luas pusat perbelanjaan/toko modern Pusat Perbelanjaan Besar Bangkitan Kendaraan Roda 4 (Kend/Jam) Bangkitan Kendaraan Roda 2 (Kend/Jam) Pusat Perbelanjan Menengah/Grosir Bangkitan Kendaraan Roda 4 (Kend/Jam) Bangkitan Kendaraan Roda 2 (Kend/Jam) Toko Modern Besar dan Menengah Bangkitan Kendaraan Roda 4 (Kend/Jam) Bangkitan Kendaraan Roda 2 (Kend/Jam) Toko Modern Kecil Bangkitan Kendaraan Roda 4 (Kend/Jam) Bangkitan Kendaraan Roda 2 (Kend/Jam) KESIMPULAN. Bangkitan tarikan kendaraan di pusat perbelanjaan di Yogyakarta sangat dipengaruhi oleh beberapa peubah/variabel, seperti: luas area perbelanjaan, jumah lantai pusat perbelanjan, kenyamanan, dan faktor kemudahan keterjangkauan. Namun tidak semua variabel berpengaruh kuat, sehingga hanya dipilih variabel yang berpengaruh kuat saja yang dimasukkan dalam model, yaitu luas area pusat perbelanjaan dan luas area parkir. 2. Semakin besar suatu pusat perbelanjaan besar akan semakin besar bangkitan dan tarikan kendaraan roda empatnya, namun berbanding terbalik dengan bangkitan dan tarikan roda dua/sepeda motor semakin kecil. 3. Model bangkitan tarikan sepeda motor memiliki galat kesalahan yang cukup besar, karena dari data yang ada menunjukkan bahwa tidak ada korelasi yang kuat antara karakteristik pusat perbelanjaan/toko modern dengan bangkitan tarikan sepeda motor.. SARAN PENELITIAN LANJUTAN Perlu dilakukan kajian pertahun untuk melihat trend perkembangan bangkitan dan tarikan dalam kerangka waktu untuk prediksi di masa datang. Perlu kajian lanjut untuk prilaku bangkitan tarikan sepeda motor di pusat perbelanjaan/toko modern. Perlu kajian lanjut kaitan dengan pengaruh lokasi terhadap bangkitan dan tarikan pusat perbelanjaan dan matriks asal tujuan pengunjung lebih detil. DAFTAR PUSTAKA Lima, Lincoln MPO Travel Demand Model, Lincoln-Lancaster County. Available at: 2F%2Fwww.princeton.edu%2F~alaink%2FOrf467F2%2FLincolnTravelDemandModel.pdf&ei=9fIkVae3FY KBuwTTwYG4CQ&usg=AFQjCNGgVrfq4pnzOKMzXc9LND-t-vtq4Q&bvm=bv ,d.c2E&cad=rja. Menteri Perdangangan RI, 203. Pedoman dan Penataan Pasar Tradisional, San Diego Municipal Code, Land Development Code Trip Generation Manual, Tamin, O.Z., Perencanaan dan Pemodelan Transportasi Ketiga., Bandung: Institut Teknologi Bandung. Tribun, 203. Lima Pusat Bisnis dan Belanja Segera Hadir di Yogya. Available at: Warpani, S., 990. Merencanakan Sistem Perangkutan, Bandung: Institut Teknologi Bandung. Wikipedia, 205. Pusat perbelanjaan. Available at: TRP-8

SurveiTarikan Dan Bangkitan Perjalanan Serta Kebutuhan Ruang Parkir Pusat Perbelanjaan

SurveiTarikan Dan Bangkitan Perjalanan Serta Kebutuhan Ruang Parkir Pusat Perbelanjaan SurveiTarikan Dan Bangkitan Perjalanan Serta Kebutuhan Ruang Parkir Pusat Perbelanjaan 2014 1 Outline Pendahuluan Gambaran Umum Wilayah Studi Metodologi dan Pendekatan Hasil Survei dan Analisis Hasil Pemodelan
