BAB I PENDAHULUAN BAB II PEMBAHASAN 1 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB I PENDAHULUAN BAB II PEMBAHASAN 1 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI"

Transkripsi

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Ruang isolasi adalah ruangan khusus yang terdapat di rumah sakit yang merawat pasien dengan kondisi medis tertentu terpisah dari pasien lain ketika mereka mendapat perawatan medis dengan tujuan mencegah penyebaran penyakit atau infeksi kepada pasien dan mengurangi risiko terhadap pemberi layanan kesehatan serta mampu merawat pasien menular agar tidak terjadi atau memutus siklus penularan penyakit melindungi pasien dan petugas kesehatan. CDC telah merekomendasikan suatu Universal Precaution atau Kewaspadaan Umum yang harus diberlakukan untuk semua penderita baik yang dirawat maupun yang tidak dirawat di Rumah Sakit terlepas dari apakah penyakit yang diderita penularanya melalui darah atau tidak. Hal ini dilakukan dengan asumsi bahwa darah dan cairan tubuh dari penderita (sekresi tubuh biasanya mengandung darah, sperma, cairan vagina, jaringan, Liquor Cerebrospinalis, cairan synovia, pleura, peritoneum, pericardial dan amnion) dapat mengandung Virus HIV, Hepatitis B dan bibit penyakit lainnya yang ditularkan melalui darah. B. Rumusan Masalah 1. Apakah Pengertian Ruang Isolasi? 2. Apa saja Kategori Isolasi Yang Memerlukan Perhatian? 3. Bagaimana Prosedur Perawatan di Ruang Isolasi? C. Tujuan 1. Untuk mengetahui Pengertian Ruang Isolasi 2. Untuk mengetahui Kategori Isolasi yang Memerlukan Perhatian 3. Untuk mengetahui Prosedur Perawatan Ruang Isolasi BAB II PEMBAHASAN 1 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

2 A. Pengertian Ruang Isolasi Ruang Isolasi adalah dilakukan terhadap penderita penyakit menular, isolasi menggambarkan pemisahan penderita atau pemisahan orang atau binatang yang terinfeksi selama masa inkubasi dengan kondisi tertentu untuk mencegah atau mengurangi terjadinya penularan baik langsung maupun tidak langsung dari orang atau binatang yang rentan ( Garner,JS dan Samsons,DT dalam Barbara C. Long 1996 ) B. Kategori Isolasi yang memerlukan perhatian 1. Isolasi ketat Isolasi ketat dilaksanakan guna mencegah infeksi yang sangat mudah menular atau tingkat virulensinya sangat tinggi yang bisa menyebar melalui udara dan kontak. Penyakit-penyakit yang perlu isolasi ketat adalah difteri faring, pes paru-paru, cacar, varicella, zoster (pada pasien dengan daya tahan tubuh menurun).spesifikasi untuk isolasi ketat sebagai berikut : a. Menentukan ruang tersendiri ; pintu harus terus tertutup. Pada umumnya pasien yang infeksi dengan organisme yang sama boleh disatukan b. Semua orang yang masuk ke kamar harus memakai masker, celemek, dan sarung tangan c. Harus mencuci tangan setelah meraba pasien atau alat-alat yang angat tercemar dsn sebelum menolong pasien lain. d. Alat-alat yang terkena bahan infeksi harus dibuang atau dimasukkan ke dalam sebuah kantong yng disertai etiket sebelum dikirim ke tempat dekontaminasi dan sebelum dilakukan proses 2. Isolasi kontak Isolasi kontak dilaksanakan guna mencegah infeksi-infeksi yang daya yang tidak memungkinkan isolasi ketat. Semua penyakit dan kondisi yang termasuk kepada kategori ini ditularkan terutama karena berdekatan atau kontak langsung. Jadi masker, celemek, dan sarung tangan dianjurkan dipakai kepada siapa saja yang berhubungan dekat atau kontak langsung dengan pasien yang menderita infeksi atau koloni yang termasuk ke dalam kategori infeksi. Untuk penyakit atau kondisi tertentu, sesungguhnya ketiga cara pencegahan tersebut tidak perlu dipakai. Contoh, masker dan sarung tangan umumnya tidak dianjurkan pada bayi dan anak-anak dengan infeksi virus dari respiratori, celemek tidak dianjurkan pada konjungtivitis gonorhoea pada bayi yang baru lahir, dan masker tidak dianjurkan pada perawatan pasin dengan infeksi campuran dari mikro organisme yang resisten, kecuali pneomoni. Penyakit yang memerlukan isolasi kontak yaitu infeksi akut respiratori pada bayi dan balita, 2 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

3 termasuk parotitis, pilek, bronkhitis, bronkhitis yang disebabkan oleh virus syncytial respiratori, virus adenoid, virus corona, virus influenza, virus paraininfluenza, virus hidung. Spesifikasi isolasi kontak sebagai berikut : a. Menentukan ruang tersendiri. Paa umumnya pasien dengan infeksi organisme yang sama boleh disekamarkan. Pada waktu terjadi wabah sindroma respiratori klinis yang sama boleh disatukamarkan. b. Masker dianjurkan bagi mereka yang mendekati pasien c. Celemek dipakai bila mungkin akan terkotori d. Sarung tangan dipakai bila meraba barang-barang yang tercemar. e. Tangan harus dicuci setelah meraba pasien atau alat-alat yang potensial terkontaminasi sebelum merawat pasien yang lain f. Alat-alat yang terkontaminasi oleh bahan-bahan yang terinfeksi harus dibuang atau dikantongi disertai etiket sebelum dikirim kebagian dekontaminasi dan diproses kembali. ( Garner,JS dan Samsons,DT dalam Barbara C. Long 1996 ) 3. Isolasi respiratori Isolasi respiratori ditunjukkan untuk mencegah penularan penyakit infeksi terutama untuk jarak dekat mellui udara ( droplet infection) terjadi penularan langsung atau tidak oleh infeksi-infeksi yang termasuk dalam kategori, tapi tidak jarang terjadi. Penyakit-peyakit yang memerlukan isolasi respiratori yaitu epiglotis, haemophilus,influenzae, erithema infectiosum, parotitis, meningitis, pneumonia mengingicocal, campak, pertussis. Spesifikasi isolasi respiratori sebagai berikut : a. Ruang terpisah, tapi pada umumnya yang yang infeksi organisme yang sama boleh disatukamarkan b. Masker dianjurkan bagi yang mendekati pasien c. Celemek dan sarung tangan tidak dianjurkan d. Tangan harus dicuci setelah meraba pasien atau alat-alat yang potensi terkontaminasi dan sebelum merawat orang lain e. Alat-alat yang terkontaminasi oleh bahan-bahan infeksi harus dibuang atau dimasukkan kedalam kantong disertai etiket sebelum dikirim ke tempat dekontaminasi atau diproses kembal. 4. Isolasi tuberculosis (AFB) Isolasi tuberculosis adalah kategori isolasi pasien-pasien tuberculosis pulmonari yang pemeriksaan dahak positif atau x-ray thoraknya menduga tuberculosis. Tuberculosis laring juga termasuk dalam kategori ini. Pada umumnya bayi dan balita yang menderita tuberculosis tidak memerlukan isolasi karena ereka jarang berbatuk dan sekresi bronkhialnya sedikit mengandung AFB bila dibandingkan dengan tuberculosis paru-paru dari orang dewasa. Spesifikasi isolasi tuberculosis : 3 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

4 a. Ruang tersendiri dengan ventilasi khusus, pintu harus selalu tertutup. Pada umumnya orang yang menderita infeksi yang sama bisa di satukamarkan b. Masker dianjurkan bagi yang mendekati pasien dan untuk pasien itu sendiri. c. Celemek hanya dianjurkan bila pasien bila mungkin terjadi pencemaran kepada pasien. d. Sarung tangan tidak dianjurkan e. Tangan harus dicuci setelah meraba pasien atau alat-alat yang potensi terkontaminasi dan sebelum merawat orang lain f. Alat-alat yang terkontaminasi oleh bahan-bahan infeksi harus dibuang atau dimasukkan kedalam kantong disertai etiket sebelum dikirim ke tempat dekontaminasi atau diproses kembali 5. Kewaspadaan enterik a. Tujuan : mencegah infeksi yang ditularkan oleh kontak langsung atau tidak langsung dengan feses. b. Kondisi penyakit : kolera, hepatitis, gastroenteritis akibat organisme infeksius. c. Ruangan : ruangan terpisah bila higiene pasien buruk, pasien dengan infeksi oleh organisme yang sama dapat brada dalam satu ruangan yang sama. d. Peralatan pelindung : 1) Jubah : diindikasikan bila akan ada pengotoran. 2) Sarung tangn : diindikasikan ketika akan menyentuh bahan infeksius. 3) Masker diperlukan ila pasien batuk-batuk dan tidak menutup mulut e. Kewaspadaan : peralatan harus dibersihkan dan didesinfeksi secara menyeluruh atau dibuang 6. Kewaspadaan drainase dan sekret a. Tujuan : mencegah tranmisi organisme lewat kontak dengan bahan nanah atau drainase dari bagian tubuh yang mengalami infeksi b. Kondisi penyakit : abses, infeksi luka bakar, luka yang terinfeksi c. Ruangan : tidak ada indikasi pemisahan ruangan d. Peralatan pelindung : 1) jubah diperlukan bila akan ada pengotoran dari bahan yang terimfeksi 2) sarung tangan diidikasikan bila akan menyentuh bahan yang terinfeksi 3) masker tidak diindikasikan 4) pelindung mata bila ada resiko tinggi terpapar cipratan e. kewaspadaan : peralatan harus dibersihkan dan didesinfeksi secara menyeluruh dan dibuang 7. Kewaspadaan umum terhadap darah dan cairan tubuh a. tujuan : mencegah kontak dengan darah atau cairan tubuh yang mengandung darah. b. Kondisi penyakit : HIV, hepatitis B, sifilis. c. Ruangan : ruangan terpisah bila higine pasien buruk. d. Peralatan pelindung 1) Jubah diindikasikan selama prosedur yang kemungkinan akan menghasilkan cipratan darah atau cairan tubuh 4 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

5 2) Sarung tangan diindikasikan ketika menyetuh darah atau cairan tubuh yang mengandung darah, membran mukosa atau kulit semua pasien yang tidak utuh 3) Masker diindikasikan selama prosedur yang kemungkinan akan menghasilkan percikan darah. 4) Pelindung mata diindikasikan jika diperkirakan akan ada cipratan atau semburan. e. Kewaspadaan 1) Buang atau bungkus dan beri label peralatan yang terkontaminasi dengan darah atau cairan tubuh. 2) Desifeksi dan sterilisasi peralatan. 3) Hindari tusukan jarum. 4) Buang jarum yang sudah digunakan ke dalam wadah yahan tusukan. 5) Bersihan tumpahan darah segera dengan larutan sedimen hipoklarit atau pemutih. 8. Perawatan pasien yang mengalami imunosupresi berat a. Tujuan : melindungi pasien dengan imunitas dan kekebalan yang rendah agar jangan sampai terjangkit organisme infeksius b. Kondisi penyakit : leukimia, linfoma, anemia, anemia aplastik c. Ruangan : ruangan terpisah d. Peralatan pelindung 1) Jubah diperlukan 2) Sarung tangan diperlukan 3) Masker diperlukan untuk semua personil yang akan melakukan kontak dengan asien e. Kewaspadaan : gunakan sarung tangan steril untuk luka terbuka atau luka bakar. C. Prosedur Perawatan Ruang Isolasi 1. Tujuan a. Menghindari penyebaran dan penularan penyakit b. Memudahkan perawatan c. Memberikan ketenangan dan rasa aman bagi klien 2. Dilakukan pada a. Klien yang mengidap penyakit menular b. Klien yang dicurigai mengidap penyakit menular c. Klien yang gelisah atau mengganggu pasien lain d. Klien yang memerlukan perawatan khusus e. Klien yang sedang sakratul maut 3. Persiapan alat Pemilihan peralatan bergantung pada tipe perawatan yang diberikan pada klien (misalnya, alat-alat untuk memberikan obat, alat-alat untuk kebersihan, lat-alat untuk mengganti sprai tempat tidur) 4. Prosedur pelaksanaan a) Perhatikan insturuksi dokter untuk memastikan jenis isolasi yang dibeikan sesuai dengan penyakit klien. 5 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

6 R/ jenis toleransi akan mengelompokan jenis pakaian pelindung yang digunakan dan kewaspadaan yang harus ditakuti b) Perhatikan kebijakan dan menual prosedur atau kebijakan pengawasan infeksi institusi sebagai kewaspdaan yang harus diikuti. R/ setiap institusi memerlukan pedoman yang bervariasi c) Telaah hasil pemeriksaan laboratorium untuk menentukan jenis mikroorganisme yang menyebabkan klien diisolasi. R/ Memungkinkan anda untuk mengetahui mikroorganisme apa yang menginfeksi klien dalam media apa mikroorganisme tersebut diidentifikasi(misalnya sputum, darah, luka). Informasi ini memudahakan anda untuk melakukan tindakan kewaspadaan yang tepat ketika mengalam i eksudat terinfeksi atau drainase d) Pertahankan jenis tindakan perawatan atau prosedur yang akan dilakukan diruangan klien. R/ Membantu anda mengantisipasi kebutuhan terhadap ala-alat, waktu yang anda sesuaikan ketika diruangan, dan mengoordinasikan aktivitas anda e) Siapkan semua peralatan dan bahan yang diperlukan R/ Mencegah tuntutan untuk bolak balik keruangan beberapa kali yang meningkatkan resiko infeksi f) Cuci tangan R/ Mengurangi transmisi mikroorganisme g) Kenakan skort, masker dan sarung tangan dengan tepat 1) Kenakan skort, pastikan skort ini menutup semua bagian luar pakaian. Tarik lengan sampai kepergelangan tangan, ikat dengan aman pada leher dan pinggul Pakaian pelindung masker dan sarung tangan mencegah teransmisi organisme perawat dan melindungi perawat dari kontak dengan patogen infeksi 2) Kenakan sarung tangan sekali pakai. Jika digunakan dengan skort masukan tepi skort kedalam lipatan sarung tangan 3) Gunakan masker bedah sekitar mulut da hidung, ikat dengan kuat. h) Masuki ruangan klien. Atur bahan dan peralatan. Jika peralatan tidak akan dibuang dari ruangan untuk penggunaan ulang bungkus dengan handuk bersih R/ Mencegah kontaminasi alat i) Kaji tanda-tanda vital 1) Letakan kertas disamping tempat tidur. Letakan sehelai kertas tambahan diatasnya Membantu menghindari kontak badan bersih pada lingkungan terkontaminasi diruangan iaolasi 2) Letakan jam diatas handuk agar mudah dilihat 3) Jika peralatan masih sidalam ruangan, lanjutkan pengkajian tanda-tanda vital dengan prosedur rutin. Hindari kontak stetoskop atau menset tekanan darah dari bahan terinfeksi 6 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

7 4) Tuliskan hasil pemeriksaan tanda-tanda vital pada selembar kertas 5) Jika stetoskop akan digunakan ulan, bersihkan diafragma atau bell dengan alkohol. Simpan ditempat yang bersih. j) Berikan obat. 1) Berikan obat oral dalam pembungkusa atau mangkuk Bahan-bahan ditangani dengan baik dan dibuang uantuk meminimilkan pemindahan mikroorganisme 2) Buang pembungkus atau mangkuk kedalam wadah plastik 3) Berikan injeksi saat menggunakan sarung tangan 4) Buang sput kedalam wadah khusus k) Dorong higiene 1) Hindari jangan sampai skort menjadi basah 2) Bantu klien melepaskan skort, buang dalam kantong linen khusus 3) Lepaskan linen dari tempat tidur, jka terlalu kotor hindari kontak dengan gaun anda. Buang dalam kantonh linen khusus 4) Pasang kembali linen tempat tidur yang bersih 5) Ganti sarung tangan jika terlalu kotor dan diperlukan perawatan khusus l) Kumpulkan spesimen 1) Letakan spesimen darah dan cairan tubuh dalam wadah yang baik dengan penutup yang kuat untuk mencegah kebocoran selama pengiriman 2) Letakan wadah spesimen pada kertas dikamar mandi klien 3) Kumpulkan spesimen yang diperlukan dengan teknik yamn tepat. Pindahkan spesimen kewadah dengan meminimalkan kontak pada tangan menggunakan sarung tangan dengan permukaan luar wadah 4) Perikssa dan pastikan wadah spesimen telah tertutup rapat dan permukaan bagian luar wadah tidak kotor. Pindahkan wadah kekantong plastik bersih 5) Beri label pada wadah spesimen dengan nama klien. Kirim kelaboratorium m) Buang kantong linen dan sampah jika sudah penuh 1) Gunakan kantong khusus untuk menampung alat kotor jika alat tersebut tahan dan kuat terhadap kelembaban 2) Ikat kan tong dengan kuat pada bagian atas n) Sediakan kembali peralatan yang dibutuhkan diruangan dengan meminta orang lain memindahkan peralatan tersebut dari pintu o) Tinggalkan ruangan isolasi 1) Lepaskan ikatan skort padapergelangan. Lepaskan sarung tangan dengan menggengam ujung salah satu sarung tangan dan tarik, balikan sarung tangan bagian luar. Lalu dengan tangan yang tidak bersarung tangan, sususpkan tangan kebagian pergelangan tangan yang masih bersarung tangan, tarik bagian dalam keluar 2) Lepaskan ikatan atau tarik masker dari telinga anda dan buang dalam wadah 3) Lepaskan ikatan skort pada leher, dan biarkan skort jatuh dari bahu. Lepaskan tangan dari lengan skort. Pegang skort bagian dalam pada bahu dan lipat dari dalam keluar, taruh pada kantong cucian 7 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

8 4) Cuci tangan anda 5) Keluarkan kembali jam tangan dan stetoskop, hati-hati untuk tidak menyentuhnya. Catat tanda-tanda vital. 6) Beri tahu klien kapan anda datang kembali keruangan. Tanyakan apakah anda memerlukan alat perawatan pribadi 7) Tinggalkan ruangan tutup pintu dengan baik p) Catat tanda-tanda vital dan prosedur lain sesuai pedoman untuk setiap keterampilan pada catatan perawat BAB III PENUTUP A. Keseimpulan Ruang Isolasi adalah dilakukan terhadap penderita penyakit menular, isolasi menggambarkan pemisahan penderita atau pemisahan orang atau binatang yang terinfeksi selama masa inkubasi dengan kondisi tertentu untuk mencegah atau mengurangi terjadinya penularan baik langsung maupun tidak langsung dari orang atau binatang yang rentan. Kategori Isolasi yang memerlukan perhatian :Isolasi ketat, Isolasi kontak, Isolasi respiratori, Kewaspadaan enterik, Isolasi tuberculosis (AFB), Kewaspadaan drainase dan sekret, Kewaspadaan umum terhadap darah dan cairan tubuh, Perawatan pasien yang mengalami imunosupresi berat. 8 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

9 DAFTAR PUSTAKA Barbara C. Long Keperawatan Medikal Bedah.Jakarta : EGC Annamma Jacob,dkk.2014.Crinical Nursing Procedures. Jakarta : EGC Ester,Monica,dkk Pedoman Perawatan Pasien.Jakarta : EGC, Anne Griffin Perry,dkk Keterampilan dan Prosedur Dasar ed-5.jakarta : EGC, Ns.Eni Kusyati,S.Kep,dkk Keterampilan dan Prosedur Laboratorium.Jakarta : EGC, LAMPIRAN 9 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

10 CHECKLIST MENCUCI TANGAN NAMA : NIM : Definisi : ASPEK YANG DINILAI Mencuci tangan adalah prosedur awal dan penutup yang dilakukan perawat dalam memberikan tindakan keperawatan. Tujuan : 1) Mencegah terjadinya infeksi silang melalui tangan. 2) Membantu menghilangkan mikroorganisme yang ada di kulit/tangan. NILAI Persiapan alat dan bahan : 1) Air mengalir 2) Handuk 3) Sabun 4) Sikat 5) Larutan desinfektan (lisol atau savlon) Tahap pre interaksi Cuci tangan Tahap orientasi 1. Memberi salam, panggil klien dengan panggilan yang disenangi 2. Memperkenalkan nama perawat 3. Jelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada klien atau keluarga 4. Menjelaskan tentang kerahasiaan Tahap Kerja 1) Mencuci tangan biasa Prosedur kerja a) Lepaskan semua aksesori di tangan (seperti cincin atau jam tangan). b) Basahi jari tangan, lengan bawah hingga siku dengan air, kemudian lakukan penyabunan dan di sikat bila perlu. c) Setelah disabun bilas dengan air bersih yang mengalir dan keringkan dengan handuk atau lap kering yang bersih. 2) Tekhnik mencuci tangan dengan desinfektan Prosedur kerja a) Lepaskan semua aksesori di tangan (seperti cincin atau jam tangan). b) Basahi jari tangan, lengaan bawah hingga siku dengan aair, kemudian dengan larutan desinfektan (lisol atau savlon) disikat bila perlu. c) Setelah diberi larutan bilas dengan air bersih yang mengalir dan keringkan dengan handuk atau lap kering. 3) Tekhnik mencuci tangan steril a) Lepaskan semua aksesori di tangan (seperti cincin atau jam tangan) 10 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

11 b) Basahi jari tangan, lengan hingga siku dengan air, kemudian alirkan sabun (2-5 ml) ke tangab dan gosokkan tangan serta lengan sampai 5 cm di atas siku kemudian sikat ujung jari, tangan, lengan, dan kuku tangan sebanyak kurang lebih 15 kali gosokan, telapak tangan 10 kali gosokan hingga siku. c) Bilas dengan air bersih yang mengalir. d) Setelah selesai tangan, dibilas dan tetap diarahkan keatas. e) Gunakan sarung tangan steril. Tahap terminasi Menyimpulkan hasil prosedur yang dilakukan Tahap Evaluasi Menanyakan pada pasien apa yang dirasakan setelah dilakukan kegiatan. Tahap dokumentasi Catat seluruh hasil tindakan dalam catatan keperawatan Keterangan : 0 = tidak dikerjakan 1= di kerjakan tapi tidak lengkap/ tidak sempurna 2= dikerjakan dengan sempurna CHECKLIST MENGGUNAKAN SARUNG TANGAN NAMA : NIM : Definisi : ASPEK YANG DINILAI Menggunakan sarung tangan adalah salah satu car untuk mengurangi resiko transmisi pathogen yang dapat ditularkan melalu darah. Tujuan : Mencegah terjadinya penularan kuman. NILAI PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

12 wpersiapan alat dan bahan : 1) Sarung tangan steril bila digunakan untuk prosedur steril. 2) Sarung tangan tidak steril bila digunakan untuk tindakan tidak steril. 3) Bedak untuk ditaburkan ke tangan. Tahap pre interaksi 1) Cuci tangan 2) Siapkan alat-alat Tahap orientasi 5. Memberi salam, panggil klien dengan panggilan yang disenangi 6. Memperkenalkan nama perawat 7. Jelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada klien atau keluarga 8. Menjelaskan tentang kverahasiaan Tahap Kerja 1) Cuci tangan secara menyeluruh. 2) Taburkan bedak ke tangan sebelum memasang sarung tangan. 3) Pegang tepi sarung tangan dan masukkan jari tangan yang sesuai, pastikan ibu jari dan jari-jari lain tepat pada posisinya. 4) Ulangi lagi pada tangan kiri. 5) Setelah terpasang kedua tangan cakupkan Tahap terminasi Menyimpulkan hasil prosedur yang dilakukan Tahap Evaluasi Menanyakan pada pasien apa yang dirasakan setelah dilakukan kegiatan. Tahap dokumentasi Catat seluruh hasil tindakan dalam catatan keperawatan Keterangan : 0 = tidak dikerjakan 1= di kerjakan tapi tidak lengkap/ tidak sempurna 2= dikerjakan dengan sempurna 12 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

13 CHECKLIST MENGGUNAKAN MASKER NAMA : NIM : Definisi : ASPEK YANG DINILAI Penggunaan masker menggunakan tindakan pengamanan dengan menutup hidung, mulut dengan menggunakan alat masker. Tujuan : Mencegah atau mengurangi transmisi droplet udara mikroorganisme saat merawat klien. Persiapan alat dan bahan : Masker Tahap pre interaksi 3) Cuci tangan 4) Siapkan alat-alat Tahap orientasi 9. Memberi salam, panggil klien dengan panggilan yang disenangi 10. Memperkenalkan nama perawat 11. Jelaskan prosedur dan tujuan tindakan pada klien atau keluarga NILAI PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

14 12. Menjelaskan tentang kerahasiaan Tahap Kerja a. Prosedur kerja 1) Tentukan tepi atas dan bawah bagian masker. 2) Pegang kedua tali masker. 3) Ikat kedua tali pada kepala dan bagian bawah ikat pada bawah dagu. Tahap terminasi Menyimpulkan hasil prosedur yang dilakukan Tahap Evaluasi Menanyakan pada pasien apa yang dirasakan setelah dilakukan kegiatan. Tahap dokumentasi Catat seluruh hasil tindakan dalam catatan keperawatan Keterangan : 0 = tidak dikerjakan 1= di kerjakan tapi tidak lengkap/ tidak sempurna 2= dikerjakan dengan sempurna 14 PERAWATAN KLIEN DIRUANG ISOLASI

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR

STANDART OPERASIONAL PROSEDUR STANDART OPERASIONAL PROSEDUR ILMU DASAR KEPERAWATAN II Disusun Oleh Kelompok SDL 1 S1 / 1B 1. Ardiana Nungki A 101.0008 2. Desi Artika R 101.0018 3. Diah Rustanti 101.0022 4. Diyan Maulid 101.0026 5.
